DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN
KABUPATEN KARANGASEM
DA
TA
PO
T
ENSI
INDAG
Data Potensi Indag Tahun 2015
KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan puja dan puji syukur kehadapan Ida Sang Hyang Widhi
Wasa/Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rahmat-Nya kami dapat menyusun Buku Data
Potensi Indag Tahun 2015. Buku ini diterbitkan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten Karangasem secara berkala setiap tahun untuk pemenuhan kebutuhan informasi dasar
tentang perdagangan, industri kecil dan menengah di Kabupaten Karangasem.
Pengumpulan data ini merujuk pada sumber data yang dikumpulkan secara langsung ke
78 desa / kelurahan se-Kabupaten Karangasem sehingga diharapkan hasil pendataan ini bisa
dijadikan data acuan yang akurat
dalam pengambilan kebijakan pemerintah untuk
mengembangkan Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah yang ada di Kabupaten
Karangasem. Selain itu kegiatan ini mengandung suatu harapan dan tujuan bahwa nantinya akan
didapatkan data persebaran perdagangan, industri kecil dan menengah di tiap-tiap wilayah
sehingga dalam perencanaan dan pengembangan industri dan perdagangan ke depan dapat
diketahui wilayah mana yang perlu digenjot lagi potensinya baik lewat pembinaan maupun
bantuan peralatan.
Kami menyadari buku ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu kami sangat
mengharapkan bantuan dari seluruh pihak baik kritik maupun saran demi penyempurnaan buku
ini.
Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah
membantu pendataan, penyusunan hingga penerbitan buku Data Potensi Indag Tahun 2015 dan
kerjasama yang telah terjalin oleh semua pihak dapat dibina dan ditingkatkan terus.
Amlapura, 1 Desember 2015
Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten Karangasem
I Gusti Ngurah Suarta, SH
Pembina Utama Muda
NIP. 19590416 198602 1 007
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR
i
DAFTAR ISI
ii
BAB I PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
1
2. Maksud dan Tujuan
1
3. Keadaan Geografi dan Iklim
1
BAB II PROFIL IKM UNGGULAN
1. Industri Kerajinan Perak
3
2. Industri Kerajinan Tenun
3
3. Industri Anyaman
3
4. Industri Makanan dan Minuman
4
5. Industri Batu Tabas
4
BAB III DATA PERDAGANGAN, INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH
Data Industri Kecil dan Menengah Di Kabupaten Karangasem
6
Data Industri Kecil dan Menengah Di Kabupaten Karangasem Menurut
Cabang Industri
6
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Abang
8
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Bebandem
9
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Karangasem
11
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Kubu
12
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Manggis
13
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Rendang
14
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Selat
15
Data Industri Kecil dan Menengah Menurut Cabang Industri Kecamatan
Sidemen
16
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Abang
17
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Bebandem
19
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Karangasem
22
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Kubu
28
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Manggis
29
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Rendang
30
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Selat
31
Data Industri Kecil Menengah Formal Kecamatan Sidemen
34
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Abang Per Desa / Kelurahan
35
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Bebandem Per Desa / Kelurahan
42
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Karangasem Per Desa / Kelurahan
47
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Kubu Per Desa / Kelurahan
52
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Manggis Per Desa / Kelurahan
57
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Rendang Per Desa / Kelurahan
63
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Selat Per Desa / Kelurahan
66
Data Industri Kecil Menengah Kecamatan Sidemen Per Desa / Kelurahan
70
Data Perdagangan di Kabupaten Karangasem
74
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan
75
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Abang
75
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Bebandem
75
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Karangasem
76
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Kubu
76
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Selat
76
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Manggis
77
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Rendang
77
Data Perdagangan Menurut Cabang Perdagangan Kecamatan Sidemen
77
Data Perdagangan Kecamatan Abang Per Desa / Kelurahan
78
Data Perdagangan Kecamatan Bebandem Per Desa / Kelurahan
81
Data Perdagangan Kecamatan Karangasem Per Desa / Kelurahan
83
Data Perdagangan Kecamatan Kubu Per Desa / Kelurahan
85
Data Perdagangan Kecamatan Manggis Per Desa / Kelurahan
88
Data Perdagangan Kecamatan Rendang Per Desa / Kelurahan
91
Data Perdagangan Kecamatan Selat Per Desa / Kelurahan
92
Data Perdagangan Kecamatan Selat Per Desa / Kelurahan
94
Data Perdagangan Formal Kecamatan Abang
96
Data Perdagangan Formal Kecamatan Bebandem
103
Data Perdagangan Formal Kecamatan Karangasem
108
Data Perdagangan Formal Kecamatan Kubu
136
Data Perdagangan Formal Kecamatan Manggis
141
Data Perdagangan Formal Kecamatan Rendang
146
Data Perdagangan Formal Kecamatan Sidemen
154
BAB IV PENUTUP
A. Kesimpulan
157
Data Potensi Indag Tahun 2015
BAB I
PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah di Kabupaten Karangasem memberikan
peranan besar dalam peningkatan pertumbuhan ekonomi kerakyatan karena Industri dan
Perdagangan ini bisa mandiri dalam memenuhi kebutuhan pasar Lokal maupun Regional,
industri dan perdagangan yang mampu menyerap banyak tenaga kerja, serta industri dan
perdagangan yang mampu bertahan dalam situasi krisis Global. Maka keberadaan
Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah di Kabupaten Karangasem layak mendapatan
perhatian yang lebih dalam pengembangan dan pembinaan secara menyeluruh dan
berkelanjutan untuk bisa bersaing dalam persaingan pasar modern.
Pembinaan dan pengawasan terhadap Dagang, Industri Kecil dan Menengah dapat
terlaksana sesuai perwujudan visi misi Kabupaten Karangasem dan mencapai sasaran yang
tepat apabila didukung oleh peran Pemerintah Pusat dan Daerah dalam menyediakan sarana
maupun prasarana yang baik serta ketersediaan Profil dan Data Perdagangan, Industri Kecil
dan Menengah yang akurat sebagai acuan arah kebijakan. Dengan demikian keberadaan data
perdagangan, industri kecil dan menengah Kabupaten Karangasem penting adanya.
2. Maksud dan Tujuan
Adapun maksud penyusunan Buku Data Potensi Indag Kabupaten Karangasem Tahun
2015 ini adalah untuk melanjutkan penyusunan data perdagangan, industri kecil dan
menengah dari tahun sebelumnya. Sedangkan tujuan penyusunan buku penyusunan Buku
Pendataan Potensi Indag ini untuk mengupdate data yang sudah ada. Sehingga akan diperoleh
data aktual yang memberikan gambaran umum tentang pertumbuhan dan perkembangan
Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah di Kabupaten Karangasem dari tahun ke tahun.
Dengan demikian, adanya Buku Data Potensi Indag Kabupaten Karangasem Tahun
2015 diharapkan mampu membantu memperlancar tugas
–
tugas pembinaan dan pengawasan
terhadap pedagang serta IKM di Kabupaten Karangasem oleh Instansi yang membidangi
Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah yaitu Dinas Perindustrian dan Perdagangan
Kabupaten Karangasem.
3. Keadaan Geografi dan Iklim
Karangasem merupakan kabupaten yang terletak di ujung paling timur Pulau Bali.
