• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN KERJA PRAKTEK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "LAPORAN KERJA PRAKTEK"

Copied!
40
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN KERJA PRAKTEK

PENYEDIAAN INFORMASI KEGIATAN DAERAH KABUPATEN BANYUASIN DAN PROSES EDITING VIDEO BANYUASIN TV

DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN BANYUASIN

Dipersiapkan Oleh:

DASLY AVEROS 181420075

FAKULTAS ILMU KOMPUTER

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS BINA DARMA

PALEMBANG 2021

(2)

i

(3)

ii

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya ucapkan kepada tuhan yang maha esa atas berkat yang telah diberikannya sehingga saya dapat menyelesaikan kegiatan kerja praktek di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin beserta dengan laporan kerja praktek ini.

Pada kesempatan ini, saya ingin mengucapkan banyak rasa terima kasih saya terhadap semua yang telah mendukung dan membantu saya dalam menyelesaikan proses kerja praktek saya, antara lain:

1. Tuhan yang maha esa atas berkat dan rahmat yang telah diberikan selama ini.

2. Orang tua dan sanak saudara yang selalu mendukung dan menjadi pendorong dan penyemangat dalam hidup saya.

3. Syahril Rizal, ST., M.M., M.Kom. Selaku dosen pembimbing kerja praktek.

4. Tarmizi, S.sos., MM Selaku pembimbing lapangan kerja praktek.

5. Segenab jajaran kepegewaian Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin.

Saya sadar bahwasanya laporan ini masih ada kekurangan karena saya sebagai mahasiswa masih banyak ruang untuk mengembangkan kemampuan dan pengetahuan yang saya miliki, maka dari itu saya berharap dapat menerima dan memberikan berbagai kritik dan saran yang kiranya dapat membangun laporan ini.

Akhir kata, saya berharap semoga laporan ini dapat diterima dan bermanfaat suatu saat nanti

Banyuasin, 3 Maret 2001

(4)

iii

HALAMAN JUDUL ...

HALAMAN PENGESAHAN ... i

KATA PENGANTAR ... ii

DAFTAR ISI ... iii

BAB I PENDAHULUAN ... ... 1

1.1 Latar Belakang. ... 1

1.2 Tujuan Magang ... 2

1.3 Manfaat Magang ... 3

BAB II PROFIL LENGKAP LOKASI MAGANG ... 4

2.1 Sejarah Dinas Komunikasi dan Informatika ... 4

2.2 Tugas dan Fungsi KOMINFO ... 6

2.3 Struktur Organisasi ... 7

BAB III KEGIATAN MAGANG ... 20

3.1 Hasil Kegiatan Magang ... 20

3.2 Pembahasan ... 27

BAB IV PENUTUP ... 32

4.1 Kesimpulan ... 32

4.2 Saran ... 14

DAFTAR PUSTAKA ... 24 LAMPIRAN

DAFTAR ISI

(5)

1 BAB 1 PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Dalam rangka menunjang aspek keahlian dalam fakultas ilmu komputer Universitas Bina Darma Palembang telah menyediakan banyak sarana dan prasarana untuk menunjang pendidikan dengan lengkap agar terciptanya lulusan yang dapat bersaing di dunia pekerjaan, namun sarana dan prasarana tersebut hanya dapat menunjang dalam aspek keahlian profesional secara teori saja. Dalam dunia kerja dibutuhkan keterpaduan antara pengetahuan akan teori yang didapatkan di perkuliahan dan pelatihan praktek dilapangan guna memberikan gambaran mengenai dunia kerja yang sebenarnya.

Magang kerja merupakan salah satu bentuk perkuliahan melalui kegiatan kerja secara langsung di dunia kerja. Magang kerja ini ditujukan agar mahasiswa dapat mendapatkan pengalaman dan pengetahuan tentang dunia kerja yang sesungguhnya, yang nantinya dapat digunakan untuk pengembangan profesi. Kegiatan magang kerja dilakukan di Dinas Kementrian Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin. Pemilihan lokasi magang kerja di sini dengan alasan karena Dinas Komunikasi dan Informatika merupakan Dinas yang bekerja di bidang IT dan sesuai dengan prodi yang saya ambil yaitu Teknik Informatika.

