RENSTRA DISKOMINFO TAHUN 2016-2021 ii KATA PENGANTAR
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Luwu Utara Tahun 2016 – 2021 merupakan bagian integral dari Program Pemerintah Kabupaten Luwu Utara yang merupakan panduan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Dinas Kominfo selama 5 (lima) Tahun.
Penyusunan Rencana Strategis (RENSTRA) Dinas Komunikasi dan Informatika Tahun 2016-2021 yang merupakan penjabaran dari Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) Tahun 2016-2021, disiapkan guna merespon dan mengantisipasi perubahan lingkungan strategis baik internal maupun eksternal. Perubahan lingkungan strategis tersebut diprediksi akan melatar belakangi beberapa perubahan skema-skema perencanaan dalam bentuk rencana kerja dan rencana anggaran pembangunan yang disusun berdasarkan penganggaran terpadu (unified budget) menurut klasifikasi organisasi, fungsi dan jenis belanja serta penyusunan program kerja yang berkesinambungan (sustainable program) berbasis kinerja.
Secara rinci RENSTRA Dinas Komunikasi dan Informatika Tahun 2016- 2021 berisi kemajuan yang telah dicapai serta masalah dan tantangan yang akan dihadapi pada masing-masing bidang di lingkungannya. Dari perkembangan keadaan tersebut kemudian dirumuskan sasaran pembangunan yang hendak dicapai serta prioritas pembangunan yang akan ditempuh dengan mengacu pada agenda pembangunan Kabupaten Luwu Utara.
Demikian penyusunan Rencana Strategis Dinas Komunikasi dan Informatika, semoga bermanfaat.
Masamba, 2017 KEPALA DINAS,
Ir. ARIEF R. PALALLO, MM.
PKT : Pembina Utama Muda NIP : 19660925 199703 1 001
RENSTRA DISKOMINFO TAHUN 2016-2021 iii DAFTAR ISI
Halaman
JUDUL ... i
KATA PENGANTAR ... ii
DAFTAR ISI ... iii
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1
B. Landasan Hukum ... 1
C. Maksud dan Tujuan ... 3
D. Sistematika Penulisan ... 3
BAB II GAMBARAN UMUM PELAYANAN DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA A. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Dinas Komunikasi dan Informatika ... 5
B. Sumber Daya Dinas Komunikasi dan Informatika ... 21
C. Kinerja Pelayanan Dinas Komunikasi dan Informatika ... 23
D. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Dinas Komunikasi dan Informatika ... 25
BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI A. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan Dinas Komunikasi dan Informatika ... 28
B. Telaahan Visi, Misi Dan Program Kepala Daerah Wakil Kepala Daerah Terpilih ... 29
C. Telaahan Renstra Kementrian Komunikasi dan Informatika ... 32
D. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah Dan Kajian Lingkungan Hidup Strategis ... 35
E. Penentuan Isu-Isu Strategis... 43
BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN A. Visi dan Misi Dinas Komunikasi dan Informatika ... 46
B. Tujuan Dan Sasaran Jangka Menengah Dinas Komunikasi dan Informatika ... 47
C. Strategi dan Kebijakan Dinas Komunikasi dan Informatika ... 49
RENSTRA DISKOMINFO TAHUN 2016-2021 iv
BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF
A. Rencana Program, Kegiatan Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran dan Pendanaan Indikatif Dinas Komunikasi
dan Informatika ... 52
BAB VI INDIKATOR KINERJA DINAS PERHUBUNGAN DAN KOMINFO YANG MENGACU PADA TUJUAN DAN SASARAN RPJMD
A. Indikator Kinerja Dinas Komunikasi dan Informatika yang
mengacu pada tujuan dan sasaran RPJMD ... 60
BAB VII PENUTUP
A. Kesimpulan ... 67 B. Saran - saran ... 68
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 1 BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Komunikasi saat ini telah menjadi fasilitas utama diberbagai sektor kehidupan masyarakat dan menjadi bagian yang tak terpisahkan dari kebutuhan dan aktivitas manusia sehari-hari. Peran Teknologi Informasi dan Komunikasi baik secara langsung maupun tidak langsung telah mengubah cara kita hidup, cara kita belajar, cara kita bekerja dan cara kita bermain. Disadari bahwa sesungguhnya melalui sentuhan telekomunikasi, media dan informatika maka akan memiliki peran yang sangat penting dan strategis untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik dan sekaligus dapat mendorong pertumbuhan ekonomi Kabupaten Luwu Utara dengan cepat. Untuk mewujudkan upaya tersebut diperlukan kualifikasi dan kompentensi sumberdaya manusia yang ahli tentang telekomunikasi, media dan informatika serta didukung oleh sarana dan prasarana infrastruktur lainnya
Kedudukan Dinas Komunikasi dan Informatika sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya bertanggung jawab dalam melaksanakan kewenangannya di Bidang Komunikasi dan Informatika.
Karena itu penyusunan Rencana Strategis (Renstra) 2016-2021 merupakan kebijakan untuk merumuskan berbagai strategi, program, dan kegiatan sebagai penjabaran dari visi yang ditetapkan yaitu
“Mewujudkan Tata Kelola Telekomunikasi, Media dan Informatika Yang Berkualitas dan Merata”.
B. LANDASAN HUKUM
Landasan hukum sebagai kerangka Yuridis dalam Penyusunan Renstra Dinas Komunikasi dan InformatikaTahun 2016-2021 ini adalah:
1. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2007 Tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah,dan Pemerintah Daerah Kabupaten / Kota (Lembaran Negara Republik
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 2
Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737).
2. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437);
3. Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 Tentang Penataan Ruang.
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 41 tahun 2007 tenteng Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2007 Nomor 89, tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4741).
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 57 Tahun 2007 tentang Petunjuk teknis Penataan Organiasi Perangkat Daerah.
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang pelaksanaan peraturan pemerintah nomor 8 tahun 2008 tentang tahapan, tatacara penyusunan, pengendalian, dan evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan daerah.
7. Peraturan Daerah Nomor 10 tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi Sulawesi Selatan.
8. Peraturan Daerah Kabupaten Luwu Utara Nomor 2 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Luwu Utara Tahun 2011-2031.
