LEMBAR INFORMASI WELDING
COMPETITION 2016
PANDUAN WELDING COMPETITION A. Tujuan
Welding Competition bertujuan :
1. Mengetahui pencapaian kompetensi las siswa Sekolah Menengah Kejuruan dibandingkan dengan standar baku yang berlaku secara nasional dan/atau internasional.
2. Mencari siswa SMK yang trampil di bidang welding (las) untuk dijadikan pertimbangan penerimaan mahasiswa baru
B. Alur Pelaksanaan Lomba
Berikut ini alur pelaksanaan lomba yang harus diikuti peserta, setelah melalui proses registrasi dan tenchical meeting.
... Peserta dan Panitia
... Peserta dan Panitia
... Peserta, Panitia dan Juri
... Peserta dan Juri
... Panitia dan Juri
... Panitia dan Juri
WELDING COMPETITION
S
S
E
E
K
K
OL
O
LA
AH
H
M
ME
EN
N
EN
E
NG
GA
AH
H
K
KE
EJ
J
UR
U
R
UA
U
AN
N
J
J
U
U
RU
R
US
S
AN
A
N
T
TE
EK
K
NI
N
IK
K
M
ME
ES
SI
IN
N
MECHANICAL FAIR HIMA MESIN FT UNY TAHUN 2016
Registrasi
Pembukaan
Technical Meeting
Ujian Praktik 3G Welding
Pengumuman Juara Lomba
Penilaian Dewan Juri
C.Materi/Kisi-Kisi Lomba
1. Materi uji, terdiri atas berikut ini:
NO MATERI
1. Praktek las 3g : Praktek Pembuatan V-butt joint (3G up hill / Pf) SMAW
D. Peralatan Dan Bahan
1. PERALATAN YANG WAJIB DIBAWA PESERTA.
NO NAME SPECIFICATION QUANTITY
1 Apron 100 x 800 mm leather 1 Pcs
2 Head shield For arc welding, no. 10 1 Pcs
3 Safety shoes Capacity 2 ton 1.Pcs
4 Safety Goggles Transparancy 1 Pcs
5 Protective Gloves Leather 1 Pcs
6 Electric hand grinder 220-240 Volts,50/60Hz, 1 unit
7 Cipping hammer Baja 1 pcs
8 Wire brush Baja 1 pcs
9 Steel ruler Baja 1 pcs
2. MATERIAL/BAHAN YANG DIPAKAI DI FINAL (DISIAPKAN PANITIA)
a. Material to be welded
No Job Material Specification Quantity 1 Pembuatan
V-butt joint 3G up hill / Pf SMAW
Carbon
Steel Plate ASTM A 36 10mm x 100mm x 300mm With 30 o -35 o edge
preparations
2 Pcs/ competitor
4 Disc.Grinder 4” x 6 mm 1 Pc/competitor 6 Oxygen gas 7000 ltr/cylinder 1 Cylinders (for all
competitors)
7 LPG gas 50 kg 1 Cylinders (for all
competitors) c. Welding Machine
NO NAME SPECIFICATION QUANTITY
1 DC Arc welding machine, Miller Gold Star 402,
350 A for SMAW competitor 1 Unit per d. Edition Equipment Should be Prepared
NO NAME SPECIFICATION QUANTITY
1 Electrode dry oven 150 kg T. 300oc 220 Volt
50/60 Hz 1.unit
2 Anvil 50 kg 1 Pc
3 Tong Plate 400 mm 1 Pc
4 Wire brush Steel 1 Pc
5 Files Plate 10mm 1 Pc
6 Hammer 2 kg 1 Pc
7 Square 200 x 250 mm, flat 1 Pc
8 Steel ruler 300 mm 1 Pc
9 Chiping hammer Standard 1 Pc
10 Hand Grinder machine - 1 Unit
11 Chisel Plate 1 Pc
12 OAC otomatic machine Max 50 mm 1 unit for all competitor JOB FINAL 3G
1.
KompetensiMembuat sambungan ujung (3G) plat baja karbon posisi 3G dengan SMAW
2.
Sub Kompetensia. Memahami teknik pengelasan baja karbon dengan benar b. Mengoperasikan mesin SMAW sesuai SOP
c. Melakukan fit-up sambungan kampuh ”V” (V Butt Joint) posisi vertical up
(3G/Pf)
d. Membuat root pass pada sambungan kampuh ”V” (V Butt Joint) posisi vertical up (3G/Pf)
e. Membuat filler pass pada sambungan kampuh ”V” (V Butt Joint) posisi vertical up (3G/Pf)
f. Membuat cover pass pada sambungan kampuh ”V” (V Butt Joint) posisi
3.