Pelaksanaan magang kerja dilakukan di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin yang merupakan salah satu instansi di

(6)

2

Kabupaten Banyuasin yang memiliki tugas sebagai Pembinaan dan pelaksanaan komunikasi, informatika dan kehumasan yang meliputi pos dan telekomunikasi, sarana komunikasi, desiminasi informasi dan teknologi informasi serta hubungan masyarakat. Pada pelaksaan kerja ini penulis memilih Dinas Komunikasi dan Informatika ini karena ingin mengetahui apa saja yang terjadi didalamnnya, terutama dalam bidang informatika. Dengan melakukan kegiatan magang kerja di Dinas Komunikasi dan Informatika, diharapkan penulis mendapatkan pengetahuan.

1.2 Tujuan Magang Kerja

Adapun tujuan kegiatan kerja adalah

1. Melakukan berbagai kegiatan magang kerja yang ditugaskan dan mempelajari kegiatan yang dilakukan.

2. Mengetahui struktur dan tugas Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin.

3. Menambah pengalaman dan wawasan mengenai dunia kerja di dinas yang bergerak di bidang informasi da informatika.

4. Melatih mahasiswa dilapangan dalam aspek teknologi yang tidak tercakup diproses perkuliahan.

(7)

3 1.3 Manfaat Magang Kerja

Adapun manfaat kegiatan magang kerja adalah sebagai berikut:

a) Bagi mahasiswa

a. Sebagai sarana Latihan dan penerapan ilmu yang telah didapatkan di perkuliahan.

b. Sebagai sarana untuk menambah pengetahuan, wawasan, dan pengalaman didunia kerja dibidang teknologi informasi.

b) Bagi Instansi Magang dan Instansi Pendidikan

Terciptanya hubungan yang baik dan adanya pertukaran informasi antara Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten banyuasin dengan Fakultas Ilmu Komputer Universitas Bina Darma Palembang.

(8)

4

BAB II

PROFIL PERUSAHAAN

2.1 Sejarah Dinas Komunikasi dan Informatika

Referensi telah menyebabkan perubahan-perubahan yang cukup penting dalam peta kehidupan bernegara. Perubahan yang terjadi meliputi segala aspek kemasyarakatan dan tata laksana pemerintah baik di pusat maupun di daerah.

paradikma baru mulai bergulir, dimana aspek kebebasan menjadi sorotan paling utama. Semua hal yang timbul dikaitkan dengan masalah demokrasi, pembelaan hak asas manusia serta transisi dari masa orde baru. Paradikma tersebut sangat terasa dalam pola komunikasi masyarakat antara lain ditandai dengan semakin terbukanya akses komunikasi dan informasi. Keterbukaan yang ditunjang oleh perkembangan teknologi itu mengakibatkan kebutuhan masyarakat akan hal tersebut meningkat pesat. Keinginan untuk serba terbuka dan transparan menjadi sebuah trend yang harus disikapi secara positif oleh pemerintah. Disisi pemerintah sendiri, suatu perubahan terjadi disaat mulai dicanangkanya system desentralisasi kebijakan otonomi daerah menjadi hal yang serius dihadapi setiap pemerintah daerah, sebagai akses dari paradigma baru yang berkembang. Paradigma tersebut disikapi oleh pemerintah pusat dengan memberikan kebebasan penuh kepada setiap daerah untuk mengurus dirinya sendiri dengan lebih memperhatikan kebutuhan lokal lyang tidak lagi di sama ratakan secara nasional. Pelaksanaan otonomi daerah saat ini telah memberi peluang pada pemerintah kabupaten banyuasin untuk melaksanakan

(9)

5

berbagai kewenangan yang lebih luas dalam rangka mengurus rumah tangga daerah. pada saat yang sama masyarakat pun diberi peluang yang lebih besar Renstra Diskominfo Kab. Banyuasin Tahun 2014 s.d 2018 Hal. 2 dari 25 untuk mengembangkan aspirasi dan prakarsanya dalam rangka pembangunan daerah.

