Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 1
BAB. I
Pendahuluan
A. Latar Belakang
Sistem pendidikan nasional merupakan bagian integral dari sistem pembangunan nasional. Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat, dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa yang bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT, berakhlak mulai, sehat jasmani dan rohani, berilmu, kreatif, terampil, mandiri dan dan menjadi warga Negara yang demokratis, serta bertanggung jawab.
Pendidikan akan berhasil guna dan berdaya guna apabila didukung secara sinergis anatara orang tua siswa, masyarakat dan seluruh unsur yang terlibat dalam pendidikan (Guru, Pejaga Madrasah dan Tenaga Administrasi).
Untuk mencapai tujuan di atas perlu disusun perencanaan dan pengorganisasian, penggerakan dan pengawasan serta strategi yang tepat dengan memperhatikan sumber daya yang dimiliki.
B. Maksud dan Tujuan
1. Tujuan Umum : Meningkatkan kwalitas hasil pendidikan MTs Al Inayah dan kwalitas siswa sejalan dengan Wajar Diknas 9 tahun.
2. Tujuan Khusus : a. Diketahuinya visi dan misi MTsS Al Inayah; b. diketahuinya strategi untuk mencapai misi; c. diketahuinya kekuatan, kelemahan dan peluang.
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 2
C. Kedudukan dan Fungsi Renstra
Rencana strategis MTs Al Inayah selain berfungsi perencanaan yang menyeluruh dan komprehensif juga berfungsi sebagai alat evaluasi dalam melihat indicator keberhasilan suatu kegiatan sehingga akuntabilitasnya dapat dipertanggungjawabkan kepada siapapun juga, terutama pihak-pihak yang berkepentingan dengan hasil pendidikan.
D. Pola Penyusunan Renstra
Perencanaan strategis dan rencana tahunan madrasah merupakan penjabaran dari visi dan misi dalam rangka pencapaian sasaran yang telah ditetapkan. Secara visual mekanisme penyusunan Renstra MTs Al Inayah adalah Sebagai berikut
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 3
E. Dasar Hukum
1. Tap MPR No. IV/1999 Bab IV E;
2. UU No. 22 Tahun 2003 tentang pemerintahan daerah; 3. UU No. 2 Tahun 2003 tentang Sistem Nasional Pendidikan;
4. PP No. 19 No. 22 Tahun 2005 tentang standar nasional pendidikan;
5. Permendiknas Diknas No. 22 Tahun 2006 tentang standar isi untuk satuan pendidikan dasar dan menengah.
F. Sistematika
Sistematika Renstra adalah sebagai berikut :
Bab. I Pendahuluan
A. Latar Belakang B. Maksud dan Tujuan
C. Kedudukan dan Fungsi Renstra D. Pola Penyusunan Renstra E. Dasar Hukum
F. Sistematika
Bab. II Kondisi, Potensi, Analisis linkungan dan Kunci Keberhasilan
A. Kondisi Sumber Daya Manusia B. Kondisi Sarana
C. Analisis Lingkungan
D. Asumsi dan Faktor Keberhasilan
Bab. III Visi, Misi dan Nilai Organisasi
A. Visi B. Misi
C. Nilai Organisasi
Bab. IV Tujuan dan Sasaran
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 4
BAB II
KONDISI, POTENSI, ANALISIS LINGKUNGAN DAN
FAKTOR KUNCI KEBERHASILAN
A. Kondisi Sumber Daya Manusia
Tenaga Kependidikan Struktural1. Kepala Madrasah : 1 orang
2. Ka. Tata Usaha : 1 orang
3. Staf Administrasi : 1 orang
4. Bendaharawan : 1 orang
5. Penjaga Madrasah : 1 orang
6. Office Boy : 1 orang
Total : 6 orang
Tenaga Kepndidikan Fungsional
1. Guru PAI : 4 0rang
2. Guru Pend. Kerwagranegeraan : 2 orang
3. Guru Bahasa Indonesia : 2 orang
4. Guru Bahasa Arab : 1 orang
5. Guru Bahasa Inggris : 1 oarng
6. Guru Ilmu Pengetahuan Alam : 2 orang 7. Guru Ilmu Pengetahuan Sosial : 2 orang
8. Guru Matematika : 1 orang
9. Guru Seni Budaya : 1 orang
10. Guru Teknologi Informasi dan Komunikasi : 1 orang
11. Guru Penjaskes : 1 orang
Total : 21 orang
Pembina Ekstrakurikuler
1. Pembina Bimbingan Konseling : 1 orang
2. Pembina pramuka : 1 orang
3. Pembina Rohani Keislaman : 1 orang 4. Pembina Palang Merah Remaja : 1 orang
Total : 4 orang
Siswa
Tahun Pelajaran
KELAS
VII VIII IX JUMLAH
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 5
Pluktuasi Jumlah Siswa
TP. 2006/2007 s.d 2010/2011
Tabel Status Tenaga Kependidikan Dalam Lembaga Tahun Statistik 2010
3.
