• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Penerapan Sistem Manajemen Kesetan Dan Kesehatan Kerja (SMK3) Di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

ANALISIS PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (SMK3) DI PT MADJIN CRUMB RUBBER

FACTORY INDRAPURA KABUPATEN BATUBARA TAHUN 2014

Latar belakang: PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara adalah perusahaan yang bergerak dibidang pengolahan karet, mempekerjakan lebih dari 100 orang dan mempunyai resiko tinggi terhadap bahaya sehingga perlu penerapan SMK3. Metode penelitian : jenis penelitian adalah observasi deskriptif. Populasi pada penelitian ini adalah semua tenaga kerja di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014 yang berjumlah 220 orang dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian: tingkat pencapaian penerapan SMK3 berdasarkan 166 kriteria Audit SMK3 di PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Kabupaten Batubara Tahun 2014 diperoleh pemenuhan tingkat pencapaian SMK3 prinsip 1 (Penetapan Kebijakan K3) sebanyak 15 (9.0%) kriteria, prinsip 2 (Perencanaan K3) sebanyak 13 (7,8%) kriteria, prinsip 3 (Pelaksanaan Rencana K3) sebanyak 48 (28,9%) kriteria, prinsip 4 (Pemantauan dan Evaluasi Kinerja K3) sebanyak 23 (13,9%) kriteria, prinsip 5 (Peninjauan dan Peningkatan Kinerja K3) sebanyak 12 (7,2%) kriteria. Kesimpulan : Tingkat pencapaian penerapan SMK3 yang dapat dipenuhi adalah 110 (66.3%) kriteria. Saran: Perusahaan sebaiknya harus memprioritaskan dan peduli terhadap penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja dengan cara menjaga kesinambungan pelaksanaan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang telah ada di perusahaan sehingga senantiasa diperoleh tempat kerja yang aman dan produktifitas dapat ditingkatkan, melakukan evaluasi dari setiap dokumen yang ada, sehingga dokumen lama dan baru dapat dipisahkan, serta perusahan sebaiknya lebih menyesuaikan dalam mengadakan pelatihan Keselamatan dan Kesehatan Kerja.

Kata Kunci : Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja

(2)

ABSTRACT

THE ANALYSIS IMPLEMENTATION OF OCCUPATIONAL HEALTH AND SAFETY MANAGEMENT SYSTEM AT PT MADJIN CRUMB RUBBER

FACTORY INDRAPURA BATUBARA 2014

Back ground : PT Madjin Crumb Rubber Factory is a company engaged in rubber process, in which employee over 100 worker and have a high risk of danger so it’s need the application of Occupational Health and Safety Management System. Research Method : The type of this research is a descriptive observation. Population in this study were all worker at PT. Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Batubara 2014 with number 220 worker with purposive sampling technique.The result : The rate of application of Occupational Health and Safety Management System 166 audit criteria in PT Madjin Crumb Rubber Factory Indrapura Batubara 2014 compliance level of achievement obtained principle 1 (Commitments and Policy) was 15 (9.0%) criteria. Principle 2 (Occupational Health and Safety Planning) was 13 (7,8%) criteria, principle 3 (Occupational Health and Safety Planning Application) was 47 (28,3%) criteria, principle 4 (Measurement and evaluation) was 23 (13.9%) criteria, principle 5 (Revisted) was 12 (7.2%) criteria. Conclusion: The rate of application can be met Occupational Health and Safety Management System are 110 (66,3%) criteria. Advices: The company have to prioritize and concerned with the application of Occupational Health and Safety Management System, the method is always keep continuity of implementation Occupational Health and Safety Management System that has been exist until be a safe place to work and productivity can be enhanced. Moreover, so that old and recent documents can be separated, then the company should more suit in establishing training of occupational health and safety.

Key words: Occupational Health and Safety Management System

Referensi

Dokumen terkait

Kegiatan Pemeliharaan Saluran Irigasi Pekerjaan Pemeliharaan.. Saluran

passing bawah bola voli PG 7 Menjelaskan teknik dasar. passing atas bola voli

diumumkan sebagai Pemenang Pengadaan Langsung untuk Pekerjaan Penambahan Jaringan Internet Sekolah Vokasi UGM tahun 2012 dengan nilai total. HPS

[r]

[r]

[r]

Rp 160.000.000,00 (Seratus enam puluh juta rupiah) yang dibiayai Anggaran Dana Masyarakat Tahun Anggaran 2012, dengan ini diumumkan bahwa sebagai Penyedia Barang

[r]