• Tidak ada hasil yang ditemukan

APLIKASI SISTEM INVENTORI BERBASIS WEB STUDI KASUS PRODUSEN PRODUK CV. SUPERNOVA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "APLIKASI SISTEM INVENTORI BERBASIS WEB STUDI KASUS PRODUSEN PRODUK CV. SUPERNOVA."

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

i

APLIKASI SISTEM INVENTORI BERBASIS WEB

STUDI KASUS PRODUSEN PRODUK CV. SUPERNOVA

TUGAS AKHIR

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

Memperoleh Gelar Ahli Madya Program Diploma III Teknik Informatika

Disusun oleh :

EKA WIDYAWATI

NIM. M3110046

PROGRAM DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(2)

commit to user

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

APLIKASI SISTEM INVENTORI BERBASIS WEB

STUDI KASUS PRODUSEN PRODUK KESEHATAN CV.SUPERNOVA

Disusun Oleh :

EKA WIDYAWATI

NIM. M3110046

Tugas Akhir ini telah disetujui untuk dipertahankan

Dihadapan dewan penguji

pada tanggal 16 Juli 2013

Dibimbing oleh

Pembimbing Utama

Wisnu Widiarto,S.Si M.T

(3)

commit to user

iii

HALAMAN PENGESAHAN

APLIKASI SISTEM INVENTORI BERBASIS WEB

STUDI KASUS PRODUSEN PRODUK KESEHATAN CV.SUPERNOVA

Disusun Oleh: EKA WIDYAWATI

NIM. M3110046

Dibimbing Oleh Pembimbing Utama

Wisnu Widiarto,S.Si M.T NIP . 19700601 200 801 1 009

Tugas Akhir ini telah diterima dan disahkan

oleh dewan penguji Tugas Akhir Program Diploma III Teknik Informatika pada hari...tanggal...

Dewan Penguji :

1. Penguji 1 Wisnu Widiarto,S.Si M.T ( )

NIP. 19700601 200 801 1 009

2. Penguji 2 Endar Suprih ( )

NIP. 19800214 201302 01

3. Penguji 3 Tutut Maitanti ( )

NIDN. 0625058501

Disahkan Oleh :

Dekan

Fakultas MIPA UNS

Prof. Ir. Ari Handono Ramelan, M.Sc(Hons)., Ph.D NIP. 19610223 198601 1 001

Ketua Program Studi

DIII Teknik Informatika UNS

(4)

commit to user

iv

ABSTRACT

Eka Widyawati, 2013, Web Based Inventory System Application. A Case Study For Health Product Manufacturer at CV. Supernova. DIII Informatics Science, Mathematic and Science Faculty, Sebelas Maret University of Surakarta.

Inventory Information sistem is an Information system that supplies Information for many processes that consist of stock, warehousing and reporting . Thus, it is required a system to support company's perfomance that has manual initially turned into a computerized system to yield more detailed report.

The application development was done by data collectig, system planning , system analysis, sistem design and database development. The application programming was developed with PHP. The database development used was MySQL.

Web Based Inventory System Application. A Case Study For Health Product Manufacturer at CV. Supernova that has been made. The result outputs of this system are materials report and product report.

(5)

commit to user

v

ABSTRAKSI

Eka Widyawati. 2013. Aplikasi Sistem Inventori Produsen Produk Kesehatan CV. Supernova. DIII Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Sistem informasi Inventori adalah sebuah sistem informasi yang menyediakan informasi dari beberapa proses yang meliputi pengadaan barang, pergudangan dan pelaporan. Untuk itu diperlukan sebuah sistem untuk meningkatkan proses kinerja perusahaan yang semula manual menjadi terkomputerisasi yang akan menghasilkan laporan yang lebih terperinci.

Pembuatan aplikasi ini dilakukan dengan cara pengumpulan data, perencanaan sistem, analisa sistem, perancangan sistem dan database. Pembuatan program aplikasi dikembangkan dengan PHP. Database yang digunakan adalah MySQL.

Aplikasi inventori produsen produk kesehatan CV. Supernova ini telah dibuat. Output yang dihasilkan berupa laporan stok bahan baku dan produk.

(6)

commit to user

vi

MOTTO

“ Kunci Kesuksesan Adalah Berusaha dan Berdoa“

“Kesuksesan ada untuk mereka yang berusaha”

(7)

commit to user

vii

HALAMAN PERSEMBAHAN

Tugas Akhir ini penulis persembahkan untuk :

1. Kedua orang tua, Bapak Widodo dan Ibu Tumiyem yang selalu memberi

nasihat dan semangat.

