PENGARUH PELAYANAN PROGRAM KB DAN PEMBINAAAN KELUARGA OLEH PENYULUH LAPANGAN KELUARGA
BERENCANA (PLKB) TERHADAP PENCAPAIAN PESERTA KB AKTIF DI BADAN KB
KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2013
TESIS
Oleh S U H E R N I 117032011/IKM
PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN
THE INFLUENCE OF THE FAMILY PLANNING PROGRAM SERVICE AND FAMILY DEVELOPMENT BY FAMILY PLANNING EXTENSION WORKER ON THE ACHIEVEMENT OF ACTIVE FAMILY PLANNING
ACCEPTORS IN THE FAMILY PLANNING COORDINATING BOARD OF SIMALUNGUN DISTRICT
IN 2013
THESIS
BY S U H E R N I 117032011/IKM
MAGISTER OF PUBLIC HEALTH STUDY PROGRAM FACULTY OF PUBLIC HEALTH
UNIVERSITY OF SUMATERA UTARA MEDAN
PENGARUH PELAYANAN PROGRAM KB DAN PEMBINAAAN KELUARGA OLEH PENYULUH LAPANGAN KELUARGA
BERENCANA (PLKB) TERHADAP PENCAPAIAN PESERTA KB AKTIF DI BADAN KB
KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2013
TESIS
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat
untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes) dalam Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
Minat Studi Kesehatan Reproduksi pada Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara
Oleh S U H E R N I 117032011/IKM
PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN
Judul Tesis : PENGARUH PELAYANAN PROGRAM KB DAN PEMBINAAAN KELUARGA OLEH PENYULUH LAPANGAN KELUARGA BERENCANA (PLKB) TERHADAP PENCAPAIAN PESERTA KB AKTIF DI BADAN KB KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2013
Nama Mahasiswa : Suherni Nomor Induk Mahasiswa : 117032011
Program Studi : S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
Minat Studi : Kesehatan Reproduksi
Menyetujui Komisi Pembimbing
(Drs. Heru Santosa, M.S, Ph.D)
Ketua Anggota
(Dra. Syarifah, M.S)
Dekan
(Dr. Drs. Surya Utama, M.S)
Telah Diuji
Pada Tanggal : 10 Juni 2013
PANITIA PENGUJI TESIS
Ketua : Drs. Heru Santosa, M.S, Ph.D Anggota : 1. Dra. Syarifah, M.S
PERNYATAAN
PENGARUH PELAYANAN PROGRAM KB DAN PEMBINAAAN KELUARGA OLEH PENYULUH LAPANGAN KELUARGA
BERENCANA (PLKB) TERHADAP PENCAPAIAN PESERTA KB AKTIF DI BADAN KB
KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN 2013
TESIS
Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Medan, Juli 2013
ABSTRAK
Tingginya angka kelahiran di Indonesia masih menjadi masalah utama dalam kependudukan. Salah satu program untuk menekan angka pertumbuhan penduduk yakni melalui program Keluarga Berencana (KB). Progrm KB sudah berjalan namun hingga saat mi pelaksanaannya masih mengalami banyak hambatan, salah satunya masih banyak Pasangan Usia Subur (PUS) yang belum aktif menjadi peserta KB sehingga target KB yang ditetapkan belum tercapaL Hal ini merupakan tanggung jawab PLKB yang sudah ditunjuk sebagai pelaksana pencapaian peserta KB melalui program pelayanan KB Dan pembinaan KB. tujuan penelitian ini untuk mengetahui "Pengaruh Pelayanan Program dan Pembinaaan Keluarga oleh PLKB terhadap Pencapaian Peserta KB Aktif di Badan KB Kabupaten Simalungun 2013.
Jenis penelitian ini adalah penelitian cross sectional dengan jenis survey
explanatory. Penelitian ini dilakukan di Badan KB Kabupaten Simalungun dengan
populasi peneltian adalah PLKB yang bekerja di Kabupaten Simalungun sebanyak 40 orang, dan seluruhnya dijadikan sampel dengan tehnik total sampling. Alat ukur dalam penelitian ini menggunakan kuesioner yang terbagi menjadi 2 kuesioner yaitu program pelayanan Kb dan pembinaan keluarga.Validitas program pelayanan KB berkisar antara 0,62 – 0,640 dengan reliabilitas alat akur sebesar 0,818 sedangkan untuk alat ukur pembinaan diperoleh validitas berkisar antara 0,826 – 0,344 dengan reliabilitas sebesar alat ukur sebesar 0,859.
Hasil penelitian menujukkan bahwa program pelayanan KB dapat menjelaskan pencapaian peserta KB aktif (p=0,004) dan pembinaan keluarga juga dapat menjelaskan pencapaian peserta KB aktif (p=0,042).
