• Tidak ada hasil yang ditemukan

299137418.doc 277.69KB 2015-10-12 00:17:41

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "299137418.doc 277.69KB 2015-10-12 00:17:41"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

PROPOSAL PROGRAM KREATIFITAS MAHASISWA

PEMBUATAN (TOPATI) TOKO ONLINE YATIM PIATU DI PANTI ASUHAN DARUL HADLONAH UNGARAN

BIDANG KEGIATAN :

PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Diusulkan Oleh :

Muhammad Imam Bustanul Arifin 1102413078

Yuliana Eka Saputri 1102414058

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG SEMARANG

(2)

PENGESAHAN PKM-PENGABDIAN KEPADA MSYARAKAT 1. Judul kegiatan : Pelatihan Pembuatan Toko Online

Anak-Anak Yatim Piatu di Panti Asuhan Darul Hadlonah Ungaran

2. Bidang kegiatan : PKMM

3. Ketua pelaksana

a. Nama lengkap : Muhammad Imam Bustanul Arifin

b. NIM : 1102413078

c. Jurusan : Kurikulum dan Teknologi Pendidikan, Universitas Negeri Semarang

d. Alamat rumah : Ds. Bangsri 03/01, Kec.Jepon, Blora

e. No telp/HP : 085727132385

f. Alamat email : [email protected] 4. Anggota pelaksana kegiatan : 3 orang

5. Dosen pendamping

a. Nama lengkap :

b. NIP :

c. Alamat rumah :

d. No telp/ HP :

6. Biaya kegiatan total

a. Dikti : Rp.

b. Sumber lain :

7. Jangka waktu pelaksanaan :

Semarang, 29 September 2014 Menyetujui

Ketua Jurusan

Drs. Nurussa’adah

NIP 1956110919850332003

Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan

………

Ketua Pelaksana

Muhammad Imam Bustanul Arifin NIM 1102413078

Dosen Pembimbing

(3)

DAFTAR ISI

Halam sampul……… Halaman pengesahan………. Daftar isi……… Ringkasan………

Judul program……….. BAB 1……….. Latar belakang………..

Luaran………... Manfaat……….

BAB II………. Gambaran umum masyarakat sasaran………. BAB III………

Metode………

BAB IV……… Anggaran……… Jadwal……….

Lampiran

Lampiran 1. Biodata Lampiran 2. Anggaran

(4)

BAB I 1.1 LATAR BELAKANG

Di dunia ini tentunya tidak akan ada anak yang ingin menjadi anak yatim piatu. Semua manusia menginginkan mendapatkan kasih sayang dari kedua orang tuanya. Semua manusia juga ingin mendapatkan kebahagiaan. Semua orang juga tidak ada yang ingin hidup susah. Semua orang ingin mendapatkan tempat tinggal yang nyenyak dan nyaman. Namun, tidak semua manusia berkesempatan untuk mendapatkan itu semua. Banyak diantara kita yang dilahirkan dalam kondisi yatim/piatu.

Mayoritas anak-anak yatim piatu bertempat tinggal di panti asuhan. Hidup di panti asuhan bukanlah hidup yang tanpa tantangan, meskipun panti asuhan memiliki donatur atau penyumbang tetap, namun tidak jarang sumbangan tersebut kurang untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari panti asuhan tersebut. Disinilah diperlukan kemandirian sebuah panti asuhan untuk bisa mendapatkan pemasukan demi kelangsungan hidup anak-anak yatim piatu yang ada didalamnya.

Dalam perkembangan dunia teknologi informasi dan komunikasi super canggih pada abad ke-20 ini, internet memegang peran yang sangat krusial. Hampir semua lini, mulai dari pendidikan, keamanan, kesehatan, ekonomi mendapat dampak dari perkembangan internet. Dalam dunia ekonomi, internet sering kali bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah, mulai dari penyedia jasa pengiriman barang, program hiburan, program informasi dan juga tentunya yang paling popular yaitu penyedia jasa jual beli online.

(Jumlah Pengguna Internet di Indonesia. Sumber: http://mulaibisnisonline.net/)

(5)

Dalam perkembangannya jual beli online mulai banyak dilirik oleh berbagai kalangan. Hal ini merupakan suatu yang wajar mengingat bahwa dalam jual beli online banyak sekali terdapat kemudahan dan kelebihan apabila dibandingkan dengan jual beli langsung. Jual beli online juga relative memerlukan modal yang lebih sedikit dan simple, meskipun juga dalam pembuatan dan pengelolaan tetap memerlukan keahlian khusus, terutama mengenai dunia teknologi dan informasi.

