• Tidak ada hasil yang ditemukan

(ABSTRAK) PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR OPERASI HITUNG BILANGAN MELALUI ALAT PERAGA MANIK-MANIK PADA SISWA KELAS IV SD N TAWANG MAS 01 SEMARANG.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "(ABSTRAK) PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR OPERASI HITUNG BILANGAN MELALUI ALAT PERAGA MANIK-MANIK PADA SISWA KELAS IV SD N TAWANG MAS 01 SEMARANG."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR

OPERASI HITUNG BILANGAN MELALUI

ALAT PERAGA MANIK-MANIK PADA SISWA

KELAS IV SD N TAWANG MAS 01 SEMARANG

SKRIPSI

Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar pada

Universitas Negeri Semarang

Oleh Nikmah Amalia

1402407145

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR S1

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

(2)

viii

ABSTRAK

Amalia, Nikmah. 2011. Peningkatan Prestasi Belajar Operasi Hitung Bilangan Melalui Alat Peraga Manik-manik pada Siswa Kelas IV SD N Tawang Mas 01 Semarang. Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Semarang. 209. Dosen Pembimbing (1) Pitadjeng, S. Pd., M. Pd (2) Dra. Sumilah, M. Pd.

Kata kunci : Prestasi Belajar, Operasi Hitung Bilangan, Alat Peraga Manik-Manik

Matematika merupakan ilmu yang mendasari perkembangan teknologi modern, mempunyai peranan penting dalam berbagai disiplin ilmu dan memajukan daya pikir manusia. Untuk menguasai dan menciptakan teknologi di masa depan diperlukan penguasaan matematika sejak dini. Oleh karena itu, mata pelajaran matematika merupakan mata pelajaran yang diberikan pada setiap jenjang pendidikan dari mulai pendidikan dasar sampai perguruan tinggi.

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah melalui Alat Peraga Manik-Manik aktivitas siswa, hasil belajar siswa, dan aktivitas guru pada kelas IV SDN Tawang Mas 01 Semarang dapat meningkat?

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas siswa, hasil belajar siswa, dan aktivitas guru dalam proses pembelajaran operasi hitung bilangan melalui Alat Peraga Manik-manik pada siswa kelas IV SDN Tawang Mas 01 Semarang.

Subjek penelitian ini adalah 15 siswa yang diambil dari siswa kelas IV yang berjumlah 41 anak. Penelitian ini berlangsung selama tiga siklus, setiap siklus terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Variabel/ faktor yang diselidiki pada penelitian ini adalah prestasi belajar, aktivitas siswa, dan aktivitas guru dalam pembelajaran. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar observasi, tes dan dokumentasi.

Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatkan aktivitas siswa, hasil belajar siswa dan aktivitas guru dalam pembelajaran operasi hitung bilangan melalui Alat Peraga Manik-manik. Rata-rata hasil belajar meningkat dari siklus I nilai 71.2, siklus II 83,17, siklus III menjadi 84,6. Rata-rata aktivitas siswa meningkat dari siklus I 21,7 dengan kriteria baik, siklus II 23 dengan kriteria baik, siklus III menjadi 25,8 dengan kriteria sangat baik . Rata-rata aktivitas guru meningkat dari siklus I 2,9 dengan kriteria baik, siklus II 3,3 dengan kriteria sangat baik, siklus III menjadi 3,7 dengan kriteria sangat baik.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil pengujian pada data siswa berjumlah 895 record dengan kondisi reduksi atribut sebesar 75% diurutkan dari nilai information gain(IG) yang terendah dengan perbandingan

Penelitian ini menggunakan dua variabel laten endogen (ekonomi dan kemiskinan) dan dua variabel laten eksogen (SDM dan kesehatan) untuk dimodelkan dengan menggunakan metode

The results of the study depicts that there were five types of presupposition in WEEKENDER magazine’s advertisements, namely existential presupposition, factive

Jenis penelitian yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah penelitian hukum normatif, yaitu suatu penelitian yang dilakukan dengan cara meneliti data sekunder. Penelitian

Model Pembelajaran Tutorial Pada Sistem Belajar Jarak Jauh Sebagai Bentuk Pendidikan Orang Dewasa.. Tesis Magister pada Program Pendidikan Luar

Mesin yang digunakan untuk memotong terdiri dari 2 mesin,yaitu mesin Achard dan mesin Thayre.Plat-plat kern yang sudah disusun menjadi inti magnet akan dikencangkan dengan traves,

Pada gardu distribusi tempat dimana arus dari gardu induk masuk kegardu distribusi tersebut yang kemudian arus listrik dihubungkan kegardu hubung, sedangkan kegunaan gardu

Namun demikian bukti empirik mengenai latar belakang (baik sekolah maupun guru) yang mempengaruhi jenis dan intensitas nilai rujukan guru demikian juga efeknya