Situasi dan kondisi ini akan memunculkan berbagai isu-isu strategis yang berkaitan dengan pertimbangan daerah baik yang bersifat internal maupun eksternal yang harus diantisipasi dan diatasi dengan sebaikbaiknya. Dalam mengantisipasi dalam mengatasi hal tersebut, peran komuniksi sangatlah penting. Pemerintah daerah khususnya harus dapat menjalin proses komunikasi yang harmonis dengan masyarakat. Pemerintah daerah tidak dapat berjalan sendiri dalam mengembangkan potensi daerahnya apabila tidak di dukung oleh masyarakat. Begitu juga sebaliknya masyarakat tidak akan mendukung pemerintah, apabilah tidak memiliki pengetahuan yang cukup akan kebijakan yang dikeluarkan oleh pemerintah. Kegiatan pembangunan ini tidak semata- mata menjadi tanggung jawab pemerintah, melainkan juga harus dilakukan dan didukung oleh seluruh komponen masyarakat. Sebagai langkah nyata yang dilakukan pemerintah kabupaten banyuasin dengan melalui visinya

“TERWUJUDNYA KABUPATEN BANYUASIN TERDEPAN, BERDAYA SAING DAN MANDIRI”. Atas dasar itulah pemerintah kabupaten banyuasin melalui dinas komunikasi dan informatika berupaya memberikan pelayanan informasi yang seimbang kepada masyarakat maupun lembaga-lembaga lain melalui berbagai kegiatan hariannya sesuai dengan tugas pokok dan fungsi.

(10)

6 2.2 Tugas, Fungsi dan Struktur KOMINFO

Sesuai dengan Peraturan Daerah Nomor 18 tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Banyuasin dan Peraturan Bupati Banyuasin Nomor 188 Tahun 2016 tentang Struktur Organisasi dan Penjabaran Tugas dan Fungsi Dinas Komunikasi dan Informatika, yaitu :

2.2.1 Tugas Pokok

Melaksanakan sebagian kewenangan Bupati dalam penyusunan kebijakan daerah di bidang komunikasi dan informatika.

2.2.2 Fungsi

1. Melaksanakan sebagian kewenangan Bupati dalam penyusunan kebijakan daerah di bidang komunikasi dan informatika.

2. Melaksanakan tugas operasional bidang komunikasi dan informatika yang meliputi; bidang Infrastruktur Teknologi Infromatika Komunikasi, Keamanan dan Persandaian, bidang Media Komunikasi Publik, bidang Layanan E-government, bidang Opini Publik dan Stastitik.

3. Melaksanakan pelayanan teknis administrasi meliputi: administrasi umum dan kepegawaian, administrasi perencanaan dan evaluasi pelaporan serta administrasi keuangan dinas.

(11)

7 2.3 Stuktur Organisasi

Susunan organisasi Dinas komunikasi dan informatika terdiri dari:

a. Kepala Dinas

b. Sekretaris, membawahkan:

1. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian;

2. Sub Bagian Perencanaan Program dan Pelaporan;

3. Sub Bagian Keungan dan Aset.

c. Bidang Pengelolaan Data Informasi Publik dan Statistik, membawahkan: 1. Seksi Pengelolaan Opini Publik;

2. Seksi Pengelolaan Data dan Statistik;

3. Seksi Layanan Informasi Publik.

d. Bidang Pengelolaan Komunikasi Publik, membawahkan;

1. Seksi Pengelolaan Media Komunikasi Publik;

2. Seksi Pengelolaan Kelompok Komunikasi Publik;

3. Seksi Kemitraan Komunikasi Publik.

e. Bidang Infrastruktur Teknologi Informasi Komunikasi, Persandian dan Keamanan Informasi, membawahkan;

1. Seksi Infrastruktur Dan Teknologi;

2. Seksi Pengendalian, Pengawasan Infrastruktur TIK, Persandian Keamanan Informasi;

3. Seksi Integrasi Layanan Publik dan Kepemerintahan Serta Database.

f. Bidang Layanan E-Government, membawahi;

1. Seksi Pengembangan dan Pengelolaan Aplikasi;

(12)

8

2. Seksi Pengembangan Ekosistem E-Government;

3. Seksi Tata Kelola E-Government.

g.

Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD);

(13)

9 2.4 Visi dan Misi

Visi

Terwujudnya Kabupaten Banyuasin yang edukatif, inovatif dan kreatif berbasis melalui pembangunan Infrastruktur Tekhnologi Komunikasi dan Informatika Yang Merata guna menjadikan Kabupaten Banyuasin yang mandiri dan cerdas dan maju.

Misi

1. Pengembangan jaringan infrastruktur TIK yang lebih merata hingga kepelosok kecamatan dan desa.

2. Pengembangan sistem tekhnologi e-government berbasis TIK.

3. Penyusunan dan pengembangan rencana induk Smart City dan pengimplementasiannya.

4. Mendorong peningkatan Tayangan dan Informasi edukatif untuk mendukung pembangunan dan karakter masyarakat Kabupaten Banyuasin.

5. Mendorong tersedianya data informasi sektoral yang akurat, terkini dan terintegrasi melalui sitem informasi publik yang kompetitif untuk mndukung pembangunan Kabupaten Banyuasin.

2.5 Deskripsi Tugas Struktur Organisasi

a) Nama Jabatan : Kepala Dinas

b) Tugas Pokok : Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika melaksanakan tugas urusan pemerintahan

(14)

10

dibidang komunikasi dan informatika, Bidang persandian dan Statistika sesuai kewenangan dan peraturan perundang – undangan.

c) Fungsi : 1. Memimpin dan mengendalikan seluruh kegiatan di lingkup Dinas Kominfo, Kehumasan, Statistik dan Persandian.

2. Merumuskan kebijakan teknis dan menjabarkan Rencana Pembangunan Jangka Panjang, Rencana Pembangunan Jangka Menengah dan Rencana Strategi Kabupaten Halmahera Barat dalam lingkup tugasnya dalam bentuk rencana kerja.

3. Mengkoordinasikan seluruh program dengan instansi terkait 5 sesuai peraturan yang berlaku guna kelancaran tugas.

4. Mendelegasikan sebagian kewenangan kepada pejabat dibawahnya secara berjenjang guna kelancaran pelaksanaan tugas.

5. Membina bawahan dengan memberi petunjuk serta arahan agar pelaksanaan tugas sesuai rencana.

(15)

11

6. Mengevaluasi pelaksanaan tugas pejabat dibawahnya secara berjenjang sebagai bahan pembinaan karier.

7. Melaporkan pelaksanaan tugas kepada Bupati baik lisan maupun tertulis sebagai bahan pertanggungjawaban.

8. Memberikan saran dan pertimbangan kepada Bupati baik lisan maupun tertulis sebagai bahan pengambilan kebijakan.

9. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Bupati baik lisan maupun tertulis guna kelancaran pelaksanaan tugas.

a) Nama Jabatan : Sekretaris

b) Tugas Pokok : Membantu Kepala Dinas dalam membina dan menyelenggarakan urusan umum dan perlengkapan, kepegawaian, keuangan serta hubungan kemasyarakatan.

c) Fungsi : 1. Memimpin dan mengendalikan kegiatan bidang administrasi dan ketatausahaan Dinas Kominfo, Kehumasan, Statistik dan Persandian.

(16)

12

2. Merumuskan program urusan umum dan perlengkapan, kepegawaian, keuangan serta hubungan masyarakat sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan.

3. Mengkoordinasikan tugas dengan Kepala Bidang dan di lingkup Dinas Kominfo, Kehumasan, Statistik dan 7 Persandian guna kelancaran pelaksanaan tugas.

4. Membina penyusunan teknis operasional kerja di lingkup Sekretariat berdasarkan program yang ditetapkan.

5. Memberikan informasi kepada masyarakat mengenai seluruh kegiatan Dinas guna tersosialisasinya program yang telah ditetapkan.

