i
LAPORAN SKRIPSI
SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI DALAM PENUNJANG LAPORAN AKHIR PROGRAM KESEHATAN IBU DAN ANAK
DI PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT (PUSKESMAS) MAYONG II
Laporan ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Sistem Informasi S-1 pada Fakultas Teknik
Universitas Muria Kudus
Disusun Oleh :
Nama : Citra Arumsari Arief NIM : 2010 - 53 - 167 Program Studi : Sistem Informasi Fakultas : Teknik
PROGDI SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MURIA KUDUS
v
HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN
MOTTO
Sukses berawal dari ketenangan hati dan kesabaran.
Jadilah yang terbaik dihadapan Allah, biasa di hadapan orang lain, dan yang
terburuk di hadapan diri sendiri.
Tak ada yang sempurna, selain Allah. Karena kesempurnaan manusia adalah justru karena dia memang “TAK SEMPURNA”!!
PERSEMBAHAN
Skripsi ini penulis persembahkan kepada :
1. Allah yang menciptkan aku, beserta Rosulnya
2. Kedua orangtuaku yang selalu memberikan dukungan, doa dan kasih sayang.
3. Kakak dan Adikku yang tersayang.
4. Sahabat dan teman – teman yang memberikan motivasi.
vi
RINGKASAN
Laporan skripsi dengan judul “ Sistem Informasi Administrasi Dalam Penunjang Laporan Akhir Program Kesehatan Ibu dan Anak di Puskesmas Mayong II “ telah dilaksanakan dengan menganalisa permasalahan yang ada diantaranya pendataan dan pelaporan mengenai pelaporan laporan program kesehatan ibu dan anak di Puskesmas Mayong II.
Tujuan dari skripsi ini adalah menghasilkan aplikasi perangkat lunak untuk memudahkan proses pembuatan dan pelaporan laporan program kesehatan ibu dan anak antara bidan dan puskesmas yang bersangkutan.
Sistem ini dirancang menggunakan pemodelan UML. Sedangkan bahasa pemrogrman yang digunakan adalah Java NetBeans 7.2.1 dan database MySQL.
Hasil dari rancang bangun ini adalah sebuah aplikasi dekstop yang mana dititik beratkan pada pelaporan laporan program kesehatan ibu dan anak meliputi data program kesehatan dan PWS (Pematauan Wilayah Setempat)
vii
KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, penulis berhasil menyelesaikan Penyusunan Laporan Skripsi dengan judul Sistem Informasi Admnistrasi dalam Penunjang Laporan Akhir Program Kesehetan Ibu Dan Anak di Puskesmas Mayong II.
Penyusunan Laporan Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Sistem Informasi S-1 pada Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus.
Atas tersusunnya Laporan Skripsi ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Bapak Dr. Suparnyo, SH. MS, selaku Rektor Universitas Muria Kudus. 2. Bapak Rochmad Winarso, S.T, M.T selaku Dekan Fakultas Teknik
Universitas Muria Kudus.
3. Bapak Rhoedy Setiawan, M. Kom selaku Ketua Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus.
4. Bapak Andy Prasetyo Utomo, S.Kom., MT., selaku pembimbing I yang telah membimbing dan mengarahkan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
5. Ibu Noor Latifah, S.Kom., M.Kom selaku Dosen Pembimbing II yang memberi membimbing dan mengarahan penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
6. Dosen – dosen dan seluruh staf karyawan UMK yang telah memberikan banyak hal kepada penulis.
7. Kedua orang tua dan adik-adikku tercinta yang selalu mendukung dalam penyusunan Laporan Skripsi ini.
8. Nurul Hidayah Rohmah, Amd., selaku koordinator program kesehatan ibu dan anak di Puskesmas Mayong II yang telah memberikan motivasi dan dukungan kepada penulis.
viii
10.Serta rekan-rekan di Fakultas Teknik Program Studi Sistem Informasi angkatan 2010 dan semua pihak yang telah membantu hingga terselesaikannya laporan skripsi ini.
Penulis berharap semoga langkah selanjutnya diridhoi oleh Allah SWT dan penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih jauh dari sempurna. Keterbatasan pengetahuan merupakan salah satu kendala terbesar dalam penulisan skripsi ini dan masih banyak memerlukan perbaikan, usul serta saran yang bersifat membangun sangat diharapkan demi penyempurnaan skripsi ini.
