• Tidak ada hasil yang ditemukan

EVALUASI TERHADAP PETANI PESERTA PROGRAM PENYULUHAN PERTANIAN SLPHT (SEKOLAH LAPANGAN PENGENDALIAN HAMA TERPADU)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "EVALUASI TERHADAP PETANI PESERTA PROGRAM PENYULUHAN PERTANIAN SLPHT (SEKOLAH LAPANGAN PENGENDALIAN HAMA TERPADU)"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

EVALUASI TERHADAP PETANI PESERTA PROGRAM PENYULUHAN PERTANIAN SLPHT (SEKOLAH LAPANGAN PENGENDALIAN HAMA

TERPADU)

(Kasus : Desa Hutagaol Peatalun, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir) SKRIPSI Oleh: RUDI H. HUTAGALUNG 060309001 PKP

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN 2011

(2)

EVALUASI TERHADAP PETANI PESERTA PROGRAM PENYULUHAN PERTANIAN SLPHT (SEKOLAH LAPANGAN PENGENDALIAN HAMA

TERPADU)

(Kasus : Desa Hutagaol Peatalun, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir)

SKRIPSI

OLEH :

RUDI H. HUTAGALUNG 060309001

Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh

Gelar Sarjana Pertanian di Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara Medan

Disetujui Oleh, Komisi Pembimbing :

Ketua Anggota

(Ir. H. Hasman Hasyim, M.Si) (Ir. Sinar Indra Kesuma, M.Si)

NIP. 19541111 198103 1 001 NIP.19650926 199303 1 002

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN 2011

(3)

ABSTRAK

RUDI H. HUTAGALUNG (060309001), dengan judul skripsi “Evaluasi Terhadap Petani Peserta Program Penyuluhan Pertanian SLPHT ( Sekolah Lapangan Pengendalian Hama Terpadu)”, studi kasus Desa Hutagaol Peatalun, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir. Penelitian ini dibimbing oleh Bapak Ir. H. Hasman Hasyim, M.Si dan Bapak Ir. Sinar Indera Kesuma, M.Si.

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui Perbedaan produksi tanaman padi sawah hasil ubinan pada petak perlakuan PHT dan petak perlakuan petani (PP) sebelum dan sesudah pelaksanaan program pertanian SLPHT padi sawah, keberhasilan pelaksanaan program penyuluhan pertanian SLPHT, hubungan karakteristik sosial ekonomi petani (umur, tingkat pendidikan, lama berusahatani jumlah tanggungan, luas lahan dan produksi) terhadap keberhasilan program penyuluhan pertanian SLPHT, masalah masalah dan upaya upaya apa saja yang dilakukan untuk dalam pelaksanaan program penyuluhan pertanian SLPHT.

Untuk menganalisis hipotesis hubungan antara karakteristik sosial ekonomi petani dengan tingkat keberhasilan program penyuluhan pertanian Sekolah Lapangan Pengendalian Hama Terpadu (SLPHT) didaerah penelitian dianalisis dengan menggunakan metode Korelasi Rank Spearman.

Daerah penelitian ditentukan secara purposive artinya dengan sengaja yaitu di desa Hutagaol Peatalun, kecamatan Balige, kabupaten Toba samosir, Penentuan sampel secara sensus, yaitu dimana seluruh sampel digunakan dalam penelitian. Sampel penelitian sebanyak 25 KK, metode pengumpulan data adalah metode survey dan observasi langsung.

Dari penelitian diperoleh hasil : Karakteristik sosial ekonomi petani dengan keberhasilan pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT yang mempunyai hubungan yang signifikan adalah tingkat pendidikan, luas lahan dan produksi. Sedangkan umur, lama berusahatani dan jumlah tanggungan keluarga tidak mempunyai pengaruh yang signifikan dengan keberhasilan pelaksanaan program penyuluhan pertanian di Desa Hutagaol Peatalun.

