• Tidak ada hasil yang ditemukan

Keanekaragaman Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan Universitas Sumatera Utara Desa Tongkoh Kabupaten Karo Sumatera Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Keanekaragaman Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan Universitas Sumatera Utara Desa Tongkoh Kabupaten Karo Sumatera Utara"

Copied!
36
0
0

Teks penuh

(1)

LAMPIRAN

1.

Deskripsi Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU

1)

Aga ricus sp.

Diameter tudung berukuran 3

7 cm,

bentuk

tudung

bulat,

cembung,

berwarna cokelat muda, namun di

bagian tengah berwarna cokelat tua,

terdapat bintik-bintik berwarna lebih tua

yang tersebar di permukaan tudung,

permukaan tudung agak kasar. Ukuran

tangkai 2

4 cm, berwarna cokelat.

Jamur ini dapat dikonsumsi. Habitatnya

pada

serasah/humus,

hidup

dalam

kelompok kecil.

2)

Ama nita sp.

Tudung berdiameter 5

15 cm, kadang

mencapai 20 cm, bentuknya bulat,

pipih,

cekung

ke

arah

dalam.

Permukaan tudung berwarna putih dan

licin. Lapisan himenium melekat pada

tangkainya, bergaris-garis, berwarna

putih. Panjang tangkai 7

15 cm,

diameter 0,5

1,5 cm, sama atau lebih

besar pada bagian bawah, berwarna

putih,

permukaannya

licin.

Spora

berwarna putih, berbentuk bulat. Jamur

ini beracun, seperti genus Amanita

pada umumnya. Habitatnya pada kayu

lapuk,

hidup

soliter

atau

dalam

kelompok kecil 2

5.

3)

Auricula ria a uricula

(2)

4)

Auricula ria polytricha

Diameter

tubuh

buah

berukuran

4

10 cm, berbentuk seperti telinga

atau mangkuk, tidak bertangkai atau

bertangkai pendek, elastis, transparan,

dalam keadaan segar bertekstur seperti

gelatin, mudah patah dalam keadaan

kering,

berwarna

cokelat.

Spora

berwarna

putih,

silindris,

licin,

berukuran 12

17 x 4

7 µm. Jamur

ini

dapat

dikonsumsi.

Hidup

berkelompok pada kayu lapuk.

5)

Ca locera cornea

Tubuh buah berukuran ± 1 cm,

berbentuk silindris pada waktu muda

dan pipih pada bagian ujungnya saat

dewasa. Tubuh buah berwarna oranye

sampai

kuning,

berstektur

seperti

gelatin,

berlipat-lipat,

dan

elastis.

Elastis ketika kering, kemudian menjadi

keras dan kaku. Spora berwarna kuning

kecokelatan, berbentuk elip dan licin,

dengan ukuran 7

9 x 4

4,5 µm.

Jamur ini kurang bermanfaat karena

ukurannya yang kecil. Habitatnya pada

kayu lapuk.

6)

Ca ntha rellus ciba rius

(3)

7)

Collybia butyra cea

Tudung berdiameter 3

8 cm,

berbentuk cembung, permukaan licin

seperti berminyak, berwarna kemerahan

hingga cokelat, abu-abu keunguan,

cenderung kuning bila kering. Lapisan

himenium melekat ke tangkai, berwarna

abu-abu, berkerut-kerut ketika dewasa.

Panjang tangkai 2

10 cm, tebalnya

0,4

1 cm atau lebih, permukaannya

berbulu halus, berwarna lebih gelap dari

himenium.

Spora

berwarna

krem

hingga kekuningan, atau merah muda,

berbentuk elip, berukuran 6

8 x

3

3,5 µm. Jamur ini tidak

dikonsumsi.

Hidup

tersebar

atau

berkelompok pada kayu lapuk atau

serasah.

8)

Collybia sp.

Tudung berdiameter 1

3 cm,

cembung, bagian tepi tidak rata dan

meruncing di bagian tengah, berwarna

cokelat

muda.

Lapisan

himenium

berwarna sama dengan tudung, bagian

tepi biasanya tidak rata, atau

berkerut-kerut ketika dewasa. Panjang tangkai

2

8 cm, tebal tangkai 3

5 mm,

permukaannya licin, berwarna krem

atau putih. Edibilitasnya tidak diketahui,

diduga beracun. Hidup berkelompok

pada kayu lapuk atau serasah.

9)

Coltricia cinna momea

(4)

10)

Coltricia perennis

Tudung datar atau berbentuk corong,

tipis,

bertekstur

seperti

kulit,

permukaannya seperti beludru,

bergaris-garis

konsentris,

berwarna

putih

kecokelatan atau cokelat tua. Bagian

tepi tudung tipis dan berwarna putih.

Tangkai berukuran 1

6 cm, diameter

tangkai 2

4 mm. Permukaan

himenium berpori, berwarna putih

hingga abu-abu. Ukuran spora 5

10 x

3,5

6 µm, berwarna kuning, elip,

licin. Jamur ini tidak edibel. Hidup

soliter atau berkelompok pada kayu

lapuk dan serasah.

11)

Coprinellus dissemina tus

Tudung berwarna putih abu-abu atau

abu-abu, berdiameter 1

2 cm,

cembung, tidak pernah datar, berbentuk

seperti lonceng dengan garis-garis dari

bagian tengah tudung hingga ke tepi,

himenium berwarna putih kemudian

menjadi hitam saat jamur berukuran

dewasa. Tinggi tangkai 2,5

6 cm,

berwarna putih, mudah patah. Spora

berwarna hitam, berbentuk elip, dinding

spora licin, ukuran spora 9

10 x

5

6 µm. Jamur ini tidak menarik

untuk dikonsumsi karena ukurannya

yang kecil dan lunak. Habitatnya pada

kayu

lapuk

dan

serasah/humus,

biasanya hidup berkelompok dengan

berbagai ukuran.

12)

Coprinellus mica ceus

(5)

Jamur ini tidak dikonsumsi. Habitatnya

pada kayu lapuk atau serasah, hidup

soliter tetapi kebanyakan berkelompok.

13)

Da ldinia gra ndis

Satu-satunya divisi Ascomycota yang

ditemukan dalam penelitian ini. Tubuh

buah keras seperti kayu atau arang,

berdiameter 1

3 cm, berbentuk bola

lonjong, tidak bertangkai, berwarna

abu-abu hingga hitam keabu-abuan.

Spora berukuran 14

17 x 6,5

11 µm,

berwarna cokelat hingga hitam, elip,

dan licin. Jamur ini tidak dapat

dikonsumsi. Habitatnya tersebar hingga

mengelompok pada kayu lapuk.

14)

Fomitopsis ca ja nderi

Tubuh

buah

keras

seperti

kayu,

berbentuk papan atau kuku, berdiameter

2,5

10 cm, tebalnya 0,3

2 cm.

Permukaan tudung halus, berbentuk

seperti papan, warnanya bervariasi

yakni, merah muda hingga merah,

cokelat kemerahan, cokelat muda, dan

cokelat kehitaman ketika tua kecuali

bagian tepi, yang biasanya berlekuk

tipis. Daging buah merah muda hingga

kemerahan, atau cokelat kemerahan,

agak lembut ketika masih muda. Jamur

ini tidak memiliki tangkai. Spora

berwarna

agak

putih,

berbentuk

silindris,

namun

ada

juga

yang

berbentuk

sosis,

licin,

berukuran

4

8 x 1,5

2,5 µm. Jamur ini tidak

dapat dikonsumsi. Biasanya hidup

berkelompok pada kayu lapuk.

15)

Fomitopsis pinicola

(6)

elip dan licin. Jamur ini tidak

dikonsumsi. Hidup sebagai parasit pada

pohon hidup, atau saprofit pada kayu

lapuk. Hidup soliter atau berkelompok.

16)

Ga noderma a ppla na tum

Tubuh buah berukuran 10

40 cm,

tidak bertangkai, bertekstur seperti

kayu, berwarna cokelat karat hingga

hitam. Bagian tepi tubuh buah berwarna

putih atau abu-abu. Bagian bawah tubuh

buah berwarna putih atau abu-abu dan

berubah menjadi cokelat jika disentuh.

Spora berwarna cokelat karat, berbentuk

elip, permukaan spora berbintil-bintil,

ukuran spora 9

13 x 6

9 µ m. Jamur

ini tidak dapat dikonsumsi karena

teksturnya yang keras berkayu. Hidup

sebagai parasit pada batang pohon

hidup atau saprofit pada kayu lapuk.

Hidup soliter, namun kadang hidup

berkelompok.

