• Tidak ada hasil yang ditemukan

4.1 Tahap Identifikasi Masalah - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BERBASIS TEKNOLOGI PADA INDUSTRI FLOREN FLORIST DI KARANGANYAR DENGAN MODEL DRIVEN DEVELOPMENT (MDD) - Unika Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "4.1 Tahap Identifikasi Masalah - ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BERBASIS TEKNOLOGI PADA INDUSTRI FLOREN FLORIST DI KARANGANYAR DENGAN MODEL DRIVEN DEVELOPMENT (MDD) - Unika Repository"

Copied!
77
0
0

Teks penuh

(1)

54 BAB IV

HASIL DAN PENELITIAN

Peneliti menggunakan Metode Model Driven Development dalam

merancang dan mengembangkan sistem informasi akuntansinya. Penggunaan

Metode ini memiliki tujuan untuk desain sistem informasi akuntansi yang

dirancang dan dikembangkan bisa meningkatkan kinerja pada industri bunga

krisan “Floren Florist”.

4.1Tahap Identifikasi Masalah

Peneliti melakukan observasi dan wawancara secara langsung pada

industri bunga krisan “Floren Florist” untuk menelaah sistem operasi bisnis,

sistem informasi akuntansi, pencatatan transaksi dan penyimpanan bukti

bukti transaksi pada industri bunga krisan “Floren Florist”.

Dari hasil observasi dan wawancara yang dilakukan, dapat diketahui

masalah-masalah sebagai berikut :

1. Proses pengolahan data dilakukan secara manual dalam bentuk fisik

buku, sehingga proses pengolahan membutuhkan waktu yang lama.

2. Pelaporan laba rugi dilakukan secara manual dan kurang tepat dalam

proses perhitungannya.

3. Belum memiliki laporan persediaan bahan baku dan perhitungan HPP.

(2)

5. Bukti transaksi perusahaan tidak disimpan dengan baik.

4.2Tahap Analisis Masalah

Tahap analisis masalah dilakukan bertujuan untuk mengetahui sebab

dan akibat dari masalah-masalah yang terjadi pada industry bunga krisan

Floren Florist. Dalam tahap ini, menganalisis dari hail observasi dan

wawancara kepada pemilik industri bunga krisan Florent Florist

menggunakan matriks sebab akibat. Tahap ini juga bertujuan untuk

mengetahui dan menentukan kebutuhan sistem atas masalah-masalah yang

terjadi.

Industri Bunga Krisan Florent Florist

NO Analisis sebab dan akibat Solusi

Sebab Akibat

1. Pelaporan laba rugi dilakukan secara manual dan kurang tepat dalam proses perhitungannya.

 Perusahaan mengalami kesulitan dalam menghitung laba

rugi yang

diperoleh dalam satu periode.  Perusahaan tidak

mengetahui secara akurat nilai aset, liabilitas dan ekuitas.

Pembuatan laporan keuangan yang terdiri dari laporan pendapatan,

laporan biaya dan laporan penjualan berbasis sistem informasi

akuntansi.

2 Belum memiliki

laporan bahan baku dan perhitungan HPP.

 Tidak bisa

mengontrol pesediaan bahan baku secara

cepat dan

akurat.  Perusahaan

kesulitan dalam menentukan

Merancang sistem informasi akuntansi

dalam bentuk

(3)

HPP produk.

3 Belum memiliki

laporan beban

kematian aset

biologis.

 Sering adanya kesalahan dalam menetukan total biaya dan akan mempengaruhi laporan

keuangan.

 Laporan laba rugi menjadi tidak akurat

Merancang sistem pelaporan beban kematian aset biologis

4 Bukti transaksi tidak disimpan dengan baik.

 Bukti transaksi

yang sering

hilang karena tidak tersimpan dengan baik dan bukti transaksi dalam kondisi rusak.

Merancang sistem desain input yang bisa digunakan untuk menyimpan bukti transaksi dan bisa ditampilkan kembali sesuai waktu terjadinnya transaksi.

Tabel 4.1 Identifikasi Masalah

4.3Tahap Analisa Kebutuhan Sistem

Tahap ini merupakan tahap untuk menganalisa kebutuhan sistem

informasi akuntansi berbasis teknologi yang dapat digunakan dalam

mengatasi masalah-masalah yang timbul di industry bunga krisan Floren

Florist yang sudah diidentifikasi dengan tepat dalam tahap identifikasi

masalah. Berikut ini merupakan tabel kebutuhan sistem pada industry bunga

(4)

Kebutuhan Sistem Informasi Akuntansi pada Industri Bunga Krisan Floren Florist

Kebutuhan Input Kebutuhan Output Kebutuhan Proses  Form Login

 Form Menu  Form Pemesanan

Pembelian  Form Pembelian

 Form Persediaan  Form Karyawan  Form Supplier

 Form Master Aset Biologis Belum Dewasa  Form TKL  Form Penjualan  Form Kas Masuk  Form Piutang  Form Jurnal

 Laporan Pembelian  Laporan

 Laporan Produksi

 Laporan Biaya

Aset Biologis Belum Dewasa  Laporan TKL  Laporan

Pemakaian BOP

 Laporan HPP

produk

 Laporan Penjualan  Laporan BOM  Laporan

Pembibitan dan Perkembangan

 Laporan Beban

Kematian  Laporan Piutang  Laporan Pelunasan

Piutang

 Memasukkan data proses produksi

 Memasukan data

pemakaian biaya aset biologis belum dewasa, TKL, BOP,

BOM yang

digunakan selama proses produksi.  Pendataan produk

yang diproduksi termasuk beban

kematian aset

biologis, pembibitan dan perkembangan produk.

 Perhitungan HPP tiap Produk

 Memasukan data

transaksi penjualan.

 Memasukan data

arus kas masuk.  Menyusun data di

(5)

4.4Tahap Desain

4.4.1 Desain Data

Desain data dilakukan dengan cara membuat ERD (Entity

Relationship Diagram). Dalam tahap ini dilakukan analisis terhadap

komponen-komponen, relasi antara tabel yang dibutuhkandalam

proses pembuatan database. Dibawah ini merupakan desain database

dan ERD untuk sistem informasi akuntansi pada industri bunga krisan

(6)

Login

Detail Pemesanan Pembelian

PK KdPemesananPembelian(FK)

Detail Pemesanan Penjualan

PK KdPemesananPenjualan(FK) PK KdPersediaan(FK)

Retur Penjualan

PK NoRetur

KdPelanggan

Detail Retur Penjualan

PK NoRetur(FK)

Pemakaian Aset Biologis BD

PK KdProduksi(FK)

Detail Kas Masuk

PK NoKasMasuk(FK)

Penerimaan Uang Muka

PK NoPenerimaanDP

Pembibitan dan Perkembangan

PK KdPembibitandanPerkembangan

(7)

Pembelian PK FakturPembeliaan (FK) PK KdPesediaan (FK) Karyawan

Detail Pemesanan Pembelian

PK KdPemesananPembelian(FK) PK KdPersediaan (FK)

Detail Jurnal

PK NoJurnal(FK) PK KdBukuBesar (FK)

Buku Besar

(8)

Produksi Pemakaian Aset Biologis BD

PK KdProduksi(FK)

PK Kdpersediaan (FK)

Buku Besar

Pembibitan dan Perkembangan

PK KdPembibitandanPerkembangan

KdProduksi

Jurnal

PK NoJurnal

(9)

Karyawan PK KdPersediaan (FK) Satuan Detail Pemesanan Penjualan

PK KdPemesananPenjualan(FK) PK KdPersediaan(FK)