Kata Kunci : Evaluasi, Program Penyuluhan Pertanian, SLPHT, Karakteristik Sosial Ekonomi (umur, tingkat pendidikan, lama berusahatani jumlah tanggungan, luas lahan dan produksi)

(4)

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Parmonangan pada tanggal 25 november 1988, sebagai anak ketiga dari 6 (enam) bersaudara, dari keluarga Bapak E. Hutagalung, S.Pd dan Ibu R. Napitupulu.

Adapun Riwayat Pendidikan yang pernah ditempuh penulis yaitu:

1. Tamat dari SDN 173525 Balige Kecamatan Balige Kabupaten Toba Samosir pada tahun 2000.

2. Tamat dari SLTP Negeri 4 Balige pada tahun 2003. 3. Tamat dari SMA N 1 Balige pada tahun 2006.

4. Tahun 2006 diterima di Departemen Sosial Ekonomi, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara melalui jalur SPMB.

5. Bulan Juni 2010 melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Desa Lae Luhung, Kecamatan Siempat Nempu Hilir Kabupaten Dairi.

6. Bulan Juli - Agustus 2011 melaksanakan penelitian Skripsi di Desa Hutagaol Peatalun, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir.

(5)

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan karuniaNya penulis diberi kesempatan untuk menyelesaikan usulan penelitian yang berjudul “Evaluasi Terhadap Petani Peserta Program Penyuluhan Pertanian SLPHT (Sekolah Lapangan Pengendalian Hama Terpadu)”, studi kasus Desa Hutagaol Patalun, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba Samosir.

Skripsi ini merupakan salah satu syarat pada Program studi Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Medan untuk mendapatkan gelar Sarjana.

Pada Kesempatan ini dengan segala ketulusan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Ir. H. Hasman Hasyim, M.Si., selaku Ketua Komisi Pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis selama penyelesaian Skripsi ini.

2. Bapak Ir. Sinar Indra Kesuma, M.Si., selaku anggota Komisi Pembimbing yang telah banyak membantu dalam penyelesaian Skripsi ini dengan memberikan bimbingan dan arahan.

3. Ibu Dr. Ir. Salmiah MS, selaku Ketua Program studi Agribisnis beserta semua staff dan pegawai yang telah membantu hingga penulisan skripsi ini selesai.

4. Keluarga penulis teristimewa ayahanda tersayang E. Hutagalung, S.Pd dan Ibunda tercinta R.Napitupulu, dan abang saya Freddy S Hutagalung, S,Hut , Andar M Hutagalung, S.Pd , adik saya Suhunan M Hutagalung , Rumiris M Hutagalung dan Pitta Putri Wati Hutagalung

(6)

yang telah memberi dukungan baik materi maupun do’a semangat dan motivasi dalam penulisan skripsi ini.

5. Terima kasih kepada Cristine Jelita Siahaan,SE yang telah banyak memberikan perhatian, motivasi dan kasih sayang serta kepada teman teman stambuk 2006, 2005, 2007 SEP/PKP, Fair Play FC ( Jan kittoch Pekapers, Yosep Togar, Riwan Mang Naga, Candra BC, Gede Buaya, Fredione batman si Bojak Man, NeoN’s si Jason, Gibson Gigi, Rio Ginting, Rikki Brimob, Jungguk, William Bartal, RI 1_2, Maruli Tumpal, Daniel sirait), 7 bidadari minus 1 ( Ira M S, Martha S, Nora C R, Mika J M, Agustina M, Desy S S, minus Meta J S) atas segala bantuan, dukungan, do’a, semangat dan motivasi dalam penulisan skripsi ini sampai dengan selesai.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penulisan skripsi ini. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini.

Akhir kata penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Terima Kasih.