9. Peraturan Daerah Kabupaten Luwu Utara Nomor 5 Tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Luwu Utara Tahun 2005-2025.
10. Peraturan Daerah Kabupaten Luwu Utara Nomor 6 Tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Luwu Utara Tahun 2010-2015.
11. Peraturan Daerah Nomor 11 tahun 2015 tentang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Kabupaten Luwu Utara Tahun Anggaran 2016 (Lembaran Daerah Kabupaten Luwu Utara Tahun 2015 Nomor 11).
12. Peraturan Bupati Luwu Utara Nomor 45 Tahun tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Luwu Utara
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 3
Tahun Anggaran 2016 (Berita Daerah Kabupaten Luwu Utara Tahun 2015 Nomor 45).
13. Peraturan Bupati Luwu Utara Nomor 65 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas, Fungsi dan Uraian Tugas serta Tata Kerja Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Luwu Utara.
C. MAKSUD DAN TUJUAN
Maksud Penyusunan Perencanaan Strategis (Renstra) yaitu sebagai Pedoman Pelaksanaan Kegiatan Dinas Komunikasi dan Informatika yang telah dirumuskan dalam RPJMD Luwu Utara yang sifatnya sangat urgen untuk dilaksanakan demi kepentingan dan kemajuan pembangunan di Luwu Utara.
Rencana Strategis (Renstra) Dinas Komunikasi dan Informatika tahun 2016-2021 sebagai penjabaran dari visi dan misi lima tahun kedepan, dengan tujuan yang ingin dicapai:
1. Meningkatkan kualitas layanan publik
2. Meningkatkan dan mengembangkan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi
3. Meningkatkan pengelolaan informasi dan komunikasi publik pemerintah daerah
4. Meningkatkan koordinasi, integrasi dan singkronisasi dalam setiap pengambilan keputusan dan pelaksanaannya terhadap pembuatan regulasi, penguatan kelembagaan dan SDM, pemenuhan infrastruktur, pemilihan aplikasi sistem informasi, peningkatan perencanaan dan keamanan informasi
D. SISTEMATIKA PENULISAN
Sistematika peyusunan RENSTRA Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Luwu Utara tahun 2016-2021 adalah sebagai berikut:
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 4 BAB I PENDAHULUAN
Memuat Latar Belakang, Landasan Hukum, Maksud dan Tujuan Serta sistematika penulisan.
BAB II GAMBARAN PELAYANAN DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN LUWU UTARA
Memuat informasi tentang peran (tugas dan Fungsi) dan Struktur organisasi,Sumber daya, Kinerja Pelayanan,Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Luwu Utara.
BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI Memuat Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan, Telaahan Visi, Misi, dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Terpilih,Telaahan Renstra K/L dan Renstra,Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup Strategis,Penentuan isu-isu Strategis.
BAB IV VISI, MISI, TUJUAN, DAN SASARAN, STRATEGIS DAN KEBIJAKAN
Memuat Visi, Misi,Tujuan dan sasaran Jangka Menengah, Strategi dan kebijakan.
BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN,INDIKATOR KINERJA, KELOMPOK SASARAN DAN PENDANAAN INDIKATIF
Memuat Rencana program dan kegiatan,indikator Kinerja, kelompok sasaran, dan pendanaan indikatif.
BAB VI INDIKATOR KINERJA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA YANG MENGACU PADA TUJUAN DAN SASARAN RPJMD
Memuat indikator kinerja yang menunjukkan kinerja yang akan dicapai dalam lima tahun mendatang sebagai komitmen untuk mendukung pencapaian tujuan dan sasaran RPJMD.
BABVII PENUTUP
Memuat Kesimpulan dan Saran-saran
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 5 BAB II
GAMBARAN PELAYANAN
DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN LUWU UTARA
Perumusan Kebijakan Dinas, Penyusunan Rencana Strategis Dinas dan Penyelenggaraan Pelayanan Umum di Bidang Komunikasi dan Informatika Kabuapten Luwu Utara.
Tugas dan fungsi Dinas Komunikasi dan Informatika dalam menyelenggarakan urusan pemerintahan daerah adalah:
A. TUGAS, FUNGSI DAN STRUKTUR ORGANISASI DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
Berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 10 tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Luwu Utara dan Peraturan Bupati Luwu Utara Nomor 65 tahun 2016 tentang Tugas Pokok dan Fungsi Dinas Komunikasi dan Informatika yaitu:
Sebagai tindak lanjut dari Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2012 ditetapkan Keputusan Bupati Luwu Utara tentang Uraian Tugas Pokok dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Kabupaten Luwu Utara dengan uraian tugas sebagai berikut:
1. KEPALA DINAS
a. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika mempunyai tugas merumuskan konsep sasaran, mengkoordinasikan, menyelenggarakan, membina, mengarahkan, mengevaluasi serta melaporkan hasil pelaksanaan tugas Dinas Komunikasi dan Informatika.
b. Selain tugas pokok yang dilaksanakan Kepala Dinas juga mempunyai fungsi:
1) Perumusan kebijakan dinas;
2) Penyusunan rencana strategik dinas;
3) Penyelenggaraan pelayanan umum di bidang Komunikasi dan Informatika;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 6
4) Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan dinas;
5) Penyelenggaraan evaluasi program dan kegiatan dinas.
2. SEKRETARIAT
a. Sekretaris mempunyai tugas membantu Kepala Dinas dalam halmenyelenggarakan pelayanan teknis ketatausahaan yang meliputi urusan umum, kepegawaian serta keuangan serta melaporkan pelaksanaan tugas kesektariatan.
b. Selain tugas pokok yang dilaksanakan Sekretaris juga mempunyai fungsi:
1) Penyusunan program yang meliputi penyusunan program dan anggaran;
2) Penyelenggaraan urusan ketatausahaan yang meliputi urusan rumah tangga, kepegawaian, hukum dan organisasi, hubungan masyarakat;
3) Penyelenggaraan urusan keuangan dan perlengkapan;
4) Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan subbagian;
5) Penyelenggaraan evaluasi program dan kegiatan subbagian; dan
6) Pelaksanaan tugas kedinasan lain yang ditugaskan oleh pimpinan.
c. SUB BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN
1) Subbagian umum dan kepegawaian mempunyai tugas membantu Sekretaris dalam merencanakan operasionalisasi, memberi tugas, memberi petunjuk menyelia, mengatur, mengevaluasi dan melaporkan kegiatan administrasi Umum dan kepegawaian.
