• Tidak ada hasil yang ditemukan

1/7 Sistem Verifikasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Tingkat SMP Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Magelang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "1/7 Sistem Verifikasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Tingkat SMP Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Magelang"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

Sistem Verifikasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Tingkat SMP Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Magelang

Nama Diklat : Pelatpim Tingkat IV Angkatan VII

Tahun : 2019

Ruang lingkup inovasi : Kabupaten/Kota

Cluster inovasi : Pendidikan & Kebudayaan

Inovator : FISENSIUS WIDISETIAWAN, SE,M.Acc

Jabatan : Kasubbag Program Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Magelang Instansi : Pemerintah Kabupaten Magelang

Latar Belakang

Setiap anak usia sekolah pada prinsipnya diberikan kesempatan yang seluas-luasnya untuk memperoleh pendidikan pada satuan pendidikan dan jenis sekolah tertentu.

Dalam hal pemerataan pendidikan tentu saja tidak lepas dari proses penerimaan peserta didik baru. Penerimaan peserta didik baru (PPDB) daring (online) bertujuan memberikan kesempatan yang seluas-luasnya kepada setiap warga negara agar memperoleh layanan proses penerimaan peserta didik baru dengan cepat, transparan, efektif, efisien, dan dapat dipertanggungjawabkan.

Kabupaten Magelang sudah melaksanakan PPDB online untuk 59 SMPN sejak 2016. Namun dalam pelaksanaannya PPDB online tersebut baru terlaksana secara online dalam proses seleksi siswa, belum sampai pada tahap verifikasi di sekolah. Calon peserta didik SMP yang mengikuti seleksi secara online harus mengantre dari pagi sampai siang pada saat verifikasi pendaftaran di sekolah terutama di SMP Negeri yang favorit, bahkan ada yang harus kembali agi keesok harinya. Kondisi tersebut tentu saja masih jauh dengan harapan/ekspektasi masyarakat terhadap istilah ‘online” dalam pelayanan PPDB online.

Sistem Verifikasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Tingkat SMP Pada Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Magelang dilaksanakan untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dengan tujuan :

1. Melaksanakan PPDB onlie proses penerimaan peserta didik baru dengan cepat, transparan, efektif, efisien, dan dapat dipertanggungjawabkan di Kabupaten Magelang.

2. Meningkatkan kecepatan layanan kepada masyarakat dalam pelaksanaan verifikasi berkas PPDB online.

(2)

3. Dengan system Zonasi mendekatkan siswa ke Sekolah

Manfaat

Manfaat yang diharapkan dari hasil proyek perubahan ini diantaranya :

a. Bagi Dinas Pendidikan dan Kebudayan : peningkatan kinerja dan pelayanan publik

b. Bagi SMPN : terpenuhinya kuota peserta didik pada jenjang SMP Negeri melalui proses penerimaan peserta didik baru online dengan cepat, transparan, efektif, efisien, dan dapat dipertanggungjawabkan

c. Bagi Masyarakat: terwujudnya ekspektasi masyarakat terhadap peningkatan kecepatan pelayanan

d. Bagi siswa baru : dengan PPDB online berbasis zonasi akan nmendekatkan siswa dengan sekolah

e. Bagi SD Negeri/Swasta : kesiapan dalam menghadapi peneriman peserta didik baru SMP secara online berbasis zonasi.

Milestone

(3)

Kegiatan Output Kegiatan Waktu

A. Jangka Pendek

1. Pembentukan Tim Efektif

a. Identifikasi personel Tim Efektif Daftar Nama Tim Efektif Minggu ke II Mei 2019

b. Penyusunan Draft Surat Keputusan Tim Efektif

Draft SK Tim Efektif Minggu ke II Mei 2019

c. Pengesahan SK Tim Efektif SK Tim Efektif Minggu ke II Mei 2019

2. Rapat Koordinasi

a. Sosialisasi Juknis PPDB dan rancangan Perubahan Kepada Stakeholder

Pemahaman Stakeholder terhadap PPDB dan

rancangan perubahan Minggu ke II Mei 2019

b. Koordinasi rancangan perubahan kepada Tim Efektif

Pemahaman Bersama Tim Efektif terhadap

rencana perubahan Minggu ke II Mei 2019

c. Penyusunan Draft alur verifikasi PPDB online Draft alur verifikasi PPDB online Minggu ke II Mei 2019

d. Pelatihan PPDB Online terlatihnya operator sekolah untuk

melaksanakan PPDB online Minggu ke II Mei 2019

(4)

e. Distribusi SK Tim Efektif diterimanya SK Tim oleh anggota Tim Minggu ke II Mei 2019

