• Tidak ada hasil yang ditemukan

Aktivitas Antimikroba Ekstrak Etanol Daun dan Bunga Tahi Ayam (Tagetes Erecta Linn.) terhadap Pertumbuhan Streptococcus Mutans, Shigella Dysenteriae dan Candida Albicans Secara In Vitro

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Aktivitas Antimikroba Ekstrak Etanol Daun dan Bunga Tahi Ayam (Tagetes Erecta Linn.) terhadap Pertumbuhan Streptococcus Mutans, Shigella Dysenteriae dan Candida Albicans Secara In Vitro"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Aktivitas Antimikroba Ekstrak Etanol Daun dan Bunga Tahi

Ayam (Tagetes erecta Linn.) terhadap Pertumbuhan Streptococcus

mutans, Shigella dysenteriae dan Candida albicans Secara In Vitro

ABSTRAK

Aktivitas antimikroba ekstrak etanol daun dan bunga tahi ayam (Tagetes ercta Linn.) terhadap pertumbuhan Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae dan Candida albicans secara in vitro telah dilakukan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kandungan metabolit sekunder dari ekstrak serta mengetahui daya hambat ekstrak bagian tanaman tersebut terhadap pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans. Ekstrak daun dan bunga tahi ayam dibuat dengan masing-masing konsentrasi 0, 5, 10, 20, dan 40%. Pembuatan ekstrak dilakukan dengan metode maserasi dan pengujian aktivitas antimikroba dengan metode difusi cakram. Hasil menunjukkan bahwa metabolit sekunder yang terkandung dari daun tahi ayam adalah alkaloid, steroid, dan terpenoid sedangkan yang terkandung dari bunga adalah alkaloid, flavonoid, steroid, terpenoid, dan saponin. Ekstrak etanol daun dan bunga mempunyai aktivitas yang berbeda dalam menghambat pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans. Pada konsentrasi 5% ekstrak etanol daun dan bunga mulai menghambat pertumbuhan S. mutans, S. dysenteriae, dan C. albicans. Konsentrasi hambat minimum ekstrak etanol daun dan bunga terhadap S. mutans, S. dysenteriae dan C. albicans adalah 1%.

Kata kunci: Tagetes erecta Linn, Aktivitas antimikroba, Ekstrak etanol, Metabolit sekunder

(2)

In Vitro Antimicrobial Activity of Ethanol Leaves and Flower

Extract of Tahi Ayam (Tagetes erecta Linn.) Against Growth of

Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae and Candida albicans

ABSTRACT

In vitro antimicrobial activity of ethanol leaves and flower extract of tahi ayam (Tagetes erecta Linn.) against growth of Streptococcus mutans, Shigella dysenteriae and Candida albicans has done. The purpose is to study the component secondary metabolites of the extracts and to investigate the ability of the plant extract against the growth of S. mutans, S. dysenteriae and C. albicans. Both leaves and flower extract used were 0, 5, 10, 20 and 40%. The extract was made by maseration method and the activity antimicrobial was conducted by disc diffusion. The result showed that secondary metabolites of tahi ayam leaves are alkaloid, steroid and terpenoid while the flowers are alkaloid, flavonoid, steroid, terpenoid and saponin. Ethanol leaves and flower extract has a difference in inhibiting S. mutans, S. dysenteriae and C. albicans. In 5% ethanol extract of leaves and flower inhibits the growth of S. mutans, S. dysenteriae and C. albicans. Minimum inhibition concentration ethanol leaves and flower extract against S. mutans, S. dysenteriae and C. albicans are 1%.

Keywords: Tagetes erecta Linn, Antimicrobial activity, Ethanol extract, Secondary metabolites

Referensi

Dokumen terkait

Pada hari ini Jumat tanggal 3 bulan Agustus tahun Dua ribu dua belas , Panitia Pengadaan Barang/Jasa Pembangunan Gedung Balai Nikah Pada Kementerian Agama

Bagi penyedia barang / jasa lain yang keberatan atas Pengumuman Pemenang Lelang ini diberi kesempatan untuk mengajukan sanggahan secara tertulis kepada Kelompok Kerja

[r]

Bagi penyedia barang / jasa lain yang keberatan atas Pengumuman Pemenang Lelang ini diberi kesempatan untuk mengajukan sanggahan secara tertulis kepada Kelompok Kerja

[r]

Berdasarkan hasil proses pelelangan beserta berita acara evaluasi dan setelah dilakukan penelitian terhadap BAHP Nomor : 10/Pokja ULP/MTsN Tangse/PU- eProc/2012 tanggal 2

[r]

Berdasarkan hasil proses pelelangan beserta berita acara evaluasi dan setelah dilakukan penelitian terhadap BAHP Nomor : 10/Pokja ULP/MTsN Padang Tiji/PU-eProc/2012 tanggal