Secara astronomis, kabupaten ini berada pada posisi 8
000
’00
- 8
041 ’37,8 Lintang Selatan dan
115
035 ’9,8
- 115
054’ 8,9 Bujur Timur yang
membuatnya beriklim tropis layaknya wilayah
lain di Provinsi Bali. Adapun batas wilayah Kabupaten Karangasem adalah sebagai berikut :
Data Potensi Indag Tahun 2015
Sebelah utara berbatasan dengan laut Bali
Sebelah selatan berbatasan dengan Samudra Indonesia
Sebelah barat berbatasan dengan Kabupaten Klungkung, Bangli dan Buleleng
Sebelah timur berbatasan dengan Selat Lombok
Kabupaten yang sebagian besar wilayahnya merupakan dataran tinggi ini memiliki
luas wilayah 839,54 km
2dan menempati posisi sebagai kabupaten terluas ketiga di Provinsi
Bali setelah Buleleng dan Jembrana. Kabupaten ini terdiri dari 8 kecamatan, yakni Rendang,
Sidemen, Manggis, Karangasem, Abang, Bebandem, Selat dan Kubu. Dari kedelapan
kecamatan tersebut, Kubu merupakan kecamatan terluas di kabupaten ini.
Secara topografi, 43,5 persen wilayah kabupaten ini memiliki ketinggian lebih dari
500 m di atas permukaan laut. Selain itu, 74 persen wilayahnya memiliki tekstur tanah yang
sedang. 26 persen sisanya memiliki tekstur yang kasar.
Selama tahun 2013, jumlah hujan tertinggi terjadi pada Bulan Januari dengan rata-rata
407,7 mm dan jumlah hari hujan selama 15 hari. Sementara jumlah curah hujan terendah
terjadi pada Bulan Juni dengan rata-rata 29,4 mm dan rata-rata jumlah hari hujan selama 7
hari.
BAB II
PROFIL IKM UNGGULAN
Industri Kecil Menengah (IKM) menghasilkan aneka produk khas yang beberapa
diantaranya menjadi produk unggulan Kabupaten Karangasem, yaitu :
1. INDUSTRI KERAJINAN PERAK
Perak dewasa ini menjadi pilihan alternatif perhiasan yang diminati masyarakat. Kilaunya tidak kalah dari emas dengan harga lebih terjangkau. Kerajinan Perak di Kabupaten Karangasem menghasilkan desain-desain perhiasan yang menarik sehingga menjadi bagian dari Industri Kecil dan Menengah yang akan ditumbuh kembangkan sebagai bagian dari kekayaan pelaku usaha di Kabupaten Karangasem.
2. INDUSTRI KERAJINAN TENUN
3. INDUSTRI ANYAMAN
Tenun merupakan salah satu ciri khas
Kabupaten Karangasem, bahkan tenun bisa
dikatakan
sebagai
pakaian
nasional
Indonesia yang diakui dunia Internasional.
Dengan
berkembangnya
zaman
dan
modernisasi di semua bidang, tenun tetap
konsisten dan eksis di tengah persaingan
global. Sentra kerajinan tenun di Kabupaten
Karangasem adalah Kecamatan Sidemen.
Anyaman adalah seni merajut yang biasanya
menggunakan bahan dari bambu, rotan,
daun-daunan yang memiliki serat yang dapat
ditipiskan (enceng gondok, daun lontar,
daun pandan, dan lain-lain) dan plastik.
Anyaman banyak digunakan sebagai alat
keperluan
rumah
tangga
sehari-hari.
Anyaman dapat diolah dengan alat yang
masih sederhana seperti pisau pemotong, pisau penipis, tang dan catut bersungut bundar.
dalam membuat anyaman membutuhkan kretivitas yang tinggi, ide, perasaan pemikiran dan
kerajinan tangan
.Sentra anyaman di Kabupaten Karangasem tersebar di beberapa kecamatan
seperti Abang, Karangasem dan Bebandem.
4. INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN
Ada berbagai macam industri makanan dan
minuman di Kabupaten Karangasem, di
antaranya yang terkenal adalah : keripik
salak, dodol salak, dodol nangka, bumbu
rujak serta olahan minuman dari buah salak
yang terkenal dengan wine salak.
Produksi wine salak berasal dari buah salak
yang memliki kurang lebih 15 varietas dan
beberapa
merupakan
produk
unggul
sehingga
rasanya
berbeda
dari
salak
biasanya. Produk wine salak ini tergolong
wine kelas B.
lak ini tergolong wine kelas B.
5. INDUSTRI BATU TABAS
Sektor usaha yang bergerak dalam usaha
batu tabas di Karangasem, merupakan
sektor
yang
melibatkan
puluhan
kelompok tenaga kerja pertukangan batu
yang mana tenaga kerja yang terlibat
mendekati diatas seribu orang tenaga
kerja. Sepanjang jalan dan masuk pelosok
desa tidak jarang dijumpai usaha yang
mengerjakan
pekerjaan
sanggah/
pelinggih dari batu tabas.
Kerajinan batu tabas banyak bisa kita
temukan di Kecamatan Selat. Dengan
bahan baku yang masih banyak tersedia
di Kabupaten Karangasem kususnya di
Kecamatan
Kubu
dan
Kecamatan
Bebandem.
BAB III
DATA PERDAGANGAN, INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH
Kondisi Perdagangan,
Industri Kecil dan Menengah (IKM) di Kabupaten
Karangasem terbagi dalam kategori Kelompok Formal dan Kelompok Non Formal. Dari
kedua kategori tersebut secara umum Kelompok Non Formal mempunyai peran lebih besar
dari segi jumlah unit usaha maupun penyerapan tenaga kerja bila dibandingkan dengan
Kelompok Formal. Berikut ini data Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah Kabupaten
Karangasem sampai dengan Tahun 2015 yang diklasifikasikan berdasarkan kecamatan.
No
Kecamatan
Industri
Perdagangan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
1
Abang
2.544
2.913
806
1.107
2
Bebandem
1.604
2.075
492
600
3
Karangasem
2.576
3.186
715
1.078
4
Kubu
2.031
2.329
648
807
5
Manggis
1.362
1.778
690
926
6
Rendang
582
1.014
386
515
7
Selat
1.336
1.689
503
592
8
Sidemen
3.691
3.886
557
637
JUMLAH
15.726
18.870
4.797
6.262
PERSEBARAN INDUSTRI PER KECAMATAN
Rendang 4%
Selat 9%
BAB III
DATA PERDAGANGAN, INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH
Kondisi Perdagangan,
Industri Kecil dan Menengah (IKM) di Kabupaten
Karangasem terbagi dalam kategori Kelompok Formal dan Kelompok Non Formal. Dari
kedua kategori tersebut secara umum Kelompok Non Formal mempunyai peran lebih besar
dari segi jumlah unit usaha maupun penyerapan tenaga kerja bila dibandingkan dengan
Kelompok Formal. Berikut ini data Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah Kabupaten
Karangasem sampai dengan Tahun 2015 yang diklasifikasikan berdasarkan kecamatan.
No
Kecamatan
Industri
Perdagangan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
1
Abang
2.544
2.913
806
1.107
2
Bebandem
1.604
2.075
492
600
3
Karangasem
2.576
3.186
715
1.078
4
Kubu
2.031
2.329
648
807
5
Manggis
1.362
1.778
690
926
6
Rendang
582
1.014
386
515
7
Selat
1.336
1.689
503
592
8
Sidemen
3.691
3.886
557
637
JUMLAH
15.726
18.870
4.797
6.262
PERSEBARAN INDUSTRI PER KECAMATAN
Abang 16% Karangasem 16% Kubu 13% Manggis 9% Selat 9% Sidemen 23%
BAB III
DATA PERDAGANGAN, INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH
Kondisi Perdagangan,
Industri Kecil dan Menengah (IKM) di Kabupaten
Karangasem terbagi dalam kategori Kelompok Formal dan Kelompok Non Formal. Dari
kedua kategori tersebut secara umum Kelompok Non Formal mempunyai peran lebih besar
dari segi jumlah unit usaha maupun penyerapan tenaga kerja bila dibandingkan dengan
Kelompok Formal. Berikut ini data Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah Kabupaten
Karangasem sampai dengan Tahun 2015 yang diklasifikasikan berdasarkan kecamatan.