2) Selain tugas pokok yang dilaksanakan Subbagian umum dan kepegawaian juga mempunyai fungsi:
Pelaksanaan kebijakan teknis Subbagian;
Pelaksanaan program dan kegiatan Subbagian;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 7
Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan pejabat non struktural dalam lingkup Subbagian;
Pelaksanaan evaluasi program dan kegiatan pejabat non struktural dalam lingkup Subbagian.
d. SUB BAGIAN PERENCANAAN DAN PELAPORAN
1) Subbagian perencanaan dan pelaporan mempunyai tugas merencanakan operasionalisasi, memberi tugas, memberi petunjuk menyelia, mengatur, mengevaluasi dan melaporkan tugas di bidang perencanaan dan pelaporan.
2) Selain tugas pokok yang dilaksanakan Subbagian perencanaan dan pelaporan juga mempunyai fungsi:
Pelaksanaan kebijakan teknis Subbagian;
Pelaksanaan program dan kegiatan sub bagian;
Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan penajabt non struktural dalam lingkup sub bagian;
Pelaksanaan evaluasi program dan kegiatan pejabat non struktural dalam lingkup sub bagian;
Mengendalikan rencana tahunan;
Merencanakan kebutuhan sarana dan prasarana dinas meliputi :
pemeliharaan gedung, pemeliharaan peralatan;
Menyiapkan bahan laporan bulanan, triwulan dan tahunan;
Melaksanakan penyimpanan berkas kerja, data dan bahan menurut ketentuan yang berlaku;
Mengumpulkan dan mengolah data laporan hasil kegiatan dinas;
Melaksanakan pengumpulan, pengolahan, penganalisaan dan penyajian data statistik serta informasi Dinas;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 8
Melaksanakan penyusunan bahan Rencana Strategis (RENSTRA) Dinas;
Melaksanakan monitoring dan evaluasi kegiatan dinas;
Melaksanakan Penyusunan bahan Laporan Akuntabilitas Kinerja Intansi Pemerintah (LAKIP) dinas;
Melaksanakan penyiapan bahan dan penyusunan RKT/RKA Dinas;
Melaksanakan inventarisasi permasalahan penyelenggaraan program dan kegiatan;
Mengevaluasi hasil program kerja;
Membuat laporan hasil kegiatan;
Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan.
e. SUB BAGIAN KEUANGAN
1) Subbagian keuangan mempunyai tugas merencanakan operasionalisasi, memberi tugas, memberi petunjuk menyelia, mengatur, mengevaluasi dan melaporkan urusan keuangan, kegiatan kebendaharaan dalam rangka pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).
2) Selain tugas pokok yang dilaksanakan Subbagian keuangan juga mempunyai fungsi:
Pelaksanaan kebijakan teknis Subbagian;
Pelaksanaan program dan kegiatan Subbagian;
Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan pejabat non struktural dalam lingkup Subbagian;
Pelaksanaan evaluasi program dan kegiatan pejabat non struktural dalam lingkup Subbagian.
3. BIDANG PENGELOLAAN INFORMASI DAN SALURAN KOMUNIKASI PUBLIK
a. Bidang Pengelola Informasi dan Saluran Komunikasi Publik dipimpin oleh Kepala Bidang mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan mengkoordinasikan, mengelola,
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 9
mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas bidang Pengelolaan Informasi dan Saluran Komunikasi Publik.
b. Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Bidang mempunyai fungsi :
1) Perencanaan Program dan Kegiatan bidang;
2) Pelaksanaan program dan kegiatan bidang;
3) Pembinaan dan Pembagian tugas Bidang;
4) Pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan lingkup Bidang;
5) Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan program dan kegiatan Bidang;
6) Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
c. Rincian tugas yang dimaksud ayat (1) sebagai berikut : 1) Merencanakan program dan kegiatan bidang;
2) Melaksanakan program dan kegiatan bidang;
3) Melaksanakan pembinaan dan pengawasan pelaksanaan tugas aparatur;
4) Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan program dan kegiatan bidang;
5) Melaksanakan pengelolaan informasi dan aspirasi publik;
6) Melaksanakan produksi dan reproduksi informasi publik;
7) Melaksanakan pelayanan informasi public, penyediaan Konten Lintas Sektoral dan Pengelolaan Media Komunikasi Publik;
8) Melaksanakan pelayanan informasi publik, penyediaan Konten Lintas Sektoral dan Pengelolaan Media Komunikasi Publik;
9) Menyiapkan bahan penyusunan norma, standar, prosedur, dan kriteria penyelenggaraan bidang;
10) Melaksanakan penyiapan bahan pemberian bidang teknis dan supervise di bidang pengelolaan opini, aspirasi public,
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 10
pelayanan informasi public, penyediaan konten lintas sektoral dan pengelolaan media komunikasi publik;
11) Melaksanakan pemantauan, evaluasi dan pelaporan bidang;
12) Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
d. SEKSI PENGELOLAAN INFORMASI DAN SALURAN KOMUNIKASI PUBLIK
1) Seksi Pengelolaan Informasi dan Saluran Komunikasi Publik dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengkoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, meengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas seksi.
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Seksi mempunyai fungsi :
Perencanaan kegiatan Seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik;
Pelaksanaan program dan kegiatan seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik;
Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik.
3) Rincian tugas yang dimaksud ayat (1) sebagai berikut :
Merencanakan kegiatan seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik;;
Melaksanakan kegiatan Seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 11
Mengkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan Seksi Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik;
Melaksanakan penyiapan bahan perumusan dan pelaksanaan kegiatan Pengelolaan Informasi dan Aspirasi Publik;
Melaksanakan pengelolaan informasi dan aspirasi publik berdasarkan norma, standar, prosedur dan kriteria;
Melaksanakan bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan terkait fungsi pengelolaan opini dan aspirasi publik di lingkup Pemerintah Daerah;
Melaksanakan penyelenggaraan layanan monitoring isu publik di media (Media Massa dan Sosial);
Melaksanakan pengumpulan pendapat umum (survei jejak pendapat);
Melaksanakan pengolahan aduan masyarakat;
Melaksanakan pengelolaan Database Informasi Publik;
Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan.
e. SEKSI PRODUKSI DAN REPRODUKSI INFORMASI PUBLIK 1) Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik dipimpin
oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengkoordinasikan, mengelola, mengawasi mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik.