Medan, November 2011

(7)

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... i

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... vii

DAFTAR GAMBAR ... ix PENDAHULUAN Latar Belakang……… ... 1 Identifikasi Masalah……… ... 4 Tujuan Penelitian……….... ... 5 Kegunaan Penelitian………... ... 6 Hipotesis Penelitian……… ... 6 TINJAUAN PUSTAKA Penyuluhan Pertanian………. ... 7

Program Penyuluhan Pertanian……….. ... 7

Sekolah Lapangan Pengendalian Hama Terpadu (SLPHT)………... ... 9

Teori Evaluasi ……….. ... 13

Kerangka Pemikiran………... ... 18

METODE PENELITIAN Metode Penentuan Daerah Penelitian……… ... 21

Metode Penentuan Sampel Penelitian……… ... 23

Metode Pengumpulan Data……… ... 23

Metode Analisis Data ……… ... 24

Defenisi dan Batasan Operasional………. ... 30

Defenisi………... ... 30

Batasan Operasional……… ... 31

HASIL DAN PEMBAHASAN Kondisi Geografis……….. ... 32

Kondisi Demografis……….. ... 33

Sarana dan Prasarana……… ... 36

Sarana……… ... 36

Prasarana ... 37

Perbedaan produksi tanaman padi sawah hasil ubinan pada petak perlakuan PHT dan petak perlakuan petani (PP) dalam pelaksanaan program pertanian SLPHT padi sawah……….. ... 38

Keberhasilan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT………... 39

Karakteristik Petani Sampel ... 50

Hubungan antara Karakteristik Sosial Ekonomi Petani dengan Keberhasilan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT di Daerah Penelitian……… ... 51

(8)

Hubungan antara umur dengan Keberhasilan Pelaksanaan

Program Penyuluhan Pertanian SLPHT……….. ... 51 Hubungan antara Tingkat Pendidikan dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan SLPHT………. ... 52 Hubungan antara Lama Berusahatani dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan SLPHT………. ... 53 Hubungan antara Luas Lahan dengan Keberhasilan Pelaksanaan

Program Penyuluhan SLPHT………... ... 54 Hubungan antara Jumlah Tanggungan dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT………... ... 55 Hubungan antara Produksi dengan Keberhasilan Pelaksanaan

Program Penyuluhan Pertanian SLPHT………... ... 56 Masalah masalah yang dihadapi petani dalam pelaksanaan Program

Penyuluhan Pertanian SLPHT di Desa Hutagaol Peatalun……….. ... 57 Upaya upaya yang dilakukan untuk mengatasi masalah dalam

pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT……….. ... 57

KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan……….. ... 58 Saran………. ... 59

(9)

DAFTAR TABEL

No. Judul Halaman

1. Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Padi Sawah

menurut Kecamatan Tahun 2010 ... 4 2.Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Padi menurut

Desa/Kelurahan Tahun 2010 ... 21 3.Metode Pengumpulan Data ... 24 4.Skor Ketercapaian Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian

Sekolah Lapangan Pengendalian Hama Terpadu (SLPHT) Pada Petani Padi Sawah di Desa Hutagaol Peatalun,

Kecamatan Balige Kabupaten Toba ... 25 5.Distribusi Penduduk menurut Jenis Kelamin

di Desa Hutagaol Peatalun Tahun 2010 ... 33 6.Distribusi Penduduk menurut Umur

di Desa Hutagaol Peatalun Tahun 2010 ... 33 7.Distribusi Penduduk menurut Mata Pencaharian

di Desa Hutagaol Peatalun Tahun 2010 ... 34 8.Distribusi Penduduk menurut Agama yang Dianut

di Desa Hutagaol Peatalun Tahun 2010 ... 35 9.Distribusi Penduduk menurut Tingkat Pendidikan

di Desa Hutagaol Peatalun Tahun 2010 ... 35 10.Sarana di Desa Hutagaol PeatalunTahun 2010………..36 11.Prasarana di Desa Hutagaol PeatalunTahun 2010……….37 12.Perbedaan produksi tanaman padi sawah

hasil ubinan pada petak perlakuan PHT dan petak perlakuan petani (PP)

dalam pelaksanaan program pertanian SLPHT padi sawah ... 38 13.Jumlah dan Persentase Petani yang Melaksanakan