2. Adik-adikku yang imut, Yessi Nurcahyani dan Ratna Diyan Lestari tercinta

yang selalu mengerti dan membantu dengan doa.

3. Bedit Riyanto terima kasih atas semua bantuan dan perhatiannya selama ini.

4. Semua teman - teman yang selalu memberikan dukungan dan bantuan dalam

(8)

commit to user

viii

KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Tuhan YME yang telah melimpahkan rahmat dan

hidayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir dengan judul

“Aplikasi Inventori Berbasis Web Produsen Produk Kesehatan CV. Supernova”.

Laporan Tugas Akhir ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam

memperoleh gelar Amd. pada Program Studi Diploma III Teknik Informatika

Universitas Sebelas Maret.

Dalam melakukan penelitian dan penyusunan laporan Tugas Akhir ini

penulis telah mendapatkan banyak dukungan dan bantuan dari berbagai pihak.

Penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada:

1. Drs. YS. Palgunadi, M.Sc selaku Ketua Program Diploma III Teknik

Informatika Fakultas Matematika dan Teknik Pengetahuan Alam

Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Wisnu Widiarto, S.Si M.T selaku Dosen Pembimbing Tugas Akhir.

3. CV. Supernova yang telah memberikan bantuan serta kerjasamanya

kepada penulis dalam penyelesaian Tugas Akhir .

4. Teman – teman D3 Teknik Informatika angkatan 2010, terima kasih atas

dukungannya.

5. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah

membantu dalam pelaksanaan dan penyusunan laporan Tugas Akhir ini

baik secara moral maupun material.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa laporan Tugas Akhir ini masih jauh

dari sempurna. Untuk itu, semua jenis saran, kritik dan masukan yang bersifat

membangun sangat penulis harapkan. Akhir kata, semoga tulisan ini dapat

memberikan manfaat dan memberikan wawasan tambahan bagi para pembaca dan

khususnya bagi penulis sendiri.

Surakarta, Juni 2013

(9)

commit to user

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN ABSTRACT... iv

HALAMAN ABSTRAK ... v

HALAMAN MOTTO ... vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 1

1.3 Batasan Masalah ... 2

1.4 Tujuan ... 2

1.5 Manfaat ... 2

1.6 Metodologi Penelitian ... 3

1.7 Sistematika Penulisan ... 4

BAB II LANDASAN TEORI ... 5

2.1 Inventori ... 5

2.2 Web ... 5

2.3 PHP ... 5

2.4 MySQL ... 6

2.5 Basis Data ... 6

2.6 Context Diagram ( CD ) ... 7

(10)

commit to user

x

2.8 Entity Relation Diagram ( ERD ) ... 8

2.9 Kardinalitas ... 9

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN ... 11

3.1 Kebutuhan Sistem ... 11

3.2 Perancangan Sistem ... 11

3.3 Analisa Data... 12

3.4 Analisa dan Perancangan Basis Data ... 24

3.5 Perancangan Tampilan ... 29

BAB IV DESAIN DAN PERANCANGAN ... 30

4.1. Implementasi ... 30

4.2. Evaluasi ... 42

BAB V PENUTUP ... 49

5.1 Kesimpulan ... 49

5.2 Saran ... 49

(11)

commit to user

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Simbol Komponen DFD ... 7

Tabel 2.2 Simbol Komponen ERD ... 8

Tabel 3.1 Tabel Bahan Baku ... 25

Tabel 3.2 Tabel Bahan Baku Keluar ... 25

Tabel 3.3 Tabel Bahan Baku Masuk ... 25

Tabel 3.4 Tabel Cacat ... 25

Tabel 3.5 Tabel Detail Produk Keluar ... 26

Tabel 3.6 Tabel Komposisi ... 26

Tabel 3.7 Persediaan Supplier ... 26

Tabel 3.8 Produk ... 26

Tabel 3.9 Produk Keluar ... 27

Tabel 3.10 Produksi ... 27

Tabel 3.11 User ... 27

(12)

