Kota Palembang Pada Bulan Juni 2017 Mengalami Inflasi Sebesar (0,86 persen)
Inflasi tahun kalender (kumulatif) Kota Palembang sampai bulan Juni tahun 2017 sebesar (1,95 persen). Inflasi “year on year” (Juni 2017 terhadap Juni 2016) sebesar (4,27 persen). Berdasarkan kelompok
pengeluaran, menunjukkan bahwa semua kelompok pengeluaran mengalami kenaikan indeks harga, yaitu
kelompok sandang sebesar (1,55 persen); kelompok bahan makanan sebesar (1,13 persen); kelompok
perumahan, air, listrik, gas & bahan bakar sebesar (0,97 persen); kelompok kesehatan sebesar (0,71 persen);
kelompok transportasi, komunikasi & jasa keuangan sebesar (0,67 persen); kelompok makanan jadi,
minuman, rokok & tembakau sebesar (0,62 persen); dan kelompok pendidikan, rekreasi dan olahraga
sebesar (0,01 persen).
Komoditas yang mengalami kenaikan harga yang menyumbang andil inflasi terbesar di kota Palembang antara lain: tarip listrik, angkutan antar kota, baju muslim, tomat sayur, dan bawang merah. Sedangkan
komoditas yang mengalami penurunan harga antara lain: bawang putih,cabe merah, patin, kangkung, tahu
mentah dan cabe rawit.
Kota Lubuk Linggau Pada Bulan Juni 2017 Mengalami Inflasi Sebesar (1,00 persen)
Inflasi tahun kalender (kumulatif) Kota Lubuk Linggau sampai Juni 2017 adalah sebesar (2,84 persen). Inflasi “year on year” (Juni 2017 terhadap Juni 2016) adalah (4,68 persen).
Komoditas yang mengalami kenaikan harga yang menyebabkan inflasi di kota Lubuk Linggau pada bulan Juni 2017 antara lain, tarip listrik, bakar rumah tangga, kol putih/kubis, tomat sayur dan daging ayam
kampung. Sedangkan komoditas yang mengalami penurunan harga antara lain bawang putih, jeruk, cabe
merah, teri, dan semen.
Provinsi Sumatera Selatan Bulan Juni 2017 Mengalami Inflasi Sebesar (0,87 persen)
Inflasi Tahun Kalender (kumulatif) Provinsi Sumatera Selatan sampai dengan Juni tahun 2017 adalah sebesar (2,05 persen). Selanjutnya Inflasi “year on year” (Juni 2017 terhadap Juni 2016) adalah 4,31
persen.
Berdasarkan pemantauan harga selama bulan Juni 2017 pada 82 Kota IHK di Indonesia, menunjukkan bahwa 79 Kota IHK mengalami inflasi, sedangkan di 3 Kota IHK terjadi deflasi. Inflasi tertinggi terjadi di
Kota Tual sebesar (4,48 persen), terendah di Kota Merauke sebesar (0,12 persen). Sedangkan deflasi
tertinggi terjadi di Kota Singaraja (-0,64 persen), terendah di Kota Denpasar sebesar (-0,01 persen).
BPS PROV I N SI SU M AT ERA SELAT AN
No.35/07/16/Th.XIX, 03 Juli 2017
PERKEMBANGAN IHK MENURUT KELOMPOK PENGELUARAN
Kota Palembang pada bulan Juni 2017 mengalami inflasi sebesar (0,86 persen). Inflasi Tahun Kalender
(kumulatif sampai dengan Juni 2017) adalah sebesar (1,95 persen). Inflasi“year on year” (Juni 2017 terhadap Juni
2016) adalah 4,27 persen.