6. Membagi tugas kepada Kepala Sub Bagian berdasarkan tugas dan fungsi guna kelancaran pelaksanaan tugas.

7. Memberi petunjuk kepada Kepala Sub Bagian berdasarkan pedoman kerja agar terhindar dari kesalahan.

(17)

13

8. Mengevaluasi pelaksanaan tugas Kepala Sub Bagian di lingkup Sekertariat sebagai bahan pembinaan karier.

9. Melaporkan pelaksanaan tugas kepada Kepala Dinas baik lisan maupun tertulis sebagai bahan pertanggungjawaban.

10. Memberikan saran dan pertimbangan kepada Kepala Dinas baik lisan maupun tertulis sebagai bahan pengambilan kebijakan.

11. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala dinas baik lisan maupun tertulis guna kelancaran pelaksanaan tugas.

a) Nama Jabatan : Kepala Bidang Pengelola Informasi publik dan Statistika.

b) Tugas Pokok : Penyiapan perumusan dan pelaksanaan kebijakan, penyusunan norma, Standar, Prosedur dan pemberian bimbingan teknis dan suvervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan.

c) Fungsi : 1. Penyiapan bahan dan perumusan kebijakan dibidang pengelolaan opini

(18)

14

publik, informasi, data statistika dan media publik.

2. penyiapan bahan penyusunan norma, Standar, Prosedur, dan kriteria penyelenggaraan di bidang pengelolaan opini publik, informasi, data statistika dan media publik.

3. Penyiapan pemberian bimbingan teknis dan suvervisi di bidang pengelolaan opini publik, informasi, data statistika dan media publik.

4. Pemantauan evaluasi dan pelaporan dibidang pengelolaan opini publik, informasi, data stastika dan media publik.

5. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya.

a) Nama Jabatan : Kepala Bidang Pengelolaan Komunikasi Publik

b) Tugas Pokok : Kepala Bidang Pengelolaan Komunikasi Publik melaksanakan tugas dibidang perumusan dan pelaksanaan kebijakan,

(19)

15

Penyusunan norma, Standar, Prosedur, Kriteria dan Pemberiaan bimbingan teknis dan suvervisi, serta pemantauan, evaluasi, dan Laporan.

c) Fungsi : 1. Penyiapan bahan perumusan kebijakan di bidang layanan, Pengelolaan kelompok dan kemitraan komunikasi publik.

2. Penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan di bidang layanan, Pengelolaan kelompok dan kemitraan komunikasi publik.

3.Penyiapan bahan penyusunan norma, Standar, dan kriteria di bidang layanan, Pengelolaan kelompok, dan kemitraaan komunikasi publik.

4. Penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan suvervisi dibidang layanan, pengelolaan kelompok dan kemitraan komunikasi publik

5. Pemantuan, Evaluasi dan pelaporan di bidang layanan, pengelolaan kelompok dan kemitraan komunikasi publik.

6. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh

(20)

16

a) Nama Jabatan : Kepala Bidang Infrastuktur Teknologi Informasi Komunikasi, Persandian dan Keamanan Informasi

b) Tugas Pokok : Melaksanakan tugas di bidang perumusan dan pelaksanaan kebijakan, penyusunan norma, standar, prosedur, kriteria, dan pemberiaan bimbingan teknis dan suvervisi, serta pemantauan, evaluasi, dan pelaporan.

c) Fungsi : 1. Penyiapan bahan perumusan serta kebijikan dibidang infrastruktur dan teknologi, pengendalian, pengawasan infrastruktur teknologi informasi komunikasi, persandian dan keamanan informasi serta intregasi sistem informasi dan database

2. Penyiapan bahan Pelaksanaan serta kebijikan dibidang infrastruktur dan teknologi, pengendalian, pengawasan infrastruktur teknologi informasi komunikasi, persandian dan keamanan informasi serta intregasi sistem informasi dan database.

(21)

17

3. Penyiapan bahan Penyusunan norma, standar, prosedur, dan kriteria di bidang infrastruktur dan teknologi, pengendalian, pengawasan infrastruktur teknologi informasi komunikasi, persandian dan keamanan informasi serta intregasi sistem informasi dan database.

4. Penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan suvervisi dibidang infrastruktur dan teknologi, pengendalian, pengawasan infrastruktur teknologi informasi komunikasi, persandian dan keamanan informasi serta intregasi sistem informasi dan database.

5. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan dibidang infrastruktur dan teknologi, pengendalian, pengawasan infrastruktur teknologi informasi komunikasi, persandian dan keamanan informasi serta intregasi sistem informasi dan database.

6. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan bidang tugas dan fungsinya

(22)

18

a) Nama Jabatan : Kepala Bidang Layanan e-Goverment b) Tugas Pokok : Kepala Bidang Layanan e-Goverment

melaksanakan tugas di bidang perumusan dan pelaksanaan kebijakan, penyusunan norma, standar, prosedur, kriteria dan pemberian bimbingan teknis dan suvervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan.

c) Fungsi : 1. Penyiapan bahan perumusan kebijakan di bidang pengembangan aplikasi, ekosistem dan tata kelola e- Goverment.

2. Penyiapan bahan pelaksanaan kebijakan di bidang pengembangan aplikasi, ekosistem dan tata kelola e- Goverment.

3. Penyiapan penyusuna norma, standar, prosedur, dan kriteria di bidang pengembangan aplikasi, ekosistem dan tata kelola e- Goverment.

4. Penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan suvervisi di bidang pengembangan aplikasi, ekosistem dan tata kelola e- Goverment.

5. Pemantauan, mengevaluasi dan melaporkan di bidang pengembangan

(23)

19

aplikasi, ekosistem dan tata kelola e- Goverment.

6. Pemantauan layanan filtering negatif.

(24)

20 BAB III

KEGIATAN MAGANG

3.1 Hasil Kegiatan Magang Secara Umum

Selama tiga bulan penulis melaksanakan kerja praktek, berbagai hal ataupun pengalaman telah penulis peroleh. Berikut rincian kegiatan beserta hasil dari kegiatan tersebut.

1. Penulis mendapat penjelasan mengenai Magang/KP yang akan dilalui penulis selama tiga bulan. Secara keseluruhan penulis lebih banyak ditugaskan dalam peliputan kegiatan Dinas dan acara daerah yang terjadi di Kabupaten Banyuasin dan melakukan editing video untuk channel youtube Banyuasin Tv.

2. Penulis mendapat pengalaman baru dalam hal meliput, baik foto, merekam atau mengambil data berita dari peliputan serta melakukan editing video atau foto.

3. Selain itu juga penulis mendapat pengalaman bagaimana bekerja di Kantor Pemerintahan yang harus apel setiap senin dan dapat pengarahan dari Kepala Dinas KOMINFO.

4. Penulis juga mendapat kesempatan yang bagus karena sering bertemu dengan bapak Bupati dan wakil karena di setiap kegiatan mereka pastilah ada tim dari Dinas Kominfo yang mengabadikan setiap kegiatan mereka.

5. Itulah sekilas pekerjaan yang dilakukan oleh penulis selama kurang lebih 3 Bulan di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin.

(25)

21 Bukti Kegiatan Magang

Berikut adalah bukti hasil pekerjaan yang dilakukan oleh penulis selama pelaksanaan kerja praktek di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin.

Gambar 3.1.1 Pengambilan video ucapan selamat hari raya oleh bupati Gambar 3.1.1 Penulis meliput kegiatan pengambilan video ucapan selamat hari raya idul adha oleh bupati di rumah dinas bupati Banyuasin.

(26)

22

Gambar 3.1.2 Pengambilan Video pengucapan selamat hari raya oleh wakil bupati

Gambar 3.1.2 Penulis meliput kegiatan pengambilan video ucapan selamat hari raya idul adha oleh wakil bupati di rumah dinas wakil bupati Banyuasin.

(27)

23

Gambar 3.1.3 Rapat koordinasi

Gambar 3.1.3 Penulis meliput kegiatan rapat koordinasi capaian tujuh program prioritas pemerintah kabupaten Banyuasin yang di pimpin oleh sekda Banyuasin di ruang rapat sekda kabupaten Banyuasin.

