• Tidak ada hasil yang ditemukan

CARA MENGECILKAN UKURAN FILE GAMBAR DENGAN PHOTOSHOP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "CARA MENGECILKAN UKURAN FILE GAMBAR DENGAN PHOTOSHOP"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

CARA MENGECILKAN UKURAN FILE GAMBAR DENGAN PHOTOSHOP

Kali ini kita membahas cara mengecilkan file .jpg hasil scan-an dengan Adobe Photoshop. Teknik mengecilkan file .jpg ini juga berlaku pada photo dan file image lain berformat .png dan .gif.

Oke, kita mulai dari awal, bagaimana satu lembar dokumen (hardcopy) diubah menjadi file (softcopy).

Langkah 1\

Masukkan dokumen Anda ke dalam Scaner.

Buka Adobe Photoshop, kemudian dari File, Import.

(2)

Langkah 2

Pilih Output Resolution. Isikan angka 72 seperti pada gambar.

Anda dapat melihat berbagai angka resolusi, semakin besar angka resolusi yang Anda pilih maka semakin besar pula ukuran hasil scanan Anda.

(3)

Langkah 3

Simpan hasil scanan Anda dari menu File, Save As. Pilih Format File jpeg, seperti gambar di bawah ini.

Setelah Anda klik Save, akan muncul kotak dialog seperti ini.

(4)

semakin kecil, akan tetapi semakin rendah pula kualitas gambar atau file yang dihasilkan.

Misalnya, dengan memilih Quality 6 pada contoh ini, kita peroleh dari hasil scan-an ini sekitar 59 Kb.

Apakah Anda cukup puas dengan angka tersebut? Jika belum, Anda dapat memperkecil File tersebut dengan langkah terakhir berikut ini.

Langkah 4

Dari Menu File, pilih Save for Web and Devices.

Kemudian akan muncul tampilan optimasi.

(5)

Klik Save, kemudian simpan dengan nama lain agar Anda dapat membandingkan hasilnya dengan file sebelumnya.

Lihat, sekarang kita peroleh ukuran File kedua yang lebih kecil menjadi sekitar 40 Kb.

Sampai disini, selesai sudah langkah-langkah mengecilkan file dengan Adobe Photoshop.

Cara di atas dapat Anda gunakan pada file gambar apa saja. Anda dapat langsung melompat ke Langkah 4 apabila tahap pemindai (scan) tidak perlu atau softcopy dokumen Anda sudah tersedia.

Untuk mendapat ukuran file yang optimal dapat Anda lakukan dengan cara coba-coba. Tentu saja, dalam memperkecil file gambar, kualitas gambar harus menjadi pertimbangan penting. Anda tidak ingin dokumen Anda tidak terbaca hanya untuk mengejar ukuran file yang kecil bukan?

Demikian tips dan cara mengecilkan ukuran file atau gambar dengan Adobe Photoshop. Bila Anda punya pengalaman menggunakan teknik lain, dapat membagi di kotak komentar.

Referensi

Dokumen terkait

Ginjal bisa tampak besar pada policystic kidney disease, diabetic nefropathy, HIV yang berhubungan dengan nefropati, multiple myeloma, amiloidosis, obstruktif

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis diberi kemudahan, kesabaran, kekuatan serta hikmah yang terbaik dalam

Pada gambar diatas merupakan bagian introduksi, motif introduksi yang ada pada piano menggambarkan perasaan resah, gelisah, seram, dan takut penulis bercampur-aduk jadi

Dengan langkah dan perhitungan yang sama dapat juga untuk menghitung r hitung item nomor 2 sampai dengan item nomor 6 variabel pengelolaan koleksi (Y)3. Untuk lebih jelasnya

Karakter- isasi dengan XRD dilakukan dengan mempelajari fase bahan dasar kaolin dan metakaolin, mineral γ-Al 2 O 3 yang diperoleh dari hasil ekstraksi, serta produk

Hal ini berarti besarnya kontribusi pesan dan endorser pada iklan televisi dalam mempengaruhi keputusan pembelian minuman You C 1000 Vitamin di wilayah Surabaya Selatan secara

Agama Islam pertama kali masuk ke Laos pada abad ke-18.Orang-orang dari Tamil,selatan India ,yang pertama kali membawa islam ke Laos.Kebanyakan muslim Tamil adalah laki-laki

Mengingat biaya yang cukup besar maka diperlukan sumber dana dari luar yang dapat berasal dari saham, obligasi, kredit bank, leasing dan lain-lain yang dimana