No
Kecamatan
Industri
Perdagangan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
1
Abang
2.544
2.913
806
1.107
2
Bebandem
1.604
2.075
492
600
3
Karangasem
2.576
3.186
715
1.078
4
Kubu
2.031
2.329
648
807
5
Manggis
1.362
1.778
690
926
6
Rendang
582
1.014
386
515
7
Selat
1.336
1.689
503
592
8
Sidemen
3.691
3.886
557
637
JUMLAH
15.726
18.870
4.797
6.262
PERSEBARAN INDUSTRI PER KECAMATAN
Bebandem 10% Karangasem 16% Abang Bebandem Karangasem Kubu Manggis Rendang Selat Sidemen
BAB III
DATA PERDAGANGAN, INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH
Kondisi Perdagangan,
Industri Kecil dan Menengah (IKM) di Kabupaten
Karangasem terbagi dalam kategori Kelompok Formal dan Kelompok Non Formal. Dari
kedua kategori tersebut secara umum Kelompok Non Formal mempunyai peran lebih besar
dari segi jumlah unit usaha maupun penyerapan tenaga kerja bila dibandingkan dengan
Kelompok Formal. Berikut ini data Perdagangan, Industri Kecil dan Menengah Kabupaten
Karangasem sampai dengan Tahun 2015 yang diklasifikasikan berdasarkan kecamatan.
No
Kecamatan
Industri
Perdagangan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
1
Abang
2.544
2.913
806
1.107
2
Bebandem
1.604
2.075
492
600
3
Karangasem
2.576
3.186
715
1.078
4
Kubu
2.031
2.329
648
807
5
Manggis
1.362
1.778
690
926
6
Rendang
582
1.014
386
515
7
Selat
1.336
1.689
503
592
8
Sidemen
3.691
3.886
557
637
JUMLAH
15.726
18.870
4.797
6.262
PERSEBARAN INDUSTRI PER KECAMATAN
Bebandem Karangasem
PERSEBARAN PERDAGANGAN PER KECAMATAN
Terlihat bahwa persebaran Perdagangan, Industri Kecil Dan Menengah di Kabupaten
Karangasem, secara umum untuk sektor industri Kecamatan Sidemen memiliki unit usaha
paling banyak dibandingkan 8 Kecamatan lainnya. Sedangkan untuk sektor perdagangan
Kecamatan Abang paling dominan.
Tabel 1.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
No
Kecamatan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Abang
2.544
2.913
5.102.392.000,00
2
Bebandem
1.604
2.075
8.310.521.000,00
3
Karangasem
2.576
3.186
6.127.900.000,00
4
Kubu
2.031
2.329
3.857.331.000,00
5
Manggis
1.362
1.778
3.474.307.000,00
6
Rendang
582
1.014
2.591.005.000,00
7
Selat
1.336
1.689
5.079.082.000,00
8
Sidemen
3.691
3.886
5.655.950.000,00
JUMLAH
15.726
18.870
40.198.488.000,00
Tabel 2.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
MENURUT CABANG INDUSTRI
No
Nama Usaha
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
2.518
2.521
1.259.000.000,00
2
Anyaman Bambu
998
1.042
1.297.400.000,00
Manggis 14% Rendang 8%PERSEBARAN PERDAGANGAN PER KECAMATAN
Terlihat bahwa persebaran Perdagangan, Industri Kecil Dan Menengah di Kabupaten
Karangasem, secara umum untuk sektor industri Kecamatan Sidemen memiliki unit usaha
paling banyak dibandingkan 8 Kecamatan lainnya. Sedangkan untuk sektor perdagangan
Kecamatan Abang paling dominan.
Tabel 1.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
No
Kecamatan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Abang
2.544
2.913
5.102.392.000,00
2
Bebandem
1.604
2.075
8.310.521.000,00
3
Karangasem
2.576
3.186
6.127.900.000,00
4
Kubu
2.031
2.329
3.857.331.000,00
5
Manggis
1.362
1.778
3.474.307.000,00
6
Rendang
582
1.014
2.591.005.000,00
7
Selat
1.336
1.689
5.079.082.000,00
8
Sidemen
3.691
3.886
5.655.950.000,00
JUMLAH
15.726
18.870
40.198.488.000,00
Tabel 2.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
MENURUT CABANG INDUSTRI
No
Nama Usaha
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
2.518
2.521
1.259.000.000,00
2
Anyaman Bambu
998
1.042
1.297.400.000,00
Abang 17% Karangasem 15% Kubu 14% Manggis 14% Selat 10% Sidemen 12%PERSEBARAN PERDAGANGAN PER KECAMATAN
Terlihat bahwa persebaran Perdagangan, Industri Kecil Dan Menengah di Kabupaten
Karangasem, secara umum untuk sektor industri Kecamatan Sidemen memiliki unit usaha
paling banyak dibandingkan 8 Kecamatan lainnya. Sedangkan untuk sektor perdagangan
Kecamatan Abang paling dominan.
Tabel 1.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
No
Kecamatan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Abang
2.544
2.913
5.102.392.000,00
2
Bebandem
1.604
2.075
8.310.521.000,00
3
Karangasem
2.576
3.186
6.127.900.000,00
4
Kubu
2.031
2.329
3.857.331.000,00
5
Manggis
1.362
1.778
3.474.307.000,00
6
Rendang
582
1.014
2.591.005.000,00
7
Selat
1.336
1.689
5.079.082.000,00
8
Sidemen
3.691
3.886
5.655.950.000,00
JUMLAH
15.726
18.870
40.198.488.000,00
Tabel 2.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
MENURUT CABANG INDUSTRI
No
Nama Usaha
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
2.518
2.521
1.259.000.000,00
2
Anyaman Bambu
998
1.042
1.297.400.000,00
Bebandem 10% Karangasem 15% Abang Bebandem Karangasem Kubu Manggis Rendang Selat SidemenPERSEBARAN PERDAGANGAN PER KECAMATAN
Terlihat bahwa persebaran Perdagangan, Industri Kecil Dan Menengah di Kabupaten
Karangasem, secara umum untuk sektor industri Kecamatan Sidemen memiliki unit usaha
paling banyak dibandingkan 8 Kecamatan lainnya. Sedangkan untuk sektor perdagangan
Kecamatan Abang paling dominan.
