• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION TERHADAP MINAT MEMBELI PROPERTY (Studi Pada Djagad Land di Wilayah Malang Raya) SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGARUH INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION TERHADAP MINAT MEMBELI PROPERTY (Studi Pada Djagad Land di Wilayah Malang Raya) SKRIPSI"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH INTEGRATED MARKETING COMMUNICATION TERHADAP MINAT MEMBELI PROPERTY

(Studi Pada Djagad Land di Wilayah Malang Raya) SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang

Sebagai Persyaratan Untuk Mendapat Gelar Sarjana (S1)

Oleh:

Idzham Wahdany Amarullah Aly 201410040311341

Dosen Pembimbing: Widiya Yutanti, S.Sos, M.A

JURUSAN ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)
(7)
(8)
(9)

ABSTRACTION

Idzham Wahdany Amarullah Aly, 201410040311341. Effect of Integrated Marketing Communication on Property Purchase Decisions (Study on Djagad Land in the Greater Malang Region)

Advisor: Widiya Yutanti, S.Sos, M.A

Keywords: Integrated Marketing Communication, Buying Decision

Currently online marketing is a new opportunity in marketing techniques. It can be seen from all people in big cities that it is no stranger to hear the internet, especially with social networks such as Facebook, Twitter and others. Not infrequently, they must have accessed the internet and used it for commercial purposes, one of which is buying property products. The purpose of this study is to determine the significant effect of using Integrated Marketing Communication Strategy on Property Purchase Decisions at Djagad Land in the Greater Malang Region.

The theoretical approach used is Integrated Marketing Communication from Hanafi and Wahab (2016) and Purchase Decision from Kotler and Keller (2010). The paradigm in this study is the paradigm of positivism, the approach applied in this research is quantitative, this research uses associative explanatory research. The basis of this research is survey research conducted online. The minimum sample used in this study is 64 consumers of Djagad Land in the Greater Malang area from 2019 to 2020. The data analysis in this study uses simple linear regression.

The results in this study indicate that there is a positive or unidirectional and significant influence of the Integrated Marketing Communication strategy on Property Purchase Decisions at Djagad Land in the Greater Malang Region, if Integrated Marketing Communication increases it will have an impact on increasing Purchase Decisions. The conclusion of this study is that it is known that there is a positive or direct and significant influence of Integrated Marketing Communication (IMC) (X) on Purchase Decisions (Y) on Djagad Land consumers in the Greater Malang Region.

Malang, 7 July 2021

Advisor Researcher

(10)

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, berkah, dan inayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Integrated Marketing Communication Terhadap Keputusan Membeli Property (Studi Pada Djagad Land di Wilayah Malang Raya)”. Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang. Penulis menyadari dalam penyusunan skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan dikarenakan keterbatasan kemampuan, pengetahuan, dan pengalaman yang peneliti miliki saat melakukan penelitian. Atas segala kekurangan skripsi ini, maka besar harapan bagi peneliti untuk menerima kritik dan saran yang bersifat konstruktif sehingga skripsi dapat disempurnakan.

Dalam rangka menyelesaikan skripsi, penulis banyak memperoleh bantuan, dorongan, dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Allah SWT yang telah memberikan kesehatan, kemudahan, kelancaran dan memberikan jalan atas usaha maupun doa yang dipanjatkan serta petunjuk dalam pengerjaan skripsi.

2. Kedua orang tua tercinta, atas kasih sayang, dukungan, dan do’a yang tidak pernah putus sehingga selalu menjadi kekuatan bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi ini.

3. Istri yang selalu mensupport, membantu dan selalu mendoakan hingga menyelesaikan skripsi ini.

4. Bu Widiya Yutanti S. Sos, M. A. selaku dosen pembimbing yang telah berkenan untuk meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran untuk membimbing dan senantiasa memberi dukungan serta arahan dengan penuh kesabaran selama proses bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

5. Seluruh dosen jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang yang telah berkenan membagikan ilmu, mengajarkan hal baru, dan mendukung berproses selama berkuliah di Universitas Muhammadiyah Malang sehingga ilmunya dapat diterapkan saat penulis menyelesaikan skripsi ini

(11)

6. Teman – teman yang sudah membantu dan mensupport baik tenaga maupun pikiran.

7. Seluruh responden yang telah memberi kesempatan kepada penulis untuk menggali ilmu dan mendapatkan data yang dibutuhkan penulis dalam proses penelitian.