Retur Penjualan

PK NoRetur

KdPelanggan

Detail Retur Penjualan

PK NoRetur(FK)

Penerimaan Uang Muka

PK NoPenerimaanDP

KdPemesananPenjualan KdPelanggan

(10)

Kas Keluar

PK NoKasKeluar

DetailKasKeluar

NoKasKeluar KdBukuBesar

Kas Masuk

PK NoKasMasuk

Detail Kas Masuk

NoKasMasuk KdBukuBesar

Jurnal

PK NoJurnal

Detail Jurnal

NoJurnal KdBukuBesar Buku Besar

PK KdBukuBesar

(11)

4.4.2 Struktur Database

Struktur database berfungsi untuk menyimpan data yang

memiliki letak yang sama. Setiap tabel pasti memiliki Field yang di

beri Nama Field yang sesuai. Field merupakan informasi data yang

diinputkan pada bagian kolom tabel. Kemudian menentukan tipe yang

di gunakan pada masing-masing field dan yang terakhir menentukan

banyaknya karakter yang ada dalam masing-masing field. Karakter

merupakan bagian terkecil dari data, karakter dapat berupa numeric,

huruf ataupun karakter khusus yang membentuk item data atau field.

a. Perancangan Database

1. Tabel Login

Entitas Keterangan Field Field Size

Username PK Text 25

Password Text 15

2. Tabel Karyawan

Entitas Keteramgan Field Field Size

KdKaryawan PK Text 15

Username FK Text 25

NamaKaryawan Text 50

AlamatKaryawan Text 70

Tgl Lahir Text 10

Telp Karyawan Text 25

Departemen Text 25

3. Tabel Supplier

Entitas Keterangan Field Field Size

KdSupplier PK Text 15

(12)

AlamatSupp Text 70

TelpSupp Text 25

EmailSupp Text 40

4. Tabel Pelanggan

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPelanggan PK Text 15

NamaPelanggan Text 50

AlamatPelanggan Text 70

TelpPelanggan Text 25

Email Text 50

5. Tabel Persediaan

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPersediaan PK Text 15

KdKaryawan FK Text 15

Tgl Persediaan Date/Time (longdate)

Harga Beli Satuan Currency (Standard)

HPP unit Currency (Standard)

6. Tabel Detail Persediaan

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPersediaan PK Text 15

NamaPersediaan FK Text 25

JenisPersediaan FK Text 50

Kat.Persediaan Text 50

Satuan Text 20

StockMin Number 10

StockMak Number 10

JumlahStock Number 10

7. Tabel Satuan Barang

Entitas Keterangan Field Field Size

KdSatuan PK Text 15

Keterangan Text 15

8. Tabel Master Inventaris

Entitas Keterangan Field Field Size

KdAset PK Text 15

(13)

NamaAset Text 25

HargaPerolehan Currency (Standard)

Nilai Residu Currency (Standard)

Umur Ekonomis Number (Double)

Metode Penyusutan Text 50

Penyusutan Per Bulan Currency (Standard)

Akm.Penyusutan Currency (Standard)

Nilai Buku Currency (Standard)

9. Tabel Pembelian

Entitas Keterangan Field Field Size

FakturPembelian PK Text 15

KdKaryawan FK Text 15

KdSupp FK Text 15

NoJurnal FK Text 15

TotalBeli Currency (Standard)

TanggalBeli Date/Time (longdate)

10.Tabel Detail Pembelian

Entitas Keterangan Field Field Size

FakturPmbelian FK Text 15

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 30

KdSatuan FK Text 15

Jumlah Number (Double)

Hargaunit Currency (standard)

Subtotal Currency (Standard)

11.Tabel Pemesanan Pembelian

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPemesananPembelian PK Text 15

KdSupp FK Text 15

Tgl.Pemesanan Date/Time (longdate)

TotalPembelian Currency (Standard)

12.Tabel Detail Pesanan Pembelian

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPemesananPembelian FK Text 15

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 30

KdSatuan FK Text 15

KdSupp FK Text 15

(14)

13.Tabel Penjualan

Entitas Keterangan Field Field Size

FakturPenjualan PK Text 15

Tgl.Penjualan Date/Time (long date)

KdKaryawan FK Text 15

KdPelanggan FK Text 15

NamaPelanggan Text 30

NoJurnal FK Text 15

TotalPenjualan Currency (Standard)

14.Tabel Detail Penjualan

Entitas Keterangan Field Field Size

Faktur Penjualan FK Text 15

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 25

Jumlah Number (Double)

Harga Currency (Standard)

SubTotal Currency (Standard)

15.Tabel Pemesanan Penjualan

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPemesananPenjualan PK Text 15

TglPemesanan Date/Time (long date)

KdPelanggan FK Text 15

NamaPelanggan Text 50

TotalPenjualan Currency (Standard)

16.Tabel Detail Pemesanan Penjualan

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPemesananPenjualan FK Text 15

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 25

Jumlah Number (Double)

KdSatuan FK Text 15

Harga Currency (Standard)

SubTotal Currency (Standard)

17.Tabel Retur Penjualan

Entitas Keterangan Field Field Size

NoRetur PK Text 15

TglRetur Date/Time (long date)

KdPelanggan FK Text 15

NamaPelanggan Text 30

(15)

AlasanRetur Text 60

18.Tabel Detail Retur Penjualan

Entitas Keterangan Field Field Size

NoRetur FK Text 15

FakturPenjualan FK Text 15

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 30

KdSatuan FK Text 15

Jumlah Currency (Standard)

Harga Currency (Standard)

SubTotal Currency (Standard)

19.Tabel Piutang

Entitas Keterangan Field Field Size

NoPiutang PK Text 15

TglPiutang Date/Time (long date)

KdPelanggan FK Text 15

FakturPenjualan FK Text 15

NamaPelanggan Text 30

JumlahPiutang Currency (Standard)

20.Tabel Pelunasan Piutang

Entitas Keterangan Field Field Size

NoPiutang FK Text 15

KdPelanggan FK Text 15

FakturPenjualan FK Text 15

JumlahTagihan Currency (Standard)

SubTotal Currency (Standard)

21.Tabel Produksi

Entitas Keterangan Field Field Size

KdProduksi PK Text 15

KdPemesananPenjualan FK Text 15

KdBukuBesar FK Text 15

KdBOM FK Text 15

TglProduksi Date/Time (longdate)

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 25

KdBebanKematian AsetBiologis

FK Text 15

TotalBiaya Currency (Standard)

JumlahProduksi Number (Double)

(16)

22.Tabel Pemakaian Aset Biologis Belum Dewasa

Entitas Keterangan Field Field Size

KdProduksi FK Text 15

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 25

Jumlah Number (Double)

KdSatuan FK Text 15

HargaBeliSatuan Currency (Standard)

SubTotal Currency (Standard)

23.Tabel Overhead

Entitas Keterangan Field Field Size

KdOverhead PK Text 15

NamaOverhead Text 25

TarifOverhead Currency (Standard)

KdSatuan FK Text 15

24.Tabel Pemakaian Overhead

Entitas Keterangan Field Field Size

KdProduksi FK Text 15

KdOverhead FK Text 15

NamaOverhead Text 25

TarifOverhead Currency (Standard)

JumlahPakai Number (Double)

SubTotal Currency (Standard)

25.Tabel Pemakaian Tenaga Kerja Langsung

Entitas Keterangan Field Field Size

KdProduksi FK Text 15

KdKaryawan FK Text 15

NamaKaryawan Text 25

TotalGajiBulanan Currency (Standard)

