• Tidak ada hasil yang ditemukan

Soal PTS II Tema elas 3 SD

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Soal PTS II Tema elas 3 SD"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Soal Siap PTS/ UTS II Tema 7: Energi dan Perubahannya Kelas 3 SD/

MI Kurikulum 2013

1.Salah satu sumber energi di bumi yang terbesar adalah ....

2.Apa yang kamu ketahui tentang fotosintesis?

3.Cahaya matahari bermanfaat untuk tanaman/ tumbuhan untuk ....

4.Apakah angin termasuk salah satu sumber energi? Jelaskan!

5.Energi dapat berubah dari satu .... ke bentuk yang lainnya.

6.Kompor listrik adalah contoh di mana energi listrik bisa berubah menjadi energi ....

7.Bahan untuk membuat mainan kincir angin adalah ....

a. kertas origami c. plastisin

b. bubur kertas d. besi

8.Ada 35 gambar matahari dan 29 gambar listrik serta 41 gambar kincir angin. Ada berapa gambar jika semuanya digabung?

9.Tempat pertama kita belajar menghemat energi adalah di ....

a. rumah c. masyarakat

b. sekolah d. luar negeri

10.Minuman air putih yang sehat adalah tidakberwarnadan tidak berbau.

Kata yang dicetak tebal apabila diuraikan menurut suku kata menjadi....

a. Ber - warna

b. Berwar - na

c. Ber war na

d. Be rwar na

11.Jika melihat TV masih menyala sedangkan tidak ada orang yang menonton

lagi di rumah, tindakanmu adalah ....

a. membiarkan

(2)

b. mematikan

c. berteriak

d. menonton

12.Dalam kehidupan manusia sehari-hari, sinar matahari bisa dimanfaatkan untuk ....

13.Apa manfaat energi panas matahari bagi kehidupan kita?

Kalimat di atas merupakan kalimat ....

a.seru

b.tanya

c.aktif

d.dekoratif

14.Masalah energi seringkali menjadi pembahasan kita semua. Kata dasar dari pembahasanadalah ....

15.Kita harus meminum air mineral/ putih dalam sehari sebanyak ...

16.Buatlah kalimat menggunakan kata-kata berikut !

a. Kincir angin =

b. Energi listrik =

17.Tuliskan 2 contoh perubahan energi yang terjadi pada alat-alat yang kamu gunakan pada pagi hari!

18.Tuliskan minimal 2 cara menghemat bahan bakar !

19.Di rumah kita dapat menghemat energi dengan cara ....

a. membuang sampah sembarangan

b. mematikan keran air jika sudah penuh

c. menghidupkan semua alat listrik seharian

d. menabung dengan disiplin

20.Di sekolah kita dapat menghemat energi dengan cara, kecuali ....

a. mematikan komputer jika sudah selesai digunakan

(3)

b. menutup keran air selesai berwudhu

c. mematikan kipas angin dan lampu ketika tidak diperlukan

d. membakar sampah di halaman sekolah

Energi ada dua jenis, yaitu energi utama dan alternatif. Energi utama adalah yang banyak digunakan saat ini, yaitu energi bahan bakar minyak. Sedangkan energi alternatif adalah energi pengganti bahan bakar minyak yang dalam jangka panjang dapat terus dimanfaatkan. Contoh sumber energi alternatif adalah air, cahaya matahari, angin, gelombang laut, dan panas bumi.

21. Berdasarkan teks di atas, pengertian energi utama adalah ....

22. Sedangkan energi alternatif adalah ....

23.Kita wajib menghemat energi listrik. Katamenghemat kata dasarnya adalah ....

24.Ketika ibu menyetrika baju memakai setrika listrik, maka itu adalah merubah energi listrik menjadi energi ....

25.Memakai energi angin untuk memutar kincir angin merupakan merubah energi angin menjadi energi ....

Referensi

Dokumen terkait

Beberapa sumber energi alternatif yang banyak diguna- kan adalah matahari, angin, panas bumi, air, dan bahan bakar

Matahari merupakan sumber energi alternatif yang sangat penting bagi kelangsungan makhluk hidup di bumi.. Energi panas matahari dapat dimanfaatkan secara langsung oleh manusia

Adapun sumber daya energi non konvensional yang dapat digunakan sebagai alternatif pengganti minyak bumi adalah energi matahari, energi panas bumi, energi angin, energi pasang

Dampak akibat hutan gundul tidak hanya dirasakan oleh masyarakat di sekitar hutan gundul saja,namun dampak buruk dari hutan gundul bisa dirasakan oleh seluruh masyarakat

9.Apakah kamu tahu permainan egrang yang juga termasuk olahraga tradisional?. Jelaskan yang kamu ketahui tentang

Dengan media puzzle, siswa dapat menjelaskan cara memanfaatkan berbagai sumber energi alternatif (matahari, air, angin, dan panas bumi) dengan benar.. Dengan media puzzle, siswa

Dengan Menganalisis sumber energi, perubahan bentuk energi, dan sumber energi alternatif (angin, air, matahari, panas bumi, bahan bakar organik, dan nuklir) dengan benar ,

3.5 Mengidentifikasi berbagai sumber energi, perubahan bentuk energi, dan sumber energi alternatif (angin, air, matahari, panas bumi, bahan bakar organik, dan