• Tidak ada hasil yang ditemukan

GAMBARAN KEMANDIRIAN REMAJA DENGAN POLA ASUH PERMISIF SKRIPSI RIDA MASNIARI NASUTION

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "GAMBARAN KEMANDIRIAN REMAJA DENGAN POLA ASUH PERMISIF SKRIPSI RIDA MASNIARI NASUTION"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

GAMBARAN KEMANDIRIAN REMAJA DENGAN

POLA ASUH PERMISIF

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi persyaratan Ujian Sarjana Psikologi

Oleh

RIDA MASNIARI NASUTION

061301071

(2)

SKRIPSI

Gambaran Kemandirian Remaja dengan Pola Asuh Permisif

Dipersiapkan dan disusun oleh

RIDA MASNIARI NASUTION 061301071

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Pada tanggal 31 Juli 2012

Mengesahkan Dekan Fakultas Psikologi

Prof. Dr. Irmawati, Psikolog NIP. 195301311980032001

Tim Penguji

1. Rahmi Putri Rangkuti, M.Psi Penguji I ____________ NIP. 198602032010122003 Merangkap pembimbing

2. Elvi Andriani, S. Psi, Psikolog Penguji II ____________ NIP. 196405232000032001

3. Ika Sari Dewi, S.Psi, Psikolog Penguji III ____________ NIP. 197809102005012001

(3)

LEMBAR PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul:

Gambaran Kemandirian Remaja dengan Pola Asuh Permisif

Adalah hasil karya saya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi manapun.

Adapun bagian-bagian tertentu dalam penulisan skripsi ini yang saya kutip dari hasil karya orang lain telah ditulis sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.

Apabila di kemudian hari ditemukan adanya kecurangan di dalam skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi dari Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, Juli 2012

Rida Masniari Nasution NIM : 061301071

(4)

Gambaran Kemandirian Remaja dengan Pola Asuh Permisif Rida Masniari Nasution dan Rahmi Putri Rangkuti

ABSTRAK

Kemandirian remaja adalah usaha remaja untuk dapat menjelaskan dan melakukan sesuatu yang sesuai dengan keinginannya sendiri setelah remaja tersebut mempelajari keadaan sekelilingnya (Steinberg, 2002). Menurut Hurlock (1999) salah satu faktor yang dapat mempengaruhi kemandirian individu adalah pola asuh. Pola asuh merupakan interaksi antara orangtua dengan remaja yang meliputi proses mendidik, membimbing, mendisiplinkan dan melindungi remaja untuk mencapai kedewasaan. Pola asuh permisif dimana orang tua hanya membuat sedikit perintah dan jarang menggunakan kekerasan dan kekuasaan untuk mencapai pengasuhan anak, pada umumnya remaja dengan pola asuh ini kurang mandiri, kurang bertanggungjawab dan suka menang sendiri (Baumrind dalam Santrock, 2003). Tujuan penelitian ini menggambarkan kemandirian remaja dengan pola asuh permisif.

Variabel dalam penelitian ini adalah kemandirian remaja. Populasi dalam penelitian ini adalah remaja baik laki-laki maupun perempuan dan sampel diambil berdasarkan karakteristik populasi yaitu: berusia 18-21 tahun, tinggal bersama orangtua dan pola asuh permisif. Sampel diperoleh melalui teknik non probability

secara purposive sampling dan berjumlah 100 orang. Alat ukur yang dipergunakan berbentuk skala Likert, yaitu skala kemandirian dan pola asuh permisif. Pengukuran reliabilitas menggunakan metode alpha cronbach dan

content validity dengan professional judgement.

Hasil utama dari penelitian ini adalah gambaran kemandirian remaja dengan pola asuh permisif. Dari skor kemandirian dengan mean = 96, standar deviasi = 21 maka diperoleh hasil kemandirian remaja dengan pola asuh permisif yang tergolong dalam kategori rendah tidak ada, 7 orang (7%) tergolong dalam kategori sedang dan 93 orang (93%) tergolong dalam kategori tinggi. Secara umum remaja yang diasuh dengan pola asuh permisif menunjukkan skor kemandirian yang tergolong tinggi.

