• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA Analisis Pengaruh Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Ptpn Ix Pabrik Gula Tasikmadu.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA Analisis Pengaruh Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Ptpn Ix Pabrik Gula Tasikmadu."

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

i

ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA

TASIKMADU

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh :

MAHARDHIKA GILANG RAMADHAN B 100 120 417

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)

ii

HALAMAN PERSTUJUAN

Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul: ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA TASIKMADU. Yang ditulis oleh:

Nama : Mahardhika Gilang Ramadhan

NIM : B 100 120 417

Fakultas/Jurusan : Ekonomi dan Bisnis/Manajemen

Penandatangan berpendapat bahawa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk diterima.

Surakarta, 1 Agustus 2016 Pembimbing

Lukman Hakim, S.E., M.Si

Mengetahui

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

(3)

iii

HALAMAN PENGESAHAN

ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA

TASIKMADU

OLEH

MAHARDHIKA GILANG RAMADHAN B100120417

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta Pada hari Selasa, 9Agustus 2016 Dan dinyatakan telah memenuhi syarat

Dewan Penguji:

1. Lukman Hakim, SE, MSi (………) (Ketua Dewan Penguji)

2. Dr. Soepatini, Msi (………)

(Anggota I Dewan Penguji)

3. Muhammad Sholahuddin, SE, Msi (………) (Anggota II Dewan Penguji)

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

(4)

iv

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI

Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan Kartasura Telp (0271) 717417 Surakarta – 57102

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : MAHARDHIKA GILANG RAMADHAN

NIM : B 100 120 417

Jurusan : MANAJEMEN

Judul Skripsi : ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA TASIKMADU

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-ringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan atau gelar dan ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima.

Surakarta, 1 Agustus 2016 Yang Membuat Pernyataan

(5)

v MOTTO

“Sesungguhnya jika ada kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah selesai (dari suatu urusan ), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang

lain, dan hanya kepada tuhanMu lah hendaknya kamu berharap”.(Q.S. Alam

Nasyrah: 6-8)

“Belajar dari masa lalu, hidup untuk sekarang, dan berencana untuk hari esok”

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya

hingga terselesaikan skripsi ini, kupersembahkan untuk :

 Allah SWT yang telah memberikan anugerah sepanjang hidup dan senantiasa

mencurahkan nikmat serta hidayah-Nya hingga terselesaikannya skripsi ini.  Rasulullah SAW semoga shalawat dan salam selalu tercurah kepada Beliau

Nabi Muhammad SAW, keluarga serta sahabat.

 Keluarga yang telah memberikan kasih sayang, dukungan, dan motivasi dalam

menyelesaikan skripsi ini. Semoga ini menjadi langkah awal untuk membuat

keluarga penulis bahagia dan bangga.

 Teman-teman penulis, jurusan manajemen UMS angkatan 2012, Teater Ngirit,

Incroyable Screen Printing, SCSP, dan banyak lagi yang tidak bisa penulis

sebutkan semuanya

 Dwi Islami Estri Anggani terima kasih atas motivasi, semangat, doa dan

bantuan selama mengerjakan skripsi ini.

 Semua pihak yang telah membantu dan yang tidak bisa penulis sebutkan satu

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat hidayah-Nya serta memberikan kekuatan, ketabahan,

kemudahan dan kedamaian berfikir dalam menyelesaikan penyusunan skripsi

yang berjudul “ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA TASIKMADU” dengan lancar.

Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk melengkapi dan memenuhi syarat

guna mencapai gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen pada Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari

sepenuhnya tanpa adanya bimbingan, dorongan dan bantuan dari berbagai pihak,

penulis tidak akan mampu melaksanakan skripsi ini dengan baik, maka dengan

segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Triyono, S.E, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Bapak Dr. Anton Agus Setyawan, S.E, M.Si selaku Ketua Program Studi

Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah

(8)

viii

3. Bapak Lukman Hakim, S.E., M.Si, selaku pembimbing yang dengan sabar

telah memberikan pengarahan, bimbingan serta dorongan selama

penyusunan skripsi.

4. Bapak Drs. Mochammad Nasir, MM. selaku Pembimbing Akademik yang

telah memberikan arahan dan bimbingan dalam studi penulis.

