Pedoman Praktikum Business Intelligence
untuk Database Lanjut
Oleh
Aditya
NIM: 612011041
Skripsi
Untuk melengkapi salah satu syarat memperoleh
Gelar Sarjana Teknik
Program Studi Teknik Elektro
Konsentrasi Teknik Komputer
Fakultas Teknik Elektronika dan Komputer
Universitas Kristen Satya Wacana
Salatiga
v
INTISARI
Banyaknya data yang ada pada saat ini membuat basis data membutuhkan ahli untuk dapat mengolah data tersebut. Perlunya pendalaman tentang basis data dimana data yang disimpan bisa menghasilkan informasi yang bisa ditindaklanjuti sering disebut business intelligence. Business intelligence memiliki keunggulan dalam bisnis dan pengambilan keputusan dimana penggunanya akan melihat data yang mereka perlukan dan data tersebut dapat mengolah dirinya menjadi suatu informasi yang dibutuhkan.
Pedoman praktikum ini dirancang untuk memahami business intelligence dan data warehouse untuk mata kuliah database lanjut. Pedoman praktikum ini dirancang dengan 6 tahap yaitu; data marts, extraction, transformation, and loading (ETL), cube, key performace indicator, data mining, dan laporan (report). Setiap pedoman praktikum dialokasikan waktu dua sampai tiga jam untuk setiap pelaksanaan praktikumnya.
Dalam mengerjakan pedoman praktikum memerlukan komputer dengan minimal RAM 1 Gigabyte dan menggunakan Windows 7. Pembuatan pedoma n praktikum business intelligence dapat membantu mahasiswa dalam menggunakan teknologi yang dirancang untuk membuat sebuah informasi yang dapat digunakan sebagai acuan pengambilan keputusan. Dalam kasus yang diujikan di laboratorium informasi dibuat dengan menampilkan laporan data per tahun hingga per hari dan membuat penilaian performa penjualan. Rata-rata waktu mengerjakan pedoman praktikum untuk masing-masing topik adalah 180 menit. Dibutuhkan pengetahuan tentang database untuk dapat mengerjakan business intelligence.
vi
ABSTRACT
Vast amount of data has made the necessity of database experts to process it. The need for deepening knowledge of databases where the data can be stored and create actionable information is called business intelligence. Business intelligence has the advantage in business and decision-making. User will see the data they need and the data can work itself becoming a useful information.
This practical guidance designed for understanding business intelligence and data warehouse. This practical guidance is arranged into 6 stages i.e., data marts, extraction, transformation, and loading (ETL), cube, key performance indicator, data mining, and reporting. Each practical guidance is allocated within two to three hours for each practical implementation.
Minimum computer specification needed for this practical guidance are 1 Gigabyte RAM and Windows 7 32 bit. The making of business intelligence practical guidance could help students using technology which is designed to create actionable information. For each case that had been tested in the computer laboratory, information is created by showing daily to annual report and create sales performance estimation.
vii
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur diucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga perancangan dan penulisan skripsi ini dapat selesai sebagai syarat untuk menyelesaikan studi pada Fakultas Teknik Elektronika dan Komputer Universitas Kristen Satya Wacana.
Selama pengerjaan skripsi ini banyak bantuan dan bimbingan baik dalam bentuk materiil, moral, maupun spiritual didapatkan dari banyak pihak, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. Oleh karena itu ucapan terima kasih diberikan kepada:
1. Tuhan Yang Maha Esa untuk semua berkat dan anugerah yang telah diberikan. 2. Terima kasih yang tidak terhingga untuk papi Widjaja Dharma dan mami
Lenywati Djaja atas dukungan baik materiil, moral, dan semangat yang telah diberikan tanpa henti untuk penulis. Terima kasih telah menjadi orang tua yang hebat, sabar dan sangat luar biasa bagi penulis.
3. Bapak Banu W. Yohanes, M.CompSc. selaku pembimbing I dan Bapak Saptadi Nugroho, M.Sc. selaku pembimbing II skripsi. Terima kasih atas bimbingan, pengarahan, nasihat, dan yang terpenting waktu dan kesabaran untuk membimbing penulis hingga skripsi ini selesai.
4. Terima kasih untuk om Agustinus Suryo Anggoro sekeluarga yang selalu memberi saran, doa, dan semangat kepada penulis.
5. Terima kasih Gina Christina Chandra yang selalu sabar menemani dan menyemangati penulis.
6. Seluruh staf, dosen, dan laboran FTEK Mbak Rista, Mbak Yolanda, Mbak Ragil, Pak Budi, Pak Harto, Pak Bambang, Mas Hari.
7. Teman-teman angkatan 2011 untuk kurniawan, Silvester, Rudy, Joel, Sanjaya, Teguh, Rachel, Ivan, Jati, Chris, Gde, Kevin, Boby dan teman-teman 2011 lain yang tidak dapat disebutkan satu persatu.