Tabel 1.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
No
Kecamatan
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Abang
2.544
2.913
5.102.392.000,00
2
Bebandem
1.604
2.075
8.310.521.000,00
3
Karangasem
2.576
3.186
6.127.900.000,00
4
Kubu
2.031
2.329
3.857.331.000,00
5
Manggis
1.362
1.778
3.474.307.000,00
6
Rendang
582
1.014
2.591.005.000,00
7
Selat
1.336
1.689
5.079.082.000,00
8
Sidemen
3.691
3.886
5.655.950.000,00
JUMLAH
15.726
18.870
40.198.488.000,00
Tabel 2.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH DI KABUPATEN KARANGASEM
MENURUT CABANG INDUSTRI
No
Nama Usaha
Unit Usaha
(Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
2.518
2.521
1.259.000.000,00
2
Anyaman Bambu
998
1.042
1.297.400.000,00
Bebandem Karangasem3
Anyaman Lontar
716
721
895.000.000,00
4
Anyaman Pandan
413
413
722.750.000,00
5
Bata Merah
25
50
62.500.000,00
6
Batako
429
858
2.145.000.000,00
7
Batok Kelapa
22
45
104.500.000,00
8
Batu Bata
10
20
25.000.000,00
9
Batu Tabas
204
436
2.550.000.000,00
10
Bordir
129
138
429.570.000,00
11
Cetak Foto
65
82
1.625.000.000,00
12
Dodol Nangka
14
28
49.000.000,00
13
Dodol Salak
8
16
26.000.000,00
14
Foto Copy
121
249
6.050.000.000,00
15
Garam
162
175
153.900.000,00
16
Garmen
30
40
121.500.000,00
17
Gerabah
8
8
4.000.000,00
18
Gula Merah
875
875
743.750.000,00
19
Ingka Lidi
132
181
79.200.000,00
20
Jajan Bolu / Roti
152
261
114.000.000,00
21
Jajan Gina
448
807
336.000.000,00
22
Jajan Peyek
191
365
143.250.000,00
23
Jajan Pia
22
43
27.500.000,00
24
Jukung Mini
206
316
360.500.000,00
25
Kacang
121
195
90.750.000,00
26
Kasur Bantal
35
64
26.250.000,00
27
Kerajinan Perak
115
231
2.098.750.000,00
28
Keripik Nangka
10
20
4.250.000,00
29
Keripik Salak
5
10
2.075.000,00
30
Kerupuk
171
289
282.150.000,00
31
Komik Lontar
63
63
28.350.000,00
32
Konveksi / Penjahit
391
534
2.297.125.000,00
33
Layang-Layang
18
19
13.500.000,00
34
Lukisan
34
34
85.000.000,00
35
Minuman Dalam Kemasan
7
70
5.250.000.000,00
36
Minyak Kelapa
1.116
1.118
948.600.000,00
37
Minyak VCO
8
25
80.000.000,00
38
Moulding
11
25
60.500.000,00
39
Pande Besi
214
232
310.300.000,00
41
Patung Kayu
64
128
403.200.000,00
42
Payung
1
2
3.100.000,00
43
Pengolahan Ikan
82
177
656.000.000,00
44
Pengolahan Nira
2.272
2.272
1.590.400.000,00
45
Sablon
11
23
63.250.000,00
46
Sarung Keris
6
7
15.000.000,00
47
Sarung Pisau
6
8
15.000.000,00
48
Tahu
14
30
18.200.000,00
49
Tape Singkong
53
94
40.651.000,00
50
Tempe
28
54
36.400.000,00
51
Tenun Cagcag
2.406
2.410
3.729.300.000,00
52
Tepung Beras
146
297
584.000.000,00
53
Terali / Pagar Besi
49
120
126.567.000,00
54
Ukiran Kayu
310
522
1.705.000.000,00
55
Wine Mete
26
53
221.000.000,00
56
Wine Salak
3
9
25.500.000,00
JUMLAH
15.726
18.870
40.198.488.000,00
Tabel 3.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN ABANG
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
331
331
165.500.000,00
2
Anyaman Bambu
492
492
639.600.000,00
3
Anyaman Lontar
82
82
102.500.000,00
4
Bata Merah
1
2
2.500.000,00
5
Batako
47
94
235.000.000,00
6
Batok Kelapa
3
7
14.250.000,00
7
Batu Bata
1
2
2.500.000,00
8
Batu Tabas
23
51
287.500.000,00
9
Bordir
3
3
9.990.000,00
10
Cetak Foto
7
7
175.000.000,00
11
Foto Copy
17
34
850.000.000,00
12
Garam
50
50
47.500.000,00
13
Garmen
25
25
101.250.000,00
14
Gerabah
1
1
500.000,00
15
Gula Merah
70
70
59.500.000,00
16
Ingka Lidi
43
43
25.800.000,00
17
Jajan Bolu / Roti
6
12
4.500.000,00
18
Jajan Gina
29
57
21.750.000,00
19
Jajan Peyek
8
16
6.000.000,00
20
Jukung Mini
147
197
257.250.000,00
21
Kacang
7
14
5.250.000,00
22
Kasur Bantal
3
5
2.250.000,00
23
Kerajinan Perak
8
19
146.000.000,00
24
Kerupuk
11
22
18.150.000,00
25
Konveksi / Penjahit
50
58
293.750.000,00
26
Lukisan
5
5
12.500.000,00
27
Minyak Kelapa
563
563
478.550.000,00
28
Pande Besi
34
34
49.300.000,00
29
Paras Taro
17
35
34.000.000,00
30
Patung Kayu
9
18
56.700.000,00
31
Pengolahan Ikan
34
65
272.000.000,00
32
Pengolahan Nira
300
300
210.000.000,00
33
Sablon
3
7
17.250.000,00
34
Tape Singkong
13
20
9.971.000,00
35
Tenun Cagcag
5
5
7.750.000,00
36
Tepung Beras
18
37
72.000.000,00
37
Terali / Pagar Besi
7
19
18.081.000,00
38
Ukiran Kayu
71
111
390.500.000,00
JUMLAH
2.544
2.913
5.102.392.000,00
Tabel 4.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN BEBANDEM
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
619
619
309.500.000,00
2
Anyaman Bambu
43
46
55.900.000,00
3
Anyaman Lontar
181
181
226.250.000,00
4
Anyaman Pandan
6
6
10.500.000,00
5
Bata Merah
5
10
12.500.000,00
6
Batako
62
124
310.000.000,00
7
Batu Tabas
28
57
350.000.000,00
8
Bordir
8
8
26.640.000,00
9
Cetak Foto
8
9
200.000.000,00
10
Dodol Nangka
4
8
14.000.000,00
11
Dodol Salak
5
10
16.250.000,00
12
Foto Copy
16
32
800.000.000,00
13
Garmen
1
3
4.050.000,00
14
Gula Merah
4
4
3.400.000,00
15
Ingka Lidi
4
5
2.400.000,00
16
Jajan Bolu / Roti
19
35
14.250.000,00
17
Jajan Gina
96
192
72.000.000,00
18
Jajan Peyek
17
34
12.750.000,00
19
Jajan Pia
2
4
2.500.000,00
20
Kacang
19
38
14.250.000,00
21
Kasur Bantal
4
8
3.000.000,00
22
Kerajinan Perak
24
48
438.000.000,00
23
Keripik Nangka
4
8
1.700.000,00
24
Keripik Salak
4
8
1.660.000,00
25
Kerupuk
8
16
13.200.000,00
26
Konveksi / Penjahit
48
48
282.000.000,00
27
Lukisan
2
2
5.000.000,00
28
Minuman Dalam
Kemasan
6
60
4.500.000.000,00
29
Minyak Kelapa
106
106
90.100.000,00
30
Moulding
2
6
11.000.000,00
31
Pande Besi
76
76
110.200.000,00
32
Paras Taro
2
4
4.000.000,00
33
Payung
1
2
3.100.000,00
34
Pengolahan Ikan
1
3
8.000.000,00
35
Pengolahan Nira
29
29
20.300.000,00
36
Sablon
1
2
5.750.000,00
37
