• Tidak ada hasil yang ditemukan

BUKU CATATAN HARIAN (LOGBOOK) KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BUKU CATATAN HARIAN (LOGBOOK) KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19"

Copied!
42
0
0

Teks penuh

(1)

BUKU CATATAN HARIAN (LOGBOOK)

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19

IDENTITAS MAHASISWA:

Nama Mahasiswa : ARIF ANDRIYANTO NIM : 5202417021

Prodi / Jurusan : Pendidikan Teknik Otomotif / T. Mesin Fakultas : Teknik

Desa : Banjarwaru Kecamatan : Nusawungu Kabupaten : Cilacap

Nama DPL : Novi Setyasto, S.Pd., M.Pd.

PUSAT PENGEMBANGAN KKN

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

(2)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 1 Hari : Kamis Tanggal : 9 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah

10:00 s.d. 12:00 Penerjunan KKN BMC 2020 secara Daring 13:00 s.d. Selesai Penyusunan Program Kerja

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC UNNES 2020 B. Catatan :

Proses penerjunan KKN BMC 2020 dilaksanakan secara daring melalui Zoom

Meeting dengan cara simbolis pelepasan dan pemasangan kembali masker yang

menandakan bahwa pelaksanaan KKN BMC 2020 meski secara daring tetap memperhatikan protokol kesehatan.

C. Hasil yang dicapai :

Mahasiswa melakukan swafoto dan mengunggahnya di media sosial guna melakukan kampanye tentang KKN BMC 2020 yang dilakukan sesuai dengan protokol kesehatan dari pemerintah.

Unggahan:

https://m.facebook.com/Rif.Yan01/photos/a.524709270911892/3092129260836534/ ?type=3&source=48

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 2 Hari : Jumat Tanggal : 10 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

08:00 s.d. Selesai Menyusun tabel usulan program kerja KKN BMC 2020

13:00 s.d. Selesai Membantu orang tua di rumah

15:00 s.d. Selesai Membantu adik perempuan membuat mainan 16:00 s.d. Selesai Memperbaiki motor

19:30 s.d. Selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-2 B. Catatan :

Menyusun program kerja sesuai dengan juknis KKN BMC 2020 pada tabel pengajuan program kerja. Penyusunan ini meliputi program kerja individu dan program kerja kelompok.

(3)

C. Hasil yang dicapai :

1. Tabel pengajuan program kerja menjadi terisi dan bisa diajukan kepada Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) untuk ditelaah kembali.

2. Kerajinan punya adik perempuan selesai dibuat. 3. Memperbaiki motor bersama adik laki-laki

4. Logbook hari ini menjadi terisi

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 3 Hari : Sabtu Tanggal : 11 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah 11:00 s.d. selesai Diskusi kelompok

15:30 s.d. selesai Mengisi Kuisioner Evaluasi Pembekalan KKN BMC 2020 di google form

19:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 B. Catatan :

Pengisian kuisioner evaluasi pembekalan KKN BMC 2020 ini akan mempengaruhi nilai akhir dari KKN. Karena nilai hasil evaluasi ini akan dikalkulasikan dengan nilai laporan dan nilai akhir. Pengisian kuisioner ini diberi kesempatan sebanyak 2 kali bila nilainya kurang dari 70.

C. Hasil yang dicapai :

1. Pembentukan pengurus kelompok KKN BMC 2020

2. Berhasil mengisi sebanyak 50 butir soal pilihan ganda untuk evaluasi pembekalan KKN BMC 2020.

(4)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 4 Hari : Minggu Tanggal : 12 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

09:00 s.d. selesai Penyampaian materi pelatihan budidaya tanaman secara daring

13:00 s.d. selesai Membantu orang tua

19:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020

B. Catatan :

Penyampaian materi budidaya tanaman buah secara daring. Budidaya yang dilakukan adalah mencangkok sayat pada pohon buah karena di lingkungan RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru masih banyak lahan kosong yang tidak dimanfaatkan jadi dengan memberikan sedikit materi tersebut diharapkan dapat menambah minat peserta agar mau memanfaatkan lahan kosong tersebut dengan penanaman buah. C. Hasil yang dicapai :

1. Menyampaikan materi pelatihan di WhatsApp Group. 2. Mendapatkan tanggapan positif dari anggota grup.

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 5 Hari : Senin Tanggal : 13 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

08:00 s.d. selesai Koordinasi dengan desa 13:00 s.d. 16:00 Membantu orang tua di rumah 20:00 s.d. 21:30 Diskusi program kerja bersama DPL 23:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 B. Catatan :

1. Proses koordinasi dengan desa dilakukan untuk menginformasikan bahwa akan dilaksanakan KKN BMC UNNES 2020 di RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru, Kecamatan Nusawungu, Kabupaten Cilacap.

2. Diskusi dengan anggota kelompok dan juga Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dilakukan guna meminta arahan untuk ke depannya.

(5)

C. Hasil yang dicapai :

1. Koordinasi dengan pihak desa tentang kegiatan KKN BMC UNNES 2020 di Desa Banjarwaru RT 3 RW 2 Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap.

2. Pekerjaan orang tua menjadi lebih ringan

3. Berdiskusi bersama anggota kelompok dan juga Dosen Pembimbing Lapangan (DPL).

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 6 Hari : Selasa Tanggal : 14 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

08:00 s.d. selesai Kampanye pemakaian masker secara daring 13:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah

20:00 s.d. 22:00 Dzikir Bersama Mahasiswa KKN dari Cilacap untuk Indonesia Melawan Corona (Gus Bahar) B. Catatan :

1. Kampanye penggunaan masker secara daring dilakukan di WhatsApp grup RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru dan akun media sosial Arif Andriyanto di

Facebook. Kampanye ini dilakukan dengan membagikan poster di media

sosial.

(6)

dilakukan untuk beribadah. Dzikir ini dipandu langsung oleh Gus Bahar dan Majelis Dzikir Ashabul Yamin Indonesia.

C. Hasil yang dicapai :

1. Kampanye penggunaan masker mendapatkan tanggapan yang positif dari warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru dan pengguna media sosial facebook. 2. Dzikir dan mengaji bersama untuk meningkatkan keimanan.

ID : 894 0875 9611 Sandi : dzikir

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 7 Hari : Rabu Tanggal : 15 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

09:00 s.d.10:00 Koordinasi ulang dengan desa

11:00 s.d. 12:30 Koordinasi dengan Balai Pertanian Kecamatan 15:00 s.d. 17:00 Diskusi membahas program kerja kelompok 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari 6 dan

ke-7 B. Catatan :

Pada hari Rabu 7 Juli 2020 saya hanya melakukan koordinasi dengan pihak desa dan kecaman guna meminta dukungan kegiatan pelaksanaan salah satu program kerja KKN BMC UNNES 2020 dan melakukan diskusi bersama kelompok.