TotalGajiHarian Currency (Standard)

26.Tabel Kas Keluar

Entitas Keterangan Field Field Size

NoKasKeluar PK Text 15

Tanggal Date/Time (longdate)

27.Tabel Detail Kas Keluar

Entitas Keterangan Field Size FIeld

NoKasKeluar FK Text 15

(17)

Nama Text 25

Debet Currency (Standard)

Kredit Currency (Standard)

28.Tabel Kas Masuk

Entitas Keterangan Field Size Field

NoKasMasuk PK Text 15

Tanggal Date/Time (LongDate)

29.Tabel Detail Kas Masuk

Entitas Keterangan Field Size Field

NoKasMasuk FK Text 15

KdBukuBesar FK Text 15

Nama Text 15

Debet Currency (Standard)

Kredit Currency (Standard)

30.Tabel Jurnal

Entitas Keterangan Field Field Size

NoJurnal PK Text 15

TanggalJurnal Text 15

31.Tabel Detail Jurnal

Entitas Keterangan Field Field Size

NoJurnal FK Text 15

KdBukuBesar FK Text 15

Nama Text 25

Debit Currency (Standard)

Kredit Currency (Standard)

32.Tabel Buku Besar

Entitas Keterangan Field Field Size

KdBukuBesar PK Text 15

Nama Text 15

SaldoNormal Currency (Standard)

SaldoAwal Currency (Standard)

MutasiDebit Currency (Standard)

MutasiKredit Currency (Standard)

SaldoAkhir Currency (Standard)

33.Tabel Penerimaan Uang Muka(DP)

Entitas Keterangan Field Field Size

(18)

KdPemesananPenjualan FK Text 15

KdPelanggan FK Text 15

NamaPelangan Text 50

Telepon Text 10

TotalPenjualan Currency (Standard)

TanggalPembayaran Date/Time (LongDate)

Pembayaran Currency (Standard)

Sisa Currency (Standard)

34.Tabel Budidaya Krisan

Entitas Keterangan Field Field Size

KdBK PK Text 15

KategoriBarang Text 25

KdOverhead FK Text 15

NamaOverhead Text 25

Jumlah Number (Double)

HargaSatuan Currency (Standard)

Total Currency (Standard)

35.Tabel Beban Kematian

Entitas Keterangan Field Field Size

KdBebanKematian PK Text 15

BebanKematian Currency (Standard)

36.Tabel Panen

Entitas Keterangan Field Field Size

KdPanen PK Text 15

TanggalPanen Date/Time (Long Date)

KdPersediaan FK Text 15

NamaPersediaan Text 50

Satuan Text 15

UmurTanaman Currency (standard)

JumlahTanaman Currency (Standard)

Total Currency (Standard)

37.Tabel Pembibitan Dan Perkembangan Tanaman

(19)

KdPembibitandan Perkebangan

PK Text 15

KdProduksi FK Text 15

KdPersediaan FK Text 15

Umur Tanaman Date/Time (Long Date)

HargaPerolehan Currency (Standard)

38.Tabel Utang

Entitas Keterangan Field FieldSize

NoUtang PK Text 15

TglUtang Date/Time (LongDate)

FakturPembelian FK Text 15

KdSupplier FK Text 15

NamaSupplier Text 25

JumlahUtang Currency (Standard)

39.Tabel Pelunasan Utang

Entitas Keterangan Field FieldSize

NoUtang PK Text 15

TglUtang Date/Time (LongDate)

KdSupplier PK Text 15

JumlahBayar Currency (Standard)

SubTotal Currency (Standard)

4.4.3 Desain Proses

Desain Proes adalah sebuah model yang menjelaskan sebuah

proses bisnis. Maka dari itu, dengan desain proses ini dilakukan

dengan membuat alur proses dan aliran data sistem akuntansi pada

Floren Florist.

a. Diagram Konteks (Context Diagram)

Level tertinggi DFD ialah diagram konteks, hal ini dikarenakan

diagram konteks menyediakan gambaran yang ringkas atau jelas

mengenai sistem tersebut yang berguna bagi para pembaca.

(20)

Diagram Konteks Sistem Informasi Akutansi Pemilik Input Pembelian

Input Retur

Input Penjualan

Input Produksi

Input Pembayaran Produksi

Sistem Informasi Floren Florist Order Barang

Pembayaran

Pengiriman Barang

Faktur Pembelian

Supplier Pelanggan

Order Barang

Retur Penjualan

Pembayaran

Faktur Penjualan

Pengiriman Barang

Data Aset Biologis BD, TKL BOP dan

Aset Biologis

Laporan Keuangan

Laporan Operasional

(21)

b. Dekomposisi Sistem

Dekomposisi Sistem adalah langkah untuk memecah sistem menjadi subsistem-subsistem. Dekomposisi sistem bertujuan memberi gambaran secara terperinci tentang sistem yang dikembangkan.

Sistem Informasi Akuntansi Industri Bunga Krisan Floren Florist

Data Master Penjualan Pembelian Produksi Laporan-Laporan

Karyawan Aset Biologis

BD

(22)

c. Data Flow Diagram 0

Karyawan

Supplier

Pelanggan

Produksi

Neraca

Penjualan

1 Data Master Data Karyawan

Data Supplier

Data Pelanggan

Data Overhead

Buku Besar

DataPenjualan Data Aset Biologis BD

Data Aset Biologis

Pelanggan

Supplier

Persediaan

Budidaya Krisan

Login

Karyawan

Buku Besar BOP

(23)

Supplier

Budidaya Krisan

Supplier

Persediaan

Pesanan Pembelian

3 Pembelian

Detail Supplier

Pembelian

Detail Pembelian

Kas Keluar

Detail Kas Keluar

Jurnal

Buku Besar Pembelian

Faktur Jual

BOP

(24)

Produksi

4 Produksi

Produksi

Produk

Persediaan

BOP

Budidaya Krisan

Karyawan

Pesanan Penjualan Pesanan Persediaan

Produksi

Pemakaian Aset Biologis BD

Biaya Overhead

Biaya Tenaga Kerja

(25)

Pelanggan 2 Penjualan

Pelanggan Persediaan

Penjualan

Retur Penjualan

Piutang

Kas Masuk

Pelunasan Piutang

Detail Penjualan

Detail Retur Penjualan

Detail Kas Masuk

Karyawan

Pesanan Penjualan

Buku Besar Penjualan

Daftar Piutang Nota Penjualan Pesanan Penjualan

Retur Penjualan Pelunasan Piutang

(26)

Pemilik 2 Penjualan

Karyawan

Supplier

Pelanggan

Persediaan

Produksi

Aset Biologis

Pembelian

Penjualan

Pelunasan Piutang

Pemakaian Aset Biologis BD

Pemakaian TK

Pemakaian BOP

Laporan Karyawan Laporan Supplier Laporan Pelanggan Laporan Persediaan Laporan BOP Laporan Produk Laporan Penjualan

Laporan Pembelian

Laporan Aset Biologis Laporan Pemakaian Aset Biologis

Belum Dewasa Laporan Pemakaian TK

Laporan Produksi

Laporan Pemakaian BOP

Laporan Pelunasan Piutang Laporan Keuangan

(27)

d. Data Flow Diagram Level 1

Buku Besar & Neraca Awal

Data Master Inventaris

Data Overhead

Jurnal Data Aset Biologis

(28)

Supplier

Persediaan

Pembelian

Detail Pembelian

Persediaan

Buku Besar

Pembelian

Persediaan

Supplier

Pembelian Persediaan

(29)