Sarung Keris
3
3
7.500.000,00
38
Sarung Pisau
4
4
10.000.000,00
39
Tahu
5
10
6.500.000,00
40
Tape Singkong
15
30
11.505.000,00
41
Tempe
8
16
10.400.000,00
42
Tenun Cagcag
56
56
86.800.000,00
43
Tepung Beras
25
56
100.000.000,00
44
Terali / Pagar Besi
2
6
5.166.000,00
46
Wine Salak
1
3
8.500.000,00
JUMLAH
1.604
2.075
8.310.521.000,00
Tabel 5.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN KARANGASEM
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
1.161
1.161
580.500.000,00
2
Anyaman Bambu
10
12
13.000.000,00
3
Anyaman Lontar
249
249
311.250.000,00
4
Anyaman Pandan
232
232
406.000.000,00
5
Bata Merah
18
36
45.000.000,00
6
Batako
61
122
305.000.000,00
7
Batok Kelapa
1
2
4.750.000,00
8
Batu Tabas
5
11
62.500.000,00
9
Bordir
94
101
313.020.000,00
10
Cetak Foto
11
19
275.000.000,00
11
Dodol Nangka
3
5
10.500.000,00
12
Dodol Salak
2
4
6.500.000,00
13
Foto Copy
33
72
1.650.000.000,00
14
Garam
1
2
950.000,00
15
Garmen
3
7
12.150.000,00
16
Gerabah
7
7
3.500.000,00
17
Ingka Lidi
6
12
3.600.000,00
18
Jajan Bolu / Roti
50
100
37.500.000,00
19
Jajan Gina
40
78
30.000.000,00
20
Jajan Peyek
25
50
18.750.000,00
21
Jukung Mini
55
110
96.250.000,00
22
Kacang
18
36
13.500.000,00
23
Kasur Bantal
11
22
8.250.000,00
24
Kerajinan Perak
22
43
401.500.000,00
25
Kerupuk
45
72
74.250.000,00
26
Konveksi / Penjahit
70
104
411.250.000,00
27
Layang-Layang
2
2
1.500.000,00
28
Lukisan
8
8
20.000.000,00
29
Minyak Kelapa
150
150
127.500.000,00
30
Minyak VCO
1
3
10.000.000,00
31
Pande Besi
17
22
24.650.000,00
32
Paras Taro
6
12
12.000.000,00
33
Patung Kayu
4
8
25.200.000,00
34
Pengolahan Ikan
28
60
224.000.000,00
35
Sablon
4
8
23.000.000,00
36
Tahu
4
10
5.200.000,00
37
Tape Singkong
2
2
1.534.000,00
38
Tempe
13
24
16.900.000,00
39
Tenun Cagcag
9
13
13.950.000,00
40
Tepung Beras
23
46
92.000.000,00
41
Terali / Pagar Besi
12
29
30.996.000,00
42
Ukiran Kayu
35
70
192.500.000,00
43
Wine Mete
25
50
212.500.000,00
JUMLAH
2.576
3.186
6.127.900.000,00
Tabel 6.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN KUBU
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Bambu
8
16
10.400.000,00
2
Anyaman Lontar
196
196
245.000.000,00
3
Batako
48
96
240.000.000,00
4
Batu Bata
8
16
20.000.000,00
5
Batu Tabas
2
4
25.000.000,00
6
Bordir
12
14
39.960.000,00
7
Cetak Foto
13
19
325.000.000,00
8
Foto Copy
12
24
600.000.000,00
9
Garam
95
107
90.250.000,00
10
Gula Merah
661
661
561.850.000,00
11
Ingka Lidi
65
100
39.000.000,00
12
Jajan Bolu / Roti
12
14
9.000.000,00
13
Jajan Gina
59
60
44.250.000,00
14
Jajan Peyek
5
7
3.750.000,00
15
Jukung Mini
3
6
5.250.000,00
16
Kacang
34
35
25.500.000,00
17
Kasur Bantal
8
15
6.000.000,00
18
Kerajinan Perak
26
51
474.500.000,00
19
Kerupuk
44
56
72.600.000,00
20
Konveksi / Penjahit
33
65
193.875.000,00
21
Lukisan
1
1
2.500.000,00
22
Minyak Kelapa
96
97
81.600.000,00
23
Minyak VCO
1
4
10.000.000,00
23
Moulding
2
4
11.000.000,00
25
Pande Besi
17
20
24.650.000,00
26
Paras Taro
1
2
2.000.000,00
27
Pengolahan Ikan
11
25
88.000.000,00
28
Pengolahan Nira
502
502
351.400.000,00
29
Tepung Beras
14
28
56.000.000,00
30
Terali / Pagar Besi
12
24
30.996.000,00
31
Ukiran Kayu
29
57
159.500.000,00
32
Wine Mete
1
3
8.500.000,00
JUMLAH
2.031
2.329
3.857.331.000,00
Tabel 7.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN MANGGIS
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
190
191
95.000.000,00
2
Anyaman Bambu
24
44
31.200.000,00
3
Anyaman Lontar
7
12
8.750.000,00
4
Anyaman Pandan
175
175
306.250.000,00
5
Bata Merah
1
2
2.500.000,00
6
Batako
34
68
170.000.000,00
7
Batok Kelapa
8
16
38.000.000,00
8
Batu Bata
1
2
2.500.000,00
9
Batu Tabas
3
6
37.500.000,00
10
Bordir
3
3
9.990.000,00
11
Cetak Foto
14
14
350.000.000,00
12
Dodol Nangka
4
9
14.000.000,00
13
Foto Copy
17
34
850.000.000,00
14
Garam
16
16
15.200.000,00
15
Garmen
1
5
4.050.000,00
16
Gula Merah
15
15
12.750.000,00
17
Ingka Lidi
10
13
6.000.000,00
18
Jajan Bolu / Roti
11
17
8.250.000,00
19
Jajan Gina
117
226
87.750.000,00
21
Jajan Pia
2
5
2.500.000,00
22
Kacang
22
30
16.500.000,00
23
Kasur Bantal
6
8
4.500.000,00
24
Kerajinan Perak
4
8
73.000.000,00
25
Kerupuk
22
41
36.300.000,00
26
Komik Lontar
25
25
11.250.000,00
27
Konveksi / Penjahit
38
60
223.250.000,00
28
Lukisan
5
5
12.500.000,00
29
Minyak Kelapa
131
131
111.350.000,00
30
Minyak VCO
3
8
30.000.000,00
31
Pande Besi
14
21
20.300.000,00
32
Paras Taro
1
2
2.000.000,00
33
Patung Kayu
2
4
12.600.000,00
34
Pengolahan Ikan
8
24
64.000.000,00
35
Pengolahan Nira
208
208
145.600.000,00
36
Sablon
1
2
5.750.000,00
37
Sarung Keris
3
4
7.500.000,00
38
Sarung Pisau
2
4
5.000.000,00
39
Tape Singkong
4
4
3.068.000,00
40
Tenun Cagcag
48
48
74.400.000,00
41
Tepung Beras
29
56
116.000.000,00
42
Terali / Pagar Besi
3
7
7.749.000,00
43
Ukiran Kayu
72
94
396.000.000,00
JUMLAH
1.362
1.778
3.474.307.000,00
Tabel 8.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN RENDANG
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Bambu
36
36
46.800.000,00
2
Batako
121
242
605.000.000,00
3
Batu Tabas
1
2
12.500.000,00
4
Bordir
4
4
13.320.000,00
5
Cetak Foto
4
4
100.000.000,00
6
Foto Copy
9
18
450.000.000,00
7
Ingka Lidi
1
2
600.000,00
8
Jajan Bolu / Roti
16
32
12.000.000,00
10
Jajan Peyek
57
114
42.750.000,00
11
Jajan Pia
9
18
11.250.000,00
12
Kacang
11
22
8.250.000,00
13
Kasur Bantal
1
2
750.000,00
14
Kerajinan Perak
17
34
310.250.000,00
15
Kerupuk
19
38
31.350.000,00
16
Komik Lontar
1
1
450.000,00
17
Konveksi / Penjahit
40
40
235.000.000,00
18
Lukisan
7
7
17.500.000,00
19
Minyak Kelapa
25
25
21.250.000,00
20
Minyak VCO
2
8