Panti asuhan darul hadlonah merupakan salah satu panti asuhan yang ada di Ungaran, Semarang. Anak-anak di panti asuhan ini rata-rata berumur 5 sampai 19 tahun. Dengan adanya pelatihan pembuatan took online ini diharapkan panti asuhan darul hadlonah bisa mandiri dalam mengelola finansialnya tanpa harus bergantung kepada donatur.

1.2 LUARAN YANG DIHARAPKAN

Dengan adanya pelatihan ini, keluaran yang diharapkan adalah softskill dan kemampuan anak-anak yatim piatu bisa meningkat mengikuti trend perkembangan zaman, dan mereka bisa memenuhi hajat kebutuhan keberlangsungan mereka sendiri dan panti asuhan

1.3 MANFAAT

Dengan adanya pelatihan ini manfaat yang diharapkan meliputi:

a. Anak-anak panti asuhan bisa memenuhi kebutuhan hidup mereka tanpa harus bergantung pada donatur.

b. Anak-anak panti asuhan memiliki soft skill dan keahlian yan bisa mereka gunakan kelak ketika sudah dewasa.

(6)

BAB 2

2.1 GAMBARAN UMUM

Panti asuhan Darul Hadlonah merupakan satu diantara banyak sekali panti asuhan yang ada di Semarang. Panti asuhan darul hadlonah terletak di Jl.Kepodang Rt.13/Rw.1 Kuncen Kec.Ungaran Kab.Semarang. sebagai salah satu panti asuhan yang terletak di kawasan perkotaan, yaitu kota Ungaran, umunya penghuni panti asuhan tidaklah ketinggalan perkembangan teknologi terlalu jauh. Mereka sedikit mengerti tentang perkembangan komputer, perkembangan teknologi informasi, dan sebagainya. Hanya saja mereka membutuhkan bimbingan dan pelatihan yang lebih intensif karena keterbatasannya biaya dan prasarana agar softskill dan kemampuan mereka bisa meningkat, terutama dalam menciptakan suatu toko online.

Panti asuhan ini memiliki penghuni sekitar 50an dengan rata-rata usia mereka 5-19 tahun. Penghuninya ada laki-laki adapula yang perempuan, namun lebih banyak penghuni dari kaum perempuan. Di panti asuhan darul hadlonah juga ada beberapa pengasuh yang selalu setia menemani dan memberika bimbingan.

(7)

BAB 3 3.1 METODE PELAKSANAAN

Pada pelaksanaan PKM pengabdian ini akan melewati beberapa tahapan, yeng meliputi:

1. Tahap Persiapan

Tahap persiapan ini meliputi proses penyiapan materi/modul, penyiapan sarana dan prasarana pendukung seperti LCD, proyektor, koneksi, leptop/PC dan pemateri.

2. Tahap Pendaftaran dan Pendataan

Karena sasaran dari pelatihan ini bukanlah untuk seluruh anak panti, melainkan untuk yang berusia 14-19 tahun, maka sangat perlu diadakan pendataan untuk mengetahui siapa saja yang akan mengikuti pelatihan, dan juga untuk mempersiapkan komputer.

3. Tahap Pelaksanaan/ Pelatihan

Pelatihan ini sendiri menggunakan dua konsep, yaitu konsep teori dan konsep teori+praktek. Konsep teori digunakan untuk menerangkan mengani toko online, kelebihan, resiko dan juga tantangannya. Konsep teori+praktek digunakan dalam proses pembuatan toko online, jadi ketika instruktur menerangkan anak-anak panti bisa langsung mempraktekan.

4. Tahap Praktek/ Pembuatan

Dalam tahap ini adalah pembuatan secara keseluruhan oleh anak-anak panti. Mereka diharapakan bisa merancang dan membuatnya secara mandiri tanpa bantuan dari pihak lain.

5. Tahap Evaluasi

Dalam tahap ini hasil pembuatan dari anak-anak panti akan dievaluasi. Siswa akan mendapatkan masukan-masukan dan juga saran yang bersifat konstruktif.