Produksi Produksi

Produksi

Aset Biologis

Pemakaian Aset Biologis

BD

Pemakaian TK

Pemakaian BOP

Persediaan

Persediaan

Karyawan

BOP Produksi

Pesanan Penjualan

(30)

Pelanggan

Karyawan

Penjualan Persediaan

Detail Penjualan

Buku Besar Pelunasan

Piutang Penjualan

Pelanggan

Penjualan Produk

Retur Penjualan Pelanggan

Pelanggan

Persediaan

Penjualan

Detail Penjualan

Buku Besar Retur

Penjualan

(31)

Laporan Data Pendukung

Pemilik

Pelanggan

Karyawan

Supplier

Bahan Baku

Overhead

Tenaga Kerja

Pemakaian TK

Lap. Aktivitas Operasional Pemilik

Produksi

Aset Biologis

Pemakaian Aset Biologis

BD Pemakaian

Overhead

Penjualan

Piutang

Pelunasan Piutang Pembelian

Pelunasan Utang

Laba/Rugi

Arus Kas

Perubahan Ekuitas

Posisi Keuangan Laporan

(32)

Diagram Level 1 Laporan-Laporan 4.5Desain Interface

4.5.1 Menu Login

Field Pengendalian Input Keterangan

Ussername Completeness Check Fiel darus terisi

Password Completeness Check Field harus terisi

Langkah Pengguna :

1. Masukan username dan password pada field yang terdapat pada form

login.

2. Kemudian klik “Masuk”. Pengguna akan secara otomatis masuk ke

(33)

4.5.2 Menu Utama

Field Pengendalian Input Keterangan

Form Refrence Check Data akan terhubungan

dengan yang dipilih. Langkah Penggunaan:

1. Pilih form yang diinginkan dengan klik tombol yang tersedia pada

form menu utamA

(34)

Field Pengendalian Input Keterangan

Form Refrence Check Data akan terhubung

dengan yang dipilih Langkah Penggunaan:

1. Pilih form yang diinginkan dengan klik tombol yang tersedia pada

form data master.

4.5.4 Form Data Karyawan

Field Pengendalian Input Keterangan

KdKaryawan  Completenees

Check

 Format Check  Sequence Check

 Field harus diisi.  Field disesuaikan

dengan format  Kode harus runtut

dan tidak double

Username  Completenees Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

Huruf

Alamat  Completenees Check  Field harus diisi

Tgl.Lahir  Completenees

Check  Format Mask

 Field harus diisi  Tanggal sesuai

(35)

dd/mm/yy Telp.Karyawan  Completenees

Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

Departemen  Completenees

Check

 Field harus diisi

Langkah Penggunaan:

1. Pengguna memasukan data karyawan dari KdKaryawan, Username,

Alamat, Tgl.Lahir, Telp.Karyawan, Departemen. (Misal:PLT-FF-001,

Suparman, Kemuning, karanganyar, 02-04-1976, 085229135151,

Pengelola Tanaman)

2. Setelah terisi, klik tombol simpan. Bila ingin menghapus, klik tombol

hapus. Bila ingin kembali ke menu sebelumnya, klik tombol kembali.

Bila ingin mengubah data yang sudah tersimpan, klik tombol edit dan

klik tombol keluar bila ingin keluar dari form karyawan.

Keterangan : Form diatas digunakan menginput data pribadi

karyawan

(36)

Field Pengendalian Input Keterangan

KdSupplier  Completeness

Check

 Format Check  Sequence Check

 Field harus diisi  Diisi sesuai dengan

format

 Kode harus runtut dan tidak double

NamaSupplier  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

huruf AlamatSupplier  Completeness

Check

 Field harus diisi

TelpSupplier  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka EmailSupplier  Completeness

Check

 Field harus diisi

Langkah Penggunaan:

1. Pengguna memasukan data supplier dari KdSupplier, nama supplier,

AlamatSupplier, telpSupplier, EmailSupplier. (Misal:SUP-FF-0001, Galeri

Agribisnis, Solo, 085799995250)

2. Setelah terisi dan akan disimpan, klik tombol Simpan. Jika ingin

menghapus maka klik tombol Hapus. Bila ingin mengganti data yang sudah

tersimpan maka klik tombol Edit. Bila ingin kembali ke menu sebelumnya

maka klik tombol Kembali dan apabila ingin keluar maka klik tombol

keluar.

(37)

4.5.6 Form Data Pelanggan

Field Pengendalian Input Keterangan

KdPelangan  Completeness

Check

 Format Check  Sequence Check

 Field harus diisi  Diisi sesuai

dengan format  Kode harus

runtut dan tidak double.

NamaPelanggan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi  Field diisi

menggunakan huruf

AlamatPelanggan  Completeness Check

 Field harus diisi

TelpPelanggan  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field Diisi

menggunakan angka

Email  Completeness

Check

 Field harus diisi

Langkah penggunaan:

1. Pengguna memasukan data pelanggan dari KdPelanggan, Nama

(38)

:PLG-FF-001, Meme Florist, Jl.Slamet Riyadi 60 Surakarta,

085799995250).

2. Setelah terisi dan akan menyimpan, klik tombol Simpan. Bila akan

dihapus, klik tombol Hapus. Bila data yang sudah tersimpan akan

diubah, klik tombol Edit. Jika ingin kembali ke menu sebelumnya,

klik tombol Kembali dan jika ingin keluar, klik tombol Keluar.

Keterangan : Form Pelanggan digunakan untuk menginput data

pelanggan Floren Florist.

4.5.7 Form Satuan Barang

Field Pengendalian Input Keterangan

KdSatuan  Completeness

Check

 Format Check  Sequence Check

 Field harus diisi  Field diisi sesuai

format

 Kode harus urut dan tidak double Nama Satuan  Completeness

Check

 Alphabet check

(39)

Langkah Penggunaan :

1. Pengguna harus mengisi data yang ada di Form Satuan, dari

KdSatuan, Nama Satuan.

2. Setelah data terisi, apabila pengguna ingin menyimpan klik tombol

Simpan, klik tombol Hapus untuk menghapus, klik tombol Kembali

untuk kembali ke menu sebelumnya dan klik tombol keluar untuk

keluar dari Form Satuan Barang.

Keterangan: Form satuan barang digunakan untuk menginput satuan

barang yang ada di Floren Florist

4.5.8 Form Overhead

Field Pengendalian Input Keterangan

KdOverhead  Completeness Check

 Format Check

 Squance Check

 Field harus diisi

 Field harus diisi sesuai dengan format

NamaOverhead  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

(40)

 Numeric Check  Field diisi dengan angka

KdSatuan  Completeness Check

 Master reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel Satuan, user hanya memilih

Langkah Penggunaan:

1. Pengguna harus mengisi data yang ada di form Overhead dari

KdOverhead, NamaOverhead, TarifOverhead, KdSatuan.

2. Setelah data terisi, apabila pengguna ingin menyimpan data maka klik

tombol Simpan, apabila ingin menghapus maka klik tombol Hapus,

bila ingin kembali ke menu sebelumnya maka klik tombol Kembali,

dan klik tombol Keluar bila ingin keluar dari Form Overhead.

