PANITIA PENGADAAN BARANG PENGADAAN MEBELEIR KANTOR
PENGADILAN NEGERI KLAS I B PEKALONGAN TAHUN ANGGARAN 2011
ADDENDUM DOKUMEN PENGADAAN
Nomor
: 003 / PAN.PN / V I/ 2011
Hari / Tanggal
: Rabu / 1 Juni 2011
Paket Pekerjaan : Pengadaan Mebeleir Kantor
HPS :
Rp.
279.750.000,00
BAB I S/D BAB XI : tetap sesuai Berita Acara Aanwijzing dan cukup jelas
BAB XII : Spesifikasi Teknis berubah sesuai dengan Lampiran
BAB XII S/D BAB XIV : tetap sesuai Berita Acara Aanwijzing dan cukup jelas
Demikian Addendum Dokumen Pengadaan ini dibuat dengan sebernarnya yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dengan Dokumen Lelang dan harus dibaca dan dipahami bersama sama dengan Dokumen Lelang untuk dapat digunakan seperlunya.
Disetujui Oleh : Pejabat Pembuat Komitmen
ttd
SUTRISNO , SH NIP.19720916 199203 1 001
Panitia Pengadaan Mebeleir Kantor Pengadilan Negeri Klas I B Pekalongan
BAB XII. SPESIFIKASI TEKNIS
NO NAMA
BARANG
SPESIFIKASI
JUMLAH
1.
Meja Kerja Ketua Handmadeukuran : P 190 x L 110 x T 76 cm
Rangka kayu jati KW2 Perhutani 3/5 Kaki Ky Jati belakang 5/10 dan depan 10/10 Penutup dpn Multiplek 18mm
Lapis busa ditutup kain oscar Laci Kanan 3 sap, kiri Almari Alas meja dilapisi kaca rayban 5 mm Finishing Melamine dop,profil keliling
Dop Urat Kayu kelihatan Warna Kain Oscar abu abu
1 Unit
2.
Meja Kerja Wakil Ketua Hand madeukuran : P 180 x L 110 x T 76 cm
Rangka kayu jati KW2 Perhutani 3/5
Kaki Ky Jati belakang 5/10 cm dan depan 10/10 cm Penutup dpn Multiplek 18mm Lapis busa ditutup kain oscar Laci Kanan 3 sap, kiri Almari Alas meja dilapisi kaca rayban 5 mm
Finishing Melamine dop,profil keliling
Dop Urat Kayu kelihatan Warna Kain Oscar abu abu
1 Unit
3.
Meja KerjaHakim/Panitera/Sekretaris Hand made
ukuran : P 180 x L 100 x T 76 cm
Rangka kayu jati KW2 Perhutani 3/5 Kaki Ky Jati belakang 5/10 dan depan 10/10 Penutup dpn Multiplek 18mm Lapis busa ditutup kain oscar Laci Kanan 3 sap, kiri Almari Alas meja dilapisi kaca rayban 5 mm
Finishing Melamine dop,profil keliling
Dop Urat Kayu kelihatan Warna Kain Oscar abu abu
11 Unit
4.
Meja KerjaWapan/Wasek/Panmud Hand made
ukuran : P 130 x L70 x T 76 cm
Rangka kayu jati KW2 Perhutani 3/5 Kaki Ky Jati 3/5 cm
Penutup Depan Jati 2 mm
Penutup Depan Busa dilapis oscar sesuai gmbr Alas meja dilapisi kaca rayban 5 mm Finishing Melamine dop,profil keliling
Dop Urat Kayu kelihatan
8 Unit
5.
Meja Kerja Staf Hand madeukuran : P 130 x L70 x T 75 cm
Rangka kayu jati KW2 Perhutani 3/5 Kaki Ky Jati 3/5
Penutup Depan Jati 2 mm Alas meja dilapisi kaca rayban 5 mm
Melamine dop,profil keliling Dop Urat Kayu kelihatan
30 Unit
6.
Kursi Kerja Ketua/Wakil (Pabrikan)Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu, Playwood tebal 13 mm
Roda dan Kaki Alumunium Mekanis compact
W 680 x D 500 x H 1250 - 1310 mm
7.
Kursi Kerja Hakim (Pabrikan) Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu, Playwood tebal 13 mmRoda + Kaki Nylon mekanisTilting Control
W 700 X D 520 X H 1150-1210
10 unit
8.
Kursi Kerja Panitera (Pabrikan) Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu, Playwood tebal 13 mmRoda + Kaki Nylon mekanisTilting Control
W 670 X D 720 X H 1120-1220
1 unit
9.
Kursi KerjaWapan/Wasek/Panmud (Pabrikan)
Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu, Playwood tebal 13 mm
Roda + Kaki Nylon mekanisTilting Control
W 620 X D 490 X H 970-1070
2 unit
10.
Kursi Kerja Panmud (Pabrikan) Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu, Playwood tebal 13 mmRoda + Kaki Nylon mekanisTilting Control
W 620 X D 490 X H 970-1070
6 unit
11.
Kursi Tamu Ketua (Hadap) HandmadeKaki belakang 3/6 cm Kaki depan 3/6 cm
Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu Finishing Melamine dop
Ukuran P 60 x L 60 x H 90
3 unit
12.
Kursi Tamu Wk Ketua (Hadap) HandmadeKaki belakang 3/6 cm Kaki depan 3/6 cm
Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu Finishing Melamine dop
Ukuran P 60 x L 60 x H 90
2 unit
13.
Kursi Tamu Panitera (Hadap) HandmadeKaki belakang 3/6 cm Kaki depan 3/6 cm
Busa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu Finishing Melamine dop
Ukuran P 50 x L 50 x H 90
2 unit
14.
Kursi susun ( pabrikan )
Rangka Pipa Kotak
Finishing nickel chrome plating
Tebal chrome 20 mikron
Berat netto / pc 5,3 kg
Ukuran W 430 x D 460 x H 860
15.
Filling Cabinet (Pabrikan) Bahan Plat Besi Ketebalan Plat 0,7 mmHandle Plastik, laci buka 90 % jumlah laci 4 buah H 1320 x D 620 x L 465 mm
8 unit
16.
Kursi Kerja staf ( handmade )
Kaki belakang 3/6 cm Kaki depan 3/6 cmBusa Cetak dilapisi kain/ oscar warna abu abu Finishing Melamine dop
Ukuran P 60 x L 60 x H 90
30 unit
17.
Almari Ketua/Wakil Ketua/Panitera/ Sekretarishandmade
model ukir Rangka kayu jati KW2 Perhutani 3/5 Finishing melamine dop,profil keliling
Bagian dalam pintu almari kayu dipasang kaca cermin