• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pemanfaatan Ekstrak Minyak Sawit Merah Sebagai Bahan Tambah Pada Margarin di Pusat Penelitian Kelapa Sawit Brigjen Katamso Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pemanfaatan Ekstrak Minyak Sawit Merah Sebagai Bahan Tambah Pada Margarin di Pusat Penelitian Kelapa Sawit Brigjen Katamso Medan"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

PEMANFAATAN EKSTRAK MINYAK SAWIT MERAH

SEBAGAI BAHAN TAMBAH PADA MARGARIN

DI PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT

BRIGJEN KATAMSO

MEDAN

TUGAS AKHIR

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat Ahli

Madya

PAULA NETTI SIHOMBING

142401074

PROGRAM STUDI D3-KIMIA DEPARTEMEN KIMIA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

PERSETUJUAN

Judul : Pemanfaatan Ekstrak Minyak Sawit Merah Sebagai Bahan Tambah Pada Margarin di Pusat Penelitian Kelapa Sawit Brigjen Katamso Medan

Kategori : Diploma

Nama : Paula Netti Sihombing

Nomor Induk Mahasiswa : 142401074

Program Studi : D-3 Kimia

Departemen : Kimia

Fakultas : Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara

Disetujui Di

Medan, Mei 2017

Program Studi D3-Kimia Pembimbing

Ketua,

Dr.Minto Supeno,MS Dr.Lamek Marpaung, M.Sc NIP.196105091987031002 NIP 195208281982031001

Disetujui oleh

Departemen Kimia FMIPA USU Ketua,

(3)

ii

PERNYATAAN

PEMANFAATAN EKSTRAK MINYAK SAWIT MERAH

SEBAGAI BAHAN TAMBAH PADA MARGARIN

DI PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT

BRIGJEN KATAMSO

MEDAN

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil karya saya sendiri. Kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Mei 2017

(4)

PENGHARGAAN

Puji dan Syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas

segala rahmat dan karunia yang telah dilimpahkan-Nya sehingga penulis dapat

menyelesaikan karya ilmiah dengan judul “ PEMANFAATAN EKSTRAK

MINYAK SAWIT MERAH SEBAGAI BAHAN TAMBAH PADA MARGARIN

DI PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT BRIGJEN KATAMSO MEDAN ”

Tugas akhir ini disusun guna melengkapi salah satu syarat mendapatkan

gelar Ahli Madya pada Program Diploma III Kimia Analis FMIPA USU Medan.

Dalam menyusun tugas akhir ini dengan tulus hati penulis mengucapkan

terima kasih yang sebesar – besar kepada Ayahanda Marihat sihombing dan

Mariani Nababan yang telah memberikan bantuan baik berupa material maupun

moral kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan kuliah dengan baik, hanya

Tuhanlah yang dapat membalas segala jasa yang telah diberikannya kepada

penulis, dan tidak lupa kepada saudara Mona farida, Jhonsen, Triana, Ludo, dan

Brian yang telah memberi semangat kepada penulis.

- Bapak Dr.Minto Supeno, M.S selaku ketua program studi Diploma

III Kimia FMIPA USU

- Ibu Dr.Cut Fatimah Zuhra,M.Si. selaku ketua departemen kimia

FMIPA US

- Bapak Dr.Lamek Marpaung,M.Sc selaku dosen pembimbing yang

(5)

iv

- Seluruh Dosen serta Staff Administrasi Jurusan Kimia Analis

FMIPA USU yang telah membantu penulis selama perkuliahan.

- Bapak Dr.Donal Siahaan,M.Si selaku Kepala Laboratorium

Pengendalian Hasil dan Mutu (PAHAM) di PPKS Brigjen Katamso

Medan.

- Bapak Ghazali Sofwan Sinaga, S.Apt.M.Sc selaku pembimbing tim

penelitian sewaktu Praktek Kerja Lapangan di laboratorium PPKS

Brigjen Katamso Medan.

- Sahabat – sahabat terkasih Wardatun, Rosinta, Yusni, Ewis,. Terima

kasih atas dukungannya baik dalam sedih maupun senang yang di

lalui bersama selama PKL.

- Kepada sopian yang selalu mendukung penulis selama penyelesaian

Tugas Akhir.

Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari kesempurnaan, baik

dari isi maupun penyusunan dikarenakan keterbatasan kemampuan dan

keterbatasan yang ada pada diri penulis. Kritik dan saran yang membangun sangat

penulis harapkan sehingga karya ilmiah ini bermanfaat bagi pembaca dan penulis

khususnya.