6. Tahap Bimbingan

(8)

pelatihan, kita tidak langsung lepas tangan, melainkan kita memberikan bimbingan dan pengarahan. Misalnya ada yang mengalami problem, maka kita bisa membantu memberikan solusi.

Secara sistematis pelatihan ini digambarkan sebagai berikut

Tahap Persiapan

Tahap persiapan ini meliputi proses penyiapan modul, pemateri, penyiapan sarana dan prasarana pendukung

Tahapan ini untuk mendata anak-anak yang berusi 14 tahun keatas

Pelatihan ini sendiri menggunakan dua konsep, yaitu konsep teori dan konsep teori+praktek

Dalam tahap ini adalah pembuatan secara keseluruhan oleh anak-anak

Dalam tahap ini hasil pembuatan dari siswa akan dievaluasi

(9)

BAB4 4.1 ANGGARAN BIAYA

N O

Keterangan Jumlah

1 Dana penyelenggarana pelatihan Rp.

10.520.000,-2 Pembelian ATK Rp.

110.000,-3 Dana penyusunan laporan Rp.

430.000,-4 Dana pemberian penghargaan Rp.

1.050.000,-Jumlah Rp.

12.110.000,-Rincian dana terlampir.

4.2 JADWAL KEGIATAN

Kegiatan pelatihan ini akan dilaksanakan tiap hari sabtu selama 3 bulan, mulai bulan Februari-April 2016

No Keterangan

Bulan

Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

1 Tahap persiapan Penyiapan modul

Penyiapan kaset, printer, proyektor, materi dan peralatan ATK

2 Tahap pendaftaran dan pendataan

3 Tahap pelaksanaan/ pelatihan

Pengenalan teori

pembuatan media

pembelajaran yang efektif dan efisien

(10)

praktek pembuatan

4 Tahap praktek/ pembuatan Pembuatan media secara mandiri tanpa bantuan dari pihak lain

Proses uploading ke internet

5 Tahap evaluasi

Pengevaluasian oleh pelatih disertai dengan saran-saran yang bersifat membangun.

(11)

LAMPIRAN-LAMPIRAN Lampiran 1

1. Nama dan Biodata Ketua dan Anggota Kelompok

1. Biodata ketua kegiatan

a. Nama : Muhammad Imam Bustanul Arifin

b. Tempat, tanggal lahir : Blora, 8 Mei 1996

c. NIM/ Angkatan : 1102413078/ 2013

d. Fakultas/ Prodi : Fakultas Ilmu Pendidikan/ Teknologi Pendidikan

e. Perguruan Tinggi : Universitas Negeri Semarang

f. Waktu untuk kegiatan PKM : 5 jam perminggu

2. Biodata anggota kelompok

(12)

Lampiran 2

Anggaran Kegiatan

Keterangan Unit Satuan Harga perunit Jumlah (Rp.)

a. Dana penyelenggaraan pelatihan

Pembuatan modul siswa + pelatih

20 buah Rp. 20.000,-

600.000,-Konsumsi pemateri 3 orang @12 x Rp. 20.000,- 720.000,-Konsumsi panitia 4 Orang @12 x Rp. 20.000,- 960.000,-Konsumsi peserta 20 Orang @12 x Rp. 10.000,- 2.400.000,-Transport panitia 4 Orang @12 x Rp. 30.000,- 1.440.000,-Penyewaan Leptop 5 Buah @8 x Rp. 100.000,- 4.000.000,-Modem 2 Buah Rp. 150.000,-

300.000,-Kuota 2 Buah Rp. 50.000,-

100.000,-Jumlah Dana Penyelenggaraan

10.520.000,-b. Pembelian ATK

Spidol 4 Buah Rp. 5.000,-

20.000,-Kertas HVS A4S 80 gram

1 Rem Rp. 30.000,-

30.000,-Staples beserta isinya 1 Set Rp. 10.000,- 10.000,-Penjepit kertas 50 Buah Rp. 1.000,-

50.000,-Jumlah Pembelian ATK

110.000,-c. Dana Penyusunan Laporan

Penyusunan dan penggandaan proposal

200.000,-Cetak foto

100.000,-administrasi

130.000,-Jumlah Dana Penyusunan Laporan

430.000,-d. Dana Pemberian Penghargaan

Kenang-kenangan untuk panti

1 Buah Rp. 150.000,-

150.000,-Kenang-kenangan untuk pemateri

3 Buah Rp. 100.000,-

300.000,-Kenang-kenangan untuk peserta

(13)

600.000,-Jumlah Dana Penghargaan

(14)

12.110.000,-Lampiran 3

Surat Pernyataan Pelaksana

Yang bertanda tangan dibawah ini:

Dengan ini menyatakan bahwa usulan program kreativitass saya dengan judul “Pembuatan (Topati) Toko Online Yatim Piatu di Panti Asuhan Darul Hadlonah Ungaran” yang diusulkan pada tahun 2015 bersifat orisinil dan belum pernah dibiayai oleh lembaga maupun sumber yang lain.