(7)

C. Hasil yang dicapai :

1. Dukungan program kerja dari Desa Banjarwaru, Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap.

2. Dukungan program kerja dari Balai Pertanian Kecamatan.

3. Menentukan program kerja kelompok dan cara pelaksanaannya. 4. Logbook hari ini dan kemarin menjadi terisi

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 8 Hari : Kamis Tanggal : 16 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

08:00 s.d. selesai Pembuatan google form untuk pendataan warga yang akan keluar atau masuk desa (Kegiatan Satgas Covid-19 desa)

09:00 s.d. selesai Publikasi link google form

10:00 s.d. selesai Pembagian poster donasi untuk APD

19:30 s.d. selesai Menyunting logbook KKN BMC 2020 hari ke-8 B. Catatan :

Pembuatan google form untuk melakukan lapor warga Desa Banjarwaru secara daring yang akan keluar atau baru saja masuk desa agar mudah dilakukan rekap oleh satgas Covid-19.

C. Hasil yang dicapai :

1. Hasilnya adalah link google form untuk laporan bagi warga yang baru saja pulang dari luar kota atau akan pergi ke luar kota.

Link akses: https://forms.gle/JmmH4yRcgaRZj7Nq6

(8)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 9 Hari : Jumat Tanggal : 17 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Mengunduh aplikasi Inarisk Personal 07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah

10:00 s.d. selesai Bimbingan belajar adik

13:15 s.d. 15:00 Ikut serta membagikan BLT DD Tahap 2 (Kegiatan Satgas Covid-19)

16:00 s.d. 17:30 Membantu orang tua di rumah

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-9 B. Catatan :

1. Pada hari ini baru mengunduh aplikasi inarisk personal di google play store tetapi belum memulai mengisi data warga karena belum mengambil data warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru.

2. Bimbingan belajar yang dilakukan pada hari ini adalah membantu adik saya untuk mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru di sekolahnya.

3. Kegiatan satgas Covid-19 di Desa Banjarwaru sekarang sudah difokuskan untuk pembagian BLT DD kepada warga.

C. Hasil yang dicapai :

1. Berhasil memasang aplikasi inarisk personal di gawai 2. Meringankan pekerjaan orang tua di rumah

3. Tugas sekolah adik selesai lebih cepat

4. BLT DD berhasil tersalurkan kepada 163 warga Desa Banjarwaru 5. Pekerjaan orang tua menjadi terbantu

6. Logbook hari ini menjadi terisi

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 10 Hari : Sabtu Tanggal : 18 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:30 s.d. selesai Mengisi data warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru ke Inarisk Personal

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah 09:30 s.d. selesai Bimbingan belajar adik

11:00 s.d. selesai Mengunggah dan menyebarkan media edukasi Covid-19 berupa poster di media sosial

14:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-10 22:00 s.d. selesai Membuat poster edukasi PSBB

(9)

B. Catatan :

1. Pengisian data warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru ke aplikasi inarisk personal baru dilakukan sebanyak 2 kepala keluarga yaitu keluarga saya dengan atasnama ayah saya dan keluarga tetangga saya.

2. Membantu pekerjaan orang tua di pagi hari adalah sebuah kewajiban sebagai anak.

3. Bimbingan belajar adik ini dilakukan dengan tujuan untuk membantu adik saya dalam belajar dan mengerjakan tugas sekolah yang diberikan oleh gurunya. Tugas untuk hari ini adalah tugas mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

4. Poster digital yang digunakan sebagai media edukasi tentang Covid-19 diunggah pada media sosial facebook dan instagram agar pengguna media soal tersebut membaca dan menanggapi informasi yang saya berikan. C. Hasil yang dicapai :

1. Data warga berhasil diunggah di aplikasi inarisk personal dan mendapatkan informasi tanggapan terdekat dan juga rumah sakit rujukan terdekat

2. Meringankan pekerjaan orang tua di rumah

3. Tugas sekolah adik selesai dan siap di kumpulkan di sekolah

4. Berhasil mengunggah media edukasi dan mendapatkan tanggapan positif dari pengguna media sosial

Facebook :

https://m.facebook.com/Rif.Yan01/photos/a.524709270911892/311651186173 1607/?type=3&source=48

Instagram :

https://www.instagram.com/p/CCxN7l9pAP3/?igshid=1o3ysx1zmq46h

5. Pekerjaan orang tua di rumah menjadi lebih ringan 6. Logbook KKN BMC hari ini menjadi terisi.

7. Membuat poster sebagai media edukasi PSBB LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 11 Hari : Minggu Tanggal : 19 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah

09:00 s.d. selesai Mengisi data warga ke aplikasi Inarisk Personal 13:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah

19:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-11 B. Catatan :

1. Setiap hari saya harus membantu pekerjaan orang tua di rumah karena agar pekerjaan orang tua menjadi lebih ringan.

2. Mengunggah data warga di aplikasi Inarisk Personal yang bersumber dari Kartu Keluarga (KK) warga.

(10)

C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua di rumah menjadi sedikit terbantu

2. Berhasil mengisi data warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru dan sudah terlihat infografis penyebaran Covid-19 di RT 3 RW 2 ini.

Hasil infografis 6 warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru = Risiko Rendah. 3. Logbook KKN BMC hari ini menjadi terisi

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 12 Hari : Senin Tanggal : 20 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Mengunggah data warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru ke aplikasi Inarisk Personal 07:46 s.d. selesai Mengirim pesan

08:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua 10:00 s.d. 11:30 Bimbingan belajar adik

14:00 s.d. 16:00 Membantu pekerjaan orang tua

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-12 B. Catatan :

1. Mengunggah data warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap.

2. Aplikasi Inarisk Personal mengalami error sehingga pengunggahan data warga saya hentikan dan mengirimkan pesan kepada pengembang aplikasi tersebut agar segera diperbaiki.

3. Saya setiap hari harus membantu pekerjaan orang tua karena dengan begitu maka pekerjaan orang tua akan sedikit lebih ringan.

4. Bimbingan belajar yang biasa saya lakukan adalah mendampingi adik saya belajar dan mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru sekolahnya. C. Hasil yang dicapai :

1. Berhasil mengunggah beberapa data warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru dan mendapatkan peta responden.

2. Berhasil mengirimkan pesan kepada pengembang aplikasi Inarisk Personal melalui email.

3. Meringankan pekerjaan orang tua di rumah.

4. Memudahkan adik dalam mengerjakan tugas sekolah hari ini. 5. Logbook KKN BMC 2020 untuk hari ini menjadi terisi.

(11)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 13 Hari : Selasa Tanggal : 21 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah 09:00 s.d. selesai Bimbingan belajar adik

13:15 s.d. 15:00 Pembagian BLT Bansus (Satgas Covid-19)

20:00 s.d. 22:15 Dzikir Bersama Mahasiswa KKN dari Cilacap untuk Indonesia Melawan Corona (Wajib kelompok) B. Catatan :

1. Setiap hari saya harus membantu pekerjaan orang tua di rumah agar pekerjaan beliau menjadi lebih ringan.

2. Bimbingan belajar hari ini adalah bimbingan belajar tugas IPA milik adik saya yang rutin diberikan oleh guru di sekolahnya.

