• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROGRAM MASYARAKAT WIRAUSAHA STIE ASIA MALANG 2017

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PROGRAM MASYARAKAT WIRAUSAHA STIE ASIA MALANG 2017"

Copied!
49
0
0

Teks penuh

(1)

PROGRAM MASYARAKAT WIRAUSAHA STIE ASIA MALANG 2017

PUSAT PELATIHAN

PUSAT PELATIHAN

STIE ASIA MALANG

STIE ASIA MALANG

Jujur, Berani, Mandiri !

ZAINUL MUCHLAS, SE, MM

(2)

MEMBUAT

RENCANA

BISNIS

Pusat Pelatihan

Kewirausahaan dan

UMKM

STIE ASIA MALANG

Pelatihan Wirausaha Mahasiswa

Bidang Kemahasiswaan

(3)

PERENCANAAN BISNIS

Rencana bisnis merupakan dokumen

tertulis yang berisi semua

elemen-elemen internal dan eksternal yang

relevan, dan strategi-strategi dalam

memulai sebuah usaha bisnis baru.

“Merupakan sebuah integrasi atas

rencana-rencana yang fungsional; membahas

pengambilan keputusan jangka pendek dan

jangka panjang selama tiga tahun pertama

(4)

SIAPA YANG SEMESTINYA

MEMBUAT RENCANA

BISNIS?

Wirausahawan

(melalui

pertimbangan dengan pihak-pihak

lain).

(5)

SIAPA YANG

BERKEPENTINGAN?

Wirausahawan.

Sudut pandang pemasaran.

Sudut pandang investor.

Kedalaman dan detil rencana bisnis akan

tergantung pada:

Ukuran dan lingkup bisnis yang akan

dibangun.

Ukuran pasar.

Persaingan.

(6)

FUNGSI RENCANA

BISNIS

Rencana bisnis

:

Menentukan kelayakan.

Tuntunan.

(7)

PEDOMAN

RENCANA

BISNIS

Ringkasan eksekutiv

Deskripsi bisnis

Analisis industri dan lingkungan

Strategi pemasaran

Isu-isu operasional

Kebutuhan sumberdaya manusia

Proyeksi keuangan

Penilaian risiko

(8)
(9)

ANALISA INDUSTRI

Menyediakan

pengetahuan yang memadai

mengenai lingkungan

yang dapat mempengaruhi

pengambilan keputusan strategi pemasaran

Informasi dapat dikumpulkan melalui sumber kedua

dan penelitian pasar

Seorang wirausawahan dapat memulai untuk

mempelajari

kekuatan dan kelemahan pesaing

;

memberi wawasan tentang bagaimana

(10)

Analisa Pesaing

Kumpulkan strategi yang ada mengenai pesaing

utama

Informasi dapat digunakan untuk merumuskan

strategi posisi pasar

.

Analisa berikut ini memberikan dasar yang kuat

untuk pengambilan keputusan pemasaran

(11)

BAURAN PEMASARAN (THE

MARKETING MIX)

Kombinasi dari produk, harga, promosi dan distribusi

dan kegiatan pemasaran lainnya yang diperlukan

untuk mencapai tujuan pemasaran

Variable

Keputusan Penting

Produk

Kualitas bahan, gaya, fitur, pilihan, nama merk, kemasan, ukuran,

ketersediaan jasa dan garansi

Harga

Cerminan kualitas, harga daftar, jumlah, potongan harga, potongan

untuk pembayaran segera, credit terms, dan batas waktu pembayaran.

Saluran

Distribusi

Penggunaan penjual grosir atau pengecer, jenis grosis atau pengecer,

berapa banyak, panjangnya saluran, jangkauan geografis, persediaan

barang, dan transportasi.

(12)

USAHA JASA

VARIABEL

KEPUTUSAN PENTING

PEOPLE

KARYAWAN HARUS AHLI, MEMPUNYAI SERTIFIKAT

MISALNYA SOPIR HARUS MEMPUNYAI SIM.

