• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Bahrul Maghfiroh

Mata Pelajaran : IPS

Kelas/Semester : IX (Sembilan)/Genap

Materi Pokok : Indonesia dari Masa Kemerdekaan Hingga Masa

Reformasi

Alokasi Waktu : 2 x 40’ (1 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleran, gotong royong), santun, dan percaya diri dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori kebangsaan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Nilai Karakter

3.4 Menganalisis kronologi,

perubahan dan kesinambungan ruang (geografis, politik, ekonomi, pendidikan, sosial, budaya) dari awal

kemerdekaan sampai awal reformasi.

3.4.3 Mengidentifikasi perkembangan politik dan ekonomi di Indonesia pada masa orde baru

3.4.4 Mengaitkan perkembangan politik dan ekonomi pada masa kemerdekaan

dengan masa orde baru Cinta Tanah Air,

Jujur, Kerjasama, percaya diri, bertanggung jawab

4.4 Menyajikan hasil analisis

kronologi, perubahan dan

kesinambungan ruang

(geografis, politik, ekonomi, pendidikan, sosial, budaya) dari awal kemerdekaan sampai awal reformasi.

4.4.4 Menyajikan timeline kronologi perkembangan ekonomi dari masing-masing Rapelita pada masa orde baru (1966-1998).

C. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui tayangan video perkembangan politik dan ekonomi di Indonesia pada masa orde baru

https://www.youtube.com/watch?v=IkwCaaeRnwo, peserta didik dapat mengidentifikasi

perkembangan ekonomi di Indonesia pada masa orde baru secara cermat;

2. Dengan berdiskusi kelompok, peserta didik dapat membandingkan perkembangan politik dan ekonomi pada masa awal kemerdekaan dengan masa orde baru secara kritis;

3. Dengan berdiskusi kelompok, peserta didik dapat menyajikan timeline kronologi perkembangan ekonomi dari masing-masing Rapelita pada masa orde baru (1966-1998)dengan baik.

(2)

2

D. Materi Pembelajaran

1. Materi Pembelajaran Reguler:

1) Perkembangan Politik dan Ekonomi Masa awal kemerdekaan (1945-1966) 2) Perkembangan Politik dan Ekonomi Masa Orde Baru (1966-1998)

2. Materi Pembelajaran Pengayaan:

1) Kehidupan Masyarakat Indonesia pada aspek geografis,

sosial dan budaya

Masa awal

kemerdekaan

3. Materi Pembelajaran Remedial

1) Perkembangan Politik dan Ekonomi Masa awal kemerdekaan (1945-1966) 2) Perkembangan Politik dan Ekonomi Masa Orde Baru (1966-1998)

E. Pendekatan dan Model Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik

2. Metode : Diskusi

3. Model Pembelajaran : Problem Based Learning via Whatsapp dan Zoom

F. Media dan Sumber Belajar 1) Media

a) video kondisi Politik dan Ekonomi Indonesia masa orde baru b) tayangan slide Power point (ppt) yang telah disiapkan

2) Sumber Belajar : Buku Siswa IPS kelas IX, Buku IPS lain yang relevan, internet, serta sumber lain yang relevan G. Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan Sintaks Model Problem Based Learning

Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

Pendahuluan

Syncronus

1.

Pembelajaran di awali dengan cek presensi dan

persiapan melalaui WhatsApp, serta membagi tautan

zoom.

2.

Peserta didik bersama guru saling menyampaikan

salam dan bersama mengkondisikan kesiapan belajar. (4C/Colaboration)

3.

Berdoa bersama dipimpin oleh peserta didik yang

masuk zoom pertama kali. (PPK/Religi dan Kedisiplinan)

4.

Guru memberi motivasi dengan menyanyikan salah

satu lagu nasional. (PPK/Nasionalisme)

5.

Guru menghubungkan materi yang telah dipelajari

pada pertemuan sebelumnya yakni materi kondisi politik dan ekonomi awal kemerdekaan dengan dengan materi yang akan dipelajari pada pertemuan kali ini.

6.

Peserta didik dan guru saling bertanya-jawab

mengenai keterkaitan materi sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari. (4C/Communication)

7.

Guru menyampaikan tujuan dan tahapan pembelajaran

serta metode penilaian ketercapaian IPK melalui tayangan power point yang telah disiapkan.

