54
Bab 5
Kesimpulan Dan Saran
5.1 Kesimpulan
Kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian ini adalah bahwa aplikasi Sistem Informasi Pelayanan Umum Berbasis WebGIS di Kabupaten Sumba Timur yang menginformasikan lokasi fasilitas-fasilitas umum telah menjawab permasalahan pengolahan data spasial yang ada. Karena dengan adanya aplikasi ini pengolahan data spasial yang tadinya masih dilakukan dengan cara yang masih sederhana menjadi lebih mudah karena dengan menggunakan aplikasi sistem informasi ini maka pemerintah daerah dapat lebih mudah dalam melakukan pengolahan / manipulasi data yang bersifat spasial secara akurat dan up to
date. Sehingga dapat lebih mudah dalam menginformasikan
data tersebut kepada user yang membutuhkan informasi.
5.2
Saran Pengembangan
55