• Tidak ada hasil yang ditemukan

RISALAH RAPAT RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN PT SUMBER TANI AGUNG RESOURCES Tbk

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RISALAH RAPAT RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN PT SUMBER TANI AGUNG RESOURCES Tbk"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

RISALAH RAPAT

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN PT SUMBER TANI AGUNG RESOURCES Tbk

A. Hari / Tanggal, Waktu, Tempat dan Mata Acara RUPS Tahunan

Hari/Tanggal : Jum’at, 15 Juli 2022 Waktu : 10.43 WIB – 11.39 WIB Tempat : Hotel Adimulia Medan, Jl. Pangeran Diponegoro No. 8 Kel. Petisah Tengah,

Kec. Medan Petisah, Kota Medan

Dengan Mata Acara RUPS Tahunan sebagai berikut:

a. Persetujuan dan pengesahan atas Laporan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021, termasuk Laporan Pelaksanaan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris selama Tahun Buku 2021, Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021, sekaligus pemberian pelunasan dan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya (acquit et de charge) kepada Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan atas tindakan pengawasan dan pengurusan yang telah dijalankan selama Tahun Buku 2021.

b. Penetapan penggunaan laba bersih Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021.

c. Penunjukkan Akuntan Publik Independen untuk mengaudit buku- buku Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2022.

d. Pelaporan realisasi penggunaan dana hasil penawaran umum perdana saham Perseroan.

Penetapan gaji, honorarium dan/atau tunjangan Dewan Komisaris Perseroan serta pemberian wewenang kepada Dewan Komisaris untuk menetapkan gaji, honorarium dan/atau tunjangan bagi anggota Direksi Perseroan.

SUMMARY OF MINUTES ANNUAL GENERAL MEETING OF

SHAREHOLDERS OF

PT SUMBER TANI AGUNG RESOURCES Tbk A. Day/Date, Time, Venue and Meeting

Agenda

Day / Date : Friday, 15 July 2022 Time : 10.43 WIB – 11.39 WIB Venue : Hotel Adimulia Medan, Jl. Pangeran Diponegoro No. 8 Kel. Petisah Tengah,

Kec. Medan Petisah, Kota Medan

Meeting Agenda:

a. Approval and ratification of the Company's Report for the fiscal year ended as per December 31, 2021, including the Report on the Implementation of the Supervisory Tasks of the Board of Commissioners during the Fiscal Year 2021, the Consolidated Financial Statements of the Company for the fiscal year ended as per December 31, 2021, at the same the granting of full acquittal and discharge from responsibilities (acquit et de charge) to the Company’s Board of Commissioners and Board of Directors for the supervisory and management acts that have been carried out during the Fiscal Year of 2021.

b. Determination of the allocation of the Company's net retained earnings for the fiscal year ended as per December 31, 2021.

c. Appointment of an Independent Public Accountant to audit the Company's books for the fiscal year ended as per December 31, 2022.

d. Reporting on the realization of the use of proceeds of the Company's initial public offering.

e. Determination of salary, honorarium and/or allowances of the Company's Board of Commissioners as well as the granting of authority to the Board of Commissioners to determine the salary, honorarium and/or allowances of members of the Company's Board of Directors.

(2)

B. Kehadiran Pemegang Saham, anggota Dewan Komisaris dan/atau anggota Direksi

C. Hasil Keputusan RUPS Tahunan Mata Acara Rapat Pertama

- Rapat memberikan kesempatan kepada pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir secara fisik maupun yang hadir secara elektronik untuk mengajukan pertanyaan dan/atau memberikan pendapat terkait dengan Mata Acara Rapat Pertama.

- Pada kesempatan tersebut tidak ada pertanyaan maupun pendapat dari pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir.

- Pengambilan keputusan dilakukan dengan cara pemungutan suara secara lisan dan secara elektronik (e-voting) melalui sistem eASY.KSEI.