Akhirnya sebagai penutup penulis berharap semoga Laporan Skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi pembaca untuk mengembangkan ilmu pengetahuan, khususnya di bidang Teknologi dan Sistem Informasi. Amin.
ix
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ... i
HALAMAN PERSETUJUAN ... ii
HALAMAN PENGESAHAN ... iii
HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN...iv
HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI...v
RINGKASAN ... vi
KATA PENGANTAR ... vii
DAFTAR ISI ... xi
DAFTAR TABEL ... xiii
DAFTAR GAMBAR ... xvi
DAFTAR LAMPIRAN ... xviii
BAB I : PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang Masalah ... 1
1.2.Perumusan Masalah ... 2
1.3.Batasan Masalah... 2
1.4.Tujuan Penelitian... 2
1.5.Manfaat Penelitian...3
1.5.1.Bagi Penulis...3
1.5.2.Bagi Puskesmas Mayong II...3
1.5.3.Bagi Akademis...3
1.6.Tinjauan Pustaka ... 3
1.7.Metodologi Penelitian ... 4
1.7.1.Metode Pengumpulan Data...4
1.7.1.1. Sumber Data Primer...4
1.7.1.2. Sumber Data Sekunder...5
1.7.2.Metode Pengembangan Sistem...5
1.7.2.1. Model Prototype...5
x
2.1.Konsep Dasar Sistem Informasi ... 9
2.1.1 Pengertian Sistem...9
2.1.1.1Karekteristik Sistem...9
2.1.2 Pengertian Informasi...11
2.2.Pengertian Administrasi ... 11
2.3.Pengertian Program Kesehatan Ibu dan Anak ... 11
2.3.1.Pengertian PWS (Pemantauan Wilayah Setempat)...12
2.4.Pemodelan Puskesmas ... 13
2.5.Pengertian Sistem Informasi Administrasi Dalam Penunjang Laporan Program Kesehatan Ibu dan Anak di Puskesmas Mayong II ... 13
2.6.Flow Of Diagram (FOD) ... 14
2.7.Unified Modelling Language (UML) ... 15
2.8.Pemodelan Bisnis ... 22
2.9.Entity Relationship Diagram...23
2.9.1.Elemen – elemen ER Diagram...24
2.9.2.Notasi ER Diagram...25
2.9.3.Tahapan Pembuatan ER Diagram...25
BAB III : TINJAUAN UMUM OBYEK PENELITIAN 3.1.Latar Belakang Puskesmas Mayong II ... 28
3.2.Letak Geografis Puskesmas ... 29
3.3.Visi dan Misi ... 29
3.4.Struktur Organisasi ... 30
3.5.Narasi Sistem Lama ... 35
3.6.Flowchart Of Diagram Proses Administrasi Laporan Program Kesehatan Ibu dan Anak...36
3.7.Skenario Sistem Proses Pemeriksaan Ibu dan Balita...37
xi
BAB IV : ANALISA DAN PERANCANGAN
4.1.Gambaran Sistem Informasi Administrasi dalam Penunjang
Laporan Program Akhir Kesehatan Ibu dan Anak ... 39
4.2.Identifikasi Masalah dan Sumber Masalah ... 39
4.2.1.Identifikasi Masala ... 39
4.2.2.Identifikasi Sumber Masalah ... 40
4.3.Analisis Sistem ... 40
4.3.1.Analisis Kebutuhan Data dan Informasi...40
4.3.2.Analisis Kebutuhan Sistem Untuk Perancangan...40
4.3.2.1. Analisa Kebutuhan Perangkat Keras...40
4.3.2.2. Analisa Kebutuhan Perangkat Lunak...41
4.3.3.Sistem Yang Diusulkan...41
4.4.Perancangan Sistem ... 41
4.4.1 Pemodelan Sistem ... 41
4.4.1.1 Use Case Diagram... 41
4.4.1.2 Class Diagram ... 51
4.4.1.3Sequence Diagram ... 57
4.4.1.4Activity Diagram... 64
4.4.1.5Statechart Diagram ... 67
4.5.Perancangan Basis Data ... 79
4.5.1.ERD (Entity Relationship Diagram)...79
4.5.2.Transformasi ERD ke Tabel...81
4.5.3.Struktur Tabel...85
4.5.4.Relasi Tabel...90
4.6.Perancangan Interface ... 90