Kepala Sekolah, Guru dan Tenaga Administrasi menurut
Ijazah tertinggi Jabatan Ijazah Tertinggi <SLTA D1 D2 Sarmud / D3 S1 Magister/S2 Doktor /S3 Jumlah Keg/ Non- Keg/ Non- Keg/ Non- Keg/ Non-
Keg Non- A1 Keg A2 Keg A3 Keg A4 Keg Keg
L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P L P Kepala Sekolah - - - 1 - - - 1 - Guru Tetap 2 1 - - 1 - 2 - - - 1 1 1 1 - - - 7 3 Tidak Tetap 1 1 - - - 1 - - - 7 - - - 8 2 Bantu Pusat - - - - Bantu Daerah - - - - Jumlah Guru 2 - - - 1 - 5 - - - 10 1 - 1 - - - 16 5 Tenaga Administrasi - - - - 1 - 1 - - - - -
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 6
4. Guru dan Kebutuhan Guru menurut status Kepegawaian tiap Mata Pelajaran yang Diajarkan
No Mata Pelajaran Kebutuhan8) Yang ada No. Mata Pelajaran Kebutuhan8) Yang ada
GT 9) GTT GT 9) GTT
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1. PPKn 2 1 1 13. Bimbingan dan Penyuluhan 1 1 -
2. Pendidikan Agama 14. Muatan Lokal 1 1 - a. Islam 5 1 4 15. Kerajinan Tangan dan Kesenian - - -
b. Protestan - - 16. Produktif - - -
c. Katolik - - - 17. Lainnya - - -
d. Hindu - - - 18.
e. Budha - - - 19.
f. Konghuchu - - - 20.
3 Bhs. dan Sastra Indonesia 2 1 1 21.
4. Bahasa Inggris 2 1 1 22.
5. Sejarah Nasional dan Umum - - - 23.
6. Pendidikan Jasmani 1 - 1 24. 7. Matematika 2 1 1 25. 8. IPA 2 1 1 26. a. Fisika - - - 27. b. Biologi - - - 28. c. Kimia - - - 29. 9. IPS 2 1 1 30. a. Ekonomi - - - 31. b. Sosiologi - - - 32. c. Geografi - - - 33. d. Sejarah Budaya - - - 34. e. Tata Negara - - - 35. f. Antropologi - - - 36.
10. Tehnologi Informatika Komputer 1 1 - 37.
11. Pendidikan Seni 1 - 1 38.
12. Bahasa Asing Lain - - - 39. Jumlah 20 10 10
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 7 B. Kondisi Sarana 1 . Keliling tanah seluruhnya 100 m,
yang sudah dipagar permanen (termasuk pagar
hidup) 10 m
2 .