5. Seluruh Dosen dan Staf karyawan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu

pengetahuan dan bantuan yang sangat bermanfaat bagi penulis.

6. Bapak dan Ibu yang selalu memberikam dukungan, semangat dan bantuan

baik materil maupun moril, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi

dan studi di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

7. Semua pihak yang telah membantu dan yang tidak bisa penulis sebutkan

satu per satu.

Penulis menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih jauh dari

kesempurnaan. Oleh sebab itu, kritik dan saran pembaca yang bersifat

membangun sangat kami apresiasi. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi

pihak-pihak yang membutuhkan.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Surakarta,1 Agustus 2016 Penulis

(9)

ix

ANALISIS PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PTPN IX PABRIK GULA

TASIKMADU ABSTRAKSI

Penelitian ini dilakukan di PG. Tasikmadu yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PG. Tasikmadu. Dalam penelitian ini penulis mempunyai tujuan untuk menganalisis pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja karyawan, dan pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan.

Dalam pengujian ini pengambilan sampel dengan teknik stratifiedrandom sample, jenis data dan sumber data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan data primer yang didapat dari jawaban responden yang berupa pengisian kuisioner dari karyawan PG. Tasikmadu. Adapun uji instrument yang digunakan untuk menguji layak tidaknya suatu pertanyaan adalah Uji Validitas dan Uji Reliabilitas. Untuk metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini, penulis menggunakan analisis berganda yang diperkuat dengan Uji Normalitas, Uji Multikolinearitas, Uji Heteroskedastisitas, Uji F, serta Uji t.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel budaya organisasi dan lingkungan kerja secara bersama-sama berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan secara signifikan, besarnya pengaruh budaya organisasi dan lingkungan organisasi terhadap kinerja karyawan adalah sebesar 55,1%. Selain budaya organisasi dan lingkungan kerja, kinerja karyawan juga ikut ditentukan oleh faktor lain yang tidak dikaji dalam penelitian ini.

(10)

x

ABSTRACTION

This research was conducted in PG. Tasikmadu which aims to determine the influence of organizational culture and work environment to employees performance at PG. Tasikmadu. In this research has the objective to analyze the influence of organizational culture on employee performance, and the work environment influence on employee performance.

In this test the sample with a stratified random sample, data types and sources of data used in this study using primary data obtained from the respondents' answers in the form of filling the questionnaire of employee PG. Tasikmadu. The test instrument used to test the feasibility of a question is Test Validity and Test Reliability. For the method of data analysis used in this study, the authors used multiple analysis reinforced with Normality Test, Test Multicollinearity, Heteroskidastity Test, test F and test t.

The results showed that the variables of organizational culture and working environment together positive effect on employee performance significantly, the influence of orga nizational culture and organizational environment on the performance of employees is 55.1%. In addition to the organizational culture and work environment, employee performance were also determined by other factors not examined in this study.

(11)

xi DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

ABTRAKSI ... ix

C. Tujuan Penelitian ... 11

D. Manfaat Penelitian ... 12

E. Sistematika Penulisan ... 13

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 15

A. Budaya Organisasi ... 15

1. Pengertian Budaya Organisasi ... 15

2. Elemen Budaya Organisasi ... 18

3. Fungsi Budaya Organisasi ... 19

4. Sumber-sumber Budaya Organisasi ... 20

5. Unsur-unsur Budaya Organisasi ... 21

6. Karakteristik Budaya Organisasi ... 23

B. Lingkungan Kerja ... 24

1. Pengertian Lingkungan Kerja ... 24

2. Jenis Lingkungan Kerja ... 25

3. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Lingkungan Kerja ... 29

C. Kinerja ... 31

(12)