BAB V : PEMBAHASAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM 5.1.Implementasi Sistem ... 99
xii
5.1.2.Identifikasi Kebutuhan PerangkatKeras...99
5.2.Implementasi Antar Muka ... 100
5.2.1.Tampilan Awal Program...100
5.2.2.Tampilan Input Program...101
5.2.3.Tampilan Output Program...107
BAB VI : PENUTUP 6.1.Kesimpulan ... 110
6.2.Saran... 110
DAFTAR PUSTAKA ... 111
xiii
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1 Simbol Bagan Alir Dokumen ... 14
Tabel 2.2 Notasi Pada Use Case Diagram ... 17
Tabel 2.3 Notasi Pada Class Diagram ... 18
Tabel 2.4 Notasi Pada Sequence Diagram ... 19
Tabel 2.5 Notasi Pada Activity Diagram ... 21
Tabel 2.6 Notasi Pada Statechart Diagram... 22
Tabel 4.1 Proses Bisnis Use Case Diagram ... 42
Tabel 4.2 Skenario Use Case Diagram Pendaftaran ... 44
Tabel 4.3 Skenario Use Case Diagram Kelola Data Kesehatan ... 45
Tabel 4.4 Skenario Use Case Diagram Kelola PWS ... 47
Tabel 4.5 Skenario Use Case DiagramView Laporan ... 48
Tabel 4.6 Skenario Use Case Diagram Kelola Laporan KIA ... 48
Tabel 4.7 Skenario Use Case Diagram Kelola Data Program Kesehatan ... 49
Tabel 4.8 Skenario Use Case Diagram Kelola User ... 50
Tabel 4.9 Deskripsi Use Case Diagram Kelola Desa ... 51
Tabel 4.10 Struktur Tabel User ... 85
Tabel 4.11 Struktur Tabel Pendaftaran ... 86
Tabel 4.12 Struktur Tabel Desa ... 87
Tabel 4.13 Struktur Tabel Data Kesehatan ... 87
Tabel 4.14 Struktur Tabel Pendaftaran Anak ... 88
Tabel 4.15 Struktur Tabel PWS...88
xiv
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Business Actor...23
Gambar 2.2 Business Usecase...23
Gambar 2.3 Business Worker...23
Gambar 2.4 Relasi Tabel 1:N...26
Gambar 2.5 Relasi Tabel M:N...27
Gambar 3.1 Struktur Organisasi Puskesmas Mayong II ... 30
Gambar 3.2 Flow Of Diagram Proses Administrasi ... 36
Gambar 3.3 Flow Of Diagram Pemeriksaan Ibu dan Balita ... 38
Gambar 4.1 Bisnis Use Case Diagram ... 43
Gambar 4.2 Sistem Use Case Diagram ... 44
Gambar 4.3 Class Diagram User ... 52
Gambar 4.4 Class Diagram Bidan ... 52
Gambar 4.5 Class Diagram Puskesmas ... 53
Gambar 4.6 Class Diagram Data Kesehatan ... 53
Gambar 4.7 Class Diagram Data Program Kesehatan... 54
Gambar 4.8 Class Diagram Desa... 54
Gambar 4.9 Class Diagram PWS ... 55
Gambar 4.10 Class Diagram Pendaftaran ... 55
Gambar 4.11 Class Diagram Pendaftaran Anak ... 56
Gambar 4.12 Class Diagarm Admin ... 56
Gambar 4.13 Class Diagram Sistem Informasi Administrasi KIA ... 57
Gambar 4.14 Sequence Diagram Pendaftaran ... 57
Gambar 4.15 Sequence Diagram Kelola Data Kesehatan ... 58
Gambar 4.16 Sequence Diagram Kelola PWS ... 58
Gambar 4.17 Sequence Diagram Kelola Data Program Kesehatan ... 60
Gambar 4.18 Sequence DiagramView Laporan ... 61
Gambar 4.19 Sequence Diagram Kelola Laporan KIA ... 62
xv
Gambar 4.21 Sequence Diagram Kelola Desa ... 63
Gambar 4.22 Activity Diagram Kelola Data Kesehatan ... 64
Gambar 4.23 Activity Diagram Kelola Data Program Kesehatan ... 65
Gambar 4.24 Activity Diagram Pendaftaran ... 65
Gambar 4.25 Activity Diagram Kelola PWS ... 66
Gambar 4.26 Activity Diagram View Laporan ... 66
Gambar 4.27 Activity Diagram Kelola Laporan KIA ... 67