(3)

3

Kegiatan Sintaks Model Problem Based Learning

Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu Kegiatan Inti Asyncronus Tahap – 1 Orientasi Masalah KEGIATAN LITERASI

Peserta didik dihadapkan pada suatu masalah yakni kondisi krisis pada awal masa orde baru. Kemudian guru memulai kegiatan PBM dengan mengajukan pertanyaan, anjuran mencari informasi, dan aktivitas belajar lainnya yang mengarah pada pendalaman permasalahan.

a. Peserta didik diminta mengamati video perkembangan politik dan ekonomi di Indonesia pada masa orde baru https://www.youtube.com/watch?v=IkwCaaeRnwo

Setelah melakukan pengamatan, peserta didik diminta menyampaikan beberapa alternatif penyelesaian masalah sebagai modal awal pengetahuan peserta didik mengenai materi. 10 menit Tahap – 2 Mengorganis asikan Siswa untuk Belajar COLLABORATION (KERJASAMA)

Merumuskan pertanyaan, masalah, atau topik yang akan diselidiki. (4C/Critical Thinking)

a) Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok kecil dengan guru sebagai admin utama grup whatsapp pada masing-masing grup kecil untuk memantau proses diskusi

b) Peserta didik diminta mendiskusikan dalam kelompok untuk Peserta didik diminta mendiskusikan dalam kelompok untuk merumuskan beberapa pertanyaan mengenai kondisi krisis pada awal orde lama. Pertanyaan diarahkan pada hal-hal yang substantif terkait dengan tujuan pembelajaran. Contoh:

 Kondisi akhir masa orde lama sebagai penyebab

kondisi politik dan ekonomi masa orde baru

 Penguatan nilai-nilai pancasila,

 Rapelita,

 Penguatan stabilitas nasional,

 Membuka pintu investasi.

c) Peserta didik diajak untuk menyeleksi apakah pertanyaan yang dirumuskan sudah sesuai dengan tujuan pembelajaran. Jika belum sesuai, peserta didik diminta memperbaiki rumusan pertanyaannya dengan panduan guru.

Memberi kesempatan kepada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin masalah yang relevan

(4)

4

Kegiatan Sintaks Model Problem Based Learning

Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu

dengan bahan pembelajaran, kemudian memilah beberapa yang dianggap penting serta merumuskan

dalam bentuk jawaban sementara atas

pertanyaan/masalah.

c) Peserta didik diminta mendiskusikan dalam kelompok untuk menemukan solusi atas beberapa permasalahan yang telah dirumuskan sesuai dengan apa yang diketahui (jawaban sementara) dan diskusi pendapat antar peserta didik mengenai topik yang sama.

Tahap – 3 Membantu Penyelidikan Mandiri dan Kelompok COLLABORATION (KERJASAMA)

Kegiatan penyelidikan informasi, fakta, maupun data. (4C/Critical Thinking)

Mengumpulkan Data

a) Peserta didik diminta mencari informasi tentang perkembangan Politik dan ekonomi indonesia pada masa orde baru.

b) Peserta didik dapat mencari informasi/data dengan membaca uraian tentang perkembangan Politik dan ekonomi indonesia pada masa Orde Baru yang terdapat di dalam Buku Siswa.

c) Peserta didik dapat mencari informasi melalui sumber yang lain seperti buku referensi yang relevan atau browsing di internet.

Mengolah dan Menganalisis Data

a) Peserta didik diminta mengolah dan menganalisis data atau informasi yang telah dikumpulkan dari berbagai sumber dengan menyortir jawaban yang sesuai. b) Peserta didik diminta berdiskusi untuk menjawab

pertanyaan yang telah dirumuskan.

c) Peserta didik diminta untuk mengambil kesimpulan dan menulis jawaban atas pertanyaan yang telah dirumuskan. 20 menit Tahap – 4 Menyajikan Hasil Karya COLLABORATION (KERJASAMA)

Pada tahap ini peserta didik menyiapkan hasil karya tentang penyelesaian masalah kemiskinan pada awal orde baru yang terkait dengan kondisi akhir sistem demokrasi terpimpin secara cermat, serta menyusunnya dalam bentuk

timeline kronologi perkembangan ekonomi dari

masing-masing Rapelita sebagai bentuk pengentasan kemiskinan pada masa orde baru. (4C/Creativity)

a) Peserta didik dalam kelompok diminta

mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya dalam bentuk timeline melalui zoom.

b) Kelompok lain diminta memberi tanggapan dan saran atas hasil diskusi kelompok yang presentasi.

c) Peserta didik bersama guru mengambil simpulan atas

jawaban dari pertanyaan pada masing-masing

kelompok.