Disarankan untuk menambah tenaga PLKB untuk meningkatkan angka pencapaian target KB dan diharapkan agar PLKB dapat meningkatkan kinerja dan melakukan pemantauan yang berkesinambungan di desa-desa sesuai dengan wilayah kerja yang telah ditentukan sehingga para akseptor KB dapat tetap dikontrol dengan optimal.
ABSTRACT
The high birth-rate is still a major demographic problem in Indonesia. One of the programs intended to minimize the rate of population growth is Family Planning Program. Even thopugh this Family Planning Program has been already running, up to now, its implementation still faces many constraints and one of them is that still many of the couples in reproductive age are not yet the active Family Planning acceptors that the target of Family Planning set has not yet been achieved. The responsibility goes to the Family Planning Field Workers assigned as the implementers of Family Planning acceptor recruiting program through Family Planning Service and Development Program. The purpose of this study was to find out the Influence of Program Service and Family Development by the Family Planning Field Workers on the Achievement of Active Family Planning Acceptors in the Family Planning Coordinating Board of Simalungun District in 2013.
This explanatory survey study with cross-sectional design was conducted in the Office of Simalungun District Family Planning Coordinating Board. The population of this study was 40 Family Planning Field Workers serving in Simalungun District and all of them were selected to be the samples for this study through total sampling technique. The questionnaires used in this study were divided into two types, one for Family Planning Service and the other for Family Development. The validity of Family Planning Service Program ranged between 0.62 – 0.640 with the reliability of measuring device of 0.818 while the validity of Family Development Program ranged between 0.826 – 0.344with the reliability of measuring device of 0.859.
The result of this study showed that both Family Planning Service Program (p=0.004) and Family Development Program (p=0.042) could explain the achievement of active Family Planning acceptors.
It is suggested to increase the number of Family Planning Field Workers to increase the targeted Family Planning achievement rate. The Family Planning Field Workers should improve their performance and keep doing continuous monitoring in the villages in accordance with the predetermined working area that the Family Planning acceptors can be optimally controlled.
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha
Pengasih dan Maha Penyayang atas segala rahmat dan ridho-Nya, sehingga penulis
dapat menyelesaikan tesis yang berjudul “Pengaruh Pelayanan Program KB dan
Pembinaan Keluarga Oleh PLKB terhadap Pencapaian Peserta KB Aktif di Badan KB Kabupaten Simalungun Tahun 2013 “
Dalam penyusunan tesis ini, penulis banyak mendapat bantuan, dorongan,
bimbingan dan kerjasama dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini,
penulis ingin mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya
kepada :
1. Prof. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc. (CTM), Sp.A(K), selaku Rektor
Universitas Sumatera Utara.
2. Dr. Drs. Surya Utama, M.S, selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara.
3. Dr. Ir. Evawany Y Aritonang, M.Si, selaku Sekretaris Program Studi S2 Ilmu
Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera
Utara.
4. Drs. Heru Santosa, M.S, Ph.D dan Dra. Syarifah M.S, selaku ketua komisi
pembimbing dan anggota komisi pembimbing yang telah meluangkan waktu,
5. Dr. Yusniwarti Yusad, M.Si / Dra. Rabiatun Adawiyah, M.P.H.R selaku penguji
yang telah memberikan bimbingan, kritik serta saran yang sangat membantu
untuk kesempurnaan penulisan tesis ini.
6. Seluruh dosen pengajar Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat
Studi Kesehatan Reproduksi, Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas
Sumatera Utara yang telah memberikan bekal ilmu dan pengetahuan.
7. Dr. Jan Maurisdo Purba, M.Kes selaku Bapak Kepala Badan KB Kabupaten
Simalungun yang telah memberikan izin dan informasi kepada penulis untuk
penelitian di Badan KB Kabupaten Simalungun.
8. Drs Abdul dan Sugiono, S.Sos Ka. Sub. Bag. TU, Kasub Bag. Penyediaan
Program Kantor Badan KB Kabupaten Simalungun yang telah banyak membantu
penulis dalam melakukan penelitian di Badan KB kabupaten Simalungun.
9. PLKB se-Kabupaten Simalungun yang sudah bersedia menjadi responden
10. Ibu Kader, PPKBD, Sub PPKBD yang telah banyak membantu penulis dalam
melakukan penelitian di Desa dan Kelurahan Kabupaten Simalungun
11. Suami saya Ariadi, S.H atas doa dan dukungan selama penulis mengikuti
pendidikan.