4.5.9 Form Persediaan

Field Pengendalian Input Keterangan

KdPersediaan  Completeness Check

 Format Check

 Field harus diisi

(41)

 Sequence Check format

 Kode harus urut dan tidak double

KdKaryawan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel satuan, user hanya memilih

HPP per Unit  Completeness Check

 Format Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai Format

TglPersediaan  Completeness Check

 Format Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai Format

NamaPersediaan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

Satuan  Completeness Check

 Format Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai Format

KategoriPersediaan  Completeness Check

 Format Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai Format

StokMin  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

JumlahStok  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

HargaBeliSatuan  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Langkah Penggunaan:

1. Pengguna harus mengisi data dari KdPersediaan,KdKaryawan,

TglPersediaan, HargaBeliSatuan, HPP per Unit, NamaPersediaan, Satuan,

KategoriPersediaan, StokMin, JumlahStok.

2. Setelah terisi klik tombol Simpan untuk menyimpan data, Klik tombol

(42)

awal klik tombol kembali dan klik tombol Keluar untuk keluar dari form

Persediaan.

Keterangan : Form Persediaaan digunakan untuk menginput data data

persediaan yang ada di Floren Florist.

Nama Akun Debet Kredit

Persediaan 330.352.200

Krisan Belum Dewasa 316.048.200

Krisan Dewasa 14.304.000

4.5.10 Form Master Inventaris

Field Pengendalian Input Keterangan

KdAset  Completeness

Check

 Format Check  Sequance Check

 Field harus diisi  Field diisi sesuai

format

 Kode harus urut dan tidak double

KdKategori  Completeness

Check

(43)

 Master Reference tabel kategori, user hanya memilih

NamaAset  Completeness

Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

huruf

HargaPerolehan  Completeness

Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

NilaiResidu  Completeness

Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

UmurEkonomis  Completeness

Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

MetodePenyusutan  Completeness

Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka PenyusutanPerBulan  Completeness

Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

AkmPenyusutan  Completeness

check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

NilaiBuku  Completeness

Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

KdBarang  Completeness

Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca dari

tabel barang, user hanya memilih Langkah Penggunaan:

1. Pengguna harus mengisi data dari KdAset, KdKategori, Nama Aset,

HargaPerolehan, NilaiResidu, UmurEkonomis, MetodePenyusutan,

(44)

2. Setelah data sudah terisi dan bila ingin menyimpan maka klik tombol

Simpan, klik tombol Hapus untuk menghapus, klik tombol kembali untuk

kembali ke menu sebelumnya dan klik tobol Keluar untuk keluar dari form

Master Inventaris.

Keterangan : Form Master Inventaris digunakan untuk mendata data master

inventaris yang ada di Floren Florist.

4.5.11 Form Budidaya Krisan

Field Pengendalian Input Keterangan

KdBudidayaKrisan  Completeness Check

 Format Check

 Squance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

 Field harus urut dan tidak double

KdProduksi  Completeness Check  Field harus diisi

KdKaryawan  Completeness Check  Field harus diisi

NamaKaryawan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

Total Gaji Bulanan  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

(45)

Total Gaji Harian  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

KdOverhead  Completeness Check  Field harus diisi

NamaOverhead  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

Tarif Overhead  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Jumlah Pakai  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

SubTotal  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

KdPersediaan  Completeness Check  Field harus diisi

NamaPersediaan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

KdSatuan  Completeness Check  Field harus diisi

Jumlah  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Harga Beli Satuan  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Sub Total  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

No Nama Qty Satuan Harga Total

1 Bibit 1 pcs 250 250

2 Pupuk Kompos 0,045 kg 1000 45

3 Urea 0,002 kg 5000 10

4 SP 36 0,002 kg 4000 8

5 KCL 0,0008 kg 7500 6

6 Insektisida 0,0015 gram 150000 225

7 Fungisida 0,002 gram 95000 190

8 Listrik 0,0048 jam 5208 25

9 Koran 0,001 kg 2500 2.5

10 Gandasil daun 0,0025 gram 25000 62.5

11 air 0,1047 m3 143 15

12 Tenaga Kerja Langsung 0,0576 jam 5208 300

Total 1139

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Agustus 2017

(46)

4.5.12 Form Menu Aset Biologis

No Nama Qty Satuan Harga Total

1 Bibit 1 pcs 375 375

2 Pupuk Kompos 0,045 kg 1000 45

3 Urea 0,002 kg 5000 10

4 SP 36 0,002 kg 4000 8

5 KCL 0,0008 kg 7500 6

6 Insektisida 0,0015 gram 150000 225

7 Fungisida 0,002 gram 95000 190

8 Listrik 0,0048 jam 5208 25

9 Koran 0,001 kg 2500 2.5

10 Gandasil daun 0,0025 gram 25000 62.5

11 air 0,1047 m3 143 15

12 Tenaga Kerja Lan 0,0576 jam 6250 300

Total 1264

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

(47)

Keterangan : Form Menu Aset Biologis digunakan untuk

menyediakan sub menu yang merupakan bagian dari aset biologis, yaitu

Form Pembibitan dan Perkembangan, Form Beban Kematian, dan Form

Panen.

4.5.13 Form Pembibitan dan Perkembangan

Keterangan : Form Pembibitan dan Perkembangan digunakan untuk

mengimput data pembibitan dan perkembangan di Floren Florist.

Apabila melakukan pembelian bibit maka Jurnalnya sebagai berikut :

Nama Akun Debet Kredit

Persediaan Krisan Belum Dewasa 30,000,000

Kas 30,000,000

Apabila Bibit didapat dari pembibitan sendiri maka jurnalnya :

Nama Akun Debet Kredit

Persediaan Awal 14,304,000

(48)

4.5.14 Form Beban Kematian

Keterangan : Form Beban kematian digunakan untuk mengimput

data kematian dan mengetahui beban kematian dan untuk bunga yang

belum terjual menjadi persediaan, tetapi apabila sudah melampaui waktu

dan sudah tidak bisa dijual maka bunga itu menjadi beban aset biologis

dihiting dr harga perolehan.

Nama Akun Debet Kredit

Beban Kematian/Penghapusan Krisan BD

88,199

Persediaan Krisan BD 88,199

Beban Kematian/Penghapusan Krisan Dewasa

3,772,000

(49)

4.5.15 Form Panen

Keterangan : Form Panen digunakan untuk menginput data data panen yang ada di Floren Florist.

4.5.16 Form Menu Pembelian dan Penjualan

Keterangan : Form Menu Pembelian dan Penjualan merupakan

(50)

4.5.17 Form Pemesanan Pembelian

Field Pengendalian Input Keterangan

KdPemesananPembelian  Completeness Check

 Format Check

 Sequance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

 Field harus urut dan tidak double

KdSupplier  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel Supplier, user hanya memilih

TglPemesanan  Completeness Check

 Format mask

 Field harus diisi

 Field harus diisi sesuai dengan format

TotalPembelian  Completeness Check

 Numberic Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

KdPersediaan  Completeness check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel

persediaan, user hanya memilih

KdSatuan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel satuan, user hanya memilih

KdSupplier  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

(51)

user hanya memilih.

SubTotal  Completeness Check

 Numberic Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Keterangan : Form Pemesanan Pembelian digunakan untuk

menginput pesanan yang akan dibeli oleh Floren Florist. Form ini berisi

form KdPemesananPembelian, KdSupplier, TglPemesanan dan

TotalPembelian serta berisi subform KdPemesananPembelian,

KdPersediaan, NamaPersediaan, KdSupplier, KdSatuan, KdBarang,

NamaBarang, dan SubTotal.

4.5.18 Form Pembelian

Field Pengendalian Input Keterangan

Faktur Pembelian  Completeness Check  Format Check  Sequance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format  Field harus urut dan tidak

(52)

KdKaryawan  Completeness Check  Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

karyawan, user hanya memilih

NoJurnal  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

NoJurnal, user hanya memilih

KdSupplier  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

Supplier, user hanya memilih

TglBeli  Completeness Check

 Format Mask

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

KdPersediaan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

persediaan, user hanya memilih

NamaPersediaan  Completeness Check  Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi menggunakan huruf

KdSatuan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

Satuan, user hanya memilih.