- Bahwa hasil dari pemungutan suara tersebut adalah sebagai berikut :

a. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan abstain yaitu sebanyak 500 saham atau sebesar 0,00% (yang merupakan pembulatan dari 0,000005%) dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

b. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan tidak setuju sebanyak 680.000 saham atau sebesar 0,01% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

c. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan setuju sebanyak 10.029.014.600 saham atau sebesar 99,99% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

B. Attendance of Shareholders, Board of Commissioners and Board of Directors:

C. Meeting Resolution First Meeting Agenda

- The meeting provided an opportunity to the shareholders and/or their proxies who were present in person or virtually to ask questions and/or address opinions related to the First Meeting Agenda.

- On such occasion there were no questions or opinions from the shareholders and/or the proxies present.

- Resolution was adopted by voting verbally and electronically (e-voting) via eASY.KSEI system.

- That the results of the voting were as follows:

a. The shareholders and/or their proxies stating abstention were 500 shares or 0,00% (round up from 0,000005%) of the total valid shares present at the Meeting.

b. Shareholders and/or their proxies stating their disagreement were 680.000 shares or 0,01% of the total valid shares present at the Meeting.

c. Shareholders and/or their proxies stating their agreement were 10.029.014.600 shares or 99,99% of the total valid shares present at the Meeting.

- Dewan

Komisaris: 1.

2.

SUWANDI WIDJAJA

LELE TANJUNG Komisaris Utama Komisaris - Direksi: 1.

2.

3.

4.

5.

MOSFLY ANG LIM CHI YIN SUNDIAN NADARAJ GO KOK SIANG BIE JAN JUSRI

Direktur Utama Direktur Direktur Direktur Direktur

- Pemegang

Saham : 10.029.695.100 saham (91,99%) dari total 10.903.372.600 saham.

- Board of

Commissioners: 1.

2.

SUWANDI WIDJAJA

LELE TANJUNG President Commissioner Commissioner

- Board of

Directors: 1.

2.

3.

4.

5.

MOSFLY ANG LIM CHI YIN SUNDIAN NADARAJ GO KOK SIANG BIE JAN JUSRI

President Director Drector

Drector Drector Drector -Shareholders: 10.029.695.100 shares (91,99%) from total

10.903.372.600 shares.

(3)

Berdasarkan Pasal 47 Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 15/POJK.04/2020, suara abstain dianggap mengeluarkan suara yang sama dengan suara mayoritas pemegang saham yang mengeluarkan suara, dengan demikian total suara setuju berjumlah 10.029.015.100 saham atau sebesar 99,99% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat memutuskan menyetujui usulan keputusan Mata Acara Rapat Pertama.

- Keputusan Mata Acara Rapat Pertama adalah sebagai berikut:

1. Menyetujui dan menerima Laporan Tahunan Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021, laporan Direksi mengenai jalannya Perseroan dan tata usaha keuangan Perseroan termasuk Laporan Pelaksanaan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris selama Tahun Buku 2021, serta mengesahkan Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan untuk tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2021 yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik Purwantono, Sungkoro & Surja (Firma anggota Ernst & Young Global

Limited), sebagaimana

tertera/dinyatakan pada Laporan Auditor Independen tertanggal 28 (dua puluh delapan) Maret 2022 (dua ribu dua puluh dua) Nomor:

00331/2.1032/AU.1/01/0704-

3/1/III/2022 dengan pendapat wajar tanpa pengecualian dan telah diumumkan di Harian Kontan pada tanggal 6 (enam) April 2022 (dua ribu dua puluh dua).

2. Menyetujui memberikan pembebasan dan pelunasan tanggung jawab sepenuhnya (acquit et decharge) kepada Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan atas tindakan pengawasan dan pengurusan yang telah dijalankan selama Tahun Buku 2021, sejauh tindakan-tindakan kepengurusan dan pengawasan tersebut bukan merupakan tindak pidana dan tercermin dalam Laporan Tahunan dan Laporan Keuangan Perseroan.

Pursuant to Article 47 of the Financial Services Authority Regulation Number 15/POJK.04/2020, the abstention vote shall be considered to have cast vote same as the majority vote of the shareholders who cast the vote, therefore the total votes in favor were 10.029.015.100 shares or 99,99% of the total all valid shares present in the Meeting decided to agree upon the proposition on the resolution of the First Meeting Agenda.

