• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI HUBUNGAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RSUD SIDOARJO

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "SKRIPSI HUBUNGAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RSUD SIDOARJO"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

HUBUNGAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT

DI RSUD SIDOARJO

PENELITIAN DESKRIPTIF ANALITIK

Oleh:

Siti Hidayati Al Indasah NIM. 131311123039

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA

(2)

SKRIPSI

HUBUNGAN KARAKTERISTIK INDIVIDU DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT

DI RSUD SIDOARJO

PENELITIAN DESKRIPTIF ANALITIK

Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan (S.Kep) dalam Program Studi Pendidikan Ners

pada Program Studi Pendidikan Ners Fakultas Keperawatan UNAIR

Oleh:

Siti Hidayati Al Indasah NIM. 131311123039

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN NERS

FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA

(3)
(4)
(5)
(6)

MOTTO

“Wattaqullaah wa yu‟allimukumullaah, wallaahu bikulli syai -in „aliim.”

Artinya :

“Bertakwalah pada Allah maka Allah akan mengajarimu.

Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui segala sesuatu”

(Al-Quran Surat Al-Baqarah ayat 282).

Salah satu kunci mendapatkan ilmu adalah: TAQWA.

“DALAM KEIMANAN DAN KETAQWAAN TERDAPAT KEKUATAN”

(7)

UCAPAN TERIMA KASIH

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nyalah penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Hubungan Karakteristik Individu dengan Kepuasan Kerja Perawat di RSUD Sidoarjo” dapat terselesaikan. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana keperawatan (S.Kep) pada Program Studi Pendidikan Ners Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga.

Penulis mengakui bahwa pada dasarnya skripsi ini banyak kekurangannya dan jauh dari sempurna, karena banyaknya kendala dan hambatan yang dialami selama penyusunan skripsi ini. Tapi atas bimbingan dan pengarahan yang telah diberikan kepada penulis baik secara langsung maupun secara tidak langsung dapat tersusunnya skripsi ini, kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada yang terhormat:

1. Purwaningsih, S.Kp., M.Kep selaku dekan Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan Program Studi S1 Pendidikan Ners.

(8)

3. Ninuk Dian Kurniawati, S.Kep. Ns. MANP selaku dosen pembimbing II, yang telah memberikan bimbingan, petunjuk dan motivasi sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.

4. Seluruh jajaran dekanat antara lain Wakil Dekan I, Wakil Dekan II, dan Wakil Dekan III Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga

5. Orang tua tercinta yang telah membiayai, mendo’akan dan memberikan dukungan selama ini.

6. Saudara-saudariku yang selalu membantu dalam bentuk materiil maupun non materiil sehingga dapat terselesaikannya penelitian ini.

7. Teman-teman Program Studi Pendidikan Ners B16 “KOMPAK” yang telah memberikan semangat, do’a dan pengertian serta kerjasamanya selama menempuh Pendidikan Ners di Universitas Airlangga.

8. Sahabat-sahabatku yang selalu memberi motivasi, menjadi tempat berkeluh kesah, selalu memberi dukungan sehingga tugas ini bisa selesai dengan tetap membawa tanggung jawab merawat pasien ditempat bekerja.

9. Dan semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak membantu penyusunan skripsi ini.

Semoga Allah SWT memberikan balasan atas segala amal yang telah diberikan dan semoga skripsi ini berguna bagi diri sendiri maupun pihak lain yang memanfaatkannya.

Surabaya, Januari 2015 Penulis

(9)

ABSTRACT

THE RELATIONSHIP AMONG INDIVIDUAL CHARACTERISTIC AND JOB SATISFICATION IN NURSES INPATIENT

A Descriptive Analytic Cross-Sectional Study In RSUD Sidoarjo By: Siti Hidayati Al Indasah

Introduction: Satisfaction is the level of perceived state of someone who is the result of comparing the performance or outcome of product are perceived in relation to expectations. Nurse job satisfaction is influenced by several factors including the individual characteristics which include knowledge, attitude, and motivation. The purpose of this study was to determine the relationship of the individual characteristics and job satisfaction of nurses with an explanation performance theory by Kopelman and the theory of Needs by Abraham Maslow. Methods: The study was a descriptive analytic cross-sectional design. The study population was a civil servant (PNS) nurse inpatient in RSUD Sidoarjo with a total sample of 56 people who are determined by simple random sampling. Data were collected by questionnaire and analyzed using linear regression test with cut-point of 0.5 is taken amidst so if the value of R = 0.5 moderate relationship / medium, <0.5 weak ties,> 0.5 strong relationship. Result: regression analysis showed the value of R = 0.126 it indicates that the relationship of the independent variables and the dependent variable is weak, while the value of the coefficient of determination or R Square shows a value of 0.016 or 1.6%, meaning that the independent variable has an effect only 1.6% on the dependent variable, while 98.4% are influenced by other factors such as hospital policy, workload, supervision and remuneration received by nurses. Discussion: Knowledge, attitudes, motivation as one of the individual characteristics components should be developed to support the performance of nurses in the implementation of professional responsibility. Developing individual characteristics will affect the job satisfaction of nurses, although still needs to be supported by external factors of the work environment.

