• Tidak ada hasil yang ditemukan

METODE PENELITIAN DALAM AKUNTANSI: PENGANTAR KULIAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "METODE PENELITIAN DALAM AKUNTANSI: PENGANTAR KULIAH"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

Aji Dedi Mulawarman

Minggu Pertama 12 September 2011

Submission to Allah's Will is the best companion; Wisdom is the noblest heritage;

Theoretical and practical knowledge are the best signs of distinction; Deep thinking will present the clearest picture of every problem.

(Ali bin Abi Thalib – Nahjul Balaghah)

METODE PENELITIAN DALAM

(2)

INFORMASI DOSEN

 Nama: Dr. Aji Dedi Mulawarman, MSA.

 Alamat rumah: Perum Persada Bhayangkara Singhasari Blok N16-20, Pagentan, Singosari, Malang, 65153.

 Kontak: 081 555 600 745

 Email kuliah: [email protected]

 Blog: http://ajidedim.wordpress.com

 Website: http://ajidedim.com

 Konsultasi dan diskusi: Setiap hari Senin 09.00-10.30 di Ruang Dosen Gedung PPA Lama Lantai 1

(3)

TUGAS MAHASISWA

Tugas Mingguan (20%)

 Individu: Refleksi Batin Spiritual berbentuk Diary.

 Kelompok: Review materi kuliah

Kuis dan Pre-Test (20%)

Aktivitas Kelas (20%)

 Presentasi, diskusi, kerja kelompok

Ujian Tengah Semester (20%)

 Proposal Riset Akuntansi Kuantitatif

Ujian Akhir Semester (20%)

(4)

Ketentuan Umum Tugas

 Setiap minggu mahasiswa mengumpulkan tugas refleksi batin spiritual

(RBS) sesuai materi yang ditentukan dosen, dalam bentuk tulisan tangan, minimal dua halaman folio bergaris. RBS Dikumpulkan sebelum kuliah

dimulai

 Setiap kelompok mengumpulkan tugas review materi (RM) mingguan,

dikirim via emal [email protected] maksimal sehari sebelum kuliah dimulai. Minimal 3 halaman 1,5 spasi kertas a4 font arial 11

 Kelompok yang bertugas presentasi mengumpulkan print-out review materi dan ppt. RM dikumpulkan sebelum kuliah berlangsung

 Cara menuliskan tugas, di sudut kiri atas kertas tugas dicantumkan nama, kelompok berapa (untuk tugas kelompok), kelas, tugas minggu ke, tanggal, materi, tema. Setelah informasi di atas dituliskan, baru dituliskan isi dari

tugas

Mahasiswa yang mengumpulkan tugas tidak sesuai minggu dan tanggal yang ditentukan dianggap tidak mengumpulkan

Subject email, nama file word dan ppt: contoh - mpcd_m1_k1 (mpcd=metpen kelas cd; m1=minggu kesatu; k1=kelompok 1)

(5)

REFERENSI

 Smith, Malcolm. 2008. Research Methods in Accounting. SAGE Publication.

 Sekaran, Uma. 2007. Business Research Methods.

 Indriantoro dan Supomo. 1997. Metodologi Penelitian untuk Akuntansi dan Bisnis.

 Sugiyono. 2010. Memahami Penelitian Kualitatif. Penerbit Alfabeta. Bandung

 Willis, Jerry W. 2007. Foundations of Qualitative Research: Interpretive and Critical Approaches

(6)

Proses Berpikir dan Mencari Pengetahuan

Manusia

Berpikir (Homo sapiens)

Berpikir dan Berzikir (Ulil Albab) Jawaban Primordial Ilmu (Science) Problem Solving Tradisi/Budaya Filsafat Mempertanyakan Realitas Pengetahuan (Knowledge)

(7)

SARANA MENDAPATKAN

PENGETAHUAN

Panca Indera

Akal (Rasio)

Rasa/Batin/Emosi

Spiritual

Wahyu

(8)

TEORI

Pertanyaan dan jawaban menjadi sebuah penelitian

atau memiliki substansi keilmuan bahkan membentuk

teori, ketika subyek atau obyek yang dipertanyakan

tersebut diamati dan diteliti secara mendalam,

diidentifikasi secara sistematis, melalui kerangka

berfikir yang terorganisir.