2) Dalam penyelenggaraan tugas kepala seksi mempunyai fungsi :
Merencanakan kegiatan Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik;
Melaksanakan kegiatan Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 12
Pembinaan dan pembagian tugas pada Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik;
Pengkoordinasikan, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik.
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik.
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3) Rincian tugas sebagai berikut :
Merencanakan kegiatan Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik;
Melaksanakan kegiatan Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik;
Mengkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan Seksi Produksi dan Reproduksi Informasi Publik;
Melaksanakan penyiapan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan, penyusunan norma, standar prosedur dan kriteria;
Melaksanakan bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan terkait fungsi pengelolaan informasi dan pelayanan informasi publik;
Melaksanakan pemantauan tema komunikasi publik Nasional dan Pemerintah Daerah ;
Melaksanakan pengolahan dan analisis data informasi publik;
Melaksanakan Layanan Pengaduan Masyarakat;
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 13 f. SEKSI PENGELOLAAN SALURAN KOMUNIKASI PUBLIK
1) Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengkoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik.
2) Dalam menyelenggarakan tugas kepala seksi mempunyai fungsi:
Perencanaan, pelaksanaan, pembinaan dan pembagian tugas dan kegiatan Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik;
Pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik;
Pelaksanakan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3) Rincian tugas yang dimaksud sebagai berikut :
Merencanakan kegiatan Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik
Melaksanakan kegiatan Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan Seksi Pengelolaan Saluran Komunikasi Publik;
Melaksanakan penyiapan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan, penyusunan norma, standar, prosedur dan kriteria;
Melaksanakan bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan terkait fungsi Penyediaan Konten Lintas Sektoral dan Pengelolaan Media Komunikasi Publik;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 14
Melaksanakan layanan perencanaan komunikasi publik dan citra positif Pemerintah Daerah;
Melaksanakan pengemasan ulang Konten Nasional menjadi Konten Lokal;
Melaksanakan pembuatan Konten Lokal;
Melaksanakan pengelolaan saluran komunikasi milik Pemda / Media Internal;
Melaksanakan diseminasi informasi kebijakan melalui Media Pemerintah Daerah dan Non Pemerintah Daerah;
Melaksanakan tugas dan petunjuk kerja yang diberikan atasan.
4. BIDANG PENYELENGGARAAN E-GOVERNMENT
a. Bidang Penyelenggaraan E-Government dipimpin oleh Kepala Bidang mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengkoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas bidang Penyelenggaraan E-Government.
b. Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Bidang mempunyai fungsi :
1) Perencanaan Program dan Kegiatan bidang;
2) Peleksanaan program dan kegiatan bidang;
3) Pembinaan, pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan lingkup bidang Penyelenggaraan E- Government;
4) Penyelenggaraan evaluasi program dan kegiatan bidang Penyelenggaraan E-Government;
5) Pelaksaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
c. Untuk penyelenggaraan tugas dan fungsi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan (2), Kepala Bidang Penyelenggaraan E-Government mempunyai uraian tugas sebagai berikut :
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 15 1) Merencanakan program dan kegiatan bidang;
2) Melaksanakan program dan kegiatan bidang;
3) Melaksanakan pembinaan dan pengawasan pelaksanaan tugas aparatur pada Bidang Penyelenggaraan E- Government;
4) Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan program dan kegiatan Bidang Penyelenggaraan E-Government;
5) Melaksanakan pengelolaan infrastruktur dan Teknologi;
6) Melaksanakan Pengembangan dan Pengelolaan Aplikasi;
7) Melaksanakan Pengelolaan keamanan informasi dan Telekomunikasi;
8) Melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan Bidang Layanan Infrastruktur dasar Data Center, Disaster Recovery Center & TIK;
9) Melaksanakan Layanan pengembangan intranet dan penggunaan akses internet, Layanan Pengembangan dan Pengelolaan Aplikasi Generik, Spesifik & Suplemen yang terintegrasi;
10) Melaksanakan Layanan Manajemen Data Informasi e_Government, Integrasi Layanan Publik dan Kepemerintahan, Layanan Keamanan Informasi e- Government dan Layanan Sistem Komunikasi Intra Pemerintah;
11) Melaksanakan penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur dan kriteria penyelenggaraan Bidang Layanan Infrastruktur dasar Data Center, Disater Recovery Center & TIK;
12) Melaksanakan penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur dan kriteria penyelenggaraan Bidang layanan pengembangan internet dan penggunaan akses internet, Layanan Pengembangan dan Pengelolaan Aplikasi Generik, Spesifik & Suplemen yang terintegrasi;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 16
13) Melaksanakan penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur dan kriteria penyelenggaraan Bidang layanan Manajemen Data Informasi e-Government, Integrasi Layanan Publik dan Kepemerintahan, Layanan Keamanan Informasi e-Government dan Layanan Sistem Komunikasi Intra pemerintah;
14) Melaksanakan penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi Bidang Layanan Infrastruktur dasar Data Center, Disaster Recovery Center& TIK;
15) Melaksanakan penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi Bidang Layanan Pengembangan dan Pengeloaan Aplikasi Generik, Spesifik & Suplemen yang terintegrasi;
16) Melaksanakan penyiapan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi Bidang Layanan Manajemen Data Informasi e- Government, Integrasi Layanan Publik dan Kepemerintahan, Layanan Keamanan Informasi e- Government dan Layanan Sistem Komunikasi Intra Pemerintah;
17) Melaksanakan pemantauan, evaluasi dan pelaoran pelakasanaan tugas Bidang Penyelenggaraan e- Government;
18) Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
19) Melaksanakan pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Bidang Penyelenggaraan e- Government;
20) Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
21) Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan/ atau kegiatan kepada atasan; dan
22) Melaksanakan kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
g. SEKSI INFRASTRUKTUR DAN TEKNOLOGI
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 17
1) Seksi seksi Infrastruktur dan Teknologi dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi.