Luas Tanah/Persil yang Diakui Sekolah menurut Status Pemilikan dan Penggunaan
Satus Pemilikan Luas Tanah Seluruhnya Bangunan Halaman/Taman Penggunaaan Lap. Olarraga Kebun Lain -2
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) Milik Sertfikat 400 m2 300 m2 100 m2 0 m2 - m2 - m2 Belum Sertifikat - m2 - m2 - m2 - m 2 - m2 - m2 Bukan Milik m2 m2 m2 m 2 m2 0 m2
3. Buku dan Alat Pendidikan tiap Mata Pelajaran
No Mata Pelajaran
Buku Alat Pendidikan
Pegangan
Guru Teks Siswa Penunjang % Peraga thd. Kebutuhan standar Praktik (paket) Multimedia Base Content Jml
Judul Eks. Jml Judul Jml Eks. Jml Judul Jml Eks. Jml
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)
1 PPKn 2 4 1 40
2 Pendidikan Agama 4) 10 20 1 40
3 Bahasa dan Sastra Indonesia 2 6 1 120 10.0 1
4 Bahasa Inggris 2 6 1 120 10.0 1
5 Sejarah Nasional dan Umum
6 Pendidikan Jasmani 1 3 7 Matematika 2 6 1 120 25.0 1 8 IPA ( Khusus SMP/MTs ) a. Fisika 2 6 1 120 20.0 1 b. Biologi 2 6 1 120 20.0 1 c. Kimia 2 6 1 120 20.0 1 9 IPS( Khusus SMP/MTs ) a. Ekonomi 2 6 1 40 b. Sosiologi 2 6 1 40 c. Geografi 2 6 1 40 d. Sejarah Budaya 2 6 1 40 e. Tata Negara 2 6 1 40 f. Antropologi 2 6 1 40
10 Teknologi Informatika Komputer 2 6 5 5
11 Pendidikan Seni 1 3
12 Bimbingan dan Penyuluhan
13 Muatan Lokal 1 3
14 Kerajinan Tengan dan Kesenian 1 3
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 8 4. Perlengkapan a. Perlengkapan Administrasi Komputer TU er TU Print Mesin Branka
s Filling Cabi-net/Lemari Meja TU Kursi TU Guru Meja Kursi Guru Keti k Stensil Foto Copy (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) 2 2 3 2 13 13
b. Perlengkapan Kegiatan Belajar Mengajar (ruang teori dan praktek)
Komputer Printer LCD Lemari TV/Audio Meja Siswa Kursi Siswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
5 1 5 5
Ruang menurut Jenis, Status Pemilikan, Kondisi,
dan Luas
No
. Jenis Ruang
Milik Bukan Milik Baik Ringan Rusak Rusak Berat Jum- Luas Jml Luas (m2) Jml Luas (m2) Jml Luas (m2) lah (m2)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) 1. Ruang Teori/Kelas 5 48 - - - - 2. Laboratorium IPA 1 48 - - - - 3. Laboratorium Kimia - - - - 4. Laboratorium Fisika - - - - 5. Laboratorium Biologi - - - - 6. Laboratorium Bahasa - - - - 7. Laboratorium IPS - - - - 8. Laboratorium Komputer 1 24 - - - - 9. Laboratorium Multimedia 1 24 - - - - 10 Ruang Perpustakaan 1 48 - - - - 11 Ruang Keterampilan - - - -
12 Ruang Serba Guna - - - -
13 Ruang UKS 1 9 - - - -
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 9 15 Bengkel - - - - 16 Ruang Diesel - - - - 17 Ruang Pameran - - - - 18 Ruang Gambar - - - - 19 Koperasi/Toko 1 6 - - - - 20 Ruang BP/BK 1 9 - - - -
21 Ruang Kepala Sekolah 1 9 - - - -
22 Ruang Guru 1 32 - - - -
23 Ruang TU 1 18 - - - -
24 Ruang OSIS 1 8 - - - -
25 Kamar Mandi /WC Guru 1 6 - - - -
26 Kamar Mandi/ WC Siswa 2 12 - - - -
27 Gudang 1 4 - - - -
28 Ruang Ibadah 1 42 - - - -
29 Rumah Dinas Kepala Sekolah - - - -
30 Rumah Dinas Guru - - - -
31 Rumah Penjaga Sekolah - - - -
32 Sanggar MGMP - - - -
33 Sanggar PKG - - - -
34 Asrama Siswa - - - -
35 Unit Produksi - - - -
36 Ruang Multimedia - - - -
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 10
Sarana Mebel Ruang Kelas
No. Jenis
Kondisi (Unit) Baik Rusak
Ringan Rusak Berat Jumlah
1. Meja Siswa 240 0 10 250 2. Kursi Siswa 480 0 5 480 3. Papan Tulis 12 0 0 12 4. Meja Pengajar 5 0 0 5 5. Kursi Pengajar 5 0 0 5 6. Lemari Pengajar 5 0 0 5 7. Lainnya 0 0 0 0
C. Analisis Lingkungan
No Kekuatan Kelemahan Peluang Ancaman
1 Adanya dukungan dari pengurus yayasan dalam mengembangkan madrasah. Kemampuan yayasan yang terbatas penyediaan sarana pendidikan. Animo masysrakat untuk memasukan anaknya ke MTs semakin meningkat.
