• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran umum perusahaan - IDENTIFIKASI KREATIVITAS DAN INOVASI PRODUK PADA UMKM MIE NGES-NGES DAN MIE AYAM BAKSO MAS NO DI SEMARANG - Unika Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran umum perusahaan - IDENTIFIKASI KREATIVITAS DAN INOVASI PRODUK PADA UMKM MIE NGES-NGES DAN MIE AYAM BAKSO MAS NO DI SEMARANG - Unika Repository"

Copied!
42
0
0

Teks penuh

(1)

33 BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Gambaran umum perusahaan

(2)

34

UMKM Mie Nges-Nges beralamat di Jalan Sirojudin No.5A, Tembalang, Semarang. Modal untuk mendirikan usaha ini didapat oleh Pemilik usaha dari usaha sebelumnya yang dijalankan bersama saudaranya. Alasan Pemilik mendirikan usaha ini adalah untuk membiayai kehidupannya saat ini dan kedepannya.

(3)

35

yang digunakan. Benar-benar jauh berbeda dengan mie ayam lainnya, mie ayam Mas No menggunakan irisan daging ayam yang cukup besar sehingga mampu membuat konsumen terkagum akan mie ayam goreng Mas No ini. Seiring perkembangan mie ayam goreng tersebut Mas No sekeluarga menambahkan sensasi baru berupa tingkat rasa pedas yang bisa dipesan sesuai permintaan konsumen. Semisal konsumen ingin pesan mie ayam goreng pedas level 3, maka mie ayam goreng tersebut ditambahkan 3 sendok makan bumbu pedas yang sudah diracik oleh Mas No sekeluarga. Dari langkah inovasi tersebut pada tahun seterusnya hingga saat ini penjualan mie ayam goreng Mas No terus mengalami peningkatan.

4.2 Gambaran umum responden

(4)

36

Tabel 4.1 Tabel responden berdasarkan jenis kelamin, umur dan lama bekerja

No. Nama responden

Jenis kelamin

Umur Jabatan

Lama bekerja 1 Muhammmad Ihsan Laki-laki 26 tahun Pemilik 5 tahun 2 Sugiyono Laki-laki 50 tahun Pemilik 5 tahun 3 Fajar Laki-laki 24 tahun Karyawan 2 tahun 4 Ahmad Adikin Laki-laki 20 tahun Karyawan 3 tahun

Sumber : Data primer diolah, 2017

Berdasar tabel 4.1, dapat dilihat gambaran umum responden yaitu 4 orang laki-laki dengan umur 20-50 tahun, 2 orang sebagai Pemilik usaha yang sudah menjalankan usahanya selama 5 tahun, dan 2 orang lagi sebagai Karyawan yang sudah bekerja selama 2 dan 3 tahun.

4.3 Analisis hasil penelitian

4.3.1 Identifikasi Kreativitas

Kreativitas merupakan kemampuan seseorang untuk menemukan ide dan cara baru hingga dapat menciptakan sebuah peluang.

4.3.1.1 Tanggapan responden UMKM Mie Nges-Nges mengenai Kreativitas

(5)

37

Tabel 4.2 Tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges tentang Kreativitas

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS

(1) Skor Kategori F S F S F S F S F S

1 Selalu berusaha ingin tahu variasi rasa mie terbaru yang

bersumber dari majalah, internet atau lainnya

1 4 4 Tinggi

2 Selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil pada mie

1 3 3 Rendah

3 Selalu bisa menyesuaikan

keadaan dalam proses pengembangan mie

1 4 4 Tinggi

4 Selalu menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa mie

1 5 5 Tinggi

Rata-rata skor 4 Tinggi

Sumber : Data primer diolah (2017)

(6)

38

(7)

39

Mie Nges-Nges tidak menyerah dan terus mencari lokasi yang lebih strategis sehingga mendukung penjualan Mie Nges-Nges. Pemilik UMKM Mie Nges-Nges juga menggunakan imajinasi dalam pengembangan variasi rasa Mie Nges-Nges dengan mengadopsi Kuah Kari Jepang, Tom Yum Thailand serta bumbu menu lainnya. Karena proses adopsi menu tersebut tidak asal dilakukan dan merupakan hasil brainstorming dengan teman dari Pemilik UMKM Mie Nges-Nges yang tinggal di Jepang dan Thailand.