Alat dan Bahana.
Alat : Mesin SMAW beserta peralatan bantu las yang meliputi meja las, mesin gerinda tangan, palu terak, kikir, sikat baja, smithtang, thermos elektroda, penggores, penitik, palu konde, pahat tangan, dan mistar baja.b.
Bahan : Plat strip baja karbon rendah 10,5 mm X 300 mm X 50 mm danelektroda AWS 7016 LB52U Ǿ 2,6 mm, AWS 7018 LB52 Ǿ 3,2 mm.
4.
Keselamatan Kerja yang wajib dibawa peserta saat babak final,yaitu :
a. Topeng las (Head shield) b. Pelindung dada (Apron) c. Pelindung lengan d. Pelindung kepala e. Kaos tangan f. Kacamata bening g. Masker h. Pelindung telinga
5. Gambar Benda Kerja :
E. Pelaksanaan Lomba a. Tempat Lomba
Jurusan Mesin FT UNY
Jadwal kegiatan secara rinci adalah sebagai berikut: b. Tanggal Pelaksanaan
0
-3
2
0
0
1
1
1
c. Jadwal Lomba
d. Waktu Penyelesaian Lomba
Praktek las 3G : 90 menit + (Persiapan & penyesuaian mesin : 30 menit) e. Juri Lomba :
Juri lomba adalah tenaga ahli dalam bidang pengelasan, yaitu : 1. Riswan Dwi Djatmiko, M.Pd.
2.
Arif Marwanto, M.Pd.
F. Sistem Evaluasi
1. Ujian praktik las 3G Psikomotorik :
- Pengamatan proses - Pemeriksaan hasil visual
2. Penentuan Peringkat
No
Mulai
Selesai
Kegiatan
1
07.00
07.30
Registrasi peserta
2
07.30
08.00
Acara pembukaan dan sambutan
Penjelasan peraturan dan tata tertib Welding Competition 2016.
3.
08.00
08.30
Pengenalan Mesin
4.
08.30
10.00
Lomba sesi 1
5.
10.15
10.45
Pengenalan Mesin
6.
10.45
12.15
Lomba sesi 2 & Penilaian sesi 1
7.
12.15
13.00
Ishoma
8.
13.00
13.30
Pengenalan Mesin
9.
13.30
14.45
Lomba sesi 3 & Penilaian sesi 2
10.
14.45
15.30
Penilaian sesi 3
11.
15.30
16.00
sho
G. Penyusunan Peringkat dan Penentuan Juara 1. Juara lomba ditentukan berdasarkan:
a. Peringkat atas yang berhasil dicapai oleh peserta dalam ujian praktik las 3g.
b. Apabila lebih dari satu peserta yang berhasil mencapai total skor tertinggi juara ditentukan berdasarkan skor tertinggi yang dicapai pada pemeriksaan visual.
c. Apabila poin b masih dicapai oleh lebih dari satu peserta. Juara ditentukan berdasarkan skor tertinggi yang dicapai pada waktu penyelesaian.
d. Jika masih sama dilakukan face bend & root bend test. H. Peserta Lomba
Peserta lomba adalah siswa SMK.
I. Koordinator Juri, Juri dan Tim Teknis
1. Penanggungjawab mata lomba sekaligus koordinator tim juri.
2. Juri atau Penilai sekurang-kurangnya terdiri atas dua orang yang memenuhi kriteria teknis sebagai berikut:
a. Menguasai pekerjaan pengelasan khususnya SMAW/MMAW
b. Sekurang-kurangnya memiliki sertifikat welder (3G) tingkat nasional c. Berpengalaman di bidang pengujian hasil las
d. Memiliki sertifikat kualifikasi di bidang profesi las 3. Tim Teknis
Untuk membantu persiapan peralatan yang memenuhi standar baku perlu dipersiapkan tim teknis.
Tim teknis hendaknya memenuhi pesyaratan sebagai berikut: a. Jumlah anggota tim teknis sekurang-kurangnya dua orang
b. Menguasai teknik penginstalasian dan pengoperasian peralatan las J. Tata tertib Peserta Lomba
1. Membawa peralatan yang telah ditetapkan (Safety)
2. Hadir ditempat kegiatan selambat-lambatnya 15 menit sebelum kegiatan dimulai.
3. Mengikuti semua kagiatan yang telah ditetapkan.
4. Selama kegiatan lomba berlangsung, tidak dibenarkan berkomunikasi dengan pendamping, kecuali mendapat ijin dari ketua tim juri.
5. Pada kegiatan babak penyisihan peserta diwajibkan mengerjakan secara mandiri.
7. Peserta dan pendamping mempunyai hak bertanya atas keputusan tim juri, akan tetapi keputusan tim juri tidak dapat diganggu gugat.