Kegiatan Output Kegiatan Waktu

3. Sosialisasi dengan Stake holder di Kec. Muntilan

a. Sosialisasi sistem verifikasi Penerimaan Peserta Didik Baru online berbasis zonasi

Pemahaman SD di Kec. Muntilan tentang sistem verifikasi Penerimaan Peserta Didik Baru Online berbasis zonasi

Minggu ke II Mei 2019

4. Pendaftaran PPDB online dan verifikasi berkas pendaftaran

a. Pendaftaran PPDB online (mandiri atau di

sekolah) Bukti pendaftaran Minggu ke III Mei 2019

b. Verifikasi Berkas Pendaftaran Jurnal Harian Minggu ke III Mei 2019

5. Monitoring pelaksanaan

a. Monitoring pelaksanaan Laporan monitoring Minggu ke III Mei 2019

b. Wawancara dengan pendaftar/wali atau calon

peserta didik Laporan monitoring Minggu ke III Mei 2019

(5)

6. Pengumuman Hasil PPDB online

a. Analisis Data dan Persiapan Pengumuman Daftar hasil seleksi calon siswa Minggu ke III Mei 2019

b. Pengumuman hasil PPDB

Daftar hasil seleksi calon siswa baik melalui Web PPDB maupun di papan pengumuman sekolah

Minggu ke III Mei 2019

c. Distribusi berkas pendaftar Berkas pendaftar sesuai sekolah penerima Minggu ke III Mei 2019

7. Pendaftaran Uang calon peserta didik

a. Daftar ulang calon peserta didik Daftar Peserta Didik Baru Minggu ke IV Mei 2019

8. Evaluasi Pelaksanaan PPDB dan proyek perubahan

a. Rapat persiapan Evaluasi · Undangan Minggu ke III Juni 2019

· Daftar hadir

b. Rapat Evaluasi dengan Stskeholder terkait Laporan evaluasi pelaksanan PPDB Online Minggu ke III Juni 2019

(6)

Kegiatan Output Kegiatan Waktu

B. Jangka Menengah

1. PPDB Tahun Pelajaran 2020/2021 dengan aplikasi milik sendiri

a. Persiapan sosialisasi Materi Sosialisasi Mei 2020

b. Pelaksanaan sosilisasi Terlaksananya sosialisasi Mei 2020

c. Pelaksanaan PPDB Online Tahun Pelajaran

2020/2021 untuk SMP dan SD Negeri Daftar hasil seleksi calon siswa SMPN Mei 2020

d. Evaluasi Pelaksanaan Laporan evaluasi pelaksanan PPDB Online Juni 2020

C. Jangka Panjang

1. PPDB Tahun Pelajaran 2021/2022

(7)

a. Persiapan sosialisasi Materi Sosialisasi Mei 2021

b. Pelaksanaan sosilisasi Terlaksananya sosialisasi Mei 2021

c.

Pelaksanaan PPDB Online Tahun Pelajaran 2020/2021 Untuk SMP dan SD Negeri (verifikasi full online)

Daftar hasil seleksi calon siswa SMPN Mei 2021

d. Evaluasi Pelaksanaan Laporan evaluasi pelaksanan PPDB Online Juni 2021

Dicetak melalui website E-Proper BPSDMD Provinsi Jawa Tengah (https://bpsdmd.jatengprov.go.id/eproper) pada 08 Jun 2022 20:01:10

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Referensi

Dokumen terkait

Mengingat bahwa administrasi kesiswaan khususnya administrasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) merupakan salah satu elemen penting dalam pendidikan, maka administrasi

kegagalan.. Pengelolaan Penerimaan Peserta Didik Baru Pada SMP Negeri 2 Wonogiri. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Tujuan penelitian ini: 1) Mendeskripsikan rencana sosialisasi, 2)

Saat ini dalam proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) pada penerapannya yang masih manual dan menggunakan sistem yang bersifat offline yang terbagi pada

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimana pemahaman orang tua calon peserta didik baru mengenai tata cara PPDB on line di lima Wilayah SMP Negeri

Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) sudah dilaksanakan dari tahun 2017 sampai dengan sekarang dan pemerintah terus mengevaluasi kegiatan PPDB untuk

HASIL SELEKSI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMP NEGERI 2 MAGELANG TAHUN PELAJARAN 2021/2022 No... Wajib mengambil dokumen daftar ulang di ruang

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimana pemahaman orang tua calon peserta didik baru mengenai tata cara PPDB on line di lima Wilayah SMP Negeri

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) daring (online) adalah kegiatan penerimaan calon peserta didik baru yang memenuhi syarat tertentu untuk memperoleh pendidikan pada jenjang