8. Pihak-pihak lain yang tidak dapat disebutkan yang telah membantu dalam proses penyusunan skripsi ini.

Demikian pengantar yang dapat penulis sampaikan, dimana penulis sadar bahwa masih banyak kesalahan dan kekurangan dalam penulisan dan penyusunannya yang masih jauh dari kata sempurna. Peneliti berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca.

Malang, 7 Juli 2021

(12)

i DAFTAR ISI

Halaman

DAFTAR ISI ... i

DAFTAR TABEL ... iii

DAFTAR GAMBAR ... iv DAFTAR LAMPIRAN ... v DAFTAR PUSTAKA ... vi BAB I ... 1 PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 5 1.3 Tujuan Penelitian ... 5 1.4 Manfaat Penelitian ... 5 BAB II ... 7 TINJAUAN PUSTAKA ... 7

2.1 Integrated Marketing Communication (IMC) ... 7

2.1.1 Definisi Integrated Marketing Communication (IMC) ... 7

2.1.2 Dimensi Integrated Marketing Communication (IMC) ... 8

2.2 Tinjauan Tentang Strategi Komunikasi ... 13

2.2.1 Pengertian Strategi ... 13

2.2.2 Pengertian Komunikasi ... 15

2.2.3 Pengertian Strategi Komunikasi ... 17

2.3 Minat Beli ... 20

2.3.1 Pengertian Minat Beli ... 20

2.3.2 Indikator Minat Beli ... 21

2.4 Penelitian Terdahulu ... 22

2.5 Kerangka Pikir Penelitian ... 23

BAB III ... 24

METODE PENELITIAN ... 24

3.1 Paradigma dan Pendekatan Penelitian ... 24

3.1.1 Paradigma Penelitian ... 24

3.1.2 Pendekatan Penelitian ... 24

3.2 Jenis dan Dasar Penelitian ... 25

3.2.1 Jenis Penelitian ... 25

3.2.2 Dasar Penelitian ... 25

3.3 Waktu dan Tempat ... 26

3.3.1 Waktu Penelitian ... 26

3.3.2 Tempat Penelitian ... 26

3.4 Populasi dan Sampel ... 26

3.4.1 Populasi ... 26

3.4.2 Sampel ... 27

3.5 Teknik Pengumpulan Data ... 28

3.6 Teknik Analisis Data ... 28

(13)

ii

3.6.2 Analisis Regresi Sederhana ... 30

BAB IV ... 32

4.1 Gambaran Umum Djagad Land ... 32

4.2 Gambaran Umum jawaban Responden... 34

4.2.1 Variabel Integrated Marketing Communication (IMC) (X)34 4.2.2 Variabel Minat Membeli (Y) ... 40

BAB V ... 48

SAJIAN DAN ANALISIS DATA ... 48

5.1 Identitas Responden ... 48

5.1.1 Identitas Responden Berdasarkan Gender ... 48

5.1.2 Identitas Responden Berdasarkan Usia ... 48

5.1.3 Identitas Responden Berdasarkan Pekerjaan ... 49

5.1.4 Identitas Responden Berdasarkan Kota Asal ... 50

5.1.5 Identitas Responden Berdasarkan Pendapatan (Rp/Bulan) 52 5.2 Uji Istrumen ... 53

5.2.1 Uji Validitas ... 53

5.2.2 Uji Reliabilitas ... 57

5.3 Uji Asumsi Klasik ... 57

5.3.1 Uji Normalitas ... 58

5.3.2 Uji Heteroskedastisitas ... 58

5.4 Analisis Regresi Sederhana ... 59

5.4.1 Uji Hipotesis ... 59

5.4.2 Koefisien Determinasi ... 60

5.5 Pengaruh Integrated Marketing Communication (IMC) (X) terhadap Minat Membeli (Y) ... 61

BAB VI ... 63 PENUTUP ... 63 6.1 Kesimpulan ... 63 6.2 Saran 63 6.2.1 Saran Akademik ... 63 6.2.2 Saran Praktis ... 63 LAMPIRAN ... 64