Nama : Muhammad Imam Bustanul Arifin

Nim : 1102413078

Jurusan/ fakultas : Kurikulum dan Teknologi Pendidikan/FIP Lembaga : Universitas Negeri Semarang

Bila mana dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan maka saya bersediaa dituntut atau diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh biaya pelaksanaan yang sudah diterima ke kas negara. Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan sebenar-benarnya.

Semarang, 9 Juni 2015

Mengetahui

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Yang Bersangkutan

Dr. Masruki. M.Pd NIP:...

Muhammad Imam Bustanul Arifin NIM: 11024133078

Lampiran 4

(15)

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Muhammad Imam Bustanul Arifin

Jabatan : Ketua Pelaksana PKM Pengabdian kepada Masyarakat

Alamat : UNNES Semarang

Selanjutnya disebut sebagai pihak pertama Nama : Bu Istiqomah

Jabatan : Pengasuh

Alamat : Jl.Kepodang Rt.13/Rw.1 Kuncen Kec.Ungaran Kab.Semarang

Selanjutnya disebut sebgai pihak kedua

Sepakat untuk menjalin kerjasama seperti yang diuraikan pasal-pasal sebagai berikut :

I. Pihak Pertama : Hak :

Pihak pertama berhak melaksanakan kegiatan PKM Pembuatan (Topati) Toko Online untuk Yatim Piatu di Panti Asuhan Darul Hadlonah Ungaran Kewajiban :

1. Berkewajiban untuk memberikan pengetahuan dan pelatihan secara benar.

2. Menjaga situasi dan kondisi dalam setiap kegiatan agar tetap kondusif. II. Pihak Kedua :

Hak :

Pihak kedua berhak menerima pengetahuan dan juga pelatihan dari pihak pertama, dan pihak kedua juga berhak menerima fasilitas dan sarana prasarana selama kegiatan tersebut berlangsung.

Kewajiban :

1. Ikut membantu dalam mensukseskan kegiatan pengenalan dan juga pelatihan di desa tersebut.

2. Memberikan izin untuk melakukan pelatihan di Panti Asuhan Darul Hadlonah

(16)

Semarang, 9 Juni 2015

Mengetahui,

Pihak Kedua, Pihak Pertama,

Pengasuh Panti Asuhan Ketua Pelaksana PKM

Referensi

Dokumen terkait

Namun seiring dengan perkembangan zaman yang semakin pesat (globalisasi) yang memudahkan budaya-budaya dari luar dapat masuk dengan mudah mengakibatkan budaya asli

Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian kepada Masyarakat ini dibuat untuk mengabdi kepada masyarakat dengan melakukan pelatihan kepada masyarakat di Desa

Pelatihan pembuatan cookies tempe memilki banyak manfaat bagi masyarakat sekitar yaitu memberikan pengetahuan bagaimana mengolah tempe agar lebih menarik dan bernilai

Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Kepada Masyarakat ini dibuat dengan tujuan untuk memberikan sosialisasi dan pelatihan kepada masyarakat Desa Langgar dan sekitarnya tentang

Dengan ini menyatakan bahwa proposal Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Masyarakat saya dengan judul:” Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Guna Meningkatkan Keterampilan

Luaran yang diharapkan dari kegiatan ini, yaitu melalui usaha pengenalan aksara jawa melalui makanan yang sehat dan bergizi (nugget) dapat menarik anak- anak untu lebih

Salah satu pengguna teknologi saat ini adalah anak-anak, terutama mereka yang masih dibawah umur. Mereka yang masih labil dan mempunyai keinginan tahu yang tinggi dengan

Dengan ini menyatakan bahwa usulan PKM-M saya dengan judul : “Pelatihan bagi Guru SD se-Kota Magelang dalam Pembuatan Animasi Kartun Edukasi sebagai Media