• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROPOSAL KEGIATAN IMADIKLUS TRAINING 3

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PROPOSAL KEGIATAN IMADIKLUS TRAINING 3"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

Tlp.085743591264 | 085815854252| Fax : +62-22-2013651 E-mail : imadiklus@imadiklus.com |Web :www.imadiklus.com

DEPARTEMEN PENELITIAN, PENGEMBANGAN DAN KADERISASI

PENGURUS PUSAT

(2)

PROPOSAL

IMADIKLUS TRAINING 3 (IT 3)

IKATAN MAHASISWA PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH SE-INDONESIA PENGURUS PUSAT

PERIODE 2015 – 2017

A. PENDAHULUAN

Pilar terpenting dalam meningkatkan kualitas manusia salah satunya adalah melalui pendidikan. Oleh karena itu pembangunan pendidikan nasional harus mampu menjamin pemerataan dan peningkatan mutu pendidikan dalam menghadapi tantangan nasional dan global. Pendidikan adalah usaha dalam proses belajar dan perkembangan menuju kedewasaan, merupakan sarana untuk mencapai kesejahteraan dalam menjalani kehidupan. Penyelenggaraan pendidikan harus memperlakukan, memfasilitasi, dan mendorong peserta didik menjadi subjek pembelajar mandiri yang bertanggung jawab, kreatif dan inovatif. Pendidikan diupayakan menghasilkan insan yang suka belajar dan memiliki kemampuan belajar yang tinggi.

Pendidikan dan pembangunan bangsa merupakan tanggung jawab dari seluruh elemen bangsa baik pemerintah, masyarakat, sekolah, dan keluarga. Mahasiswa merupakan agen of change, social control dan moral force, karena masa ini merupakan masa dimana pemikiran seseorang mulai kritis dalam beberapa hal, maka dari itu mahasiswa sangat berpengaruh dalam perubahan suatu bangsa. Mahasiswa sebagai salah satu bagian dari masyarakat juga harus turut bertanggung jawab atas permasalahan tersebut. Organisasi adalah salah satu wadah yang dapat menyalurkan aspirasi juga kreatifitas mahasiswa. Menurut Stephen P. Robbins menyatakan bahwa Organisasi adalah kesatuan (entity) sosial yang dikoordinasikan secara sadar, dengan sebuah batasan yang relative dapat diidentifikasi, yang bekerja atas dasar yang relatif terus menerus untuk mencapai suatu tujuan bersama atau sekelompok tujuan.

Ikatan Mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah se-Indoesia (IMADIKLUS) adalah organisasi kemahasiswaan untuk mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah di tingkat

(3)

Nasional. Tujuan dari organisasi ini antara lain untuk membina mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah yang berkompeten dan berorientasi dalam membangun masyarakat untuk membuktikan eksistensi Pendidikan Non Formal dan Informal di Indonesia pada khususnya dan dunia internasional pada umumnya demi terciptanya tatanan masyarakat yang adil dan sejahtera.

Mahasiswa yang kelak sebagai generasi penggagas dan penggerak, harus mampu menjadi leader di lingkungannya, lebih jauh lagi menjadi kebanggaan dan tulang punggung bagi generasi selanjut sebelumnya. Hal tersebut dapat direalisasikan dan dipupuk sejak dini, yakni melalui keikutsertaan generasi muda pada organisasi-organisasi yang memang mampu membangun dan meningkatkan pengalaman dan kualitas keilmuan diri. Disisi lain, secara Individu anggota IMADIKLUS merupakan sasaran dari pencapaian tujuan nasional itu sendiri yang harus mampu membentuk dirinya menjadi manusia yang mandiri dan berkualitas.

Semangat berkarya para mahasiswa tidak dapat disangkal bahwa seringkali berpola siklus, yakni terkadang sedang ada diatas dan suatu ketika berada di bawah. Salah satu hal paling mumpuni yang dapat dilakukan untuk membakar kembali semangat mereka adalah melalui kegiatan- kegiatan positif dan tentunya dikemas secara menarik dengan mengikutsertakan generasi muda. Maka dari itu, melalui Imadiklus

Training 3 yang bertajuk sebuah kepelatihan untuk mahasiswa Penidikan Luar Sekolah

akan menjadikan generasi yang mampu berkontribusi terhadap negeri.