- The resolutions of the First Meeting Agenda were as follows:

1. To approve and accept the Company's Annual Report for the fiscal year ended as per December 31, 2021, the Board of Directors' report on the Company's operations and the Company's financial management including the Report on the Implementation of the Supervisory Tasks of the Board of Commissioners for the Fiscal Year 2021, and ratify the Company's Consolidated Financial Statements for the fiscal year ended as per December 31, 2021 that was already audited by the Public Accounting Firm Purwantono, Sungkoro & Surja (the member of Ernst & Young Global Limited), as contained/stated in the Independent Auditor's Report dated 28th (the twenty-eighth) day of March 2022 (two thousand and

twenty two) Number:

00331/2.1032/ AU.1/01/0704- 3/1/III/2022 with opinion fair without exception and already announced in Kontan Daily on 6th (the sixth) day of April 2022 (two thousand and twenty two).

2. To agree to give full acquittal and discharge form responsibility (acquit et decharge) to the Company’s Board of Commissioners and Board of Directors for the supervisory and management acts that have been carried out during the Fiscal Year of 2021, as long as the management and supervisory acts are not criminal acts and they are contained in the Company’s Annual Report and Financial Statements.

(4)

Mata Acara Rapat Kedua

- Rapat memberikan kesempatan kepada pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir secara fisik maupun yang hadir secara elektronik untuk mengajukan pertanyaan dan/atau memberikan pendapat terkait dengan Mata Acara Rapat Kedua.

- Pada kesempatan tersebut tidak ada pertanyaan maupun pendapat dari pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir.

- Pengambilan keputusan dilakukan dengan cara pemungutan suara secara lisan dan secara elektronik (e-voting) melalui sistem eASY.KSEI.

- Bahwa hasil dari pemungutan suara tersebut adalah sebagai berikut :

a. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan abstain yaitu sebanyak 500 saham atau sebesar 0,00% (yang merupakan pembulatan dari 0,000005%) dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

b. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan tidak setuju sebanyak 680.000 saham atau sebesar 0,01% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

c. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan setuju sebanyak 10.029.014.600 saham atau sebesar 99,99% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

Berdasarkan Pasal 47 Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 15/POJK.04/2020, suara abstain dianggap mengeluarkan suara yang sama dengan suara mayoritas pemegang saham yang mengeluarkan suara, dengan demikian total suara setuju berjumlah 10.029.015.100 saham atau sebesar 99,99% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat memutuskan menyetujui usulan keputusan Mata Acara Rapat Kedua.

- Keputusan Mata Acara Rapat Kedua adalah sebagai berikut:

a. Menyetujui penggunaan laba bersih Perseroan tahun buku yang berakhir pada tanggal 31 (tiga puluh satu) Desember 2021 (dua ribu dua puluh satu), sebagai berikut :

Second Meeting Agenda

- The meeting provided an opportunity to the shareholders and/or their proxies who were present in person or virtually to ask questions and/or address opinions related to the Second Meeting Agenda.

- On such occasion there were no questions or opinions from the shareholders and/or the proxies present.

- Resolution was adopted by voting verbally and electronically (e-voting) via eASY.KSEI system.

- That the results of the voting were as follows:

a. The shareholders and/or their proxies stating abstention were 500 shares or 0,00% (round up from 0,000005%) of the total valid shares present at the Meeting.

b. Shareholders and/or their proxies stating their disagreement were 680.000 shares or 0,01% of the total valid shares present at the Meeting.

c. Shareholders and/or their proxies stating their agreement were 10.029.014.600 shares or 99,99% of the total valid shares present at the Meeting.

Pursuant to Article 47 of the Financial Services Authority Regulation Number 15/POJK.04/2020, the abstention vote shall be considered to have cast vote same as the majority vote of the shareholders who cast the vote, therefore the total votes in favor were 10.029.015.100 shares or 99,99% of the total all valid shares present in the Meeting decided to agree upon the proposition on the resolution of the Second Meeting Agenda.