Untuk mengetahui tanggapan Karyawan tentang variabel pertama yaitu Kreativitas dapat dilihat pada tabel berikut :

Tabel 4.3 Tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Kreativitas

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS

(1) Skor Kategori F S F S F S F S F S

1 Selalu berusaha ingin tahu variasi rasa mie terbaru yang

bersumber dari majalah, internet atau lainnya

1 4 4 Tinggi

2 Selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil pada mie Nges-Nges

1 5 5 Tinggi

3 Selalu bisa menyesuaikan

keadaan dalam proses pengembangan mie

(8)

40 Nges-Nges

4 Selalu menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa mie Nges-Nges

1 5 5 Tinggi

Rata-rata skor 4,5 Tinggi

Sumber : Data primer diolah (2017)

Dari tabel diatas menunjukkan jawaban dari responden Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang kreativitas dengan rata-rata skor 4,5 yang termasuk kategori Tinggi. Menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges, Pemilik usaha selalu ingin tahu variasi rasa baru yang terinspirasi dari menu makanan luar negeri, seperti mengadopsi dan menggabungkan menu Kari Jepang, Tom Yum Thailand ke dalam menu Mie Nges-Nges. Menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges, Pemilik usaha selalu optimis dalam penerapan ide baru seperti halnya menambah menu baru seperti Ramen Tom Yum, Ramen Kari Jepang, dan lain-lain. Serta mengikuti event kuliner dengan menggunakan

food truck. Menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges, Pemilik usaha tidak

(9)

41

Karyawan UMKM Mie Nges-Nges Pemilik usaha sudah pasti mendapat ide yang berasal dari imajinasi. Contoh, menu adopsi dari Tom Yum Thailand, dan Kari Jepang.

4.3.1.1.1 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Kreativitas

Tabel 4.4 akan menjelaskan secara detail tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Kreativitas.

Tabel 4.4 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Kreativitas

Kreativitas Pemilik Karyawan Kesimpulan Selalu berusaha

ingin tahu variasi rasa mie terbaru yang bersumber dari majalah, internet atau lainnya

4 4 Pada indikator Keingintahuan, tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dengan skor yang termasuk kategori tinggi. Sehingga pada indikator ingin tahu, Pemilik dan Karyawan

mendukung untuk

berkreativitas. Selalu optimis

jika penerapan ide-ide baru akan berhasil pada Mie Nges-Nges

(10)

42 Selalu bisa

menyesuaikan keadaan dalam proses

pengembangan Mie Nges-Nges

4 4 Pada indikator Fleksibel, tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges didukung dengan tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dengan skor yang termasuk kategori tinggi. Sehingga pada indikator Fleksibel, Pemilik dan Karyawan mendukung untuk berkreativitas.

Selalu

menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa Mie Nges-Nges

5 5 Pada indikator Imajinatif, tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges didukung dengan tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dengan skor yang termasuk kategori tinggi. Sehingga pada indikator imajinasi, Pemilik dan Karyawan mendukung untuk berkreativitas.

Rata-rata 4 4,5 Kreativitas pada Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges termasuk dalam kategori tinggi. Maka

mendukung untuk

berkreativitas. Sumber : Data primer diolah (2017)

4.3.1.2 Tanggapan responden UMKM Mie Ayam Bakso Mas No mengenai Kreativitas

(11)

43

Tabel 4.5 Tanggapan Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Kreativitas

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS

(1) Skor Kategori

F S F S F S F S F S 1 Selalu berusaha ingin

tahu variasi rasa mie terbaru yang

bersumber dari majalah, internet atau lainnya

1 5 5 Tinggi

2 Selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil pada Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel

1 5 5 Tinggi

3 Selalu bisa menyesuaikan

keadaan dalam proses pengembangan Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel

1 5 5 Tinggi

4 Selalu menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa Mie Ayam Goreng Pedas

Berlevel

1 5 5 Tinggi

Rata-rata skor 5 Tinggi

(12)

44

Dari tabel diatas menunjukkan jawaban dari responden Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No dengan rata-rata skor 5 yang termasuk kategori Tinggi. Pemilik usaha selalu ingin tahu variasi rasa mie terbaru yang bersumber dari majalah, internet dan yang lain. Contohnya responden Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No yang ambil referensi dari channel tv Asian

food channel (Afc) untuk meramu bumbu Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel.

Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No selalu optimis dengan apa yang akan diterapkan. Pemilik selalu optimis dalam menyajikan banyak menu dan jenis porsi demi kepuasan konsumen. Contoh menu Bakso Kuah Porsi Kecil dan Bakso Kuah Porsi Besar. Begitu juga pada minuman yang disajikan, seperti Es Teh Biasa dan Es Teh Jumbo. Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No selalu bisa menyesuaikan keadaan dalam proses pengembangan Mie Ayam Bakso Pedas Berlevel. Contohnya ketika konsumen mulai jenuh dengan menu yang ada, Pemilik memunculkan variasi menu baru yang berupa produk minuman yaitu bubble tea dengan harga yang murah.

Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No selalu menggunakan imajinasi dalam mengembangkan variasi rasa Mie Ayam Bakso Pedas Berlevel. Contohnya munculnya menu Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel yang belum pernah ada sebelumnya.

(13)

45

Tabel 4.6 Tanggapan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Kreativitas

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS

(1) Skor Kategori

F S F S F S F S F S 1 Selalu berusaha ingin

tahu variasi rasa mie terbaru yang

bersumber dari majalah, internet atau lainnya

1 5 5 Tinggi

2 Selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil pada Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel

1 5 5 Tinggi

3 Selalu bisa menyesuaikan

keadaan dalam proses pengembangan Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel

1 5 5 Tinggi

4 Selalu menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa Mie Ayam Goreng Pedas

Berlevel

1 4 4 Tinggi

Rata-rata skor 4,75 Tinggi

(14)

46

Dari tabel 4.6 menunjukkan jawaban dari responden Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Kreativitas dengan rata-rata skor 4,75 yang termasuk Tinggi . Menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, Pemilik usaha selalu ingin tahu variasi rasa mie terbaru yang bersumber dari majalah, internet dan yang lain. Contohnya Pemilik usaha UMKM mie Ayam Bakso Mas No yang selalu mencari inspirasi baru dari channel tv kuliner parabola serta majalah kuliner untuk menemukan menu baru seperti munculnya produk Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel. Menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, Pemilik usaha selalu optimis dan tidak ragu dalam menerapkan ide baru. Seperti ketika menambah menu baru,

bubble tea dengan harga murah. Menurut Karyawan UMKM Mie Ayam

(15)

47

4.3.1.2.1 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam

Bakso Mas No tentang kreativitas

Tabel 4.7 menjelaskan secara detail tentang tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No

Tabel 4.7 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang kreativitas

Kreativitas Pemilik Karyawan Kesimpulan Selalu berusaha

ingin tahu variasi rasa mie terbaru yang bersumber dari majalah, internet atau lainnya

5 5 Pada indikator

Keingintahuan, tanggapan Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No dengan skor yang termasuk kategori tinggi. Maka mendukung untuk berkreativitas.

Selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil pada Mie Ayam Bakso Mas No

5 5 Pada indikator Optimis, tanggapan Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No dengan skor yang termasuk kategori tinggi. Maka mendukung untuk berkreativitas. Selalu bisa menyesuaikan keadaan dalam proses pengembangan

(16)

48 Mie Ayam Bakso

Mas No

Ayam Bakso Mas No dengan skor yang termasuk kategori tinggi. Maka mendukung untuk berkreativitas.

Selalu

menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa Mie Ayam Bakso Mas No

5 4 Pada indikator Imajinatif, tanggapan Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No dengan skor yang termasuk kategori tinggi. Maka mendukung untuk berkreativitas.

Rata-rata 5 4,75 Kreativitas pada Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No termasuk dalam kategori tinggi. Maka Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No mendukung untuk berkreativitas.

Sumber : Data primer diolah (2017)

4.3.2 Identifikasi Inovasi Produk

Inovasi Produk merupakan suatu langkah yang dilakukan guna menciptakan sesuatu yang baru.