3. Pembagian BLT Bansus susulan karena BLT Bansus yang awalnya disalurkan pada minggu lalu tertunda.

4. Dzikir dan mengaji bersama adalah kegiatan rutin dari mahasiswa KKN BMC asal Cilacap yang didampingi oleh Gur Bahar beserta Majelis Ashabul Yamin dan juga Bapak Novi Setyasto.

C. Hasil yang dicapai :

1. Meringankan pekerjaan orang tua 2. Tugas sekolah adik selesai.

3. Dana BLT bansus tersalurkan kepada 25 warga Desa Banjarwaru 4. Mengaji dan berdzikir bersama untuk meningkatkan keimanan.

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 14 Hari : Rabu Tanggal : 22 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

05:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-13 06:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah 09:00 s.d. 10:00 Bimbingan belajar bahasa jawa adik 13:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah 20:00 s.d. 20:30 Koordinasi dengan Ketua RW 2

21:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-14 B. Catatan :

1. Pengisian logbook KKN BMC 2020 hari ke 12 (Kemarin) dilakukan pada hari ini karena semalam saya sudah mengantuk dan merasa lelah.

2. Membantu orang tua adalah kewajiban saya setiap harinya untuk meringankan pekerjaan orang tua saya di rumah.

(12)

3. Bimbingan belajar kali ini adalah membantu adik saya mengerjakan tugas bahasa jawa yang diberikan oleh gurunya yaitu materi tentang sesorah (pidato)

4. Pada siang hari jika saya tidak ada kegiatan atau tugas yang mendadak, maka saya gunakan untuk membantu pekerjaan orang tua di rumah.

5. Pada malam harinya, saya berkoordinasi dengan ketua RW 2 untuk

meninta data warga yang pernah menjadi ODP karena kebetulan ketua RW 2 itu berada di lingkungan RT 3, jadi sekaligus sosialisasi pengisian data di aplikasi Inarisk Personal.

6. Setalah saya berkoordinasi, lalu saya mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

C. Hasil yang dicapai :

1. Logbook KKN BMC hari ke 12 (kemarin) selesai diisi 2. Orang tua menjadi sedikit terbantu.

3. Tugas sekolah adik menjadi lebih cepat selesai

4. Mendapatkan data warga yang pernah dikarantina di aula desa dan selesai sosialisasi pengisian di aplikasi Inarisk Personal.

5. Logbook KKN BMC UNNES untuk hari ini (hari ke 14) selesai diisi.

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 15 Hari : Kamis Tanggal : 23 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:30 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah 09:30 s.d. 10:00 Bimbingan belajar adik

10:30 s.d. selesai Koordinasi ulang dengan Balai Pertanian Kecamatan

12:30 s.d. selesai Observasi ke hydroponics store 14:00 s.d. 15:30 Membantu orang tua di rumah

20:40 s.d. 21:00 Bimbingan belajar Otomotif secara daring 21:300 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-15 C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan

2. Adik menjadi lebih cepat paham dan tugas sekolahnya menjadi lebih cepat selesai.

3. Mendapat masukan dari program budidaya yang akan dilaksanakan. 4. Mendapatkan ilmu dan informasi baru mengenai implementasi hidroponik. 5. Siswa SMK jurusan Otomotif yang bergabung menjadi lebih paham

tentang materi otomotif yang diajarkan di sekolahnya. 6. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

(13)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 16 Hari : Jumat Tanggal : 24 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah 09:00 s.d. 09:15 Publikasi media PSBB

09:30 s.d. selesai Bimbingan belajar adik

14:00 s.d. 16:00 Membantu orang tua di rumah 20:00 s.d. selesai Bimbingan belajar daring

21:35 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-16 B. Catatan :

1. Setiap pagi hari saya harus membantu orang tua di rumah.

2. Publikasi media PSBB di media sosial Instagram dan Facebook dan juga

WhatsApp Group RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru.

3. Pada hari ini adalah bimbingan belajar adik pada mata pelajaran PPKn tentang implementasi sila-sila pada Pancasila di kehidupan sehari-hari. 4. Pada sore hari saya juga membantu pekerjaan orang tua di rumah jika saya

tidak ada kegiatan lain.

5. Bimbingan belajar daring melalui WhatsApp Group kali ini adalah membahas tentang sensor pada mobil.

C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan.

2. Publikasi media edukasi PSBB berupa poster digital dan mendapatkan tanggapan yang positif dari pengguna media sosial.

Instagram : https://www.instagram.com/p/CC7NT6hA62I/?igshid=sy6x8aea3iss Facebook : https://m.facebook.com/Rif.Yan01/photos/a.524709270911892/31273225573172 04/?type=3&av=516151161767703&eav=AfYEXtCuNTyGGagqeW6vSLZKhOeKf ZM8c1Cm_HmfElI99lz4UFrNy8ROG3eQY-AdTLQ&fs=5&focus_composer=0

3. Adik menjadi lebih cepat paham dan tugas yang diberikan oleh guru juga dapat diselesaikan.

4. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit terbantu.

5. Peserta didik memahami tentang materi sensor yang ada pada mobil injeksi.

(14)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 17 Hari : Sabtu Tanggal : 25 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. 09:00 Membantu orang tua di rumah 09:30 s.d. selesai Bimbingan belajar materi PJOK

10:30 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 kabupaten 13:30 s.d. 16:00 Membantu orang tua di rumah

21:00 s.d. 22:00 Bimbingan belajar daring SMK Otomotif 22:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-17 B. Catatan :

1. Setiap pagi saya berusaha untuk membantu orang tua di rumah agar pekerjaannya bisa lebih ringan.

2. Bimbingan belajar kali ini adalah bimbingan belajar mata pelajaran PJOK yaitu mengerjakan tugas yang ada di buku paket.

3. Saya memantau perkembangan Covid-19 dari akun Dinas Kominfo Kabupaten Cilacap yang ada di media sosial.

4. Di siang hari saya membantu lagi pekerjaan orang tua di rumah.

5. Pada malam hari, saya melakukan bimbingan belajar secara daring melalui

WhatsApp Group kepada siswa SMK jurusan otomotif. Materi kali ini adalah

komponen elektronika.

6. Selanjutnya, saya mengisi logbook KKN BMC hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu.

2. Adik menjadi paham isi materinya dan tugas PJOK adik menjadi cepat selesai

3. Mengetahui info perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap, ternyata ada peningkatan kasus.

Pada hari ini (25 Juli 2020) tercatat ada: 9 pasien dirawat

67 pasien sembuh 1 pasien meninggal

Total kasus sebanyak 77 pasien. 4. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan.

5. Peserta didik menjadi lebih paham tentang komponen elektronika pada mobil.

(15)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 18 Hari : Minggu Tanggal : 26 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah (berkebun).

11:00 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui media sosial.

15:30 s.d. 17:00 Edukasi Covid-19 ke masyarakat RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru.

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-18

21:00 s.d. selesai Membuat laporan pelaksanaan program kerja KKN BMC tentang Edukasi Covid-19.

