• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN KINERJA PROGRAM STUDI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "LAPORAN KINERJA PROGRAM STUDI"

Copied!
59
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN KINERJA PROGRAM STUDI

RE-AKREDITASI PROGRAM STUDI

MAGISTER PROGRAM STUDI KEPEMIMPINAN KRISTEN

SEKOLAH TINGGI THEOLOGI “IKAT”

JAKARTA 2019

(2)

1

KATA PENGANTAR

Perjalanan panjang program Magister Kepemimpinan Kristen Sekolah Tinggi Theologi IKAT sangat kami sadari bahwa itu semua adalah kasih anugerah Tuhan yang memberikan kekuatan dan hikmat bagi segenap jajaran pimpinan dan pengelola program studi oleh karena itu dalam hal ini sepatutnyalah kami naikkan pujian dan syukur kepada Tuhan Yesus Kristus atas penyertaannya bagi penyelenggaraan program studi ini.

STT IKAT Adalah lembaga perguruan tinggi Teologi yang berdiri sejak 12 Februari 2019 digagas oleh Dr. Jimmy Milton Robert Lumintang, MBA.,M.Th bersama dengan rekan-rekan yang mendukung sejak awal institusi ini berdiri, dulunya bernama Institut Keguruan Alkitab dan Theologi disingkat “IKAT”. STT “IKAT” diselenggarakan oleh Gereja Persekutuan Kristen Alkitab Indonesia (GPKAI) dengan Kantor sinode yang berpusat di Manokwari Papua Barat. Dalam perjalanan sampai pada usia 33 tahun, (12 Pebruari 1986 sd. 12 Pebruari 2019) menggambarkan suatu eksistensi yang bercerita banyak tentang kemurahan Tuhan Yesus Kristus. Ujian dan tantangan yang dihadapi merupakan daya pendorong dalam melaksanakan dan mencapai maksud dan Tujuan serta VISI-MISI STT IKAT.

Program Studi Magister Kepemimpinan Kristen telah terakreditasi BAN-PT pada tahun 2015 dengan memperoleh predikat B dengan perolehan score: 304. Akhir tahun 2019 adalah saat yang tepat untuk mengajukan re-akreditasi oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) oleh karena itu unit pengelola program studi mulai menyusun instrument evaluasi kinerja prodi dan menyusunnya disertai dengan dokumen- dokumen pendukung.

Pada akhirnya, Besar harapan kami temuan hasil evaluasi kinerja dapat bermanfaat bagi pengembangan Program Studi Magister Kepemimpinan Kristen di STT IKAT, dan perkembangan Teologi bagi Gereja dan Masyarakat Indonesia

Tim Penyusun Instrumen LKPS

Program Magister Kepemimpinan Kristen STT “IKAT”

(3)

2

DAFTAR ISI

Kata Pengantar ... 1

Daftar Isi ... 2

Identitas Pengusul ... 3

Idenititas Tim Penyusun ... 5

Borang Indikator Kinerja Utama ... 7

1.Tata Pamong, Tata Kelola Dan KerjaSama ... 7

2. Mahasiswa ... 9

3.Sumber Daya Manusia ... 10

4.Keungan, Sarana Dan Prasarana ... 37

5.Pendidikan ... 38

6.Penelitian ... 44

7.Pengabdian Kepada Masyarakat ... 47

8.Luaran Dan Capaian Tridharma ... 48

(4)

3

IDENTITAS PENGUSUL

Perguruan Tinggi : Sekolah Tinggi Theologi “IKAT”

Unit Pengelola Program Studi : Pasca Sarjana Jenis Program : Magister

Nama Program Studi : Kepemimpinan Kristen

Alamat : Jl. Rempoa Permai No. 2 Pesanggrahan, Bintaro, Jakarta Selatan 12330

Nomor Telepon : 021 - 7342926

E-Mail dan Website : www.sttikat.ac.id, info@sttikat.ac.id Nomor SK Pendirian PT1) :

WJ/7/2088/87

Tanggal SK Pendirian PT : 01 Agustus 1987 Pejabat Penandatangan

SK Pendirian PT : Dr. M.R.Lumintang, MTh. MBA Nomor SK Pembukaan PS 2) : Dj.III/Kep/HK.00.5/686/2011 Tanggal SK Pembukaan PS : .30 Desember 2011

Pejabat Penandatangan

SK Pembukaan PS : Oditha Hutabarat, MTh Tahun Pertama Kali

Menerima Mahasiswa : 01 Agustus 2005 Peringkat Terbaru

Akreditasi PS : B

Nomor SK BAN-PT : 119/SK/BAN PT/Akred/III/2015

Daftar Program Studi di Unit Pengelola Program Studi (UPPS)

No. Jenis Program

Nama Program Studi

Akreditasi Program Studi Jumlah mahasisw

a saat TS

4)

Status/

Peringkat

No. dan Tgl. SK

Tgl.

Kadaluarsa

1 2 3 4 5 6 7

1 Doktoral Doktor Teologi C 481/SK/BAN

PT/Akred/D/II/2 018

29 Maret 2022 38

2 Magister Pendidikan Agama Kristen B 771/SK/BAN-

PT/Akred/M/IV/

2019

09 april 2024 56

3 Magister Kepemimpinan Kristen B 119/SK/BAN

PT/Akred/III/201 5

28 Maret 2020 67

Jumlah 3 136

Keterangan:

(5)

4

1) Lampirkan salinan Surat Keputusan Pendirian Perguruan Tinggi.

2) Lampirkan salinan Surat Keputusan Pembukaan Program Studi.

3) Lampirkan salinan Surat Keputusan Akreditasi Program Studi terbaru.

