• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PI 0901210 Abstrack

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PI 0901210 Abstrack"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Fera Meliza Lestari, 2015

Hubungan Promosi Perpustakaan Dengan Minat Baca Masyarakat

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRAK

Fera Meliza Lestari (0901210). Hubungan promosi perpustakaan dengan minat baca masyarakat (Studi deskriptif di Kampung Bungur, Desa Mandalasari, Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat). Skripsi, Program Studi Perpustakaan dan Informasi, Departemen Kurikulum dan Teknologi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan Indonesia, Bandung 2015.

Masalah yang menjadi kajian penelitian ini adalah minat baca masyarakat yang masih rendah. Inti kajiannya di fokuskan pada salah satu faktor yang menghubungkan promosi perpustakaan dengan minat baca masyarakat. Berdasarkan hal tersebut, pokok masalah diungkap dalam penelitian ini adalah bagaimana hubungan promosi perpustakaan dengan minat baca masyarakat di Desa Mandalasari. Penelitian ini terdiri dari 2 variabel yaitu promosi perpustakaan dengan minat baca masyarakat. Promosi perpustakaan diukur melalui indikator brosur, spanduk, majalah dinding, website, film dokumenter, kampanye, permainan edukasi dan story telling. Minat baca masyarakat diukur melalui kesenangan, pengetahuan dan kebutuhan. Populasi dalam penelitian ini adalah anggota perpustakaan umum kampung belajar, dengan sampel 83 orang yang diambil dari data pengunjung dan dihitung berdasarkan rumus Slovin. Metode penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif korelasional. Teknik pengumpulan data menggunakan angket. Hasil penelitian diketahui promosi perpustakaan berada pada kategori rendah dengan minat baca masyarakat. Hal ini dikarenakan sampel yang diambil berdasarkan data kunjungan, sehingga tidak semua responden yang mengetahui dan merasakan langsung promosi yang dilakukan oleh perpustakaan.

(2)

Fera Meliza Lestari, 2015

Hubungan Promosi Perpustakaan Dengan Minat Baca Masyarakat

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRACT

Fera Meliza Lestari (0901210). Promotional relationship of library with public interest (descriptive studies in Kampung Bungur, Mandalasari Village, District Cipatat, West Bandung Regency). Essay, Study Program of Library and Information, Department of Curriculum and Educational Technology, Faculty of Education of Indonesia, Bandung in 2015.

Issues of this research study is the public interest is still low. The main study focused at one of factor that connect the promotion of libraries with public interest. Accordingly, the subject matter that revealed in this research is how the promotional relationship of library with the public interest Mandalasari village. This research consisted of two variables, namely the library promotion with the public interest. Promotion of libraries is measured through indicators brochures, banners, bulletin boards, websites, documentaries, campaigns, educational games and story telling. Public interest is measured through pleasure, knowledge and needs. The population in this research are members of village public library study, with a sample of 83 people that taken from the data of visitors and calculated based on the formula Slovin. The research method uses a quantitative approach with descriptive correlational method. The technique of collecting data using questionnaires. The survey results revealed the promotion of libraries that are in the low category to the public interest. This is because the samples were taken based on traffic data, so not all respondents who know and feel directly the campaign carried out by the library.

Referensi

Dokumen terkait

Sampling diambil dari populasi anggota kelompok (72 anggota), diambil 56% sehingga didapat 40 sampel anggota kelompok nelayan. Pengumpulan data yang dilakukan dengan observasi

Teknik penarikan sampel dilakukan dengan metode acak sederhana ( simple random sampling ), dari seluruh anggota populasi yang berjumlah 120 orang dan diambil responden

Untuk mengetahui rata-rata jumlah jam baca pengunjung di perpustakaan, dilakukan survei dengan mengambil sampel secara SRS WOR sebanyak 5 perpustakaan dari

Sampel adalah bagian dari populasi, yang mana harus bisa mewakili dari populasi yang ada. 91) “sampel yang diambil dari populasi harus betul-betul representati ve

Sampel adalah sub kelompok atau sebagian dari populasi, sampel terdiri atas sejumlah anggota yang dipilih dari populasi (Sekaran, 2013). Sampel diambil karena penelitian

Untuk populasi dengan ukuran kurang dari seratus, sampel dapat diambil seluruhnya (seluruh anggota populasi menjadi sampel atau disebut juga sebagai sampel total).. Untuk

Sampling diambil dari populasi anggota kelompok (72 anggota), diambil 56% sehingga didapat 40 sampel anggota kelompok nelayan. Pengumpulan data yang dilakukan dengan observasi

Penelitian ini dilakukan dengan populasi 59 orang dengan sampel keseluruhan siswa yaitu 59 orang karena apabila populasi kurang dari 100 maka sampel diambil dari keseluruhan populasi