Tabel 1. Laju Inflasi di Kota Palembang Bulan Juni 2017, Inflasi Kumulatif 2017 dan Inflasi Tahun ke Tahun (Juni 2016 ke Juni 2017) Menurut Kelompok Pengeluaran ( 2012=100)
Kelompok Pengeluaran JuniIHK 2016
122,18 124,96 126,31 127,40 0,86 1,95 4,27
1, Bahan Makanan 126,71 130,42 129,63 131,09 1,13 0,51 3,46
2, Makanan Jadi, Minuman, Rokok & Tembakau 135,32 140,76 141,10 141,97 0,62 0,86 4,91
3, Perumahan, Air, Listrik & Bahan Bakar 115,28 116,63 120,16 121,33 0,97 4,03 5,25
4, Sandang 116,58 118,02 118,50 120,34 1,55 1,97 3,23
5, Kesehatan 124,20 125,86 127,58 128,49 0,71 2,09 3,45
6, Pendidikan,Rekreasi & Olahraga 108,58 111,87 112,21 112,22 0,01 0,31 3,35
7, Transportasi & Komunikasi 123,55 125,82 128,26 129,12 0,67 2,62 4,51
*) Persentase perubahan IHK Bulan Juni 2017 terhadap IHK bulan sebelumnya **) Persentase perubahan IHK Bulan Juni 2017 terhadap IHK Bulan Desember 2016 ***) Persentase perubahan IHK Bulan Juni 2017 terhadap IHK Bulan Juni 2016
Gambar 1
Perkembangan IHK Kota Palembang Juni 2016 - Juni 2017 (2012=100)
Inflasi di Kota Palembang bulan Juni 2017 terjadi karena adanya kenaikan indeks harga pada semua kelompok
pengeluaran mengalami kenaikan indeks harga, yaitu kelompok sandang sebesar (1,55 persen); kelompok bahan
makanan sebesar (1,13 persen); kelompok perumahan, air, listrik, gas & bahan bakar sebesar (0,97 persen); kelompok
kesehatan sebesar (0,71 persen); kelompok transportasi, komunikasi & jasa keuangan sebesar (0,67 persen); kelompok
makanan jadi, minuman, rokok & tembakau sebesar (0,62 persen); dan kelompok pendidikan, rekreasi dan olahraga
sebesar (0,01 persen).
Komoditas yang mengalami kenaikan harga yang menyumbang andil inflasi terbesar di kota Palembang antara
lain: tarip listrik, angkutan antar kota, baju muslim, tomat sayur, dan bawang merah. Sedangkan komoditas yang
mengalami penurunan harga antara lain: bawang putih, cabe merah, patin, kangkung, tahu mentah dan cabe rawit.
Tabel 2, Andil Beberapa Jenis Komoditas terhadap Inflasi/Deflasi di Kota Palembang Bulan Juni 2017
No. Komoditas
Peranan NK Terhadap Total (Bulan
Lalu)
Perub. Harga
(%)
Andil
Inflasi Komoditas
Peranan NK Terhadap Total (Bulan
Lalu)
Perub. Harga
(%)
Andil Inflasi
1 TARIP LISTRIK 3.8573 5.1623 0.1991 BAWANG PUTIH 0.3883 -16.3472 -0.0635
2 ANGKUTAN ANTAR KOTA 0.4414 20.8333 0.0920 CABAI MERAH 0.7058 -8.0112 -0.0565
3 BAJU MUSLIM 0.3437 17.1111 0.0588 PATIN 0.5103 -2.2887 -0.0117
4 TOMAT SAYUR 0.2454 23.1150 0.0567 KANGKUNG 0.2707 -3.8168 -0.0103
5 BAWANG MERAH 0.6498 6.5730 0.0427 TAHU MENTAH 0.5205 -1.9274 -0.0100
6 ROKOK KRETEK 1.4718 2.8571 0.0421 CABAI RAWIT 0.0727 -13.0399 -0.0095
7 ANGKUTAN UDARA 0.6623 4.6200 0.0306 DENCIS 0.4610 -2.0489 -0.0094
8 KERUPUK IKAN 0.2086 14.0180 0.0292 MUJAIR 0.6518 -1.2967 -0.0085
9 BERAS 3.3152 0.7353 0.0244 TAS SEKOLAH 0.1155 -4.8344 -0.0056
10 PEPAYA 0.2734 8.4566 0.0231 TEMPE 0.5483 -0.9921 -0.0054
11 KOL PUTIH/KUBIS 0.0705 27.3558 0.0193 PENGHARUM/PELEMBUT CUCIAN 0.1110 -4.8387 -0.0054
12 MINYAK GORENG 1.0408 1.7554 0.0183 KOPI BUBUK 0.2605 -1.7861 -0.0047
13 TERONG PANJANG 0.0890 19.3390 0.0172 SENG 0.2835 -1.5278 -0.0043
14 EMAS PERHIASAN 1.1972 1.3007 0.0156 SALUANG 0.0552 -7.5197 -0.0042
15 TELUR AYAM RAS 0.6101 2.2362 0.0136 SERAGAM SEKOLAH ANAK 0.2047 -2.0122 -0.0041
*
Pemantauan terhadap 386 komoditas (Paket Komoditas Hasil SBH2012) di Kota Palembang pada bulan Juni 2017 tercatat169 komoditas mengalami kenaikan harga, sedangkan 40 komoditas mengalami penurunan harga.