(28)

24

Gambar 3.1.4 Rapat konsolidasi

Gambar 3.1.4 Penulis meliput kegiatan rapat Konsolidisi Gugus Depan

penanganan covid-19 kabupaten Banyuasin di ruang audotirium yang di pimpin oleh Bupati Banyuasin.

(29)

25

Gambar 3.1.5 Edit Video

Gambar 3.1.5 Selain Melakukan peliputan kegiatan Pemkab Banyuasin Penulis juga melakukan Pengeditan Video untuk ditayangkan di channel youtube Banyuasin TV.

(30)

26

Gambar 3.1.6 Pengambilan video

Gambar 3.1.6 penulis melakukan pengambilan video di pencapaian bupati di kantor sembilang.

(31)

27 3.2 PEMBAHASAN

Proses Editing Video Banyuasin TV

Banyuasin TV adalah channel youtube yang dipegang oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Banyuasin berfungsi untuk memberikan informasi seputar kegiatan yang dilakukan oleh pemerintah kabupaten banyuasin. sebelum mengupload video ke Banyuasin TV ada banyak hal yang harus dilewatkan dan salah satu yang terpenting adalah editing video.

Sebelum video di upload ke dalam channel youtube Banyuasin TV hasil editing video yang telah diedit oleh editor akan di cek terlebih dahulu oleh kepala bidang PKP untuk memastikan agar tidak ada kesalahan dalam penyampaian berita kepada masyarakat. Jadi dapat disimpulkan bahwa video yang di tayangkan di banyuasin TV merupakan video yang layak ditonton oleh masyarakat dan isi videonya dapat di pertanggung jawabkan.

Software yang digunakan dalam melakukan editing video di Banyuasin TV adalah adobe premier pro. Alasan digunakan nya software tersebut karena memiliki banyak sekali fitur dan tools yang beragam sehingga pengguna merasa cukup hanya menggunakan satu software untuk memproduksi video.

(32)

28

Sebelum saya mengedit video yang lakukan adalah mengunduh video dan ditempatkan di folder sesuai dengan tahun, bulan, dan tanggal siaran.

Setelah itu membuka software Adobe Premier Pro dan membuat project untuk editing video beserta sequence. Caranya dengan klik File > New >

Project. Selanjutnya membuat sequence atau latar editnya dengan cara klik File > New > Sequence

Berikut Screen Capture pembuatan Sequence baru

(33)

29

Tahap berikutnya yang saya lakukan yaitu memotong-motong bagian video yang dibutuhkan dan menyesuaikan dengan audio yang sudah dibuat. Caranya dengan menekan tombol C untuk CUT/memotong video, lalu klik bagian yang ingin dipotong. Setelah tekan tombol V untuk kembali ke mode biasa, untuk menggeser video yang telah potong. Setelah mengatur video, perlu diperhatikan juga audionya. Audio asli dari video yang didapat atau biasa disebut Audio Atmosfer sebaiknya terdengar tipis dan tidak terlalu keras agar tidak mengganggu

audio dubbing.

Berikut Screen Capture hasil memotong-motong video

Selain itu, editing video sangat memperhatikan durasi yang dibuat. Dalam pembuatan satu berita, video berdurasi 2 menit dan maksimal 3 menit. Dari beberapa video nantinya akan digabung menjadi satu program siaran sesuai

(34)

30

rundown berita. Satu segmen berkisar 4 – 5 berita, jadi dalam satu program siaran terdapat 10 hingga 11 berita untuk durasi 30 menit.

Proses final dalam proses editing video yaitu proses render. Dalam proses ini, sangat memperhatikan beberapa hal yaitu format video yang akan dirender, serta format nama file beserta lokasi tempat file disimpan. Cara render video yaitu setelah proses semua video telah dilakukan, tekan ctrl + m maka akan muncul jendela render. Dalam jendela render terdapat beberapa pengaturan yaitu tampilan output serta pengaturan render. Format video yang akan dirender menyesuaikan dengan format yang biasa digunakan di youtube . format nama file biasanya dinamai dengan Judul Berita dan disimpan di folder yang sesuai. Penamaan folder biasanya Tanggal tayang\render jadi\nama file. Setelah semuanya sudah sesuai, tekan Export untuk merender.

