• Tidak ada hasil yang ditemukan

RANCANG BANGUN DISPENSER DENGAN EFISIENSI ENERGI LISTRIK BERBASIS KONTROL LOGIKA FUZZY

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RANCANG BANGUN DISPENSER DENGAN EFISIENSI ENERGI LISTRIK BERBASIS KONTROL LOGIKA FUZZY"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

.

RANCANG BANGUN DISPENSER DENGAN EFISIENSI ENERGI

LISTRIK BERBASIS KONTROL LOGIKA FUZZY

Sub judul: pengontrolan suhu

Erlita widyaningtyas, Arman jaya ST,MT , Ir,abdul nasir Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya Kampus ITS Sukolilo Surabaya 60111 Telp (+62) 031-59447280 .Fax (+62) 031-5946114

e-mail: [email protected]

ABSTRAK

Aplikasi pengendalian suhu air sudah banyak ditemui diberbagai bidang, khususnya dalam kehidupan masyarakat. Pengendalian suhu tersebut dipakai untuk memanaskan air agar dapat di minum dan memiliki nilai kesehatan yang baik..

Berdasarkan masalah tersebut, maka pada tugas akhir ini kami membuat mesin pemanas air atau dispenser berbasis mikrokontroler dengan metode fuzzy. Penggunaan mikrokontroler dengan fuzzy ini diharapkan mampu mengendalikan suhu yang diperlukan air agar dapat memanaskan air hingga mencapai suhu 90 0 C, sehingga bisa didapatkan pemanasan air yang baik dan waktu pemanasan yang lebih cepat.

Pada tugas akhir ini, pemanasan air dapat mencapai suhu berkisar antara 870 C hingga 900 C. Hasil yang diperoleh setelah proses pemanasan air adalah 890 C Hal ini disebabkan karena factor pemanasan air yang tidak merata. Sehingga persentase keberhasilan alat ini adalah 87 %.

Kata kunci: mikrokontroler , fuzzy logic controller, heater ABSTRACT

Applications control the water temperature has been found in different areas, especially in the life of the community. Temperature control is used to heat water so that drinking apat in value and have good health .

Based on the problem, then at the end of this task we create a machine or water heater Dispenser based mikrokontroler with fuzzy method. Use of this mikrokontroler with fuzzy expected to control the temperature of the water needed to heat the water until the temperature reaches 90 0 C, so that water heating can be a good time and a more rapid heating.

At the end of this task, heating water can reach temperatures ranging between 870 C and 900 C. Results obtained after the process of heating water is 890 C This is because factors that are not heating the water evenly. So that the percentage of success of this toois 87%.

Keywords: mikrokontroler, fuzzy logic controller, heater

PENDAHULUAN

ilmu pengetahuan dan teknologi pada era ini menjadi faktor penting dan tidak dapat terpisahkan dalam usaha untuk peningkatan teknologi serta kesejahteraan setiap masyarakat.

Seperti halnya pada tingkat kebutuhan

masyarakat terhadap alat-alat yang dapat bekerja secara otomatis, efisien dan hemat energi saat ini semakin meningkat. Tidak hanya pada industri besar, industri menengah, industri kecil, tetapi juga pada rumah tangga yang menginginkan

kemudahan dan hemat biaya dalam memenuhi kebutuhan maupun menyelesaikan pekerjaan, contohnya pada penggunaan dispenser.

Dispenser merupakan barang elektronik

rumah tangga yang banyak disukai karena praktis dalam penggunaannya. Dispenser mempunyai 2 fungsi yaitu menghasilkan air dingin dan air panas,sehingga unuk mendapatkan air panas tidak perlu merebus air dengan waktu yang relatif lama. Namun permasalahan yang saat ini timbul adalah kebutuhan listrik untuk air panas lebih besar dibandingkan untuk air dingin. Hal ini di

(2)

sebabkan karena kebutuhan suhu yang tidak terkontrol dengan baik saat pemanasan air berlangsung.