B. Catatan :

1. Pagi ini saya membantu ayah saya memotong pelepah daun pisang agar pohon pisangnya dapat tumbuh subur.

2. Pemantauan perkembangan kasus Covid-19 di Kabupaten Cilacap saya lakukan melalui media sosial dari Dinas Kominfo Cilacap.

3. Edukasi Covid-19 dilakukan dengan cara terjun langsung kepada masyarakat RT 3 RW 2 dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan ketika melakukan diskusi.

4. Mengisi logbook KKN BMC 2020 hari ke-17 agar bisa menjadi catatan. 5. Mulai menyusun laporan pelaksanaan program kerja KKN BMC UNNES

2020.

C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan ayah menjadi sedikit terbantu.

2. Mengetahui perkembangan kasus Covid-19 pada hari ini (26 Juli 2020). Pada hari ini (26 Juli 2020) tercatat ada: 8 pasien dirawat

68 pasien sembuh 1 pasien meninggal

Total kasus sebanyak 77 pasien. Hasilnya:

Pasien sembuh bertambah 1 dari Kroya. 3. Masyarakat RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru menjadi lebih paham tentang

penyebaran dan pencegahan dari Covid-19. 4. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

(16)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 19 Hari : Senin Tanggal : 27 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah, mengurus ayam.

09:00 s.d. 10:00 Bimbingan belajar.

10:15 s.d. 11:08 Mengikuti webinar bersama BNI.

14:00 s.d. 16:00 Berkoordinasi dengan Pemdes dan dinas pertanian.

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-18. B. Catatan :

1. Setiap pagi hari saya membantu pekerjaan orang tua di rumah, yaitu mengurus ternak yang ada.

2. Bimbingan belajar yang saya lakukan kepada adik saya dan adik sepupu saya di rumah.

3. Webinar yang dilaksanakan adalah Webinar tentang kartu prakerja bersama BNI 46 melalui aplikasi zoom meeting.

4. Koordinasi dengan pemdes dan Kelompok Wanita Tani (KWT) untuk mengajukan program kerja pelatihan.

5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua di rumah menjadi sedikit terbantu.

2. Adik menjadi lebih cepat paham materi yang harus dipelajari untuk hari ini, yaitu tentang letak geografis pulau di Indonesia.

3. Mendapatkan ilmu dan pengalaman baru.

4. Mendapatkan ketentuan program kerja apa yang akan dilaksanakan bersama dengan Pemdes dan Kelompok Wanita Tani (KWT).

(17)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 20 Hari : Selasa Tanggal : 28 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. 08:00 Membantu pekerjaan orang tua di rumah 09:00 s.d. 10:00 Berangkat ke Jeruklegi untuk pembuatan video 10:40 s.d. 15:00 Pembuatan video dan berkunjung ke peternakan

kambing.

16:00 s.d 17:00 Pulang ke rumah

20:00 s.d. 22:00 Dzikir bersama Gus Bahar Wirawan melalui zoom. 23:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-20.

B. Catatan :

1. Setiap pagi saya membantu pekerjaan orang tua mengurus ternak. 2. 09:00 saya berangkat ke Kecamatan Jeruklegi bersama 9 teman saya. 3. Pada kali ini, saya kebagian untuk pembuatan video pada sektor ekonomi. 4. Karena jaraknya sekitar 50km dari rumah saya, maka perjalanan memakan

waktu ±60 menit.

5. Pada malam harinya, ada kegiatan dzikir rutin bersama dengan beliau Gus Bahar Wirawan dan majelis Ashabul Yamin Indonesia.

6. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu pekerjaannya.

2. Sampai di bumi perkemahan Kecamatan Jeruklegi dengan selamat. 3. Pembuatan video selesai.

4. Sampai di rumah dengan selamat.

5. Mengikuti dzikir dengan lancar dan mendapat ketenangan.

ID : 880 8280 7166 Sandi : dzikir

(18)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 21 Hari : Rabu Tanggal : 29 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah 09:00 s.d. 10:00 Bimbingan belajar adik

10:30 s.d. 11:00 Memantau perkembangan Covid-19 Kabupaten 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-21

21:00 s.d. 21:30 Menyusun laporan program kerja KKN BMC tentang berdzikir bersama.

B. Catatan :

1. Setiap pagi saya membantu pekerjaan orang tua saya agar pekerjaan di rumah bisa cepat selesai.

2. Bimbingan belajar adik karena mendapatkan tugas harian dari sekolahnya. 3. Memantau perkembangan Covid-19 tingkat Kabupaten Cilacap untuk hari

ini melalu akun media sosial Dinas Kominfo Cilacap. 4. Mengisi logbook KKN BMC 2020 untuk hari ini.

5. Mulai menyusun laporan program kerja berdzikir bersama. C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan.

2. Adik lebih cepat memahami materi untuk hari ini dan bisa mengerjakan tugas sekolahnya.

3. Mengetahui perkembangan Covid-19 tingkat Kabupaten Cilacap pada hari ini (29 Juli 2020).

4. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi. 5. Laporan sudah mulai tersusun.

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 22 Hari : Kamis Tanggal : 30 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah 09:00 s.d. 10:00 Bimbingan belajar adik

10:30 s.d. 13:00 Persiapan pembuatan Budik Damber

20:00 s.d. selesai Mendaftarkan adik di olimpiade matematika secara daring

20:30 s.d. 20:50 Memantau perkembangan Covid-19 Kabupaten 21:00 s.d. 22:00 Mengisi logbook KKN BMC hari ke-22

(19)

B. Catatan :

1. Setiap pagi saya harus membantu pekerjaan orang tua di rumah.

2. Bimbingan belajar kali ini adalah mata pelajaran matematika tentang penjumlahan pecahan.

3. Mulai mempersiapkan kebutuhan untuk Budik Damber.

4. Mendaftarkan adik ke olipiade matematika tingkat SD secara daring.

5. Memantau perkembangan Covid-19 di media sosial melalui Dinas Kominfo Cilacap.

6. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu pada pekerjaannya.

2. Adik menjadi paham materi penjumlahan pecahan dan dapat mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.

3. Gelas plastik sudah selesai dilubangi dan benih siap disemai.

4. Pendaftaran olimpiade matematika tingkat SD di wilayah keresidenan Banyumas selesai.

5. Mengetahui perkembangan Covid-19 untuk hari ini (30 Juli 2020). 6. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 23 Hari : Jumat Tanggal : 31 Juli 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Mengurus daging Qurban

14:00 s.d. 15:00 Mulai menyiapkan alat untuk Budik Damber 16:00 s.d. 17:00 Membantu orang tua di rumah

20:00 s.d. 20:15 Memantau perkembangan Covid-19 Kabupaten 20:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-23

21:00 s.d. 22:00 Membuat media edukasi tentang Adaptasi Kebiasaan Baru.

B. Catatan :

1. Hari ini tanggal 10 Dzulhijjah.

2. Menyiapkan kelengkapan untuk Budik Damber lagi.

3. Setiap hari saya membantu pekerjaan orang tua, meskipun hanya sedikit. 4. Memantau perkembangan Covid-19 hari ini melalu media sosial Dinas

Kominfo Cilacap.