Gambar 4.28 Statechart Diagram Login User ... 68
Gambar 4.29 Statechart Diagram Logout User ... 68
Gambar 4.30 Statechart Diagram Tambah Pendaftaran ... 68
Gambar 4.31 Statechart Diagram Ubah Pendaftaran ... 69
Gambar 4.32 Statechart Diagram Hapus Pendaftaran ... 69
Gambar 4.33 Statechart Diagram Tambah PWS ... 69
Gambar 4.34 Statechart Diagram Ubah PWS ... 70
Gambar 4.35 Statechart Diagram Hapus PWS... 71
Gambar 4.36 Statechart Diagram Cetak PWS ... 71
Gambar 4.37 Statechart Diagram Tambah Data Kesehatan ... 72
Gambar 4.38 Statechart Diagram Ubah Data Kesehatan ... 72
Gambar 4.39 Statechart Diagram Hapus Data Kesehatan... 73
Gambar 4.40 Statechart Diagram Cetak Data Kesehatan...73
Gambar 4.41 Statechart Diagram Tambah Data Program Kesehatan...74
Gambar 4.42 Statechart Diagram Ubah Data Program Kesehatan...74
Gambar 4.43 Statechart Diagram Hapus Data Program Kesehatan...75
Gambar 4.44 Statechart Diagram Cetak Data Program Kesehatan...75
Gambar 4.45 Statechart Diagram Tambah Desa...76
Gambar 4.46 Statechart Diagram Hapus Desa...76
Gambar 4.47 Statechart Diagram Ubah Desa...77
Gambar 4.48 Statechart Diagram Tambah Pendaftaran...77
Gambar 4.49 Statechart Diagram Ubah Pendaftaran...78
Gambar 4.50 Statechart Diagram Hapus Pendaftaran...78
xvi
Gambar 4.52 Statechart Diagram Ubah User...79
Gambar 4.53 Statechart Diagram Hapus User...79
Gambar 4.54 Entity...80
Gambar 4.55 Menentukan Relasi...80
Gambar 4.56 ERD (Entity Relationship Diagram)...81
Gambar 4.57 Transformasi antara User dengan Pendaftaran...81
Gambar 4.58 Transformasi antara User dengan PWS...82
Gambar 4.59 Transformasi antara User dengan Data Program Kesehatan...82
Gambar 4.60 Transformasi antara User dengan Data Kesehatan...83
Gambar 4.61 Transformasi antara Pendaftaran dengan Pendaftaran Anak...83
Gambar 4.62 Transformasi antara User dengan Desa...84
Gambar 4.63 Transformasi antara PWS dengan Desa...85
Gambar 4.64 Relasi Tabel...90
Gambar 4.65 Tampilan Halaman Utama...91
Gambar 4.66 Tampilan Menu Login...91
Gambar 4.67 Tampilan Form Pendaftaran Ibu...92
Gambar 4.68 Tampilan Form Pendaftaran Suami...92
Gambar 4.69 Tampilan Form Pendaftaran Anak...93
Gambar 4.70 Tampilan Form User...93
Gambar 4.71 Tampilan Form Desa...94
Gambar 4.72 Tampilan Form Data Kesehatan...94
Gambar 4.73 Tampilan Form Data Program Kesehatan...95
Gambar 4.74 Tampilan Form Data Program Kesehatan – 2...96
Gambar 4.75 Tampilan Form PWS...97
Gambar 4.76 Tampilan Laporan Data Kesehatan...97
Gambar 4.77 Tampilan Laporan Pendaftaran...98
Gambar 4.78 Tampilan Laporan Data Program Kesehatan...98
Gambar 4.79 Tampilan Laporan PWS...98
Gambar 5.1 Form Login...100
Gambar 5.2 Form Menu Utama...100
xvii
Gambar 5.4 Form Pendaftaran Suami...102
Gambar 5.5 Form Pendaftaran Anak...102
Gambar 5.6 Form Data Kesehatan Ibu...103
Gambar 5.7 Form Desa...104
Gambar 5.8 Form User...105
Gambar 5.9 Form PWS...105
Gambar 5.10 Form Data Program Kesehatan...106
Gambar 5.11 Form Data Program Kesehatan – 2...107
Gambar 5.12 Laporan Pendaftaran...107
Gambar 5.13 Laporan Data Kesehatan...108
Gambar 5.14 Laporan PWS...108
xviii