- The resolutions of the Second Meeting Agenda were as follows:

a. To agree upon the allocation of the Company's net retained earnings for the fiscal year ended as per 31st (the thirty-first) day of December 2021 (two thousand and twenty one), as follows:

(5)

i. Sebesar Rp218.067.452.000,00 (dua ratus delapan belas miliar enam puluh tujuh juta empat ratus lima puluh dua ribu Rupiah) disisihkan untuk dana cadangan wajib Perseroan.

ii. Sebesar Rp359.033.726.000,00 (tiga ratus lima puluh sembilan miliar tiga puluh tiga juta tujuh ratus dua puluh enam ribu Rupiah) dibagikan sebagai dividen tunai kepada Para Pemegang Saham dengan rincian sebagai berikut:

a. Sebesar

Rp250.000.000.000,00 (dua ratus lima puluh miliar Rupiah) telah dibagikan kepada Para Pemegang Saham Perseroan sebelum Perseroan melakukan Penawaran Umum Perdana Saham;

b. Sebesar

Rp109.033.726.000,00 (seratus sembilan miliar tiga puluh tiga juta tujuh ratus dua puluh enam ribu Rupiah) atau sebesar Rp10,00 (sepuluh Rupiah) per saham akan dibagikan sebagai dividen tunai kepada Para Pemegang Saham Perseroan;

iii. Sisa laba bersih yang belum ditentukan penggunaannya ditetapkan sebagai Laba Ditahan untuk menambah modal kerja Perseroan.

b. Memberikan kuasa dan wewenang kepada Direksi Perseroan untuk melakukan setiap dan semua tindakan yang diperlukan sehubungan dengan keputusan tersebut diatas, sesuai peraturan perundangan yang berlaku.

i. IDR218,067,452,000.00 (two hundred and eighteen billion sixty-seven million four and hundred fifty-two thousand Rupiahs) shall be set aside for the Company's mandatory reserve fund.

ii. IDR359,033,726,000.00 (three hundred and fifty-nine billion thirty-three million seven hundred and twenty-six thousand Rupiahs) shall be distributed as cash dividends to Shareholders with the breakdown as follows:

a. IDR250,000,000,000.00 (two hundred and fifty billion Rupiahs) has been distributed to the Company’s Shareholders before the Company made the Initial Public Offering;

b. IDR109,033,726,000.00 (one hundred and nine billion thirty three million seven hundred and twenty-six thousand Rupiahs) or Rp10,00 (ten Rupiahs) per share will be distributed as cash dividends to the Company’s Shareholders;

iii. The remaining net retained earnings not yet determined shall be designated as Retained Earnings to increase the Company's working capital.

b. To grant power and authority to the Board of Directors of the Company to take any and all acts required in relation to the resolutions mentioned above, in accordance with the prevailing legislation.

(6)

Mata Acara Rapat Ketiga

- Rapat memberikan kesempatan kepada pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir secara fisik maupun yang hadir secara elektronik untuk mengajukan pertanyaan dan/atau memberikan pendapat terkait dengan Mata Acara Rapat Ketiga.

- Pada kesempatan tersebut tidak ada pertanyaan maupun pendapat dari pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir.

- Pengambilan keputusan dilakukan dengan cara pemungutan suara secara lisan dan secara elektronik (e-voting) melalui sistem eASY.KSEI.

- Bahwa hasil dari pemungutan suara tersebut adalah sebagai berikut :

a. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan abstain yaitu sebanyak 500 saham atau sebesar 0,00% (yang merupakan pembulatan dari 0,000005%) dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

b. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan

tidak setuju sebanyak 15.644.926 saham atau sebesar

0,16% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

c. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan setuju sebanyak 10.014.049.674 saham atau sebesar 99,84% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

Berdasarkan Pasal 47 Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 15/POJK.04/2020, suara abstain dianggap mengeluarkan suara yang sama dengan suara mayoritas pemegang saham yang mengeluarkan suara, dengan demikian total suara setuju berjumlah 10.014.050.174 saham atau sebesar 99,84% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat memutuskan menyetujui usulan keputusan Mata Acara Rapat Ketiga.