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi mempunyasi fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Pembinaan dan pembagian tugas Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai denga tugas dan fungsinya.
3) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Melaksanakan kegiatan Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Melaksanakan penyiapan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan, penyusunan norma, standar, prosedur dan kriteria;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 18
Melaksanakan bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan terkait fungsi layanan infrastruktur dasar data center, disaster recovery center dan TIK;
Melaksanakan layanan pengembangan internet dan penggunaan akses internet;;
Melaksanakan layanan pengembangan dan penyelenggaraan Data Center (DC) dan Disaster Recovery Center (DRC);
Melaksanakan layanan pengembangan dan inovasi TIK dalam implementasi e - Government;
Melaksanakan layanan peningkatan kapasitas SDM dalam pengelolaan infrastruktur dan teknologi informatika;
Melaksanakan Government Cloud Computing;
Melaksanakan layanan pengelolaan akses internet pemerintah dan publik;
Melaksanakan layanan filtering konten negatif;
Melaksanakan layanan interkoneksi Jaringan Intra Pemerintah;
Memberikan saran dan pertimbnagn teknis kepada atasan;
Melakasanakan Pembinaan disiplin dan pembaian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Seksi Seksi Infrastruktur dan Teknologi;
Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
Menyamapaikan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan kepada atasan
h. SEKSI PENGEMBANGAN APLIKASI
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 19
1) Seksi Pengembangan Aplikasi dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Pengembangan Aplikasi;
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Pengembangan Aplikasi mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Pengembangan Aplikasi;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Pengembangan Aplikasi;
Pembinaan dan pembagian tugas Seksi Pengembangan Aplikasi;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Pengembangan Aplikasi;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Pengembangan Aplikasi;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
4) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan Seksi Pengembangan Aplikasi;
Melaksanakan kegiatan Seksi Pengembangan Aplikasi;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan Seksi Pengembangan Aplikasi;
Melaksanakan bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan terkait fungsi layanan pengembangan dan pengelolaan aplilkasi generik, spesifik dan suplemen yang terintegrasi;
Melaksanakan layanan manajemen dan informasi e- Government dan integrasi layanan publik dan keperintahan;
Melaksanakan layanan pengembangan dan aplikasi pemerintahan dan Layanan Publik yang terintegrasi;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 20
Melaksanakan layanan pemeliharaan aplikasi kepemerintahan dan publik;
Melaksanakan penetapan standar format data dan informasi, wali data dan kebijakan;
Melaksanakan layanan Irecovery Data dan Informasi;
Melaksanakan layanan pengelolaan Data Elektronik Pemerintahan dan Non pemerintahan;
Melaksanakan Layanan Peningkatan kapasitas SDM dalam pemanfaatan sistem informasi pemerintah dan sistem informasi publik;
Melaksanakan layanan interoperabilitas, layanan interkonektivitas, layanan publik dan kepemerintahan dan layanan Pusat Aplication Programm Interface (API) daerah;
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
Melakasanakan Pembinaan disiplin dan pembaian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Seksi Pengembangan Aplikasi;;
Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
Menyamapaikan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan kepada atasan.
i. SEKSI KEAMANAN INFORMASI DAN TELEKOMUNIKASI
1) Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 21
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Pembinaan dan pembagian tugas Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Melaksanakan kegiatan Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Melaksanakan bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan, evaluasi dan pelaporan terkait fungsi layanan keamanan informasi dan e-Government dan layanan sistem komunikasi intra pemerintah;
Melaksanakan penyelenggaraan layananmonitoring trafik elektronik;
Melaksanankan layanan penanganan insiden keamanan informasi;
Melaksanakan layanan peningkatan kapasitas sumber daya daya manusia dibidang Keamanan Informasi;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 22
Melaksanakan layana keamanan informasi pada sistem elektronik pemerintah daerah;
Melaksanakan audit TIK;
Melaksanakan penyelenggaraan internet sehat, kreati, inovatif dan produktif;
Melaksanakan layanan penyediaan prasarana dan sarana komunikasi pemerintah;
Melaksanakan layanan bimbingan teknis dalam pemanfaatan sistem komunikasi oleh aparatur kemanan;
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
Melakasanakan Pembinaan disiplin dan pembaian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Seksi Kemananan Informasi dan Telekomunikasi;
Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan kepada atasan.
5. BIDANG PENGEMBANGAN SUMBER DAYA KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
a. Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika dipimpin oleh Kepala Bidang mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengkoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika.
b. Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Bidang mempunyai fungsi :
1) Perencanaan Program dan Kegiatan Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 23
2) Pelaksanaan program dan kegiatan Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
3) Pembinaan dan Pembagian tugas Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
4) Pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan lingkup Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
5) Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan program dan kegiatan Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
6) Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
c. Rincian tugas yang dimaksud ayat (1) sebagai berikut :
1) Merencanakan program dan kegiatan Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
2) Melaksanakan program dan kegiatan Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
3) Melaksanakan Pembinaan dan pengawasan pelaksanaan tugas Aparatur pada Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
4) Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan program dan kegiatan Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informatika;
5) Melaksanakan pengembangan kemitraan dan layanan informasi Publik;
6) Melaksanakan pengelolaan sumber daya dan layanan informasi publik;
7) Melaksanakan penyelenggaran tata kelolah e- Government;
8) Melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan bidang layanan hubungan media, penguatan kapasitas sumber daya komunikasi publik dan penyedia akses informasi;
9) Melaksanakan layanan nama domain dan sub domain bagi lembaga, pelayanan publik dan kegiatan pemerintah
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 24
daerah, pengembangan sumber daya TIK pemerintah dan masyarakat, penyelenggaraan Government Chief Information Officer (GCIO) dan ekosistem Tik Smart City;
10) Melaksanakan pemyiapan bahan pelaksanaan kebijakan di Bidang layanan hubungan media, penguatan kapasitas sumber daya komunikasi publik dan penyedia akses informasi;
11) Melaksanakan layanan nama domain dan sub domain bagi lembaga, pelayanan publik dan kegiatan pemerintah daerah, pengembangan sumber daya TIK pemerintah dan masyarakat, penyelenggaraan Government Chief Information Officer (GCIO) dan ekosistem Tik Smart City;
12) Melaksanakan penyiapan bahan penyusunan norma, standar, prosedur dan kriteria penyelenggaraan di Bidang layanan hubungan media, penguatan kapasitas sumber daya komunikasi publik dan penyedia akses informasi;
13) Melaksanakan layanan nama domain dan sub domain bagi lembaga, pelayanan publik dan kegiatan pemerintah, pengembangan sumber daya TIK pemerintah dan masyarakat, penyelenggaraan Government Chief Information Officer (GCIO) dan ekosistem Tik Smart City;
14) Menyiapkan bahan pemberian bimbingan teknis dan supervisi di bidang layanan hubungan media, penguatan kapasitas sumber daya komunikasi publik dan penyedia akses informasi;
15) Menyiapkan bahan layanan nama domain dan sub domain bagi lembaga, pelayanan publik dan kegiatan pemerintah, pengembangan sumber daya TIK pemerintah dan masyarakat, penyelenggaraan Government Chief Information Officer (GCIO) pemerintah daerah dan ekosistem Tik Smart Cit;
16) Pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan tugas bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informasi;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 25
17) Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
18) Melaksanakan pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Bidang Pengembangan Sumber Daya Komunikasi dan Informasi;
19) Membagi tugas, Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
20) Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan; dan
21) Melaksanakan kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
a) SEKSI KEMITRAAN DAN PELAYANAN INFORMASI PUBLIK 1) Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik dipimpin
oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Pembinaan dan pembagian tugas Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 26 5) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Melaksanakan kegiatan Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Melaksanakan penyiapan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan , penyusunan norma, standar , prosedur dan kriteria;
Melaksanakan Bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan evaluasi dan pelaporan terkait fungsi layanan hubungan media;
Melaksanakan layanan pengaduan masyarakat
Melaksanakan pengelolaan hubungan dengan media (Media Relations)
Melaksanakan penyediaan bahan komunikasi bagi pemimpin daerah (breafing notes, press release, backgrounders);
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
Melaksanakan Pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Seksi Kemitraan dan Pelayanan Informasi Publik;
Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
Menyamapaikan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan kepada atasan.
b) SEKSI PENGELOAAN SUMBER DAYA DAN LAYANAN PUBLIK
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 27
1) Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik.
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Pembinaan dan pembagian tugas Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan pelaporan Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Melaksanakan kegiatan pelaporan Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan pelaporan Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Melaksanakan penyiapan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan , penyusunan norma, standar , prosedur dan kriteria;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 28
Melaksanakan Bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan evaluasi dan pelaporan terkait fungsi penguatan kapasitas sumber daya komunikasi publik dan penyedia akses informasi;
Melaksanakan layanan nama domain dan sub domain bagi lembaga, pelayanan publik dan kegiatan pemerintah, pengembangan sumber daya TIK pemerintah dan masyarakat;
Melaksanakan penyelenggaran layanan pemberdayaan dan penyedia akses informasi bagi media dan lembaga komunikasi publik serta pengembangan sumberdaya komunikasi publik;
Melaksanakan layanan pendaftaran dan penetapan nama domain dan sub domain;
Melaksanakan layan pengelolaan domain dan sub domain dan layanan peningkatan kapasitas aparatur dalam pengelolaan domain, portal dan website;
Menetapkan, mengubah nama pejabata domain, menetapkan mengubah nama domain dan sub domain, menetapkan tata kelola nama domain dan sub domain.
melaksanakan layaan peningkatan kapasitas aparatur dan sertifikat teknis di bidang TIK
Melaksanakan Layanan peningkatan kapasitas masyaratkat dalam implementasi e–Government dan smart city , Layanan implementasi e–Government dan smart city, dan promosi pemanfaatan layanan Smart City;
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
Melaksanakan Pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 29 bawahan;
Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan kepada atasan.
c) SEKSI TATA KELOLAH e- GOVERNMENT
1) Seksi Tata Kelola e-Government dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Tata Kelola e-Government.
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Tata Kelola e-Government mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Tata Kelola e-Government;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Tata Kelola e-Government;
Pembinaan dan pembagian tugas Seksi Tata Kelola e- Government;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Tata Kelola e-Government;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan Seksi Tata Kelola e-Government;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan pelaporan Seksi Tata Kelola e- Government;
Melaksanakan kegiatan pelaporan Seksi Tata Kelola e- Government;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan pelaporan Seksi Tata Kelola e- Government;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 30
Melaksanakan penyiapan bahan perumusan dan pelaksanaan kebijakan , penyusunan norma, standar , prosedur dan kriteria;
Melaksanakan Bimbingan teknis dan supervisi, serta pemantauan evaluasi dan pelaporan terkait fungsi penyelenggaraan Government Chief Information Officer (GCIO) serta ekosistem TIK Smart City;
Melaksanakan layanan penetapan regulasi dan kebijakan terpadu implementasi e-Government pemerintah daerah;
Melaskanakan layanan koordiansi kerja sama lintas Organisasi Perangkat Daerah, Lintas Pemerintah Daerah dan Lintas Pemerintah Pusat serta Non Pemerintah;
Melaksanakan layanan integrasi pengelolaan TIK dan e- Government Pemerintah Kabupaten;
Melaksanakan Layanan pengembangan Busines Process Re- Engineering pelayanan di Lingkungan Pemerintahan dan non pemerintahan (Stakeholder smart city);
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
Melaksanakan Pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara di Lingkup Seksi Pengelolaan Sumber Daya dan Layanan Publik;
Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan kepada atasan.