(5)

5

Kegiatan Sintaks Model Problem Based Learning

Deskripsi Kegiatan Alokasi

Waktu Tahap – 5 Analisis dan Evaluasi Proses Pemecahan Masalah

Tahap Analisis dan Evaluasi adalah penguatan kembali intisari materi melalui penarikan kesimpulan yang dapat dijadikan prinsip umum dan berlaku untuk semua kejadian atau masalah yang sama, dengan memperhatikan hasil verifikasi.

 Peserta didik bersama guru mengambil simpulan atas

jawaban dari pertanyaan.

5 menit

Penutup Syncronus

1. Guru dan peserta didik saling memberikan penjelasan atas pertanyaan yang disampaikan.

2. Peserta didik diingatkan untuk menyempurnakan

timeline untuk dikumpulkan kepada guru.

3. Peserta didik bersama dengan guru bersama

melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran terkait dengan penguasaan materi, pendekatan dan model pembelajaran yang digunakan.

4. Peserta didik diingatkan untuk membaca materi pada pertemuan selanjutnya.

5 menit

H. Penilaian

1. Teknik Penilaian

a. Sikap : Observasi/Jurnal

b. Pengetahuan : Tes Lisan, Penugasan

c. Keterampilan : Non Tes yaitu menggunakan observasi pada kegiatan diskusi dan presentasi

serta produk hasil diskusi berupa infografis. 2. Instrumen penilaian

a. Sikap (pada buku jurnal penilaian sikap), contoh format penilaian sikap terlampir.

b. Pengetahuan (terlampir)

c. Keterampilan (pada buku jurnal penilaian keterampilan), contoh format penilaian keterampilan

terlampir.

3. Pembelajaran Remedial

Pembelajaran remedial dilakukan dalam pemberian materi ulang dan tugas tratmen khusus bagi peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar sesuai hasil analisis penilaian

4. Pembelajaran Pengayaan

Berdasarkan analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diberi kegiatan pembelajaran pengayaan untuk perluasan dan/pendalaman materi dengan mempelajari Kehidupan

Masyarakat Indonesia pada aspek geografis,

sosial dan budaya

Masa orde baru.

Mengetahui, Malang, 10 Juli 2020

Kepala SMP Bahrul Maghfiroh, Guru Mata Pelajaran,

Risman Heli, S.Si Agung Dwi Bahtiar El, S.Pd

(6)

6

LAMPIRAN INSTRUMEN PENILAIAN

A. PENILAIAN SIKAP I. Teknik penilaian:

observasi/jurnal II. Instrumen penilaian

1. JURNAL PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL Nama Sekolah : SMP Bahrul Maghfiroh Mata Pelajaran : IPS

Kelas/Semester : IX A /Genap Tahun Pelajaran : 2020/2021 Petunjuk:

1. Kegiatan pengamatan dilakukan selama proses (jam) pembelajaran

2. Pencatatan hanya pada perilaku ekstrim yang ditunjukkan oleh seorang siswa

No. Waktu/ Tanggal

Nama

Siswa Catatan Perilaku

Butir Sikap

Ttd Tindak Lanjut

Contoh 1/7/2020 Si A Tidak fokus dalam berdoa Ketakwaan - Pembinaan

(7)

7

2. JURNAL PENILAIAN SIKAP SOSIAL

Nama Sekolah : SMP Bahrul Maghfiroh

Mata Pelajaran : IPS

Kelas/Semester : IX A/Genap Tahun Pelajaran : 2020/2021 Petunjuk:

1. Kegiatan pengamatan dilakukan selama proses (jam) pembelajaran

2. Pencatatan hanya pada perilaku ekstrim yang ditunjukkan oleh seorang siswa

No. Waktu/ Tanggal

Nama

Siswa Catatan Perilaku Butir Sikap

Ttd Tindak Lanjut

Contoh 01/02/18 Si X Khadiran telat. Kepedulian - Pembinaan

Contoh 04/02/18 Si Z Tiba-tiba keluar zoom tanpa izin. Kejujuran - Pembinaan Contoh 21/02/18 Si A Aktif dalam diskusi kelompok via

(8)

8

B. PENILAIAN PENGETAHUAN

a) Tes Tertulis

Penilaian pengetahuan dilakukan dengan memberikan nilai benar pada jawaban dari pertanyaan yang diberikan secara lisan, tertulis, atau penugasan. Adapun format dari rubrik penilaian pengetahuan telah disampaikan di petunjuk umum buku guru. KISI-KISI SOAL

No. KD Materi Indikator soal Bentuk

Soal Jlh. Soal 1. 3.4 Menganalisis kronologi, perubahan dan kesinambungan ruang (geografis, politik, ekonomi, pendidikan, sosial, budaya) dari awal kemerdekaan sampai awal reformasi.

Kondisi Politik dan Ekonomi masa orde baru

1) Perkembangan Politik 2) Perkembangan

Ekonomi

1. Menjelaskan pengertian Masa Orde Baru;

2. Menjelaskan hubungan Tritura dengan dimulainya Masa Orde Baru;

3. Menganalisis perkembangan politik pada Masa Orde Baru;

4. Menganalisis perkembangan ekonomi Indonesia pada Masa Orde Baru; 5. Menjelaskan keterkaitan kondisi

ekonomi masa terpimpin dengan masa orde baru; Uraian Uraian Uraian Uraian Uraian 1 1 1 1 1 Jumlah soal 15 BUTIR SOAL:

1. Jelaskan yang dimaksud dengan Masa Orde Baru!

2. Jelaskan hubungan Tritura dengan dimulainya Masa Orde Baru! 3. Bagaimana kondisi politik Negara di Masa Orde Baru? 4. Bagaimana kondisi ekonomi Negara di Masa Orde Baru?

5. Jelaskan kehidupan sosial masyarakat Indonesia pada Masa Orde Baru! RUBRIK PENILAIAN DAN PEDOMAN PENSKORAN

No. Kunci Jawaban Skor Bobot

1. Masa Orde Baru adalah sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Suharto di Indonesia. 1 20 2. Demo mahasiswa terhadap pemerintahan Presiden Soekarno pada Masa Demokrasi Terpimpin

agar dipenuhinya Tiga Tuntutan Rakyat atau Tritura membuat Presiden Soekarno mengeluarkan surat perintah kepada Letjen Suharto melalui Supersemar untuk memulihkan keamanan dan kewibawaan pemerintah. Tugas memulihkan keamanan dan kewibawaan pemerintah ini berhasil dilaksanakan oleh Letjen Suharto sampai pada dipercayakannya oleh rakyat untuk menjadi presiden yang baru.

1 20

3. Langkah-langkah yang dilakukan pemerintah Orde Baru untuk penataan stabilitas politik Indonesia adalah sebagai berikut: 1) Pemulihan politik luar negeri bebas aktif; 2) Pemulihan hubungan dengan Malaysia; 3) Kembali menjadi anggota PBB; 4) Ikut memprakarsai pembentukan ASEAN.

1 20 4. Pada masa Orde Baru pemerintah berhasil merubah kondisi ekonomi negara yang terpuruk

disebabkan laju inflasi yang sangat tinggi menjadi kondisi ekonomi yang stabil. Perekonomian Indonesia berada dalam kondisi stabil dan berkembang pesat setelah pemerintah melaksanakan program ekonomi yaitu kebijakan ekonomi jangka pendek dan kebijakan ekonomi jangka panjang.

1 20

5. Masa demokrasi terpimpin tidak dapat berfokus penuh pada peningkatan kesejahteraan, mengingat masih dalam upaya mempertahankan kemerdekaan dengan berbagai pertempuran. Keterbatasan perdagangan internasional membuat indonesia tidak memiliki devisa lebih, sehingga ekonomi rakyat belum begitu stabil. Sedangkan pada masa Orde Baru kondisi kehidupan ekonomi masyarakat lebih membaik dan lebih sejahtera yang dapat dilihat dari penurunan angka kemiskinan dan peningkatan pendapatan perkapita.