B. DASAR KEGIATAN

Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan:

1. Undang – undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

2. Tri Darma perguruan Tinggi

3. Program Kerja Pengurus Pusat IMADIKLUS

4. AD/ART IMADIKLUS

(4)

C. NAMA KEGIATAN

Nama kegiatan ini adalah:

“IMADIKLUS TRAINING 3 (IT 3)” D. TEMA KEGIATAN

Tema kegiatan ini adalah:

“DARI DESA MEMBANGUN INDONESIA”

E. PELAKSANAAN

Pelatihan ini akan kami selenggarakan pada :

hari, tanggal : Sabtu – Jum’at, 21 – 27 Oktober 2017

waktu : Pukul 07.00 WIB s.d Selesai

tempat : Universitas Negeri Semarang

Universitan Negeri Yogyakarta

F. TUJUAN KEGIATAN

Tujuan kegiatan “Imadiklus Training 3” Pengurus Pusat tahun 2015 - 2017 ini adalah : 1. Menanamkan prinsip pada putra bangsa untuk menjadi pribadi yang berintegritas,

tangguh, cerdas, peduli pada masyarakat serta cekatan.

2. Memberikan bekal wawasan, nilai serta ruang diskusi guna menggali kondisi masyarakat.

3. Meningkatkan keterampilan mahasiswa pendidikan Luar Sekolah yang mampu bersaing baik di dalam maupun di luar.

G. SASARAN KEGIATAN

Kegiatan ini ditujukan kepada : 1. Pengurus Harian IMADIKLUS 2. Pengurus Wilayah IMADIKLUS

(5)

H. BENTUK KEGIATAN

1. Walk in to social phenomena 2. Ceramah penyampaian materi 3. Diskusi interaktif I. ESTIMASI DANA Terlampir J. SUSUNAN ACARA Terlampir K. SUSUNAN PANITIA Terlampir L. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat, besar harapan kami untuk mendapatkan partisipasi jalinan kerjasama juga dukungan lain baik moriil dan materiil dari berbagai pihak guna menyukseskan acara ini.

Semoga acara ini dapat terlaksana dengan sukses dalam menciptakan budaya akademik, Tri Dharma Perguuruan Tinggi, sehingga manfaatnya dapat dirasakan oleh mahasiswa dan masyarakat pada umumnya.

Semoga Allah SWT senantiasa memberika rahmat dan ridhonya pada setiap langkah yang kita lakukan. Amin. Akhirnya atas segala partisipasi dan kerjasama yang baik kami ucapkan Jazakumullahu khoiran khatsiran. Billahi fi sabilil haq.Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

(6)

LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL

IMADIKLUS TRAINING 3

IKATAN MAHASISWA PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH SE-INDONESIA PENGURUS PUSAT

PERIODE 2015 – 2017

Semarang, 29 September 2017

Hormat Kami,

Sekertaris Ketua Panitia

Lailatul Mardiyah Wahyu Krisyunanto

NIM. 130141600466 NIM. 1201413004

(7)

Lampiran 1. Estimasi Dana A. PEMASUKAN Dana PNBP PP : Rp. 3.000.000,00 Kontribusi Peserta 40 X Rp 50.000 : Rp. 2.000.000,00 Sponsorship : RP 8.342.000,00 B. PENGELUARAN

NO JENIS PENGELUARAN VOLUME HARGA

SATUAN TOTAL

1 KONSUMSI -

Snack Peserta 2x 50 Kotak 5.000 500.000

Snack Panitia 2x 20 Kotak 5.000 200.000

Sncak Pembicara 3x 3 Kotak 7.000 21.000

Snack Moderator 3x 3 Dus 7.000 21.000

Makan Peserta 2x 50 Porsi 7.000 700.000

Makan Panitia 2x 20 Porsi 7.000 280.000

Air Mineral Botol 2 Dus 50.000 100.000

Air Mineral Gelas 5 Dus 20.000 100.000

Air Mineral Galon 10 Galon 6.000 60.000

Coffe Break 2x 50 Porsi 2.500 250.000

2.322.000 2 PUBDEKDOK - MMT Ukuran 3 x 2 2 Buah 120.000 240.000

Co Card Peserta 50 Buah 2.500 125.000

Co Card Panitia 20 Buah 7.000 140.000

Fee Pembicara 4 Orang 500.000 2.000.000

Plakat Pembicara 4 Buah 50.000 200.000

2.525.000

3 KESEKRETARIATAN -

Amplop 1 Pak 30.000 30.000

Kertas HVS 2 Rim 40.000 80.000

(8)

Spidol 30 Buah 6.000 180.000

ATK 1 Paket 100.000 100.000

Tinta Printer 2 Pack 35.000 70.000

Jilid dan Photocopy Proposal 3 Rangkap 10.000 30.000

Jilid dan Photocopy LPJ 3 Rangkap 15.000 45.000

Sertifikat Peserta 50 Buah 5.000 250.000

Sertifikat Panitia 20 Buah 5.000 100.000

945.000

3 PERLENGKAPAN -

Sewa Tempat 4 Hari 300.000 1.200.000

Sewa Kamar 15 kamar 2 Hari 200.000 6.000.000

7.200.000

4 FASILITAS PESERTA -

Seminar Kit 50 Buah 7.000 350.000

350.000

(9)

Lampiran 2.