PROCESS

PROSES MELAYANI DENGAN CEPAT, BIROKRASI PENDEK

PHYSICAL EVIDENCE

MEMBERIKAN BUKTI NYATA, PUNYA MOBIL BAGI USAHA

REN CAR, PUNYA GEDUNG MEGAH BAGI USAHA

PERBANKAN ATAU PROPERTY

(13)

LANGKAH-LANGKAH DALAM

MEMPERSIAPKAN RENCANA

PEMASARAN

Mengetahui Situasi Bisnis

Analisa situasi – Menjelaskan usaha yang telah diraih

oleh bisnis dahulu dan sekarang

Apabila meraih usaha baru, informasi harus

berhubungan dengan bagaimana dan mengapa

barang atau jasanya telah dikembangkan

Setelah usaha baru telah dimulai informasi harus

berhubungan dengan:

Kondisi pasar saat ini.

Performa barang dan jasa dari perusahaan tersebut.

(14)

Mengetahui Target Pasar/ Peluang dan

Ancaman

Target pasar adalah suatu grup yang terdiri dari calon

pelanggan yang akan dituju dalam rencana

pemasaran.

Segmentasi pasar – Membagi sebuah pasar dalam

grup-grup yang dapat dijelaskan dan dapat diukur

untuk penargetan strategi pemasaran

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(15)

Proses segmentasi dan penargetan pelanggan

Memilih pasar atau industri umum yang akan digunakan.

Bagi pasar ke dalam grup yang lebih kecil berdasarkan:

Karakter pelanggan – Georgrafs, demografs, dan psikografs.

Situasi pembelian – Keuntungan yang diinginkan, penggunaan, kondisi

pembelian, dan kesadaran dari keinginan membeli.

Pilih segmen atau beberapa segmen untuk ditargetkan.

Kembangkan rencana pemasaran dengan menyatukan

produk, harga, distribusi dan promosi.

Pertimbangkan kekuatan dan kelemahan dalam target

pasar.

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(16)

Membangun Tujuan dan Objektif

Merupakan pernyataan-pernyataan mengenai performa

yang diinginkan oleh usaha baru

Tujuan dan objektif pemasaran yang nyata dan spesifk

dapat menjawab pertanyaan berikut: “Kemana kita ingin

pergi?”.

Tidak semua tujuan dapat diukur.

Batasi jumlah tujuan dan objektif antara enam hingga

delapan.

Tujuan-tujuan harus mewakili area penting untuk

memastikan pemasaran berhasil.

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(17)

Menetapkan Strategi Pemasaran dan Program

Pelaksanaan

Barang atau jasa

Dapat mempertimbangkan lebih dari satu karakter fsik.

Melibatkan kemasan, nama merk, harga, garansi, image,

pelayanan, waktu pengantaran, ftur, gaya, dan bahkan

website.

Penentuan harga

Biaya-biaya – Biaya bahan, biaya pekerja, biaya barang

dari suplier, pekerja dan pengeluaran tambahan, dll.

Margin atau markup – Diharapkan untuk menutupi

biaya-biaya tambahan dan beberapa keuntungan

Kompetisi.

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(18)

Merek dan Kemasan

- Nama, logo, atau simbol.

Pembeda

Merepresentasikan kualitas

Alat untuk status legal

- Kemasan yang menarik dan aman.

- Label

Informasi

Kandungan/komposisi

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(19)

Distribusi

Memberikan kegunaan bagi pelanggan.

Harus konsisten dengan variabel bauran pemasaran

yang lain.

Dapat secara:

Intensif

Selektif

Eksklusif

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(20)

Promosi

Untuk memberi informasi pada calon pelanggan

mengenai keberadaan barang atau untuk mengajari

pelanggan.

Metode termasuk print, radio atau iklan televise,

internet, surat langsung, majalah jual beli, atau surat

kabar.

Seorang wirausahawan harus mempertimbangkan

biaya-biaya dan efektivitas dari media dalam meraih

objektif pasar.