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 31 6. BIDANG PERSANDIAN DAN STATISTIK
a. Bidang Persandian dan Statistik sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 huruf f dipimpin oleh seorang Kepala Bidang yang mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi, dan melaporkan penyelenggaraan tugas Bidang Persandian dan Statistik.
b. Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
1) Perencanaan Program dan Kegiatan Bidang Persandian dan Statistik;
2) Pelaksanaan program dan kegiatan Bidang Persandian dan Statistik;
3) Pembinaan dan Pembagian tugas pada Bidang Persandian dan Statistik;
4) Pengkoordinasian, pengendalian, pengawasan program dan kegiatan lingkup Bidang Persandian dan Statistik;
5) Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan program dan kegiatan Bidang Persandian dan Statistik;
6) Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
c. Rincian tugas yang dimaksud ayat (1) sebagai berikut :
1) Merencanakan program dan kegiatan Bidang Persandian dan Statistik;
2) Melaksanakan program dan kegiatan Bidang Persandian dan Statistik;
3) Melaksanakan Pembinaan dan pengawasan pelaksanaan tugas Aparatur pada Bidang Persandian dan Statistik;
4) Mengkoordinasikan, mengendalikan pelaksanaan program dan kegiatan Bidang Persandian dan Statistik;
5) Melaksanakan pengelolaan dan pemanfaatan Data Statistik;
6) Melaksanakan Analisis Data Statistik;
7) Melaksanakan operasionalisasi dan Pengamanan Persandisan;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 32
8) Melaksanakan Tata Kelola dan Pengawasan Persandian;
9) Mengumpulkan, mengolah dan menyajikan Data statistik sektoral sebagai bahan perencanaan pembangunan daerah;
10) Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
11) Melaksanakan pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara dilingkup Bidang Persandian dan Statistik;
12) Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
13) Menyampaiakan laporan pelaksanaan tugas dan/atau kegiatan kepada atasan, dan;
14) Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan;
d) SEKSI TATA KELOLAH PERSANDIAN
1) Seksi Tata Kelolah Persandian dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Tata Kelolah Persandian.
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Tata Kelolah Persandian mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Tata Kelolah Persandian;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Tata Kelolah Persandian;
Pembinaan dan pembagian tugas Seksi Tata Kelolah Persandian;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Tata Kelolah Persandian;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 33
Merencanakan kegiatan pelaporan Seksi Tata Kelolah Persandian;
Melaksanakan kegiatan pelaporan Seksi Tata Kelolah Persandian;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan pelaporan Seksi Tata Kelolah Persandian;
Melaksanakan perumusan kebijakan keamanan informasi di lingkungan pemerintah daerah;
Melaksanakan penyusunan peraturan teknis pengelolaan informasi berklasifikasi;
Melaksanakan penyusunan peraturan teknis pengelolaan sumber daya persandian yang meliputu pengelolaan sumber daya manusia sandi, perangkat lunak persandian, perangkat keras persandian dan jaringan komunikasi sandi;
Melaksanakan pengelolaan informasi berklasifikasi melalui pengklasifikasian informasi milik pemerintah daerah;
Melaksanakan pengelolaan sumber daya persandian yang bmeliputi sumber daya manusia sandi, perangkat lunak persandian, perangkat keras persandian dan jaringan komunikasi sandi;
Melaksanakan pengelolaan proses pengamanan informasi milik pemerintah daerah;
Melaksanakan pengiriman, penyimpanan, pemanfaatan dan penghancuran informasi berklasifikasi.
melaksanakan penyiapan rencana kebutuhan sumber daya manusia sandi
Melaksanakan peningkatan kesadaran pengamanan informasi di lingkungan pemerintah daerah melalui program pendidikan, pelatihan, fasilitas, asistensi, bimbingan teknis, workshop dan/ atau seminar;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 34
Melaksanakan pengadaan, penyimpanan, distribusi dan pemusnahan perangkat lunak dan perangkat keras persandian;
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan;
Melaksanakan pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara dilingkup Seksi Tata Kelolah Persandian;
Memberikan petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan
Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan/ atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
e) SEKSI OPERASIONAL PENGAMANAN DAN PENGAWASAN PERSANDIAN
1) Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Tata Kelolah Persandian.
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian;
Pembinaan dan pembagian tugas pada Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 35
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian, dan;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan pelaporan Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian;
Melaksanakan kegiatan Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan pelaporan Seksi Operasional Pengamanan dan Pengawasan Persandian;
Melaksanakan penyusunan peraturan teknis pengelolaan dan pengamanan komunikasi sandi antar perangkat daerah di lingkungan kabupaten/kota;
Melaksanakan pengukuran tingkat kerawanan dan keamanan informasi;
Melaksanakan penyiapan rencana kebutuhan perangkat lunak dan perangkat keras persandian dalam rangka operasional komunikasi sandi antar perangkat daerah di lingkungan kabupaten / kota;
Melaksanakan penyiapan rencana kebutuhan perangkat lunak dan perangkat keras persandian dalam rangka operasional komunikasi sandi antar perangkat daerah di lingkungan kabupaten / kota;
Melaksanakan perencanaan pola hubungan komunikasi sandi antar perangkat daerah di linkungan kabupaten / kota;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 36
Melaksanakan pengamanan terhadap kegiatan / aset / fasilitas / instalasi penting / vital / kritis pengamanan persandiann lainnya;
Melaksanakan pengamanan informasi elektronik .
melaksanakan pengelolaan security operation center (SOC) dalam rangka pengamanan informasi dan komunikasi
Melaksanakan pemulihan data atau sistem jika terjadi gangguan operasional persandian dan keamanan informasi;
Melaksanakan koordinasi pelaksanaan kegiatan jabatan fungsional sandiman;
Melaksanakan penyusunan peraturan teknis pengawasan dan evaluasi terhadap pelaksanaan pengelolaan informasi berklasifikasi dan pengelolan sumber daya persandian serta opersional pengelolaan dan pengamanan komunikasi sandi antar perangkat daerah dilingkungan kabupaten/kota;
Melaksanakan penyiapan instrumen pengawasan dan evaluasi terhadap pelaksanaan pengelolaan informasi berklasifikasi dan pengelolaan sumber daya persandian serta operasional pengelolaan komunikasi sandi antar perangkat daerah di lingkungan kabupaten / kota;
Melaksanakan pelaksanaan program pengawasan dan evaluasi terhadap pelaksanaan pengelolaan dan pengamanan informasi berklasifikasi dan pengelolaan sumber daya persandian diseluruh perangkat daerah sesuai dengan ketentuan yang berlaku
Melaksanakan koordinasi pelaksanaan kegiatan jabatan fungsional sandiman
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 37
Melaksanakan pembinaan disiplin dan pembagian tugas aparatur sipil negara dilingkup seksinya
Meberi petunjuk, menilai dan mengevaluais hasil kerja bawahan
Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas / atau kegiatan kepada atasan; dan
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan.
f) SEKSI TATA KELOLA PEMANFAATAN DAN ANALISIS DATA STATISTIK
1) Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik dipimpin oleh kepala seksi mempunyai tugas memimpin, merencanakan, melaksanakan, mengoordinasikan, mengelola, mengawasi, mengendalikan, mengevaluasi dan melaporkan penyelenggaraan tugas Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik.
