SURAT PERMOHONAN
Perihal : Permohonan Magang
Semester Ganjil 2015/2016
Kepada :
Yth, pimpinan PT. Badja Baru
Jalan Pangeran Sido ING Kenayan No. 88 RT018/07 Karang anyar, Ilir Barat II Palembang 30148
Sumatera Selatan Karang Anyar
Dengan Hormat
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Rafika Suriandari Nim : 01120302009
Program Studi : Kesekretariatan / DIII Konsentrasi : Manajemen Pemasaran
Mengajukan permohonan Praktek Kerja / Magang Periode Semester Genap
2015/2016 bersama ini saya melampirkan persyaratan Administrasi untuk mengikuti praktek kerja / magang sebagai berikut :
1. Foto copy Kartu Pengenal Mahasiswa (KPM) 2. Foto copy kwitansi spp semester ganjil 2015/2016 3. Foto copy KRS semester ganjil 2015/2016
4. Foto copy transkip nilai dari semesteR 1 s/d semester akhir 5. Foto copy KHS dari semester 1 s/d semester akhir
Demikian permohonan magang ini saya buat dengan sebenarnya , atas perhatian bapak/ibu berikan saya ucapkan terima kasih.
Palembang , 10 Agustus 2015