4) Diisi dengan jumlah mahasiswa aktif di masing-masing PS saat TS.

(6)

5

IDENTITAS TIM PENYUSUN LAPORAN KINERJA PROGRAM STUDI

1. Nama : Dr. MR.Lumintang M.Th, MBA, PhD

NIDN :

2305015501

Jabatan : Ketua STT ”IKAT”

Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

2. Nama : Dr. Lasino, MTh, MPd.K

NIDN :

2330045901

Jabatan : Ketua I

Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

3. Nama : Dr. Donna Sampaleng, M.Pd.K

NIDN :

2309037801

Jabatan : Ketua II / LPPM

Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

4. Nama : Dr. Simon Stefanus, MTh

NIDN :

2320097301

Jabatan : Ketua III

Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

5. Nama : Dr. Ruben Nesimnasi, M.Th.

NIDN :

2329057301

Jabatan : Ketua III

Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019 Tanda Tangan :

6. Nama : Dr. Theo Thomas M.Sc

NIDN :

Jabatan : Direktur Pasca Sarjana Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

(7)

6

7. Nama : Dr. Abdon A. Amtiran M.Th

NIDN : 0816087002

Jabatan : Wakil Direktur Pasca Sarjana Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

8. Nama : Dr. Daniel S. Tjandra, MTh, MPdK

NIDN : 2307036401

Jabatan : Ka.Prodi Magister Kepemimpinan Kristen Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

9. Nama : Dr. Veroska Teintang, MPdK

NIDN : 2328017301

Jabatan : Ka.Prodi Magister Pendidikan Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

10. Nama : Novie Sitri Harisa, SS, MPdK

NIDN : 2002118502

Jabatan : Staf Akademik Pasca Sarjana Tanggal Pengisian : 05 Agustus 2019

Tanda Tangan :

(8)

7

BORANG INDIKATOR KINERJA UTAMA

1. Tata Pamong, Tata Kelola, dan Kerjasama a. Kerjasama

Tuliskan kerjasama tridharma di Unit Pengelola Program Studi (UPPS) dalam 3 tahun terakhir dengan mengikuti format Tabel 1 berikut ini.

Tabel 1. Kerjasama Tridharma

No. Lembaga Mitra

Tingkat 1)

Judul Kegiatan Kerjasama

2)

Manfaat bagi PS yang Diakreditasi

Waktu dan Durasi

Bukti Kerjasama

3)

Interna- sional

Nasi- onal

Lokal/

Wilayah

1 2 3 4 5 6 7 8 9

1 Malaysian Bible College

V Study Banding Pengembangan

jaringan kerjasama

2016 Surat MoU

2 Malaysia Baptis Theological Seminary

V Study Banding Mahasiswa

Presentasi Makalah Penelitian

2018 Surat MoU

3 Full Gospel Assambly Penang, Malaysia

V Study Banding

Seminar Diskusi Teologi Pertukaran Dosen

Pengembangan Jaringan Kerjasama

Surat Penugasan

4 Pengabdian Masyarakat di Desa Merbaun, Ke. Ambar, Kupang, NTT

V Pelatihan pembuatan Sabun Cuci dan Kas hujan dari sampah plastik

Pemberian bantuan Mesin Pompa Air

Pengembangan Kerjasama dan berjejaring dengan Pemerintah Desa

2019 Surat Penugasan

5 STT STAPIN Majalengka

V Pengembangan SDM STT STAPIN

Pertukaran Dosen dan Mahasiswa;

Pendampingan SPMI

2018 Surat Perjanjian Kerjasama

6 STT Apolos Jakarta

V Menyelenggarakan Kelas S2

Perkuliahan Mahasiswa

2019 Surat Perjanjian Kerjasama 7 Yayasan

Anugerah Bagi Bangsa

v Permintaan sebagai

tenaga pakar dosen PS

2017

8 STT Erikson Tritt

V Pengembangan SDM STT ET

Perkuliahan Dosen STTET ke STT IKAT

2015 MoU

9 STT Moriah v Kerjasama Institusi Kegiatan antar

mahasiswa dan penggunaan fasilitas perpustakaan

2017 MoU

10 STAK Luwuk Banggai

v Kerjasama Institusi Penyelenggaraan program kuliah

2019 MoU 11 BPK Gunung

Muliah

v Kerjasama institusi Publikasi tulisan 2017 MoU

12 PEWARNA v Kerjasama Institusi Publikasi,

Jurnalistik dan Pengembangan SDM

2017 M Ou

13 YMP3 v Kerjasama Institusi Training 2015 MoU

14 Kartidaya v Kerjasama Instotusi Training 2018 MoU

15 Wycliffe v Kerjasama Institusi Training 2018 MoU

16 NPWM Seoul Korea

V Support Institusi Funding 2005 MoU

Σ 4 6 6

(9)

8 Keterangan:

1) Beri tanda V pada kolom yang sesuai.

2) Diisi dengan judul kegiatan kerjasama yang sudah terimplementasikan, melibatkan sumber daya dan memberikan manfaat bagi Program Studi yang diakreditasi.

3) Bukti kerjasama dapat berupa Surat Penugasan, Surat Perjanjian Kerjasama (SPK), bukti-bukti pelaksanaan (laporan, hasil kerjasama, luaran kerjasama), atau bukti lain yang relevan. Dokumen Memorandum of Understanding (MoU), Memorandum of Agreement (MoA), atau dokumen sejenis yang memayungi pelaksanaan kerjasama, tidak dapat dijadikan bukti realisasi kerjasama.

(10)

9 2. Mahasiswa

a. Kualitas Input Mahasiswa

Tuliskan data daya tampung, jumlah calon mahasiswa (pendaftar dan peserta yang lulus seleksi), jumlah mahasiswa baru (reguler dan transfer) dan jumlah mahasiswa aktif (reguler dan transfer) dalam 5 tahun terakhir di Program Studi yang diakreditasi dengan mengikuti format Tabel 2.a berikut ini.