commit to user

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Metodologi Penelitian ... 3

Gambar 2.1 Kardinalitas satu ke satu ... 9

Gambar 2.2 Kardinalitas satu ke banyak... 9

Gambar 2.3 Kardinalitas banyak ke satu... 10

Gambar 2.4 Kardinalitas banyak ke banyak ... 10

Gambar 3.1 Context Diagram ... 12

Gambar 3.2 DFD Level 1 ... 13

Gambar 3.3 DFD Level 2 dari Proses 3 ... 14

Gambar 3.4 DFD Level 3 dari Proses 3.1... 15

Gambar 3.5 DFD Level 3 dari Proses 3.2 ... 16

Gambar 3.6 DFD Level 3 dari Proses 3.3... 17

Gambar 3.7 DFD Level 3 dari Proses 3.4... 17

Gambar 3.8 DFD Level 4 dari Proses 3.2.1 ... 18

Gambar 3.9 DFD Level 4 dari Proses 3.2.2 ... 19

Gambar 3.10 DFD Level 4 dari Proses 3.2.3 ... 20

Gambar 3.11 DFD Level 4 dari Proses 3.2.4 ... 20

Gambar 3.12 DFD Level 4 dari Proses 3.2.5 ... 21

Gambar 3.14 DFD Level 4 dari Proses 3.4.1 ... 21

Gambar 3.13 DFD Level 4 dari Proses 3.4.2 ... 22

Gambar 3.15 DFD Level 4 dari Proses 3.4.2 ... 22

Gambar 3.16 DFD Level 4 dari Proses 3.4.4 ... 23

Gambar 3.17 ERD Aplikasi inventori CV. SUPERNOVA ... 24

Gambar 3.19 Perancangan tampilan admin... 29

Gambar 3.20 Perancangan tampilan Distributor dan Supplier ... 29

Gambar 4.1 Halaman index distributor dan Supplier ... 30

Gambar 4.2 Halaman Beranda Distributor ... 31

Gambar 4.3 Halaman Form Permintaan ... 31

(13)

commit to user

xiii

Gambar 4.5 Halaman beranda Supplier ... 32

Gambar 4.6 Form tambah persediaan ... 33

Gambar 4.7 Halaman data persediaan ... 33

Gambar 4.8 Halaman Beranda Admin ... 34

Gambar 4.9 Halaman Bahan Baku ... 34

Gambar 4.10 Halaman Form Bahan Baku ... 35

Gambar 4.11 Halaman Bahan Baku Masuk ... 35

Gambar 4.12 Halaman Form Bahan Baku Masuk... 36

Gambar 4.13 Halaman Bahan Baku Keluar ... 36

Gambar 4.14 Halaman Komposisi ... 37

Gambar 4.15 Halaman Produk ... 37

Gambar 4.16 Halaman Form Produk ... 38

Gambar 4.17 Halaman Produksi ... 38

Gambar 4.18 Halaman Form Produksi ... 39

Gambar 4.19 Halaman Produk Cacat... 39

Gambar 4.20 Halaman Form Produk Cacat ... 40

Gambar 4.21 Halaman Persediaan Bahan Baku ... 40

Referensi

Dokumen terkait

Merancang dan menerapkan sistem yang terkomputerisasi, untuk mempermudah dalam mengolah data pegawai, pemasok, dan data makanan serta minuman, laporan, transaksi penjualan

CV Dekarobe merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa. Pemberian Kontrak Kerja oleh Client merupakan langkah awal untuk memulai sebuah pekerjaan di CV

Pengelolaan aset barang sekolah berbasis web seperti Sistem Informasi Manajemen Inventori berbasis web sangat diperlukan sehingga dapat menjadi solusi untuk mengelola

Dengan adanya sistem informasi koperasi simpan pinjam Al-Banna proses pendaftaran yang semula dilakukan dengan cara manual menjadi terkomputerisasi peneliti berharap dapat

CV Dekarobe merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa. Pemberian Kontrak Kerja oleh Client merupakan langkah awal untuk memulai sebuah pekerjaan di CV

Oleh sebab itu, untuk mengatasi hal tersebut, perusahaan membutuhkan aplikasi sistem informasi akuntansi berbasis web yang dirancang untuk mendukung jalannya

Wedding Planner membantu kita dalam urusan mengatur dan mengelola budget yang ada untuk sebuah acara pernikahan sehingga menghasilkan tawaran paket kebutuhan pernikahan yang

Hokian Karya Anugerah membutuhkan suatu sistem informasi order barang yang dapat menghasilkan laporan – laporan penjualan untuk membantu proses pengolahan data penjualan dan mengatasi