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(21)

Papan reklame

Poster

Katalog

Folder

Spanduk

Slide

Iklan

Papan nama peursh

Permen, ballpoin, note book

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(22)

Papan nama perusahaan

Spanduk

Brosur, Katalog,

Fliers

Memberitahu kawan

Kartu nama

Sosial Media

Langkah-langkah dalam Mempersiapkan

Rencana Pemasaran

(cont.)

(23)
(24)

MENGEMBANGKAN TIM

MANAJEMEN

Para investor menginginkan tim manajemen

tidak hanya untuk mengoperasikan bisnisnya

sebagai usaha paruh waktu.

Diasumsikan bahwa tim manajemen

dipersiapkan untuk mengoperasikan bisnis

secara tetap dan dengan penghasilan yang

sederhana.

Sebuah usaha untuk menarik penghasilan yang

(25)

BENTUK LEGAL DARI BISNIS

Tiga dasar bentuk legal dari bisnis:

Perusahaan perseorangan – Pemilik tunggal, hutang

yang tidak terbatas, mengontrol semua keputusan, dan

menerima semua keuntungan.

Kemitraan – Dua orang atau lebih dengan hutang yang

tidak terbatas, menyatukan sumber daya untuk

memiliki sebuah bisnis.

Perusahaan – Bentuk yang paling umum dari

(26)

MERANCANG ORGANISASI

Merupakan indikasi formal dan eksplisit dari

seorang wirausahawan kepada

anggota-anggota organisasi mengenai apa yang

diharapkan dari mereka; harapan-harapan

tersebut dapat dikelompokkan menjadi:

Struktur organisasi.

Perencanaan, pengukuran, dan skema evaluasi.

Penghargaan.

(27)
(28)
(29)

RENCANA KEUANGAN

Memberi gambaran lengkap bagi seorang

wirausawahan

mengenai:

Jumlah dana dan kapan dana tersebut dapat masuk ke

dalam organisasi.

Kemana dana akan pergi dan berapa banyak uang yang

tersedia.

Posisi keuangan perusahaan yang diperkirakan

Rencana tersebut menjelaskan bagaimana

seorang wirausahawan berniat untuk memenuhi

kewajiban fnansial dan mempertahankan

(30)

TABEL 10.1 – CONTOH BIAYA

PABRIK UNTUK TIGA BULAN

PERTAMA

JAN

FEB

MAR

Rencana Penjualan (Unit)

5.000

8.000

12.000

Rencana Sisa Stok

100

200

300

Untuk Dijual

5.100

8.200

12.300

(Stok Awal)

0

100

200

(31)

TABLE 10.2 – CONTOH BIAYA

OPERASIONAL UNTUK TIGA BULAN

PERTAMA (RP000)

Pengeluaran

Jan

Feb

Mar

Gaji

23.200

23.200

26.200

Sewa

2.000

2.000

2.000

Peralatan

900

900

900

Iklan

13.500

13.500

17.000

Biaya Penjualan

1.000

1.000

1.000

Asuransi

2.000

2.000

2.000

Pajak

2.100

2.100

2.500

Pengeluaran Kantor

1.500

1.500

1.500

(32)

TABEL 10.3

- LAPORAN LABA RUGI PROFORMA

MPP PLASTICS INC., TAHUN PERTAMA PER

BULAN (RP000)

 