(14)

iii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1. Variabel Integrated Marketing Communication (IMC) (X) ... 34

Tabel 2. Variabel Minat membeli (Y) ... 40

Tabel 3. Hasil Uji Validitas Instrumen ... 53

Tabel 4. Hasil Uji Reliabilitas Instrumen ... 57

Tabel 5. Hasil Uji Normalitas ... 58

Tabel 6. Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 58

Tabel 7. Hasil Uji Hipotesis (uji t) ... 60

(15)

iv

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Tampilan situs www.djagadland.com dan instagram djagad_land ... 4

Gambar 2. Kerangka Pikir Penelitian... 23

Gambar 3. Tampilan pada website www.djagadland.com ... 32

Gambar 4. Tampilan pada Instagram @djagad_land ... 33

Gambar 5. Gambaran Umum berdasarkan Jenis Kelamin ... 48

Gambar 6. Gambaran Umum berdasarkan Usia (Tahun)... 49

Gambar 7. Gambaran Umum berdasarkan Pekerjaan ... 50

Gambar 8. Gambaran Umum berdasarkan Kota Asal ... 51

(16)

v

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Angket Penelitian ... 64

Lampiran 2. Tabulasi Data Regresi ... 69

Lampiran 3. Tabulasi Data Uji Instrumen 30 responden ... 74

Lampiran 4. Hasil Uji Instrumen ... 75

Lampiran 5. Hasil Uji Asumsi Klasik ... 84

(17)

vi

DAFTAR PUSTAKA

Att, AY. 2013. Komunikasi Persuasif Fasilitator. Bandung : KIE RMC III

Diwatia, F dan Santosob, TI. 2015. Pengaruh Strategi Integrated Marketing Communication (IMC) terhadap Minat Membeli Konsumen pada Bisnis Tour & Travel di Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta. Jurnal EBBANK. Vol.6 (2) : 33-54

Effendi, Onong Uchjana. 2013. Ilmu Teori dan Filsafat Komunikasi. Bandung: Citra Aditya Bakti

Ferdinand, Augusty. 2006. Metode Penelitian Manajemen: Pedoman Penelitian untuk Penulisan Skripsi, Tesis, dan Disertasi Ilmu Manajemen.: Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Hafied, C. 2014. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada Hamidi. 2007. Metodologi Penelitian dan Teori Komunikasi. Malang:UMM

Suliyanto. 2014. Statistik NonParametrik dalam Aplikasi Penelitian.Yogyakarta: Penerbit Andi.

Hanafi, A. & Wahab, Z. 2016. Pengaruh Komunikasi Pemasaran Terpadu Terhadap Minat Pembelian Pengunjung Serta Dampaknya Pada Minat Perpanjangan Sewa Penyewa Kios di Palembang Square Mall (PS MALL). Jurnal Manajemen Vol 03, hal : 488-506.

Hardani, Auliya, NH., Andriani, H., Fardani, RA., Ustiawaty, J., Utami, EF, Sukmana, DJ dan Istiqomah, RR. 2020. Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. Yogyakarta : Penerbit Pustaka Ilmu

Irwan. 2018. Relevansi Paradigma Positivistik Dalam Penelitian Sosiologi Pedesaan. Jurnal Ilmu Sosial. 17 (1) : 21-38

Juabdin, H. 2017. Konsep Kebutuhan Dasar Manusia dalam Perspektif Pendidikan Islam. Al-Tadzkiyyah. Jurnal Pendidikan Islam, Vol. 8 (II) : 12-23

Kitchen, P. J. & Schultz., D. E. 2010. A response to theoretical concept or management fashion? Journal of Advertising Research, 40(5), 17-21. Kotler, Philip. 2005. Manajemen Pemasaran. Jilid I. Indeks, Jakarta.

