• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PKO 1001753 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PKO 1001753 Chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Oki Arya Sakti, 2015

HUBUNGAN IQ (INTELLIGENCE QUOTIENT) DENGAN PEMAHAMAN PERATURAN PERMAINAN BOLA BASKET

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pengolahan data yang sudah peneliti

lakukan, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan

antara IQ (Intelligence Quotient) dengan Pemahaman Peraturan Permainan Bola

Basket (PPPBB) pada atlet Unit Kegiatan Mahasiswa Bola Basket Bumi

Siliwangi. Artinya, semakin tinggi IQ (Intelligence Quotient) seorang atlet bola

basket, maka semakin baik pula atlet bola basket memahami peraturan permainan

bola basket.

B. Saran

Saran yang dapat diberikan oleh peneliti sebagai gambaran dan

pertimbangan pada hasil penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. Saran secara teoretis dari penelitian ini agar dapat dengan mudah untuk di

mengerti makna dari IQ (Intelligence Quotient) dan pemahaman peraturan

permainan bola basket, pembaca terlebih dahulu memahami pengertian dasar

dari inteligensi dan pemahaman peraturan permainan. Penelitian ini berfokus

pada tinggi rendahnya IQ (intellgence Quotient) manusia dan pemahaman

peraturan permainan bola basket.

2. Saran secara praktis dari penelitan ini adalah sebagai berikut:

Saran untuk setiap pemain atau atlet bola basket yaitu, agar pada setiap

pertandingan dapat memahami peraturan permainan bola basket agar tidak

merugikan tim dan tidak terjadi kesalahan di sepanjang permaian atau suatu

kompetisi, karena jika atlet tersebut tidak dapat memahami peraturan permainan

bola basket pemain tersebut akan melakukan tindakan yang tidak baik seperti

menciderai lawannya. Setiap pemain pada dasarnya adalah manusia yang

(2)

Oki Arya Sakti, 2015

HUBUNGAN IQ (INTELLIGENCE QUOTIENT) DENGAN PEMAHAMAN PERATURAN PERMAINAN BOLA BASKET

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

untuk tim tanpa melakukan pelanggaran dan tetap konsentrasi untuk membawa

(3)

Referensi

Dokumen terkait

Padahal keberadaannya sangat potensial, dari berbagai bentuk itu dapat disusun dan ditempelkan pada suatu alas, dengan suatu tema tertentu menjadi sebuah relief

Pada hari ini Kamis tanggal delapan belas bulan Agustus Tahun Dua Ribu Enam Belas kami selaku Kelompok Kerja III Unit Layanan Pengadaan Kabupaten Barito Timur yang

Talking about the struggle of life, the novel A Tree Grows in Brooklyn is one of the novels that can provide great inspiration to everyone about what it means a struggle of life

Berdasarkan pernyat aan- pernyat aan t ersebut dapat dikat akan bahwa kel uarga yang memiliki j umlah aset cenderung t idak mengalami kesulit an ekonomi dan lebih sej aht

[r]

[r]

Faktor-faktor yang mempengaruhi timbulnya perilaku agresif pada subjek penelitian dengan status sosial ekonomi yang berbeda ini juga, akan tetapi pada umumnya faktor-faktor

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proporsi pasien hipertensi di poli ginjal hipertensi RSUP Haji Adam Malik yang menderita gangguan pendengaran