• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Pengaruh Persepsi Mutu Pelayanan Rawat Inap terhadap Minat Pemanfaatan Ulang di RSUD Dr. M. Ashari Pemalang Tahun 2010 - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Pengaruh Persepsi Mutu Pelayanan Rawat Inap terhadap Minat Pemanfaatan Ulang di RSUD Dr. M. Ashari Pemalang Tahun 2010 - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

1

mengukur mutu pelayanan dalam lima dimensi ( Model SERVQUAL ), yang

meliputi : tangibles ( faktor fisik ), reliability ( kehandalan ), responsiveness

( daya tanggap ), assurance ( jaminan ), dan emphaty ( empati ). 4 Bila

seseorang ingin membeli produk, maka ia merespon persepsinya tentang

produk dan bukan produk itu sendiri. 5 Persepsi positif terhadap mutu

pelayanan berpengaruh pada kepuasan konsumen, yang mempengaruhi

perilaku pembelian berikutnya. 6

Unit rawat inap adalah merupakan komponen dari pelayanan rumah

sakit yang melayani pasien yang perlu menginap untuk keperluan observasi,

diagnosis dan terapi bagi individu dengan keadaan medis, bedah, kebidanan,

penyakit kronis atau rehabilitasi dan memerlukan pengawasan dokter setiap

hari. Pelayanan rawat inap adalah suatu kelompok pelayanan kesehatan

rumah sakit yang merupakan gabungan dari beberapa fungsi pelayanan, yaitu

pelayanan admisi, pelayanan dokter/dokter spesialis, pelayanan keperawatan

serta pelayanan sarana & lingkungan rumah sakit. 7

Kini semakin meningkat tuntutan masyarakat, termasuk tuntutan

terhadap kualitas pelayanan kesehatan, jadi sekarang adalah masa

‘keunggulan konsumen’ di dunia, dan semua institusi termasuk kesehatan

harus berorientasi pada kepuasan pelanggan. Oleh karena itu dalam

penyelenggaraan pelayanan rumah sakit, maka rumah sakit harus melakukan

upaya peningkatan mutu pelayanan umum dan pelayanan medik, baik melalui

akreditasi, sertifikasi, ataupun proses peningkatan mutu lainnya. 8

Referensi

Dokumen terkait

Saat ini sedang melakukan penelitian tentang “ Pengaruh Karakteristik, Aktifitas Fisik dan Penambah an Berat Badan terhadap Kejadian Preeklamsia” penelitian ini

[r]

- untuk tanah dimana air porinya hanya dapat mengalir keluar dalam satu arah saja, maka Hdr sama dengan tebal lapisan tanah yang mengalami konsolidasi. Keruntuhan Geser

Komunikasi persuasif salah satu metode dalam pemberian MP-ASI yang mempunyai peranan yang penting dalam memberikan pengetahuan kepada ibu tentang MP-ASI, sehingga

1 Untuk menjadi pintar tidaklah mahal// Mungkin itu merupakan kata – kata yang tepat untuk sebagian besar orang yang hobbi membaca// Dengan harga buku yang mahal/ kadang

Secara visual permasalahan yang terjadi pada Jalan 4 Kawasan Duri Steam Flood (DSF) - RIAU ini dapat diamati yaitu terjadinya penurunan tanah.. Keadaan jalan yang demikian

Komunikasi persuasif salah satu metode dalam pemberian MP-ASI yang mempunyai peranan yang penting dalam memberikan pengetahuan kepada ibu tentang MP-ASI, sehingga

Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama R.I, menyatakan bahwa lembaga di bawah ini telah melakukan updating data Pendidikan Islam (EMIS) Periode Semester GENAP