• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN BAGI CALON PURNABAKTI PNS PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN BAGI CALON PURNABAKTI PNS PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK."

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

Susantiningrum, Pelatihan Kewirausahaan Bagi Calon Purnabakti PNS Pemerintah Kabupaten Demak

(2)
(3)

Susantiningrum, Pelatihan Kewirausahaan Bagi Calon Purnabakti PNS Pemerintah Kabupaten Demak

JKB. Nomor 6 Th. IV Januari 2010 27 PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN BAGI CALON PURNABAKTI PNS

PEMERINTAH KABUPATEN DEMAK

Oleh :

Susantiningrum Eddy Triharyanto

Abstrak

Masa purnabakti merupakan masa dimana seorang pegawai negeri melewati masa tuanya setelah bertahun-tahun bekerja pada instansi pemerintah. Masa pensiun berakibat pula terhadap penurunan penghasilan. Dalam rangka memberdayakan para calon purnabakti, Pemerintah Kabupaten Demak memberikan pelatihan kewirausahaan yang dimaksudkan untuk mempersiapkan mental dalam menghadapi masa purnabakti dan meningkatkan pemahaman tentang wawasan kewirausahaan dan mengenalkan bentuk-bentuk peluang bisnis yang dapat dilakukan dalam masa pensiun. Pelatihan kewirausahaan difokuskan pada teori, praktek dan kunjungan ke lokasi usaha. Instruktur pelatihan kewirausahaan merupakan para pakar dan praktisi di bidang kewirausahaan yang juga melaksanakan kegiatan kewirausahaan selain sebagai pengajar, sehingga materi yang disampaikan kepada peserta merupakan materi aplikatif.

Kata Kunci : Purnabakti, Pelatihan, Kewirausahaan

PENDAHULUAN

Banyak calon purna bakti yang belum

siap menghadapi kenyataan untuk

menjalani masa pensiun. Hal ini terkait

dengan rutinitas dalam menjalankan

kegiatan. Semasa sebelum pensiun

mempunyai rutinitas kegiatan yang cukup

padat, bekerja dikantor untuk menjalankan

tugas sehari-hari tiba-tiba harus beristirahat

tanpa banyak aktivitas kegiatan. Kenyataan

ini sering membuat post power syndrom

yang akan berdampak kurang baik terhadap

jiwa maupun kesehatannya.

Di sisi lain calon purna bakti pegawai

negeri sipil masih mempunyai tenaga yang

kuat untuk bekerja, melakukan aktivitas

kegiatan fisik. Disamping itu banyak juga

calon purna bakti yang dalam masa pensiun

masih kekurangan dana dalam mendukung

kehidupan keluarganya.

Atas dasar kenyataan tersebut maka

mempersiapkan suatu kegiatan semasa

pensiun perlu dipersiapkan. Salah satu

bentuk dalam mempersiapkan pekerjaan

semasa pensiun adalah berwirausaha. Untuk hal itu Pusat Pengembangan

Kewirausahaan Lembaga Penelitian dan

Pengabdian Kepada Masyarakat

(PPKwu-LPPM) Universitas Sebelas Maret dalam

rangka mengakualisasikan kegiatan

(4)

Susantiningrum, Pelatihan Kewirausahaan Bagi Calon Purnabakti PNS Pemerintah Kabupaten Demak

28 JKB. Nomor 6 Th. IV Januari 2010 menawarkan pelatihan kewirausahaan bagi

calon purna bakti PNS.

TUJUAN

Tujuan pelatihan kewirausahaan bagi calon

purna bakti PNS adalah :

1. Mempersiapkan mental dalam

menghadapi masa purnabakti

2. Meningkatkan pemahaman tentang

wawasan kewirausahaan dan

mengenalkan bentuk-bentuk

peluang bisnis yang dapat

dilakukan dalam masa pensiun.

3. Mempersiapkan aktivitas pekerjaan

bagi calon purna bakti dalam

bidang kewirausahaan

4. Meningkatkan ketrampilan dalam

berwirausaha.

5. Meningkatkan pemahaman dalam

menjaga kesehatan di masa

pensiun.

MANFAAT

Manfaat yang akan diperoleh dari pelatihan

kewirausahaan bagi calon purna bakti PNS

ini adalah :

1. Meningkatkanya pemahaman

tentang wawasan kewirausahaan

dan mengenalkan bentuk-bentuk

peluang bisnis yang dapat dilakukan

dalam masa pensiun.

2. Calon purnabakti sudah mempunyai

kesiapan aktivitas pekerjaan dalam

bidang kewirausahaan yang akan

dilakukan dalam masa pensiun.

3. Meningkatkannya keterampilan

dalam berwirausaha.

4. Meningkatnya pemahaman dalam

menjaga kesehatan di masa pensiun.

KELUARAN

Keluaran yang diharapkan dari

Pelatihan Kewirausahaan ini adalah PNS

calon purnabakti mempunyai tambahan

wawasan dan kesiapan menjadi wirausaha

setelah tidak aktif berdinas.

PELAKSANAAN KEGIATAN Peserta Kegiatan

Peserta kegiatan Pelatihan

Kewirausahaan adalah sebanyak 40 orang

Calon Purnabakti PNS di lingkungan

pemerintahan Kabupaten Demak

Ruang Lingkup Pelatihan Kewirausahaan

Ruang lingkup dari kegiatan ini terdiri dari

tiga tahap yaitu :

1. Persiapan

a. Mempersiapkan tempat untuk

Pelatihan Kewirausahaan

b. Mempersiapkan keperluan

Pelatihan Kewirausahaan

(instruktur, buku panduan, bus

untuk study visit, kamera, dan

lain-lain)

c. Menpersiapkan konsumsi

selama Pelatihan Kewirausahaan

d. Menggandakan materi Pelatihan

Referensi

Dokumen terkait

Lembaga Kemasyarakatan Desa lainnya sebagaimana dimaksud dalam Pasal 7 ayat (1) huruf f adalah lembaga yang dibentuk oleh masyarakat sesuai kebutuhan sesuai peraturan

Rata-rata berat bayi lahir paling besar terdapat pada pertambahan berat badan ibu >12,3 kg.Hasil ini sedikit lebih kecil dari hasil penelitian yang dilakukan

Kredit fiktif merupakan salah satu modus kejahatan perbankan yang melibatkan seseorang dalam melakukan serangkaian tindakan, seperti pemberian kredit yang tidak

Berdasarkan hasil observasi di kelas IV SD Negeri 2 Kedunglegok pada saat proses pembelajaran menulis karangan diperoleh data pengamatan, yaitu: (1) keterampilan menulis karangan

Anggota Panel Ahli sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4 ayat (1) huruf b mempunyai tugas melaksanakan kegiatan meneliti sebab kecelakaan kapal dan menentukan ada atau tidak

Kesimpulan berdasarkan hasil uji statistik data tingkat stres, depresi dan kecemasan sebelum dan sesudah perlakuan dengan nilai p-value < 0,05 menunjukan bahwa uap

Perumusan indikator hendaknya disesuaikan dengan karakteristik siswa akselerasi.Penilaian yang digunakan di kelas akselerasi hendaknya penilaian otentik (

kegiatan yang akan dikerjakan seperti : untuk tindakan bedah minor APD yang dipergunakan cukup sarung tangan steril atau DTT saja, tetapi jika jenis kegiatan seperti