• Tidak ada hasil yang ditemukan

S SMS 1006066 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S SMS 1006066 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Merthian Yudhi Pranata, 2015

PEMBELAJARAN TEKNIK TIUP INSTRUMEN OBOE TINGKAT DASAR DI SMK NEGERI 2 KASIHAN YOGJAKARTA

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A.Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian tentang studi pembelajaran teknik tiup

instrumen oboe tingkat dasar di SMKN 2 Kasihan Yogyakarta, pemilihan materi

dirancang dan disusun berdasarkan pengalaman guru dan disesuaikan dengan

siswa yang mengambil spesialisasi oboe.

Tahapan pembelajaran oboe yang dilakukan di SMKN 2 Kasihan Yogya

pada dasarnya hampir sama dengan pembelajaran di sekolah-sekolah non formal.

Pada awal pembelajaran guru melakukan apersepsi dengan kegiatan mengulang

materi minggu lalu. Hal ini dilakukan guru sebagai landasan untuk melanjutkan

materi berikutnya, pada kegiatan ini dapat dikatakan juga sebagai pretest yang

melihat dan mengevaluasi kemampuan siswa dalam menguasai materi minggu

lalu.

Penerapan metode pembelajaran yang dilakukan guru sudah baik,

walaupun masih ada beberapa aspek seperti kemampuan berkomunikasi dan

perlunya strategi dalam penerapan melihat siswa yang latar belakangnya tidak

tertarik dengan instrumen oboe. Guru juga tidak menggunakan buku catatan

ketika memberikan materi dan tugas, sehingga ketika siswa mengerjakan tugas,

siswa hanya bisa mengingat-ingat saja tanpa adanya catatan untuk mengingat

kembali tugas yang diberikan guru.

Hasil dari proses pembelajaran selama tiga kali pertemuan dengan durasi

pertemuan enam puluh menit, penulis menyimpulkan proses pembelajaran teknik

tiup instrumen oboe tingkat dasar di SMK 2 Kasihan Yogyakarta cukup baik dan

mudah dipahami terutama bagi siswa yang ingin mendalami bidang kesenian

khususnya seni musik.

Berdasarkan penelitian yang dilakukan, kekurangan yang penulis temukan

adalah tidak tetapnya pengajar, guru kurang memberikan perhatian khusus kepada

(2)

62

masuk sesuai jadwal praktek yang diatur sedemikian rupa oleh sekolah, itu pun

juga keadaan guru tidak sibuk karena latar belakang guru adalah wakil ketua

jurusan di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), menurut Sritanto ketika ada

kesibukan di kampus UNY, guru tidak akan mengajar di sekolah, sehingga dalam

hasil pembelajaran yang dilakukan dianggap kurang maksimal.

B.Saran

Pada setiap kegiatan pembelajaran, pasti terdapat kekurangan dan

kelebihanya. Kelebihan tersebut hendaknya dapat terus dikembangkan dan bisa

digunakan pada proses pembelajaran selanjutnya. Sedangkan kekuranganya, harus

ada perubahan ke arah yang lebih baik lagi. Maka dari itu peneliti akan

memberikan saran, diantaranya:

1. Guru oboe di SMK Negeri 2 Kasihan Yogyakarta, lebih memperhatikan siswa

dalam proses latihan teknik tiup dasar dan guru harus benar-benar mempunyai

strategi pembelajaran untuk membuat siswa senang dan tertarik dalam belajar

oboe mengingat latar belakang siswa yang tadinya berkeinginan untuk

mengambil mayor cello namun dialihkan ke instrumen oboe.

2. Siswa, hendaknya siswa mempersiapkan diri sebelum menerima materi,

perhatian dan keseriusan harus di tingkatkan. Tetap melatih materi yang

Referensi

Dokumen terkait

Tubektomi (Metode Operasi Wanita/ MOW) adalah metode kontrasepsi mantap yang bersifat sukarela bagi seorang wanita bila tidak ingin hamil lagi dengan cara mengoklusi tuba

Keputusan hakim yang menyatakan seseorang bersalah atas perbuatan pidana yang dimaksud dalam pasal 13, menentukan pula perintah terhadap yang bersalah untuk

posisi fitur pada wajah seperti mata, hidung, dan mulut sehingga peran dari blok pre- processing cukup vital dalam sistem pengenalan wajah yang telah dibuat,

KONSTRUKSI PEMBELAJARAN SEJARAH YANG BERORIENTASI PADA KESETARAAN GENDER Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu..

Hambatan yang terjadi dalam memperoleh sumber pendapatan daerah yang dilakukan oleh pemerintah kota Medan adalah terdapatnya target pajak parkir yang telah ditetapkan tidak

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR ANALISIS SISWA D ENGAN PEMANFAATAN HEAD LINE NEWS MED IA MASSA KOAN “ PIKIRAN RAKYAT ” (PENELITIAN KELAS VII-B SMP NEGERI 40 BAND UNG..

[r]

Sehubungan dengan rencana Program Kerja Jurusan Pendidikan Teknik Boga dan Busana, yaitu refreshing Metodologi Penelitian bagi dosen Jurusan PTBB, maka bersama ini