Medan, Mei 2017

(6)

PEMANFAATAN EKSTRAK MINYAK SAWIT MERAH

SEBAGAI BAHAN TAMBAH PADA MARGARIN DI PUSAT

PENELITIAN KELAPA SAWIT

BRIGJEN KATAMSO

MEDAN

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian pemanfaatan ekstrak minyak sawit merah sebagai bahan tambah pada margarin di pusat penelitian kelapa sawit brigjen katamso Medan. Metode pengolahan margarin dapat dilakukan dengan cara pengadukan pada kecepatan 3000rpm pada suhu kamar pada tiga variasi komposisi (stearin; olein; minyak sawit merah) yang berbeda dengan perbandingan antara lain variasi I (40:35:5)%, variasi ke-II (10:40:30)%, variasi ke-III (40:25:15)%. Parameter yang digunakan untuk menganalisa asam lemak bebas stearin,olein,minyak merah yaitu dengan metode titrasi asam-basa. Parameter untuk margarin variasi I,II,III adalah dengan penentuan bilangan asam serta analisis karoten menggunakan spektrofotometer UV-Visibel dengan λ (440)nm.

Hasil percobaan menunjukkan bahwa rata-rata kadar asam lemak bebas minyak sawit yaitu 0,40 % sudah memenuhi standart mutu SNI 01-2901-1992 yaitu 5% dan kadar karoten formulasi ke-II dengan penambahan 300 gr minyak merah yaitu 173 ppm sudah memenuhi international standart organization (ISO).

(7)

vi

EXTRACT THE USE OF MATERIALS AS RED PALM OIL

ADDED IN MARGARINE IN PALM RESEARCH

CENTER BRIGJEN KATAMSO MEDAN

ABSTRACT

Research of extract the use materials as red palm oil added in margarine in palm research center brigjen katamso Medan, has been done. Processing method margarine was done by means of stirring at a speed of 3000rpm at room temperature on three variations of composition (stearin; olein; red palm oil) which is different from the comparison between another variation I (40: 35: 5)%, variation-II (10 : 40: 30)% variation to-III (40:25:15)%. The parameters used to analyze stearin, olein, namely red oil with an acid-base titration method. Parameters for margarine variations I, II, III have done by determining the acid number and carotene analysis using UV-Visible spectrophotometry with λ (440) nm.

The result of experiment showed that the free fatty acid content of palm oil was 0.40% that has meet the standard of SNI 01-2901-1992 which was 5% and the average carotene content of the second formulation with the addition of 300 gr of red oil of 173 ppm already meet the international standart organization (ISO).

(8)
(9)

Merah,pada Margarin formula I,II,III

3.2.5 Pembuatan Margarin dengan Metode Blending Dengan 19 Komposisi minyak merah yang bervariasi

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Data untuk Komposisi margarin dengan variasi minyak merah 21 Yang berbeda

4.2 Perhitungan 23

4.3 Pembahasan 27

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan 30

5.2 Saran 30

(10)

DAFTAR TABEL

Nomor Judul Halaman

Tabel

2.1.8.1 Analisis Gizi Minyak Kelapa sawit 12 2.1.8.2 Komposisi Asam Lemak Minyak Sawit 13

Dan Minyak Inti Minyak Sawit

2.1 Komposisi Asam Lemak (%) Pada Minyak Sawit,Olein,Stearin 15 Dan Inti Minyak Sawit

4.1 Variasi minyak merah pada percobaan I dalam pembuatan 1 kg 21 Margarin dengan metode Blending menggunakan Mixer

4.2 Variasi minyak merah pada percobaan II dalam pembuatan 1 kg 21 Margarin dengan metode Blending menggunakan Mixer

4.3 Variasi minyak merah pada percobaan II dalam pembuatan 1 kg 21 Margarin dengan metode Blending menggunakan Mixer

Referensi

Dokumen terkait

keuntungan logam yang terdapat pada debu dan tanah vulkanik hasil erupsi.

Daya tembus factor lain yang menyebabkan radio dianggap memiliki kekuatan kelima ialah daya tembus radio siaran, dalam arti kata tidak mengenal jarak dan

Telah dilakukan penelitian tentang penentuan kadar unsur Timbal ( Pb) Mangan (Mn), Zink (Zn), Besi (Fe), dan Magnesium (Mg) pada debu dan tanah erupsi gunung Sinabung di

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pakaian adat panaragan atau warok memiliki kharakter jiwa masyarakat Ponorogo yang tersimpan dalam nilai-nilai yang terdapat

ALS dengan membawa

Komposisi dan struktur virus tumbuhan Bagaimana virus menginfeksi inang Replikasi virus dalam sel Hubungan satu virus dengan virus lain yennyliswarni... Komposisi

Ini adalah debut versi Android yang menggunakan nama kudapan manis. Tradisi tersebut dipertahankan hingga sekarang.Pada Cupcake, Google juga memperkenalkan SDK

Dalam kehidupan sehari-hari, sadar atau tanpa kita sadari kita terus bertemu dengan suatu perangkat atau peralatan yang kerjanya terkendali secara otomatis baik