Tabel 2.a Seleksi Mahasiswa Tahun

Akade- mik

Daya Tampung

Jumlah Calon Mahasiswa

Jumlah Mahasiswa Baru

Jumlah Mahasiswa Aktif

Pen- daftar

Lulus

Seleksi Reguler Transfer Reguler Transfer

1 2 3 4 5 6 7 8

TS-4 20 20 20 20 0 27 0

TS-3 20 22 20 22 0 49 0

TS-2 20 25 25 25 0 39 0

TS-1 20 22 20 20 0 42 0

TS 20 28 25 25 0 NRTS =67 NTTS =0

Jumlah NA = 117 NB=112 NC = 112 ND =0 NM = NRTS + NTTS

Keterangan:

TS = Tahun akademik penuh terakhir saat pengajuan usulan akreditasi.

b. Mahasiswa Asing

Tabel 2.b berikut ini diisi oleh pengusul dari Program Studi pada program Sarjana/Sarjana Terapan/Magister/Magister Terapan/Doktor/Doktor Terapan.

Tuliskan jumlah mahasiswa asing yang terdaftar di seluruh program studi pada UPPS dalam 3 tahun terakhir dengan mengikuti format Tabel 2.b berikut ini.

Tabel 2.b Mahasiswa Asing (Foreign Student)

No. Program Studi

Jumlah Mahasiswa Aktif

Jumlah Mahasiswa Asing Penuh Waktu

(Full-time)

Jumlah Mahasiswa Asing Paruh Waktu

(Part-time) TS-2 TS-1 TS TS-2 TS-1 TS TS-2 TS-1 TS

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

1 Magister Kep Kristen

0 0 1 0 0 1 0 0 0

...

Jumlah 0 0 1 0 0 1 0 0 0

Keterangan:

Mahasiswa asing dapat terdaftar untuk mengikuti program pendidikan secara penuh waktu (full-time) atau paruh waktu (part-time). Mahasiswa asing paruh waktu adalah mahasiswa yang terdaftar di Program Studi untuk mengikuti kegiatan pertukaran studi (student exchange), credit earning, atau kegiatan sejenis yang relevan.

(11)

10 3. Sumber Daya Manusia

a. Profil Dosen

Tuliskan data Dosen Tetap Perguruan Tinggi yang ditugaskan sebagai

pengampu mata kuliah di Program Studi yang Diakreditasi (DTPS) pada saat TS dengan mengikuti format Tabel 3.a.1 berikut ini.

Tabel 3.a.1 Dosen Tetap Perguruan Tinggi

No. Nama Dosen NIDN

Pendidik an Pasca Sarjana

1)

Bidang Keahlian

2)

Kesesu aian dengan Kompet ensi Inti PS

3 )

Jabat an Akade

mik

Sertifika t Pendidi

k Profesio

nal 4 )

Sertifik at Kompe

tensi/

Profesi/

Industri 5 )

Mata Kuliah yang Diampu pada PS yang Diakreditasi

6)

Kesesuaia n Bidang Keahlian dengan

Mata Kuliah

yang Diampu

7)

Mata Kuliah yang Diampu pada PS Lain

8)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Dr. M.R.Lumintang, MTh.

23050155 01

Doktor Teologi

Metodologi Riset

V Lektor 0 0 Metod. Riset Metd Riset Metod Riset

2 Dr. Lasino JWP, MTh. 23300459 01

Doktor Teologi

Teologi Sistematika

V Lektor 15200842643 355

1 Auditor

Mutu

Theo Sistematika Homiletika Lanjutan

Theo Sistematika Homiletika Lanjutan

Theo Sistematika Homiletika Lanjutan

3 Dr. Abdon A. Amtiran.

MTh

08160870 02

Doktor Teologi

Historika V Lektor 15210842643

347

1 Auditor

Mutu

Theo Kontemporer Analisa Masalah Gereja

Theo Kontemporer Analisa Masalah Gereja

Sejarah Gereja Umum/

Asia

4 Dr. Daniel S. Tjandra, MTh

23070364 01

Doktor Teologi

Etika V Lektor Proses 0 Etika Kristen Etika Terapan Etika Kristen

5 Dr. Ruben Nesimnasi, MTh

23290573 01

Doktor Teologi

Biblika V Lektor 15210842643

116

0 6 Dr. Clartje Awulle, MTh 23300873

01

Doktor Teologi

Manajemen V Lektor Proses V Manajemen Gereja Manajemen

Gereja

Kewarganegaraan

(12)

11 Keterangan:

NDT = Jumlah Dosen Tetap Perguruan Tinggi yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah di Program Studi yang diakreditasi. NDTPS = Jumlah Dosen Tetap Perguruan Tinggi yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah dengan bidang keahlian yang sesuai dengan kompetensi inti program studi yang diakreditasi.

1) Diisi dengan jenis program (Magister/Magister Terapan/Doktor/Doktor Terapan) dan nama program studi pada pendidikan pasca sarjana yang pernah diikuti.

2) Diisi dengan bidang keahlian sesuai pendidikan pasca sarjana yang relevan dengan mata kuliah yang diampu.

3) Diisi dengan tanda centang V jika bidang keahlian sesuai dengan kompetensi inti program studi yang diakreditasi.

4) Diisi dengan nomor Sertifikat Pendidik Profesional.

5) Diisi dengan bidang sertifikasi dan lembaga penerbit sertifikat. Data ini diisi oleh pengusul dari program studi pada program Diploma Tiga dan program Sarjana Terapan.