Jumlah  Completeness Check

 Numeric check

 Field harus diisi

 Field diisi menggunakan angka

HargaUnit  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi menggunakan angka

SubTotal  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi menggunakan angka

Keterangan : Form pembelian digunakan untuk menginput data

pembelian yang terdiri FakturPembelian, KdKaryawan, NoJurnal,

KdSupplier, KdPersediaan, TglBeli,TotalBeli dan Sub Form yang ada di

(53)

Nama Akun Debet Kredit Pembelian Bibit Lokal 25.000.000

Kas 25.000.000

4.5.19 Form Utang

Field Pengendalian Input Keterangan

No Utang  Completeness Check

 Format Check

 Sequance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

 Data harus urut dan tidak boleh double

Tgl Utang  Completeness Check

 Format Mask

 Fieldharusdiisi

 Field diisi sesuai format

FakturPembelian  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel Faktur Pembelian, User hanya memilih

KdSupliier  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel Supplier, User hanya memilih

NamaSupplier  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

(54)

 Numeric Check  Field diisi menggunakan angka

Jumlah Bayar  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Sub Total  Completeness Check

 NumericCheck

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka Keterangan : Form Utang terdiri dari NoUtang, TglUtang,

FakturPembelian, KdSupplier, NamaSupplier, JumlahUtang dan subform.

Nama Akun Debet Kredit

Pembelian KCL 600.000

Utang 600.000

4.5.20 Form Pemesanan Penjualan

Field Pengendalian Input Keterangan

KdPemesanan  Completeness Check

 Format Check

 Squance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

 Data harus urut dan tidak double

TglPemesanan  Completeness Check

 Mask Check

 Field harus diisi

(55)

KdPelanggan  CompletenesCheck

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel Pelanggan, user hanya memilih

NamaPelanggan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

TotalPenjualan  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

KdPesediaan  Completeness Check  Field harus diisi

NamaPersediaan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

KdBarang  Completeness Check  Field harus diisi

NamaBarang  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field haru diisi

 Field diisi menggunakan huruf

KdSatuan  Completeness Check  Field harus diisi

Jumlah  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

SubTotal  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka Keterangan : Form Pemesanan Penjualan terdiri dari

KdPemesananPenjualan, TglPemesanan, KdPelanggan, NamaPelanggan,

TotalPemesanan dan Subform.

(56)

Field Pengendalian Input Keterangan

Faktur Penjualan  Completeness Check  Format Check  Squance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format  Data harus urut dan tidak

double

KdKaryawan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

karuawan, user hanya memilih

NoJurnal  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel No Jurnal, user hanya memilih

KdPelanggan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

Pelanggan, User hanya memilih

NamaPelanggan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi menggunakan huruf

TglPenjualan  Completeness Check

 Mask Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

TotalPenjualan  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

KdPersediaan  Completeness Check  Field harus diisi

NamaPersediaan  Completeness Check

 Alphabet check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

KdBarang  Completeness Check  Field harus diisi

NamaBarang  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

Jumlah  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Harga  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

SubTotal  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka Keterangan : Form Penjualan berguna untuk menginput data penjualan

yang terdiri FakturPenjualan, KdKaryawan, NoJurnal, KdPelanggan,

(57)

Nama Akun Debet Kredit

Kas 25.500.000

Penjualan Krisan Putih

25.500.000

4.5.22 Form Retur Penjualan

Field Pengendalian Input Keterangan

NoRetur  Completeness Check

 Format Check

 Squance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

 Data harus urut dan tidak double

KdPelanggan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi

 Membaca pada tabel pelanggan, user hanya memilih

NamaPelanggan  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

TglRetur  Completeness Check

 Mask Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format

TotalRetur  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Alasan Retur  Completeness check

 Alphabet Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

FakturPenjualan  Completeness Check  Field harus diisi

KdPersediaan  Completeness Check  Field harud diisi

(58)

 Alphabet Check  Field diisi dengan huruf

KdSatuan  Completeness Check  Field harus diisi

Jumlah  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

Harga  Completeness check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

SubTotal  Completenes Check

 Numeric Check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan angka

\

Keterangan : Form Retur Penjualan berguna untuk menginput data

returyang ada di Floren Florist yang berisi NoRetur, KdPelanggan,

NamaPelanggan, TglRetur, JumlahRetur, AlasanRetur dan Subform.

(59)

Field Pengendalian Input Keterangan

NoPiutang  Completeness Check

 Format check  Squance Check

 Field harus diisi

 Field diisi sesuai format  Data harus urut dan

tidak double

TglPiutang  Completeness Check

 Mask Check

 Field harus diisi  Field diisi sesuai

dengan format

KdPelanggan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

Pelanggan, user hanya memilih

NamaPelanggan  Completeness Check

 Alphabet check

 Field harus diisi

 Field diisi dengan huruf

FakturPenjualan  Completeness Check

 Master Reference

 Field harus diisi  Membaca pada tabel

Faktur Penjualan, user hanya memilih

Jumlah piutang  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

Jumlah Tagihan  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

Sub Total  Completeness Check

 Numeric Check

Keluar untuk keluar dari form Piutang.

Nama Akun Debet Kredit

Piutang Usaha 145.350.000

Pendapatan Usaha 145.350.000

HPP 99.100.000

(60)

4.5.24 Form Buku Besar

Field Pengendalian Input Keterangan

KdBukuBesar  Compleeness Check

 Format Check  Sequance Check

 Field harus diisi  Field diisi sesuai

Format

 Data harus urut dan tidak double

Nama  Completeness Check

 Alphabet Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

huruf

SaldoNormal  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

SaldoAwal  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

MutasiDebit  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

MutasiKredit  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

SaldoAkhir  Completeness Check

 Numeric Check

(61)

angka Langkah Penggunaan:

1. Pengguna harus mengisi data di Form Buku Besar yang terdiri

KdBukuBesar, Nama, SaldoNormal, SaldoAwal, MutasiDebit,

MutasiKredit, SaldoAkhir.

2. Apabila data sudah terisi, klik tombol Simpan untuk menyimpan, Klik

tombol Hapus untuk menghapus data, klik tombol kembali utuk

kembali ke menu sebelumnya dan klik tombol Keluar untuk keluar

dari Form Buku Besar.

4.5.25 Menu Kas

Keterangan : Form Menu Kas digunakan untuk menampilkan menu

Kas Masuk dengan cara klik tombol Kas Masuk dan menu Kas Keluar

(62)

4.5.26 Form Kas Masuk

Field Pengendalian Input Keterangan

No.Bukti kas Masuk  Completeness Check  Format Check  Squance Check

 Field harus diisi  Field diisi sesuai

format

 Data harus urut dan tidak double

Tanggal  Completeness Check

 Mask Check

 Field harus diisi  Field diisi sesuai

dengan format.

KdBukuBesar  Completeness Check  Field harus diisi

Keterangan  Alphabet Check  Field diisi dengan

huruf

KdAkun  Completeness Check  Field harus diisi

Debit  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

Kredit  Completenes Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

(63)

Keterangan : Form Menu Kas Masuk digunakan untuk menginput

data kas masuk yang ada di Floren Florist yang terdiri dari No. Bukti Kas

Masuk, tanggal dan sub Form.