(5)

Descriptive Autonomy of Adolescents with Permissive Parenting Rida Masniari Nasution dan Rahmi Putri Rangkuti

ABSTRACT

Autonomy of adolescents is an attempt adolescents to explain and do something as they wish after studying the circumstances surrounding the adolescent (Steinberg, 2002). According to Hurlock (1999) is one factor that may affect the independence of the individual is parenting. Parenting is an interaction between parents and adolescents that includes the process of educating, guiding, disciplining and protecting adolescents to reach maturity. Permissive parenting is parenting that few parents instruct and use the power or authority to care for children, in general adolescents with the style parenting are less independent, not responsible and selfish as (Baumrind in Santrock, 2003). The purpose of this study describes the independence of adolescents with permissive parenting.

The variables in this study is independence of adolescents. The population in this study were adolescents both male and female, and samples were taken based on the characteristics of the population: 18-21 years old, living with parents and permissive parenting. Samples obtained through the technique of non probability purposive sampling and totaled 100 people. Shaped measuring instrument used Likert scale, the scale independence and permissive parenting. Alpha reliability of measurement methods and content validity cronbach with professional judgment.

The main results of this study is the picture of adolescents independence with permissive parenting. Obtained a general overview of the minimum score, maximum score, mean score and standard deviation. Independence of the scores with mean = 96, standard deviation = 21, the results obtained independence permissive parenting teens that are in the low category did not exist, 7 people (7%) were classified in categories and 93 people (93%) fall into the category of high . In general, adolescents who are raised by permissive parenting showed a relatively high score of independence.

(6)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah S.W.T karena berkat rahmat dan hidayah-Nya maka penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Gambaran Kemandirian Remaja dengan Pola Asuh Permisif” ini. Puji syukur juga penulis panjatkan kepada Allah S.W.T yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kedua orangtua penulis sehingga mereka bisa terus-menerus memberikan semangat, motivasi, dan doanya kepada penulis yang memudahkan penulis dalam mengerjakan skripsi ini dan penulis bersyukur atas semua itu.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi persyaratan untuk mencapai gelar Sarjana Psikologi di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara. Tidak dapat disangkal butuh usaha yang keras dan kesabaran untuk menyelesaikannya. Selama proses penulisan skripsi ini, penulis menerima banyak bantuan dari berbagai pihak. Oleh sebab itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih atas segala bantuan yang diberikan dan sangat menghargai bantuan tersebut. Ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada :

1. Dekan Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara, Ibu Prof. DR. Irmawati, Psikolog.

2. Dosen pembimbing skripsi kak Rahmi Putri Rangkuti, M.Psi dan kak Silviana Realyta, M.Psi yang telah sabar memberikan ilmu, arahan, kerelaannya untuk meluangkan waktu membimbing penulis dalam mengerjakan skripsi ini dan segala kesabarannya.

3. Dosen penguji yang telah bersedia hadir untuk menguji hasil penelitian yang penulis ajukan.

(7)

4. Ibu Ika Sari Dewi, S.Psi, Psikolog selaku dosen pembimbing akademik yang telah membantu memberi pengarahan dan bimbingan kepada penulis selama masa perkuliahan dan penulisan skripsi ini hingga selesai.

5. Ibu Etty Rahmawati, M.Si yang telah membantu memberi banyak masukan dan membimbing pada penulis selama masa penulisan skripsi hingga skripsi ini selesai. Kak Dina Nazriani, M.Psi, kak Liza Marini, M.Psi, kak Debby Anggraini, M.Psi, Ibu Elvi Andriani, Psikolog yang juga telah memberikan masukan kepada peneliti selama proses penulisan skripsi dan seluruh staf pengajar Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara.

6. Pak Iskandar, Pak Aswan, Kak Ari, Kak Defi, bang Ronal yang telah banyak membantu saya dalam keperluan bantuan administrasi dan izin – izin lainnya selama masa penelitian hingga selesai.