12. Anak saya Retno Ari Andani, Anjas Fuadillah atas doa dan dukungan selama
penulis mengikuti pendidikan
13. Kedua orang tua saya Bapak Selamat, dan almarhum Samini, dan semua
Buat saudara abang dan adik kandung saya Suheri, Suhelia, Suherawadi (alm)
Suhendra, Sugianto atas doa dan dukungan selama penulis mengikuti pendidikan
14. Teman-Teman Seperjuangan di Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat,
terutama Kespro A dan B yang telah bersedia menjadi teman berdiskusi untuk
penyelesaian tesis ini.
Penulis berharap semoga Allah SWT membalas semua kebaikan dengan
melimpahkan berkat dan rahmat-Nya dalam kehidupan selanjutnya.
Medan, Juli 2013
RIWAYAT HIDUP
Suherni, lahir pada tanggal 16 Agustus 1969 di Rambung Merah, anak ke dua
dari enam bersaudara dari pasangan Ayahanda Selamat dan ibunda Samini (alm).
Pendidikan formal penulis dimulai dari sekolah dasar di Sekolah Dasar Negeri
NO 094155.Rambung Merah selesai Tahun 1982, Sekolah Menegah Pertama di SMP
Swasta Methodist P. Siantar selesai Tahun 1985, Sekolah Perawat Kesehatan (SPK)
Balimbingan P.Siantar selesai tahun 1988. Tahun 1989 CPNS Di BKKBN Kab
Simalungun . Melanjut sekolah Program Pendidikan Bidan (DI) Malahayati Medan
selesai Tahun 1992. Penyuluh KB Di Kab Simalungun. Melanjutkan kuliah di (D3)
Akademik Kebidanan Poltekes Medan selesai Tahun 2004 staf RSU Kabanjahe
Bidan Pelaksana, melanjut D4 Bidan pendidik USU Selesai Tahun 2005 Dosen di
Akademi Kebidanan Pem Kab Karo dan Dosen di Yayasan Arta Kabanjahe Sampai
sekarang.
Penulis mengikuti pendidikan lanjutan di Program Studi S2 Ilmu Kesehatan
Masyarakat Minat Studi Kesehatan Reproduksi, Fakultas Kesehatan Masyarakat
DAFTAR ISI
DAFTAR LAMPIRAN ... xiii
BAB 1. PENDAHULUAN ... 1
2.1. Penelitian Terdahulu ... 13
2.2. Mekanisme Operasional (Mekop) Prorgam KB ... 14
2.2.1. Pengertian Mekanisme Operasional (Mekop) ... 14
2.2.2. Hakekat Mekop ... 15
2.3.4. Sepuluh Fungsi (Langkah) PLKB/ PKB ... 17
2.4. Keluarga Berencana (KB) ... 23
2.4.1. Defenisi KB ... 23
2.4.2. Tujuan KB ... 24
2.4.3. Manfaat Usaha KB Dipandang dari Segi Kesehatan ... 25
2.5. Kontrasepsi ... 28
2.5.1. Syarat-syarat Kontrasepsi ... 29
2.5.2. Cara-cara Kontrasepsi ... 29
2.6 Akseptor KB ... 32
2.6.1. Akseptor KB Menurut Sasarannya ... 34
2.7. Program Pelayanan dan Pembinaan ... 35
2.7.1. Program Pelayanan... 35
2.7.3. Pembinaan PUS dan Kesertaan ber KB ... 42
2.7.4. Pembinaan Ketahanan Keluarga melalui Kegiatan Tribina : BKB, BKR, dan BKL ... 43
2.7.5. Pembinaan Kesejahteraan Keluarga. ... 44
2.8. KIE (Komunikasi Informasi Edukasi) ... 45
2.8.1. Konsling ... 46
2.8.2. Tujuan Konsling ... 47
2.8.3. Defenisi KIE (Komunikasi Informasi Edukasi)... 48
2.8.4. Pengelolaan KIE ... 50
2.8.5. Kegiatan KIE ... 51
2.9. Kebijakan BKKBN ... 52
2.10. Landasan Teori ... 59
2.10.1. Pelayanan Kesehatan ... 59
2.10.2. Motivasi ... 62
2.10.3. Alur Kerja PLKB ... 64
2.10.4. Metode Pelatihan dan Pengembangan SDM ... 65
2.10.5. Pelatihan ... 66
2.10.6. Pengawasan ... 67
2.10.7. Pemantauan (Supervisi) dan Evaluasi ... 67
2.11. Kerangka Konsep ... 69
BAB 3. METODE PENELITIAN ... 71
3.1. Jenis Penelitian ... 71
3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 71
3.2.1 Lokasi Penelitian ... 71
3.2.2 Waktu Penelitian ... 71
3.5. Variabel dan Definisi Operasional ... 76
3.5.1 Variabel Bebas ... 76
3.5.2 Variabel Terikat ... 77
3.6. Metode Pengukuran ... 77
