• Tidak ada hasil yang ditemukan

Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta Silabi Statistik S1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta Silabi Statistik S1"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

SILABUS

I.

IDENTITAS MATA KULIAH

Nama Mata Kuliah

: Statistik

Kode Mata Kuliah

: IPF 205

SKS

: 2 SKS

Status

: Wajib Lulus

Dosen

: Farida Agus Setiawati,M.Si

Emali

: faridaagus@yahoo.co.id

II.

STANDAR KOMPETENSI

III.

INDIKATOR PENCAPAIAN

Mahasiswa mampu memahami berbagai konsep dasar statistik dan mengaplikasikannya dalam penyajian dan

pengolahan data dalam pengolahan informasi atau penelitian

.

1. Mahasiswa dapat memahami berbagai konsep dasar statistik

(2)

IV.

DESKRIPSI MATA KULIAH

V.

STRATEGI PERKULIAHAN

VI.

SUMBER BAHAN / REFERENSI

Mata kuliah ini menyajikan berbagai konsep dasar statistik, yang mencakup : pengertian, kegunaan dan ruang

lingkup statistik, penyajian data, ukuran kecenderungan sentral dan variabilitasnya, kurve normal dan uji korelasi.

1. Perkuliahan tatap muka : ceramah, tanya jawab atau diskusi

2. Tugas terstruktur

3. Tugas mandiri

4. Ujian tengah semester

5. Ujian semester

………..

Ali Hasmy, 2009. Basic Level Statistik. (Bahan-bahan Kuliah)

Budiyono, 2004. Statistika untuk Penelitian. Surakarta : Sebelas Maret University Press

Burhan Nurgiyantoro dkk., 2004. Statistik Terapan. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press

(3)

V. SKENARIO PERKULIAHAN

Tatap

Muka

ke:

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan

Strategi

Perkuliahan

Lama Tatap

Muka

1 Pengantar Statistik Pengertian Statistik

Hipotesis Penelitian

Macam-macam Statistik

Diskriptif & Inferensi

Parametrik & Non parametrik

Univariat, bivariat, multivariat

Langkah-langkah Statistik

Populasi dan Sampel

Statistik & Parameter

Macam-macam populasi

Macam-macam sampel

Ceramah

Tanya jawab

Diskusi

100 menit

2-4 Data dan Penyajian Jenis-jenis Data

Kualitatif & kuantitatif

Kategorik & Kontinum

Level of data

Penyajian Data :

Tabel

Histogram

Poligon

Kurve

Ceramah

Tanya jawab

Tugas individual

(4)

Pengerjakan dengan komputer

Pemasukan data

Penyajian data

5-7 ukuran

kecenderungan

sentral dan

variabilitasnya

Ukuran Kecenderungan Sentral

Mean/Rata-rata

Median

Modus

Kuartil, Desil, Persentil

Ukuran Variabilitas

Simpangan Baku

Varian

Pengerjakan dengan Komputer

Ceramah

Tanya jawab diskusi

Tugas individual

300 menit

8-9 Kurve Normal Pengertian Kurve Normal

Daerah Kurve Normal

Z Skor T Skor Uji Normalitas Ceramah Tanya jawab/diskusi Tugas 200 menit

10-11 Uji Korelasi Pengertian Uji Korelasi

Macam-macam Korelasi

Formula Uji Korelasi

Pengertakan dengan Komputer

Tugas individual

Ceramah

Tanya jawab

200 menit

12-13 Uji Regresi Pengertian Uji Regresi

Persamaan Garis Regresi

Asumsi dalam Regresi

Analisis Uji Regresi

Tugas individual

Ceramah

Tanya jawab

Tugas

(5)

Pengertakan dengan Komputer

14-16 Uji Beda dan Anava Pengertian

Macam-macam

Langkah-langkah perhitungan

Asumsi dalam uji beda

Pengerjaan dengan komputer

Tugas individual

Ceramah

Tanya jawab

Diskusi

300 menit

VII.

Evaluasi

No.

Komponen Evaluasi

Bobot (%)

1

Partisipasi kuliah

10 %

2

Tugas-tugas

25 %

3

Ujian tengah Semester

25 %

4

Ujian akhir semester

40 %

Referensi

Dokumen terkait

Sastra bandingan Barat dan timur 1 x tatap muka atau 100 menit Ceramah, demonstra si OHP Perangka t gamelan.. 1

drama di Epoche Poetischer Realismus 140 Menit Tatap Muka, Diskusi WhiteBoard, OHP, Laptop LCD Buku: Dramentext e analysieren PENUTUP. - Menyimpulkan -

140 Menit Tatap Muka, Diskusi WhiteBoard, OHP, Laptop LCD -Buku: Deutsche Literatur in Epochen -Internet PENUTUP. - Menyimpulkan -

Menjelaskan reaksi terhadap alkana, alkena, dan alkuna 15 menit 70 menit Perkuliahan tatap muka Diskusi dan Tugas individual papan tulis papan tulis.. Penutup Kesimpulan

Melalui kegiatan perkuliahan tatap muka, latihan dan mengerjakan tugas Statistika, diharapkan mahasiswa memiliki pengetahuan dan kecakapan untuk memahami serta mampu

Tujuan tersebut perlu dimiliki oleh mahasiswa agar memiliki jiwa wirausaha, untuk itu mahasiswa harus mengikuti perkuliahan tatap muka, membuat analisis kemungkinan

pemahaman dan sikap mengenai Bermain dan Teori Perkembangan Kognitif Bermain dan Teori Perkembanga n Kognitif Tatap Muka, diskusi, tanya jawab Tugas Terstruktur 4

motor kontrol pada aktivitas fisik Tatap Muka, diskusi, tanya jawab Pertny aan lisan 8 Ujian Tengah Semester Pertan yaan tulis 9 Mahasiswa memiliki pengetahuan, pemahaman,