4.3.2.1 Tanggapan responden UMKM Mie Nges-Nges mengenai Inovasi Produk

(17)

49

Tabel 4.8 Tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges tentang Inovasi Produk

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS

(1) Skor Kategori

F S F S F S F S F S 1 Menurut saudara,

produk Mie

Nges-Nges merupakan jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya

1 4 4 Tinggi

2 Menurut saudara, produk Mie

Nges-Nges merupakan produk yang

diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

1 3 3 Rendah

3 Menurut saudara, produk Mie Nges-Nges sering mendapat pembaruan variasi rasa

1 2 2 Rendah

Rata-rata skor 3 Rendah

Sumber : Data primer diolah (2017)

(18)

50

produk Mie Nges-Nges merupakan jenis baru yang ada di pasaran karena Mie yang digunakan dibuat sendiri sehingga memiliki perbedaan dari tekstur, bentuk mie, maupun rasa dengan pesaing lain. Pemilik UMKM Mie Nges-Nges memilih netral karena produk Mie Nges-Nges bukan produk yang diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya. Pemilik mengadopsi kari dari jepang, tom yum dari thailand lalu dikombinasikan ke dalam produk Mie Nges-Nges. Pemilik UMKM Mie Nges-Nges tidak sering melakukan pembaruan rasa. Karena pembaruan rasa akan dilakukan ketika pasar atau konsumen sudah bosan, sehingga pembaruan rasa dilakukan pada saat yang tepat.

Untuk mengetahui tanggapan Karyawan tentang variabel kedua yaitu Inovasi Produk dapat dilihat pada tabel berikut :

Tabel 4.9 Tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Inovasi Produk

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS

(1) Skor Kategori F S F S F S F S F S

1 Menurut saudara, produk Mie

Nges-Nges merupakan jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya

(19)

51 2 Menurut saudara,

produk Mie

Nges-Nges merupakan produk yang

diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

1 3 3 Rendah

3 Menurut saudara, produk Mie Nges-Nges sering mendapat pembaruan variasi rasa

1 2 2 Rendah

Rata-rata skor 3,33 Tinggi

Sumber : Data primer diolah (2017)

Dari tabel 4.9 menunjukkan jawaban dari responden Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Inovasi Produk yang memiliki rata-rata skor 3,33 dimana skor tersebut termasuk dalam kategori Tinggi. Menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges, produk Mie Nges-Nges merupakan jenis produk baru yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya. Karena dari mie, bumbu, sayur, daging dan lainnya diolah sendiri oleh Pemilik usaha. Sehingga dari bentuk dan tekstur mie pun berbeda. Karyawan UMKM Mie Nges-Nges beranggapan bahwa produk Mie Nges-Nges tergolong baru “Create Product

(20)

52

4.3.2.1.1 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Inovasi Produk

Tabel 4.10 menjelaskan secara detail tentang tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Inovasi Produk

Tabel 4.10 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Inovasi Produk

Inovasi Produk Pemilik Karyawan Kesimpulan

Produk mie saudara, merupakan jenis produk baru yang ada

dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya

4 5 Pada indikator Jenis Produk Baru, tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dengan skor yang termasuk kategori tinggi, sehingga mendukung untuk melakukan Inovasi Produk. Produk mie saudara,

merupakan produk yang diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

3 3 Pada indikator Pembaruan Produk, tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dengan skor yang termasuk kategori rendah, maka pada indikator pembaruan produk tidak mendukung untuk Inovasi Produk.

Produk mie saudara, sering mendapat pembaruan variasi rasa

(21)

53

maka pada indikator frekuensi pembaruan produk tidak mendukung untuk melakukan Inovasi Produk.

Rata-rata 3 3,33 Inovasi Produk dari Pemilik UMKM Mie Nges-Nges termasuk dalam kategori rendah, maka tidak mendukung untuk melakukan Inovasi Produk. Sedangkan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges termasuk dalam kategori tinggi meski relatif rendah, maka mendukung untuk melakukan Inovasi Produk. Sumber : Data primer diolah (2017)

(22)

54

4.3.2.2 Tanggapan responden UMKM Mie Ayam Bakso Mas No

mengenai Inovasi Produk

Untuk mengetahui tanggapan Pemilik tentang variabel kedua yaitu Inovasi Produk dapat dilihat pada tabel berikut :