(10)

DAFTAR ISI

Halaman Judul ... ii

Lembar Pernyataan... iii

Halaman Lembar Persetujuan ... iv

Halaman Pengesahan ... v

Motto ... vi

Ucapan Terima Kasih ... vii

Abstract ... x

Daftar Isi... xi

Daftar Tabel ... xiv

Daftar Gambar ... xv

Daftar Lampiran ... xvi

Daftar Singkatan... xvii

2.1.3 Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja ... 9

2.1.4 Teori Produktifitas kerja (Kopelman) ... 13

2.2 Konsep Kepuasan ... 30

2.2.1 Definisi Kepuasan ... 30

2.2.2 Teori Model Kepuasan ... 31

2.2.3 Kepuasan Perawat ... 32

2.2.4 Faktor yang mempengaruhi kepuasan perawat ... 33

2.2.5 Indikator Kepuasan Perawat... 35

2.3 Keaslian Penelitian ... 36

BAB 3 KERANGKA KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS ... 42

(11)

4.3 Identifikasi Variabel ... 47

4.3.1 Variabel Independen ... 47

4.3.2 Variabel Dependen ... 47

4.4 Defenisi Operasional ... 47

4.5Pengumpulan dan Pengolahan Data ... 50

4.5.1 Instrumen Penelitian ... 50

4.5.2 Lokasi Penelitian ... 53

4.5.3 Prosedur pengumpulan data ... 53

4.5.4 Cara Analisis Data ... 54

4.6 Kerangka operasional ... 57

4.7 Masalah Etika... 58

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN ... 47

5.1 Hasil Penelitian ... 47

5.1.1 Gambara Umum Lokasi Penelitian ... 62

5.1.2 Karakteristik Demografi Responden ... 62

5.1.3 Variabel yang diukur ... 62

5.2 Pembahasan... 47

5.2.1 Hubungan Kualitas Pelayanan dengan Loyalitas Pasien ... 62

5.2.2 Hubungan Kepuasan dengan Loyalitas Pasien ... 62

BAB 6 SIMPULAN DAN SARAN ... 47

6.1 Simpulan ... 47

6.2 Saran ... 47

DAFTAR PUSTAKA ... 62

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Daftar BOR, LOS, TOI Rumah Sakit Indonesia ... 2

Tabel 1.2 Jumlah Kunjungan Pasien RSUD Ungaran Tahun 2014 ... 3

Tabel 2.1 Penilaian Performance Perception ... 24

Tabel 2.2 Penilaian Disconfirmation Perception ... 25

Tabel 2.3 Penilaian Satisfaction Feeling (Evaluation Overall)-A ... 25

Tabel 2.4 Penilaian Satisfaction Feeling (Evaluation Overall)-B. ... 26

Tabel 2.5 Penilaian Satisfaction Outcome (Word of Mouth)-A ... 26

Tabel 2.6 Penilaian Satisfaction Outcome (Intention)-B ... 26

Tabel 2.7 Keaslian Penelitian ... 43

Tabel 4.1 Definisi Operasioanal ... 51

Tabel 5.1 Distribusi Pasien Berdasarkan Karakteristik Pasien BPJS di IRNA RSUD Ungaran Tanggal 1-30 Desember 2014 ... 68

Tabel 5.2 Kualitas Pelayanan di IRNA Mawar dan Bugenvil RSUD Ungaran Tanggal 1-30 Desember 2014 ... 69

Tabel 5.3 Kepuasan Pasien di IRNA Mawar dan Bugenvil RSUD Ungaran Tanggal 1-30 Desember 2014 ... 70

Tabel 5.4 Loyalitas Pasien di IRNA Mawar dan Bugenvil RSUD Ungaran Tanggal 1-30 Desember 2014 ... 71

(13)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Identifikasi Masalah ... 6

Gambar 2.1 Teori Kepuasan Pelanggan (Woodruff dan Gardial, 2002) ... 23

Gambar 2.2 Model Kesenjangan Kualitas Pelayanan ... 35

Gambar 2.3 Model Loyalitas Pelanggan ... 38

Gambar 2.4 Profit Generator System ... 42

Gambar 3.1 Kerangka Konseptual ... 45

Gambar 4.1 Kerangka metode penelitian ... 47

Gambar 4.2 Skema Analisis Data ... 56

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Permohonan Bantuan Fasilitas Pengambilan Data Awal ... 65