Third Meeting Agenda

- The meeting provided an opportunity to the shareholders and/or their proxies who were present in person or virtually to ask questions and/or address opinions related to the Third Meeting Agenda.

- On such occasion there were no questions or opinions from the shareholders and/or the proxies present.

- Resolution was adopted by voting verbally and electronically (e-voting) via eASY.KSEI system.

- That the results of the voting were as follows:

a. The shareholders and/or their proxies stating abstention were 500 shares or 0,00% (round up from 0,000005%) of the total valid shares present at the Meeting.

b. Shareholders and/or their proxies stating their disagreement were 15.644.926 shares or 0,16% of the total valid shares present at the Meeting.

c. Shareholders and/or their proxies stating their agreement were 10.014.049.674 shares or 99,84% of the total valid shares present at the Meeting.

Pursuant to Article 47 of the Financial Services Authority Regulation Number 15/POJK.04/2020, the abstention vote shall be considered to have cast vote same as the majority vote of the shareholders who cast the vote, therefore the total votes in favor were 10.014.050.174 shares or 99,84% of the total all valid shares present in the Meeting decided to agree upon the proposition on the resolution of the Third Meeting Agenda.

(7)

- Keputusan Mata Acara Rapat Ketiga adalah sebagai berikut:

Menyetujui memberikan pelimpahan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menunjuk dan mengangkat Akuntan Publik dan Kantor Akuntan Publik Terdaftar untuk mengaudit pembukuan Perseroan tahun buku 2022 serta memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menetapkan honorarium dan persyaratan lain pengangkatan tersebut dengan kriteria-kriteria yang ditetapkan oleh Perseroan.

Mata Acara Rapat Keempat

- Direksi telah melaporkan Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum Perseroan pada Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan yang dilaksanakan pada hari ini, Jum’at, tanggal 15 Juli 2022.

Mata Acara Rapat Kelima

- Rapat memberikan kesempatan kepada pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir secara fisik maupun yang hadir secara elektronik untuk mengajukan pertanyaan dan/atau memberikan pendapat terkait dengan Mata Acara Rapat Kelima.

- Pada kesempatan tersebut tidak ada pertanyaan maupun pendapat dari pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang hadir.

- Pengambilan keputusan dilakukan dengan cara pemungutan suara secara lisan dan secara elektronik (e-voting) melalui sistem eASY.KSEI.

- Bahwa hasil dari pemungutan suara tersebut adalah sebagai berikut :

a. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan abstain yaitu sebanyak 500 saham atau sebesar 0,00% (yang merupakan pembulatan dari 0,000005%) dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

b. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan tidak setuju sebanyak 692.700 saham atau sebesar 0,01% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat

- The resolutions of the Third Meeting Agenda were as follows:

To agree upon the delegation of authority to the Company's Board of Commissioners to appoint and constitute a Public Accountant and a Registered Public Accountant Firm to audit the Company's books for the fiscal year of 2022 and to grant authority to the Company's Board of Commissioners to determine the honorarium and other requirements for such appointment with the criteria determined by the Company.

Fourth Meeting Agenda

- The Board of Directors has reported the Realization of the Allocation of Proceeds from the Company's Initial Public Offering in the Annual General Meeting of Shareholders held today, Friday July 15, 2022

Fifth Meeting Agenda

- The meeting provided an opportunity to the shareholders and/or their proxies who were present in person or virtually to ask questions and/or address opinions related to the Fifth Meeting Agenda.

- On such occasion there were no questions or opinions from the shareholders and/or the proxies present.

- Resolution was adopted by voting verbally and electronically (e-voting) via eASY.KSEI system.

- That the results of the voting were as follows:

a. The shareholders and/or their proxies stating abstention were 500 shares or 0,00% (round up from 0,000005%) of the total valid shares present at the Meeting.

b. Shareholders and/or their proxies stating their disagreement were 692.700 shares or 0,01% of the total valid shares present at the Meeting.