Teori menurut Indriantoro dan Supomo (1999)

merupakan penjelasan atau keterangan mengenai

fenomena alam. Sedangkan penelitian menurut

Indriantoro dan Supomo merupakan kegiatan yang

bertujuan untuk mengembangkan pengetahuan. Ilmu

merupakan bagian dari pengetahuan yang memiliki

kriteria tertentu. Penelitian dengan demikian

(9)

ILMU (

SCIENCE

)

Tujuan penelitian sebenarnya adalah untuk

memperoleh pengetahuan yang dapat menjawab

pertanyaan atau memecahkan masalah serta bila

memungkinkan membentuk teori dan berakhir

pada ilmu (

science).

Ilmu atau

science

dengan demikian secara literer

dapat didefinisikan secara mudah sebagai

akumulasi dari pengetahuan yang sistematik

(Goode dan Hatt 1952, 7).

(10)

Aktivitas Riset

Ilmu

Penelitian

Teori

Membentuk Teori Menguji Teori

Fenomena

(11)

AKUNTANSI SEBAGAI ILMU

Akuntansi sebagai salah satu cabang dari ilmu pengetahuan

(

accounting as a part of science

) tidak pernah lepas dari

pertanyaan-pertanyaan.

Baik mempertanyakan dirinya sendiri, seperti banyak

dipertanyakan oleh kalangan akuntan maupun di luar akuntan.

Seperti misalnya, apakah akuntansi itu ada, eksis? Atau,

apakah akuntansi itu ilmu, teknologi, teknik, seni atau sekedar

alat bagi organisasi? Juga dapat terjadi misalnya

mempertanyakan kegunaan akuntansi bagi organisasi atau

lingkungan di luar dirinya, maupun pertanyaan di seputar

proses, prosedur, hubungannya dengan ilmu lainnya, dan lain

sebagainya, dan lain sebagainya.

Banyak pertanyaan yang dapat dijawab dengan memuaskan,

banyak pula yang sampai sekarang tidak memiliki jawaban

utuh, atau bahkan tak terjawab sama sekali.

(12)

AKUNTANSI SEBAGAI ILMU

Apabila memang akuntansi dianggap sebagai ilmu, maka

Akuntansi harus penuh dengan pertanyaan yang harus

dipecahkan secara sistematis dalam kerangka keilmuan,

baik menggunakan metode riset (

research methods)

berbasis pada model “scientific methods”

maupun melalui

cara

“naturalistic approach”.

Scientific methods

biasanya digunakan untuk menjawab

pertanyaan-pertanyaan keilmuan berdasarkan pada

metode ilmu-ilmu alam

(natural science).

Naturalistic approach

biasanya digunakan untuk menjawab

pertanyaan-pertanyaan keilmuan berdasarkan pada

metode ilmu-ilmu sosial

(social science).

Berdasarkan dinamika pertanyaan sekaligus jawaban atas

akuntansi itu pulalah maka akuntansi dapat dikatakan

sebagai ilmu

(13)

METODOLOGI & METODE

PENELITIAN -1

Metode penelitian menekankan pada teknis (technical)

yang berhubungan dengan “conduct of research”.

Artinya, metode penelitian merupakan teknis

bagaimana penelitian dilakukan secara sistematis

untuk menjawab pertanyaan penelitian.

Sedangkan metodologi penelitian lebih menekankan

pada filosofi yang mendasari pilihan penggunaan

metode riset.

Artinya, metodologi penelitian merupakan pembahasan

mengenai substansi-substansi dan nilai-nilai (values)

yang mendasari dari penggunaan metode riset yang

dipilih untuk menjawab pertanyaan penelitian.

(14)

METODOLOGI & METODE

PENELITIAN - 2

Metodologi penelitian misalnya membahas

mengenai

values

dan substansi

scientific methods

yang berasal dari sistematika dan tata aturan

ilmu-ilmu alam. Bagi

scientific methods

penelitian harus

bebas nilai (

value free

) dan bersifat obyektif.

Sedangkan values dan substansi metode

penelitian dari

naturalistic methods

haruslah sarat

nilai (

value laden

) dan bersifat subyektif.

Perbedaan antara kedua metode di atas kemudian

memunculkan apa yang kemudian disebut dengan

Paradigma (

Paradigm

) atau

Worldview

(15)

PARADIGMA

Fungsionalis/positivis

Interpretif

Kritis

Posmodern

Religius

(16)

METODE PENELITIAN

Metode penelitian adalah teknis yang

berhubungan dengan “

conduct of research”,

bagaimana penelitian dilakukan secara

sistematis berdasarkan prosedur yang

ditentukan.

