• Tidak ada hasil yang ditemukan

Deteksi Protein C-myc Pada Jaringan Uterus Mencit (Mus musculus L.) Dengan Metode

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Deteksi Protein C-myc Pada Jaringan Uterus Mencit (Mus musculus L.) Dengan Metode"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

DETEKSI PROTEIN C-MYC PADA JARINGAN UTERUS

MENCIT (

Mus musculus

L.) DENGAN METODE

IMUNOHISTOKIMIA

SKRIPSI

RISKI OKTAVIANTI SIMANJUNTAK

110805006

DEPARTEMEN BIOLOGI

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

DETEKSI PROTEIN C-MYC PADA JARINGAN UTERUS

MENCIT (

Mus musculus

L.) DENGAN METODE

IMUNOHISTOKIMIA

SKRIPSI

Penelitian ini diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Sains

RISKI OKTAVIANTI SIMANJUNTAK

110805006

DEPARTEMEN BIOLOGI

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

PERSETUJUAN

Judul : Deteksi Protein C-myc Pada Jaringan Uterus Mencit (Mus musculus L.) Dengan Metode

Imunohistokimia Kategori : Skripsi

Nama : Riski Oktavianti Simanjuntak Nomor Induk Mahasiswa : 110805006

Program Studi : Sarjana (S1) Biologi

Departemen Biologi FMIPA USU Ketua,

(4)

PERNYATAAN

DETEKSI PROTEIN C-MYC PADA JARINGAN UTERUS MENCIT (Mus musculus L.) DENGAN METODE IMUNOHISTOKIMIA

SKRIPSI

Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil karya sendiri. Kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan, Februari 2016

(5)

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis ucapkan Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan kasih-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Deteksi Protein C-myc Pada Jaringan Uterus Mencit (Mus musculus L.) Dengan Metode Imunohistokimia” dibuat sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar sarjana sains pada departemen Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara, Medan.

Penulis mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada Bapak Dr.Salomo Hutahaean M.Si selaku dosen pembimbing 1 dan Bapak Prof.Dr.Syafruddin Ilyas M.Biomed selaku dosen pembimbing 2 atas segala bimbingan, arahan, waktu dan kesabaran yang telah diberikan kepada penulis selama menyelesaikan skripsi ini. Terimakasih juga kepada Ibu Masitta Tanjung S.Si, M.Si selaku dosen penguji 1 dan Ibu Dr. Saleha Hannum M.Si selaku dosen penguji 2 atas segala masukan dan arahan yang telah diberikan sehingga penulisan skripsi ini dapat diselesaikan.

Penulis juga mengucapkan banyak terimakasih kepada Ibu Dr.Nursahara Pasaribu M.Sc selaku Ketua Departemen Biologi FMIPA USU. Ibu Dr.Saleha Hannum M.Si selaku selaku sekretaris Departemen Biologi FMIPA USU dan Ibu Dr.Nursahara Pasaribu M.Sc selaku dosen Pembimbing Akademik yang telah banyak memberikan arahan dan motivasi mulai dari awal perkuliahan hingga penulisan skripsi ini. Bang Erwin dan Kak Ros selaku staf pegawai di Departemen Biologi. Kepada Laboratorium Genetika dan Laboratorium Struktur Hewan FMIPA USU yang telah membantu dalam proses penelitian hingga selesai.

Terimakasih juga penulis ucapkan yang sebesar-besarnya kepada keluarga besar khususnya Ayah dan Ibu tercinta Ramlan Simanjuntak dan Rusmina Hutagalung atas segala doa, dukungan, semangat, materi, serta kasih sayang yang selalu ada untuk penulis. Terimakasih kepada abang, kakak dan adik terkasih yang selalu memberikan motivasi, arahan, kasih sayang dan semangat kepada penulis. Terimakasih juga kepada Febby Dina, Titis Juniati, Dedeck Silalahi, Romida Feronika dan Ahmad Zais sebagai sahabat yang telah memberikan waktu untuk bertukar pikiran dan berdiskusi selama penelitian berlangsung serta teman seperjuangan stambuk 2011 yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari bahwa tulisan ini masih mempunyai kekurangan disebabkan keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang penulis miliki, walaupun penulis sudah berusaha untuk yang terbaik. Oleh sebab itu dengan kerendahan hati, penulis menerima kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan penulisan ini.