Tabel 4.11 Tanggapan Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS (1)

Skor

Kategori F S F S F S F S F S

1 Menurut saudara, produk Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel

merupakan jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki

perbedaan dengan produk lainnya

1 2 2 Rendah

2 Menurut saudara, produk Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel

merupakan produk yang diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

1 5 5 Tinggi

3 Menurut saudara, produk Mie sering mendapat

pembaruan variasi

(23)

55 rasa Mie Ayam

Goreng Pedas Berlevel

Rata-rata skor 3 Rendah

Sumber : Data primer diolah (2017)

Dari tabel 4.11 menunjukkan jawaban dari responden Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk dengan rata-rata skor 3 yang termasuk kategori Rendah. Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No berpendapat bahwa produknya bukan termasuk jenis produk baru karena semua menu makanannya merupakan hasil pengembangan produk yang sudah ada. Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso mas no mengembangkan produk mie ayam yang sudah ada di pasaran menjadi mie ayam pedas berlevel. Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso mas no juga tidak sering melakukan pembaruan rasa, karena menurut Pemilik rasa harus paten dan menjadi ciri khas. Untuk mengetahui tanggapan Karyawan tentang variabel kedua yaitu Inovasi Produk dapat dilihat pada tabel berikut :

Tabel 4.12 Tanggapan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS

(1) Skor

Kategor i F S F S F S F S F S

1 Menurut saudara, produk Mie Ayam Goreng Pedas

(24)

56 Berlevel merupakan

jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya 2 Menurut saudara,

produk Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel merupakan produk yang

diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

1 5 5 Tinggi

3 Menurut saudara, produk Mie sering mendapat

pembaruan variasi rasa Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel

1 2 2 Rendah

Rata-rata skor 3,33 Tinggi Sumber : Data primer diolah (2017)

(25)

57

Mas No, produk Mie Ayam Bakso Pedas Berlevel merupakan produk yang diperbarui dari produk yang sudah ada sebelumnya. Yaitu diperbarui dari mie ayam biasa yang sudah banyak dipasaran. Menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, produk Mie Ayam Bakso Pedas Berlevel jarang dilakukan pembaruan rasa. Pembaruan rasa tersebut menyesuaikan keadaan pasar saja.

4.3.2.2.1 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk

Tabel 4.13 menjelaskan secara detail tentang tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No

Tabel 4.13 Tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk

Inovasi Produk Pemilik Karyawan Kesimpulan Produk mie saudara,

merupakan jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya

2 3 Pada indikator Jenis Produk Baru, tanggapan Pemilik didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No termasuk kategori rendah. Sehingga pada indikator jenis produk baru, tidak mendukung untuk Inovasi Produk. Produk mie saudara,

merupakan produk yang diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

(26)

58

pembaruan produk, mendukung untuk melakukan Inovasi Produk. Produk mie saudara,

sering mendapat pembaruan variasi rasa

2 2 Pada indikator Frekuensi Pembaruan Produk, tanggapan Pemilik didukung oleh tanggapan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No dengan skor yang termasuk kategori rendah. Maka

pada indikator frekuensi pembaruan produk, tidak mendukung untuk Inovasi Produk. Rata-rata 3 3,33 Inovasi Produk dari Pemilik

UMKM Mie Ayam Bakso Mas No termasuk dalam kategori rendah maka tidak mendukung Inovasi Produk. Sedangkan Inovasi Produk dari Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No termasuk dalam kategori tinggi, sehingga mendukung untuk Inovasi Produk.

(27)

59

4.3.3 Rekapitulasi tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie

Nges-Nges

Berikut adalah rekapitulasi tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang kreativitas dan Inovasi Produk

Tabel 4.14 UMKM Mie Nges-Nges

Variabel Pemilik Karyawan Rata-rata Kategori

Kreativitas 4 4,5 4,25 Tinggi

Inovasi Produk 3,33 3,33 3,33 Tinggi Sumber: Data primer diolah (2017)

Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges konsisten dan saling mendukung dalam hal kreativitas dan Inovasi Produk. Hal tersebut ditunjukkan dengan rata-rata skor dari Pemilik maupun Karyawan UMKM Mie Nges-Nges secara keseluruhan termasuk dalam kategori tinggi. Maka kreativitas dan Inovasi Produk dari UMKM Mie Nges-Nges termasuk kategori Tinggi.