20.000.000,00
21
Moulding
6
13
33.000.000,00
22
Pande Besi
36
36
52.200.000,00
23
Paras Taro
3
6
6.000.000,00
24
Patung Kayu
48
96
302.400.000,00
25
Sablon
2
4
11.500.000,00
26
Tahu
2
4
2.600.000,00
27
Tape Singkong
9
18
6.903.000,00
28
Tenun Cagcag
6
6
9.300.000,00
29
Tepung Beras
5
10
20.000.000,00
30
Terali / Pagar Besi
4
12
10.332.000,00
31
Ukiran Kayu
29
58
159.500.000,00
JUMLAH
582
1.014
2.591.005.000,00
Tabel 9.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN SELAT
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
216
217
108.000.000,00
2
Anyaman Bambu
376
382
488.800.000,00
3
Batako
24
48
120.000.000,00
4
Batok Kelapa
10
20
47.500.000,00
5
Batu Tabas
137
274
1.712.500.000,00
6
Bordir
5
5
16.650.000,00
7
Cetak Foto
5
6
125.000.000,00
8
Dodol Nangka
1
2
3.500.000,00
9
Dodol Salak
1
2
3.250.000,00
10
Foto Copy
11
22
550.000.000,00
11
Gula Merah
90
90
76.500.000,00
12
Ingka Lidi
2
4
1.200.000,00
13
Jajan Bolu / Roti
34
43
25.500.000,00
14
Jajan Gina
25
48
18.750.000,00
15
Jajan Peyek
9
13
6.750.000,00
16
Jajan Pia
7
14
8.750.000,00
17
Kacang
8
16
6.000.000,00
18
Keripik Nangka
6
12
2.550.000,00
19
Keripik Salak
1
2
415.000,00
20
Kerupuk
11
22
18.150.000,00
21
Konveksi / Penjahit
72
93
423.000.000,00
22
Layang-Layang
1
2
750.000,00
23
Lukisan
6
6
15.000.000,00
24
Minuman Dalam
Kemasan
1
10
750.000.000,00
25
Minyak Kelapa
28
28
23.800.000,00
26
Pande Besi
9
10
13.050.000,00
27
Paras Taro
1
2
2.000.000,00
28
Pengolahan Nira
63
63
44.100.000,00
29
Tape Singkong
5
10
3.835.000,00
30
Tenun Cagcag
109
109
168.950.000,00
31
Tepung Beras
27
54
108.000.000,00
32
Terali / Pagar Besi
4
12
10.332.000,00
33
Ukiran Kayu
29
42
159.500.000,00
34
Wine Salak
2
6
17.000.000,00
JUMLAH
1.336
1.689
5.079.082.000,00
Tabel 10.
DATA INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MENURUT CABANG INDUSTRI
KECAMATAN SIDEMEN
No
Nama Usaha
Unit Usaha (Unit)
Tenaga Kerja
(Orang)
Nilai Investasi
(Rp.)
1
Anyaman Ate
1
2
500.000,00
2
Anyaman Bambu
9
14
11.700.000,00
3
Anyaman Lontar
1
1
1.250.000,00
4
Batako
32
64
160.000.000,00
5
Batu Tabas
5
11
62.500.000,00
6
Cetak Foto
3
4
75.000.000,00
7
Dodol Nangka
2
4
7.000.000,00
8
Foto Copy
6
13
300.000.000,00
9
Gula Merah
35
35
29.750.000,00
10
Ingka Lidi
1
2
600.000,00
11
Jajan Bolu / Roti
4
8
3.000.000,00
12
Jajan Gina
31
44
23.250.000,00
13
Jajan Peyek
12
20
9.000.000,00
14
Jajan Pia
2
2
2.500.000,00
15
Jukung Mini
1
3
1.750.000,00
16
Kacang
2
4
1.500.000,00
17
Kasur Bantal
2
4
1.500.000,00
18
Kerajinan Perak
14
28
255.500.000,00
19
Kerupuk
11
22
18.150.000,00
20
Komik Lontar
37
37
16.650.000,00
21
Konveksi / Penjahit
40
66
235.000.000,00
22
Layang-Layang
15
15
11.250.000,00
23
Minyak Kelapa
17
18
14.450.000,00
24
Minyak VCO
1
2
10.000.000,00
25
Moulding
1
2
5.500.000,00
26
Pande Besi
11
13
15.950.000,00
27
Paras Taro
1
2
2.000.000,00
28
Patung Kayu
1
2
6.300.000,00
29
Pengolahan Nira
1.170
1.170
819.000.000,00
30
Tahu
3
6
3.900.000,00
31
Tape Singkong
5
10
3.835.000,00
32
Tempe
7
14
9.100.000,00
33
Tenun Cagcag
2.173
2.173
3.368.150.000,00
34
Tepung Beras
5
10
20.000.000,00
35
Terali / Pagar Besi
5
11
12.915.000,00
36
Ukiran Kayu
25
50
137.500.000,00
JUMLAH
3.691
3.886
5.655.950.000,00
Tabel 11.
DATA INDUSTRI KECIL MENENGAH FORMAL KECAMATAN ABANG
NO NAMA PERUSAHAAN NAMA PEMILIK/ KONTAK PERSON DESA/ KELURAHAN KOMODITI TENAGA KERJA (ORANG) NILAI INVESTASI (Rp. 000)
1 MERTA ABADI I KETUT
WENTEN ABABI BATAKO 4 143.600
2 KAMASAN I KETUT
KAMASAN ABANG
ALAT RUMAH
3 KUSUMA MEKAR DESAK GEDE SUKARINI ABANG KERAJINAN TENUN 29 58.550 4 UD. LINGGIH SARI I KETUT LINGGA ABANG PAJANGAN RUMAH TANGGA 6 11.585
5 WARNA SARI I GEDE SABDA ABANG PAJANGAN
RUMAH TANGGA 13 138.900 6 UD. KASANA IKANADI I WAYAN NGABA ABANG PAJANGAN RUMAH TANGGA 6 43.150
7 KARYA MERTA I MADE
KANTUN ABANG UKIRAN KAYU 10 5.876
8 UD. SARI
UNTUNG NI MADE SARI ABANG
BARANG CAMPURAN SEMEN 5 250.000 9 PANDE BESI INDRA PANDE MADE SUBRATA BUNUTAN ALAT-ALAT RUMAH TANGGA 3 14.085
10 MEKAR SARI I NYOMAN LOLET
KERTHA MANDALA
BARANG DARI
BAHAN SEMEN 4 42.480
11 BAGUS KREASI I GEDE PUTU SUDITA
KERTHA
MANDALA ANYAMAN 15 34.320
12 ARYADI YASA MANGKU KETUT KONTI KERTHA MANDALA BARANG CAMPURAN SEMEN 3 150.000 13 PANCA DATU I NYOMAN RAKA WIDIAYANA KESIMPAR PENGECORAN LOGAM 8 146.600 14 KERJA BAKTI I Nyoman Mangku Dangin Danta
Labasari Industri barang
bangunan dari kayu. 5 60.860
15
SANGGAR SENI UKIR WIRA MERTA
I NENGAH
PUTU ANTARA KESIMPAR
BAHAN
BANGUNAN 8 57.000
16 UMA SILVER I NYOMAN
KARI PURWAKERTI BARANG PERHIASAN 7 37.445 17 BALI SARI SILVER I NYOMAN RAI PURWAKERTI BARANG PERHIASAN 13 72.470 18 KARANG I NYOMAN KARANG TISTA ALAT MUSIK TRADISONAL 8 4.500
19 GADING SILVER I WAYAN
GEDEN TISTA
BARANG
PERHIASAN 50 24.000
20 BAJO INDAH I WAYAN
SUDITA TISTA PERHIASAN 10 3.000
21 TIRTA SUARDIKA
I NYOMAN
SUARDIKA TISTA PERHIASAN 7 300
22
UD. KARYA REJEKI MANUNGGAL
I MADE SEDA TISTA OLAHAN TEPUNG 5 273.000
23 NYOMAN TIRMA I NYOMAN TIRMA TISTA PAJANGAN RUMAH TANGGA 5 5.000
24 UD. UDIRTA I NYOMAN
SUDIRTA TISTA UKIRAN KAYU 7 70.170
25 ASTA KARYA I WAYAN
SUAMA TISTA ANYAMAN 20 5.500
26 TIRTA PERSADA I GEDE PUTU
LANUS TISTA ANYAMAN 7 9.680
27 GUNA KARYA NI WAYAN
SRIATI TISTA ANYAMAN 8 10.105
28 UD. INDRA JAYA I WAYAN DASTRA TISTA KERAJINAN UKIRAN 4 25.950 29 UD. GOVINDA
KOPI I GEDE RUDI TIYINGTALI
OLAHAN MINUMAN 5 21.265 30 TELAGA BETENG NI KOMPIANG SUASIH TIYINGTALI OLAHAN MINUMAN 5 31.912 31 PRING ALAS BANDA I KETUT
32 PADMA SARI I NYOMAN
DAUH TRI BHUANA BARANG CETAK 3 41.163
33 UD. SIMPEN SARI I WAYAN DARMA TISTA BARANG BANGUNAN 5 70.900
Tabel 12.