6) Diisi dengan Nama mata kuliah yang diampu pada program studi yang diakreditasi pada saat TS-2 s.d. TS.

7) Diisi dengan tanda centang V jika bidang keahlian sesuai dengan mata kuliah yang diampu.

7 Dr. Donna Sampaleng, MPdK

23090378 01

Doktor Teologi Doktor Manajemen Pendidikan

Manajemen Mutu

V Lektor 13210842643 0218

V Manajemn Mutu Manajemen Mutu

Administrasi Pendidikan

8 Dr. Thonahati, MTh 23260273 302

Doktor Teologi

Administrasi Gereja

V Lektor Proses V Administrasi Gereja Adm. Gereja Liturgika 9 Dr. Wance T. Leung,

MTh

20100572 04

Doktor Teologi

Kepemimpina n Kristen

V Lektor Proses 0 Biblika Theologi

Filsafat

Tafsir PL 10 Dr. Dony Lubianto, MTh 20091080

01

Doktor Teologi

Kepemimpina n Kristen

V Lektor Proses 0 Theo Kepemimpinan Theo

Kepemimpinan

Pengantar PL/PB 11 Dr. Jenri J. Silitonga,

MTh

23201177 01

Doktor Teologi

Kepemimpina n Kristen

V Lektor Proses 0 Perilaku Organisasi Kepemimpinan AMO

Bahasa Yunani 12 Dr. Fekki DY.Tatulus,

MTh

23020269 02

Doktor Teologi

Kepemimpina n Kristen

v Lektor 0 Kep. Transformsional Kepemimpinan

AMO

Bahasa Ibrani

Σ NDT = 12 NDTPS =

12

(13)

12

8) Diisi dengan Nama mata kuliah yang diampu oleh DTPS diluar program studi lain pada saat TS-2 s.d. TS.

Tuliskan DTPS yang ditugaskan sebagai pembimbing utama tugas akhir mahasiswa (Laporan Akhir/Skripsi//Tesis/Disertasi) 1) dalam 3 tahun terakhir dengan mengikuti format berikut ini.

Tabel 3.a.2 Dosen Pembimbing Utama Tugas Akhir

No. Nama Dosen 2)

Jumlah Mahasiswa yang

Dibimbing Rata-rata

Jumlah Bimbingan/

Tahun

Rata-rata Jumlah Bimbingan di seluruh Program/

Tah un pada PS yang

Diakreditasi 3)

pada PS Lain pada Program yang sama di PT 4) TS-

2 TS

-1

TS TS-2 TS-1 TS

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 Dr. Abdon A. Amtiran, MT

4 4 4 4 4 4 8 16

2 Dr. Thonahati, MTh 4 4 4 4 4 4 8 16

3 Dr. Clartje Awulle, MTh 4 4 4 4 4 4 8 16

4 Dr. Wance T. Leung, MTh

4 4 4 4 4 4 8 16

5 Jenri J. Silitonga, MTh 4 4 4 4 4 4 4 8

6 Dr. Dony Lubianto, MTh 4 4 4 4 4 4 4 8

7 Dr. Fekky DY.Tatulus, MTh

4 4 4 4 4 4 4 8

8 Dr. MR. Lumintang, MTh.

MBA 4 4 4 4 4 4 8 16 9 Dr. Lasino, JWP., MTh., MPdK 4 4 4 4 4 4 8 16

10 Dr. Donna Sampaleng, MPdK 4 4 4 4 4 4 8 16

11 Dr. Ruben Nesimnasi, MTh 4 4 4 4 4 4 8 16

12 Dr. Daniel S. Tjandra, MTh 4 4 4 4 4 4 8 16

(14)

13 Keterangan:

1) Penugasan sebagai pembimbing tugas

yang dibimbing pada Program Studi yang Diakreditasi.

4) Diisi dengan data jumlah akhir mahasiswa dibuktikan dengan Surat penugasan yang diterbitkan oleh UPPS.

2) Diisi dengan Nama dosen yang ditugaskan menjadi pembimbing utama.

3) Diisi dengan data jumlah mahasiswa mahasiswa yang dibimbing pada Program Studi lain pada Program yang Sama di Perguruan Tinggi.

(15)

14

Tuliskan data Ekuivalen Waktu Mengajar Penuh (EWMP) dari Dosen Tetap

Perguruan Tinggi yang ditugaskan di program studi yang diakreditasi (DT) pada saat TS dengan mengikuti format Tabel 3.a.3 berikut ini.

Tabel 3.a.3 Ekuivalen Waktu Mengajar Penuh (EWMP) Dosen Tetap Perguruan Tinggi

No. Nama Dosen (DT)

DTPS

1)

Ekuivalen Waktu Mengajar Penuh (EWMP) pada saat TS dalam satuan kredit semester

(sks)

Jumlah (sks)

Rata-rata per Semester (sks) Pendidikan:

Pembelajaran dan

Pembimbingan Peneli tian

PkM

Tugas Tambahan

dan/atau Penunjang PS

yang Diakre ditasi

PS Lain di

dalam PT

PS Lain di

luar PT

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

1 Dr. Abdon A.

Amtiran, MT

V 2 2 2 2 2 6 16 16

2 Dr. Thonahati, MTh

V 2 2 2 2 2 4 14 14

3 Dr. Clartje Awulle, MTh

V 2 2 2 2 2 4 14 14

4 Dr. Wance T.

Leung, MTh

V 4 2 2 2 4 0 14 14

5 Jenri J. Silitonga, MTh

V 4 2 2 2 4 0 14 14

6 Dr. Dony Lubianto, MTh

V 4 2 2 2 4 0 14 14

7 Dr. Fekky DY.Tatulus, MTh

V 4 2 2 2 4 0 14 14

Rata-rata DTPS 14.28 14.28

Keterangan:

1) Diisi dengan tanda centang V untuk Dosen Tetap Perguruan Tinggi yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah dengan bidang keahlian yang sesuai dengan kompetensi inti Program Studi yang diakreditasi.