17)

Hericium cora lloides

Sesuai namanya, bentuknya seperti

karang laut ketika dewasa, warna tubuh

buah putih, tubuh buah terdiri atas

cabang-cabang yang bersusun seperti

sisir, dimana cabang tumbuh dari satu

titik utama. Permukaannya memiliki

serbuk seperti ditaburi tepung. Luas

penampang

ketika

dewasa

dapat

mencapai 35 cm, dengan panjang

cabang mencapai 1 cm. Tinggi tangkai

muda 1

4 cm, warna tangkai kuning.

Jamur ini edibel ketika muda. Hidup

soliter atau mengelompok di kayu

lapuk.

18)

Hygrocybe ca ntha rellus

(7)

berwarna putih. Jamur ini dapat

dikonsumsi. Hidup soliter atau dalam

kelompok

kecil

di

tumpukan

serasah/humus.

19)

Hygrocybe minia ta

Tudung berdiameter 1

4 cm,

cembung, permukaan sedikit kasar,

warna merah terang, agak merah muda,

oranye, atau kuning. Himeniumnya

lembut, berwarna cenderung sama

dengan tudungnya. Panjang tangkainya

2,5

6 cm, dan tebalnya 1,5

5 mm.

Spora berukuran 6

10 x 4

6 µ m,

berwarna putih kekuningan, elip, licin.

Jamur ini dapat dikonsumsi. Hidup

soliter atau dalam kelompok kecil di

tumpukan serasah/humus.

20)

Lignosus rhinocerus

Tudung berwarna cokelat gelap ketika

muda, menjadi hitam ketika tua,

berbentuk corong, melengkung ke arah

tepi, bagian tepi tidak rata, berukuran

4

8 cm, tebalnya 2

5 mm.

Himeniumnya berpori dan berwarna

sama dengan tudung. Tangkai berwarna

abu-abu, panjang tangkai 4

12 cm.

Jamur ini tidak dikonsumsi langsung,

namun

digunakan

sebagai

bahan

pembuatan obat. Habitatnya pada kayu

lapuk. Hidup hampir selalu soliter.

21)

Ma ra smiellus ca ndidus

(8)

22)

Ma ra smius ca ndidus

Tudung berdiameter hingga 2,5 cm,

cembung dengan sedikit cekung pada

bagian

tengahnya,

berwarna

putih

transparan. Lapisan himenium berwarna

putih, susunan himenium tidak padat,

melekat dari tangkai hingga tudung.

Letak tangkai di tengah tudung dengan

tinggi 0,5

3 cm. Spora berwarna putih,

berukuran 10

15 x 3,5

6 µm, elip,

licin, dan tidak mengandung amilum.

Edibilitasnya tidak diketahui. Hidup

berkelompok dengan berbagai ukuran

pada kayu atau ranting lapuk.

23)

Ma ra smius copela ndii

Tudung tipis, berdiameter 0,5

2,5 cm,

cembung, permukaan bergaris-garis,

berwarna

abu-abu

kecokelatan

mengkilat, pudar atau agak putih saat

kering.

Himenium

berwarna

sama

dengan tudungnya, biasanya melekat

pada tangkainya, namun kadang lepas.

Panjang tangkai 2

7 cm, tebalnya

1

3 mm, sama atau lebih tebal pada

bagian akhir, cekung, berbulu, berwarna

putih abu-abu, tampak agak putih

ketika dikeringkan. Spora berukuran

12,5

16 x 3,4 µm, berwarna putih,

licin. Jamur ini dapat dikonsumsi.

Umumnya

hidup

berkelompok

di

tumpukan serasah.

24)

Ma ra smius elega ns

(9)

25)

Ma ra smius ra mea lis

Tudung berdiameter 1

2,5 cm,

berwarna putih bening, cembung, pipih.

Lapisan himenium berwarna putih.

Panjang tangkai 4

7 cm, tebalnya

0,1

0,2 cm, berwarna agak putih pada

pangkal, kemerahan pada bagian dasar,

sering bengkok, berbulu pada setengah

bagian atas. Spora berwarna putih, elip,

berukuran 8,5

10,5 x 3,4 µ m.

Edibilitasnya tidak diketahui. Hidup

tersebar atau dalam kelompok kecil

pada kayu lapuk dan tumpukan serasah.

26)

Ma ra smius sp1

Tudung berdiameter 2

4 cm,

berbentuk seperti payung, berwarna

oranye muda, namun pada bagian

tengah berwarna oranye lebih tegas,

permukaan licin, bergaris-garis, lunak,

mudah

robek.

Lapisan

himenium

melekat pada tangkainya, berwarna

sama dengan tudung. Letak tangkai

persis di tengah tudung, dengan tinggi

2,5

4,5 cm, tebalnya 0,2

0,3 mm,

berwarna cokelat oranye, semakin

gelap ke arah ujung, permukaannya

agak

berbulu.

Edibilitasnya

tidak

diketahui. Hidup berkelompok pada

kayu lapuk dan tumpukan serasah.

27)

Ma ra smius sp2

(10)

28)

Ma ra smius sp3

Tudung berdiameter 1

3 cm,

bergaris-garis

membujur,

berwarna

putih

kekuningan, lunak dan mudah patah,

berbentuk lonceng, agak terangkat ke

arah tepi tudung, bagian tengah tudung

berwarna

kuning

terang.

Lapisan

himenium berwarna putih kekuningan.

Tinggi tangkai 2

5 cm, tebalnya

1

3 mm, mudah patah, berwarna

cokelat terang. Edibilitasnya tidak

diketahui. Hidup berkelompok pada

kayu lapuk.

29)

Mycena rosea

Tudung berdiameter 0,5

3 cm,

bergaris-garis, ketika muda bentuknya

cembung, setelah dewasa menjadi rata,

berwarna merah muda di bagian tepi,

merah muda lebih terang di bagian

tengah. Himenium berwarna kemerahan

dan melekat pada tangkainya. Tinggi

tangkai 3

7 cm, tebalnya 0,1

0,2 cm,

berwarna merah muda pudar, lunak.

Spora berukuran 6,5

9 x 4,5

5 µ m.

Jamur ini tidak dikonsumsi. Hidup

berkelompok pada kayu lapuk dan

tumpukan serasah.

30)

Mycena rosella

(11)

31)

Pa xillus fila mentosus

Tudung berdiameter 4

10 cm,

berbentuk seperti corong dengan bagian

tepi melengkung ke bawah. Permukaan

tudung berwarna cokelat kekuningan,

berbintik-bintik agak hitam. Lapisan

himenium padat, berwarna putih hingga

kuning kecokelatan,

melekat

pada

tangkai. Tinggi tangkai 2

6 cm,

berwarna sama dengan tudung. Jamur

ini beracun. Habitatnya pada kayu

lapuk.

Hidup

berkelompok

atau

tersebar.

32)

Piptoporus betulinus

Diameter tubuh buah 4

20 cm,

tebalnya mencapai 6 mm, bentuknya

melingkar atau seperti ginjal, berwarna

kuning pucat dan semakin gelap bila

semakin tua, tertutup oleh sebaran

pelikel yang licin, bagian pinggir

tumpul. Spora berwarna putih ketika

muda dan menjadi cokelat muda atau

cokelat abu-abu ketika sudah tua.

Tangkai tidak ada, atau tangkai lateral

yang pendek yang melekat ke tudung.

Spora

berbentuk

silindris,

licin,

berukuran 3

6 x 1,5

2 µm. Edibel

ketika muda. Hidup soliter atau

mengelompok pada kayu lapuk.

33)

Pleurotus ostrea tus

(12)

34)

Polyporus a rcula rius

Diameter tudung 2

5 cm, bentuknya

cekung, berwarna cokelat atau cokelat

abu-abu, bagian tepi tudung berwarna

putih, tudung bersisik, bagian bawah

tudung berstruktur tabung, berwarna

putih. Ketika tua, terjadi discolorisasi,

dimana warna putih yang tidak merata

menyebar di permukaan tudung. Tinggi

tangkai 0,5

1 cm, berwarna cokelat

abu-abu atau cokelat kehitaman, tubuh

buah seperti kulit. Jamur ini edibel,

namun rasanya tidak enak. Habitatnya

pada kayu lapuk, hidup berkelompok.

35)

Polyporus dermoporus

Tubuh buah liat, namun rapuh bila

kering. Memiliki tangkai sederhana

yang

pendek.

Diameter

tudung

4

8 cm, berbentuk kipas. Permukaan

tudung licin, namun kasar ketika kering.

Permukaan himenium berpori, berwarna

putih hingga krem. Spora berukuran

8

11 x 3

4 µm, berwarna putih,

silindris,

licin.

Jamur

ini

tidak

dianjurkan untuk dikonsumsi, karena

teksturnya

yang

liat.

Hidup

berkelompok pada kayu lapuk.