4.3.4 Rekapitulasi tanggapan Pemilik dan Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No

(28)

60

Tabel 4.15 UMKM Mie Ayam Bakso Mas No

Variabel Pemilik Karyawan Rata-rata Kategori Kreativitas 5 4,75 4,87 Tinggi Inovasi Produk 3 3,33 3,165 Tinggi

Sumber: Data primer diolah (2017)

(29)

61

4.3.5 Tanggapan gabungan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang kreativitas

Tabel berikut menjelaskan tanggapan gabungan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang kreativitas

Tabel 4.16 Tanggapan Gabungan Pemilik UMKM tentang kreativitas

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS (1)

Jumlah Skor

Rata-rata skor

Kategori F S F S F S F S F S

1 Saudara selalu berusaha ingin tahu variasi rasa Mie terbaru yang bersumber dari majalah, internet atau lainnya

1 5 1 4 9 4,5 Tinggi

2 Saudara selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil

1 5 1 3 8 4 Tinggi

3 Saudara selalu bisa

menyesuaikan keadaan dalam proses

pengembangan Mie

(30)

62 4 Saudara selalu

menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam

mengembangka n variasi rasa Mie

2 5 10 5 Tinggi

Rata-rata skor 4,5 Tinggi

Sumber : Data primer diolah, 2017

(31)

63

memunculkan variasi menu baru dengan harga yang murah. Pemilik UMKM Mie Nges-Nges juga selalu dapat menyesuaikan keadaan dengan tidak menyerah ketika terjadi masalah, langsung melakukan riset pasar, mencari ide baru, dan melakukan inovasi sesuai permintaan pasar. Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No selalu menggunakan imajinasi dalam mengembangkan variasi rasa mie ayam bakso pedas berlevel. Contohnya munculnya menu Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel yang belum pernah ada sebelumnya. Pemilik UMKM Mie Nges-Nges juga menggunakan imajinasi dalam pengembangan variasi rasa Mie Nges-Nges dengan mengadopsi kuah Kari Jepang, Tom Yum Thailand serta bumbu menu lainnya.

4.3.6 Tanggapan gabungan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang kreativitas

Tabel berikut menjelaskan tanggapan gabungan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang Kreativitas.

Tabel 4.17 Tanggapan Gabungan Karyawan UMKM tentang kreativitas

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS (1)

Jumlah Skor

Rata-rat a skor

Kategor i F S F S F S F S F S

1 Pemilik usaha selalu berusaha ingin tahu variasi rasa Mie terbaru yang bersumber dari majalah,

(32)

64 internet atau

lainnya 2 Pemilik usaha

selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil

2 5 10 5 Tinggi

3 Pemilik usaha selalu bisa menyesuaikan keadaan dalam proses

pengembangan Mie

1 5 1 4 9 4,5 Tinggi

4 Pemilik usaha selalu

menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa Mie

1 5 1 4 9 4,5 Tinggi

Rata-rata skor 4,62 Tinggi

Sumber : Data primer diolah, 2017

(33)

65

Nges-Nges, Pemilik usaha selalu ingin tahu variasi rasa baru yang terinspirasi dari menu makanan luar negeri, seperti mengadopsi dan menggabungkan menu Kari Jepang, Tom Yum Thailand. Menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, Pemilik usaha selalu optimis dengan apa yang akan diterapkan. Selalu yakin dan tidak ragu dalam menerapkan ide baru. Contohnya ketika menambah menu baru dan ketika melakukan perubahan harga. Sedangkan menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges, Pemilik usaha selalu optimis dalam penerapan ide baru seperti halnya menambah menu baru maupun ikut event dengan menggunakan food truck. Menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, Pemilik usaha tidak pernah berhenti melakukan inovasi meskipun ada beberapa menu yang belum berhasil. Menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges, Pemilik usaha tidak pernah menyerah dan selalu belajar dari kesalahan. Contohnya Pemilik usaha selalu melakukan inovasi jika ada produk yang gagal. Menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, Pemilik usaha pasti menggunakan imajinasi mengingat munculnya varian menu mie ayam yang cara memasaknya dengan digoreng. Selain itu diberi level atau tingkat kepedasan dan juga potongan daging ayam yang cukup besar.