(16)

15

Tuliskan data Dosen Tidak Tetap yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah di program studi yang Diakreditasi (DTT) pada saat TS dengan mengikuti format Tabel 3.a.4 berikut ini.

Tabel 3.a.4 Dosen Tidak Tetap

No. Nama Dosen

NI DN

Pendi dikan

Pasc a Sarja

na

1)

Bid.

Kea hlia n

2)

Jaba tan Aka dem ik

Sertifi kat Pendi

dik Profe sional

3)

Mata Kuliah yang Diampu

pada PS yang Diakreditasi

4)

Kesesuaian Bidang Keahlian

dengan Mata Kuliah yang

Diampuh

5 )

1 2 3 4 5 6 7 8 9

1 Dr. Patar Daniel Simanjuntak,

M.PdK

043103 8404

STT Bethel Indonesia

Filsafat Ilmu Lektor 1421084264304 7

Filsafat Ilmu V

Σ NDTT =1

Keterangan:

NDTT = Jumlah Dosen Tidak Tetap yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah di Program Studi yang diakreditasi.

1) Diisi dengan jenis program (magister/magister terapan/doktor/doktor terapan) dan nama program studi pada pendidikan pasca sarjana yang pernah diikuti.

2) Diisi dengan bidang keahlian sesuai pendidikan pasca sarjana yang relevan dengan mata kuliah yang diampu.

3) Diisi dengan nomor sertifikat pendidik profesional.

4) Diisi dengan Nama mata kuliah yang diampu pada Program Studi yang diakreditasi pada saat TS-2 s.d. TS.

5) Diisi dengan tanda centang V jika bidang keahlian sesuai dengan mata kuliah yang diampu.

Catatan: Data dosen industri/praktisi (Tabel 3.a.5)) tidak termasuk ke dalam data dosen tidak tetap.

(17)

16

Tabel 3.a.5 berikut ini diisi oleh pengusul dari Program Studi pada program Diploma Tiga dan program Sarjana Terapan.

Tuliskan data dosen industri yang ditugaskan/sebagai pengampu mata kuliah kompetensi di Program Studi yang diakreditasi pada saat TS dengan mengikuti format Tabel 3.a.5 berikut ini. Dosen industri/praktisi direkrut melalui kerjasama dengan perusahaan atau industri yang relevan dengan bidang program studi.

Tabel 3.a.5 Dosen Industri/Praktisi

N o

Nama Dosen Industri/Pra ktisi

N I D K 1)

Peru saha an/

Indu stri 2)

Pendid ikan Tertin ggi

Bida ng Kea hlian

3 )

Sertifik at Profesi/

Kompet ensi/

Industri 4 )

Mata Kuliah

yang Diampu

5 )

Bobot Kredit (sks)

1 2 3 4 5 6 7 8 9

1 2 3 4

Keterangan:

1) NIDK = Nomor Induk Dosen Khusus.

2) Diisi dengan Nama perusahaan/industri darimana dosen industri/praktisi berasal.

3) Bidang keahlian sesuai pendidikan tertinggi.

4) Diisi dengan bidang sertifikasi dan lembaga penerbit sertifikat.

5) Diisi dengan Nama mata kuliah yang diampu pada saat TS-2 s.d. TS. Dosen industri dapat terlibat sebagai pengampu mata kuliah secara penuh atau sebagai bagian dari kelompok dosen (team teaching).

(18)

17 b. Kinerja Dosen

Tuliskan pengakuan/rekognisi atas kepakaran/prestasi/kinerja DTPS yang diterima dalam 3 tahun terakhir dengan mengikuti format Tabel 3.b.1 berikut ini.

Tabel 3.b.1 Pengakuan/Rekognisi DTPS

No. Nama Dosen Bidang Keahlian

Rekognisi dan Bukti Pendukung

1)

Tingkat

2)

Tahun Wilayah Nasional Interna-

sional

1 2 3 4 5 6 7 8

1 Dr. Abdon A.

Amtiran, MT

Kepemimpin an Kristen

1. Auditor Mutu Internal bersertifikat 2. Nara sumber

seminar pemuda GKRI SOE

3. Perbaikan MCK Kupang 4. Pengolahan

sampah plastic dan jas hujan KUPANG 5. Nara sumber

lokakarya Guru SMK Hasael JABAR 6. Nara sumber

pemuda GKRI Bukit Sion JABAR 7. Presenter

seminar Nasional ke 13 STIPAN 8. Nara sumber

sudy banding Baptis theogy seminar/penan g/ Malaysia 9. Nara sumber

KKR bukit sion Soe, KUPANG 10. Nara sumber

KKR GKRI sion cikarang JABAR 11. Penyumbang

pompa besar kepada masyarakat desa merbaun JABAR 12. Nara sumber

natal GKIN V

V

V

V

V

V

v

V

V

V

2019

2019 2019

2019

2019

2019

2019

2015

2017

2016

2016

2018

2016

(19)

18 karawang JABAR 13. Nara sumber

rohani karyawan PD.

PT Supra Ferbindo Farma JABAR 14. Nara sumber

GKRI Tritunggal JAKARTA 15. Nara sumber

di POUK Lanud Bandung 16. Pembinaan

karyawan PD PT. Supra Ferbindo Farma Bekasi,JABA R

17. Nara sumber FGA Bahasa Penang 18. Nara sumber

di GKRI Anugrah Bogor JABAR 19. Nara sumber

perayaan natal SMKN 1 cikarang, JABAR 20. Pembinaan

rohani di .PD.