Adanya bidang usaha masyarakat sekitar dibidang sandal dan sepatu memungkinkan banyaknya anak yang drop out.
2 Adanya bantuan operasional sekolah dari pemerintah.
Tingkat disiplin sebagian guru belum optimal.
Para pedagang yang menetap dilingkungan madrasah semakin meningkat.
Adanya sekolah lain yang lebih baik sehingga sehingga dapat menarik calon siswa.
3 Jumlah Guru yang cukup sehingga KBM terlayani.
Pemberian honor Guru tiap bulan belum memadai.
Jarak madrasah dan rumah guru relatif dekat.
Adanya arus globalisasi dan informasi dapat mempengaruhi moral siswa.
4 Jumlah siswa yang cukup banyak dapat
meningkatkan persaingan dalam belajar.
Minat belajar siswa relatif kurang.
Adanya sumber dana yang dapat digali.
Adanya sebagian masyarakat yang belum menerima kehadiran sekolah-sekolah yang berciri khas keislaman. 5 Kehidupan masyarakat
sekitar yang agamis dapat meningkatkan mutu pendidikan agama.
Masih kurangnya sarana pendidikan.
Adanya lomba bidang studi dan pekan olah raga di tingkat KKM yang emningkatkan adanya motivasi.
Adaya kebijakan pemerintah daerah yang dinilai plih kasih dalam pemberian bantuan rehab maupun sarana lainnya.
6 Adanya komite sekolah dapat membantu jalannya pendidikan.
Pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler belum berjalan secara rutin.
Adanya lokasi madrasah yang cukup strategis
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 11 memudahkan
komunikasi dan informasi.
7 Tingkat penghasilan
dan pendidikan orang tua siswa masih rendah.
Adanya Guru-guru belum mempunya sertifikasi pendidik.
8 Alokasi penerimaan
dana BOS kurang dari jumalaj siswa yang riil.
Guru muda usia yang bersemangat memajukan madrasah. Georafis Potensi Wilayah Jika lainnya sebutkan Wilayah Jarak ke Pusat Ibukota Propinsi Jarak ke Pusat Ibukota Kab./Kota Jarak ke Pusat Ibukota Kecamatan Jarak ke Kanwil Kemenag Propinsi Jarak ke Kantor Kemenag Kab/Kota Jarak ke MTs Terdekat Jarak ke SMP Terdekat
Dataran Tinggi (Pegunungan) Per tanian
Home indus tri s andal Pedes aan > 40 Km 21 - 40 Km 1 - 10 Km > 40 Km 21 - 40 Km 1 - 10 Km 1 - 10 Km
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 12
Latar Belakang Keadaan Sosial Ekonomi Orang Tua
Pendidikan Terakhir Orang Tua
No. Uraian Jumlah
1 Tidak Tamat SD 2 SD/MI/Sederajat 3 SMP/MTs/Sederajat 4 SMA/MA/Sederajat 5 Diploma/Sederajat 6 S1/S2/S3 Total Pekerjaan Orang Tua
No. Uraian Jumlah
1 Pegawai Negeri Sipil (Non Guru/Non Dosen) a. Golongan I dan II
b. Golongan III keatas 2 TNI/Polri
a. Tamtama & Bintara b. Perwira 3 Guru/Dosen 4 Pegawai Swasta 5 Pedagang/Wirausaha 6 Petani 7 Nelayan 8 Buruh 9 Tidak Tetap 10 Lain-Lain Total 333 6 5 2 3 9 2 3 2 0 1 0 1 1 0 0 2 3 4 1 3 0 0 2 3 4 0 0
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 13 Penghasilan Orang Tua per Bulan
No. Uraian Jumlah
1 < 500.000
2 500.000 - 1.000.000 3 1.000.001 - 2.500.000 4 > 2.500.000
Total 333
D. Asumsi dan Faktor Kunci Keberhasilan
1. Adanya jumlah dan kualitas Guru yang memadai;
2. Adanya partisifasi masyarakat yang tinggi dalam pengelolaan pendidikan; 3. Adanya kepemimpinan yayasan dan madrasah yang komitmen terhadap tugas; 4. Adanya manfaat dana yang tepat;
5. Adanya sarana dan prasarana pendidikan yang cukup memadai; 6. Adanya sistem akreditasi sekolah/madrasah negeri maupun swasta;
