• Tidak ada hasil yang ditemukan

S IKOR 1006594 ABSTRAK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S IKOR 1006594 ABSTRAK"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Kevin Ericson, 2015

PERBAND INGAN KECEPATAN REAKSI D AN ANTISIPASI REAKSI PAD A PENJAGA GAWANG D ALAM OLAHRAGA SEPAKBOLA D AN FUTSAL

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

PERBANDINGAN KECEPATAN REAKSI DAN ANTISIPASI REAKSI

PADA PENJAGA GAWANG DALAM OLAHRAGA SEPAKBOLA DAN

FUTSAL

Kevin Erickson

1006594

Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan

Universitas Pendidikan Indonesia

Agus Rusdiana

1

Aming Supriyatna

2

Penjaga gawang membutuhkan kecepatan reaksi dan kemampuan antisipasi yang baik. Tujuan penelitian untuk mengetahui perbandingan kecepatan reaksi dan kemampuan antisipasi penjaga gawang sepakbola dan futsal. Metode penelitian yang digunakan yaitu deskriptif komparatif. Sampel sebanyak 14 orang yaitu 7 orang dari UKM Sepakbola dan 7 orang dari UKM Futsal UPI yang diambil menggunakan metode sampling jenuh. Instrumen yang digunakan adalah Whole Body Reaction Time dan Speed Anticipation Time. Hasil penelitian untuk nilai rata-rata kecepatan reaksi penjaga gawang sepakbola 0,250, untuk penjaga gawang futsal 0,296. Nilai antisipasi penjaga gawang sepakbola 0,78, dan penjaga gawang futsal 0,61. Nilai uji independent t-test perbandingan kecepatan reaksi 2,635, nilai

α 0,022, dan perbandingan kemampuan antisipasi -3,430, nilai α 0,005, berarti terdapat perbedaan signifikan antara kecepatan reaksi dan kemampuan antisipasi penjaga gawang olahraga sepakbola dan futsal. Untuk kecepatan reaksi, penjaga gawang sebakbola lebih baik dari penjaga gawang futsal. Untuk kemampuan antisipasi, penjaga gawang futsal lebih baik dari penjaga gawang sepakbola.

Kata kunci

:

penjaga gawang, kecepatan reaksi ,kemampuan antisipasi, sepakbola,

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil penelitian diatas, kesimpulan penelitian ini adalah perencanaan pembelajaran program full day school di MIT As Salam Ambon sudah optimal hal ini

Target program PKM ini adalah sekelompok orang yang produktif secara ekonomi (usaha kecil). Program ini bertujuan untuk mengembangkan komunitas yang mandiri secara

Manfaat dari penelitian ini adalah memberikan informasi bagi pembaca bahwa besarnya keasaman yang terdapat dalam air susu sapi segar yang berasal dari tempat

Dari 31 atribut pertanyaan dengan 8 dimensi kualitas yang digunakan pada penelitian ini, terdapat 8 atribut yang memiliki pengaruh terhadap level of service , atribut

Sejalan dengan hal tersebut, uji-t menunjukkan hasil uji beda sebesar 14,20 lebih besar dari ttabel 2,092, sehingga dapat disimpulkan penerapan media video berpengaruh

Abstrak. Perlindungan hukum terhadap korban dalam sistem hukum pidana dan sistem peradilan di Indonesia dan Malaysia telah dilaksanakan namun belum mengakomodasi hak-hak korban

Evaluasi kondisi eksisting dilakukan dengan membandingan hasil perhitungan debit eksisting dan debit limpasan air hujan. Kedua nilai tersebut dibandingkan untuk

Dengan demikian teori tentang isnad hadis yang berkembang dalam tradisi kesarjanaan Barat sebagian besar, kalau tidak ingin dikatakan seluruhnya, telah dibangun