Maka dalam proyek akhir ini dibuat suatu dispenser dengan menggunakan pengontrol suhu air dan efisien dalam pemakaian energi listrik. Dispenser pada proyek akhir ini berbeda dengan dispenser yang sudah ada, dalam hal kontrol suhu, pemakaian energi listrik, serta waktu untuk memanaskan air. Dispenser tanpa dilengkapi kontrol suhu, air yang dipanaskan selalu berubah setelah air panas dalam dispenser diambil dan membutuhkan waktu yang berbeda untuk memanaskan air.

1. KONFIGURASI SISTEM

2. Secara umum cara kerja dari mesin pamanas air (dispenser) ini adalah menjaga suhu dalam air sehingga mencapai suhu yaitu 90°C. untuk menjaga agar suhu stabil pada daerah tersebut maka digunakan kontroler

fuzzy.

3. Output dari sensor suhu RTD masuk ke ADC chanel 4, kemudian diolah oleh kontroler fuzzy. Penggunaan kontroler fuzzy diharapkan mempunyai respon yang baik untuk mengontrol temperatur suhu dalam air. Fuzzy disini untuk mengontrol sinyal output sebagai trigger ke gelombang sinus.

Gambar 3.1 Blok Diagram Sistem Keseluruhan

Mikrokontroller

Mikronkontroller yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah jenis AVR AT Mega 128. alasan penggunaan AT Mega 128 adalah tersedianya PORT yang cukup banyak dan memori internal yang besar, sebesar 128 kb. Karena pada tugas akhir ini membutuhkna PORT yang sangat banyak sebagai input – output dan membutuhkan memori yang cukup besar.

Gambar 3.2 Minimum system AT Mega 128

Pada rangakaian minsys 128 pada gambar 3.2 di atas menggunakan cristal sebagai osilator sebesar 16 MHz dan C sebesar 22 pF.

3.2.2 Perencanaan input – output

Pada mikrokontroller AT Mega 128 terdapat 7 buah port I/O 8 bit, yaitu port A, port B, port C ,port D, port E,port F, dan port G. Kecuali port G hanya 2 bit. Tabel perencanaan input output dapat dilihat pada tabel 3.1

DEVICE PORT KETERANGAN SENSOR SUHU (RTD) ADC PORTF.7 input LCD PORTA output

DAC PORTC output

VALVE PORT E.6 Output keypad PORT D input

Tabel 3.3 Perencanaan input-output

3.2.3 Struktur pengendali logika Fuzzy

Kontrol logika fuzzy dan fuzzy set diperkenalkan oleh prof. Lutfy Zadeh dari Universitas of California Barkeley, seorang pakar kontrol dari timur tengah. Dengan reability anggota yang dimiliki unit logika fuzzy mampu menyelesaikan permasalahan prilaku sistem yang kompleks dan ketidakpastian, ini disebabkan oleh kemampuan mengelola informasi numerik dari variabel yang diukur dan faktor linguistik. Kontrol fuzzy berbeda dengan kontrol konvensional,

(3)

karena nilai kontrol yang ada antara 0 dan 1 atau on dan off dapar didefinisikan sehingga kontroller dapat bekerja seperti syaraf manusia yang bisa merasakan lingkungan seperti : “kurang“, “sedang“, “biasa“, “lebih“, “sangat“.

Gambar 3.5 flowchart program fuzzy.

Perancangan perangkat lunak fuzzy dengan bantuan software Fudge ada beberapa langkah sebagai berikut :

a. Desain input dan output fuzzy b. Desain input dan output membership function.

c. Desain rule.

3.3.1 Desain input dan dengan software Fudge.

Pada proyek akhir ini menggunakan dua input yaitu Error dan DeltaError dengan satu output.

Error = SP- PV

Derror = Error n – Error n-1

SP = set point PV = nilai sekarang Error n = error sekarang

Error n-1 = error sebelumnya

Gambar 3.6 input fuzzy (error)

Gambar 3.7 input fuzzy (delta error)

-Nilai Minimum adalah batas bawah dari universe of discourse.

-Nila Maximum adalah batas atas dari universe of discourse.

Jumlah membership function error dan delta error sebanyak 5 yaitu NB,NS, Z, PS, PB.