7. Adanya kemitraan anatara madrasah, orang tua, mastarakat dan unsur pendidik.
3 5 8 6 2 0 7 2
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 14
BAB. III
TUJUAN DAN SASARAN
VISI, MISI DAN NILAI ORGANISASI
1. VISIVisi Tujuan Sasaran
Mencari dan membina anak bangsa untuk mewujudkan insan yang berilmu, beramal dan bertaqwa
Mewujudkan cita-cita bangsa yang terlampir dalam
pembukaan UUD 1945 yaitu mencerdaskan kehidupan berbangsa dan bernegara
Membina anak bangsa tanpa mengenal suku bangsa.
2. MISI
No Misi Tujuan Sasaran
1 Mampu menyerap, mengembangkan dan menerapkan IPTEK sesuai dengan perkembangan anak;
Mengembangkan daya serap anak dalam perkembangan IPTEK;
1. Mengembangkan strategi
pembelajaran IPTEK; 2. Meningkatkan
disiplin bejalar siswa yang malas; 3. Mendorong guru meningkatkan wawasan mengenai IPTEK dalam pelatihan. Mengembangkan minat
siswa mempelajri IPTEK;
1. Memotivasi siswa untuk giat mempelajari IPTEK; 2. Mengadakan percobaan-percobaan ilmiah;
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 15 3. Memotivasi minat
baca siswa tentang IPTEK.
Mengembangkan penerapan IPTEK dalam dalam kehidupan sehari-hari.
Memotivasi siswa untuk menulis karya ilmiah dalam penerapan IPTEK. 2 Mampu mengembangkan dan
menerapkan keteladan yang mengandung nilai-nilai islam dalam kehidupan sehari-hari.
Mengebangkan keteladan yang mengandung nilai-nilai islami dalam kehidupan sehari-hari; 1. Memotivasi guru untuk berakhlak mulia dalam kehidupan seharo-hari;
2. Memotivasi guru dan warga madrasah lainnya untuk mengamalkan keteladan Rasulullah dalam kehidupan sehari-hari; 3. Mendorong siswa untuk mempelajari dan melaksanakan hukum-hukum agama dengan baik. Menerapkan keteladanan dalam kehidupan sehari-hari.
1. Memotivasi siswa untuk menrapkan keteladan nilai Islami dalam kehidupan sehari-hari;
2. Menanamkan minat baca dalam cerita-cerita kepahlawanan Islam
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 16
3. NILAI ORGANISASI
Organisasi adalah pola hubungan atau banyak hubungan yang saling terjalin secara simultan yang menjadi wadah atau jalan bagi orang, dengan pengarahan dari manajemen, untuk mencapai sasaran bersama.
Proses manajerial dari pengorganisasian termasuk pembuatan keputusan, penciptaan kerangka kerja, sehingga organisasi tersebut dapat bertahan dari keadaan yang baik pada masa kini hingga masa depan.
Aspek-aspek penting dari definisi di atas adalah:
1. Adanya kelompok orang yang bekerja sama; 2. Adanya tujuan yang akan dicapai;
3. Adanya pekerjaan yang akan dikerjakan;
4. Adanya penetapan dan pengelompokan pekerjaan; 5. Adanya wewenang dan tanggung jawab;
6. Adanya pendelegasian wewenang;
7. Adanya hubungan (relationship) satu sama lain;
8. Adanya penempatan orang-orang yang akan melakukan pekerjaan; 9. Adanya tata tertib yang harus ditaati.
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 17
Tugas dan Kewenangan tenaga kependidikan (terlampir) Tata tertib tenaga kependidikan dan siswa (terlampir)
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 18
Program dan Sasaran 4 Tahun ke Depan Tahun Pelajaran 2010/2011 s.d 2013/2014
No Program Sasaran Tahun ke Keterangan
1 2 3 4 A Pengelolaan administrasi kesiswaan:
1. Penerimaan siswa baru; 2. Pengisian data siswa; 3. Mengatur pembagian kelas; 4. Mencatat kehadiran siswa;
5. Mengatur kegiatan organisasi siswa 6. Mengerjakan buku; administrasi; 7. Mengerjakan buku mutasi, buku induk
dan klaper.