Berdasarkan pada peta paradigmatik atas

ilmu dan riset di atas, kita dapat

menyimpulkan secara sederhana, beberapa

cara pandang bagaimana kita melakukan

(17)

1. Identifikasi Masalah Secara Umum 2. Pemilihan Topik

3. Penentuan Pendekatan Riset 4. Formulasi Rencana Riset

5. Pengumpulan Informasi 6. Analisa Data

7. Presentasi Temuan

(18)

PROSES RISET -1

 Identifikasi Masalah Secara Umum. Persempit fokus masalah dari akuntansi secara umum menjadi konteks akuntansi yang

mengarah pada akuntansi keuangan, akuntansi manajemen,

auditing, pendidikan akuntansi, sistem informasi akuntansi, etika bisnis dan profesi, akuntansi syariah, akuntansi sektor publik,

akuntani perpajakan atau lainnya.

 Pemilihan Topik. Spesifikasi sub konteks akuntansi yang dipilih pada point 1 dengan memilih topik yang relevan.

 Penentuan Pendekatan Riset. Tentukan pendekatan metode penelitian sesuai paradigma. Penentuan metode penelitian disesuaikan dengan tujuan penelitian. Pendekatan penelitian

nantinya akan menentukan bagaimana penelitian dilangsungkan, apakah dilakukan secara statistik, interpretif, kritis, posmo, atau religius.

(19)

PROSES RISET - 2

Formulasi Rencana Riset. Susun rencana penelitian sesuai

tujuan dan target, tentukan cara dan alat, timeline, serta

tempat penelitian.

Pengumpulan Informasi. Koleksi data dapat dilakukan

dengan baik apabila kita telah mengetahui apa yang kita

ingin tahu dan tujuan dari penelitian

Analisa Data. Metode analisa data dilakukan sesuai

dengan metode penelitian yang dipilih, baik dilakukan

secara manual maupun dengan alat bantu komputerisasi

seperti software pendukung.

Presentasi Temuan. Membuat laporan penelitian dan

presentasi hasil dalam forum seminar atau ujian di

lingkungan kampus.

(20)

TUGAS MINGGU DEPAN

• TULISLAH DENGAN RASIO. Manusia memiliki beberapa sarana untuk mendapatkan ilmu. Sebutkan dan jelaskan masing-masing.

• Cari bahan yang berkenaan dengan maskulinitas dan modernitas. Jelaskan hasil diskusi di kelas mengapa Jeans dan Kerja penting bagi wanita sekarang berdasarkan bahan mengenai maskulinitas dan modernitas?

• TULISLAH DENGAN HATI. Berdasarkan sarana untuk mendapatkan ilmu yang saudara miliki, cobalah lakukan integrasi ketiganya. Setelah itu lakukan beberapa tahapan berikut:

 Carilah masalah penelitian yang saudara sukai dalam konteks akuntansi.

 Spesifikasikan masalah penelitian akuntansi yang telah saudara pilih di atas sesuai

dengan topik yang relevan.

Referensi

Dokumen terkait

EVA > 0, maka telah tejadi nilai tambah ekonomis (NITAMI) dalam perusahaan, sehingga semakin besar EVA yang dihasilkan maka harapan para penyandang dana dapat

Teknik analisis yang digunakan adalah metode analisis deskriptif dengan menggunakan distribusi frekuensi untuk menggambarkan pengaruh pelayanan dan fasilitas terhadap

Selain itu, kucing yang super subur, yaitu, seorang betina dapat kawin dengan lebih dari satu jantan ketika ia berada dalam panas, yang berarti anak-anak kucing yang berbeda

Puji dan syukur kepada Tuhan Yesus Kristus atas segala berkat, rahmat, serta penyertaan- Nya sehinga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik Pada kesempaan ini

Hasil penelitian tersebut di dukung oleh penelitian – penelitian sebelumnya yang mengungkapkan bahwa pengetahuan lingkungan berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat

Sementara pertanyaan dengan respon paling rendah adalah model pembelajaran berdasarkan masalah (PBL) yang dilaksanakan memotivasi siswa untuk belajar (75,86%),

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesiapsiagaan keluarga dalam menghadapi KLB DBD dan untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikap, rencana tanggap

Pengecualian dari instrumen ekuitas AFS, jika, pada periode berikutnya, jumlah penurunan nilai berkurang dan penurunan dapat dikaitkan secara obyektif dengan sebuah