36)

Polyporus elega ns

(13)

37)

Polyporus sa nguineus

Diameter tubuh buah 2

6 cm,

berbentuk seperti kipas atau ginjal,

permukaannya seperti beludru dan

bergaris-garis melintang yang berwarna

lebih

gelap.

Tubuh

buah

keras,

berwarna oranye hingga cokelat oranye,

bagian tepi berwarna lebih terang.

Memiliki tangkai sederhana dengan

panjang 0,5

1 cm. Himenium

memiliki pori berwarna oranye cerah.

Jamur ini tidak dikonsumsi karena

diduga beracun. Hidup berkelompok

pada kayu mati yang keras.

38)

Polyporus sp.

Tubuh buah keras dan liat, rapuh bila

kering. Memiliki tangkai sederhana

yang pendek. Tudung berdiameter

2

5

cm,

berbentuk

kipas,

permukaannya

licin,

mengkilat,

berwarna putih dengan zona garis

melintang berwarna keungu-unguan.

Permukaan himenium berpori, berwarna

putih hingga krem. Jamur ini tidak

dikonsumsi. Hidup berkelompok pada

kayu lapuk.

39)

Polyporus va rius

(14)

40)

Russula xera mpelina

Diameter tudung 4

15 cm, ketika

muda berbentuk helm, ketika dewasa

terbuka cembung, datar, atau cekung,

permukaan licin,

berwarna merah,

merah muda, atau ungu. Mempunyai

bau yang aneh. Himenium melekat pada

tangkai, berwarna putih atau krem.

Panjang tangkai 3

13 cm, tebalnya

0,5

1 cm, berwarna putih atau krem.

Spora berukuran 8

11 x 6,5

9 µm,

berwarna putih, kekuningan atau krem.

Jamur ini dapat dikonsumsi. Hidup

hampir selalu soliter, tersebar diantara

kayu lapuk dan serasah di bawah

pohon.

41)

Stereum ostrea

Tubuh buah berukuran 2

10 cm,

melekat ke substrat, teksturnya keras,

berbentuk

seperti

keranjang,

permukaannya berbulu, zonasi warna

cokelat kemerahan dan cokelat. Bagian

tepi berwarna putih. Himenium licin,

berwarna kuning hingga cokelat agak

putih, berpori dan berbulu halus. Spora

berukuran 5

8 x 2

4 µm, putih, elip,

dan licin. Jamur ini tidak edibel. Hidup

berkelompok pada kayu lapuk.

42)

Stereum sp.

(15)

43)

Tra metes hirsuta

Tubuh buah keras, teksturnya berkayu,

kaku bila kering, berwarna kuning putih

hingga cokelat muda, tidak bertangkai.

Diameter tudung 2,5

15 cm, berbentuk

kipas hingga lingkaran, permukaannya

kering, berbulu sehingga mirip beludru,

memiliki zona-zona konsentris yang

kusam, berwarna putih hingga abu-abu

atau kekuningan hingga kuning tua,

bagian tepi lebih cerah dan berlekuk.

Ukuran spora 4,5

7,5 x 1,5

3 µm,

silindris, berbentuk sosis, licin. Jamur

ini

tidak

edibel.

Hidup

soliter,

mengelompok,

atau

kelompok

bertingkat pada kayu lapuk.

44)

Tra metes versicolor

Disebut juga Polyporus versicolor atau

Coriolus versicolor. Diameter tubuh

buah 3

8 cm, datar atau agak

melengkung, tipis, kadang berkoloni

seperti bunga mawar, tidak bertangkai,

permukaan tubuh buah licin dengan

zona variasi warna, tekstur tubuh buah

seperti kulit. Spora berwarna putih,

licin, berukuran 4

5 x 1,5

3 µm.

Jamur ini tidak dapat dikonsumsi karena

teksturnya yang liat. Hidup sepanjang

tahun pada kayu lapuk atau parasit

pada pohon yang masih hidup.

45)

Tremella folia cea

(16)

46)

Tyromyces a ma rus

(17)

2.

Tabel Pengamatan Individu Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat < 1000 m dpl

No. Nama spesies

Jumlah spesies

Total spesies

I II III IV V

i ii iii iv v i ii iii iv v i ii iii iv v i ii iii Iv v i ii iii iv v

1 Auricularia auricula 89 104 84 49 326

2 Auricularia polytricha 58 72 84 214

3 Calocera cornea 26 39 61 28 60 16 34 10 17 39 46 41 48 465

4 Coltricia cinnamomea 4 7 5 4 2 4 5 31

5 Coltricia perennis 11 28 42 55 4 7 10 10 32 23 23 20 33 25 14 22 17 31 37 44 27 515

6 Coprinellus disseminatus 6 10 2 7 3 4 3 7 1 6 4 2 6 9 15 85

7 Coprinellus mica ceus 93 81 118 292

8 Fomitopsis cajanderi 6 5 7 3 4 2 1 4 2 3 3 4 5 49

9 Fomitopsis pinicola 5 6 6 5 3 5 5 7 2 1 45

10 Ganoderma applanatum 6 2 2 4 2 4 1 4 1 2 3 4 2 3 3 3 2 4 52

11 Hygrocybe cantharellus 6 6 1 3 4 2 3 2 4 3 34

12 Hygrocybe miniata 7 5 2 5 4 2 2 27

13 Marasmiellus candidus 122 162 106 112 146 93 108 849

14 Marasmius candidus 143 105 33 118 171 84 98 752

15 Marasmius copelandii 8 3 6 6 5 1 2 8 3 3 3 4 5 7 64

16 Marasmius ramealis 10 4 5 5 7 5 4 5 6 6 57

17 Marasmius sp1 28 23 16 12 31 23 27 35 14 43 25 277

18 Marasmius sp2 4 5 2 2 2 15

19 Marasmius sp3 34 128 162

20 Mycena rosea 6 4 4 4 4 7 3 4 2 38

21 Mycena rosella 3 4 2 6 4 5 4 6 3 3 3 7 50

22 Pleurotus ostreatus 15 31 15 13 89 91 254

23 Polyporus arcularius 171 153 113 116 553

24 Polyporus dermoporus 22 11 26 15 19 29 19 34 18 27 17 16 11 10 274

25 Polyporus elegans 7 2 7 3 3 5 4 5 36

26 Polyporus varius 2 4 2 5 3 4 1 21

27 Stereum ostrea 37 146 125 96 71 21 93 82 97 33 96 126 73 1096

28 Stereum sp. 47 35 85 92 63 94 77 493

29 Trametes versicolor 18 35 51 11 31 21 20 14 3 26 7 11 22 12 33 21 31 29 396

30 Tremella foliacea 107 136 61 93 80 477

Total seluruh individu 7999

Keterangan : I – V = Penomoran untuk setiap jalur pengamatan jamur makroskopis

(18)

3.

Tabel Pengamatan Individu Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat

1000

1500 m dpl

No. Nama spesies

Jumlah spesies

Total spesies

I II III IV V

i ii iii iv v i ii iii iv v i ii iii iv v i ii iii Iv v i ii iii iv v

1 Agaricus sp. 1 1 1 2 5

2 Amanita sp. 2 2 3 1 3 11

3 Auricularia auricula 51 55 106

4 Auricularia polytricha 47 47

5 Calocera cornea 56 25 22 103

6 Cantharellus cibarius 2 2 4

7 Collybia butyracea 4 3 5 1 2 15

8 Collybia sp. 4 3 2 2 11

9 Coltricia cinnamomea 10 29 18 11 3 14 7 92

10 Coltricia perennis 32 26 3 12 43 33 36 31 2 6 19 2 26 24 52 37 46 430

11 Coprinellus disseminatus 5 6 1 1 16 1 26 3 16 33 11 2 11 132

12 Coprinellus mica ceus 78 86 164

13 Daldinia grandis 1 2 1 3 1 2 1 11

14 Fomitopsis cajanderi 12 22 14 13 61

15 Fomitopsis pinicola 27 16 6 5 46 5 4 109

16 Ganoderma applanatum 10 11 7 11 9 5 5 1 3 3 11 1 3 4 4 88

17 Hericium coralloides 2 3 8 6 19

18 Hygrocybe cantharellus 4 2 2 4 4 16

19 Hygrocybe miniata 4 4 2 2 3 2 1 2 4 24

20 Lignosus rhinocerus 4 10 1 4 19

21 Marasmiellus candidus 74 71 97 101 69 412

22 Marasmius candidus 66 109 91 48 91 55 460

23 Marasmius copelandii 5 4 4 4 4 5 8 4 8 6 18 3 73

24 Marasmius elegans 2 5 3 4 3 5 22

25 Marasmius ramealis 2 3 1 3 4 3 3 3 22

26 Marasmius sp2 2 1 7 3 13

27 Marasmius sp3 118 86 204

28 Mycena rosea 2 4 2 1 3 7 6 25

29 Mycena rosella 1 15 3 2 17 3 1 4 6 2 54

30 Paxillus filamentosus 13 14 3 6 36

31 Piptoporus betulinus 4 3 7

32 Pleurotus ostreatus 53 78 44 175

(19)

35 Polyporus elegans 2 5 4 3 4 3 4 25

36 Polyporus sanguineus 2 13 3 2 20

37 Polyporus sp. 73 42 41 65 221

38 Polyporus varius 11 1 6 4 9 4 35

39 Russula xerampelina 1 1 2 1 1 6

40 Stereum ostrea 48 88 73 74 81 86 61 511

41 Stereum sp. 46 75 69 63 62 73 78 466

42 Trametes hirsuta 21 12 10 2 7 3 6 61

43 Trametes versicolor 34 29 16 3 30 28 2 21 26 17 206

Total seluruh individu 5245

Keterangan : I – V = Penomoran untuk setiap jalur pengamatan jamur makroskopis

(20)

4.

