• Tidak ada hasil yang ditemukan

INTESIS Li 1+x Mn 2-x O 4 DENGAN METODE SIMPLE SOLID-STATE DAN UJI KINERJANYA SEBAGAI ELEKTRODA POSITIF BATERAI LITIUM.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "INTESIS Li 1+x Mn 2-x O 4 DENGAN METODE SIMPLE SOLID-STATE DAN UJI KINERJANYA SEBAGAI ELEKTRODA POSITIF BATERAI LITIUM."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

SINTESIS Li1+xMn2-xO4 DENGAN METODE SIMPLE SOLID-STATE DAN UJI

KINERJANYA SEBAGAI ELEKTRODA POSITIF BATERAI LITIUM

Dyah Purwaningsih

RINGKASAN

Mangan dioksida (MnO2) dan turunannya merupakan salah satu bahan baterai yang

banyak dipergunakan sebagai bahan elektroda positif untuk baterai primer dan baterai litium yang rechargeable. Senyawa turunan MnO2 yaitu Li1+xMn2-xO4 adalah salah satu kandidat

utama bahan elektroda positif untuk baterai litium karena jumlahnya yang melimpah, low cost dan ramah lingkungan. Selama ini, banyak orang telah melakukan sintesis Li1+xMn2-xO4

dengan berbagai metode. Permasalahan dengan berbagai metode yang ada tersebut antara lain: berbiaya tinggi (sehingga tidak aplikatif secara komersial) dan harus dilakukan pada suhu tinggi (sehingga tidak ramah lingkungan). Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Mendapatkan hubungan suhu kalsinasi dan stoikiometri precursor terhadap karakter fisik (ukuran partikel, morfologi dan struktur mikro) Li1+xMn2-xO4 dengan metode simple solid-state teknik refluks;

(2) Mengetahui konduktivitas elektrik dari Li1+xMn2-xO4; (3) Uji kinerja katoda dalam baterai

litium yang meliputi kapasitas spesifik, efisiensi dan stabilitas.

Penelitian ini mengembangkan sintesis Li1+xMn2-xO4 dengan metode simple

solid-state teknik refluks. Variabel yang diteliti dalam penelitian ini adalah suhu kalsinasi dan stoikiometri prekursor. Uji karakterisasi Li1+xMn2-xO4 dilakukan dengan XRD, SEM-EDX,

TEM, BET, TGA/DTA, FTIR dan XPS. Untuk mengetahui karakterisasi struktur mikro dilakukan dengan menggunakan program FullProf yang terdapat dalam WinPlotR dan Diamond menggunakan Direct Method dari data XRD. Konduktivitas elektrik diukur menggunakan LCR meter. Uji kinerja baterai yang meliputi kapasitas spesifik, efisiensi dan stabilitas baterai diukur menggunakan battery analyzer.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa suhu optimal kalsinasi adalah 750oC.

Karakterisasi dengan difraksi sinar-X menunjukkan bahwa LiMn2O4 memiliki struktur kristal

kubik dengan grup ruang Fd3m. Bertambahnya mol Li/Mn tidak mengakibatkan terjadinya perubahan struktur kristal LiMn2O4. Dengan metode simple solid-state teknik refluks

mengakibatkan terjadinya penyusutan nilai parameter kisi, volume sel dan semua kristal yang terbentuk adalah polikristalin dengan ukuran 100-450 nm. Berdasarkan range kapasitansi yang diperoleh, konduktivitas yang diperoleh pada LiM1+xMn2-xO4 merupakan konduktivitas

ionik. Uji kapasitas spesifik baterai menunjukkan pada voltase 4799,7 mV, efisiensi LiMn2O4

adalah 88.62% dengan kapasitas spesifik 128.5 mAh.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar perhitungan usia kehamilan berdasarkan tinggi fundus uteri posisi lutut lurus sesuai dengan usia kehamilan berdasarkan hari

Tujuan penelitian adalah menentukan dosis terbaik jus pepaya terhadap aktivitas SOD jaringan ginjal dan kadar kreatinin serum tikus wistar yang dipapar Pb asetat..

Pertimbangan Hukum Hakim dalam Putusan Nomor 13/G/2013/PTUN.JPR Berdasarkan Peraturan yang berlaku menyebutkan, setelah penggugat selaku sub-distributor memperoleh

Selanjutnya kita melakukan aggregasi terhadap rute- rute dalam table routing #R1 untuk mengurangi rute yang akan diforward ke #R3.. Berikut informasi table routing #R1

keunggulan bersaing.Organisasi harus dapat menerapkan suatu strategi yang tepat agar persaingan organisasi dapat berhasil dengan baik, hal ini perlu agar dapat

Pengaruh Ekstrak Daun Sirih (Piper betle L) Terhadap Pertumbuhan Staphylococus aureus dan Escherichia coli Dengan Metode Difusi

Hal ini dikarenakan pengukuran tidak langsung merupakan sistem pengukuran energi listrik yang menggunakan komponen CT atau PT pada rangkaian pengawatan untuk memperkecil

Role Play merupakan kegiatan simulasi yang dilakukan oleh para karyawan Frontliner (Customer Service, Teller dan Security) yang ada di seluruh cabang Bank X di