5. Mengisi logbook KKN BMC hari ini.

6. Mulai membuat media untuk edukasi Adaptasi Kebiasaan Baru (New

(20)

C. Hasil yang dicapai :

1. Daging qurban selesai diurus dan berhasil disalurkan ke masyarakat.

2. Tutup ember mulai diberi lubang.

3. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit berkurang.

4. Mengetahui tingkat perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini.

5. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

6. Mulai membuat poster digital tenang adaptasi kebiasaan baru.

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 24 Hari : Sabtu Tanggal : 1 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua mengurus ternak di rumah.

09:00 s.d. 11:00 Membantu adik mengerjakan soal Olimpiade Matematika tingkat SD.

13:00 s.d. 14:00 Bimbingan belajar adik.

14:00 s.d. 16:00 Menyiapkan perlengkapan untuk Budik Damber. 20:00 s.d. 20:50 Mengisi logbook KKN BMC hari ke-24.

B. Catatan :

1. Setiap hari saya membantu pekerjaan orang tua di rumah.

2. Membantu adik untuk mengerjakan soal Olimpiade Matematika tingkat SD secara daring.

3. Bimbingan belajar adik pada materi IPA yaitu tentang kerangka manusia. 4. Menyiapkan keperluan untuk kegiatan Budik Damber.

(21)

C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu.

2. Adik selesai mengerjakan Soal Olimpiade Matematika Tingkat SD secara daring di google form.

link: https://bit.ly/SOAL_OL4SD

3. Adik menjadi paham materi tentang kerangka manusia.

4. Tutup ember selesai dilubangi untuk menempatkan benih tanaman. 5. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 25 Hari : Minggu Tanggal : 2 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. 09:00 Menangkap ikan di kolam 11:00 s.d. 15:00 Persiapan Budik Damber 16:00 s.d. 17:00 Edukasi Covid-19

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-25

21:00 s.d. selesai Mengunggah logbook KKN BMC di Google Drive B. Catatan :

1. Penangkapan ikan dilakukan untuk mendapatkan benih ikan yang akan dilakukan Budik Damber.

2. Persiapan Budik Damber dilakukan agar kegiatan yang akan dilakukan sudah siap.

3. Melakukan edukasi tentang Covid-19 kepada warga RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru, Kecamatan Nusawungu, Kabupaten Cilacap.

4. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

5. Mengunggah logbook KKN BMC di google drive untuk monitoring oleh Dosen Pembimbing Lapangan (DPL).

(22)

C. Hasil yang dicapai :

1. Ikan selesai ditangkap, mendapatkan lebih dari 30 ekor benih ikan munjair.

2. Persiapan sudah selesai.

3. Edukasi kepada masyarakat RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru tentang Covid-19 selesai dilaksanakan.

4. Logbook untuk hari ini selesai diisi.

5. Logbook berhasil diunggah di google drive.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 26 Hari : Senin Tanggal : 3 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. 08:00 Membantu pekerjaan orang tua mengurus ternak 09:00 s.d. 10:00 Memasang gapura di jalan

11:00 s.d. 12:00 Bimbingan belajar adik

14:00 s.d. 15:00 Publikasi media edukasi Adaptasi Kebiasaan Baru 19:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-26

B. Catatan :

1. Setiap hari saya membantu pekerjaan orang tua mengurus ayam di rumah. 2. Pemasangan gapura di jalan guna menyambut HUT RI ke-75.

3. Bimbingan belajar adik tentang keberagaman suku di Indonesia.

4. Publikasi media edukasi Adaptasi Kebiasaan Baru di media sosial

Instagram, Facebook, dan WhatsApp Group RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru.

(23)

C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan ayah sedikit terbantu. 2. Gapura selesai di pasang.

3. Adik menjadi paham tentang keragaman suku di Indonesia.

4. Publikasi media edukasi Adaptasi Kebiasaan Baru di media sosial berhasil dan mendapatkan tanggapan yang positif dari pengguna media sosial. Facebook: https://m.facebook.com/Rif.Yan01

Instagram :https://www.instagram.com/p/CCxN7l9pAP3/?igshid=1o3ysx1zmq46h

Instagram Facebook WhatsApp Group.

5. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi. LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 27 Hari : Selasa Tanggal : 4 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. 08:00 Membantu pekerjaan orang tua di rumah 09:00 s.d. 11:00 Bimbingan belajar adik

13:00 s.d. 14:00 Persiapan Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER)

14:00 s.d. 16:00 Pelaksanaan Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER)

20:00 s.d. 22:00 Dzikir dan mengaji bersama majelis Dzikir Ashabul Yamin Indonesia

B. Catatan :

1. Pada pagi hari saya membantu orang tua mengurus ternak di rumah. 2. Bimbingan belajar adik kali ini adalah materi Surah At-Tiin dari mata

pelajaran PAIB.

3. Melakukan persiapan untuk pelaksanaan Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER).

4. Pelaksaan Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER) merupakan salah satu program kerja wajib KKN UNNES BMC dalam upaya penguatan

(24)

ekonomi dan pangan yang saya pilih.

5. Dziki dan mengaji bersama adalah salah satu program kerja kelompok yang wajib.

C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua sedikit lebih ringan karena terbantu.

2. Adik menjadi lebih cepat paham tentang materinya dan bisa mengerjakan Evaluasi PAIB tentang isi kandungan Surah At-Tiin.

3. Persiapan selesai.

4. Berhasil melakukan pelatihan Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER) dan mendapatkan tanggapan yang baik dari para peserta serta dari Balai Pertanian dan Balai Perikanan Kabupaten Cilacap.

5. Hati dan pikiran menjadi lebih tenang karena bisa berdizikir dan mengaji bersama melalui Zoom Meeting dengan lancar.

(25)

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 28 Hari : Rabu Tanggal : 5 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-27 (kemarin) 08:00 s.d. selesai Bimbingan belajar adik

09:00 s.d. 11:00 Mengikuti Kuliah Umum penggunaan CAE dari program studi PVTO jurusan Teknik Mesin 14:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-28

21”00 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 Kabupaten B. Catatan :

1. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari kemarin (4 Agustus 2020).

2. Bimbingan belajar adik pada mata pelajaran PAIB tentang beriman kepada Allah dan Rasul Allah.

3. Kuliah Umum dari Program Studi Pendidikan Vokasional Teknologi Otomotif jurusan Teknik Mesin FT UNNES.

4. Membantu pekerjaan orang tua di rumah mengurus ternak. 5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

6. Memantau perkembangan Covid-19 Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

C. Hasil yang dicapai :

1. Logbook KKN BMC hari ke 27 selesai diisi.

2. Adik mengerjakan tugas menjadi lebih cepat dan lebih cepat paham materi PAIB tentang Rukun Iman ke-1 dan ke-4.

3. Mendapatkan ilmu dan pengalaman baru tentang penggunaan Computer

Aided Engineering (CAE) pada dunia industri Otomotif melalui Zoom.

4. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan karena dibantu. 5. Logbook untuk hari ini selesai diisi.

6. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini (5 Agustus 2020).

(26)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 29 Hari : Kamis Tanggal : 6 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah. 09:00 s.d. 10:30 Bimbingan belajar adik.

11:00 s.d. selesai Melakukan pembayaran UKT.

14:00 s.d.15:00 Membantu pekerjaan orang tua di rumah. 17:00 s.d. 17:30 Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-29

B. Catatan :

1. Setiap pagi saya membantu pekerjaan orang tua di rumah mengurus ternak.

2. Bimbingan belajar kali ini adalah pelajaran matematika materi tentang menyederhanakan pecahan.

3. Melakukan pembayaran UKT semester 7 melalui Bank BNI 46. 4. Membantu pekerjaan orang tua membuat kamar mandi baru.

5. Memantau perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

6. Mengisi logbook untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan

2. Adik menjadi paham materi tersebut, dan bisa mengerjakan tugas yang telah diberikan.

3. Pembayaran UKT semester 7 berhasil. 4. Fondasi kamar mandi baru sudah terbangun.

5. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini.

Pada hari ini (6 Agustus 2020) tercatat: 3 pasien dirawat

76 pasien sembuh 1 pasien meninggal

Total kasus sebanyak 80 pasien. Hasilnya:

Pasien sembuh bertambah. 6. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

(27)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 30 Hari : Jumat Tanggal : 7 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. 08:30 Membantu pekerjaan orang tua di rumah.

09:30 s.d. selesai Memeriksa hasil Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER).

14:00 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 Cilacap. 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-30. 20:30 s.d. selesai Edit video Budik Damber.

B. Catatan :

1. Setiap pagi saya membantu pekerjaan orang tua di rumah.

2. Memeriksa kondisi hasil budidaya kemarin untuk mengetahui perkembangannya.

3. Memantau perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

4. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

5. Edit video Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER). C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi terasa sedikit lebih ringan dalam mengurus ternak di rumah.

2. Mengetahui perkembangan hasil budidaya kemarin, dan hasilnya tanaman tumbuh dengan subur.

3. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. 4. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

(28)

LOGBOOK

KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 31 Hari : Sabtu Tanggal : 8 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. 08:00 Membantu orang tua di rumah. 09;00 s.d. selesai Bimbingan belajar adik.

11:00 s.d. 11:30 Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. 15:00 s.d. 16:00 Pemeriksaan perkembangan hasil budidaya. 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-31. B. Catatan :

1. Setiap hari saya membantu pekerjaan orang tua di rumah.

2. Bimbingan belajar adik pada mata pelajaran IPA materi sistem gerak manusia.

3. Memantau perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

4. Memeriksa perkembangan Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER).

5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu karena pekerjaan menjadi lebih ringan. 2. Adik menjadi paham apa yang dimaksud dengan sistem gerak pada

manusia.

3. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. 4. Mengetahui perkembangan budidaya di dalam ember untuk hari ini.

Hasil: 4 ikan mati, tetapi sayurannya tumbuh dengan subur.

(29)

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 32 Hari : Minggu Tanggal : 9 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Mengisi KRS di Sikadu 2.0 UNNES. 07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua.

10:00 s.d. 11:00 Memeriksa perkembangan dari Budidaya Ikan dan Sayuran di Dalam Ember (Budik Damber).

13:00 s.d. 13:30 Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. 20:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-32.

21:00 s.d. selesai Membuat media edukasi pembuatan Disinfektan. B. Catatan :

1. Mengisi KRS untuk pengambilan mata kuliah di Semester 7. 2. Membantu orang tua mengurus ternak di rumah.

3. Memeriksa perkembangan dari Budidaya Ikan dan Sayuran di Dalam Ember (Budik Damber) untuk hari ini.

4. Mengikuti perkembangan kasus Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

6. Mulai membuat media edukasi pembuatan disinfektan secara sederhana. C. Hasil yang dicapai :

1. Berhasil mengisi KRS untuk Semester 7.

Mata kuliah yang diambil adalah:

a. Kunjungan Industri (1 SKS). b. PPL 1 (2 SKS). c. PPL 2 (4 SKS). d. KKN (4 SKS). Total : 11 SKS. 2. Pekerjaan orang tua menjadi terbantu.

3. Mengetahui perkembangan dari Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER) untuk hari ini.

Hasil: ikan sehat dan sayuran juga sehat.

4. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. 5. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

6. Media edukasi pembuatan disinfektan secara sederhana sudah mulai dibuat.

(30)

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 33 Hari : Senin Tanggal : 10 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah. 09:30 s.d. selesai Bimbingan belajar adik.

10:30 s.d. selesai Pembagian masker ke tenaga medis. 14:00 s.d. 16:00 Membantu pengurusan administrasi di RT. 17:00 s.d. 17:15 Memantau perkembangan hasil budidaya. 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-33 B. Catatan :

1. Setiap hari saya membantu pekerjaan orang tua di rumah mengurus ternak. 2. Bimbingan belajar adik pada kali ini adalah materi tentang sistem gerak

manusia.

3. Pembagian masker ini dilakukan di RSU Aghisna Medika Kroya dan Puskesmas 1 kroya.

4. Pengurusan administrasi dilakukan guna persiapan acara penilaian desa. 5. Melihat perkembangan hasil budidaya di hari ke-6.

6. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu pada pekerjaannya.

2. Adik menjadi paham materi tersebut dan menjadi bisa mengerjakan tugas yang diberikan.

3. Masker berhasil tersalurkan ke tenaga medis di Kecamatan Kroya. 4. Beberapa administrasi berhasil dikerjakan.

5. Mengetahui perkembangan hasil Budidaya Ikan di Dalam Ember (BUDIKDAMBER).

(31)

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 34 Hari : Selasa Tanggal : 11 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah. 09:00 s.d. selesai Bimbingan belajar adik.

11:00 s.d. 14:00 Persiapan penilaian desa.

16;00 s.d. 17:00 Membantu pekerjaan orang tua di rumah. 20:00 s.d. 22:00 Dzikir dan mengaji bersama melalui daring. 22:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-34. B. Catatan :

1. Setiap hari saya membantu pekerjaan orang tua di rumah mengurus ternak. 2. Bimbingan belajar adik kali ini adalah pelajaran Bahasa Jawa.

3. Melakukan persiapan akhir sebelum penilaian desa.

4. Sore hari saya juga membantu orang tua mengurus ternak.

5. Kegiatan dzikir rutin yang dilakukan secara daring melalui Zoom Meeting bersama Gus Bahar dan majelis dzikir Ashabul Yamin Indonesia.

6. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi lebih cepat selesai dan sedikit lebih ringan. 2. Adik menjadi bisa menulis aksara Jawa.

3. Persiapan selesai dan siap untuk acara penilaian desa besok oleh Kabupaten.

4. Mendapatkan ilmu baru, serta ketenangan hati dan pikiran. 5. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

(32)

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 35 Hari : Rabu Tanggal : 12 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

08:00 s.d. selesai Publikasi media edukasi pembuatan disinfektan. 08:30 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah.

