• Tidak ada hasil yang ditemukan

4. Pengumuman Lelang Jalan Banprov 2014 (2 paket)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "4. Pengumuman Lelang Jalan Banprov 2014 (2 paket)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

1

PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI

SEKRETARIAT DAERAH

Jl. Kabupaten No. 6 Telp. (0273) 321002, 323433 W O N O G I R I 57612

PENGUMUMAN PEMILIHAN LANGSUNG DENGAN PASCAKUALIFIKASI

Nomor : 004/Banprov-BM/IX/2014

Pokja ULP Kegiatan Pembangunan Jalan dan Jembatan (Bantuan Provinsi) Tahun Anggaran 2014 akan melaksanakan Pemilihan Langsung dengan pascakualifikasi secara elektronik (E-Lelang) untuk Paket Pekerjaan Konstruksi Kegiatan Pembangunan Jalan dan Jembatan (Bantuan Provinsi) Tahun Anggaran 2014, sebagai berikut :

A. Paket Pekerjaan

1. Paket 1

Nama paket pekerjaan : Peningkatan Jalan Krisak - Ngricik, Kabupaten Wonogiri Lingkup pekerjaan : Peningkatan Jalan Lingkar Kota (JLK) di Kecamatan Wonogiri

dengan perkerasan Beton (jalan beton) dengan Mutu K-275. Nilai total HPS : Rp. 1.307.800.000,- (Satu milyar tiga ratus tujuh juta

delapan ratus ribu rupiah).

Sumber Pendanaan : APBD Kabupaten Wonogiri Tahun Anggaran 2014.

2. Paket 2

Nama paket pekerjaan : Pengerasan Jalan Lingkar Kota Kec. Wonogiri Kab. Wonogiri Lingkup pekerjaan : Peningkatan Jalan Lingkar Kota (JLK) di Kecamatan Wonogiri

dengan perkerasan Beton (jalan beton) dengan Mutu K-275 dan pembangunan Talud Jalan.

Nilai total HPS : Rp. 1.525.920.000,- (Satu milyar lima ratus dua puluh lima juta sembilan ratus dua puluh ribu rupiah).

Sumber Pendanaan : APBD Kabupaten Wonogiri Tahun Anggaran 2014.

B. Persyaratan Peserta

Paket pengadaan ini terbuka untuk penyedia yang teregistrasi pada Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) melalui Portal LPSE http://www.lpse.wonogirikab.go.id, dan memenuhi persyaratan :

1. Peserta Kualifikasi yang berbadan usaha harus memiliki :

a. surat Izin Usaha Jasa Konstruksi (IUJK) kualifikasi Usaha Kecil dengan Klasifikasi Bidang Sipil atau Klasifikasi Bangunan Sipil yang masih berlaku yang dikeluarkan oleh Pemerintah Daerah domisili peserta yang masih berlaku;

(2)

2

2. memiliki NPWP dan telah memenuhi kewajiban perpajakan tahun pajak terakhir (SPT tahunan) tahun 2013, serta memiliki laporan bulanan PPh Pasal 21, PPh Pasal 23 (bila ada transaksi), PPh Pasal 25/Pasal 29 dan PPN (bagi Pengusaha

Kena Pajak) paling kurang 3 (tiga) bulan terakhir dalam tahun berjalan (Mei, Juni, dan Juli 2014). Peserta dapat mengganti persyaratan ini dengan Surat

Keterangan Fiskal (SKF) sesuai ketentuan yang berlaku;

3. memiliki Tenaga Teknis/Terampil dengan kualifikasi kemampuan di bidang

bangunan sipil, serta harus memenuhi persyaratan : berpengalaman minimal 3 (tiga) tahun dan mempunyai Sertifikat Keterampilan Kerja – SKT Tingkat 2 :

Pelaksana Jalan yang masih berlaku yang diterbitkan oleh Instansi/Lembaga yang berwenang;

4. memiliki pengalaman paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai Penyedia Jasa Pelaksana Konstruksi pada Bidang/Bangunan Sipil dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman subkontrak, kecuali bagi Penyedia yang baru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun;

5. menyampaikan daftar perolehan pekerjaan yang sedang dikerjakan; (ditulis dengan lengkap pada aplikasi SPSE – LPSE, apabila ada)

6. salah satu dan/atau semua pengurus dan badan usahanya atau peserta perorangan tidak masuk dalam Daftar Hitam;

7. memiliki Surat Keterangan Dukungan Keuangan dari Bank Pemerintah/Swasta untuk mengikuti pengadaan pekerjaan konstruksi yang dilelangkan, minimal sebesar 10% dari HPS paket yang dilelangkan;

8. memiliki kemampuan untuk menyediakan fasilitas/peralatan/perlengkapan untuk melaksanakan pekerjaan konstruksi ini, minimal sesuai yang tercantum dalam LDP Dokumen Pengadaan.

9. mempunyai Sisa Kemampuan Paket (SKP) sesuai ketentuan yang berlaku.

C. Pelaksanaan Pengadaan

Pengadaan ini dilaksanakan secara elektronik, dengan mengakses aplikasi Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE) pada alamat website LPSE Kabupaten Wonogiri : http://www.lpse.wonogirikab.go.id.

D.Jadwal Pelaksanaan Pengadaan

Dapat dilihat pada website LPSE : www.lpse.wonogirikab.go.id.

Dokumen Pengadaan diambil dalam bentuk softcopy melalui aplikasi SPSE, pada website LPSE Kabupaten Wonbogiri : http://www.lpse.wonogirikab.go.id.

Demikian pengumuman ini disampaikan untuk menjadi perhatian.

Wonogiri, 04 September 2014

ttd

Pokja ULP Kegiatan Pembangunan Jalan dan Jembatan (Bantuan Provinsi)

Referensi

Dokumen terkait

Bersama ini kami sampaikan hasil koreksi aritmatik paket pelelangan “ PERBAIKAN JALAN DUYUNG SIMPANG BALOI CENTRE KE BATU AMPAR ” dengan hasil sebagai berikut :.. NO NAMA

maka Pejabat Pengadaan DiRas Pendidikan Kota Jayapura'i ahun Anggaran2O',t4a. menetapkan

Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.. Seseorang

ekspansi termis dari resin komposit biasa lebih besar daripada komposit dengan partikel mikro, karena konduktivitas yang lebih tinggi dari filler anorganik

Selajutnya teknik dapat dienkripsi perblok, misalkan untuk proses pengacakan sederhana dengan pembacaaan yang terbalik yaitu karena proses penyimpanan pada

Cukup Strategis : tidak jauh dari jalan lintas, berada pada sentra produksi Kurang Strategis: Jauh dari jalan lintas, berada pada sentra produksi Tidak Strategis : Jauh dari

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbaikan nilai index properties akibat penambahan 1% dan 2% PC dan Bottom ash terhadap tanah lempung, serta untuk

Pengembangan scientific outbound untuk meningkatkan sikap,pengetahuan,dan keterampilan siswa smp pada konsep ciri ciri makhluk hidup dan ekosistem.. Universitas Pendidikan Indonesia