Medan, Februari 2016

(6)

DETEKSI PROTEIN C-MYC PADA JARINGAN UTERUS MENCIT (Mus musculusL.) DENGAN METODE IMUNOHISTOKIMIA

ABSTRAK

Kanker adalah penyakit disebabkan banyak faktor, salah satunya mutasi protein siklus sel yaitu protein c-myc. Protein c-myc merupakan master regulator dari metabolisme sel dan proliferasi. Protein c-myc sering dikaitkan dengan kanker. Penelitian ini bertujuan untuk mendeteksi protein c-myc pada jaringan. Jaringan dipilih berdasarkan dengan teori davies yaitu umur evolusi jaringan yang lebih muda lebih rentan terhadap penyakit kanker demikian sebaliknya, maka dipilih jaringan uterus mencit (Mus musculus L.) yang umur evolusinya lebih muda dibandingan dengan jaringan ovarium mencit (Mus musculus L.). Metode yang digunakan adalah metode imunohistokimia yaitu adanya ikatan antigen antibodi yang direaksikan dengan kit imunohistokimia untuk menimbulkan warna coklat pada jaringan yang terekspresi protein c-myc. Hasil menunjukkan bahwa pada jaringan uterus protein c-myc diekspresikan di lamina propia (stroma) antar kelenjar dan tingkat ekspresinya lebih tinggi dengan skor 2.5 merupakan ekspresi sedang, sedangkan pada ovarium protein c-myc diekspresikan di sel teka, sel granulosa dan oosit dengan tingkat ekspresi 1.75 yang merupakan ekspresi rendah.

(7)

DETEKSI PROTEIN C-MYC PADA JARINGAN UTERUS MENCIT (Mus musculusL.) DENGAN METODE IMUNOHISTOKIMIA

ABSTRACT

Cancer is a kind of disease caused by many factors, one of them is cell cycle protein mutation namely c-myc protein. C-myc protein is the master regulator of cell metabolism and proliferation. The c-myc protein is generally linked with cancer. This research aims to detect the c-myc protein on the tissue. the tissues are selected based on davies’ theory, namely the lifespan of younger tissue are more susceptible to cancer and vice versa, that’s why uterine tissue of mice (Mus musculus L) are chosen in which its evolution lifespan is more easily compared than ovarium tissue of mice (Mus musculus L.) The method applied is immunohistochemistry namely the antibody antigen binding reacted with immunohistochemistry kit to cause the brown color on the tissue expressed c-myc protein. The obtained result showed that c-myc protein in the uterine tissue is expressed in lamina propria (stroma) between the gland and the level of expression is higher with a score of 2.5 is a medium expression, whereas on the ovary, c-myc protein is expressed in theca cells, granulosa cells and oocytes with expression levels 1.75 which is low expression.

(8)

DAFTAR ISI

DAFTAR GAMBAR viii

(9)

4.1. Mikroanatomi Uterus Mencit (Mus musculus L.) Dengan Pewarnaan Hematoksilin-Eosin

4.2. Mikroanatomi Ovarium Mencit (Mus musculus L.) Dengan Pewarnaan Hematoksilin-Eosin

4.3. Ekspresi Protein C-myc Pada Jaringan Uterus dan Ovarium Mencit (Mus musculus L.) Dengan Metode Imunohistokimia

BAB 5. KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan

5.2. Saran

14

15

17

21

21 21

DAFTAR PUSTAKA 22

(10)

DAFTAR GAMBAR

Nomor Gambar

Judul Halaman

4.1. Mikroanatomi Uterus Mencit (Mus musculus L.) 14 4.2. Mikroanatomi Ovarium Mencit (Mus musculus L.) 15 4.3. Ekspresi Protein c-myc di Jaringan Uterus dan Ovarium 17 4.4. Grafik Skoring Ekspresi Protein c-myc Pada Jaringan

Uterus dan Ovarium

(11)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor Lampiran

Judul Halaman

1. Foto Alat dan Kerja 24

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil pemeriksaan antara data penerimaan barang setengah jadi, hasil produksi, Laporan Mutasi Kayu dan dokumen ekspor dalam periode Juni 2015 sampai

Wireless ini digunakan sebagai media komunikasi data antar Client/workstation dan server untuk saling bertukar informasi serta sebagai input data dengan memanfaatkan gelombang

Pengelolaan DAS merupakan upaya yang sangat penting sebagai akibat terjadinya penurunan kualitas lingkungan DAS di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang

3.6.7.dan 4.6.7.Pengenalan konsep & lambang bilangan 15.Memberi angka pada gambar dot adik 3.7.2.dan 4.7.2.Pengenalan nama anggota keluarga 16.Menggambar sesuai angka yang

(1) Strategi untuk kebijakan sistem dan lembaga pemasaran terpadu antara Pemerintah Kabupaten/Kota di wilayah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, antara Pemerintah

Melalui undangan prakualifikasi ini, Tim IPO PT PP Energi, akan melaksanakan proses seleksi terhadap Lembaga / Profesi Penunjang untuk pelaksanaan Penawaran

Peraturan Daerah Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Nomor 11 Tahun 2007 tentang Kedudukan Protokoler dan Keuangan Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa setelah mengetahui pengadaan yang akan dilakanakan oleh PT PP PRESISI, maka dengan ini kami menyatakan berminat untuk mengikuti