Jan

Feb

Mar

Apr

Mei

Jun

Jul

Agu

Sep

Okt

Nov

Des Total

Penjualan

20

32

48

70

90

100

100

100

80

80

120

130

970

(Dikurangi) Harga

Pokok Produksi

10

16

24

35

45

50

50

50

40

40

60

65

485

Laba Kotor

10

16

24

35

45

50

50

50

40

40

60

65

485

Pengeluaran

Operasional

Gaji

23,2 23,2 26,2 26,2 26,2 26,2 26,2 26,2 26,2 26,2 26,2 26,2 308,4

Sewa

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

24

Peralatan

0,9

0,9

0,9

0,8

0,8

0,8

0,9

0,9

0,9

0,8

0,8

0,9 10,3

Iklan

13,5 13,5

17

17

17

17

14

14

14

21

17

17

192

Pengeluaran

Penjualan

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

1

12

Asuransi

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

24

Pajak

2,1

2,1

2,5

2,5

2,5

2,5

2,5

2,5

2,5

2,5

2,5

2,5 29,2

Pengeluaran Kantor

1,5

1,5

1,5

1,7

1,8

2

2

2

1,8

1,8

2,2

2,2

22

Total Pengeluaran

(33)

TABLE 10.6

-

MPP PLASTICS INC., PRO

FORMA ARUS KAS, TAHUN PERTAMA

BULANAN (RP000)

 

Jan

Feb

Mar

Apr

Mei

Jun

Jul

Agu

Sep

Okt

Nov

Des

Penerimaan

Penjualan

12

27,2

41,6

61,2

82

96

100

100

88

80

104

126

Pengeluaran

Pembelian

Peralatan

72

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

Gaji

23,2

23,2

26,2

26,2

26,2

26,2

26,2

26,2

26,2

26,2

26,2

26,2

Sewa

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

2

Perlengkapan

0,9

0,9

0,9

0,8

0,8

0,8

0,9

0,9

0,9

0,8

0,8

0,9

Iklan

13,5

13,5

17

17

17

17

14

14

14

21

17

17

Pengeluaran

(34)

PERANGKAT LUNAK

Program spreadsheet (Microsoft Excel) adalah

yang paling cocok digunakan untuk melengkapi

laporan-laporan keuangan.

Dapat memperlihatkan scenario yang berbeda dan

menganalisa pengaruhnya dalam laporan keuangan.

Penggunaan

software

yang simple dan mudah

untuk digunakan sangat berguna pada tahap

permulaan.

Perangkat

software

bervariasi harga dan tingkat

(35)

RENCANA

PRODUKSI/OPERASI

(36)

BAHAN BAKU DAN

PEMASOK

Menentukan bahan baku produksi

Berapa banyak

Inventori/Persediaan

Transportasi dan Gudang

Pemasok

Jumlah

Siapa

Kedekatan

(37)

PEMILIHAN LOKASI

Opsi lokasi

Faktor-faktor yang dipertimbangkan

Dekat sumber material

Dekat pasar

Mudah mendapat tenaga kerja

Fasilitas trasportasi

Mudah memperoleh bahan bakar

Mudah memperoleh air

Infrastruktur

Keamanan

(38)

PEMILIHAN LOKASI

PERTIMBANGAN BIAYA

LOKASI 1

LOKASI 2

LOKASI 3

(39)

PROSES PRODUKSI

Identifkasi tahap-tahap dalam proses

produksi

Siapa, bagaimana spesifkasi yang menangani

bagian produksi dan jumlah

Bagan alur produksi

Pabrik

Gudang

(40)
(41)

Penaksiran risiko

Mengidentifkasi bahaya yang mungkin terjadi dan

strategi alternatif untuk memenuhi tujuan dan objektif.

Seorang wirausahawan harus mengindikasikan:

Calon risiko yang akan dihadapi oleh bisnis baru.

Akibat dari risiko-risiko tersebut.

Strategi untuk mencegah, meminimalisasi atau merespon risiko tersebut.

risiko-risiko utama dapat berasal dari:

Reaksi pesaing

Kelemahan pada pemasaran/ produksi/ tim manajemen.

Kemajuan teknologi.

(42)

Lampiran

Berisi hal-hal tambahan yang tidak termasuk

di dalam dokumen teks.

Dapat termasuk:

Surat-surat dari pelanggan, distributor, atau subcontractor.

Data penelitian primer atau sekunder yang digunakan

untuk mendukung rencana keputusan.

Penyewaan, kontrak, atau jenis persetujuan yang lain.