09:00 s.d. 11:00 Bimbingan belajar adik.

13:30 s.d. 16:30 Membantu acara Revitalisasi desa. 20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-35. B. Catatan :

1. Publikasi media edukasi pembuatan disinfektan melalui media sosial

Instagram, Facebook, dan WhatsApp Group.

2. Membantu orang tua mengurus hewan ternak di pagi hari.

3. Bimbingan belajar adik pada mata pelajaran PAIB materi Asmaul Husna. 4. Membantu acara Revitalisasi desa.

5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Publikasi media edukasi pembuatan disinfektan berhasil dan mendapatkan tanggapan yang positif dari pengguna media sosial dan anggota grup RT 3 RW 2 Desa Banjarwaru.

Instagram: https://www.instagram.com/p/CDxQv-1pkF3/?igshid=xphiaemwng8w

Facebook:https://m.facebook.com/Rif.Yan01/photos/a.524709270911892/31864 32594739533/?type=3&source=48

Instagram Facebook WhatsApp Group

2. Orang tua menjadi sedikit terbantu pekerjaannya.

3. Adik menjadi paham apa yang dimaksud Asmaul Husna dan bisa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.

4. Acara revitalisasi berjalan dengan lancar. 5. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

(33)

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 36 Hari : Kamis Tanggal : 13 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

08:00 s.d. 09:00 Bimbingan belajar adik.

10:00 s.d. 15:00 Menyemai cangkokan belimbing bersama orang tua.

16:00 s.d. 17:00 Membantu orang tua di rumah.

19:30 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 Cilacap. 20:00 s.d. 20:30 Mengisi logbook KKN BMC hari ke-36

B. Catatan :

1. Bimbingan belajar adik pada mata pelajaran IPA materi tentang organ pernapasan hewan.

2. Menyemai cangkokan pohon belimbing untuk dibudidaya. 3. Membantu orang tua di rumah untuk beres-beres.

4. Mengikuti perkembangan Covid-19 Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Adik menjadi paham jenis-jenis organ pernapasan hewan dan menjadi bisa mengerjakan tugas yang diberikan guru.

2. Menyemai cangkokan selesai, dan tanaman siap dirawat. 3. Orang tua menjadi sedikit terbantu dalam pekerjaannya.

4. Mengetahui perkembangan Covid-19 di kabupaten Cilacap untuk hari ini. 5. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 37 Hari : Jumat Tanggal : 14 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah. 09:00 s.d. selesai Bimbingan belajar adik.

14:00 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19. 19:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-37.

(34)

B. Catatan :

1. Setiap hari saya membantu pekerjaan orang tua di rumah mengurus ternak. 2. Bimbingan belajar adik kali ini adalah mata pelajaran IPA tentang sistem

pernapasan manusia.

3. Mengikuti perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

4. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu pekerjaannya.

2. Adik menjadi paham organ-organ pernapasan pada manusia.

3. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. Pada hari ini (14 Agustus 2020) tercatat: 4 pasien dirawat

76 pasien sembuh 1 pasien meninggal

Total kasus sebanyak 81 pasien. Hasilnya:

Ada peningkatan jumlah kasus. 4. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 38 Hari : Sabtu Tanggal : 15 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d selesai Membantu orang tua di rumah. 09:00 s.d. 09:30 Bimbingan belajar adik.

10:00 s.d. selesai Panen sayuran hasil Budidaya Ikan di Dalam Ember (Budik Damber).

14:00 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. 20”00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-38.

B. Catatan :

1. Membantu orang tua di rumah mengurus ternak.

2. Bimbingan belajar adik pada mata pelajaran PJOK dengan materi bola besar.

3. Dilakukan panen sayuran karena sudah berusia 2 minggu.

4. Mengikuti berita perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini. C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua di rumah menjadi sedikit terbantu.

(35)

dan bisa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.

3. Sayuran berhasil dipanen dan tahu perkembangan hasil budidaya untuk hari ke-11.

Hasil: Ikan dan sayuran sehat, sehingga siap untuk dipanen pada 2 minggu mendatang.

4. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. 5. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 39 Hari : Minggu Tanggal : 16 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah. 09:00 s.d. 12:00 Menyunting laporan program kerja.

14:00 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. 15:30 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah.

20:00 s.d. 20:30 Mengisi logbook KKN BMC hari ke-39 B. Catatan :

1. Setiap pagi saya membantu orang tua di rumah mengurus ternak. 2. Menyunting kembali laporan program kerja yang sudah dilaksanakan. 3. Mengikuti perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui akun

media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

4. Membantu orang tua beres-beres di sore hari. 5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

(36)

C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu dalam pekerjaannya. 2. Beberapa laporan selesai disunting dan siap untuk diunggah.

3. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. Pada hari ini (14 Agustus 2020) tercatat: 4 pasien dirawat

76 pasien sembuh 1 pasien meninggal

Total kasus sebanyak 81 pasien. Hasilnya:

Ada peningkatan jumlah kasus. 4. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 40 Hari : Senin Tanggal : 17 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah.

09:00 s.d. 10:40 Mengikuti upacara HUT RI secara virtual. 13:00 s.d. 15:00 Menyusun laporan pelaksanaan program kerja

KKN UNNES BMC.

16:00 s.d. 16:30 Memantau perkembangan hasil budidaya. 19:30 s.d. selesai Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. B. Catatan :

1. Pada pagi hari saya membantu orang tua di rumah mengurus ternak. 2. Upacara yang saya ikuti adalah Upacara HUT RI di Istana Negara secara

virtual melalui YouTube.

3. Mulai menyusun laporan pelaksanaan program kerja KKN UNNES BMC. 4. Memantau perkembangan hasil Budidaya Ikan di Dalam Ember

(BUDIKDAMBER).

5. Mengikuti perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui akun media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

(37)

C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan karena dibantu. 2. Bisa mengikuti Upacara HUT RI yang ke-75 di Istana Negara melalui

Virtual.

3. Beberapa laporan program kerja sudah tersusun dan beberapa infografis kegiatan sudah selesai dibuat.

4. Mengetahui perkembangan hasil budidaya pada hari ini.

Hasil: sayuran mulai tumbuh lagi setelah dipanen.

5. Mengetahui perkembangan Coid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 41 Hari : Selasa Tanggal : 18 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-40 (kemarin) 07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah.

09:00 s.d. 10:00 Bimbingan belajar adik.

14:00 s.d. selesai Membuat infografis kegiatan program kerja. 20:00 s.d. 22:00 Dzikir Bersama Untuk Indonesia Lawan Corona. 22:30 s.d. 23:00 Mengisi logbook KKN BMC hari ke-41.

