BUPATI BARITO KUALA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN KEPUTUSAN BUPATI BARITO KUALA
NOMOR 188.45/87/KUM/2016 TENTANG
PEMBENTUKAN TIM KOORDINASI PENCEGAHAN, PEMBERANTASAN, PENYALAHGUNAAN DAN PEREDARAN GELAP NARKOBA
TAHUN 2016
BUPATI BARITO KUALA, Menimbang
Mengingat :
:
a. bahwa dalam rangka efektifitas upaya untuk melaksanakan Program Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba perlu dibentuk Tim Koordinasi Pelaksana Program Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba di Kabupaten Barito Kuala Tahun 2016.
b. bahwa untuk maksud tersebut pada huruf a diatas perlu ditetapkan dengan Keputusan Bupati Barito Kuala.
1. UndangUndang Nomor 27 Tahun 1959 tentang Penetapan UndangUndang Darurat Nomor 3 Tahun 1953 tentang Pembentukan Daerah Tingkat II di Kalimantan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1953 Nomor 9), sebagai UndangUndang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1959 Nomor 72, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1820);
2. UndangUndang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2002 Nomor 2, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4168);
3. UndangUndang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 143, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5062);
4. UndangUndang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);
6. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 1988 tentang Koordinasi Kegiatan Instansi Vertikal di Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1988 Nomor 10, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3373);
7. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Propinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737);
8. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4741);
9. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2010 tentang Badan Narkotika Nasional;
10. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi Nomor : B/2018/M.PANRB/6/2015 tanggal 15 Juni 2015 tentang Pembentukan Badan Narkotika Nasional Kabupaten/Kota.
11. Peraturan Daerah Kabupaten Barito Kuala Nomor 2 Tahun 2008 tentang Kewenangan Daerah Kabupaten Barito Kuala (Lembaran Daerah Kabupaten Barito Kuala Tahun 2008 Nomor 2);
12. Peraturan Daerah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pembentukan, Susunan Organisasi Tata Kerja Lembaga Teknis daerah dan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Barito Kuala (Lembaran Daerah Kabupaten Barito Kuala Tahun 2010 Nomor 17);
13. Peraturan Daerah Kabupaten Barito Kuala Nomor 9 Tahun 2015 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Barito Kuala Tahun 2016 (Lembaran Daerah Kabupaten Barito Kuala Tahun 2015 Nomor 17).
MEMUTUSKAN : Menetapkan
KESATU
:
KETIGA
KEEMPAT :
:
Diktum KESATU diatas terdiri dari :
1. Tim Pelindung / Penasehat P4GN Kabupaten Barito Kuala dengan tugas :
a. Memberikan arahan dan petunjuk menyangkut kebijakan dan pelaksanaan program P4GN di daerah. b. Mengkoordinasikan Instansi Pemerintah terkait dalam
rangka terlaksananya secara efektif program P4GN di daerah.
c. Melakukan evaluasi terhadap hasil pelaksanaan kebijakan dan program P4GN di daerah.
2. Tim Operasional P4GN Kabupaten Barito Kuala dengan tugas :
a. Melaksanakan segala tugas kegiatan operasional dibidang program P4GN di daerah.
b. Melakukan evaluasi atas pelaksanaan tugas kegiatan operasional dibidang program P4GN di daerah.
c. Menyampaikan laporan hasil pelaksanaan tugas kegiatan kepada Tim Pelindung/Penasehat sebagaimana dimaksud pada butir 1 diatas.
d. Melaksanakan tugastugas lainnya yang diberikan oleh Tim Pelindung/Penasehat sebagaimana dimaksud pada butir 1 diatas.
Segala biaya sebagai akibat ditetapkannya Keputusan ini, dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Barito Kuala sesuai DPA Badan Kesatuan Bangsa, Politik dan Perlindungan Masyarakat Kabupaten Barito Kuala Tahun Anggaran 2016.
Keputusan ini mulai berlaku mulai Januari 2016. Ditetapkan di Marabahan Pada tanggal 15 Pebruari 2016
BUPATI BARITO KUALA,
Lampiran : Keputusan Bupati Barito Kuala
7.
JUMLAH Rp. 11.650.000,
BUPATI BARITO KUALA,