7. Teman-teman yang telah banyak membantu dan memberi dukungan kepada penulis selama proses penyelesaian skripsi ini Wina, Dea, Kiki, Febri, Raja, Siti, Rina Melati, Margaret, Agus, kak Endang, Maria, bang Rayes, kak Mira, kak Kiki, kak Alya, kak Nita, kak Arum dan teman – teman lain yang tidak dapat saya sebutkan satu-persatu.

8. Rekan-rekan kerja di Exito Ipan, bang Ade, bang Mansur yang selalu memberi dukungan dan semangat untuk penulis agar segera menyelesaikan skripsi ini.

(8)

9. Bang Toji, kak Rini, bang Bona, tulang Irul, tulang Godang dan seluruh keluarga besar dari orangtua penulis yang telah memberikan semangat pada penulis.

10.Seluruh Pihak yang telah membantu dan namanya mungkin tidak tersebutkan, penulis ucapkan terima kasih sebesar-besarnya telah membantu penulis dalam menyelesaikan skiripsi ini.

Tanpa bantuan dan dukungan mereka semua mungkin skripsi ini tidak akan pernah selesai dan semoga pengorbanan dan jasa baik yang diberikan kepada penulis mendapat imbalan yang setimpal dari Allah SWT.

Walaupun demikian semua kekurangan dan kesalahan pada penulisan skripsi ini adalah karena kelalaian penulis sendiri, terutama kesalahan ketik. Sekali lagi penulis mohon maaf. Semoga tulisan sederhana ini ada manfaatnya.

Medan , Juli 2012

(9)

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL

HALAMAN PERNYATAAN

KATA PENGANTAR………. i

DAFTAR ISI……… iii

DAFTAR TABEL……… vi

DAFTAR GRAFIK………. viii

DAFTAR LAMPIRAN……… ix ABSTRAKSI BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG………. 1 B. RUMUSAN MASALAH………. 6 C. TUJUAN PENELITIAN……….. 6 D. MANFAAT PENELITIAN………. 6 1. Manfaat Teoritis……….... 6 2. Manfaat Praktis………. 6 E. SISTEMATIKA PENULISAN……… 7

BAB II LANDASAN TEORI A. KEMANDIRIAN REMAJA……… 9

1. Definisi Kemandirian Remaja………... 9

(10)

B. POLA ASUH PERMISIF………. 14

1. Definisi Pola Asuh Permisif……… 14

2. Dimensi Pola Asuh……… 15

3. Dimensi Pola Asuh Permisif……… 17

C. REMAJA………. 17

1. Definisi Remaja………. 17

2. Ciri – ciri Remaja……… 18

3. Tugas Perkembangan Remaja……… 19

D. POLA ASUH PERMISIF DENGAN KEMANDIRIAN REMAJA……… 19

BAB III METODE PENELITIAN A. VARIABEL PENELITIAN………... 22

1. Identifikasi Variabel Penelitian……… 22

2. Definisi Operasional Penelitian……… 23

B. POPULASI, SAMPEL DAN TEKNIK SAMPLING……….. 24

1. Populasi……….. 24

2. Sampel dan Teknik Sampling……… 25

C. INSTRUMENT ALAT UKUR……… 26

1. Skala Kemandirian……… 27

2. Skala Pola Asuh Permisif ………. 29

D. TUJUAN, VALIDITAS, UJI DAYA BEDA DAN RELIABILITAS ALAT UKUR……….. 31

(11)