Tabel Pengamatan Individu Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat

≥ 1500 m d

pl

No. Nama spesies

Jumlah spesies

Total spesies

I II III IV V

i ii iii iv v i ii iii iv v i ii iii iv v i ii iii Iv v i ii iii iv v

1 Agaricus sp. 2 1 4 1 2 1 11

2 Amanita sp. 3 2 4 9

3 Auricularia auricula 6 4 3 13

4 Calocera cornea 41 39 80

5 Cantharellus cibarius 3 5 1 9

6 Collybia sp. 46 24 22 28 31 26 177

7 Coltricia cinnamomea 14 7 2 17 15 2 17 3 77

8 Coltricia perennis 11 10 17 20 29 15 68 17 18 71 32 31 5 16 5 365

9 Coprinellus disseminatus 6 6

10 Daldinia grandis 2 2 2 3 2 2 13

11 Fomitopsis cajanderi 17 11 9 16 27 19 12 13 2 2 128

12 Fomitopsis pinicola 3 15 7 4 18 36 2 13 3 101

13 Ganoderma applanatum 1 4 2 1 17 4 2 2 3 3 1 2 2 2 1 1 3 3 54

14 Hygrocybe cantharellus 2 2 6 10

15 Hygrocybe miniata 3 2 5 4 2 16

16 Lignosus rhinocerus 2 2 1 4 6 2 2 1 20

17 Marasmius copelandii 3 4 5 2 4 7 25

18 Marasmius elegans 5 4 3 12

19 Marasmius ramealis 3 3 5 7 5 23

20 Marasmius sp3 117 93 81 291

21 Mycena rosella 23 6 2 22 14 12 23 56 41 199

22 Piptoporus betulinus 7 5 3 2 7 11 35

23 Polyporus dermoporus 33 18 34 23 4 112

24 Polyporus elegans 7 7 5 6 25

25 Polyporus sanguineus 6 10 3 19

26 Polyporus sp. 166 77 46 54 93 33 53 522

27 Polyporus varius 4 3 2 4 1 3 8 25

28 Stereum ostrea 32 36 43 81 192

29 Stereum sp. 66 56 77 43 46 288

30 Trametes hirsuta 12 14 14 40

31 Trametes versicolor 29 43 26 92 41 33 43 18 7 11 343

32 Tyromyces amarus 3 7 4 4 6 4 28

Total seluruh individu 3268

Keterangan : I – V = Penomoran untuk setiap jalur pengamatan jamur makroskopis

(21)

5.

Tabel Analisis Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis di Hutan

Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat < 1000 m dpl

No. Nama spesies Σ ind Σ plot

ditemukan K (ind/ha)

KR (%) F FR (%) INP (%) H' E

1 Aur icular ia aur icula 326 4 326 4,08 0,16 1,41 5,49 2,905 0,854

2 Aur icular ia polytr icha 214 3 214 2,68 0,12 1,06 3,74

3 Calocer a cor nea 465 13 465 5,81 0,52 4,59 10,40

4 Coltr icia cinnamomea 31 7 31 0,39 0,28 2,47 2,86

5 Coltr icia per ennis 515 21 515 6,44 0,84 7,42 13,86

6 Copr inellus disseminatus 85 15 85 1,06 0,60 5,30 6,36

7 Copr inellus mica ceus 292 3 292 3,65 0,12 1,06 4,71

8 Fomitopsis cajander i 49 13 49 0,61 0,52 4,59 5,20

9 Fomitopsis pinicola 45 10 45 0,56 0,40 3,53 4,09

10 Ganoderma applanatum 52 18 52 0,65 0,72 6,36 7,01

11 Hygrocybe cantharellus 34 10 34 0,42 0,40 3,53 3,95

12 Hygrocybe miniata 27 7 27 0,34 0,28 2,47 2,81

13 Marasmiellus candidus 849 7 849 10,61 0,28 2,47 13,08

14 Marasmius candidus 752 7 752 9,40 0,28 2,47 11,87

15 Marasmius copelandii 64 14 64 0,80 0,56 4,95 5,75

16 Marasmius ramealis 57 10 57 0,71 0,40 3,53 4,24

17 Marasmius sp1 277 11 277 3,46 0,44 3,89 7,35

18 Marasmius sp2 15 5 15 0,19 0,20 1,77 1,96

19 Marasmius sp3 162 2 162 2,02 0,08 0,71 2,73

20 Mycena rosea 38 9 38 0,48 0,36 3,18 3,66

21 Mycena rosella 50 12 50 0,62 0,48 4,24 4,86

22 Pleurotus ostreatus 254 6 254 3,18 0,24 2,12 5,30

23 Polyporus arcularius 553 4 553 6,91 0,16 1,41 8,32

24 Polyporus dermoporus 274 14 274 3,42 0,56 4,95 8,37

25 Polyporus elegans 36 8 36 0,45 0,32 2,83 3,28

26 Polyporus varius 21 7 21 0,26 0,28 2,47 2,73

27 Stereum ostrea 1096 13 1096 13,70 0,52 4,59 18,29

28 Stereum sp. 493 7 493 6,16 0,28 2,47 8,63

29 Trametes versicolor 396 18 396 4,95 0,72 6,36 11,31

30 Tremella foliacea 477 5 477 5,96 0,20 1,77 7,73

(22)

6.

Tabel Analisis Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis di Hutan

Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat 1000

1500 m dpl

No. Nama spesies Σ ind Σ plot

ditemukan K (ind/ha)