Kotler, P. and K. L. Keller. 2010. Marketing Management. 14th edition. New Jersey : Prentice Hall International

Kriyantono, Rachmat. 2016. Teknis Praktis Riset Komunikasi. Jakarta : Kencana Prenadamedia Group

Machmud M. 2016. Tuntunan Penulisan Tugas Akhir berdasarkan Prinsip Dasar Penelitian Ilmiah. Malang: Selaras

Morissan. 2012. Jurnalistik Televisi Mutakhir. Jakarta: Media Grafik

Percy, L. 2008. Strategic Integrated Marketing Communication : Theory and practice. Burlington : Elsevier Inc

(18)

vii

Pranoto B. 2012. Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Minat Konsumen Membeli Kendaraan Bermotor, Jurnal Ilmiah Faktor Extra Vol.1 No. 2 September 2012.

Riduwan.2012. Belajar Mudah Penelitian untuk guru-Karyawan dan peneliti PEMULA. Bandung: Alfabeta.

Salusu, J. 2016. Pengambilan Strategi. Jakarta: Gramedia Nusantara

Schiffman, Leon.G. dan Leslie Lazar Kanuk. 2006. Perilaku Konsumen. Edisi Ke-7. Diterjemahkan oleh Zoelkifli Kasip. PT. Indeks, Jakarta

Schiffman, Leon G., Kanuk, Leslie Lazar. 2007. Perilaku Konsumen. Alih Bahasa: Zoelkifli Kasip. Jakarta: Indeks

Setiadi N.J. 2013. Perilaku Konsumen : Konsep dan Implikasi Untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran. Jakarta : Kencana.

Shimp. Terence A, 2003, Periklanan Promosi : Komunikasi Pemasaran Terpadu, Jilid 1. Jakarta : Erlangga.

Sugiyono., 2011, ‘’Metodologi Penelitian Pendekatan Kuantitatif, kuantitatif dan R&D’’, Bandung, Alfabeta

Swastha, Basu. 2013. Manajemen Pemasaran. Edisi Kedua. Cetakan Kedelapan. Jakarta: Penerbit Liberty.

Yuniaris, W. 2011. Pengaruh Integrated Marketing Communication Terhadap Loyalitas Pengguna Kartu Pasca Bayar Halo Di Malang. Jurnal Manajemen Bisnis, Vol. 1 (01) : 21-32

Referensi

Dokumen terkait

Data hasil penelitian pada table merupakan pernyataan responden terhadap hal yang memmotivasi mereka untuk memanfaatkan catalog dalam penelusuran informasi.dari hasil

Variabel bebas(X) pembelajaran dengan Jigsaw (X1) dan pembelajaran kooperatif tipe STAD (X2) tidak diukur dalam penelitian ini karena pembelajaran adalah perlakuan

Hasil temuan penelitian ini mengungkapkan tiga temuan yaitu: (1) Bentuk perilaku tindak kekerasan terhadap teman sebaya di Madrasah Tsanawiyah Nurul Amaliyah Tanjung Morawa yaitu

Berdasarkan latar belakang dan hasil penelitian sebelumnya tersebut penulis tertarik untuk meneliti “Pengaruh Pengendalian internal, Review Internal, Komitmen Organisasi

Jika probabilitas (Sig.) ≥ 0,05 , maka

Jepang memberikan janji kemerdekaan yang disampaikan kepada tiga orang pemimpin Indonesia, yaitu.. Haji Agus Salim, Abdul Kahar Muzakir, Ahmad Soebarjo

Kemudian untuk mengetahui atau menguji pengaruh faktor program pelatihan dan pemberian insentif terhadap prestasi kerja karyawan PT Semen Tonasa Cabang Ambon, maka dapat

Berdasarkan permasalahan yang telah diuraikan pada bagian pendahuluan, maka permasalahan yang dirumuskan dalam peneltian ini adalah bagaimana menggunakan jaringan syaraf