1 20

Jumlah 5 100

Skor perolehan

Nilai = --- x Bobot soal Skor maksimal

(9)

9

b) Observasi Terhadap Diskusi, Tanya Jawab dan Percakapan

Mata pelajaran : IPS Kelas/Semester : IX A/Genap

Sub Pokok Bahasan : Kondisi Politik dan Ekonomi masa orde baru

No. Nama Peserta Didik

Pernyataan Skor Nilai Pengungkapan gagasan yang orisinal Kebenaran konsep Ketepatan penggunaan istilah Ya T id ak Ya T id ak Ya T id ak 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. Keterangan Skor : Ya = 1 Tidak = 0 Skor perolehan Nilai = --- x 100 Skor maksimal Kriteria Nilai A = 86 – 100 : Baik Sekali B = 71– 85 : Baik C = 56 – 70 : Cukup D = ≤ 55 : Kurang

(10)

10

C. PENILAIAN KETERAMPILAN

Berupa Observasi Kegiatan Diskusi dan Presentasi KISI-KISI

No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Bentuk

Penilaian 1 4.4 Menyajikan hasil analisis

kronologi, perubahan dan kesinambungan ruang (geografis, politik, ekonomi, pendidikan, sosial, budaya) dari awal kemerdekaan sampai awal reformasi

Masa orde baru

1) Perkembangan Politik 2) Perkembangan Ekonomi 4.4.4 Menyajikan timeline kronologi perkembangan ekonomi dari masing-masing Rapelita pada masa orde baru (1966-1998). Penilaian Kinerja dan hasil Proyek berupa timeline beru LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN - UNJUK KERJA 1. Penilaian Kinerja Diskusi dan Presentasi

Dilaksanakan pada saat proses pembelajaran, saat siswa menyampaian hasil diskusi tentang Masa Orde Baru (1966-1998)

(11)

11

LEMBAR OBSERVASI KINERJA DISKUSI DAN PRESENTASI

Mata pelajaran : IPS Sub Pokok Bahasan : Masa orde baru

Kelas/Semester : IX A/Genap

No. Nama Siswa

Aspek Penilaian Jumlah Skor Nilai Akhir Predikat Keterangan Berpartisipasi dalam mempersiapkan bahan diskusi Memberikan pendapat dalam memecahkan masalah Memberikan komentar terhadap hasil kerja kelompok lain Mengajukan pertanyaan ketika belajar di kelas Menulis dengan rapi dengan menggunakan bahasa yang sesuai dengan EYD 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 Max:20 100 A, B, C, atau D 1. Keterangan Skor : Baik sekali = 4 Baik = 3 Cukup = 2 Kurang = 1 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. Skor perolehan Nilai =--- x 100 Skor maksimal 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. Kriteria Nilai A = 86 – 100 : Baik Sekali B = 71– 85 : Baik C = 56 – 70: Cukup D = ≤ 55 : Kurang 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28.

Referensi

Dokumen terkait

[r]

i.e. intervals in 1-D, are closed intervals so that touching grains have an end-point in common.) To see this, observe that any point t ∈ U is not covered because the grains

[r]

Dalam pasar oligopoli ini harga yang keluar tidak cepat naik atau turun, bisa dikatakan harga selalu stabil dan tidak mudah berubah, mungkin saja karena penjualan

Kegiatan menulis merupakan aktivitas motorik halus dalam buku (Rahyubi, 2012, hlm.. Didefinisikan sebagai keterampilan yang memerlukan kemampuan untuk mengoordinasikan

H1 : â1 = 0 ; Terdapat pengaruh tidak langsung antara keadilan prosedural terhadap kinerja manajerial dengan partisipasi penganggaran sebagai variabel

Berdasarkan hasil evaluasi administrasi, teknis, evaluasi harga serta evaluasi penilaian kualifikasi penawaran oleh Pokja ULP Pengadaan Barang/Jasa Bidang Pengairan, Cipta

Pertama, Partisipasi politik masyarakat dalam Partai Perindo di Kecamatan Mejobo yaitu menjadi Pengurus Partai Perindo, menghadiri perkumpulan Partai Perindo dalam rangka