2. Uji Validitas Alat Ukur………. 31

3. Uji Daya Beda……… 32

4. Uji Reliabilitas Alat Ukur………. 32

E. UJICOBA ALAT UKUR………. 33

1. Hasil Ujicoba Alat Ukur……… 33

2. Revisi Alat Ukur……… 34

F. PROSEDUR PELAKSANAAN PENELITIAN……….. 35

G. METODE ANALISA DATA……….. 36

BAB IV INTERPRETASI DATA DAN PEMBAHASAN A. GAMBARAN UMUM SUBJEK PENELITIAN……… 37

1. Pengelompokan Subjek Penelitian Berdasarkan Jenis Kelamin……… 37

2. Pengelompokan Berdasarkan Usia……… 38

3. Pengelompokan Berdasarkan Kedua Orangtua Masih Hidup……….. 39

B. HASIL PENELITIAN………. 39

1. Hasil Utama………... 39

2. Hasil Tambahan……… 41

C. PEMBAHASAN……… 44

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. KESIMPULAN……… 47

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Penggolongan Pola Asuh berdasarkan

Dimensi Pola Asuh……… 16 Tabel 2. Distribusi aitem Skala Kemandirian

Sebelum Ujicoba……… 27

Tabel 3. Cara Penilaian Skala Kemandirian... 27 Tabel 4. Distribusi aitem Skala Pola Asuh Sebelum Ujicoba………… 29 Tabel 5. Cara Penilaian Skala Pola Asuh Permisif... 30 Tabel 6. Distribusi aitem Skala Pola Asuh Setelah Ujicoba……… 34 Tabel 7. Distribusi aitem dalam Skala Pola Asuh

untuk penelitian……… 34 Tabel 8. Distribusi aitem Skala Kemandirian Setelah Ujicoba……….. 35 Tabel 9. Distribusi aitem dalam Skala Kemandirian

untuk penelitian……… 35 Tabel 10. Pengkategorisasian Pola Asuh Permisif………. 36 Tabel 11. Pengelompokan subjek berdasarkan jenis kelamin………….. 37 Tabel 12. Pengelompokan subjek berdasarkan usia………. 38 Tabel 13. Pengelompokan subjek berdasarkan

kelengkapan orangtua……… 39 Tabel 14. Gambaran umum skor kemandirian... 40 Tabel 15. Kemandirian ditinjau dari pola asuh... 40 Tabel 16. Kemandirian ditanjau dari perbedaan jenis kelamin………. 41

(13)

Tabel 17. Kemandirian Remaja ditinjau dari perbandingan

mean jenis kelamin……… 42 Tabel 18. Kemandirian ditinjau dari Perbandingan

(14)

DAFTAR GRAFIK

(15)

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN 1. Skala Penelitian

LAMPIRAN 2. Reliabilitas Alat Ukur

LAMPIRAN 3. Frequencies Data Kemandirian LAMPIRAN 4. Deskripsi Data Tambahan

Gambar

Tabel 1.  Penggolongan Pola Asuh berdasarkan

Referensi

Dokumen terkait

Merupakan suatu jenis komputer yang bisa digunakan untuk mengolah data yang bersifat kuantitatif (sangat banyak jumlahnya). Komputer Hibrid

1 15 xx 18 01 Koordinasi pelaksanaan kebijakan dan program pembangunan koperasi 1 15 xx 18 02 Peningkatan sarana dan prasarana pendidikan dan pelatihan perkoperasian 1 15 xx 18

Puji syukur dan terima kasih penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan kasihnya penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini dengan

dalam penelitian ini adalah:.. 1) Apakah accruals quality memiliki pengaruh terhadap cost of debt perusahaan ?. 2) Apakah audit quality memiliki pengaruh terhadap cost of debt

Dari kedua pengertian tersebut, dapat disimpulkan bahwa (Data Flow Diagram) DFD merupakan suatu cara atau metode untuk membuat rancangan sebuah sistem yang

Segala puji dan syukur penulis hanturkan kehadirat Tuhan Yesus Kristus atas segala kasih, karunia, dan berkatnya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang

 Dosen mengkaitkan antara gambar/video tersebut dengan pengalaman pembelajaran yang akan dilaksanakan pada pertemuan hari ini, yang didalamnya mengkaji dan mendiskusikan

BNI 31 Maret 2016 PENDAPATAN DAN BEBAN OPERASIONAL 1.  Pendapatan Bunga  a.. BNI