8. Terima kasih untuk Athleya, David, Valic, Keenan, Raymond, Pingkan, dan Iswara sebagai praktikan yang dengan sabar membantu penulis dalam menyelesaikan tugas akhir.
viii
9. Terima kasih untuk komputer, laptop, lab BB5 tercinta, tanpa mereka penulisan skripsi ini tidak mungkin selesai.
10.Pihak-pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang berperan langsung maupun tidak langsung dalam usaha penulis menyelesaikan studi di Universitas Kristen Satya Wacana.
Dalam penulisan skripsi ini disadari masih banyak kekurangan baik dalam isi maupun penyampaian dan dalam penulisannya, untuk itu kritik dan saran yang membangun diharapkan penulis demi perbaikan skripsi ke depannya.
Akhir kata, semoga tulisan skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca tulisan ini.
Salatiga, 29 April 2016
ix DAFTAR ISI INTISARI ... ii ABSTRACT... iii KATA PENGANTAR ... iv DAFTAR ISI ………... vi
DAFTAR GAMBAR ... viii
DAFTAR SINGKATAN ... ix BAB I. PENDAHULUAN 1.1Latar Belakang ... 1 1.2Tujuan ………... 1 1.3Spesifikasi ……….... 2 1.4 Sistematika Penulisan …... 2
BAB II. DASAR TEORI 2.1 Pengenalan Bussiness Intelligence, SQL Server 2008, dan Data Marts ………... 3
2.2 Menggunakan Integration Services ……… 11
2.3 Pengukuran, Dimensi dan Cube ……….. 14
2.4 Key Performance Indicator, Partisi, dan MDX Script ……… 15
2.5 Data mining ………. 17
2.6 Reporting ………. 26
BAB III. PERANCANGAN 3.1Bussiness Intelligence ………. 27 3.2Pembuatan Pedoman Praktikum ……….. 3.3Kendala Pembuatan Pedoman Praktikum……… 3.4Pertimbangan Materi yang Diambil ...
29 30 31 BAB IV. PENGUJIAN DAN ANALISIS
4.1Pengujian Pedoman Praktikum ... 4.1.1 Pengujian Instalasi dan Data Marts ………...……….. 4.1.2 Pengujian Intregation Services ……….. 4.1.3 Pengujian Pengukuran, Dimensi, Cube, dan Reporting ………
35 36 36 36
x
4.1.4 Pengujian KPI, MDX Scripts, Security, dan Data Mining ………… 4.2 Analisis ………... BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN
37 37 5.1Kesimpulan ………. 43 5.2 Saran ………... 44 1. DAFTAR PUSTAKA ... 45 2. LAMPIRAN A ……… 3. LAMPIRAN B ……… 4. LAMPIRAN C ……… 5. LAMPIRAN D ……… 6. LAMPIRAN E ……… 7. LAMPIRAN F ……… 46 75 124 156 185 215
xi
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Bussiness Intelligence ... Gambar 2.2 Skema Star[5] ……….…………...………. Gambar 2.3 Skema Snowflake[5] ……….………... Gambar 2.4 Hubungan Pengukuran dan Dimensi ……….. Gambar 2.5 KPI Pertumbuhan Penjualan[7] ……….. Gambar 2.6 KPI Bidang Pemasaran[7] ……….. Gambar 2.7 KPI Financial[7] ………...………. Gambar 2.8 Contoh Grafik Pembelian Berdasarkan Umur[9] …………... Gambar 2.9 Pembentukan Pohon dengan Alogaritma Decision Trees[9] .. Gambar 2.10 Pencarian Data Melalui Arah yang Berbeda[9] ……… Gambar 2.11 Contoh Data Pembelian Sepeda[9] ………... Gambar 2.12 Penggambaran Klaster yang Banyak[9]……… Gambar 2.13 Klaster pada Setiap Bagian ………... Gambar 3.1 Fish Bone Diagram Business Intelligence ………. Gambar 4.1 Data Warehouse dan Bagian Data Marts ……….. Gambar 4.2 Skema Data Warehouse ………. Gambar 4.3 Konsep Business Intelligence ……….
4 9 10 15 16 16 17 20 20 21 22 24 24 27 38 39 40
xii
DAFTAR SINGKATAN
3NF Third Normal Form
ADO.NET ActiveX Data Objects.NET
BI Business Intelligence
DB Database
DBMS Database Management System
DTS Data Transformation Services
DW Data Warehouse
ETL Extraction, Transformation, and Loading
FK Foreign Key
IDE Integrated Development Environment
KDD Knowledge in Discovery Data
KPI Key Performance Indicator
MDX Multi Dimensional Expression
OLAP On-line Analytical Processing
OLE DB Object Linking and Embedding Database
PK Primary Key
RAM Random Access Memory
RDBMS Relational Database Management System
SQL Structured Query Language
XML eXtensible Markup Language