DATA INDUSTRI KECIL MENENGAH FORMAL KECAMATAN BEBANDEM
NO NAMA PERUSAHAAN NAMA PEMILIK/ KONTAK PERSON DESA/ KELURAHAN KOMODITI TENAGA KERJA (ORANG) NILAI INVESTASI (Rp. 000)
1 MAWAR EMAS I MADE GIRI BEBANDEM BARANG
PERHIASAN 6 8.000 2 SURYA MAHKOTA I KETUT KENTEL BEBANDEM BARANG PERHIASAN 4 41.170 3 MANGKU I GEDE MANGKU BEBANDEM ALAT RUMAH TANGGA 20 5.000 4 GARUDA SAKTI I MADE BARA JAYA BEBANDEM ANYAMAN BAMBU 8 5.000 5 DARMA WIGUNA I NENGAH
TURUN BEBANDEM UKIRAN KAYU 7 20.174
6 PENJAHIT DEWI RATIH
IDA AYU RATIH RATNA DEWI
BEBANDEM PAKAIAN JADI 5 8.252
7 INDAH KARYA I WAYAN
TUSAN BEBANDEM
BARANG DARI
SEMEN 9 3.000
8 TIRTA BUMI I MADE
SUARDA BEBANDEM BARANG DARI SEMEN 4 6.000 9 UD. SARI MEKAR INDAH I WAYAN MANGKU, S.PD BEBANDEM BARANG RUMAH TANGGA 15 45.075 10 YUNIKA IDA AYU NYOMAN MANIK BEBANDEM PERCETAKAN 2 800
11 SARI MERTA I NENGAH
MERTA BEBANDEM MAKANAN 6 2.000
12 ROTI KERING I NYOMAN RAI BEBANDEM MAKANAN 7 7.000
13 DEWI SARASWATI
I NYOMAN
NESA BEBANDEM HASIL OLAHAN 5 7.000
14 BUNGA SUCI NI NYOMAN
SUCITAWATI BEBANDEM MAKANAN 6 355
15 PUTRI BALI I KETUT RAU BEBANDEM OLAHAN
MINUMAN 5 12.870 16 UD. DEWI RATIH RA I WAYAN SUBRATA BEBANDEM OLAHAN MINYAK 10 6.542 17 UD. DARMA WIGUNA I NENGAH
TURUN BEBANDEM UKIRAN KAYU 7 21.074
18 DHARMA YASA I KETUT DIANA BEBANDEM UKIRAN KAYU 13 32.000
19 YULIARTA NI WAYAN
KARTIANI BEBANDEM ANYAMAN 13 7.304
20 SATRIA VIDEO SHOOTING
NI WAYAN
PUTRI NINGSIH BEBANDEM
REKAMAN
VIDEO 3 36.770
21 TUNAS HARAPAN
I WAYAN
DASTRA BEBANDEM MAKANAN 4 44.675
22 MITRA BERSATU I WAYAN SOMA BEBANDEM KERAJINAN KAYU 15 33.030 23 UD. WIDYA KARYA I GUSTI NYOMAN WIDIA BEBANDEM KERAJINAN KAYU 3 40.375 24 BANDEM STUDIO NI MADE GITAM SAVITRI
25 UD. SARI KEMBANG
NI WAYAN
SUKERTI BEBANDEM MINUMAN 5 14.987
26 SUTRA UNGU NI KETUT
SADRI BEBANDEM PAKAIAN JADI 2 22.090
27 UD. INDAH LESTARI
IDA AYU YUNI
ANDARAWATI BEBANDEM BARANG CETAK 3 123.350
28 UD. INDAH LESTARI
IDA BAGUS PUTRA DHARMA, SH
BEBANDEM BARANG CETAK 2 185.000
29 UD. LAYAR NI KETUT
LAYAR BEBANDEM
BARANG DARI
KAPUR 10 91.000
30 UD. JUNI ASIH I WAYAN
PERIKSA BEBANDEM USUK 2 33.640
31 UD. MERTA SARI
I NENGAH
TAPA BHUANA GIRI
BAHAN BANGUNAN 3 86.220 32 BUDAKELING GOLD I WAYAN REMBYOK BUDAKELING BARANG PERHIASAN 4 10.000 33 ARUNIA SILVER I WAYAN ASTAWA BUDAKELING BARANG PERHIASAN 9 7.500 34 CENDANA I WAYAN
SADRU BUDAKELING PERHIASAN 10 120.500
35 DEWI ASIH I WAYAN
NGETIS BUDAKELING PERHIASAN 6 12.100
36 MULIA I MADE PASEK BUDAKELING BARANG
PERHIASAN 4 30.305 37 WIJAYA KUSUMA NI MADE TAMAN BUDAKELING BARANG PERHIASAN 5 19.696 38 TRIYONI I MADE TINGGEN BUDAKELING BARANG PERHIASAN 3 47.750 39 SUKADANA SILVER I NYOMAN SWASTIKA BUDAKELING BARANG PERHIASAN 4 12.185
40 URIP WESI I KOMANG
SUNARYA BUDAKELING
ALAT-ALAT RUMAH TANGGA
2 6.545
41 SETIA KARYA I KETUT RAI BUDAKELING
ALAT-ALAT RUMAH TANGGA 2 7.300 42 WIJAYA KUSUMA I NENGAH MERTA BUDAKELING KERAJINAN UKIRAN 6 6.250 43 SUANDA I MADE SUANDA BUDAKELING ANYAMAN BAMBU 14 8.250
44 FATMA ARTIS IDA AYU
FATMAWATI BUDAKELING
KERAJINAN
UKIRAN 9 37.191
45 RAKA SRI I WAYAN
RAKA SERI BUDAKELING
KERAJINAN RUMAH TANGGA
20 6.000
46 BATU DEWATA I MADE
SUARDANA BUDAKELING
BARANG RUMAH TANGGA
6 49.963
47 KRIYA SANDI I WAYAN
SUBRATA BUDAKELING UKIRAN KAYU 6 17.707
48 UD. WISMA KARYA
IDA MADE
BERATA BUDAKELING UKIRAN KAYU 10 97.968
49 BAMBU SARI I WAYAN SITE BUDAKELING ANYAMAN 4 6.200
50 ODIX\'S SILVER I KETUT
NUADA BUDAKELING BARANG PERHIASAN 4 70.470 51 YASA KERTI WINANGUN I WAYAN
SUKERTI BUDAKELING MOULDING 15 190.305
52 ARUNIA SILVER I WAYAN ASTAWA, SH BUDAKELING BARANG PERHIASAN 5 83.500 53 UD. MANDARA GIRI NI WAYAN
GIRI BUNGAYA MINUMAN 3 14.099
54
ORIGINAL HANDICRAFT BASKET
I KOMANG
55 ATMAJA I WAYAN
ARDANA BUNGAYA ANYAMAN 15 18.906
56 UD. SAMHUS I NENGAH
SUDANA BUNGAYA