Lampiran 2 Permohonan Bantuan Fasilitas Pengambilan Data Penelitian .. 65

Lampiran 3 Surat Izin Penelitian Bakesbangpol Jawa Timur ... 65

Lampiran 4 Surat Izin Penelitian Bakesbangpol Jawa Tengah ... 65

Lampiran 5 Surat Izin Penelitian Bakesbangpol Kab. Semarang ... 65

Lampiran 6 Sertifikat Lulus Uji Etik ... 65

Lampiran 7 Penjelasan Penelitian Bagi Responden ... 65

Lampiran 8 Lembar Informed Consent... 66

Lampiran 9 Data Demografi ... 67

Lampiran 10 Kuesioner Kualitas Pelayanan ... 68

Lampiran 11 Kuesioner Kepuasan ... 69

Lampiran 12 Kuesioner Loyalitas Pasien ... 70

Lampiran 13 Distribusi Jawaban Responden ... 70

(15)

DAFTAR SINGKATAN

APBN : Anggaran Pengeluaran Belanja Negara Asabri : Asuransi Sosial ABRI

Askes : Asuransi Kesehatan

Bakesbangpol : Badan Kesatuan Bangsa dan Politik BI : Bank Indonesia

BOR : Bed Occupancy Rate

BPJS : Badan Penyelenggara Jaminan Sosial BTO : Bed Turn Over

BUMN : Badan Usaha Milik Negara

Depkes RI : Departemen Kesehatan Republik Indonesia DPR : Dewan Perwakilan Rakyat

HAM : Hak Asasi Manusia IRNA : Instalasi Rawat Inap

ILO : International Labour Organization

ISSA : International Sosial Security Association

Jamkesda : Jaminan Kesehatan Daerah Jamsostek : Jaminan Sosial Tenaga Kerja JHT : Jaminan Hari Tua

JKN : Jaminan Kesehatan Nasional JPK : Jaminan Pemeliharaan Kesehatan Kab. : Kabupaten

LOS : Length of Stay

MK : Mahkamah Konstitusi NRI : Negara Republik Indonesia PBB : Perserikatan Bangsa-Bangsa PBI : Penerima Bantuan Iuran

PBIJK : Pemberi Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan Perpres : Peraturan Presiden

PNS : Pegawai Negeri Sipil

POLRI : Kepolisian Reublik Indonesia PP : Peraturan Pemerintah

PT : Perseroan Terbatas

RATER : Reliability, Assurance, Tangible, Emphaty, Responsiveness

RS : Rumah Sakit

RSBY : Rashtriya Swasthya Bima Yojna RSUD : Rumah Sakit Umum Daerah

SD : Sekolah Dasar

SERVQUAL : Service Quality

SJSN : Sistem Jaminan Sosial Nasional

Gambar

Gambar 1.1 Identifikasi Masalah ........................................................................

Referensi

Dokumen terkait

Kata upah biasanya digunakan dalam konteks hubungan antara pengusaha dengan para pekerjanya. Upah itu sendiri mempunyai yang menurut kamus Bahasa Indonesia

Berdasarkan hasil dan pembahasan penelitian dapat disimpulkan bahwa: 1) terdapat perbedaan minat siswa dalam memanfaatkan layanan BK antara sebelum dan sesudah

 tingkat kematian ikan tinggi karena ikan mengalami gangguan penyerapan oksigen akibat infeksi pada insang tersebut.. • Pencegahan penyakit ini yaitu antara lain: - Penggunaan air

Nur Mukarromah, SKM, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiayah Surabaya yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas untuk mengikuti

Selain itu juga terdiri dari wilayah dengan relief yang curam berada di wilayah utara merupakan dari pegunungan kelir (Data Kecamatan Bobotsari dalam angka 2015).. Sedangkan

Kandungan mineral mudah lapuk pada tanah-tanah terpengaruh Tsunami lebih tinggi dibanding tanah tidak terpengaruh Tsunami, dimana tanah terpengaruh Tsunami memiliki bahan amorf

Beberapa gejala yang dirasakan akibat kebisingan pada manusia adalah akibat kebisingan dari tingkat decibel tinggi dengan mempengaruhi pada sistim cardiovasular,

Imam Turmuhdi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SMP PGRI BANGSALSARI IPA PPG 5 Hotel Jember Indah. DAFTAR PESERTA PLPG TAHAP 6 RAYON 116 FKIP