KR (%) F FR (%) INP (%) H' E

1 Agar icus sp. 5 4 5 0,10 0,16 1,51 1,61 3,099 0,824

2 Amanita sp. 11 5 11 0,21 0,20 1,89 2,10

3 Aur icular ia aur icula 106 2 106 2,02 0,08 0,75 2,77

4 Aur icular ia polytr icha 47 1 47 0,90 0,04 0,38 1,28

5 Calocer a cor nea 103 3 103 1,96 0,12 1,13 3,09

6 Canthar ellus cibar ius 4 2 4 0,08 0,08 0,75 0,83

7 Collybia butyr acea 15 5 15 0,28 0,20 1,89 2,17

8 Collybia sp. 11 4 11 0,21 0,16 1,51 1,72

9 Coltr icia cinnamomea 92 7 92 1,75 0,28 2,64 4,39

10 Coltricia perennis 430 17 430 8,20 0,68 6,42 14,62

11 Coprinellus disseminatus 132 13 132 2,52 0,52 4,90 7,42

12 Coprinellus mica ceus 164 2 164 3,13 0,08 0,75 3,88

13 Daldinia grandis 11 7 11 0,21 0,28 2,64 2,85

14 Fomitopsis cajanderi 61 4 61 1,16 0,16 1,51 2,67

15 Fomitopsis pinicola 109 7 109 2,08 0,28 2,64 4,72

16 Ganoderma applanatum 88 15 88 1,68 0,60 5,66 7,34

17 Hericium coralloides 19 4 19 0,36 0,16 1,51 1,87

18 Hygrocybe cantharellus 16 5 16 0,30 0,20 1,89 2,19

19 Hygrocybe miniata 24 9 24 0,46 0,36 3,40 3,86

20 Lignosus rhinocerus 19 4 19 0,36 0,16 1,51 1,87

21 Marasmiellus candidus 412 5 412 7,85 0,20 1,89 9,74

22 Marasmius candidus 460 6 460 8,77 0,24 2,26 11,03

23 Marasmius copelandii 73 12 73 1,39 0,48 4,53 5,92

24 Marasmius elegans 22 6 22 0,42 0,24 2,26 2,68

25 Marasmius ramealis 22 8 22 0,42 0,32 3,02 3,44

26 Marasmius sp2 13 4 13 0,25 0,16 1,51 1,76

27 Marasmius sp3 204 2 204 3,89 0,08 0,75 4,64

28 Mycena rosea 25 7 25 0,48 0,28 2,64 3,12

29 Mycena rosella 54 10 54 1,03 0,40 3,77 4,80

30 Paxillus filamentosus 36 4 36 0,69 0,16 1,51 2,20

31 Piptoporus betulinus 7 2 7 0,13 0,08 0,75 0,88

32 Pleurotus ostreatus 175 3 175 3,34 0,12 1,13 4,47

33 Polyporus arcularius 583 7 583 11,12 0,28 2,64 13,76

34 Polyporus dermoporus 141 12 141 2,69 0,48 4,53 7,22

35 Polyporus elegans 25 7 25 0,48 0,28 2,64 3,12

36 Polyporus sanguineus 20 4 20 0,38 0,16 1,51 1,89

37 Polyporus sp. 221 4 221 4,21 0,16 1,51 5,72

38 Polyporus varius 35 6 35 0,67 0,24 2,26 2,93

39 Russula xerampelina 6 5 6 0,11 0,20 1,89 2,00

40 Stereum ostrea 511 7 511 9,74 0,28 2,64 12,38

41 Stereum sp. 466 7 466 8,88 0,28 2,64 11,52

42 Trametes hirsuta 61 7 61 1,16 0,28 2,64 3,80

43 Trametes versicolor 206 10 206 3,93 0,40 3,77 7,70

(23)

7.

Tabel Analisis Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis di Hutan

Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat

≥ 1500 m dpl

No. Nama spesies Σ ind Σ plot

ditemukan K (ind/ha)

KR (%) F FR (%) INP (%) H' E

1 Agar icus sp. 11 6 11 0,34 0,24 3,13 3,47 2,818 0,813

2 Amanita sp. 9 3 9 0,28 0,12 1,56 1,84

3 Aur icular ia aur icula 13 3 13 0,40 0,12 1,56 1,96

4 Calocer a cor nea 80 2 80 2,45 0,08 1,04 3,49

5 Canthar ellus cibar ius 9 3 9 0,28 0,12 1,56 1,84

6 Collybia sp. 177 6 177 5,42 0,24 3,13 8,55

7 Coltr icia cinnamomea 77 8 77 2,36 0,32 4,17 6,53

8 Coltr icia per ennis 365 15 365 11,17 0,60 7,81 18,98

9 Copr inellus disseminatus 6 1 6 0,18 0,04 0,52 0,70

10 Daldinia grandis 13 6 13 0,40 0,24 3,13 3,53

11 Fomitopsis cajanderi 128 10 128 3,92 0,40 5,21 9,13

12 Fomitopsis pinicola 101 9 101 3,09 0,36 4,69 7,78

13 Ganoderma applanatum 54 18 54 1,65 0,72 9,38 11,03

14 Hygrocybe cantharellus 10 3 10 0,30 0,12 1,56 1,86

15 Hygrocybe miniata 16 5 16 0,49 0,20 2,60 3,09

16 Lignosus rhinocerus 20 8 20 0,61 0,32 4,17 4,78

17 Marasmius copelandii 25 6 25 0,76 0,24 3,13 3,89

18 Marasmius elegans 12 3 12 0,37 0,12 1,56 1,93

19 Marasmius ramealis 23 5 23 0,70 0,20 2,60 3,30

20 Marasmius sp3 291 3 291 8,90 0,12 1,56 10,46

21 Mycena rosella 199 9 199 6,09 0,36 4,69 10,78

22 Piptoporus betulinus 35 6 35 1,07 0,24 3,13 4,20

23 Polyporus dermoporus 112 5 112 3,43 0,20 2,60 6,03

24 Polyporus elegans 25 4 25 0,76 0,16 2,08 2,84

25 Polyporus sanguineus 19 3 19 0,58 0,12 1,56 2,14

26 Polyporus sp. 522 7 522 15,97 0,28 3,64 19,61

27 Polyporus varius 25 7 25 0,76 0,28 3,64 4,40

28 Stereum ostrea 192 4 192 5,88 0,16 2,08 7,96

29 Stereum sp. 288 5 288 8,81 0,20 2,60 11,41

30 Trametes hirsuta 40 3 40 1,22 0,12 1,56 2,78

31 Trametes versicolor 343 10 343 10,50 0,40 5,21 15,71

32 Tyromyces amarus 28 6 28 0,86 0,24 3,13 3,99

(24)

8.

Tabel Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis yang Ditemukan

Berdasarkan Jalur Pengamatan pada Ketinggian Tempat < 1000 m dpl

Jalur plot Nama spesies Jumlah spesies Habitat

I i Mar asmius sp1 28 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 6 kayu lapuk

Mar asmius sp2 4 kayu lapuk, serasah

Tr emella foliacea 107 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 22 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 11 kayu lapuk

Pleur otus ostr eatus 15 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 6 serasah

Tr ametes versicolor 18 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 7 serasah

Polypor us var ius 2 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 5 kayu lapuk

Ster eum sp. 47 kayu lapuk

Calocer a cor nea 26 kayu lapuk

ii Mar asmius sp1 23 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 11 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 28 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 10 serasah

Tr ametes versicolor 35 kayu lapuk

Calocer a cor nea 39 kayu lapuk

Polypor us elegans 7 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 4 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 37 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 8 serasah

Fomitopsis cajander i 6 kayu lapuk

Mycena r osea 6 serasah

Polypor us ar cular ius 171 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 6 serasah

Mycena r osella 3 serasah

Mar asmius candidus 143 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 10 kayu lapuk

iii Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Tr emella foliacea 136 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 42 kayu lapuk

Pleur otus ostr eatus 31 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 2 serasah

Tr ametes versicolor 51 kayu lapuk

Calocer a cor nea 61 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 146 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 3 kayu lapuk, serasah

Hygr ocybe canthar ellus 6 serasah

Copr inellus mica ceus 93 kayu lapuk

Aur icular ia aur icula 89 kayu lapuk

iv Mar asmius sp1 16 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 4 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 55 kayu lapuk

Pleur otus ostr eatus 15 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 11 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 5 kayu lapuk

Polypor us var ius 4 kayu lapuk

Ster eum sp. 35 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 5 kayu lapuk

Mar asmiellus candidus 122 kayu lapuk

v Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 26 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 4 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 7 serasah

Tr ametes versicolor 31 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 6 kayu lapuk

Calocer a cor nea 28 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 7 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 125 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 6 kayu lapuk

Mycena r osella 4 kayu lapuk

(25)

II i Ganoder ma applanatum 4 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 15 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 7 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 3 serasah

Hygr ocybe miniata 2 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 6 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 96 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 7 kayu lapuk

Mycena r osea 4 kayu lapuk

Polypor us ar cular ius 153 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 4 kayu lapuk

Aur icular ia aur icula 84 kayu lapuk

Mar asmiellus candidus 106 kayu lapuk

ii Mar asmius sp2 5 kayu lapuk

Tr emella foliacea 61 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 19 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 21 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 5 serasah

Ster eum sp. 85 kayu lapuk

Calocer a cor nea 60 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 71 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 6 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 3 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 1 serasah

iii Mar asmius sp1 12 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 1 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 29 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 10 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 4 serasah

Tr ametes versicolor 20 kayu lapuk

Polypor us var ius 2 kayu lapuk

Polypor us elegans 2 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 4 kayu lapuk

Mycena r osea 4 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 3 serasah

Mycena r osella 2 serasah

Mar asmius candidus 105 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 5 kayu lapuk

iv Ganoder ma applanatum 4 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 19 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 10 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 5 kayu lapuk

Calocer a cor nea 16 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 21 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 5 kayu lapuk

Polypor us ar cular ius 113 kayu lapuk

Mycena r osella 6 serasah

Mar asmius r amealis 5 kayu lapuk

Aur icular ia polytr icha 58 kayu lapuk

v Coltr icia per ennis 32 kayu lapuk

Pleur otus ostr eatus 13 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 3 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 14 kayu lapuk

Polypor us var ius 5 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 5 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 93 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 1 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 2 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 4 kayu lapuk

Mycena r osella 4 serasah

Mar asmiellus candidus 112 kayu lapuk

Mar asmius sp3 34 kayu lapuk

III i Ganoder ma applanatum 1 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 34 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 23 kayu lapuk

Pleur otus ostr eatus 89 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 7 serasah

Tr ametes versicolor 3 kayu lapuk

Calocer a cor nea 34 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 2 serasah

Fomitopsis cajander i 1 serasah

(26)

Hygr ocybe canthar ellus 2 serasah

Mar asmius r amealis 7 kayu lapuk

ii Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Tr emella foliacea 93 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 18 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 26 kayu lapuk