Hamba Tuhan Nasaret Klaten.

JATENG 21. Nara sumber

GKRI kasih karunia JAKARTA

v

v

2018

2017

2016

2016

2019

2016

2016

2018

2018

2 Dr. Thonahati, MTh Administrasi Gereja

1,Membina di GIA,

Pamulang BANTEN 2 Nara sumber

seminar GPDI Anugrah Kediri JAWA TIMUR 3 Nara sumber I

GBI WTC Serpong BANTEN 4 Nara sumber

FGA centre V

V

V

2015

2018

2018

2019

(20)

19

Pinang MALASYA 5 Nara sumber

GKRI Narwastu Pademangan JAKARTA UTARA 6 Nara sumber

Gereja Krsiten SUMBA 7 Nara sumber

GBI BILLS 8 Nara sumber

PC.Ecclesia ACC Fatmawati, JAKSEL 9 Mengajar di

STT KOPTIK Jakarta Timur

V

V

V

v

V

v

3 Dr. Daniel Chandra, M.Th

Etika Kristen 1. Penugasan dari Ditjen Bimas Kristen untuk menulis Bahan Ajar tingkat Pendidikan Dasar dan Menengah 2. Mitra dalam

Pelayanan Bimbingan / pengajar Bidang Kerohanian Kristen di Berbagai Lembaga Permasyarakatan Jabotabek, Kodam Jaya dan Polda Metro Jaya.

3. Pengajar di Sekolah Alkitab Lembaga Pemasyarakatan (SALP) bidang studi Pengantar Kitab-Kitab &

Pneumatologi.

4. Menyampaikan Ceramah/Khotba h di Ibadah

V

V

V

V

V

2012 sd skrg

2016 sd skrg

17 April 2016

(21)

20

Komunitas Patmos GBI Taman Meruya 5. Pelayanan di LP

kelas I, warga binaan pria di Veteran No. 2 , hari Selasa 6. Pengabdian

Masyarakat di Lembaga Pemasyarakatan Kelas I Tangerang- Banten, dalam rangka Pembinaan Spritual Watak dan Karakter Warga Binaan Pemasyarakatan 7. Pembicara

Seminar Kepada Pemuda Gereja Utusan Pantekosta Pluit.Tema : LGBT dan Bahaya Merokok

v

4 Dr. Fekky DY.Tatulus, MTh

Sistematika Theologi

1. Seminar Penginjilan di Batam Oleh penginjilan GPdI

2. Ceramah pada acara KKR di Saparua Ambon Pembicara 3. Memberikan

materi dalam Seminar dan pelatihan Somposium Guru dan Dosen GPdI Di Beji Batu- malang .jawa Timur

V

V

V

6-7 Mei 2017

10-11 Juni 2017

20-21 September 2017

(22)

21 4. Pembicara

pada Rally KKR Atau Natal keliling Bogor dan sekitarnya 5. Pembicara

pada KKR dan Seminar Di Tarakan GPdI Kebun Sayur 6. Pembicara

pada KKR dan Seminar di Puncak Bogor Oleh GPdI jati Bening 7. Pembicara

pada Seminar kepemimpinan Kristen di Gunung Pancar Bogor Di

selenggarakan Oleh Pemuda GPdI Efata 8. Pembicara

pada Pelatihan dan seminar penginjilan GPdI di Samarinda 9. Pembicara

pada KKR di Pulau Seram Ambon Maluku oleh Gereja GPdI se Pulau Seram 10. Pembicara

pada KKR Natal Keliling di Sulawesi 11. Pembicara

pada KKR Paskah di Cibubur Wiladatika GPdI Efata

V

V

V

V

V

V

V

V 4-

5.8.14.17.2 0.27 Desember 2017

26-27 Januari 2018

9-12 Maret 2018

13-15 Agustus 2018

17-19 September 2018

19-22 Oktober 2018

6- 10.12,20- 22.

Desember 2018 21 April 2019

23-27

(23)

22 12. Pembicara

pada Penginjilan Ke Padang dengan El- Shadday Ministri 13. Fasilitator

bersama JPM atau Jaringan Pelayanan Misi mengadakan Pelatihan Misi 14. Pembicara

pada seminar di Mision Care Bandung 15. Pembicara

Khusu Pria di GPdI

Grandville Jakarta 16. Pembicara

Ritreat Pemuda GPdI Efata Gunung Putri

17. Diundang mengikuti seminar Anti Korupsi di Bandung oleh LAKRI ( Lembaga Anti Korupsi Republik Indonesia) dan di angkat sebagai BPN Pembina Lakri 18. Pembicara di

Ritreat Wil 12 khusus Gembala GPdI di Puncak Bogor 19. Diundang

Mengikuti kegiatan KSP konfrensi seminar dan Pelayanan

v

V

V

V

V

V

V

V

April 2019

8-9 Mei 2019

11 Mei 2019

24 Mei 2019

5-7 Juni 2019

17-20 Juni 2018

27-29 Mei 2019

22-26 juli 2019

(24)

23 oleh majelis Pusat GPdI 20. Pembicara

pada KKR di Kota manado- Bitung 21. Pembicara

KKR dan Penginjilan di KUTAI BARAT KAL-TIM 22. Moderator KSP GPdI Jawa-Barat 23. Pembicara

pada pertemuan Oikumene Kantor Walikota Jakarta-Pusat.

