• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perencanaan Ocean Thermal Energy Convers

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Perencanaan Ocean Thermal Energy Convers"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

“Perencanaan

Ocean Thermal Energy Conversion Sebagai

Sumber Energi Utama Pada Desa Sawai, Kabupaten Maluku

Tengah”

Muhammad Rasyid Angkotasan

Muhammad Rasyid Angkotasan, HMS FT-UMI, angkotasan123@gmail.com

ABSTRAK

Desa Sawai merupakan salah satu pilihan utama wisata bahari di Provinsi Maluku, tetapi perhatian pemerintah kabupaten untuk sektor energy pada wilayah tersebut dinilai sangat kurang. Sehingga saya berinisiatif untuk merencanakan suatu sumber energy hemat dan ramah lingkungan (Ocean Thermal Energy Conversion) yang kedepannya dapat dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar untuk keperluan sehari-harinya.

Ocean Thermal Energy Conversion ( OTEC) merupakan metode untuk menghasilkan energi listrik menggunakan perbedaan temperatur yang berada di antara laut dalam dan perairan dekat permukaan untuk menjalankan mesin kalor. Perbedaan temperatur ini menyimpan banyak energi matahari yang berpotensial untuk dipergunakan. Jika hal ini bisa dilakukan dengan cost effective dan dalam skala yang besar, OTEC mampu menyediakan sumber energi terbaharukan yang diperlukan untuk menutupi berbagai masalah energi khususnya pada wilayah pariwisata bahari seperti Desa Sawai ini.

Prinsip alat ini seperti yang digunakan pada mesin uap dan mesin pembakaran dalam, sedangkan pada alat pendingin, konsep tersebut dibalik. Dibandingkan dengan menggunakan energi hasil pembakaran bahan bakar, energi yang dihasilkan OTEC didapat dengan memanfaatkan perbedaan temperatur lautan disebabkan oleh pemanasan oleh matahari. Dengan potensi wilayah Provinsi Maluku yang suhu normalnya mencapai 25 - 35 C ini membuat wilayah Desa Sawai ini menjadi tempat yang sangat layak untuk dilakukan penerapan teknologi ini.

Keuntungan dari system energy ini adalah selain sangat bermanfaat untuk sumber energy listrik pada daerah tinjauan, system ini juga dapat juga digunakan sebagai sumber pengadaan air tawar ( tanpa melalui proses filterisasi yang panjang). Di Indonesia sendiri sangat disayangkan kurangnya peran pemerintah dalam pemakaian OTEC sebagai sumber pengadaan energy khususnya pada wilayah-wilayah kepulauan.

(2)

Please leave the footers empty

Kata kunci: Perencanaan Energi, Ocean Thermal Energy Conversion.

Kode Bidang Judul Makalah Instansi/Institusi Penulis 1

1

Perencanaan Ocean Thermal Energy

Conversion Sebagai Sumber Energi

Utama Pada Desa Sawai Kabupaten

Maluku Tengah.

Referensi

Dokumen terkait

Tahap desain juga melibatkan rancangan interface dan prosedur yang mendukung fungsional sistem. Pada tahap ini dilakukan koreksi pada sistem informasi, sehingga kesalahan

Maka dilembaga yang telah diteliti oleh peneliti, dalam lembaga tersebut guru Aqidah bertugas untuk menjalankan program- program yang telah direncanakan bersama,

Teknik D and C 12 301-D2 2 Desember 2020 Metode Greedy 1 Optimal On Tape Storage Problem 2 Knapsack Problem 2des2020 p12 metode greedy Tepat Waktu Jadwal: 14:10-17:30

Pemberian stimulus pada anak usia dini pada aspek fisik motorik juga dapat mempengaruhi aspek-aspek perkemangan yang lainnya, agar perkembangan anak dapat berjalan

Menimbang, bahwa pertimbangan hukum Majelis Hakim tingkat pertama, menurut Majelis Hakim tingkat banding telah dipertimbangkan dengan benar, dan telah mencakup

Alaikal Maghfur Intan Nur

Penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahui efektifitas pembelajaran berbasis penilaian formatif terhadap hasil belajar matematika mahasiswa baik secara umum

Terminal Bus juga merupakan suatu area dan fasilitas yang di dalamnya terdapat interaksi berbagai elemen seperti manusia (penumpang, pedagang dan kru bus), fasilitas