BAHAN
BANGUNAN 5 66.000
57 JENDRA IDA BAGUS
JENDRA BUNGAYA
KERAJINAN DARI TANAH LIAT
5 1.000
58 AMERTA NI KETUT AYU
SUKARTINI BUNGAYA
OLAHAN
DAGING 3 12.446
59 ANANDA
MANDIRI I GEDE DANA
BUNGAYA TIMUR
BARANG
CETAKAN 3 83.175
60 NIKMAT CERIA WARDANI BUNGAYA
TIMUR MAKANAN 4 26.922 61 ES KRIM SARI BUAH NURSASIH BUNGAYA TIMUR MINUMAN 5 20.330 62 KARYA PUTRA IDA BAGUS GEDE SUARDANA BUNGAYA TIMUR PAJANGAN RUMAH TANGGA 4 17.490
63 ARI MULYA I GUSTI AYU PUTU SENIATI
BUNGAYA
TIMUR PAKAIAN JADI 30 40.485
64 UD. SARASWATI I GEDE SUMERTA, SE BUNGAYA TIMUR MAKANAN 3 22.416 65 KACANG KAPRI TIARI IDA AYU KOMANG SULISTIAWATI BUNGAYA TIMUR MAKANAN 4 49.596
66 RIMBA JATI SAMPUN BENYAMIN BUNGAYA TIMUR PAJANGAN RUMAH TANGGA 6 32.500
67 PERMATA JATI MASKUN BUNGAYA TIMUR
PAJANGAN RUMAH TANGGA
5 25.650
68 SURYA IDA AYU
SURYAWATI
BUNGAYA
TIMUR MAKANAN 7 10.550
69 PONDOK
BAMBU INDAH I KETUT NARA JUNGUTAN
ANYAMAN BAMBU 11 16.327 70 KADU I WAYAN KADU JUNGUTAN BARANG DARI BAHAN SEMEN 9 23.800 71 UD. SUMUR UTAMA DRS. I WAYAN
KERTA YASA JUNGUTAN
BARANG DARI BAHAN SEMEN 19 107.000 72 UD. JAYA MANDIRI I PUTU SUMATRA, SE JUNGUTAN BARANG DARI BAHAN SEMEN 6 23.900 73 UD. WISANTA
SARI I KETUT SUADI JUNGUTAN USUK 6 187.050
74 KONVEKSI MULYA
I WAYAN
SANDIASA KECICANG PAKAIAN JADI 10 45.000
75 BUDI DARMA I NYOMAN
PASEK SIBETAN BARANG DARI SEMEN 3 650 76 BATU KUTA DRS. I WAYAN PUTU EKA SEMADI SIBETAN BARANG RUMAH TANGGA 4 20.650
77 MEKAR SARI NI WAYAN
SUMIATI SIBETAN MAKANAN 6 1.297
78 DUTA GUNUNG SALAK
I WAYAN
DARMA, SE SIBETAN MAKANAN 8 21.306
79 KERTA SEMAYA
I NENGAH
RAKA ASTAWA SIBETAN MAKANAN 8 44.600
80 PAYUNG SARI I WAYAN
PUTRA SIBETAN UKIRAN KAYU 9 19.700
81 DUKUH LESTARI I NYOMAN WARTA SIBETAN MINUMAN KERAS 17 14.705 82 WERDI GUNA I GUSTI AGUNG AYU WIDI ASTUTI SIBETAN PENGERINGAN BUAH DAN SAYUR 4 64.750
83 KAYU INDAH I MADE KARSA SIBETAN BAHAN
BANGUNAN 2 16.100
84 ADI PRATAMA I PUTU
GUSTIKA BHUANA GIRI
BARANG DARI MARMER 5 85.235 85 KONVEKSI NIRMALA I WAYAN TUSTIKA BUNGAYA
KANGIN PAKAIAN JADI 2 57.764
86 KASNA I MADE PUTU
WIRANATA BUNGAYA
BARANG
BANGUNAN 2 108.310
Tabel 14.
DATA INDUSTRI KECIL MENENGAH FORMAL KECAMATAN KARANGASEM
NO NAMA PERUSAHAAN NAMA PEMILIK/ KONTAK PERSON DESA/ KELURAHAN KOMODITI TENAGA KERJA (ORANG) NILAI INVESTASI (Rp. 000) 1 MINYAK KELAPA I WAYAN
MEMES BUGBUG MINYAK 4 1.500
2 LENIA I GEDE
SUKAWAN BUGBUG ANYAMAN 35 18.000
3 PERCETAKAN SANTI DRS. I WAYAN BUDIANA BUGBUG BARANG CETAKAN 6 73.500
4 TIKAD BUHU I WAYAN
REROD BUGBUG 4 2.500
5 SWASTA I WAYAN
TRISNA BUGBUG
BARANG
KERAJINAN 3 750
6 BALI TIGER I NENGAH
DIARTA BUGBUG
KERAJINAN
KULIT 4 9.833
7 ARTA SARI I NENGAH
LEMPEH BUGBUG MAKANAN 2 5.375
8 ANDIKA GRAFIKA
I GEDE PASEK
KAWIARDA BUKIT UKIRAN KAYU 6 5.000
9 KERTI YASA I NYOMAN ALIT BUKIT UKIRAN KAYU 15 97.950
10 BAMBU MERTA SARI
I WAYAN
MURUK BUKIT ANYAMAN 12 20.550
11 MEKAR ABADI MARJI KARANGASEM BARANG
PERHIASAN 10 3.576
12 TERANG YOANA KARANGASEM BARANG
PERHIASAN 3 6.000
13 SELEKTA TJIAN LAM KARANGASEM BARANG
PERHIASAN 2 7.000
14 AGUNG SUPARNI KARANGASEM BARANG
PERHIASAN 5 10.000
15 AGUNG PRATIWI
I WAYAN
SUDIKA KARANGASEM PERHIASAN 10 9.000
16 YANTI NI WAYAN
PASTIKAWATI KARANGASEM PERHIASAN 7 27.000
17 WIJAYA KUSUMA I MADE SUMARDI KARANGASEM BARANG PERHIASAN 6 42.670 18 IDA AYU KOMANG
IDA AYU SRI
PARWATI KARANGASEM
KERAJINAN
UKIRAN 14 48.150
19 PAYUNG BALI I MADE YUS
ATMAJA KARANGASEM
KERAJINAN
UKIRAN KAYU 8 6.754
20 PENJAHIT
SUDIARSA I KETUT DANA KARANGASEM PAKAIAN JADI 3 3.000
21 KONVEKSI RATNADI
I NENGAH
WISNA KARANGASEM PAKAIAN JADI 20 20.000
22 KONVEKSI
TENANG IDA BAGUS RAI KARANGASEM PAKAIAN JADI 5 750
23 BUSANA
INDAH SITI INDARSIH KARANGASEM PAKAIAN JADI 5 5.000
24 MODES YAS NI MADE YASNI KARANGASEM PAKAIAN JADI 5 4.500
25 POPULER I GUSTI MADE