(4)

Untuk outputnya bernilai minimum 0 sampai maksimumnya 5. Outpunya ini nanti

digunakan untuk mengontrol tegangan DAC 0 – 5 Volt yang digunakan untuk mengontrol sinyal output dari SPWM. Jumlah

membership functionnya sebanyak 5 yang mempunyai label rendah(R), agak rendah (AR), sedang (S), agak tinggi (AT), tinggi (T).

3.3.1 Input

dan

output

membership function

Gambar 3.9 membership function error

Gambar 3.10 membership function derror Membership function suatu himpunan fuzzy dapat ditentukan dengan fungsi segitiga (Triangle),trapesium (Trapezoidal) atau Fungsi Gauss (Gaussian). Bentuk trapezoid dan segitiga adalah yang paling sering digunakan. Meskipun bentuk yang lain mungkin saja lebih mewakili fenomena alam yang terjadi, mereka membutuhkan persamaan yang lebih rumit atau tabel yang lebih besar terhadap keakuratan yang diwakilinya.

Pada proyek akhir ini membership function input menggunakan bentuk Segitiga, seperti pada Gambar 3.8 dan

gambar 3.9 di atas. Untuk membuatnya terdapat

Point-point

Gambar 3.11 membership function output

Gambar 3.12 membership function input

(5)

E/dE

NB

NS

Z

PS

PB

NB

R

R

R

R

R

NS

R

R

R

R

AR

Z

R

R

R

R

R

PS

S

S

AT

S

AR

PB

S

AT

T

AT

S

Tabel 3.14 tabel rule base error dan d_error

Rangkaian Pengkondisi Signal

Rangkaian pengkondisi signal merupakan rangkaian yang berfungsi untuk melakukan pengkondisian signal tegangan hasil dari sensor suhu atau Resistance Temperature Detector, dengan tujuan agar tegangan yang masuk dalam ADC internal mikrokontroler dapat dibatasi sehingga sistem rangkaian mikrokontroler tidak megalami kerusakan.

Rangkaian pengkondisi signal yang digunakan merupakan rangkaian pembagi tegangan, berikut ini adalah gambar rangkaian skematik pengkondisian signal RTD.

Gambar 3.15 rangkaian skematik pengkondian sinyal

Untuk mengatahui nilai dari tegangan RTD atau VRTD dapat dicari dengan rumus

pembagi tegangan sebagai berikut:

DC RTD R RTD VRTD    1

Untuk membatasi tegangan maksimum RTD atau VRTD yang masuk pada ADC

mikrokontroler sebesar 4,5 Volt, maka besarnya R1 yang terpasang seri dengan RTD dapat ditentukan dengan rumus konversi suhu RTD.

Suhu maksimal RTD yang akan disensing sebesar 90oC, maka dengan konversi suhu dapat diketahui berapa besar resistansi RTD pada suhu 90oC.

2

.

134

)

90

0038

,

0

1

(

100

)

1

(

Rt

Rt

T

Ro

Rt

Besar Nilai R1:

91

.

14

1

671

9

.

603

1

5

,

4

671

)

2

.

134

1

(

5

,

4

5

2

.

134

1

2

.

134

5

,

4

1

R

R

R

R

DC

RTD

R

RTD

V

RTD

Pengujian dan analisa data:

Vin Nilai ADC

0 0 1.5 77 2.8 143 3 154 3.8 195 3.9 200 4.1 210 4.3 220 4.5 230

Tabel 3.16 pengujian nilai ADC

(6)

Table 3.17 perbandingan resistansi RTD Tanpa kontrol Dengan kontroller °C suhu waktu °C suhu wktu 42 1 42 53 2 65 1 58 3 75 62 4 80 2 66 5 80 69 6 85 71 7 85 3 73 8 87 75 9 88 4 80 10 90 5

Tabel 3.18 tabel perbandingan suhu terkontrol dan tidak terkontrol

Kesimpulan:

Setelah melalui proses perencanaan dan pembuatan alat yang kemudian dilanjutkan pada tahap pengujian alat secara keseluruhan, maka dapat disimpulkan sebagai berikut :

1. Tingkat keberhasilan alat ini yaitu dapat memanaskan air hingga suhu 89° C persentase keberhasilannya 87 %.

2. Penggunaan kontroler fuzzy dapat menyesuaikan suhu sesuai setpoint.

3. peletakkan sensor RTD adalah pada bagian tengah tabung heater dapat meningkatkan proses pemerataan suhu dalam tabung heater dispenser. .