Ster eum sp. 92 kayu lapuk

Polypor us elegans 7 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 8 kayu lapuk

Mar asmius candidus 33 kayu lapuk

Aur icular ia polytr icha 72 kayu lapuk

iii Mar asmius sp1 31 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 23 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 1 serasah

Polypor us var ius 3 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 3 kayu lapuk

Calocer a cor nea 10 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 3 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 4 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 3 serasah

Mycena r osella 5 kayu lapuk

Mar asmiellus candidus 146 kayu lapuk

Mar asmius sp3 128 kayu lapuk

iv Mar asmius sp1 23 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 6 serasah

Tr ametes versicolor 7 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 82 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 2 kayu lapuk

Mycena r osea 4 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 2 serasah

Mar asmius r amealis 5 kayu lapuk

v Ganoder ma applanatum 4 kayu lapuk

Mar asmius sp2 2 kayu lapuk, serasah

Coltr icia per ennis 20 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 4 kayu lapuk

Ster eum sp. 63 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 4 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 3 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 4 kayu lapuk

Copr inellus mica ceus 81 kayu lapuk

Aur icular ia aur icula 49 kayu lapuk

Mar asmiellus candidus 93 kayu lapuk

IV i Coltr icia per ennis 33 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 4 serasah

Polypor us var ius 4 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 97 kayu lapuk

Mycena r osea 7 serasah

Hygr ocybe canthar ellus 4 serasah

Mycena r osella 4 serasah

Mar asmius candidus 118 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 5 kayu lapuk

ii Mar asmius sp1 27 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 27 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 25 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 2 serasah

Tr ametes versicolor 11 kayu lapuk

Ster eum sp. 94 kayu lapuk

Polypor us elegans 3 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 3 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 3 kayu lapuk

Mycena r osella 6 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 6 kayu lapuk

iii Mar asmius sp1 35 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Mar asmius sp2 2 serasah

Coltr icia per ennis 14 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 22 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 2 serasah

Fomitopsis pinicola 5 kayu lapuk

(27)

Mycena r osea 3 serasah

Polypor us ar cular ius 116 kayu lapuk

Aur icular ia polytr icha 84 kayu lapuk

iv Mar asmius sp1 14 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 17 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 22 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 6 serasah

Coltr icia cinnamomea 2 serasah

Ster eum ostr ea 33 kayu lapuk

Mar asmiellus candidus 108 kayu lapuk

v Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 16 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 17 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 12 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 5 kayu lapuk

Calocer a cor nea 39 kayu lapuk

Polypor us elegans 5 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 3 serasah

Mycena r osea 4 serasah

Mycena r osella 3 kayu lapuk

Mar asmius candidus 171 kayu lapuk

V i Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Tr emella foliacea 80 kayu lapuk

Pleur otus ostr eatus 91 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 33 kayu lapuk

Polypor us var ius 1 kayu lapuk

Calocer a cor nea 46 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 4 kayu lapuk, serasah

Ster eum ostr ea 96 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 4 kayu lapuk

ii Mar asmius sp1 43 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 11 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 31 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 9 serasah

Tr ametes versicolor 21 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 2 serasah

Calocer a cor nea 41 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 126 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 4 serasah

Fomitopsis cajander i 5 kayu lapuk

Mycena r osea 2 serasah

Mar asmius candidus 84 kayu lapuk

iii Mar asmius sp2 2 kayu lapuk, serasah

Coltr icia per ennis 37 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 7 kayu lapuk

Ster eum sp. 77 kayu lapuk

Polypor us elegans 4 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 5 serasah

Mycena r osella 3 serasah

Mar asmius r amealis 6 kayu lapuk

iv Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 10 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 44 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 31 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 2 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 73 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 3 serasah

Mycena r osella 3 serasah

Mar asmius candidus 98 kayu lapuk

Copr inellus mica ceus 118 kayu lapuk

v Mar asmius sp1 25 kayu lapuk

Ganoder ma applanatum 4 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 27 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 15 serasah

Tr ametes versicolor 29 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 1 kayu lapuk

Calocer a cor nea 48 kayu lapuk

Polypor us elegans 5 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 5 kayu lapuk, serasah

Mar asmius copelandii 7 serasah

(28)

9.

Tabel Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis yang Ditemukan

Berdasarkan

Jalur

Pengamatan

pada

Ketinggian

Tempat

1000

1500 m dpl

Jalur

Plot

Nama spesies

Jumlah spesies

Habitat

I

i

Ga noderma a ppla natum

10

kayu lapuk

Ma rasmius sp2

2

serasah

Polyporus dermoporus

6

kayu lapuk

Coltricia perennis

32

kayu lapuk

Pleurotus ostreatus

53

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

5

serasah

Mycena rosella

1

kayu lapuk

Ma rasmius ra mea lis

2

serasah

Hericium cora lloides

2

kayu lapuk

Ama nita sp.

2

serasah

Tra metes hirsuta

21

kayu lapuk

ii

Coltricia perennis

26

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

6

kayu lapuk

Tra metes versicolor

34

kayu lapuk

Polyporus elega ns

2

kayu lapuk

Mycena rosea

2

kayu lapuk

Mycena rosella

15

kayu lapuk

Ma rasmius ca ndidus

66

kayu lapuk

Hericium cora lloides

3

kayu lapuk

Tra metes hirsuta

12

kayu lapuk

iii

Polyporus dermoporus

3

kayu lapuk

Coltricia perennis

3

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

1

serasah

Hygrocybe miniata

4

serasah

Fomitopsis pinicola

27

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

5

serasah

Ma rasmius ra mea lis

3

serasah

Ama nita sp.

2

serasah

Da ldinia grandis

1

kayu lapuk

Polyporus sa nguineus

2

kayu lapuk

iv

Ga noderma a ppla natum

11

kayu lapuk

Polyporus dermoporus

13

kayu lapuk

Coltricia perennis

12

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

1

serasah

Polyporus elega ns

5

kayu lapuk

Coltricia cinna momea

10

kayu lapuk

Stereum ostrea

48

kayu lapuk

Da ldinia grandis

2

kayu lapuk

Pa xillus fila mentosus

13

kayu lapuk

Polyporus sp.

73

kayu lapuk

Lignosus rhinocerus

4

kayu lapuk

v

Coltricia perennis

43

kayu lapuk, serasah

Coprinellus disseminatus

16

serasah

Tra metes versicolor

29

kayu lapuk

Hygrocybe miniata

4

serasah

Polyporus varius

11

kayu lapuk

Fomitopsis pinicola

16

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

4

serasah

Hygrocybe ca ntha rellus

4

serasah

Mycena rosella

3

kayu lapuk

Polyporus sa nguineus

13

kayu lapuk

II

i

Ga noderma a ppla natum

7

kayu lapuk

Coltricia perennis

33

kayu lapuk

Polyporus varius

1

kayu lapuk

Stereum sp.

46

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

4

serasah

(29)

Auricula ria a uricula

51

kayu lapuk

Da ldinia grandis

1

kayu lapuk

Collybia sp.

4

kayu lapuk

ii

Ga noderma a ppla natum

11

kayu lapuk

Polyporus dermoporus

8

kayu lapuk

Tra metes versicolor

16

kayu lapuk

Polyporus varius

6

kayu lapuk

Ca locera cornea

56

kayu lapuk

Coltricia cinna momea

29

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

4

serasah

Fomitopsis ca ja nderi

12

kayu lapuk

Mycena rosea

4

kayu lapuk

Ma rasmiellus ca ndidus

74

kayu lapuk

Aga ricus sp.

1

serasah

iii

Ga noderma a ppla natum

9

kayu lapuk

Polyporus dermoporus

15

kayu lapuk

Coltricia perennis

36

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

1

serasah

Tra metes versicolor

3

kayu lapuk

Hygrocybe miniata

2

serasah

Fomitopsis pinicola

6

kayu lapuk

Polyporus elega ns

4

kayu lapuk

Polyporus arcula rius

144

kayu lapuk

Ma rasmiellus ca ndidus

71

kayu lapuk

iv

Polyporus dermoporus

9

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

26

kayu lapuk

Stereum ostrea

88

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

4

serasah

Mycena rosea

2

kayu lapuk

Mycena rosella

2

kayu lapuk

Coprinellus mica ceus

78

kayu lapuk

Ma rasmius sp3

118

kayu lapuk

Hericium cora lloides

8

kayu lapuk

Tra metes hirsuta

10

kayu lapuk

Ma rasmius elega ns

2

kayu lapuk

Collybia butyra cea

4

kayu lapuk

v

Ga noderma a ppla natum

5

kayu lapuk

Coltricia perennis

31

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

3

serasah

Polyporus varius

4

kayu lapuk

Fomitopsis pinicola

5

kayu lapuk

Stereum sp.