B Bidang kepegawaian: 1. Pengadaan guru; 2. Pengadaan Tata Usaha; 3. Pembinaan personal;
Pelatihan Diskusi, seminar
4. Kesejahteraan guru dan pegawai; Finansial
Mental
5. Pembagian tugas guru; 6. Administrasi kepegawaian.
C Bidang program pengajaran/kurikulum: 1. Penyusun program tahunan; 2. Penyusunan program semester; 3. Penyusunan jadwal pelajaran; 4. Penyusunan KTSP; 5. Penyusunan silabus; 6. Menyusun RPP; 7. Melaksanakan KBM; 8. Melaksanakan evaluasi; Harian Tengah semester 1 semester Ujian madrasah Ujian Nasional
9. Melaksanakan bimbingan konseling; 10. Melaksanakan pembagian raport; 11. Melaksanakan program kenaikan kelas; 12. Melaksanakan kegiatan ekstrakurikuler;
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 19 Pramuka Marawis Rohis Komputer PMR Dll
13. Melaksanakan kegiatan harian; Memeriksa daftar hadir guru/pegawai
Memeriksa RPP Mengawasi KBM Mengatasi masalah Mengatur waktu pulang Memeriksa kebersiahan ruang, halaman 14. Kegiatan mingguan; Upacara bendera Supervisi kelas 15. Kegiatan semester; Mempersiapkan UTS Pengisian raport Pembagian raport Pelaporan hasil evaluasi 16. Kegiatan akhir tahun pelajaran;
Menyelenggarakan UM/UN Mendaftarkan ke SMA/SMK Membuat laporan akhir tahun pelajaran
Kenaikan kelas Lomba MIPA Lomba olahraga D Bidang Sarana
1. Perencanaan kebutuhan barang; 2. Pengadaan barang;
Pembelian mebeler kelas Pembelian mebeler kantor Pembelian mebeler perpustakaan Pembelian alat olah raga
Pembelian alat K3 Pembelian alat peraga Pembelian alat kantor
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 20 Pembelian alat kesenian
Pembelian pelajaran 3. Pemeliharaan; Pemeliharan bangunan Pemeliharaan halaman Pemeliharaan alat-alat E Bidang keuangan
1. Mengelola gaji guru dan pegawai; 2. Mengelola dana BOS;
3. Mengelola sumbangan siswa; 4. Pelaporan bidang keuangan; 5. Perencanaan yang akan datang.
F Bidang Tata Usaha
1. Administrasi kepegawaian; 2. Aministrasi kesiswaan; 3. Mengelola surat-surat; 4. Mengelola arsip.
G Bidang hubungan madrasah dan masyarakat
1. Hubungan dengan orang tua siswa; Rapat komite
Home visit
Menghadiri undangan rapat 2. Hubungan dengan instansi pemerintah
lainnya;
Menginformasikan program madrasah
Ikut serta kegiatan yang diadakan instansi lain.
H Bidang Lingkungan
1. Pengaturan kebersihan madrasah; Pengaturan piket Pengawasan rutin Evaluasi KBM Keja bakti Pengadaan alat 2. Penjagaan keamanan;
Pengaturan jadwal piket Koordinasi dengan petugas keamanan setempat Pengadaan alat bantu 3. Pengaturan kamar kecil;
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 21 Pengadaan alat bantu
Rehabilitasi
4. Pemeliharaan halaman madrasah; 5. Menagawasi kantin madrasah;
I Bidang pengembangan upaya peningkatan mutu pendidikan
1. Peningkatan mutu UM dan UN;
2. Meningkatkan rata-rata nilai UAM, UM dan UN;
3. Mehilangkan angka drop out; 4. Meningkatkan profesional guru;
Renstra MTs Al Inayah ( Pengembangan madrasah dan program tahunan) Hal | 22
BAB. IV
PENUTUP
Demikian Rencana Strategis (Renstra) MTs. Al Inayah ini kami buat untuk dapat dilaksanakan oleh semua unsur kependidikan MTs. Al Inayah. Keberhasilan pelaksanaan Renstra ini disamping memerlukan komitmen semua pihak yang lebih penting juga adanya partisifasi dari seluruh jajaran masyarakat yang peduli terhadap pendidikan.
Akhirnya hanya kepada Allah SWT jualah kita serahkan diri, semoga kita diberikan kekuatan dan ketetapan dalam melaksanakan program yang kita buat, amin……..!
Ciomas, Juli 2010