Berikut Tampilan Format Render Video

(35)

31

Berikut Tampilan Format Nama Video Dan Lokasi Penyimpanan Video

Proses Final, Tekan Export untuk Render

Hasil video yang diedit dapat dilihat di youtube banyuasin tv (https://youtu.be/-sqUG0I07N8)

(36)

32 BAB IV

KESIMPULAN

4.1 Kesimpulan

Selama menjalani kerja praktek di Dinas Kominfo penulis telah mencapai tujuan kerja praktek yang sudah diuraiakan dengan menunjukkan perilaku yang baik dan profesional di dunia kerja, mampu menganalisis sebuah masalah dan menemukan solusi dari masalah tersebut, dan juga mampu mengimplementasikan ilmu yang dimiliki ke dunia nyata. Penulis juga dituntut untuk mampu beradaptasi dengan lingkungan tempat kerja dan mencari pengalaman tambahan saat menghadapi masalah yang belum pernah ditemui sebelumnya.

Penulis juga mendapatkan pemahaman bahwa sesungguhnya pengetahuan dari universitas masih belum mencukupi untuk digunakan di dunia kerja. Penulis harus terus belajar dan mencari pengetahuan-pengetahuan baru untuk menyelesaikan projek yang dikerjakan.

4.2 Saran

Saran yang bisa diberikan oleh penulis adalah tetap laksanakan kegiatan magang ini karena sangat bermanfaat untuk mahasiswa dan untuk tempat magang semoga tetap mau menerima mahasiswa magang dan tetap memberikan bimbingan dan pengetahuan seputar dunia kerja kepada mahasiswa magang.

(37)

33

DAFTAR PUSTAKA

https://diskominfo.banyuasin.go.id/

https://banyuasinkab.go.id/

(38)

34 LAMPIRAN

(39)

35

(40)

36

Gambar

Gambar 3.1.1 Pengambilan video ucapan selamat hari raya oleh bupati  Gambar 3.1.1 Penulis meliput kegiatan pengambilan video ucapan selamat hari  raya idul adha oleh bupati di rumah dinas bupati Banyuasin
Gambar 3.1.2 Pengambilan Video pengucapan selamat hari raya oleh wakil  bupati
Gambar 3.1.3 Rapat koordinasi
Gambar 3.1.4 Rapat konsolidasi
+3

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan permasalahan tersebut maka tujuan penelitian adalah untuk merancang alat ukur tinggi badan dengan memanfaatkan sensor ultrasonic dan mempunyai keluaran

Kepala Bagian Tata Usaha Kepegawaian dan Keuangan, mempunyai tugas membantu Kepala Biro Umum dalam melaksanakan urusan Tata usaha kepegawaian dan keuangan Sekretaris Daerah

Bidang Cipta Karya sebagai unsur lini mempunyai tugas pokok membantu Kepala Dinas dalam memimpin dan menyelenggarakan bidang pekerjaan umum dan penataan ruang

Bidang Konsumsi dan Keamanan Pangan sebagai unsur lini mempunyai tugas pokok membantu Kepala Dinas dalam memimpin dan menyelenggarakan tugas lingkup Bidang

(1) Kepala Dinas mempunyai tugas pokok merumuskan, menyelenggarakan, membina dan mengevaluasi urusan pemerintahan daerah berdasarkan asas desentralisasi dan

Pada makalah ini akan dibahas Fungsi Pembangkit Momen (FPM) secara umum, dimana dengan melihat FPM dari sebarang variabel random kita bisa mengenali bentuk

1) Memimpin, menyelenggarakan kegiatan administrasi kepegawaian, umum, perlengkapan, keuangan dan penyususan program dinas. 2) Menyusun rencana kerja dan membuat

1) Memimpin, menyelenggarakan kegiatan administrasi kepegawaian, umum, perlengkapan, keuangan dan program dinas. 2) Menyusun rencana kerja dan membuat laporan tahunan. 3)