V

V

V

v

5-10 Agustus 2019

27-29 Agustus 2018

4-5 September 2019

6

September 2019

5 Dr. Clartje Awulle, MTh

Theologi Kepemimpin an

1. PWG di KGPM Lansa Tema:

Kasih Karunia Allah yang menyelamatkan 30 September 2019

2. PWG di Gemindo Wisma Asri Minggu, Juli 2019 Tema:

Orang Samaria yang baik hati 3. PWG di GKII

Mahanaim Pondok Ungu Bekasi Tema

"Kidung Agung Salomo"

4. Seminar di GMIST Betlehem Naha Tema

"Perkawinan Kristen, Juli 2016 5. PWB di

Germita Syalom Tema:

V

V

V

V

V

2017 2019

(25)

24

"Doa yang mengubah bangsa", 11 Agustus 2019 6. PWG di

Germita Sion Ammat Talaud..juli 2019 Tema : Bernyanyilah bagi Tuhan 7. PWG di Gereja

Kristen Berea Peran Orang Percaya dalam mengupayakan kesejahteraan kota: Sabtu 2019

V

V

6 Dr. Dony Lubianto, MTh

Kepemimpin an Kristen

1. PWG di GBI Moderland tema : HIDUP

MANUSIA, 13/2/2017 2. PWG di GBI

Kutabumi tema:

KARAKTER MURID YESUS, 20/2/2017 3. PWG di GBI

Regency 1 tema :KOMUNIKASI DAN

PERSAHABAT AN, 27/2/2017 4. PWG di GBI

Modernland tema:

BAPTISAN ROH KUDUS, 13/3/2017 5. PWG di GBI

Poris Indah tema:

MENDENGAR SUARA TUHAN, 9/4/2017 6. PWG di GBI

Lippo Karawaci tema :

MENGENAL PL 1, 17/4/2017 7. PWG di GBI

Lippo Karawaci tema :

MENGENAL PL 2, 08/5/2017 8. PWG di GBI

Regency 1 tema :MENGENAL PB 1, 15/5/2017 9. PWG di GBI

2017 - 2019

(26)

25

Regency 1 tema :MENGENAL PB 2, 22/5/2017 10. PWG di GBI

Kutabumi tema : STUDI

ALKITAB INDUKTIF &

AGAMA DUNIA, 29/5/2017 11. PGW di GBI

Regency 2 temaTERTANA M DALAM GEREJA LOKAL, 2/7/2017 12. PWG di GBI

Citra 2 tema:

MEMULAI PELAYANAN DAN

KOMITMEN, 23/7/2017 13. PWG di GBI

TAMAN ADHYAKSA, Tema : BERKAT KESELAMATA N &

BAPTISAN, 3/9/2017 14. PWG di GBI

Modern Land, Tema : HIDUP MANUSIA, 5/2/2018 15. PWG di GBI

Pasar Kemis, Tema

KESELAMA TAN, 18/2/2018 16. PWG di GBI

Nelayan, Tema

KESELAMA TAN, 26/2/2018

17. PWG di GBI BSD, Tema SELENGKAP SENJATA ALLAH,09/4/20 18

18. PWG di GBI Lippo Karawaci, Tema Pribadi Roh Kudus, 23/4/2018 19. PWG di GBI

Borneo

Pontianak, Tema

(27)

26

Keselamatan dan Baptisan air, 19/8/2018 20. PWG di GBI Q- BIQ BSD, Tema Hakekat Allah dan Tritunggal, 24/4/2019 21. Memberi

Materi di STT Bethel The Way tentang

Metodologi Penelitian Teologi I 30/8/2019 7 Dr. Jenri Joshua

Silitonga

Kepemimpin an Kristen

1. Ceramah di Di Gereja Bethany Indonesia Cimanggu City Bogor : Tema ; MUJIZAT NATAL, Desember 2018 2. Ceramah di

Gereja Rasuli Indonesia Jemaat Zaitun Kota Balige Tobasa SUMUT dalam Rangka Kebaktian Kebangunan Rohani Pemuda , Tema : Peran Pemuda Dalam Pertumbuhan Gereja ; 28 Juli 2018 3. Ceramah di

Gereja Rasuli Indonesia Jemaat Zaitun Kota Balige Toba Samosir Sumut. Tema : SEGAMBAR DAN

SERUPA DENGAN TUHAN; 29 Juli 2018 4. Ceramah di

Gereja Bethel Indonesia Jemaat

v 2018 -

2019

(28)

27 Kampung Sawah Pulo Gebang Jakarta Timur Tema : Bertumbuh dalam Kristus, 24 Juni 2018 5. Ceramah di

Gereja Bethel Indonesia jemaat Shalom Tanjung Periuk di Ibadah Wanita dengan Tema Wanita Berdampak , 19 Februari 2018 6. Ceramah di

Gereja Bethel Indonesia Jemaat Shalom Tanjung Periuk, Tema : Hidup Takut Akan Tuhan 18 Nopember 2018

7. Ceramah di Gereja Bethel Kampung sawah Cakung dengan Tema : Hidup Baru Bersama Kristus ,17 Maret 2019 8. PWG di

Kumpulan Keluarga Batak Cakung Jakarta Timur Tema : Hidup Rukun 21 Desember 2018 9. Ceramah di

Acara Natal Persekutuan Tuan Dibangarna Citra Indah Jonggol Tema : Kuasa Kasih, 1 Desember 2018

(29)

28

8 Dr. Lasino J Putro M.Th

Theologi Sistematika

1. Auditor Mutu Internal bersertifikat 2. Managing

Director Jurnal Maqnum Opuz.