Kota Lubuk Linggau pada bulan Juni 2017 mengalami inflasi sebesar (1,00 persen), Inflasi tahun kalender
(kumulatif) sampai dengan Juni 2017 adalah sebesar (2,84 persen), Inflasi “year on year” (Juni 2017 terhadap Juni
Tabel 3, Laju Inflasi di Kota Lubuk Linggau Bulan Juni 2017, Inflasi Kumulatif 2017 dan Inflasi Tahun ke Tahun (Juni 2016 ke Juni 2017) Menurut Kelompok Pengeluaran ( 2012=100)
Kelompok Pengeluaran
121,64 123,81 126,07 127,33 1,00 2,84 4,68
1, Bahan Makanan 126,77 131,11 128,11 128,35 0,19 -2,11 1,25
2, Makanan Jadi, Minuman, Rokok & Tembakau 124,77 125,73 128,98 129,18 0,16 2,74 3,53
3, Perumahan, Air, Listrik & Bahan Bakar 115,80 117,63 127,30 131,35 3,18 11,66 13,43
4, Sandang 120,71 120,59 119,51 119,98 0,39 -0,51 -0,60
5, Kesehatan 127,52 129,13 129,00 129,15 0,12 0,02 1,28
6, Pendidikan,Rekreasi & Olahraga 111,84 113,98 114,17 114,21 0,04 0,20 2,12
7, Transportasi & Komunikasi 119,57 120,84 123,10 124,57 1,19 3,09 4,18
*) Persentase perubahan IHK Bulan Juni 2017 terhadap IHK bulan sebelumnya **) Persentase perubahan IHK Bulan Juni 2017 terhadap IHK Bulan Desember 2016 ***) Persentase perubahan IHK Bulan Juni 2017 terhadap IHK Bulan Juni 2016
Gambar 2
Perkembangan IHK Kota Lubuk Linggau Juni 2016 - Juni 2017 (2012=100)
121,64
Inflasi di kota Lubuk Linggau bulan Juni 2017 terjadi karena kenaikan indeks harga pada 6 (enam)
kelompok pengeluaran yaitu, kelompok perumahan, air, listrik, gas & bahan bakar sebesar (3,18 persen);
kelompok transportasi, komunikasi & jasa keuangan; sebesar (1,19 persen); kelompok sandang sebesar (0,39
persen); kelompok bahan makanan sebesar (0,19 persen); kelompok makanan jadi sebesar (0,16 persen);
kelompok kesehatan sebesar (0,12 persen); kelompok pendidikan, rekreasi dan olahraga masing-masing
Komoditas yang mengalami kenaikan harga yang menyebabkan inflasi di kota Lubuk Linggau pada bulan Juni
2017 antara lain, tarip listrik, bakar rumah tangga, kol putih/kubis, tomat sayur dan daging ayam kampung. Sedangkan
komoditas yang mengalami penurunan harga antara lain bawang putih, jeruk, cabe merah, teri, dan semen.