4.3.7 Tanggapan gabungan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk

(34)

66

Tabel 4.18 Tanggapan Gabungan Pemilik UMKM tentang Inovasi Produk

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS (1)

Jumlah Skor

Rata-rata skor

Kategori F S F S F S F S F S

1 Produk mie saudara merupakan jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya

1 4 1 2 6 3 Rendah

2 Produk mie saudara merupakan produk yang diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

1 5 1 3 8 4 Tinggi

3 Produk mie saudara sering mendapat pembaruan variasi rasa

2 2 4 2 Rendah

Rata-rata skor 3 Rendah

Sumber : Data primer diolah, 2017

(35)

67

pesaing lain. Sedangkan Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No berpendapat bahwa produknya bukan termasuk jenis produk baru karena semua menu makanannya merupakan hasil pengembangan produk yang sudah ada. Pemilik UMKM Mie Nges-Nges memilih netral karena produk Mie Nges-Nges bukan produk yang diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya. Pemilik mengadopsi Kari dari Jepang, Tom yum dari Thailand lalu dikombinasikan ke dalam produk Mie Nges-Nges. Sedangkan Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso Mas No mengembangkan produk Mie Ayam yang sudah ada di pasaran menjadi Mie Ayam Pedas Berlevel. Pemilik UMKM Mie Nges-Nges tidak sering melakukan pembaruan rasa. Karena pembaruan rasa akan dilakukan ketika pasar atau konsumen sudah bosan, sehingga pembaruan rasa dilakukan pada saat yang tepat. Pemilik UMKM Mie Ayam Bakso mas no juga tidak sering melakukan pembaruan rasa, karena menurut Pemilik rasa harus paten dan menjadi ciri khas.

4.3.8 Tanggapan gabungan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk

(36)

68

Tabel 4.19 Tanggapan Gabungan Karyawan UMKM tentang Inovasi Produk

No Pernyataan

SS (5)

S (4)

N (3)

TS (2)

STS (1)

Jumlah Skor

Rata-rata skor

Kategori F S F S F S F S F S

1 Produk Mie Pemilik usaha merupakan jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya

1 5 1 3 8 4 Tinggi

2 Produk Mie Pemilik usaha merupakan produk yang

diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

1 5 1 3 8 4 Tinggi

3 Produk Mie Pemilik usaha sering mendapat pembaruan variasi rasa

2 2 4 2 Rendah

Rata-rata skor 3,33 Tinggi

Sumber : Data primer diolah, 2017

(37)

69

Pemilik usaha. Sehingga dari bentuk dan tekstur mie pun berbeda. Sedangkan menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No produk Mie Ayam Goreng Pedas Berlevel tidak termasuk jenis produk yang terlalu baru. Karena awalnya hanya Mie Ayam biasa namun diinovasi dengan digoreng. Menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges beranggapan bahwa produk Mie Nges-Nges tergolong baru “Create Product” dan merupakan kombinasi

makanan dari luar negeri. Sedangkan menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, produk Mie Ayam Bakso Pedas Berlevel merupakan produk yang diperbarui dari produk yang sudah ada sebelumnya. Yaitu diperbarui dari Mie Ayam biasa yang sudah banyak dipasaran. Menurut Karyawan UMKM Mie Nges-Nges, produk Mie Nges-Nges tidak sering mendapat pembaruan rasa agar konsumen sangat mengenal cita rasa khas dari Mie Nges-Nges. Sedangkan menurut Karyawan UMKM Mie Ayam Bakso Mas No, produk Mie Ayam Bakso Pedas Berlevel jarang dilakukan pembaruan rasa. Pembaruan rasa tersebut menyesuaikan keadaan pasar saja.