B. Catatan :

1. Mengisi logbook KKN BMC untuk kemarin.

2. Membantu orang tua mengurus tanaman di halaman rumah. 3. Bimbingan belajar pada kali ini adalah mata pelajaran PAIB.

4. Membuat infografis kegiatan program kerja yang sudah dilaksanakan. 5. Berdzikir Bersama Untuk Indonesia Lawan Corona melalui Zoom Meeting

bersama dengan Majelis Dzikir As-Habul Yamin Indonesia. 6. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

(38)

C. Hasil yang dicapai :

1. Logbook KKN BMC hari ke-40 selesai diisi.

2. Tanaman selesai disiram dan pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan.

3. Adik menjadi paham materi rukun iman dan bisa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.

4. Infografis kegiatan program kerja yang telah dilaksanakan hampir selesai dibuat.

5. Mendapatkan ilmu baru dan diberi kelancaran dalam berdzikir dan mengaji. 6. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 42 Hari : Rabu Tanggal : 19 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah. 10:00 s.d. 10:30 Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. 14:00 s.d. selesai Mengurus tanaman di rumah.

16:00 s.d. 17:00 Membantu pekerjaan orang tua.

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-42. B. Catatan :

1. Membantu orang tua mengurus ternak di rumah.

2. Mengikuti perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui akun media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

3. Menyiram tanaman di rumah hasil budidaya. 4. Membantu orang tua beres-beres di rumah. 5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

(39)

C. Hasil yang dicapai :

1. Pekerjaan orang tua menjadi sedikit lebih ringan karena dibantu. 2. Mengetahui perkembangan Covid-19 untuk hari ini di Cilacap.

Pada hari ini (19 Agustus 2020) tercatat: 26 pasien dirawat

76 pasien sembuh 1 pasien meninggal

Total kasus sebanyak 103 pasien. Hasilnya:

Ada banyak peningkatan jumlah kasus. 3. Tanaman selesai dirawat.

4. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi. LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 43 Hari : Kamis Tanggal : 20 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu pekerjaan orang tua di rumah. 09:00 s.d. selesai Merawat tanaman.

10:00 s.d. 11:00 Memantau perkembangan Covid-19 di Cilacap. 14:00 s.d. selesai Melihat perkembangan hasil Budidaya Ikan dan

Sayuran di Dalam Ember (BUDIKDAMBER). 20:30 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-43. B. Catatan :

1. Di pagi hari saya membantu orang tua di rumah mengurus ternak. 2. Merawat tanaman yang saya tanam di rumah.

3. Mengikuti perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap melalui media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

4. Melihat perkembangan hasil Budidaya Ikan dan Sayuran di Dalam Ember (BUDIKDAMBER).

(40)

C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu karena pekerjaannya menjadi lebih ringan.

2. Tanaman selesai dirawat.

3. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. 4. Mengetahui perkembangan hasil BUDIKDAMBER.

Hasilnya; ikan dan sayuran sehat.

5. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 44 Hari : Jumat Tanggal : 21 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

06:00 s.d. 09:00 Ikut memeriahkan HUT RI dan HUT Desa Sidayu. 09:00 s.d. 09:30 Memantau perkembangan hasil Budidaya Ikan di

Dalam Ember (BUDIKDAMBER).

14:00 s.d. selesai Mengikuti perkembangan Covid-19 di Cilacap. 16:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah.

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN BMC hari ke-44. B. Catatan :

1. Memeriahkan HUT RI ke-75 dan HUT Desa Sidayu dengan berolahraga bersama.

2. Memantau hasil BDIKDAMBER untuk hari ini.

3. Mengikuti perkembangan Covid-19 di Cilacap melalui akun media sosial Dinas Kominfo Cilacap.

4. Membantu orang tua di rumah beres-beres di sore hari. 5. Mengisi logbook KKN BMC untuk hari ini.

(41)

C. Hasil yang dicapai :

1. Berhasil ikut memeriahkan acara HUT RI dengan berolahraga bersama.

2. Mengetahui hasil perkembangan BUDIKDAMBER untuk hari ini.

Hasil: ikan dan sayuran sehat.

3. Mengetahui perkembangan Covid-19 di Kabupaten Cilacap untuk hari ini. Pada hari ini (21 Agustus 2020) tercatat: 29 pasien dirawat

77 pasien sembuh 1 pasien meninggal

Total kasus sebanyak 107 pasien. Hasilnya:

Ada banyak peningkatan jumlah kasus. 4. Orang tua menjadi terbantu dalam beres-beres rumah.

5. Logbook KKN BMC hari ini selesai diisi.

LOGBOOK KKN UNNES BERSAMA LAWAN COVID-19 Hari ke : 45 Hari : Sabtu Tanggal : 22 Agustus 2020 A. Kegiatan : Jam Kegiatan

07:00 s.d. selesai Membantu orang tua di rumah. 09:00 s.d. selesai Bimbingan belajar adik.

16:00 s.d. selesai Penarikan KKN oleh Dosen Pembimbing Lapangan (DPL).

20:00 s.d. selesai Mengisi logbook KKN hari ke-45. B. Catatan :

1. Membantu orang tua di rumah mengurus ternak. 2. Bimbingan belajar adik pada mata pelajaran PJOK.

3. Hari ke-45 KKN, jadi dilaksanakan penarikan KKN oleh DPL yang menandakan bahwa KKN UNNES BMC sudah selesai.

(42)

C. Hasil yang dicapai :

1. Orang tua menjadi sedikit terbantu dalam mengurus ternak. 2. Adik bisa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.

3. Penarikan oleh DPL selesai yang menandakan telah selesainya KKN UNNES BMC selama 45 hari.

4. Logbook KKN BMC untuk hari ini selesai diisi. Menyetujui,

Dosen Pembimbing Lapangan Pelaksana KKN

Novi Setyasto, S.Pd., M.Pd. Arif Andriyanto NIP. 199011102015041001 NIM. 5202417021

Mengetahui,

Ketua RT 3 / RW 2, Desa Banjarwaru

Referensi

Dokumen terkait

Majelis Jemaat GKI Gunung Sahari mengucapkan terima kasih atas partisipasi jemaat baik dalam bentuk doa, pemikiran, tenaga, dan dana yang disalurkan melalui Kelker Sadana,

Nilai rata-rata kepuasan pelanggan terhadap atribut keadaan makanan dan minuman ketika sampai pada pelanggan sudah sesuai dengan yang dipesan (kualitas produk)

Dari adanya dialektis-dialektis realitas subjektif diatas, maka lahirlah pengetahuan atau realitas objektif bahwa pengetahuan hakim tentang perceraian adalah Perceraian di

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengiden- tifikasi besaran tingkat korelasi antar variabel sosial responden terhadap frekuensi penyebe- rangan serta variabel

Topik yang dibahas pada setiap forum tersebut telah ditentukan sebelumnya dalam berupa pertanyaan, sehingga peserta diharuskan melakukan diskusi sesuai dengan topik

Kondisi alam sekitar raw pening yang asri diangkat menjadi daya tarik villa resort sehingga pendekatan desain yang akan digunakan adalah dengan mengangkat tema

Dalam penelitian ini peneliti akan menggambarkan fenomena-fenomena yang terjadi di lapangan sesuai dengan data-data yang diperoleh yang berkaitan dengan perilaku agresif

Ketika periode waktu pengisian berakhir, hasil dari pengisian angket kepuasan pelayanan akan dikirimkan kembali oleh bagian PPTI kepada bagian AAK dalam bentuk file