• Tidak ada hasil yang ditemukan

SENSOR INDUKTIF PADA PENGUKURAN PELUAHAN SEBAGIAN - Repositori Universitas Andalas

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SENSOR INDUKTIF PADA PENGUKURAN PELUAHAN SEBAGIAN - Repositori Universitas Andalas"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Peluahan sebagian adalah proses ionisasi yang terjadi dalam volume isolasi

yang kecil (contoh pada celah udara di material padat) karena menyebabkan medan

listrik yang tidak homogen. Energi yang dihasilkan pada proses ionisasi ini realtif

kecil dan terjadi secara terus menerus. Hal ini akan menyebabkan kegagalan jika

terjadi dalam waktu lama.

Peluahan di dalam meterial isolasi dikarenakan stress elektrik yang tinggi

melewati rongga berisi udara. Stress listrik yang tinggi ini terbentuk akibat gradien

tegangan antara tegangan yang diberikan dengan ground potensial. [5]

Peluahan menyebabkan adanya pola impuls arus menuju sampel. Untuk

mendeteksi impuls ini dapat dilakukan dengan berbagai metoda untuk melihat

karakteristik pulsa peluahan sebagian yang berlangsung. Salah satunya adalah

dengan rangkaian impedanzi Z. Impedansi digunakan sebagai sensor yang dapat

dihubungkan secara seri dengan sampel atau seri dengan kopling kapasitor. Kedua

metoda ini setara secara elektrik, namun berbeda secara polaritasnya.

Di antara kedua cara tersebut, pemasangan impedansi secara seri dengan

kopling kapasitor memiliki keamanan lebih tinggi terhadap osiloskop sebagai unit

pembaca/penampil gelombang peluahan yang terjadi atau peralatan lainnya.

Namun jika terjadi kerusakan pada kapasitor maka bisa mengakibatkan kerusakan

pada alat lain termasuk osiloskop. Masalah ini dapat diminimalisir dengan

(2)

Sensor induktif loop (ILS) merupakan sensor yang digunakan untuk

mendeteksi peluahan sebagian yang terjadi pada sampel dengan memanfaatkan

prinsip induksi elektromagnetik. Dengan menggunakan sensor induktif ini,

osiloskop tidak berhubungan langsung dengan rangkaian utama, sehingga saat

terjadi kegagalan, arus yang besar tidak mengalir ke osiloskop melainkan langsung

diketanahkan.

Dari permasalahan tersebut maka pada tugas kahir ini akan membuat sensor

induksi (ILS) untuk mengatasi kerusakan pada osiloskop dan unit lain karena

menerima arus yang besar saat terjadinya kegagalan isolasi (breakdown) atau

kerusakan kopling kapasitor.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang penulisan tugas akhir yang telah dijelaskan, maka

dapat disusun rumusan masalah sebagai berikut :

a. Bagaimana cara membuat sensor yang mendeteksi peluahan sebagian agar

lebih aman?

b. Bagaimana menentukan titik-titik sampling secara tepat dan cepat untuk

menganalisis hasil pengukuran peluahan sebagian agar lebih mudah dan

lebih cepat?

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk

1. Membuat sensor yang lebih aman dengan menggunakan proses induksi.

2. mengatasi saat kegagalan isolasi ataupun kopling kapasitor, agar

(3)

1.4 Manfaat Penelitian

Hasil penelitian dan penulisan tugas akhir ini diharapkan agar dapat memberikan

hasil berupa :

1. Rancangan sensor partial discharge.

2. Alat yang dirancang lebih memudahkan saat pengukuran peluahan

sebagaian.

1.5 Batasan Masalah

1. Pengamatan pulsa PartialDischarge dilakukan melalui Oscilloscope DPO

5104, 4 channel, produksi Tektronix.

2. Sampel isolasi polimer yang digunakan adalah jenis Low Density Poly

Ethylen (LDPE) ketebalan 25 mikrometer (µm).

3. Elektroda yang digunakan jarum dan silinder

4. Pengamatan dilakukan menggunakan sensor induktif loop.

5. Tegangan uji yang diterapkan berupa sumber bolak-balik (AC) dengan

tegangan kerja 5 kV dan frekuensi 50 Hz.

Referensi

Dokumen terkait

Dengan menggunakan metode denoising dapat ditentukan dengan lebih baik posisi timbulnya suatu peluahan sebagian (Sinaga, H. Pada penelitian ini dilakukan pendeteksian

Dengan menggunakan alat ukur yang sesuai, semisal digitizer atau osiloskop, pulsa yang dihasilkan pada proses peluahan sebagian dapat dideteksi dan direkam.. Karena pulsa

Sehingga pada tugas akhir ini pengukuran PD dilakukan dengan sistem pengukuran yang mendeteksi arus (muatan) dengan menggunakan media minyak trafo Nytro Libra Nynas

Pada tugas akhir ini pengukuran PD dilakukan pada skala laboratorium dengan sistem pengukuran yang mendeteksi pulsa arus (muatan) yang ditimbulkan oleh PD menggunakan

Gambar 4.2 Frekuensi Dominan pada 24 mm Pengujian arus bocor dilakukan dengan mengamati tegangan yang dibaca osiloskop tiap menitnya sampai terjadi peluahan

Dengan menggunakan metode denoising dapat ditentukan dengan lebih baik posisi timbulnya suatu peluahan sebagian (Sinaga, H. Pada penelitian ini dilakukan pendeteksian

Berikut ini adalah gambar pola peluahan sebagian yang terjadi pada transformator jenis 1 saat tegangan 500 Volt yang ditampilkan dalam bentuk garis-garis pulsa

Hasil pengukuran Partial Discharge Inception Voltage PDIV pada isolator menghasilkan kesimpulan bahwa peluahan sebagian yang terjadi adalah peluahan sebagian permukaan, karena nilai