4.3.9 Hasil rekapitulasi gabungan UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang Kreativitas

(38)

70

Tabel 4.20 Hasil Rekapitulasi Gabungan Kedua UMKM mengenai Variabel Kreativitas

No. Pernyataan Rata-rata skor Rata-rata skor

Kategori Pemilik Karyawan

1 Selalu berusaha ingin tahu variasi rasa mie terbaru yang bersumber dari majalah, internet atau lainnya

4,5 4,5 4,5 Tinggi

2 Selalu optimis jika penerapan ide-ide baru akan berhasil

4 5 4,5 Tinggi

3 Selalu bisa menyesuaikan keadaan dalam proses pengembangan mie saudara

4,5 4,5 4,5 Tinggi

4 Selalu menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa mie saudara

5 4,5 4,75 Tinggi

Sumber : Data primer diolah, 2017

(39)

71

proses pengembangan mie, Selalu menggunakan imajinasi terlebih dahulu dalam mengembangkan variasi rasa mie.

4.3.10 Hasil rekapitulasi gabungan UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No tentang Inovasi Produk

Tabel berikut menjelaskan hasil rekapitulasi gabungan UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No mengenai variabel Inovasi Produk.

Tabel 4.21 Hasil Rekapitulasi Gabungan Kedua UMKM mengenai Variabel Inovasi Produk

No. Pernyataan Rata-rata skor Rata-rata skor

Kategori Pemilik Karyawan

1 Produk mie saudara, merupakan jenis produk baru yang ada dipasaran yang memiliki perbedaan dengan produk lainnya

3 4 3,5 Tinggi

2 Produk mie saudara merupakan produk yang diperbarui dari produk yang pernah ada sebelumnya

4 4 4 Tinggi

3 Produk mie saudara sering mendapat pembaruan variasi rasa

2 2 2 Rendah

(40)

72

(41)

73

4.3.11 Hasil rekapitulasi keseluruhan UMKM Mie Nges-Nges dan Mie Ayam Bakso Mas No

Untuk mengetahui hasil secara keseluruhan gabungan kedua UMKM dapat dilihat pada tabel berikut

Tabel 4.22 Hasil Rekapitulasi gabungan kedua UMKM

Variabel

Rata-rata skor Pemilik

Rata-rata skor Karyawan

Rata-rata skor

Kategori

Kreativitas 4,5 4,62 4,56 Tinggi

Inovasi Produk 3 3,33 3,165 Tinggi

Sumber : Data primer diolah, 2017

(42)

74

Gambar

Tabel 4.1 Tabel responden berdasarkan jenis kelamin, umur dan lama bekerja
Tabel 4.2 Tanggapan Pemilik UMKM Mie Nges-Nges tentang Kreativitas
Tabel 4.3 Tanggapan Karyawan UMKM Mie Nges-Nges tentang Kreativitas
Tabel 4.4 akan menjelaskan secara detail tanggapan Pemilik
+7

Referensi

Dokumen terkait

RKA - SKPD 2.2.1 Rincian Anggaran Belanja Langsung Menurut Program dan Per Kegiatan Satuan Kerja Perangkat Daerah.. RKA - SKPD 3.1 Rincian Penerimaan Pembiayaan Daerah

PENGARUH PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI : Survei Pada Siswa Kelas XI IIS SMA Negeri Kota Bandung Wilayah A.. Universitas

Kesimpulan penelitian ini adalah sebanyak 26 responden (68,4%) mengekspresikan respon nyeri dengan mengerutkan dahi, mengatupkan rahang dan dagu gemetar, sebanyak

Luaran yang akan dihasilkan dalam program pengabdian kepada masyarakat adalah kemampuan warga, khususnya ibu-ibu PKK Kelurahan Kalipancur dalam berkomunikasi dengan anak

Presiden yang merupakan pemimpin di Indonesia dan merupakan sosok yang paling utama, tidak akan bisa bekerja dan membuat Indonesia menjadi lebih baik hanya dengan seorang diri

Sebaliknya, karena hasil penelitian menunjukkan bahwa ekonomi (GDP) tidak dapat memprediksi harga saham, maka ekspektasi terhadap perekonomian di masa depan tidak dapat

1. Menjalankan Undang-Undang Panasbumi No.21 tahun 2014 yang penetapan panasbumi tidak lagi dikategorikan dalam pertambangan. Hal ini memberikan peluang panasbumi

1 Pendaftaran PPDB dilakukan secara langsung ke sekolah tujuan. 2 Calon peserta didik baru menyerahkan berkas persyaratan PPDB sesuai dengan ketentuan kepada panitia