(43)

BAGAIMANA CALON PEMBERI

PINJAMAN & INVESTOR

MENGEVALUASI RENCANA

BISNIS? (1)

Rencana Bisnis harus merefeksikan:

Kekuatan

manajemen

dan

personelnya.

Produk.

Sumberdaya-sumberdaya yang ada.

Pemberi pinjaman

pengembalian

modal.

(44)

BAGAIMANA CALON PEMBERI

PINJAMAN & INVESTOR

MENGEVALUASI RENCANA

BISNIS? (2)

Investor:

Karakter wirausahawan.

Memeriksa latarbelakang.

(45)

MEMPRESENTASIKAN

RENCANA BISNIS

Seorang wirausahawan diharapkan

dapat “menjual” konsep bisnis.

Audiens meliputi calon investor yang

(46)

PEMANFAATAN INTERNET

Informasi tentang analisis industri,

pesaing, dan ukuran potensi pasar.

Seorang

wirausahawan

dapat

mengakses:

Search engine yang populer.

Web sites pesaing.

(47)

MENGAPA BANYAK RENCANA

BISNIS GAGAL

Tujuan-tujuannya tidak masuk akal.

Objektifnya tidak dapat diukur.

Wirausahawan tidak berkomitmen sepenuhnya kepada

bisnisnya atau kepada keluarganya

Tidak memiliki cukup pengalaman mengenai bisnis yang

terencana.

Tidak memiliki pandangan terhadap calon ancaman atau

kelemahan dari bisnis tersebut.

(48)

DAFTAR PUSTAKA

Ferrel, O.C., Hirt, Geofrey A., and Ferrel, Linda.

2013.

Business: A Changing World

. 9

th

Edition.

McGraw-Hill.

Hisrich, R. D., Peters, M. P., dan Shepherd, D.

2010.

Entrepreneurship

, 8

th

Edition,

McGraw-Hill.

McKeever, M. 2004.

How to Write a Business Plan

.

7

th

Edition. Nolo Publisher.

Pearce, Linn M., 2008,

Business Plan Handbook: A

(49)

Gambar

TABEL 9.1 – TAHAPAN DALAM RANCANGAN
TABEL 10.1 – CONTOH BIAYA PABRIK UNTUK TIGA BULAN
TABLE 10.2 – CONTOH BIAYA OPERASIONAL UNTUK TIGA BULAN
TABLE 10.6 - MPP PLASTICS INC., PRO FORMA ARUS KAS, TAHUN PERTAMA

Referensi

Dokumen terkait

keistimewaan baru yang menawan, beberapa keistimewaan yang diperbaharui dalam sistem operasi ini antara lain, pencarian dengan menggunakan Voice Search yang lebih cepat,

Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa produk pengembangan media dekak-dekak geometri untuk mengenalkan bentuk geometri pada anak layak digunakan

Puji Syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, penulis ucapkan karena skripsi dengan judul “Pengaruh Independensi Auditor, Komitmen Organisasi, Gaya Kepemimpinan, Budaya

Bangkitan pergerakan dan Tarikan perjalanan ( trip generation and trip atraction ) adalah tahapan pemodelan yang memperkirakan jumlah pergerakan yang berasal dari suatu

Skripsi dengan judul “ Pembelajaran Matematika Berbasis Etnomatematika Dengan Konteks Oban Yadikon Rasan Kayuagung Untuk Siswa SMP “ disusun untuk memenuhi salah satu

Peningkatan jumlah penduduk dan laju pertumbuhan ekonomi suatu perkotaan selain mempunyai dampak positif juga menimbulkan dampak negatif. Salah satu dampak negatif

Hasil dari proses implementasi sistem yaitu antarmuka menambah kompetensi dasar yang menjadi sampel pada penelitian ini dan dapat dilihat pada Gambar 6.. Gambar 2

Kondisi ini sudah sesuai dengan standar ketenagaan puskesmas dalam PMK Nomor 75 tahun 2014 bahwa puskesmas rawat inap kawasan pedesaan setidaknya memiliki 1 orang tenaga