DAFTAR PUSTAKA

1. Son Kuswandi, 2007 ”kendali

Cerdas”. Yogyakarta: Andi offset

2. Fuzzy logic TEAM, laboratorium mikrokontroller ITN Malang. Belajar Logika Fuzzy. ITN Malang

3. Kusumadewi, sri.2002.”analisis dan

desain system fuzzy”. Graha ilmu,

Yogyakarta.

4. Jahianta, risky.2008.”pengaturan

motor induksi 1 phasa”.PENS-ITS

5. Tech,azis,2007 “karakteristik sensor

suhu RTD”, bandung

6. Datasheet of ATMega 128. Atmel corporation. www.atmel.com

7. Hannawati, Anies dkk.“protoipe system pengendali temperature berbasis

fuzzy logic pada sebuah inkubator”. Control

system laboratory. Petra Christian university

6.

Suhu Teori Praktek

Resistansi Vrtd resistansi Vrtd 30 111.4 4.175412294 111.9 4.17879 35 113.3 4.18699187 113.0 4.18548 40 115.2 4.198250729 114.0 4.19125 45 117.1 4.209202013 114.9 4.19654 50 119 4.219858156 115.4 4.19922 55 120.9 4.230230931 116.2 4.2041 60 122.8 4.240331492 117.1 4.20898 65 124.7 4.250170416 117.9 4.21387 70 126.6 4.259757739 118.8 4.21875 75 128.5 4.26910299 119.7 4.22363 80 130.4 4.278215223 121.5 4.2334 85 132.3 4.287103046 124.3 4.24805 90 134.2 4.295774648 127.2 4.2627

Gambar

Gambar 3.5 flowchart program fuzzy.
Gambar 3.9 membership function error
Table 3.17  perbandingan resistansi RTD  Tanpa  kontrol  Dengan  kontroller  °C  suhu  waktu  °C  suhu  wktu  42  1  42  53  2  65  1  58  3  75  62  4  80  2  66  5  80  69  6  85  71  7  85  3  73  8  87  75  9  88  4  80  10  90  5

Referensi

Dokumen terkait

Air yang keluar dari pompa dengan waktu penyiraman sesuai dengan suhu udara dan kelembaban tanah yang sudah diolah menggunakan logika fuzzy metode sugeno.. Pengujian

Semakin berkembangnya teknologi menjadikan meningkatnya pemakaian energi listrik pada alat-alat pertanian, sehingga dibutuhkan alternatif untuk memenuhi kebutuhan energi

Proyek Akhir ini bertujuan untuk membuat sistem tenaga listrik hybrid untuk suplay beban penerangan jalan umum type led sebagai energi alternatif yang terbaharukan

Dengan alasan tersebut maka pada proyek akhir saya buat suatu alat Pengukur Energi Listrik Berbasis Mikrokontroller7. Alat ini akan bekerja pada waktu ada

Berdasarkan latar belakang diatas maka dibuat RANCANG BANGUN SISTEM KONTROL INTENSITAS LED OTOMATIS UNTUK MENGHEMAT ENERGI LISTRIK PADA LAMPU PENERANGAN JALAN UMUM TENAGA

Menggunakan monitor LCD yang menampilkan nilai aktual dari hasil pembacaan daya pada pemakaian energi listrik motor induksi tiga fasa dan yang terakir adalah model relay yang

vi SMART MONITORING DAN KONTROL ENERGI LISTRIK BERBASIS INTERNET OF THINGS IoT ABSTRAK Nama : Bambang Sugianto Nim : 3204181235 Dosen Pembimbing: Zulkifli , S.Si., M.Sc

2 mendapatkan energi listrik tersebut kontrol pengecasan harus bekerja stabil dan tidak terpengaruh oleh intensitas cahaya matahari, oleh karena itu kontrol buck konverter sangat