(8)

c. Pemegang saham dan/atau kuasa pemegang saham yang menyatakan setuju sebanyak 10.029.001.900 saham atau sebesar 99,99% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat.

Berdasarkan Pasal 47 Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 15/POJK.04/2020, suara abstain dianggap mengeluarkan suara yang sama dengan suara mayoritas pemegang saham yang mengeluarkan suara, dengan demikian total suara setuju berjumlah 10.029.002.400 saham atau sebesar 99,99% dari total seluruh saham yang sah yang hadir dalam Rapat memutuskan menyetujui usulan keputusan Mata Acara Rapat Kelima.

- Keputusan Mata Acara Rapat Kelima adalah sebagai berikut:

Menyetujui memberikan wewenang kepada Dewan Komisaris Perseroan untuk menetapkan gaji, honorarium dan/atau tunjangan anggota Dewan Komisaris Perseroan dan menetapkan gaji, honorarium dan/atau tunjangan anggota Direksi Perseroan. Wewenang mana dijalankan dengan memperhatikan jumlah yang telah diberikan pada tahun 2021 (dua ribu dua puluh satu), kondisi keuangan Perseroan dan peraturan yang berlaku di dalam Perseroan.

Medan, 18 Juli 2022

PT Sumber Tani Agung Resources Tbk Direksi

c. Shareholders and/or their proxies stating their agreement were 10.029.001.900 shares or 99,99% of the total valid shares present at the Meeting.

Pursuant to Article 47 of the Financial Services Authority Regulation Number 15/POJK.04/2020, the abstention vote shall be considered to have cast vote same as the majority vote of the shareholders who cast the vote, therefore the total votes in favor were 10.029.002.400 shares or 99,99% of the total all valid shares present in the Meeting decided to agree upon the proposition on the resolution of the Fifth Meeting Agenda.

- The resolutions of the Fifth Meeting Agenda were as follows:

To agree upon the granting of authority to the Company's Board of Commissioners to determine the salaries, honorarium and/or allowances of members of the Company's Board of Commissioners and determine the salaries, honorarium and/or allowances of members of the Company's Board of Directors. Such authority shall be executed by taking into account the amount already provided in 2021 (two thousand and twentyone), the Company’s financial condition and the regulations prevailing in the Company.

Medan, 18 July 2022

PT Sumber Tani Agung Resources Tbk Board of Directors

Referensi

Dokumen terkait

Dalam setiap pembahasan mata acara Rapat, Pimpinan Rapat akan memberikan kesempatan kepada para Pemegang Saham atau kuasanya yang hadir untuk mengajukan pertanyaan,

a. 1) Sebelum diadakan pengambilan keputusan untuk setiap acara Rapat, Pimpinan Rapat akan memberikan kesempatan kepada Pemegang Saham atau Kuasanya untuk

Pada waktu membicarakan setiap agenda Rapat, Ketua akan memberikan kesempatan kepada para Pemegang Saham atau kuasa Pemegang Saham untuk mengajukan pertanyaan dan/atau

Bilamana ada pemegang saham atau kuasa pemegang saham yang hadir secara fisik ingin mengajukan pertanyaan atau menyatakan pendapat diminta untuk mengangkat tangan,

Perseroan menghimbau kepada seluruh Pemegang Saham Perseroan yang berhak hadir dalam Rapat untuk memberikan kuasa secara elektronik kepada pihak yang telah diberikan

(ii) Pemegang Saham yang hadir secara elektronik atau telah memberikan kuasa secara elektronik dalam Rapat melalui aplikasi eASY.KSEI, menyampaikan pilihan suaranya selama

Pada waktu membicarakan setiap agenda RUPS, Ketua Rapat akan memberikan kesempatan kepada para Pemegang Saham atau kuasa Pemegang Saham untuk mengajukan pertanyaan dan/atau

Pada waktu membicarakan agenda Rapat, Ketua Rapat akan memberikan kesempatan kepada para Pemegang Saham atau kuasa Pemegang Saham untuk mengajukan pertanyaan dan/atau