.Tabel 4, Andil Beberapa Jenis Komoditas terhadap Inflasi/Deflasi di Kota Lubuk Linggau
Bulan Juni 2017
1 TARIP LISTRIK 4.0788 12.0643 0.4921 BAWANG PUTIH 0.7945 -29.7330 -0.2362
2 BAHAN BAKAR RUMAH TANGGA 2.2497 12.3500 0.2778 JERUK 1.6657 -5.8941 -0.0982
3 KOL PUTIH/KUBIS 0.1652 87.4941 0.1445 CABAI MERAH 1.5065 -5.8830 -0.0886
4 TOMAT SAYUR 0.1949 51.4779 0.1003 TERI 0.3573 -8.7305 -0.0312
5 DAGING AYAM KAMPUNG 0.3051 30.0000 0.0915 SEMEN 0.8865 -3.3334 -0.0296
6 MOBIL 2.1574 3.8826 0.0838 APEL 0.8832 -1.4577 -0.0129
7 ANGKUTAN ANTAR KOTA 0.4367 11.3888 0.0497 KANGKUNG 0.3157 -3.2227 -0.0102
8 TELUR AYAM RAS 1.0027 4.1587 0.0417 TONGKOL/AMBU-AMBU 0.2091 -4.7620 -0.0100
9 WORTEL 0.1204 27.0875 0.0326 DENCIS 0.4122 -1.4823 -0.0061
10 DAGING SAPI 0.5834 5.5141 0.0322 MINYAK GORENG 1.2194 -0.4392 -0.0054
11 KOPI BUBUK 0.4341 6.5201 0.0283 DAUN SINGKONG 0.1678 -3.0364 -0.0051
12 UDANG BASAH 0.2637 10.2272 0.0270 KELAPA 0.1094 -4.5412 -0.0050
13 KACANG PANJANG 0.1167 16.6626 0.0194 TEH 0.2054 -2.2821 -0.0047
14 EMAS PERHIASAN 0.8011 2.0134 0.0161 SUSU UNTUK BAYI 0.2071 -1.4421 -0.0030
15 BAYAM 0.2350 6.2500 0.0147 CELANA PANJANG JEANS 0.1169 -2.0413 -0.0024
*Pemantauan terhadap 252 komoditas (Paket Komoditas Hasil SBH2012) di Kota Lubuk Linggau pada bulan Juni 2017 tercatat 61 komoditas mengalami kenaikan harga, sedangkan 31 komoditas mengalami penurunan harga
Tabel 5, Andil Inflasi Bulan Juni 2017 Menurut Kelompok Pengeluaran di Kota Palembang dan Lubuk Linggau
Kelompok Pengeluaran Andil Inflasi Kota Palembang (%)
Andil Inflasi Kota Lubuk Linggau (%)
(1) (2) (3)
U m u m 0,86 1,00
1, Bahan Makanan 0,2535 0,0514
2, Makanan Jadi, Minuman, Rokok & Tembakau 0,0953 0,0313
3, Perumahan, Air, Listrik & Bahan Bakar 0,2287 0,7461
4, Sandang 0,1180 0,0246
5, Kesehatan 0,0379 0,0054
6, Pendidikan,Rekreasi & Olahraga 0,0005 0,0020
PERBANDINGAN INFLASI TAHUNAN
Kota Palembang, Inflasi tahun kalender (kumulatif) sampai dengan Juni 2017 adalah sebesar (1,95
persen) lebih tinggi dari inflasi tahuan kalender tahun 2016 sebesar (1,37 persen), namun Inflasi
“
year on
year
” (Juni 2017 terhadap Juni 2016) sebesar (4,27 persen), lebih rendah dari Inflasi
“
year on year
” (Juni
2016 terhadap Juni 2015) sebesar (4,37 persen).
Kota Lubuk Linggau, Inflasi tahun kalender 2017 sebesar (2,84 persen) lebih tinggi dari inflasi tahun
kalender tahun 2016 sebesar (0,94 persen). Inflasi
“
year on year
” (Juni 2017 terhadap Juni 2016) sebesar
(4,68 persen), lebih tinggi dari Inflasi
“
year on year
” (Juni 2016 terhadap Juni 2015) sebesar (4,30 persen).