75

kayu lapuk

Ca locera cornea

25

kayu lapuk

Da ldinia grandis

3

kayu lapuk

Polyporus sp.

42

kayu lapuk

Piptoporus betulinus

4

kayu lapuk

Ca ntharellus ciba rius

2

serasah

III

i

Ma rasmius sp2

1

serasah

Coltricia perennis

2

kayu lapuk

Tra metes versicolor

30

kayu lapuk

Stereum sp.

69

kayu lapuk

Stereum ostrea

73

kayu lapuk

Mycena rosea

1

kayu lapuk

Tra metes hirsuta

2

kayu lapuk

Polyporus sa nguineus

3

kayu lapuk

Pa xillus fila mentosus

14

kayu lapuk

Polyporus sp.

41

kayu lapuk

Collybia butyra cea

3

kayu lapuk

Ca ntharellus ciba rius

2

kayu lapuk

ii

Ga noderma a ppla natum

5

kayu lapuk

Polyporus dermoporus

5

kayu lapuk

Coltricia perennis

6

kayu lapuk

Pleurotus ostreatus

78

kayu lapuk

(30)

Hygrocybe miniata

2

serasah

Coltricia cinna momea

18

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

5

serasah

Auricula ria a uricula

55

kayu lapuk

Ama nita sp.

3

serasah

Da ldinia grandis

1

kayu lapuk

Russula xera mpelina

1

kayu lapuk

iii

Ga noderma a ppla natum

1

kayu lapuk

Coltricia perennis

19

kayu lapuk

Tra metes versicolor

2

kayu lapuk

Polyporus elega ns

3

kayu lapuk

Ma rasmius ca ndidus

109

kayu lapuk

Ma rasmius ra mea lis

3

kayu lapuk

iv

Polyporus dermoporus

18

kayu lapuk

Coltricia perennis

2

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

16

kayu lapuk

Fomitopsis pinicola

46

kayu lapuk

Stereum ostrea

74

kayu lapuk

Polyporus arcula rius

117

kayu lapuk

Hygrocybe ca ntha rellus

2

serasah

Mycena rosella

17

kayu lapuk

Tra metes hirsuta

7

kayu lapuk

Lignosus rhinocerus

10

kayu lapuk

v

Ga noderma a ppla natum

3

kayu lapuk

Polyporus varius

9

kayu lapuk

Polyporus elega ns

4

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

8

serasah

Mycena rosella

3

kayu lapuk

Polyporus sa nguineus

2

kayu lapuk

Aga ricus sp.

1

kayu lapuk

Ma rasmius elega ns

5

kayu lapuk

Piptoporus betulinus

3

kayu lapuk

Russula xera mpelina

1

kayu lapuk

IV

i

Ga noderma a ppla natum

3

kayu lapuk

Stereum sp.

63

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

4

serasah

Hygrocybe ca ntha rellus

4

serasah

Mycena rosella

1

kayu lapuk

Ma rasmius ca ndidus

91

kayu lapuk

Collybia sp.

3

kayu lapuk

Ma rasmius elega ns

3

serasah

Russula xera mpelina

2

kayu lapuk

ii

Coltricia perennis

26

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

33

kayu lapuk

Hygrocybe miniata

3

serasah

Stereum sp.

62

kayu lapuk

Polyporus elega ns

3

kayu lapuk

Fomitopsis ca ja nderi

22

kayu lapuk

Ma rasmius r a mea lis

4

serasah

Ama nita sp.

1

serasah

Pa xillus fila mentosus

3

kayu lapuk

Polyporus sp.

65

kayu lapuk

Collybia butyra cea

5

kayu lapuk

iii

Ma rasmius sp2

7

serasah

Polyporus dermoporus

3

kayu lapuk

Tra metes versicolor

21

kayu lapuk

Fomitopsis pinicola

5

kayu lapuk

Coltricia cinna momea

11

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

8

kayu lapuk

Mycena rosea

3

kayu lapuk

Polyporus arcula rius

48

kayu lapuk

Ma rasmiellus ca ndidus

97

kayu lapuk

(31)

Russula xera mpelina

1

kayu lapuk

iv

Ga noderma a ppla natum

11

kayu lapuk

Coltricia perennis

24

kayu lapuk

Tra metes versicolor

26

kayu lapuk

Hygrocybe miniata

2

serasah

Stereum ostrea

81

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

6

serasah

Polyporus arcula rius

48

kayu lapuk

Mycena rosella

4

kayu lapuk

Ma rasmius ca ndidus

48

kayu lapuk

v

Ga noderma a ppla natum

1

kayu lapuk

Polyporus dermoporus

26

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

11

kayu lapuk

Stereum sp.

73

kayu lapuk

Coltricia cinna momea

3

kayu lapuk

Stereum ostrea

86

kayu lapuk

Polyporus arcula rius

73

kayu lapuk

Ma rasmius ca ndidus

91

kayu lapuk

Ma rasmius ra mea lis

3

kayu lapuk

Tra metes hirsuta

3

kayu lapuk

Da ldinia grandis

2

kayu lapuk

V

i

Ga noderma a ppla natum

3

kayu lapuk

Polyporus dermoporus

14

kayu lapuk

Coltricia perennis

52

kayu lapuk

Hygrocybe miniata

1

serasah

Coltricia cinna momea

14

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

18

kayu lapuk

Hygrocybe ca ntha rellus

4

serasah

Mycena rosella

6

kayu lapuk

Ma rasmiellus ca ndidus

101

kayu lapuk

Auricula ria polytricha

47

kayu lapuk

Aga ricus sp.

1

serasah

Ma rasmius elega ns

3

serasah

Collybia butyra cea

1

kayu lapuk

ii

Ga noderma a ppla natum

4

kayu lapuk

Coltricia perennis

37

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

2

serasah

Hygrocybe miniata

2

serasah

Stereum ostrea

61

kayu lapuk

Fomitopsis ca ja nderi

14

kayu lapuk

Mycena rosea

7

kayu lapuk

Polyporus arcula rius

102

kayu lapuk

Ma rasmius ra mea lis

3

serasah

Ma rasmius sp3

86

kayu lapuk

Collybia sp.

2

kayu lapuk

iii

Ga noderma a ppla natum

4

kayu lapuk

Pleurotus ostreatus

44

kayu lapuk

Coprinellus disseminatus

11

serasah

Tra metes versicolor

17

kayu lapuk

Polyporus varius

4

kayu lapuk

Ca locera cornea

22

kayu lapuk

Coltricia cinna momea

7

kayu lapuk

Ma rasmius copela ndii

3

kayu lapuk

Fomitopsis ca ja nderi

13

kayu lapuk

Ma rasmiellus ca ndidus

69

kayu lapuk

Pa xillus fila mentosus

6

kayu lapuk

Ma rasmius elega ns

5

kayu lapuk

Collybia butyra cea

2

kayu lapuk

iv

Polyporus dermoporus

21

kayu lapuk

Coltricia perennis

46

kayu lapuk

Mycena rosea

6

kayu lapuk

Mycena rosella

2

kayu lapuk

Ma rasmius ca ndidus

55

kayu lapuk

(32)

Tra metes hirsuta

6

kayu lapuk

Aga ricus sp.

2

serasah

Russula xera mpelina

1

kayu lapuk

v

Ma rasmius sp2

3

serasah

Hygrocybe miniata

4

serasah

Fomitopsis pinicola

4

kayu lapuk

Stereum sp.

78

kayu lapuk

Polyporus elega ns

4

kayu lapuk

Polyporus arcula rius

51

kayu lapuk

Ma rasmius ra mea lis

3

serasah

Coprinellus mica ceus

86

kayu lapuk

Hericium cora lloides

6

kayu lapuk

Da ldinia grandis

1

kayu lapuk

Lignosus rhinocerus

4

kayu lapuk

(33)

10.