Pengolahan Tanah Sesuai dengan Anjuran. ... 39 14.Jumlah dan Persentase Petani yang Melaksanakan

Pemilihan Benih Sesuai dengan Anjuran ... 40 15.Jumlah dan Persentase Petani yang Melaksanakan

Penanaman Sesuai dengan Anjuran. ... 41 16.Jumlah dan Persentase Petani yang Melaksanakan

Pemupukan Sesuai dengan Anjuran ... 41 17.Jumlah dan Persentase Petani yang Melaksanakan

Pengendalian Hama dan Penyakit Sesuai dengan Anjuran ... 42 18.Jumlah dan Persentase Petani yang Melaksanakan

Panen Sesuai dengan Anjuran... 43 19.Jumlah dan Persentase Petani yang Melaksanakan

(10)

20.Persentase Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian Sekolah Lapangan Pengendalian Hama Terpadu (SLPHT) Sesuai dengan Anjuran Pada Petani Padi Sawah

di Desa Hutagaol Peatalun, Kecamatan Balige

Kabupaten Toba Samosir ... 44 21.Kriteria Penilaian Keberhasilan Pelaksanaan Program SLPHT

Berdasarkan Skor Jumlah Sampel yang Melaksanakan Anjuran .... 48 22.Skor Tingkat Pelaksanan Program Penyuluhan Pertanian

SLPHT Sesuai dengan Anjuran Tahun 2010 ... 49 23.Karakteristik Sosial Ekonomi Petani

di Desa Hutagaol Peatalun Tahun 2010 ... 50 24.Hubungan antara Umur dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT ... 51 25.Hubungan antara Tingkat Pendidikan dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT ... 52 26.Hubungan antara Lama Berusahatani dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT ... 53 27.Hubungan antara Luas Lahan dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT ... 54 28.Hubungan antara Jumlah Tanggungan dengan Keberhasilan

Pelaksanaan Program Penyuluhan Pertanian SLPHT ... 55 29.Hubungan antara Produksi dengan Keberhasilan

(11)

DAFTAR GAMBAR

No Judul Halaman

1. Hubungan Karakteristik Sosial Ekonomi

Terhadap Tingkat Keberhasilan ... 19

Referensi

Dokumen terkait

Bagaimana pengaruh karakteristik petani anggota Kelompok Tani yang telah lama terbentuk (umur, tingkat pendidikan, lama bertani dan luas lahan) terhadap sikap petani pada

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Jumlah petani yang termasuk dalam kategori perilaku tinggi lebih banyak daripada jumlah petani yang termasuk dalam kategori perilaku

Skripsi berjudul: Hubungan Sekolah Lapang Pengendalian Hama Terpadu (SLPHT) terhadap Perilaku Petani dan Produktivitas Tanaman Jeruk Siam, telah diuji dan disahkan

Tingkat penerapan teknologi PHT yang meliputi komponen teknologi budidaya tanaman sehat dan pelestarian atau pembudidayaan fungsi musuh alami pada usahatani padi sawah

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Tingkat Penerapan Teknologi PHT sebelum dan sesudah petani mengikuti SLPHT ; (2) Dampak Sekolah Lapangan

Berdasarkan hasil penelitian dan pengolahan data didapatkan skor respon petani padi pasang surut dalam kegiatan studi khusus yaitu sebesar 5,44 artinya respon

Hasil penelitian menunjukan: (1) Tingkat partisipasi petani sebelum mengikuti SL- PHT termasuk dalam kategori rendah, dan setelah mengikuti SL-PHT termasuk dalam

Pengaruh Faktor Interal dan Eksternal terhadap Kemandirian Petani dalam Penerapan Pengendalian Hama Terpadu pada Tanaman Padi Sawah Faktor internal atau karakterisitk responden yang