3. Seminar ttg Kristologi, di Komunikats Warga Kristen Komp Villa Mutiara; April 2017

4. Seminar ttg Hidup Baru, di GPSK

Sintang,Kalbar Juni 2017 5. .Seminar ttg

Eskhatologi di POUK Kemang Pratama,Bekas, Oktober 2017 6. Seminar ttg

Penginjilan ,di GPKAI Villa Mutiara, Okt 2017 7. Pembinaan

pimpinan gereja,GPKAI Villa Mutiara;

Nopember 2017 8. Seminar

“Keluarga Harmonis, GKRI Narwastu Pademangan, februari 2018 9. Seminar ttg

Gereja, di GPKAI Reni jaya,

pamulang,April 2018

10. Pembinaa n SDM Gereja ttg Alkitab, POUK Kemang Pratama Bekasi, Maret 2018.

11. Pembinaa n Guru2 di Yayasan ABB, diPuru,Amarasi Kupang, NTT Mei 2018

V

V

V

V

V

V

V

V

V

V

(30)

29 12. Seminar ttg

Hidup Kristen di Warga kristen villa mutiara, september 2018 13. Seminar ttg

Roh Kudus di GPKAI villa mutiara, maret 2019

14. seminar ttg Gereja di Pademangan, April 2019 15. Ceramah ttg

Kehidupan Kristen di GPKAI villa mutiara, agustus 2019

V

V

V

9 Dr. Donna

Sampaleng, M.Pd., D.Th

1. Mitra Bestari Jurnal

Dinamika UKI 2. Mitra Bestari

Jurnal Paedagogik Universitas Pakuan 3. Dosen Tutorial

Online Universitas Terbuka 4. Asesor Penilai

Beban Kerja Dosen.

5. Wakil Bendahara Perhimpunan Sekolah- sekolah Theologi Se- Indonesia (PERSETIA) 6. Bendahara

Umum Himpunan Doktor Manajemen Pendidikan Indonesia (HIDMAPI) 7. Pembina

Majelis Daerah GPKAI Wilayah Banten 8. Anggota

Persekutuan Perempuan

2018 sd skrg 2017 sd skrg

2016 sd skrg

2017 sd skrg 2019 sd skrg

2016 sd skrg

2017 sd skrg

2017 sd skrg

(31)

30 berpendidikan Teologi (PERUATI) 9. Anggota

Asosiasi Tradisi Lisan (ATL)

2016 sd skrg Jumlah

Keterangan:

1) Pengakuan/rekognisi atas kepakaran/prestasi/kinerja DTPS dapat berupa:

a) menjadi visiting lecturer atau visiting scholar di program studi/perguruan tinggi terakreditasi A/Unggul atau program studi/perguruan tinggi internasional bereputasi.

b) menjadi keynote speaker/invited speaker pada pertemuan ilmiah tingkat nasional/

internasional.

c) menjadi editor atau mitra bestari pada jurnal nasional terakreditasi/jurnal internasional bereputasi di bidang yang sesuai dengan bidang program studi.

d) menjadi staf ahli/narasumber di lembaga tingkat wilayah/nasional/internasional pada bidang yang sesuai dengan bidang program studi (untuk pengusul dari program studi pada program Sarjana/Magister/Doktor), atau menjadi tenaga ahli/konsultan di lembaga/industri tingkat wilayah/nasional/ internasional pada bidang yang sesuai dengan bidang program studi (untuk pengusul dari program studi pada program Diploma Tiga/Sarjana Terapan/Magister Terapan/Doktor Terapan).

e) mendapat penghargaan atas prestasi dan kinerja di tingkat wilayah/nasional/internasional.

2) Diisi dengan tanda centang V pada kolom yang sesuai.

Gambar

Tabel 2.a Seleksi Mahasiswa  Tahun  Akade-  mik  Daya  Tampung  Jumlah  Calon Mahasiswa  Jumlah  Mahasiswa Baru  Jumlah Mahasiswa Aktif Pen-  daftar  Lulus
Tabel 3.a.1 Dosen Tetap Perguruan Tinggi
Tabel 3.a.2 Dosen Pembimbing Utama Tugas Akhir
Tabel 3.a.3 Ekuivalen Waktu Mengajar Penuh (EWMP) Dosen Tetap Perguruan Tinggi
+7

Referensi

Dokumen terkait

NDTPS = Jumlah Dosen Tetap Perguruan Tinggi yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah dengan bidang keahlian yang sesuai dengan kompetensi inti Program Studi Sarjana Terapan..

NDT = Jumlah Dosen Tetap Perguruan Tinggi yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah di Program Studi yang diakreditasi. NDTPS = Jumlah Dosen Tetap Perguruan Tinggi

(2) Polman Negeri Babel dapat menyelenggarakan Pendidikan Vokasi program diploma satu, diploma dua, diploma tiga, diploma empat atau sarjana terapan, program

332 Teknologi Penginderaan Jauh Diploma Tiga 333 Teknologi Pengolahan Minyak dan Gas Diploma Tiga 334 Teknologi Pengolahan Pulp dan Kertas Sarjana Terapan 335 Teknologi Rekayasa

• Persentase jumlah Pagelaran/pameran/presentasi/publikasi ilmiah mahasiswa / Jumlah Mahasiswa saat TS... Diisi oleh pengusul dari Program Studi pada program Magister/Magister

1) Diisi dengan tanda centang V untuk Dosen Tetap Perguruan Tinggi yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah dengan bidang keahlian yang sesuai dengan kompetensi inti Program

Untuk nama Program Diploma, Sarjana, Sarjana Terapan, Magister, Magister Terapan, Doktor, dan Doktor Terapan yang belum memiliki konsorsium keilmuan atau kolegium

NDTPS = Jumlah dosen tetap yang ditugaskan sebagai pengampu mata kuliah dengan bidang keahlian yang sesuai dengan kompetensi inti program studi yang diakreditasi =31 Tanda