Tabel Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis yang Ditemukan

Berdasarkan Jalur Pengamatan pada Ketinggian Tempat

≥ 1500 m dpl

Jalur Plot Nama spesies Jumlah spesies Habitat

I i Ganoder ma applanatum 1 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 11 kayu lapuk, serasah

Fomitopsis cajander i 17 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 3 serasah

Daldinia gr andis 2 kayu lapuk

Polypor us sp. 166 kayu lapuk

Piptopor us betulinus 7 kayu lapuk

ii Ganoder ma applanatum 4 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 33 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 3 serasah

Ster eum ostr ea 32 kayu lapuk

Mycena r osella 23 kayu lapuk

Polypor us sp. 77 kayu lapuk

Tyr omyces amar us 3 kayu lapuk

iii Coltr icia per ennis 10 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 3 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 36 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 11 kayu lapuk

Mycena r osella 6 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 3 serasah

Lignosus r hinocer us 2 kayu lapuk

iv Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 17 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 2 serasah

Coltr icia cinnamomea 14 kayu lapuk

Mar asmius sp3 117 kayu lapuk

Amanita sp. 3 serasah

Mar asmius elegans 5 kayu lapuk

Canthar ellus cibar ius 3 kayu lapuk

v Ganoder ma applanatum 1 kayu lapuk

Polypor us var ius 4 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 3 serasah

Fomitopsis cajander i 9 kayu lapuk

Mycena r osella 2 kayu lapuk

Polypor us sp. 46 kayu lapuk

Piptopor us betulinus 5 kayu lapuk

II i Coltr icia per ennis 20 kayu lapuk

Polypor us elegans 7 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 43 kayu lapuk

Tr ametes hir suta 12 kayu lapuk

Polypor us sp. 54 kayu lapuk

Tyr omyces amar us 7 kayu lapuk

ii Ganoder ma applanatum 17 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 18 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 15 kayu lapuk

Polypor us sp. 93 kayu lapuk

Lignosus r hinocer us 2 kayu lapuk

Piptopor us betulinus 3 kayu lapuk

iii Tr ametes versicolor 29 kayu lapuk

Ster eum sp. 66 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 7 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 4 serasah

Mycena r osella 22 kayu lapuk

Daldinia gr andis 2 kayu lapuk

Polypor us sanguineus 6 kayu lapuk

Lignosus r hinocer us 1 kayu lapuk

iv Coltr icia per ennis 29 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 43 kayu lapuk

Polypor us var ius 3 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 7 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 5 serasah

Hygr ocybe canthar ellus 2 serasah

Tr ametes hir suta 14 kayu lapuk

Collybia sp. 46 kayu lapuk

Agar icus sp. 2 serasah

Piptopor us betulinus 2 kayu lapuk

(34)

v Ganoder ma applanatum 4 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 15 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 26 kayu lapuk

Ster eum sp. 56 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 2 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 16 kayu lapuk

Aur icular ia aur icula 6 kayu lapuk

Polypor us sp. 33 kayu lapuk

Agar icus sp. 1 serasah

III i Ganoder ma applanatum 2 pohon hidup

Coltr icia per ennis 68 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 92 kayu lapuk

Polypor us var ius 2 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 4 pohon hidup

Ster eum sp. 77 kayu lapuk

Calocer a cor nea 41 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 2 serasah

ii Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 41 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 5 serasah

Coltr icia cinnamomea 17 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 27 kayu lapuk

Mycena r osella 14 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 5 serasah

Amanita sp. 2 serasah

Daldinia gr andis 2 kayu lapuk

Lignosus r hinocer us 4 kayu lapuk

Tyr omyces amar us 4 kayu lapuk

iii Coltr icia per ennis 17 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 18 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 4 serasah

Polypor us sanguineus 10 kayu lapuk

Polypor us sp. 53 kayu lapuk

Collybia sp. 24 kayu lapuk

Agar icus sp. 4 kayu lapuk

Mar asmius elegans 4 kayu lapuk

Piptopor us betulinus 7 kayu lapuk

iv Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 34 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 18 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 4 serasah

Polypor us var ius 4 kayu lapuk

Calocer a cor nea 39 kayu lapuk

Ster eum ostr ea 81 kayu lapuk

Mar asmius sp3 93 kayu lapuk

Mar asmius elegans 3 kayu lapuk

Canthar ellus cibar ius 5 serasah

v Polypor us der mopor us 23 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 33 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 36 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 15 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 19 kayu lapuk

Mycena r osella 12 kayu lapuk

Mar asmius r amealis 7 kayu lapuk

Daldinia gr andis 3 kayu lapuk

Lignosus r hinocer us 6 kayu lapuk

Piptopor us betulinus 11 kayu lapuk

Tyr omyces amar us 6 kayu lapuk

IV i Coltr icia per ennis 71 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 2 kayu lapuk

Ster eum sp. 43 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 2 serasah

Mar asmius r amealis 5 kayu lapuk

Collybia sp. 22 serasah

Agar icus sp. 1 serasah

ii Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Copr inellus disseminatus 6 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 43 kayu lapuk

Polypor us elegans 7 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 12 kayu lapuk

(35)

Canthar ellus cibar ius 1 serasah

iii Ganoder ma applanatum 1 kayu lapuk

Hygr ocybe miniata 2 serasah

Ster eum sp. 46 kayu lapuk

Polypor us elegans 5 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 2 kayu lapuk

Amanita sp. 4 serasah

Tr ametes hir suta 14 kayu lapuk

iv Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 32 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 18 kayu lapuk

Polypor us elegans 6 kayu lapuk

Mar asmius copelandii 7 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 13 kayu lapuk

Collybia sp. 28 serasah

Agar icus sp. 2 serasah

v Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 31 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 13 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 17 kayu lapuk

Hygr ocybe canthar ellus 6 serasah

Mycena r osella 23 kayu lapuk

Mar asmius sp3 81 kayu lapuk

Daldinia gr andis 2 kayu lapuk

V i Ganoder ma applanatum 2 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 5 kayu lapuk

Polypor us var ius 1 kayu lapuk

Fomitopsis pinicola 3 kayu lapuk

Mycena r osella 56 serasah

Collybia sp. 31 kayu lapuk

ii Ganoder ma applanatum 1 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 7 kayu lapuk

Fomitopsis cajander i 2 kayu lapuk

Daldinia gr andis 2 kayu lapuk

Lignosus r hinocer us 2 kayu lapuk

Agar icus sp. 1 serasah

iii Ganoder ma applanatum 1 kayu lapuk

Polypor us der mopor us 4 kayu lapuk

Polypor us var ius 3 kayu lapuk

Mycena r osella 41 serasah

Tyr omyces amar us 4 kayu lapuk

iv Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 16 kayu lapuk

Tr ametes versicolor 11 kayu lapuk

Polypor us sanguineus 3 kayu lapuk

Collybia sp. 26 kayu lapuk

v Ganoder ma applanatum 3 kayu lapuk

Coltr icia per ennis 5 kayu lapuk

Polypor us var ius 8 kayu lapuk

Coltr icia cinnamomea 3 serasah

Fomitopsis cajander i 2 kayu lapuk

Aur icular ia aur icula 3 kayu lapuk

(36)

11.

Dokumentasi Pengamatan Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan

USU

Gambar. Pembuatan jalur pengamatan jamur makroskopis di Hutan Pendidikan USU

Gambar. Pengamatan keberadaan spesies jamur makroskopis diantara serasah dan kayu lapuk

Gambar. Analisis deskripsi morfologis da n identifikasi spesies jamur makroskopis yang ditemukan di areal pengamatan

Gambar. Pengambilan sampel spesies jamur makroskopis yang ditemukan denga n tubuh buah yang utuh disertai media tempat hidupnya

Gambar. Wadah penyimpanan sampel spesies jamur makroskopis yang ditemukan di areal pengamatan

Gambar. Kondisi umum areal pengamatan keanekaragaman jamur makroskopis

Gambar

Tabel Pengamatan Individu Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat  1000 – 1500 m dpl
Tabel Analisis Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat < 1000 m dpl
Tabel Analisis Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat 1000 – 1500 m dpl
Tabel Analisis Keanekaragaman Spesies Jamur Makroskopis di Hutan Pendidikan USU pada Ketinggian Tempat ≥ 1500 m dpl
+4

Referensi

Dokumen terkait

ISPRS Annals of the Photogrammetry, Remote Sensing and Spatial Information Sciences, Volume II-5/W3, 2015 25th International CIPA Symposium 2015, 31 August – 04 September 2015,

Bersama ini kami informasikan kepada Bapak/Ibu peneliti dan pengabdi, bahwa kontrak penelitian dan pengabdian skim kemenristek dikti yang sudah ditanda tangani ketua LPPM, sudah bisa

Persentase Jumlah penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat kecamatan, jumlah pembinaan yang dilakukan kecamatan kepada desa dan kelurahan secara berkala dan jumlah

According Bitar (2003), a firm needs three generic dynamics capability to generate multiple capabilities or competences in turbulent environment, such as: absorptive capacity,

adalah peserta didik yang ditunjuk bertugas menyanyikan lagu Indonesia Raya, lagu Mengheningkan Cipta, dan lagu wajib nasional lainnya pada saat yang telah ditentukan

[r]

Dibuat website ini berdasarkan dibutuhkannya informasi dan media promosi mengenai perumahan untuk meningkatkan penjualan, dimana pada website ini berisi tentang informasi

dapa, neoBajukstr R4(u, k.pada pcncnlur. dap4 E.DgajukD RsftNikcpda zcigad