xii

2. Karakteristik Kinerja Karyawan ... 36

3. Unsur-unsur Kinerja Karyawan ... 36

D. Kerangka Pemikiran ... 37

E. Penelitian Terdahulu ... 37

F. Hipotesis ... 40

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 41

A. Jenis Penelitian ... 41

B. Data dan Sumber Data ... 41

C. Metode Pengumpulan Data ... 42

D. Populasi dan Sampel ... 43

1. Populasi ... 43

2. Sampel ... 44

E. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 45

1. Definisi Oprasional ... 45

2. Pengukuran Variabel ... 49

F. Metode Analisis Data ... 50

1. Uji Instrumen ... 50

a. Validitas ... 50

b. Reliabilitas ... 51

2. Uji Asumsi Klasik ... 51

a. Uji Multikolinearitas ... 51

b. Uji Heteroskedastisitas ... 52

c. Uji Normalitas ... 52

3. Uji Regresi Berganda ... 53

a. Uji F ... 53

b. Uji t ... 54

4. Koefisien Determinasi ... 54

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 56

A. Gambaran Umum Perusahaan ... 56

1. Sejarah Perusahaan ... 56

2. Produksi ... 57

3. Manajemen SDM ... 58

B. Deskripsi Responden ... 65

C. Uji Instrumen Penelitian ... 68

1. Validitas ... 68

2. Reliabilitas ... 72

3. Uji Asumsi Klasik ... 73

D. Analisis Data dan Pembahasan ... 74

1. Analisis Regresi Berganda ... 74

2. Uji F ... 76

3. Uji t ... 77

4. Uji R2 (Koefisien Determinasi) ... 79

(13)

xiii

BAB V PENUTUP ... 85 A. Kesimpulan ... 85 B. Saran ... 85 DAFTAR PUSTAKA

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1.1 Produksi, Konsumsi dan Impor Gula, 2005-2013... 8

Tabel 1.2 Luas Areal Tebu, 2005-2013 ... 8

Tabel 3.1 Jumlah Karyawan Tetap PG. Tasikmadu ... 45

Tabel 4.1 Sistem Golongan Karyawan... 61

Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ... 66

Tabel 4.3 Karakteristik Usia Responden ... 66

Tabel 4.4 Karakteristik Usia Responden ... 67

Tabel 4.5 Karakteristik Lama Bekerja Responden ... 68

Tabel 4.6 Rangkuman Validitas Instrumen Untuk Variabel Budaya Organisasi (X1) ... 69

Tabel 4.7 Rangkuman Validitas Instrumen Untuk Variabel Lingkungan Kerja (X2) ... 70

Tabel 4.8 Rangkuman Validitas Instrumen Untuk Variabel Kinerja(Y) ... 71

Tabel 4.9 Hasil Reliabilitas ... 72

Tabel 4.10 Hasil Pengujian Normalitas ... 73

Tabel 4.11 Hasil Pengujian Multikolienaritas ... 73

Tabel 4.12 Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 74

Tabel 4.13 Rekapitulasi Regresi Berganda ... 75

Tabel 4.14 Uji F ... 76

Tabel 4.15 Uji t ... 77

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar

Gambaran Umum Perusahaan  ...................................................... 56 1.2

Referensi

Dokumen terkait

tentang hubungan tingkat stres dengan diabetes mellitus tipe II menunjukkan bahwa sebagian besar responden mempunyai tingkat stres ringan dan diabetes mellitus sangat tinggi

4) Partisipan mengungkapkan proses berpikir mereka. Sementara kegiatan diskusi berlangsung, pendidik dapat mengukur tingkat pemahaman peserta didik. Dengan demikian, pendidik

Langkah ke-tiga adalah proses defuzzifikasi yaitu dengan mulai mencari alfa predikat pada masing – masing 18 rule pada metode wall follower yang digunakan dengan

Hal ini menunjukkan bahwa variabel- variabel eksogen yang digunakan pada penelitian ini secara keseluruhan (jumlah benih, pupuk organik, pupuk kimia, tenaga kerja, pestisida

Kemudian investasi pada real asset dengan menggunakan konsep-konsep penilaian yang telah dipelajari pada mata kuliah manajemen keuangan serta ditambah dengan

Terkait dengan penelitian maka instrumen yang digunakan untuk mengukur kemampuan berpikir logis siswa pada penelitian ini adalah seperangkat tes yang dikembangkan oleh

 Lintasan Hamilton ialah lintasan yang melalui tiap simpul di dalam graf tepat satu kali.  Sirkuit Hamilton ialah sirkuit yang melalui tiap simpul di dalam graf tepat satu

[r]