2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) . Kepala Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik mempunyai fungsi sebagai berikut :
Perencanaan kegiatan Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik;
Pelaksanaan kegiatan Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik
Pembinaan dan pembagian tugas pada Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik;
Pengoordinasian, pengendalian, pengawasan kegiatan Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik;
Pelaksanaan evaluasi dan pelaporan kegiatan Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik;
Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 38 3) Rincian Tugas yang dimaksud sebagi berikut:
Merencanakan kegiatan pelaporan Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik;
Melaksanakan kegiatan Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik;
Mengkoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan kegatan pelaporan Seksi Tata Kelola Pemanfaatan Dan Analisi Data Statistik;
Mengumpulkan, mengolah dan menyajikan data dan informasi pembangunan daerah;
Melaksanakan pengelolaan data dan informasi ;
Melaksanakan penyajian data dan informasi baik secara manual maupun secara elektronik ;
Menyiapkan data statistik sektoral terkait tingkat pertumbuhan dan perkembangan pembangunan daerah;
Melaksanakan pemeliharaan data baik secara manual maupun secara elektronik;
Melaksanakan pemanfaatan data dan informasi secara optimal melalui pembangunan sistem informasi pembangunan daerah;
Menyajikan data-data pembangunan daerah dalam bentuk visualisasi dan tampilan melalui media cetak dan elektronik.
melaksanakan layanan visualisasi data, pengembangan data dan informasi melalui media cetak dan elektronik;
Melaksanakan validasi dan sinkronisasi data-data pembangunan daerah bekerjasama dengan BPS dan instansi terkait lainnya;
Menyajikan data-data kinerja pembangunan daerah dalam bentuk visualisasi/ grafik melalui media cetak dan elektronik;
Memberikan saran dan pertimbangan teknis kepada atasan ;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 39
Melaksanakan pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara di lingkup seksinya;
Memberi petunjuk, menilai dan mengevaluasi hasil kerja bawahan;
Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas dan / atau kegiatan kepada atasan;
Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diberikan oleh atasan; dan
Melaksanakan pembinaan disiplin dan pembagian tugas Aparatur Sipil Negara di lingkup Seksi Analisis Data Statistik;
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 40
BAGAN STRUKTUR ORGANISASI
DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN LUWU UTARA
SUB. BAGIAN KEUANGAN
U P T D
JABATAN FUNGSIONAL
KEPALA DINAS
SEKSI INFRASTRUKTUR DAN TEKNOLOGI
SEKSI PENGEMBANGAN APLIKASI
SEKSI KEAMANAN INFORMASI DAN TELEKOMUNIKASI BIDANG PENYELENGGARAAN
E-GOVERMENT
SUB. BAGIAN PERENCANAAN DAN
PELAPOIRAN
SEKRETARIAT
SUB. BAGIAN UMUM DAN KEPEGAWAIAN
SEKSI TAT KELOLA, PEMANFAATAN DAN ANALISIS
TATA STATISTIK SEKSI OPERASIONAL PENGAMANAN DAN PENGAWASAN PERSANDIAN
SEKSI TATA KELOLA PERSANDIAN BIDANG PERSANDIAN
DAN STATISTIK BIDANG PENGEMBANGAN
SUMBER DAYA KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
SEKSI KEMITRAAN DAN PELAYANAN INFORMASI PUBLIK
SEKSI PENGELOLAAN SUMBER DAYA DAN LAYANAN PUBLIK
SEKSI TATA KELOLA E-GOVERMENT SEKSI PENGELOLAAN SALURAN
KOMUNIKASI PUBLIK SEKSI PRODUKSI DAN REPRODUKSI INFORMASI PUBLIK SEKSI PENGELOLAAN INFORMASI DAN SALURAN KOMUNIKASI
PUBLIK
BIDANG PENGELOLAAN INFORMASI DAN SALURAN
KOMUNIKASI PUBLIK
RENSTRA KOMINFO TAHUN 2016-2021 41 B. SUMBER DAYA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
1. Sumber Daya Manusia
Dalam menjalankan tugas dan fungsinya Dinas Komunikasi dan Informatika didukung oleh sumber daya manusia, asset/modal yang memadai. Berikut Sumber daya yang dimiliki oleh Dinas Komunikasi dan Informatika :
Daftar pegawai negeri sipil Dinas Komunikasi dan Informatika berdasarkan golongan ruang:
a. Golongan IV/c sebanyak : 1 Orang b. Golongan IV/b sebanyak : 0 Orang c. Golongan IV/a sebanyak : 2 Orang d. Golongan III/d sebanyak : 10 Orang e. Golongan III/c sebanyak : 2 Orang f. Golongan III/b sebanyak : 7 Orang g. Golongan III/a sebanyak : 6 Orang h. Golongan II/d sebanyak : 0 Orang i. Golongan II/c sebanyak : 1 Orang j. Golongan II/b sebanyak : 0 Orang k. Golongan II/a sebanyak : 1 Orang l. Golongan I/d sebanyak : 1 Orang
Daftar Pegawai Negeri Sipil Dinas Komunikasi dan Informatika berdasarkan pendidikan:
a. Pendidikan terakhir S2 sebanyak : 4 Orang b. Pendidikan terakhir S1 sebanyak : 23 Orang c. Pendidikan terakhir D3 sebanyak : 0 Orang d. Pendidikan terakhir SLTA sebanyak : 4 Orang
Daftar Pegawai Negeri Sipil Dinas Komunikasi dan Informatika Kab. Luwu Utara yang telah mengikuti diklat structural :
a. DIKLATPIM II sebanyak : 1 Orang b. DIKLATPIM III sebanyak : 1 Orang c. DIKLATPIM IV sebanyak : 4 Orang