3.6.1. Pengukuran Variabel Bebas (Independent) dan Variabel Terikat (Dependent) ... 78
3.7. Metode Analisis Data ... 79
BAB 4. HASIL PENELTIAN ... 81
4.2. Deskripsi Responden Penelitian (PLKB) ... 84
4.3 Analisis Data ... 85
4.3.1. Analisis Univariat ... 85
4.3.2. Analisa Bivariat ... 92
4.3.3. Analisa Multivariat ... 94
BAB 5. PEMBAHASAN ... 97
5.1 Analisa Univariat Program Pelayanan KB dan Pembinaan Keluarga dengan Pencapaian Peserta KB Aktif di Kabupaten Simalungun Tahun 2013 ... 97
5.1.1 Analisa Univariat Program Pelayanan KB di Kabupaten Simalungun Tahun 2013 ... 97
5.1.2 Analisa Univariat Pembinaan Keluarga dengan Pencapaian Peserta KB Aktif di Kabupaten Simalungun Tahun 2013 ... 98
5.1.3 Analisa Univariat Pencapaian Peserta KB Aktif di Simalungun Tahun 2013 ... 99
5.2 Analisis Bivariat Program Pelayanan KB dan Pembinaan Keluarga dengan Pencapaian Peserta KB Aktif di Kabupaten Simalungun... 101
5.2.1 Analisis Bivariat Program Pelayanan KB dengan Pencapaian Peserta KB aktif di Kabupaten Simalungun ... 101
5.2.2 Analisis Bivariat Pembinaan Keluarga dengan Pencapaian Peserta KB Aktif di Kabupaten Simalungun ... 103
5.3 Analisis Multivariat Program Pelayanan KB dan Pembinaan Keluarga dengan Pencapaian Peserta KB aktif di Kabupaten Simalungun. ... 103
5.3.1 Analisis Multivariat Program Pelayanan KB dengan Pencapaian Peserta KB aktif di Kabupaten Simalungun ... 103
5.3.2 Analisis Multivariat Pembinaan Keluarga dengan Pencapaian PesertaKB Aktif di Kabupaten Simalungun ... 106
BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN... 108
6.1 Kesimpulan ... 108
6.2 Saran ... 109
DAFTAR TABEL
No. Judul Halaman 1.1. Tabel Perbandingan Jumlah PUS dan Akseptor KB Kabupaten
Simalungun Tahun 2012 ... 8
2.1. Jenis-Jenis Alat dan Obat Kontrasepsi yang Beredar Diadakan dalam Program Kb di Indonesia ... 31
3.1. Sebaran PLKB dan Wilayah Kerja ... 72
3.2 Tabel Uji Validitas Variabel Program Pelayanan KB ... 74
3.3 Tabel Uji Validitas Variabel Pembinaan Keluarga ... 75
3.4 Reabilitas Alat Ukur ... 76
3.5. Variabel, Cara, Alat Skala dan Hasil Ukur ... 77
3.6. Skor Pilihan Jawaban ... 79
4.1. Distribusi Frekuensi Karateristik Responden Penelitian ... 84
4.2 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Program pelayanan KB di Kabupaten Simalungun ... 85
4.3. Distribusi Program pelayanan KB oleh PLKB di Kabupaten Simalungun ... 87
4.4 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pembinaan Keluarga di Kabupaten Simalungun ... 88
4.5 Distribusi Pembinaan Keluarga oleh PLKB di Kabupaten Simalungun ... 89
4.6 Pencapaian peserta KB Kabupaten Simalungun Tahun Januari-Desember 2012 s/d Januari- Maret 2013 ... 90
4.8 Distribusi Frekuensi Program pelayanan KB dengan Pencapaian KB
Aktif di Kabupaten Simalungun Tahun 2013 ... 92
4.9 Distribusi Frekuensi Pembinaan Keluarga dengan Pencapaian KB Aktif
di Kabupaten Simalungun Tahun 2013 ... 93
4.10 Pengaruh Pembinaan Keluarga terhadap Pencapaian Peserta KB Aktif
di Kabupaten Simalungun Tahun 2013 ... 94
4.11 Pengaruh Program Pelayanan KB terhadap Pencapaian Peserta KB
DAFTAR GAMBAR
No. Judul Halaman
2.1. Motivasi Kerja PLKB ... 59
2.2. Pelayanan Prima PLKB ... 60
2.3. Proses Motivasi Kerja PLKB ... 63
2.4. Alur Kerja PLKB ... 65
DAFTAR LAMPIRAN
No. Judul Halaman
1. Kuesioner Penelitian ... 114
2. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas ... 119
3. Master Tabel ... 128