SUSUNAN ACARA

No Hari, tanggal Pukul Bentuk Kegiatan Tempat

1 Sabtu,

21 Oktober 2017

13.00 – 13.30 Presensi dan pengkondisian peserta

UNNES

13.30 – 14.00 Pembukaan kegiatan UNNES

14.00 – 14.30 Pengumuman – pengumuman UNNES

14.30 – 15.00 Ice breaking UNNES

15.00 – 15.45 Istirahat Sholat UNNES

15.45 – 16.00 Post Test UNNES

16.00 – 17.30 Materi 1 UNNES

17.30 – 19.00 Istirahat Sholat Makan UNNES

19.00 – 20.00 FGD UNNES

20.00 – 21.30 Malam Keakraban UNNES

21.30 Istirahat, Tidur Malam Penginapan

2. Minggu, 22

Oktober 2017

04.30 – 06.00 Sholat subuh, Olahraga UNNES

06.00 – 08.00 Aktivitas Pribadi, sarapan pagi UNNES

08.00 – 09.30 Materi 2 UNNES

09.30 – 10.00 Pre Test UNNES

10.00 – 11.00 Persiapan Penerjunan UNNES

11.00 Walk in to Social Phenomena

3 Walk in to Social Phenomena

4 Selasa, 24

Oktober 2017

12.00 – 15.00 Meeting point in Yogyakarta Yogyakarta

15.00 – 17.00 Istirahat, Sholat dan Makan Yogyakarta

17.00 – 18.00 Persiapan Diskusi Yogyakarta

18.00 – 19.00 Istirahat dan Sholat Yogyakarta

19.00 – 21.00 Sharing Seasion ? Yogyakarta

(10)

5 Rabu, 25 Oktober 2017

04.30 – 06.00 Sholat subuh, aktivitas pribadi Yogyakarta

06.00 – 07.00 Olahraga, sarapan pagi Yogyakarta

07.00 –09.00 Materi Analisis kebutuhan masyarakat

Yogyakarta

09.00 – selesai

Berangkat ke tempat pengabdian masyarakat Yogyakarta 6 Kamis, 26 Oktober 2017 Pengabdian Masyarakat 7 Jum’at, 27 Oktober 2017

08.00 – 11.00 Laporan hasil pengabdian Yogyakarta

11.00 – 13.30 Istirahat dan sholat jum’at Yogyakarta

13.30 – 15.00 Kasih kenang-kenangan ke warga

Yogyakarta

15.00 – 16.00 Penutupan Yogyakarta

(11)

Lampiran 3.

Susunan Panitia Pelindung : Ketua Umum IMADIKLUS

Petrus Tampubolon

Ketua : Wahyu Krisyunanto

Sekretaris : Lailatul Mardiyah

Bendahara : Nana Mardiana

Sie Acara : Lulu Putri Utami Ade Sri Mulyani

Sie Perkap : Darus Salim Firdaus A.S

Sie Konsumsi : Ade Sri Mulyani Lulu Putri Utami

Humas : Muhammad Arif Hidayat Nana Mardiana

Sie Pubekdok : Firdaus A.S Nurul Faradillah

Keamanan : Okka Rizki Buyung Hunto

Referensi

Dokumen terkait

Adalah fakta, bahwa dari 30 lebih program studi yang ada di SMK dan jelas jumlah ini akan terus berkembang di masa depan sesuai dengan arah pengembangan

Berdasarkan temuan penelitian maka peneliti menyarankan pada masyarakat hendaknya lebih peka terhadap kekerasan terhadap anak yang terjadi di lingkungan mereka,

Teknik penerapannya adalah dengan memperoleh data kuantitatif agar dapat memberikan gambaran, selanjutnya berdasarkan data tersebut diolah menjadi suatu informasi untuk

Data primer pada penelitian ini peneliti dapat melalui wawancara langsung dengan informan.Data primer dalam penelitian ini dipeoleh dari hasil wawancara dengan 14 orang

Berdasarkan hasil studi ini dapat disimpulkan bahwa masyarakat Baduy memiliki kearifan ekologi dalam mengkonservasi anekaragam benih padi lokal secara in-situ , dan

Angkasa Pura I, maka dengan ini saya bermaksud untuk mengajukan surat lamaran kerja guna dapat menempati posisi sebagai Aviation Security Officer atau Fly

Sehubung dengan hal itu, manusia menjadi condong untuk mencari hal-hal yang bersifat praktis dalam memenuhi kebutuhannya terhadap pasar untuk hiburan masyarakat,

Adapun peristiwa yang menjadi sumber data dalam penelitian ini adalah peristiwa pengelolaan delapan standar nasional pendidikan yang dilakukan oleh pihak SMPN 23