8. Setiap lomba yang telah diselesaikan oleh peserta agar dilakukan penomoran dengan stamping oleh tim teknis dan selanjutnya dilakukan penilaian oleh tim juri.
K. Tata Tertib Lomba
Pembimbing diharapkan :
1. Mendampingi atau mewakili peserta pada saat technical meeting. 2. Mengisi daftar hadir yang disediakan Panitia.
3. Menjaga ketertiban dan ketenangan dalam pelaksanaan lomba.
4. Membantu peserta yang dibimbingnya apabila terjadi gangguan kesehatan.
5. Tidak membantu peserta pada saat lomba berlangsung. Peserta diharapkan :
1. Peserta maksimal 2 siswa dari tiap sekolah
2. Peserta hadir atau diwakilkan pada saat ‘technical meeting’. 3. Peserta harus sudah hadir 15 menit sebelum test dimulai.
4. Wajib mengisi daftar hadir pada saat setiap jenis lomba yang diadakan. 5. Berpakaian yang rapi atau seragam sekolah, diharapkan hanya memakai
identitas nomor peserta dari panitia.
6. Tidak diperbolehkan membawa buku/catatan/HP di ruang ujian.
7. Untuk alasan kesehatan peserta diperbolehkan membawa makanan kecil dan minuman ke dalam ruang ujian.
8. Mematuhi tata tertib yang telah ditentukan oleh panitia atau juri, apabila melanggar maka akan dikenakan sanksi.
L. Pendaftaran
Pendaftaran 3G Welding Competiton 2016 dapat dilakukan secara online maupun offline dengan ketentuan sebagai berikut.
1. Pendaftaran online :
a. Pendaftaran dibuka pada 1 Agustus - 5 Oktober 2016.
b. Formulir pendaftaran dapat diunduh di website www.himamesin-uny.or.id
c. Berkas yang telah diisi dapat dikirim ke alamat email :
[email protected] paling lambat tanggal 5
Oktober 2016.
d. Panitia akan menutup pendafataran apabila kuota telah memenuhi 35 peserta. Apabila masih terdapat pendaftar maka akan dimasukan ke dalam waiting list.
e. Peserta yang telah melakukan pendaftaran akan dihubungi oleh pihak panitia pada tanggal 5 Oktober 2016 untuk konfirmasi.
2. Pendaftaran offline :
a. Pendaftaran dibuka pada 1 Agustus – 5 Oktober 2016
b. Formulir pendaftaran dapat diambil di sekretariat HIMA Mesin FT UNY (Gedung PKM Lantai 2 FT UNY Yogyakarta 55281 ) atau Jurusan Pendidikan Teknik Mesin FT UNY (Diknik Mesin, Fakultas Teknik UNY, Kampus Karang malang Yogyakarta).
c. Panitia akan menutup pendafataran apabila kuota telah memenuhi 35 peserta. Apabila masih terdapat pendaftar maka akan dimasukan ke dalam waiting list.
Peserta yang telah melakukan pendaftaran akan dihubungi oleh pihak panitia pada tanggal 5 Oktober 2016 untuk konfirmasi
M. Pembayaran dan Daftar Ulang
Setiap peserta 3G Welding Competition 2016 wajib melakukan pembayaran biaya pendaftaran dan melakukan daftar ulang dengan ketentuan sebagai berikut :
A. Pembayaran Biaya lomba
1. Biaya pendaftaran untuk setiap peserta adalah sebesar Rp. 200.000/ peserta.
2. Pembayaran dapat juga dilakukan di sekretariat HIMA Mesin FT UNY (Gedung PKM Lantai 2 FT UNY Yogyakarta 55281 ) atau Jurusan Pendidikan Teknik Mesin FT UNY (Diknik Mesin, Fakultas Teknik UNY, Kampus Karang malang Yogyakarta) atau dapat dikirim ke rekening
1140011064741(Mandiri) atas nama Arifin Eko Budiadi paling lambat
tanggal 5 Oktober 2016 B. Daftar Ulang Peserta
Daftar ulang dilakukan sebelum memasuki ruangan technical
meeting pada :
Hari, Tanggal : Selasa, 11 Oktober 2016 Pukul : 15.00-Selesai WIB
Tempat : RM 3, Jurusan Pendidikan Teknik Mesin – Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta Kelengkapan daftar ulang untuk peserta lomba :
a. Bukti transfer asli Bank / nota pembayaran dari panitia b. Fotocopy Kartu Pelajar sebanyak 2 lembar
2. Contact Person: Satrio : 082136161144
Arifiin :085766636290