4.5.27 Form Kas Keluar

Field Pengendalian Input Keterangan

No.Bukti Kas Keluar  Completeness Check  Format Check  Squance Check

 Field harus diisi  Field diisi sesuai

format

 Data harus urut dan tidak double

Tanggal  Mask Check  Field diisi sesuai

format

KdBukuBesar  Completeness Check  Field harus diisi

Keterangan  Alphabet Check  Field diisi dengan

huruf

KdAkun  Completeness Check  Field harus diisi

Debit  Compleleteness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

angka

Kredit  Completeness Check

 Numeric Check

 Field harus diisi  Field diisi dengan

(64)

Keterangan : Form Kas Keluar digunakan untuk menginput data kas

keluar yang ada di Florent Florist yang terdiri dari No. Bukti Kas Keluar,

Tanggal dan Subform.

4.5.28 Form Jurnal

(65)

4.6 Desain Laporan

a. Laporan Daftar Pelanggan

(66)

c. Laporan Daftar Karyawan

(67)
(68)

No Nama Qty Satuan Harga Total

1 Bibit 1 pcs 250 250

2 Root Up 0,02 ml 13 0,26

3 sekam bakar 0,01 kg 30 0,3

250,56 FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Laporan Biaya Aset Biologis BD untuk Pembibitan Krisan Spray Agustus 2017

(69)

f. Laporan TKL

g. Laporan Produksi

No Kode Produksi Kode Barang Nama Barang Tgl Tanam Biaya Produksi

1 PROD - FF - 006 PB- FF - 0001 Bibit Krisan Standard 18/8/2017 7,866,000 2 PROD - FF - 007 PB - FF - 0002 Bibit Krisan Spray 18/8/2017 6,438,000

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Laporan Produksi Bibit

Agustus 2017

No Kode Karyawan Nama Karyawan Gaji/Bulan Gaji /Periode Jam Kerja tarif/jam

1 PLT - FF - 001 Suparman 1,500,000 5,000,000 960 5,208

2 PBT - FF - 001 Endang Wahyuni 1,500,000 5,000,000 960 5,208

3 ADM - FF - 001 Dian Novitasari 1,500,000 5,000,000 960 5,208

4 PGM - FF - 001 Ahmad Sulfari 1,500,000 5,000,000 960 5,208

5 PGS - FF - 001 Hermawan 1,500,000 5,000,000 960 5,208

6 PLT - FF - 002 Parno 1,500,000 5,000,000 960 5,208

9,000,000 30,000,000 5760 5,208 Total

FLOREN FLORIST

No. Hp : 081314411555

Laporan Tenaga Kerja Langsung

Agustus 2017

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar

No Kode Produksi Kode Barang Nama Barang Tgl Tanam No Pesanan Biaya Produksi 1 PROD - FF - 001 KTK - FF - 0001 Krisan Standard Kuning 6/4/2017 PSN - JL - FF - 0001 18,960,000 2 PROD - FF - 002 KTP - FF - 0002 Krisan Standard Putih 6/4/2017 PSN - JL - FF - 0002 18,960,000 3 PROD - FF - 003 KSM - FF - 0001 Krisan Spray Merah 6/4/2017 PSN - JL - FF - 0003 17,085,000 4 PROD - FF - 004 KSH - FF - 0002 Krisan Spray Hijau 6/4/2017 PSN - JL - FF - 0004 17,085,000 5 PROD - FF - 005 KSP - FF - 0003 Krisan Spray Putih 6/4/2017 PSN - JL - FF - 0005 17,085,000

6 PROD - FF - 006 KSK-FF-0004 Krisan Spray Kuning 6/4/2017 PSN - JL - FF -0006 17,085,000

7 PROD - FF - 0007 KTPI - FF - 0001 Krisan Standard Pink 6/4/2107 PSN - JL - FF - 007 12,640,000

Agustus 2017

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

(70)

h. Laporan Pembelian

i. Laporan Penjualan Per-Tanaman

No Tanggal No.Fak.Beli Nama Supplier Nama Barang Jumlah Satuan Harga Beli Satuan Total

1 2/4/2017 BL-FF-0001 Galeri Agribisnis Bibit Krisan Standart 50,000 Batang 375 18,750,000

2 2/4/2017 BL-FF-0001 Galeri Agribisnis Bibit Krisan Spray 75,000 Batang 250 18,750,000

2 5/4/2017 BL-FF-0002 Mariman Pupuk Kompos 4,500 kg 10,000 45,000,000

3 7/4/2017 BL-FF-0003 Mariman Pupuk Urea 200 kg 5,000 1,000,000

4 7/4/2107 BL-FF-0003 Mariman Sekam Bakar 250 kg 3,000 750,000

4 7/4/2017 BL-FF-0003 Galeri Agribisnis Root Up 5 botol 65,000 325,000

4 7/4/2017 BL-FF-0004 Galeri Agribisnis Fungisida 10 paket 95,000 950,000

5 9/4/2017 BL-FF-0005 Galeri Agribisnis Gandasil Daun 10 paket 25,000 250,000

6 10/4/2017 BL-FF-0006 Mariman Koran 100 kg 2,500 250,000

7 10/4/2017 BL-FF-0007 Galeri Agribisnis Insektisida 10 paket 150,000 1,500,000

8 14/4/2017 BL-FF-0008 Galeri Agribisnis SP 36 200 kg 4,000 800,000

9 17/4/2017 BL-FF-0009 Galeri Agribisnis KCL 80 kg 7,500 600,000

Total 88,925,000

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Laporan Pembelian

No Tanggal No.Fak.Jual Nama Barang Jumlah Satuan Harga Jual Total

1 20/8/2017 JL-FF-0001 Krisan Standard Kuning 14200 batang 2,000 28,400,000 2 22/8/2017 JL-FF-0002 Krisan Standard Kuning 1450 ikat 20,000 29,000,000 3 22/8/2017 JL-FF-0003 Krisan Spray Putih 14000 batang 1,500 21,000,000 4 25/8/2017 JL-FF-0004 KrisanSpray Kuning 1500 ikat 15,000 22,500,000

Total Rp100,900,000

Agustus 2017 FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

(71)

j. Laporan Penjualan

k. Laporan HPP

No Kode Barang Nama Barang Jumlah Satuan Harga Satuan Total

1 JL-FF-0001 Krisan Standard Kuning 14,780 batang 2,000 29,560,000 2 JL-FF-0002 Krisan Standard Putih 14,899 batang 2,000 29,798,000 3 JL-FF-0003 Krisan Spray Merah 13,770 batang 1,500 20,655,000 4 JL-FF-0004 Krisan Spray Hijau 14,400 batang 1,500 21,600,000 5 JL-FF-0005 Krisan Spray Putih 14,890 batang 1,500 22,335,000 6 JL-FF-0006 Krisan Spray Kuning 14,880 batang 1,500 22,320,000 7 JL-FF-0007 Krisan Standard Pink 9,800 batang 2,000 19,600,000

Total 97,419 batang 165,868,000

Agustus 2017 FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Laporan Penjualan

No Kode Produksi Nama Barang Biaya Aset Biologis BD Biaya TKL Biaya Overhead Biaya Produksi HPP 1 PROD-FF-0001 Krisan Standard Kuning 92,400,000 30,000,000 4,000,000 126,400,000 1,264 2 PROD-FF-0002 krisan Standard Putih 92,400,000 30,000,000 4,000,000 126,400,000 1,264 3 PROD-FF-0003 Krisan Spray Merah 79,900,000 30,000,000 4,000,000 113,900,000 1,139 4 PROD-FF-0004 Krisan Spray kuning 79,900,000 30,000,000 4,000,000 113,900,000 1,139 5 PROD-FF-0005 Krisan Spray Hijau 79,900,000 30,000,000 4,000,000 113,900,000 1,139