Tabel 6, Perkembangan Inflasi di Sumatera Selatan dan Nasional Tahun 2010–2017
No Tahun/ Bulan
Inflasi Palembang Inflasi Lubuk Linggau Inflasi Sumsel Inflasi Indonesia
Bulan Kum y o y Bulan Kum y o y Bulan Kum y o y Bulan Kum y o y
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14)
1 2010 6,02 6,96
2 2011 3,78 3,79
3 2012 2,72 4,30
4 2013 7,04 8,38
5 2014 8,38 9,34 8,48 8,36
6 2015 3,05 3,47 3,10 3,35
7 2016 3.68 2,74 3,58 3,02
Januari 0,32 0,32 4,58 0,49 0,49 5,15 0,33 0,33 4,64 0,51 0,51 4,14
Februari -0,11 0,21 4,98 -0,43 0,06 5,88 -0,14 0,19 5,07 -0,09 0,42 4,42
Maret 0,22 0,43 4,89 0,58 0,64 6,47 0,26 0,45 5,05 0,19 0,62 4,45
April -0,19 0,24 4,19 -0,75 -0,12 4,63 -0,25 0,20 4,24 -0,45 0,16 3,60
Mei 0,66 0,90 4,30 0,33 0,22 4,45 0,63 0,83 4,31 0,24 0,40 3,33
Juni 0,46 1,37 4,37 0,72 0,94 4,30 0,49 1,32 4,37 0,66 1,06 3,45
Juli 1,12 2,51 4,45 0,49 1,43 2,85 1,05 2,39 4,28 0,69 1,76 3,21
Agustus -0,26 2,24 3,90 -0,38 1,04 1,96 -0,27 2,11 3,69 -0,02 1,74 2,79
September 0,24 2,49 4,54 0,79 1,83 2,93 0,30 2,42 4,38 0,22 1,97 3,07
Oktober -0,08 2,41 4,27 0,32 2,16 3,83 -0,04 2,38 4,22 0,14 2,11 3,31
November 0,57 2,99 4,14 0,46 2,63 4,07 0,56 2,95 4,14 0,47 2,59 3,58
Desember 0,67 3,68 3,68 0,11 2,74 2,74 0,61 3,58 3,58 0,42 3,02 3,02
8 2017
Januari 0,53 0,53 3,90 0,85 0,85 3,10 0,56 0,56 3,81 0,97 0,97 3,49
Februari 0,09 0,62 4,10 0,30 1,15 3,86 0,11 0,67 4,07 0,23 1,21 3,83
Maret -0,10 0,52 3,77 -0,07 1,07 3,18 -0,10 0,58 3,71 -0,02 1,19 3,61
April -0,08 0,44 3,88 0,20 1,28 4,17 -0.05 0,53 3,91 0,09 1,28 4,17
INFLASI MENURUT KELOMPOK KOMPONEN BULAN JUNI 2017
A. Kota Palembang
Komponen inti (core) pada Juni 2017 mengalami inflasi sebesar (0,47 persen); komponen yang
harganya diatur pemerintah (administered prices) mengalami inflasi (1,79 persen); dan komponen bergejolak
(Volatile) mengalami deflasi (1,07 persen).
Tabel 7
Tingkat Inflasi Bulan Juni 2017, Inflasi Tahun Kalender 2017, dan Inflasi Tahun ke Tahun
Kota Palembang Menurut Kelompok Komponen (2012 = 100)
Pada Juni 2017 kelompok komponen yang memberikan sumbangan terhadap inflasi/deflasi Kota
Palembang adalah komponen inti; inflasi (0,2834 persen); komponen diatur pemerintah, inflasi (0,3697
persen); dan komponen bergejolak, inflasi (0,2084 persen) (Tabel 8).
Tabel 8
Dekomposisi Andil Inflasi Menurut Kelompok Komponen di Kota Palembang Bulan Juni 2017
Komponen Andil Inflasi
(%)
(1) (2)
U m u m 0,86
1 Inti 0,2834
2 Harga Diatur Pemerintah 0,3697
3 Bergejolak 0,2084
Kelompok Komponen IHK Juni 2017
% Perubahan
Terhadap Mei 2017
Tahun Kalender Tahun ke Tahun
Juni 2017 Juni 2017
Terhadap Desember 2016
Terhadap Juni 2016
(1) (2) (3) (4) (5)
UMUM 127,40 0,86 1,95 4,27
INTI 118,63 0,47 1,10 2,63
DIATUR PEMERINTAH 157,52 1,79 6,25 10,05
B. Kota Lubuk Linggau
Kota Lubuk Linggau komponen inti (core) pada Juni 2017 mengalami inflasi sebesar (0,24 persen),
komponen yang harganya diatur pemerintah (administered prices) mengalami inflasi (4,44 persen) dan
komponen bergejolak (Volatile) mengalami inflasi (0,18 persen) (Tabel 9).
Pada bulan Juni 2017 kelompok komponen yang memberikan sumbangan terhadap Inflasi/Deflasi kota
Lubuk Linggau adalah komponen inti, inflasi (0,1303 persen); komponen diatur pemerintah inflasi (0,8242
persen); dan komponen bergejolak, inflasi (0,0489 persen) (Tabel 10).
Tabel 10
Dekomposisi Andil Inflasi Menurut Kelompok Komponen di Kota Lubuk Linggau Bulan Juni 2017
Komponen Andil Inflasi
(%)
(1) (2)
U m u m 1,00
1 Inti 0,1303
2 Harga Diatur Pemerintah 0,8242
3 Bergejolak 0,0489
Tabel 9
Tingkat Inflasi Bulan Juni 2017, Inflasi Tahun Kalender 2017, dan Inflasi Tahun ke Tahun
Kota Lubuk Linggau Menurut Kelompok Komponen (2012 = 100)
Kelompok Komponen IHK Juni 2017
% Perubahan
Terhadap Mei 2017
Tahun Kalender Tahun ke Tahun
Juni 2017 Juni 2017
Terhadap
Desember 2016 Juni 2016Terhadap
(1) (2) (3) (4) (5)
UMUM 127,33 1,00 2,84 4,68
INTI 117,68 0,24 1,03 1,82
DIATUR PEMERINTAH 162,60 4,44 17,22 19,95
PERBANDINGAN INFLASI ANTAR KOTA IHK DI SUMATERA
Tabel 11, IHK dan Laju Inflasi Kota Palembang, Kota Lubuk Linggau dan Kota IHK Lainnya di Pulau Sumatera
Kota IHK
IHK Juni 2017
IHK Desember
2016
IHK Juni 2017
% Perub, thd Mei 2017
Tahun
Kalender Y o Y
[1] (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1 TANJUNG PANDAN 130,32 134,23 139,08 1,83 3,61 6,72
2 PANGKAL PINANG 127,07 133,40 136,38 1,16 2,23 7,33
3 BATAM 123,58 126,96 129,64 1,14 2,11 4,90
4 PADANGSIDIMPUAN 121,32 125,36 127,60 1,09 1,79 5,18
5 LUBUKLINGGAU 121,64 123,81 127,33 1,00 2,84 4,68
6 LHOKSEUMAWE 119,02 124,94 123,90 0,90 -0,83 4,10
7 DUMAI 124,48 127,63 131,89 0,90 3,34 5,95
8 BUNGO 122,13 124,35 127,98 0,86 2,92 4,79
9 PALEMBANG 122,18 124,96 127,40 0,86 1,95 4,27
10 BANDA ACEH 117,58 119,94 122,21 0,81 1,89 3,94
11 BENGKULU 130,98 135,03 138,10 0,58 2,27 5,44
12 BANDAR LAMPUNG 124,26 127,31 130,62 0,54 2,60 5,12
13 MEULABOH 122,68 125,83 127,98 0,48 1,71 4,32
14 METRO 131,63 134,08 136,59 0,48 1,87 3,77
15 JAMBI 123,27 127,21 127,85 0,46 0,50 3,72
16 TANJUNG PINANG 123,42 126,01 127,94 0,46 1,53 3,66
17 SIBOLGA 124,87 132,51 131,92 0,38 -0,45 5,65
18 PADANG 127,38 133,48 134,01 0,34 0,40 5,20
19 TEMBILAHAN 128,23 129,89 132,62 0,32 2,10 3,42
20 MEDAN 127,45 132,93 132,05 0,24 -0,66 3,61
21 BUKITTINGGI 121,56 126,29 125,77 0,20 -0,41 3,46
22 PEKANBARU 122,29 127,95 130,24 0,15 1,79 6,50
Gambar 3, Perbandingan Inflasi Antar Kota di Pulau Sumatera Juni 2017 (Persen)
1.14 1.16 0.48
1.00 0.46
0.86 0.90 0.32
0.20 0.34
1.09 0.24
-0.07
0.38
0.90 0.81 0.48
1.83 0.58
0.54
0.86
0.46 0.15
-0.5 0.0 0.5 1.0 1.5 2.0