No Kode Produksi Nama Barang Biaya Aset Biologis BD Biaya TKL Biaya Overhead Biaya Produksi HPP 1 PROD-FF-0006 Bibit Krisan Standard 10,450,000 5,000,000 450,000 15,900,000 138 2 PROD-FF-0007 Bibit Krisan Spray 7,325,000 5,000,000 450,000 12,775,000 111

Agustus 2017

Asumsi 25.000 bibit awal menjadi 115.000 bibit Baru FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Laporan HPP Bibit Agustus 2017 FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

(72)

l. Laporan Persediaan

m. Laporan Pembibitan dan Perkembangan

No Kode Barang Nama Barang Stok Minimal Jumlah Stok HPP Tiap Unit Harga Jual Keterangan

1 KTK - FF - 0001 Krisan Tunggal Kuning 100 220 1,264 2,000 Pesan terlebih dahulu

2 KTP - FF - 0002 Krisan Tunggal Putih 100 101 1,264 2,000 Pesan terlebih dahulu

3 KSM - FF - 0001 Krisan Spray Merah 100 1270 1,264 1,500 Pesan terlebih dahulu

4 KSH - FF - 0002 Krisan Spray Hijau 100 600 1,139 1,500 Pesan terlebih dahulu

5 KSP - FF - 0003 Krisan Spray Putih 100 110 1,139 1,500 Pesan terlebih dahulu

6 KSK - FF - 0004 Krisan Spray Kuning 100 120 1,139 1,500 Pesan terlebih dahulu

7 KSI - FF - 0005 Krisan Standard Pink 100 200 1,264 2,000 Pesan terlebih dahulu

2621

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Laporan Persediaan Tanaman

Agustus 2017

Kode Pembibitan dan Perkembangan Kd Persediaan Tanggal Pembibitan Jenis Bibit Jumlah HPP Total

PDP-FF-0008 ASB - FF - 001 04 Mei 2017 Krisan Std Putih 25,500 138 3,519,000 PDP-FF-0009 ASB - FF - 002 04 Mei 2017 Krisan std kuning 16,000 138 2,208,000 PDP-FF-0010 ASB - FF - 003 04 Mei 2017 Krisan Std pink 15,500 138 2,139,000 PDP-FF-0011 ASB - FF - 004 04 Mei 2017 Krisan Spray Putih 16,000 111 1,776,000 PDP-FF-0012 ASB - FF - 005 04 Mei 2017 Krisan Spray Hijau 13,000 111 1,443,000 PDP-FF-0013 ASB - FF - 006 04 Mei 2017 Krisan Spray Merah 13,000 111 1,443,000 PDP-FF-0014 ASB - FF - 007 04 Mei 2017 Krisan Spray Kuning 16,000 111 1,776,000 115,000 14,304,000

Kode Pembibitan dan Perkembangan Kode Produksi Nama Tanaman Umur Tinggi Tanaman Tgl Tanam Harga Perolehan

PDP-FF-0001 PROD - FF - 001 Krisan Standard Kuning 1 bln 1 bln 6/4/2107 597 PDP-FF-0002 PROD - FF - 002 Krisan Standard Putih 1 bln 1 bln 6/4/2107 597 PDP-FF-0003 PROD - FF - 003 Krisan Spray Merah 1 bln 1 bln 6/4/2107 472 PDP-FF-0004 PROD - FF - 004 Krisan Spray Hijau 1 bln 1 bln 6/4/2107 472 PDP-FF-0005 PROD - FF - 005 Krisan Spray Putih 1 bln 1 bln 6/4/2107 472 PDP-FF-0006 PROD - FF - 006 Krisan Spray Kuning 1 bln 1 bln 6/4/2107 472 PDP-FF-0007 PROD - FF - 0007 Krisan Standard Pink 1 bln 1 bln 6/4/2107 597

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Laporan Pembibitan dan Perkembangan

Perkembangan

Total

Agustus 2017

(73)

n. Laporan Beban Kematian

o. Laporan Panen

Kode Beban Kematian Kode Pembibitan Dan Perkembangan Nama Tanaman Umur Krisan Beban Kematian Qty Total

BB - FF- 0001 PDP-FF-0001 Krisan Standard Kuning 1 bln 597 35 20895 BB-FF-0002 PDP-FF-0002 Krisan Standard Putih 1 bln 597 40 23880 BB-FF-0003 PDP-FF-0003 Krisan Spray Merah 1bln 472 32 15104 BB-FF-0004 PDP-FF-0004 Krisan Spray Hijau 1bln 472 60 28320 167 88199 Total Beban Kematian ( Krisan umur 1 Bln)

FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Beban Kematian

Agustus 2017

Kode Panen Kd Persediaan Tanggal Panen Nama Tanaman Umur Tanaman Jumlah Tanaman Satuan HPP Total

PA - FF - 001 ASD - FF - 001 20 Agustus 2017 Krisan Standard Kuning 4 Bln 14,865 Batang 1,264 18,789,360 PA - FF - 002 ASD - FF - 002 20 Agustus 2017 Krisan Standard Putih 4 Bln 15,360 Batang 1,264 19,415,040 PA - FF - 003 ASD - FF - 003 20 Agustus 2017 Krisan Spray Merah 4 Bln 15,468 Batang 1,139 17,618,052 PA - FF - 004 ASD - FF - 004 20 Agustus 2017 Krisan Spray Hijau 4 Bln 14,340 Batang 1,139 16,333,260 PA - FF - 005 ASD - FF - 005 20 Agustus 2017 Krisan Spray Putih 4 Bln 14,960 Batang 1,139 17,039,440 PA - FF - 006 ASD - FF - 006 20 Agustus 2017 Krisan Spray Kuning 4 Bln 14,970 Batang 1,139 17,050,830 PA - FF - 007 ASD - FF - 007 20 Agustus 2017 Krisan Standard Pink 4 Bln 9,870 Batang 1,139 11,241,930

99,833 117,487,912 FLOREN FLORIST

Jalan Ngadirejo Rt 05 Rw 02, Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar No. Hp : 081314411555

Gambar

Tabel 4.1 Identifikasi Masalah
tabel kategori,
Membaca pada tabel persediaan, user hanya

Referensi

Dokumen terkait

Tulisan menggunakan bahasa Indonesia yang sesuai dengan kaedah-kaedah ejaan yang telah disempurnakan.. Artikel/Paper tersebut dikirim dalam bentuk

Pada sistem berjalan saat ini sering ditemukan beberapa kendala atau masalah, mulai dari stok barang habis, pengiriman barang tidak termonitor, marketing sulit dalam followup

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh iradiasi sinar-X terhadap produksi antibodi mencit galur BALB/c dengan pemberian vaksin toksoid tetanus serta mengetahui

Beware, these tables (You can find them in the top casinos such as the Bellagio and others on the strip.) are places where you can lose hundreds of dollars in minutes so unless you

If the car rental company does allow you to rent without a credit card, you may have to pay a large cash deposit to cover any potential damage to the vehicle you are renting.. If

PENANGGUNG JAWAB METODE PENGOLAHAN DATA Subdit Statistik Tanaman Pangan. PENANGGUNG JAWAB DISEMINASI DATA Subdit Statistik

Sehubungan dengan Pelelangan e-Lelang Pemilihan Langsung Paket Pekerjaan Konstruksi pada Dinas Bina Marga dan Cipta Karya Kabupaten Aceh Tenggara Sumber Dana APBK Tahun

[r]